Prof Quraish Shihab: Benahi Hati, Baca Alam Raya | Endgame

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 9 июн 2024
  • Prof. Dr. Muhammad Quraish Shihab, M.A.-ulama dan guru besar tafsir Qur’an-menjabarkan makna dari perintah membaca dan ajaran moderasi dalam Islam, pentingnya bernalar dalam beragama, hingga bagaimana kita dapat membatasi diri dalam bersosial media.
    #Endgame #GitaWirjawan #QuraishShihab
    -------------------------
    "Baca" Episode Ini:
    endgame.id/eps112notes
    -------------------------
    Pre-Order merchandise resmi Endgame:
    wa.me/628119182045
    Berminat menjadi pemimpin visioner berikutnya? Hubungi SGPP Indonesia di:
    admissions.sgpp.ac.id
    admissions@sgpp.ac.id
    wa.me/628111522504
    Playlist episode "Endgame" lainnya:
    endgame.id/season2
    endgame.id/season1
    endgame.id/thetake
    Dengarkan juga di Spotify:
    open.spotify.com/show/72q1Xji...
    Kunjungi dan subscribe:
    @SGPPIndonesia
    @VisinemaPictures
    -------------------------
    Bagian:
    00:00:00 [Intro]
    00:01:21 Mengenal M. Quraish Shihab
    00:03:53 Menafsir Teks & Sikap
    00:05:56 Iman, Islam, Ihsan
    00:12:35 Moderasi
    00:18:03 Batasi Bicara, Banyak Baca
    00:23:41 Bangkitkan Masa Kejayaan Islam
    00:34:17 Harmoni Demokrasi & Beragama
    00:43:36 Kunci Harumnya 2045

Комментарии • 1,1 тыс.

  • @gwirjawan
    @gwirjawan  Год назад +631

    Koreksi: Di menit 52:40 saya silap menyebut bahwa hadiah Nobel diberikan oleh Norwegia. Yang benar adalah Swedia.
    Selamat berlibur akhir tahun, teman-teman narator masa depan!
    Semoga kita dapat meluangkan waktu untuk rehat sejenak, merenung dan menemukan harta karun tersembunyi di dalam sekian banyak paparan dan buah pemikiran tamu-tamu Endgame yang ditayangkan selama tahun 2022 ini.

    • @helmiabdullah2271
      @helmiabdullah2271 Год назад

      Siapp..setuju pak

    • @marsellia9419
      @marsellia9419 Год назад +5

      Terima kasih pak gita dan tim. Memberikan nutrisi bagi akal diakhir tahun, Sehat selalu Abi Quraish Shihab 🙏😊

    • @rosiritonga4618
      @rosiritonga4618 Год назад +3

      Makasih banyak Pak Gita Wirjawan.
      You're the inspiration of a lot of people in indonesia...

    • @rosiritonga4618
      @rosiritonga4618 Год назад +3

      Next please interview with Ahmet T Kuru pak, The Author of the book "Islam Authoritarianism and Underdevelopment", he is from Turkiye pak🙏

    • @iswandi95
      @iswandi95 Год назад +9

      Mohon di undang juga Buya Syakur Pak Gita...

  • @artikehidupan7645
    @artikehidupan7645 Год назад +28

    Cara duduk Pak Gita Wirjawan tidak menyenderkan tubuhnya ke kursi, itu artinya betapa Pak Gita sangat menghormati lawan bicara. Siap menyimak. Adab yang sangat baik.

  • @emqiarif5188
    @emqiarif5188 Год назад +661

    Saya sangat suka apa yg ingin disampaikan pak Gita di akhir-akhir tahun ini. Menghadirkan narasumber2 filsuf, seperti 4 episode terakhir. Sadhguru, Pak Fahruddin Faiz, Romo Franz, dan Prof. Quraish Shihab. Menegaskan apa yg dibutuhkan Indonesia kala ini. Bahwa pemikiran, membaca, mengenal alam, teguh kepada hati dan nilai, dan berbuat baik kepada sesama, kesemua itu penting sekali. Hal yg akan menunjang SDM Indonesia, meneguhkan posisinya di mata dunia, dan sekaligus merevitalisasi kejayaan Islam. Semoga suscribers budiman dapat menangkapnya dan menyebarkannya. Good work Pak Gita, Thanks & I'm rooting for next content. Benar2 muhasabah akhir tahun, semuanya idola. Semoga bisa ketemu semuanya.

    • @gwirjawan
      @gwirjawan  Год назад +56

      Terima kasih banyak.. 🙏

    • @okaprabawa9362
      @okaprabawa9362 Год назад +6

      Betul sekali. Semoga para filsuf lain bisa datang ke endgame biar kita bisa lebih reflektif dalam hidup ditengah dunia yg berjalan sangat cepat

    • @kharismaanugrah8775
      @kharismaanugrah8775 Год назад +4

      Next undang Prof. Abdullah Shahab sekali pak gita 🙏

    • @rahmarunindaru318
      @rahmarunindaru318 Год назад +2

      Mewakili bangeeeet 👌👌👌

    • @anggayuhuuu4664
      @anggayuhuuu4664 Год назад +4

      Next habib riziq

  • @Surmayy_nugroho
    @Surmayy_nugroho 16 дней назад +1

    Sy baru dapet nikmat dr ihsan ketika 5 tahun mendalami ilmu batin. MasyaAllah takut dan fokus saat melakukan apa saja di bumi. Apalagi pas sholat. MasyaAllah

  • @regimirando586
    @regimirando586 Год назад +43

    Sukses dakwah tidak diukur dengaj gelak tawa atau tangis dari jamaahnya, namun suksesnya dakwah diukur dari paham akan makna dan nilai-nilai yang terkandung dalam dakwah tersebut.

