Webinar 2: Penerapan disiplin positif di Sekolah Link Absen di Deskripsi video

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 17 сен 2024
  • Petunjuk Webinar
    1. Ikuti Webinar Hingga selesai, Jangan di percepat / di skip
    Subscribe Chanel ini:
    Disiplin positif adalah proses pendisiplinan terhadap anak tanpa memberikan ancaman atau memberikan hukuman. Dengan menerapkan disiplin positif, guru dapat meningkatkan kesadaran siswa dalam membentuk karakter yang positif. Dalam penerapannya, disiplin positif dapat dibuat melalui kesepakatan antara guru dengan siswa karena guru ingin membuat siswa terlibat dan bertanggung jawab dalam menjalankan disiplin tersebut. Selain itu dengan menerapkan disiplin positif, pendidik dapat mengembangkan pendidikan karakter siswa sehingga terwujud budaya positif di satuan pendidikan.
    Pada umumnya, kegiatan yang melanggar tata tertib akan diberikan pendisiplinan. Guru memberikan hukuman sebagai salah satu langkah dalam memberikan proses disiplin kepada siswa. Hal tersebut keliru karena jika ditelusuri lebih dalam lagi, makna dari disiplin dan hukuman memiliki arti yang berbeda. Begitu pula efeknya dalam membentuk karakter siswa. Dalam hal ini, disiplin merujuk pada praktik mengajar atau melatih siswa untuk mematuhi peraturan yang sudah dibuat dalam jangka waktu pendek dan jangka panjang.
    Hukuman ini bermaksud sebagai cara mengendalikan perilaku siswa yang tidak sesuai dengan peraturan. Dengan adanya sikap disiplin ini, guru ingin memaksimalkan pengendalian diri murid pada apa yang sedang mereka pelajari. Guru berharap dapat mengajarkan siswa-siswanya tentang bagaimana mengontrol diri dan menciptakan rasa percaya diri dengan berfokus pada pelajaran.
    Berdasarkan penjelasan tersebut, dapat disimpulkan bahwa proses disiplin yang dilakukan digunakan oleh guru untuk membantu siswa. Proses tersebut dilakukan agar siswa lebih mampu mengendalikan diri dan bertindak sesuai dengan peraturan. Dengan demikian, siswa dapat fokus terhadap pembelajaran.
    Cara untuk menerapkan budaya disiplin positif dalam proses kegiatan belajar di kelas, antara lain:
    Membentuk lingkungan kelas yang mendukung terciptanya budaya disiplin positif
    Membuat kesepakatan kelas
    Kesepakatan kelas ini akan membantu guru dalam membentuk budaya disiplin positif
    Memudahkan guru dalam proses kegiatan belajar mengajar dan tidak menekan siswa
    Membantu siswa dalam mengeksplorasi kemampuannya dalam berkomunikasi
    B. Cara Mengembangkan Disiplin Positif
    Ada beberapa cara yang dapat digunakan guru dan orang tua untuk menerapkan disiplin positif pada anak, yaitu:
    1. Mengalihkan Perhatian Anak
    Jika anak masih duduk di bangku SD, mereka cenderung memiliki rentang perhatian yang pendek. Mereka kerap kali kehilangan fokus dalam belajar, misalnya seperti berbicara dengan teman sebangkunya maupun melamun. Untuk mengatasi permasalahan ini, Anda dapat melakukan teknik pengalihan. Teknik pengalihan ini dapat digunakan orang tua maupun guru untuk mendukung anak kembali fokus dengan apa yang sedang mereka kerjakan. Misalnya ketika anak sedang belajar dan tiba-tiba berbicara ataupun melakukan kegiatan lain, sebagai seorang guru, Anda dapat mengalihkan perhatiannya dengan memanggil namanya ketika sedang menjelaskan materi. Tindakan ini tidak hanya dapat mengembalikan konsentrasi anak pada proses kegiatan belajar, tetapi bisa juga dijadikan sebagai pengingat bahwa guru akan selalu mengawasi setiap siswanya walaupun mereka sedang sibuk mengajar.
    2. Memberikan Pujian
    Cara mengembangkan disiplin positif lainnya yang dapat digunakan guru maupun orang tua, yaitu dengan memberikan pujian kepada anak. Anda dapat memberikan pujian tersebut ketika anak berperilaku baik. Penelitian menunjukkan bahwa jika anak dipuji atas apa yang telah mereka lakukan dengan benar, maka mereka cenderung akan melakukan hal yang sama lagi. Tindakan ini tentu saja bisa dikatakan efektif untuk dilakukan oleh guru dan orang tua di rumah.
    3. Memberikan Hukuman Time Out
    