  • @rnschannel6633
    @rnschannel6633 Год назад +20

    Ini ulama besar yg sering di hujat olah kaum radikal,,
    Ulama yg gak mau di panggil ulama,
    Habib yg g mau di panggil habib,
    Manusia yg satu ini sudah menempati tempat yg tinggi dlm piramid sosial dlm bidang keilmuan dan penerapan,,
    Orang hebat itu tdk lagi membutuhkan sbuah pengakuan kalo dia hebat.
    Sehat slalu yaa bapak qurays shihab, pak gita,
    Smoga apa yg kalian sampaikan ini mnjadi sesuatu yg positif untuk kami menyimak,,

    • @Badut_istana
      @Badut_istana Год назад +2

      Respect....
      Selain Almarhum Gusdur beliau adalah salah satu toko yg saya sangat kagumi.

    • @rnschannel6633
      @rnschannel6633 Год назад +4

      @@Badut_istana iya,, ulama yg saya sangat rispeck adalah bpk qurais shihap, almarhum bpk gurdus, dan buya sakur,, dan banyak lagi,
      Ceramah mereka itu bukan menceramahi (menghakimin) tapi ceramah mereka membangun SDMnya,,

    • @cahfikri1015
      @cahfikri1015 Месяц назад

      Jelas beliau gak mau dipanggil habib, sebab beliau cerdas. Tak ada namanya habib diluar negeri, habib itu akal akalan orang Indonesia

  • @azril4444
    @azril4444 Год назад +221

    "kita cari titik temu, jangan menonjolkan perbedaan." kata-kata ini termasuk salah satu yang jleb banget. Prof Quraish emng salah satu teladan yang baik bagi Indonesia.❤️

  • @nightmareluffy2432
    @nightmareluffy2432 Год назад +112

    Mohon maaf sebelumnya, saya seorang kristiani dan saya lahir besar di NTT dari keluarga Kristen yang taat tapi saya sangat mengagumi pemikiran2 Abi Quraish semenjak saya kecil... sekali lagi mohon maaf jika saya sedikit bercerita dan bernostalgia dengan kekaguman saya terhadap Abi Quraish... dulu ketika saya kecil, mendiang ayah saya selalu menonton ceramah Abi Quraish di TV, baik itu tafsir Al Mishbah maupun kultum (kuliah tujuh menit) yg tayang ketika bulan ramadhan... suatu waktu saya bertanya kepada ayah saya kenapa menonton acara ceramah agama Islam dan kemudian ayah saya menjawab bahwa: setiap agama itu baik dan tidak ada salahnya ketika kita mendengar ceramah utk mengambil nilai2 baik yg diberitakan... seketika itu saya terdiam dan ikut menikmati ceramah Abi walaupun dulu saya masih polos dan tidak begitu mengerti dengan apa yg disampaikan tapi saya tetap menyimak dan setelah sekian tahun berlalu, saya menuju usia remaja dan mulai mengerti dengan topik2 pembahasannya, disitulah saya banyak belajar mengenai banyak hal, saya selalu cermat dan terus menyimak ceramah Abi yg begitu tenang, sarat akan nilai dan makna... sampai sekarang di usia saya yg sudah kepala 3 masih senang mendengar setiap ceramah Abi 😍😍😍 Terima kasih Abi utk setiap ilmu2 kebaikan yg sudah Abi beritakan selama ini, semoga Tuhan selalu melindungi dan memberkati Abi di hari tua ini, memberikan kesehatan serta umur panjang agar tetap bisa memberitakan kabar2 baik bagi generasi bangsa kita, Amin...
    Akhir kata, sekali lagi dengan rendah hati saya minta maaf jika ada kata2 yg kurang berkenan dalam komentar saya 🙏🙏🙏

    • @kangaktau5943
      @kangaktau5943 Год назад +2

      Luarbiasa.👏

    • @kangsefi
      @kangsefi Год назад +4

      Cerita kaka keren, suka dengan Ayah dan kakak sendiri....kaka adalah buah dari pemikiran Ayah - SALUT

    • @Queenfeira
      @Queenfeira Год назад

      Engkau terlihat begitu cantik dan indah ..
      Hati yang cantik.

    • @ichwanuddinudin1828
      @ichwanuddinudin1828 Год назад +1

      semoga bisa merauh manisnya islam mas dan bergabung dengan agama islam
      amiin

    • @nengahragia1340
      @nengahragia1340 Год назад +1

      Sependapat

  • @user-km2xb9ts5y
    @user-km2xb9ts5y 2 месяца назад +2

    Orang 2seperti raih Shihab harus di jadikan penasehat presiden,

  • @waktua6308
    @waktua6308 Год назад +47

    Prof Quraish adlh salah 1 ulama tafsir yg sgt berpengetahuan, beliau bukan di level2 ustad2 sperti UAS,Khalid tapi Beliau di level yg lbih tggi... Salam dr Malaysia

  • @rikimarmara1823
    @rikimarmara1823 Год назад +46

    cendikiawan muslim yg sangat patut dihormati bangsa ini karena kontribusi dan alternatif pemikirannya. respect

  • @user-yr3tg4id1h
    @user-yr3tg4id1h 5 месяцев назад +1

    USTADZ DR ADI HIDAYAT LCMA DAN PROF DR KH QURAISY SYIHAB ADALAH DUA ORANG TERBAIK DI NEGERI INI...DIANTARA ORANG-ORANG TERBAIK LAINNYA, TERMASUK JUGA ORANG-ORANG YG DISEMBUNYIKAN "KEISTIMEWAANNYA" OLEH ALLAH SWT...
    WALLAHU A'ALAM
    👍👌🙏

  • @prhatamaak
    @prhatamaak Год назад +125

    Di background ada dua lukisan guru sekaligus inspirasi Abi Quraish dalam berdakwah, Al-Qutb Al-Habib Abdul Qadir bin Ahmad Bilfaqih (Malang) dan Asy-Syaikh Abdul Halim Mahmud (Al-Azhar, Kairo). Masya Allah... Sehat selalu Abi Quraish, guruku.

    • @zackymh
      @zackymh Год назад +2

      Teladan yg baik. Memajang foto guru.

    • @Queenfeira
      @Queenfeira Год назад

      Samahat Al Ustadz Al Imam Al Habr Al Qutb Al Habib Abdul Qadir bin Ahmad Bilfaqih RA.
      Salam hormat bg

    • @nanikmahmuda3576
      @nanikmahmuda3576 Год назад +1

      Masyaallah.... akhirnya terjawab rasa penasaran sy dgn foto2 ulama yg didepan

  • @AnakSekolah
    @AnakSekolah Год назад +12

    Luar biasa pendidikan di Kairo dari SMP sampai Doktor. Wajar menyandang gelar Ulama.

  • @zidningilman7358
    @zidningilman7358 Год назад +32

    I would say he is one of the greatest theosophist in this country.

  • @tcpadli5375
    @tcpadli5375 День назад

    Selalu menantikan & menonton konten dari Pak Gita dari awal - akhir.
    Melihat viewers yang banyak di channel Pak Gita, saya yakin, di Negeri ini masih banyak orang yang haus ilmu.
    Semoga kita semua diberkahi Allah SWT

  • @syafikfarkhi8193
    @syafikfarkhi8193 Год назад +5

    Buku tafsir pertama kali yg paling saya suka waktu SMA, tafsir alfatihah karya prof Qurais Shihab.

  • @mahadidaniel8887
    @mahadidaniel8887 Год назад +39

    Saya adalah salah satu orang yang berkat pak gita sudah mulai membaca buku
    Saya 25 tahun baru memulai membaca
    tapi saya memulai kebiasaan tersebut
    Memulai baca dari november sampai saat ini sudah selesai 7 buku
    Terimakasih pak gita, we love you so much

  • @ghostsam2834
    @ghostsam2834 Год назад +13

    Beliau Ulama' Rabbani yang mampu menghidangkan pemahaman terhadap Islam , secara mudah untuk dicerna bagi pribadi kita yang paling awam sekalipun. Mendengarkan ceramah beliau saja , begitu memukau, namun teduh tidak menyilaukan, apalagi anda membaca tulisan-tulisan beliau, terasa kedalaman yang menentramkan. Semoga beliau diberkahi umur panjang,dan kesehatan, karena umat dan bangsa ini benar-benar masih perlu bimbingan beliau sebagai Guru Bangsa ...satu diantara pelita umat yang tersisa..😭

  • @faisalchabib5437
    @faisalchabib5437 2 месяца назад +1

    Kesuksesan dakwah tidak diukur dari gelak tawa pendengarnya tidak juga diukur dengan ratap tangis mereka tapi diukur dengan kesadaran tentang makna-makna dibalik tuntunan agama, diukur dengan bertambahnya pengetahuannya tentang agama, diukur dengan kesadarannya bahwa dia perlu menjadi lebih baik dari hari ini, dan itu hanya dilakukan dengan berbagai cara tidak harus di perguruan tinggi, tidak harus di sekolah sekolah.

  • @murniatydaulay1970
    @murniatydaulay1970 Год назад +8

    Bahasa yg diucapkan seseorang mencerminkan siapa dia sebenarnya, bapak Quraisy Shihab salah satu guru besar yg sangat baik, berilmu, berkelas, n santun menyampaikan bahasan²nya, pantas menjadi panutan bagi penceramah² yg lain...... mudah-mudahan Allah selalu melindungi beliau, aamiin ya Rabb 🤲

  • @santripakusokawulung9204
    @santripakusokawulung9204 Год назад +5

    Sedari awal Islam mengajak kita utk membaca. Ilmu jendela dunia. Pengetahuan Soko guru peradaban manusia.
    Tafsir harus berkembang seiring peningkatan akal pikir manusia. Islam tdk hanya menyandarkan ilmu berdasar pengetahuan, tp ada ilmu bersumber diluar nalar, ilmu berdasar pencerahan batin, intuisi, membaca Semesta.
    Bedakan Beragama dg keberagamaan. Beragama bicara keyakinan, keberagamaan bicara praktek beragama nafas peradaban. Agama sumber moralitas hendaknya mjd pundak spiritualitas pencapaian jiwa manusia.
    Islam dan kebangsaan. Terlepas Islam mengenal demokrasi atw tidak, tetapi Islam memperkenalkan prinsip nilai kebangsaan yaitu sikap moderasi yg didasarkan atas musyawarah mufakat, bukan suara terbanyak. Musyawarah adlh solusi kebangsaan mencari madu di sarang lebah. Mencari titik temu manisnya perbedaan.

  • @gedewiryawardhana9891
    @gedewiryawardhana9891 Год назад +81

    saya non muslim, setiap Prof. Quiraish Shihab memberikan pencerahan selalu damai sekali di dengar, sangat mendalam memberikan pemahaman, semoga beliau sehat selalu, dan memberikan selalu pencerahan bagi seluruh masyarakast indonesia.

    • @edisutardi7496
      @edisutardi7496 Год назад

      Setuju...👍🙏

    • @AN-zq4mv
      @AN-zq4mv Год назад

      apa gunanya menginfokan agama anda muslim atau tidak?

    • @fasha7747
      @fasha7747 Год назад +2

      @@AN-zq4mv Semangat toleransi. Sangat positif dibanding pertanyaan anda yang bawaannya nyinyir hal yang gak perlu dipeributkan

    • @shizuokaboy9328
      @shizuokaboy9328 Месяц назад

      Maaf kak, dalam ajaran kami : Beriman atau tidak Hanya Tuhan yang berhak menetapkan. Maka kami tidak pernah menganggapmu NON

  • @ratnazuhra1753
    @ratnazuhra1753 Год назад +14

    Saya juga lebih banyak pegang HP untuk nonton dari pada membaca pak Gita. Tapi saya pilih nonton yang Nara sumber nya pasti lebih banyak membaca dari pada saya. Sehingga yang saya dengar itu sudah merupakan gabungan dan intisari dari berbagai macam buku dan pengalaman mereka. Jadi lebih efisien😊

  • @purwatiwati3206
    @purwatiwati3206 Год назад +5

    Ke sini karena ada Pak Qurais Syihab .seorang habib yang lebih suka atau lebih senang Di pangil Pak ... ❤️❤️❤️

  • @ahmadzaky9584
    @ahmadzaky9584 Год назад +136

    Luar biasa pak Gita.. seri ini bagi sya premium skali.. Prof Quraish Shihab adalah salah satu tokoh tafsir Al-Qur'an besar Indonesia yang pemikiran2nya selalu menjadi penengah dan logis.. mohon pertemuan2 dg Pak Quraish sering diadakan.. 🙏

    • @abijumrohharahap9905
      @abijumrohharahap9905 Год назад +5

      Ahli Tafsir di Asia

    • @saubilisme
      @saubilisme Год назад +6

      @@abijumrohharahap9905 dunia

    • @LourettaGreener769
      @LourettaGreener769 Год назад +4

      Betul , bijak berilmu dan santun dalam bertutur , tidak seperti yang lain

    • @ahmadmukhlisin3868
      @ahmadmukhlisin3868 Год назад +6

      Pak Quraish shihab adalah seorang habib tp bliau gk mau d panggil habib. Bliau jg alumni universitas al azhar mesir yg oleh al azhar sndiri d akui sbagai alumninya yg menjadi tokoh besar d era modern ini.

  • @dedinatawijaya5744
    @dedinatawijaya5744 Год назад +5

    dari semua andgame yg saya tonton, sy lebih melihat gesturenya pak Gita... kliatan sekali Indonesianya, menghargai lawan bicaranya... salam takjim untuk tuan guru...salim

  • @abdilad
    @abdilad 4 месяца назад +1

    kalo dengerin suara Prof. Quraish berasa lagi nunggu bedug maghrib 😇

  • @realmadrid7887
    @realmadrid7887 Год назад +5

    Dalam era digital ini, buku seolah perlahan sirna dan digantikan oleh gadget. Ini adalah peluang untuk mengisi ruang digital dan sosmed agar lebih mengisinya dengan konten edukasi dan ilmu pengetahuan serta inovasi.
    Sebagai bentuk untuk memajukan bangsa dan negara jangan hanya diisi oleh konten yang bersifat Entertainment semata. Terutama bagi Generasi Milenial, Gen Z dan generasi Alpha. Sisi digital harus diisi oleh karya dan pendidikan yang bermanfaat demi meraih Indonesia yang berkarakter, berilmu, berakhlak mulia

  • @luminarspace1016
    @luminarspace1016 Год назад +2

    Bahkan sekelas Prof Quraish Syihab pun masih ada aja yg nyinyirin beliau. yg sanat keilmuannya tdk perlu diragukan lagi. panjang umur Prof... 🙏

  • @mimafatimah
    @mimafatimah Год назад +7

    mahal sekali Endgame kali ini
    petuah nya luar biasa
    benahi hati - baca alam raya
    ( kurangi bicara - perbanyak baca )
    😍😍🥰

  • @geradusgedo6645
    @geradusgedo6645 Год назад +13

    Saya orang Kristen tapi saya pengagum beliau karena orang bijak, santun nasionalis dan memiliki netralitas yg tinggi. Menguasai agamanya secara mendalam seturut ajarannya. Luar biasa, smg tetap sehat di sisa hidupnya.

    • @2221968
      @2221968 Год назад +1

      Luar biasa pemikiran Pak Quraish Shihab. Diskusi yg sangat konstruktif

  • @rajadolijayaritonga
    @rajadolijayaritonga Год назад +37

    Semoga Ayahanda Quraish Shihab dan Pak Gita senantiasa diberikan kesehatan dan umur panjang.

  • @taparsiadiwinoto7167
    @taparsiadiwinoto7167 Год назад +72

    Mendengarkan orang yang betul-betul ber ilmu itu sangat menyenangkan, pengetahuan bertambah, wawasan meluas, sekaligus menenangkan batin juga pikiran bagi saya yg berumur jauh lebih junior dari beliau berdua...terimakasih pak Gita Wirjawan, Prof Quraish Shihab, dan semua team End Game...penutup akhir tahun yg baik

  • @hawa_im
    @hawa_im Год назад +41

    Terima kasih Pak Gita mengundang Prof. Quraish. Sebagai penonton dari Malaysia, saya sangat berterima kasih atas perkongsian ilmu dan pengalaman ini. Sentiasa belajar perkara baharu dan segar daripada akaun RUclips Pak Gita. 👋

  • @Cahaya1818-tv1sn
    @Cahaya1818-tv1sn Месяц назад +1

    Asswrwb luar biasa prof kyai quraish shihab luar biasa siraman rohani nya 🙏🙏🙏 trimakasih pak gita dgn fodcast nya 🙏🙏🙏

  • @muhammadnafarin8836
    @muhammadnafarin8836 Год назад +6

    Pak gita akhir-akhir ini dipodcastnya sering sekali berbicara hal besar seperti peradaban, mungkin layak kalau mengundang prof. Hamid Fahmy Zarkasyi beliau pendiri dan Direktur Institute for the Study of Islamic Thought and Civilization dan Center of Islamic and Occidental Studies ( INSISTS )

  • @sianakrimba
    @sianakrimba Год назад +19

    Abi Quraish..
    Guru besar terbaik dalam hidup saya, sehat selalu Abi ❤

  • @mayaagnes4445
    @mayaagnes4445 Год назад +5

    Luar biasa, kita bersyukur memiliki Prof. Dr. Moh. Quraish Shihab. Beliau ini adalah orang yang bijaksan memiliki ilmu dan moderat, selalu membaca yang tertulis dan membaca yang tidak tertulis, thanks.

  • @rizkiprayogo3998
    @rizkiprayogo3998 Год назад +8

    Keren Pak Gita. Sowan ke Kediaman Prof. Quraish Shihab untuk menimba ilmu dan membagikannya buat kita semua. Sehat selalu prof Quraish dan Pak Gita

  • @rizalaz
    @rizalaz Год назад +99

    I have watched many of your videos and only now do I see the way you articulate your words, your gestures, and your responses really show the efforts you put to be very respectful to somebody much older than you. I really appreciated that and I hoped your viewers can catch and learn from you how a person must behave around the elderly, no matter how successful they are.

    • @hiero1568
      @hiero1568 Год назад +2

      i see the same thing

    • @lyq232
      @lyq232 Год назад +1

      It's odd finding a random comment written fully in English here.

    • @bashofibuwono8606
      @bashofibuwono8606 Год назад +1

      @@lyq232 true

    • @endangharijani3026
      @endangharijani3026 Год назад

      Pak Gita orang pintar...orang pintar sdh seharusnya bisa membawa diri sesuai tempat dan situasi. Salut pak Gita..podcastnya secerdas orangnya👍

  • @catatanbasri
    @catatanbasri Год назад +29

    Akhir tahun terasa sudah berada di bulan suci Ramadhan mendengar podcast episode kali ini. Thanks Pak Gita dan Tim. 🥰🙏

  • @laksmikarsono9013
    @laksmikarsono9013 Год назад +2

    Seorang mukmin yang paling sempurna imannya dialah yang terbaik akhlaknya.” (HR. Tirmidzi no.1162)
    Dengan kata lain: "Sebaik-baiknya dakwah, adalah akhlak yang mulia"
    Tak diperlukan kata² lagi.

  • @me1979h
    @me1979h Год назад +2

    BPK Quraish Shihab itu ulama yg mampu menjawab problematika keumatan jaman now, Tdk dng beberapa ulama dan ustadz² lain yg masih pakai teks² beku ulama masa lalu yg pasti mrk menjawab problematika zaman itu

  • @ferdinanosnaldryzaldiandjioe
    @ferdinanosnaldryzaldiandjioe Год назад +2

    Sikap pak Gita terhadap lawan diskusi nya mencerminkan isi hati dan pikiran nya. Biasanya kami sebut itu adab.

  • @febrihanifan4053
    @febrihanifan4053 Год назад +8

    episode ini adalah emas.....semoga bukan hanya penghafal quran aja yg banyak tp penafsir quran jg dibanyakin, ya allah adakah penerus pak quraish...kalo tokoh2 sprt pak quraish tidak ada lagi sy merasa seperti quran dicabut dr muka bumi....

    • @Taiwanofficial
      @Taiwanofficial Год назад +2

      Habib Husain Jafar, beliau menggumi Abi Quraish. Mudah2an meneruskaan dakwahnya Abi Quraish😊

  • @elalaelasariuinjakarta7548
    @elalaelasariuinjakarta7548 3 месяца назад

    Mengisi hari-hari di bulan Ramadhan dengan mendengarkan nasihat-nasihat berharga dari para pakar

  • @stevenwongso66
    @stevenwongso66 Год назад +2

    Pak Quraish Shihab ini seseorang yang dengan pemahaman dan keyakinan terhadap Islam sedemikian dalam mirip dengan almarhum Gus Dur. Sangat toleran dengan perbedaan, menonjolkan persamaan sehingga kita bisa bergandengan tangan membangun negeri ini.

  • @fareedsutan9495
    @fareedsutan9495 Год назад +22

    Sejatinya yang dibilang "Smart People" itu, ya penonton kanal ini bukan yang ono hhe.. Sehat terus pak Gita, tetap konsisten menginspirasi kami dengan konten-konten positif penuh keilmuan. Terimakasih.

  • @bayuyudhasaputra3169
    @bayuyudhasaputra3169 Год назад +9

    Bapak Quraisy Shihab adalah salah satu Ulama' panutan saya. Karena beliau selalu memberikan tafsiran yang mencerahkan dan mudah dipahami oleh saya sebagai orang awam.
    Terima kasih pak Gita sudah menghadirkan beliau.
    Semoga beliau dan pak Gita diberi kesehatan agar tetap bisa mencerahkan anak bangsa.

  • @ImMidadwathief
    @ImMidadwathief Год назад +1

    Konsep wasathiyah atau moderasi yang disinggung oleh Prof. Quraish sudah ada di zaman filsuf Yunani adalah konsep Aristoteles. Aristo mengatakan bahwa salah satu kebijaksanaan adalah mesotes, yakni titik tengah di antara dua ekstrim. Pilihlah pertengahan antara dua kutub ekstrim kikir dan boros, misalnya. Atau dua ekstrim takut dan ceroboh. Jangan pilih salah satu dari dua kutub tersebut. Anyway, terima kasih Pak Gita. Menjelang akhir tahun ini, tamu-tamunya luar biasa. Dari Sadghuru, Pak Faiz, Romo Magniz, hingga Prof. Quraish. Semoga semakin banyak tokoh inspiratif selanjutnya. Tabik.

  • @tyanmutter1437
    @tyanmutter1437 Год назад +2

    32:24 Membalikan kejayaan islam dengan pengetahuan, dengan cara banyak membaca dan membersihkan hati. Quraish Shihab.

  • @Generasiabuabu99
    @Generasiabuabu99 Год назад +4

    salah satu Tokoh yg dari kecil saya suka denger petuah2 beliau.. terima kasih pak gita telah mengundang beliau

  • @azakizm
    @azakizm Год назад +3

    Dahulu kalo denger Pak Quraish selalu gak masuk nalar saya (kurang paham), ternyata memang otak saya belum sampe (kurang cerdas). Sekarang2 oh iya ternyata luar biasa pintar pak Quraish, jadi kita yg mendengar harus pintar juga supaya dapat dicerna setiap tafsiran dr Pak Quraish. Semoga Allah selalu berikan kesehatan utk Bpk Quraish.

  • @ruditabuti5492
    @ruditabuti5492 Год назад +1

    Dalam beberapa hal kita boleh tidak sependapat dengan beliau, tapi mashaAllah keilmuan beliau sungguh luar biasa

  • @udinsedunia7500
    @udinsedunia7500 Год назад +2

    Pesan menulis yg sangat kena buat saya. Jujur klo nulis sesuatu pasti dibaca ulang berkali-kali, trs ada yg kurang hapus, tulis lagi, baca lagi, hapus lagi. Begitu terus ampe cape sendiri dan akhirnya tulisannya malah ga selesai"
    Makasih banyak prof 🙏

  • @dhianatedjasari3087
    @dhianatedjasari3087 Год назад +3

    Abi Quraish Shihab selalu menyejukkan dan santun, nasehat2nya sangat mengagumkan dan memberi pandangan baru dalam memahami Islam yg lebih indah dan agung.

  • @mardindolu
    @mardindolu Год назад +20

    Paling senang mendengar ceramah Prof. Quraish🙏

  • @user-kz8zu2gp6s
    @user-kz8zu2gp6s 10 месяцев назад +1

    Beruntung Indonesia punya Prof. Quraish S.. Sejuk mendengar buah2 pikiran beliau, saya seorang Katolik, tapi sy salah satu orang yg mengidolakan beliau.. Thanks P Gita telah mengundang beliau .. Semoga beliau sehat2..

  • @kahyuuga3346
    @kahyuuga3346 Год назад +1

    Di mana Prof. Qurais disitu ada saya. Suka bgt denger beliau adeeem bawaannya kayak lagi Ramadhan.

  • @frankylumbantobing9759
    @frankylumbantobing9759 Год назад +5

    Di setiap video diskusi yang menampilkan Prof. Quraish Shihab, saya selalu terpukau mendengar ilmu dan nasehat yg disampaikan dengan tutur kata santun, tertata, dan mencerahkan. Terima kasih!
    sedikit koreksi di menit 52:43, seharusnya 'Hadiah Nobel diberikan oleh Akademi Swedia' 🙏

  • @liefamily3586
    @liefamily3586 Год назад +5

    ❤Salam hormat. Utk Bpk Papa najwa. Beliau sejuk. Cerdas Kamsiah selalu mendengar pencerahan bok. Thanks you. From Boise Idaho usa

  • @alberikusal7543
    @alberikusal7543 2 месяца назад +1

    Menafsirkan teks harus ditafsirkan sesuai kapan teks tersebut ditulia❤❤

  • @restinurul5093
    @restinurul5093 Год назад +1

    Semoga bapak Qurais Shihab senatiasa sehat wal afiat panjang umur ...Aamiin ya Rabbal alamiin

  • @gustifadhil1238
    @gustifadhil1238 Год назад +21

    Kemarin baru kelar nonton Romo Magnis. Skrg keluar ep Pak Quraish. Bagus bangeet 😭
    Terimakasih kado tahun baru nya, Pak Gita! 🙇

  • @fatah2946
    @fatah2946 Год назад +5

    Ya allah. Sudah sepuh sekali prof. Quraish Shihab... Semoga panjang umur prof.

  • @andreassuprayogi9592
    @andreassuprayogi9592 Год назад +1

    Beliau masih keturunan langsung nabi besar Muhammad saw, berhati mulia, suci dan wangi
    Semoga abi qurays shihab selalu di lindungi dan di rahmati oleh sang ilahi tuhan yg maha tinggi lagi maha terpuji.

  • @gedesuantika2053
    @gedesuantika2053 Год назад +1

    Setuju prof, dalam menyikapi peranan medsos yang memperkuat atau memberi keleluasaan begitu besar kepada orang-orang untuk bernarasi sesuka hatinya, kadang-kadang tanpa rem sama sekali, adalah semua orang sebaiknya untuk membatasi untuk berbicara.

  • @KhairulAnam-tc2nq
    @KhairulAnam-tc2nq Год назад +3

    Wah masyaallah, baru Minggu kemaren kepikiran kapan yah pak Gita ngundang pa quraish shihab, eh Alhamdulillah beneran di undang 😍😍

  • @mbahnyanadine9520
    @mbahnyanadine9520 Год назад +10

    Selalu mengikuti wawancara Pak Gita. Serasa kuliah di kampus dengan dosen terbaik..

  • @rayahoesada8450
    @rayahoesada8450 Год назад +1

    Sehat umur panjang dalam ridho berkah dan lindungan Allah bersama keluarga unt Prof DR Quraisy Shihab, juga pak Gita Wirawan bersama keluarga
    Aamiin Yaa Allah

  • @arsakaryaindotama6599
    @arsakaryaindotama6599 Год назад +1

    Seharusnya begitulah beragama,....mampu menterjemahkan aturan kedalam batin dan akal...kadang aturan membuat manusia susah berlogika, jika selanjutnya beradu dengan logika lain, alhasil pertikaian bahkan berujung kehancuran..jika demikian keadaannya, maka hal tersebut bukan yang agama kehendaki....Sehat selalu Pak Quraish Tuhan YME jaga Bapak untuk Indonesia...Amin

  • @widyaasmarawati1381
    @widyaasmarawati1381 Год назад +2

    Bapak Gita Wirjawan yang terhormat,, tolong undang bapak Agus Mustofa, beliau ahli tassawuf modern. Terimakasih

  • @riakobies9228
    @riakobies9228 Год назад +22

    Matursuwun pak gita🙏🏻🙏🏻 sudah mengundang prof Quraish Shihab podcast yang banyak manfaatnya dan banyak menambah wawasan , semoga selalu diberikan kesehatan pak gita dan prof Quraish Shihab dan diberikan kelancaran amin” 🙏🏻🙏🏻 semoga apa yang dicita”kan kita semua diapat tercapai amin”🙏🏻🙏🏻

  • @PeneduhHati
    @PeneduhHati Год назад +1

    Qobiltu yaa Abi Quraish Shihab... Salah satu 'Ulama panutan di Indonesia. Thx so much Mr. Gita, God bless U...

  • @lindatriantika6986
    @lindatriantika6986 Год назад

    Pak Faiz sudah. Dan sekarang Prof. Quraish. Duo idola. Terima kasih Pak Gita😊

  • @edisupriyono4453
    @edisupriyono4453 Год назад +8

    terima kasih sudah menghadirkan prof QS, salah satu tokoh yang saya kagumi keilmuannya

  • @obuygreenmood
    @obuygreenmood Год назад +7

    Trims Pak Gita sudah mengundang Prof. Quraish Shihab. Sekali lagi sy temukan kata "Iqra" yang bukan semata-mata hanya membaca teks. Tapi lebih ke segala hal yang "multi-dimensi", yaitu diri sendiri, alam sekitar, dsb. Sehingga itu lah yang membuat "keberagamaan terus berkembang diiringi oleh ajaran beragama yang sudah sempurna". Sekali lagi, keren Pak Gita 🙏

  • @alfisyahrin7124
    @alfisyahrin7124 2 месяца назад +1

    Terima kasih pak gita! sehat selalu pak quraish 🥹

  • @JjsSsj-ss3wx
    @JjsSsj-ss3wx Месяц назад +1

    Tapi, sungguh benar-benar berbobot semuanya apa yang disampaikan. Terimakasihh

  • @stalkingsenja
    @stalkingsenja Год назад +4

    Podcast paling berkualitas di negeri ini

  • @mentari9519
    @mentari9519 Год назад +11

    Pak Gita selalu sukses mengundang tamu2nya yang luar biasa. Selalu dapat insight baru setelah melihat tayangan endgame. Semoga Abi Quraish senantiasa sehat selalu, begitupun pak Gita.
    Dan sebagai badm lovers, sebenarnya kami rindu pak Gita ada di PBSI lagi (ini cuma unek2 aja)

  • @muhammadhaikalali1570
    @muhammadhaikalali1570 Год назад

    Ya Allah Panjangkan umur Prof Quraish Shihab

  • @dewimasruaini6931
    @dewimasruaini6931 Год назад

    kalo dengar pak quraish itu nuansanya jadi romadhon sepanjang tahun

  • @putrasusdi1119
    @putrasusdi1119 Год назад +4

    Pak Gita, Request undang Bg Abdur Arsyad atau Mamat Al Katiri, mereka adalah Komika asal Indonesia bagian Timur yang sangat fokus kepada pembahasan kehidupan saudara kita di Indonesia bagian Timur.
    Kita tentu ingin mendengar bagaimana keadaan Indonesia bagian Timur dan apa hal yang harus di genjot agar Indonesia bagian Timur dan Indonesia bagian barat bisa sama sama maju di segala bidang pada tahun 2045🙏🏽

  • @rizkitiyas
    @rizkitiyas Год назад +4

    Sambil lipetin baju di akhir pekan, podcast dg narsum abi Quraish ini membuat bikin nambah wawasan. Terimakasih Abi & Pak Gita wirjawan 🙏😁

  • @pratiwiariyani28
    @pratiwiariyani28 Год назад

    Long live Pak Gita dan Pak Quraish Shihab. Thank You, Pak.

  • @spiderweb2359
    @spiderweb2359 Год назад

    Sudah menonton 3 x video ini , merasa adem, perasaan damai, sejuk.... walau AC Ruangan saya off kan

  • @misbachzak5208
    @misbachzak5208 Год назад +5

    Subhanallah ..
    Semoga Allah senantiasa menjaga kesehatan dan keselamatan Habib Quraish Shihab, bangsa ini masih sangat membutuhkan sosok seperti Beliau untuk membangunkan kewarasan nalar. Amin.

  • @pudjiutomo2009
    @pudjiutomo2009 Год назад +12

    Alhamdulillah, dihadirkan orang orang Indonesia yang selalu mengajak perubahan kebaikan dalam membangun NKRI, terimakasih pak Gita

  • @aprilialarasati8524
    @aprilialarasati8524 Год назад +1

    Salute sama Pak Gita, Dari cara duduknya Sudah menunjukan rasa hormatnya terhadap Narasumbernya , sukses Pak Gita dan jangan lelah mencerahkan anak Bangsa.

  • @hasanaskari7
    @hasanaskari7 Год назад +2

    Ngga pernah salah undang narasumber Pak Gita, thankyou very much 🙏🏼🔥

  • @husniyah0112
    @husniyah0112 Год назад +11

    Terima kasih pak Gita sudah menghadirkan Abi. Semoga channel positif seperti ini bisa terus berkembang.

    • @hendriklikemusic
      @hendriklikemusic Год назад

      Salam Sehat dan Sukses buat kita semua...Semoga Thn 2023 membawa keberkahan dan kesuksesan

  • @tutusutaba8297
    @tutusutaba8297 Год назад +14

    Selalu hadir dengan pribadi-pribadi yang luar biasa, berkarakter, berilmu. Terima kasih pak Gita untuk selalu menghadirkan orang-orang yang bisa berbagi ilmu dan manfaat. Sehat selalu pak Gita dan pak Quraish Shihab.

  • @wasansyah6477
    @wasansyah6477 Год назад

    Benar guru prof batasi dlm berbicara,sy pribadi mohon guru prof dng kedudukan dan kelebihan yg ALLAH SWT,Anuggrahkan KPD guru prof utk mengajak para ulama Islam Indonesia khususnya dan ulama Islam dunia utk menebarkan kebaikan KPD semua manusia berdasarkan PD Alquran dan Sunnah Rasullullah Saw, semoga ALLAH SWT yg maha perkasa lagi maha pemurah menabahkan auggrah NYA dan semoga DIA memberihkan petunjuk dan kekuatan bagi guru guru semua ,

  • @ahmadsujaisaputra3366
    @ahmadsujaisaputra3366 Год назад

    ih,, abi Quraisy,, masya Allah,,
    entah knp,, klo liat Abi,, selalu sedih membayangkan kalau beliau meninggal,, sangat rugi bangsa kita,,
    sehat selalu Abi..
    dan untuk pak Gita, sering banget pak Gita mengutarakan terkait Nobel, kesadaran ilmu dan seterusnya..
    sepertinya ini merupakan kegelisahan terbesar pak Gita,, gregetan batin pak Gita,,
    sehat selalu pak Gita,, Semoa Istiqomah,,

  • @805K1.
    @805K1. Год назад +2

    Tidak ada yg salah jika pak Gita yang pro aktif untuk mendatangi tokoh2 untuk podcast.
    Tanpa mengurangi rasa hormat saya terhadap pak Gita.
    Ada pepatah ilmu itu kita yg datangi,bukan sebaliknya

  • @alifnewman8239
    @alifnewman8239 Год назад +1

    Mohon pak gita bisa mengundang tokoh ulama muda yg cukup punya pengaruh besar di negeri ini,yg banyak juga di ikuti serta menjadi rujukan keilmuan khusus nya di bidang keislaman.yaitu gurunda @Adihidayatofficial sebagai bintang tamu di podcast bpk (Endgame).karna sampai saat ini belum ada satupun podcaster di indonesia yg menghadirkan beliau sebagai narasumber di podcast youtube mereka.insya Allah dgn menghadirkan beliau dpt memberi bnyk manfaat & pencerahan khususnya bagi banyak penonton setia endgame🙏🏻 semoga bpk sehat selalu,sukses dgn smua cita cita❤️

  • @riailham1375
    @riailham1375 Год назад +4

    probably the most enlighten podcast di channel ini. respect!!!

  • @chrysanthfouzeeyaah
    @chrysanthfouzeeyaah Год назад +1

    Sukaakk bangeet "Kamu sunni atau syi'i?" Saya muslim, tidak usah label labell❤️❤️❤️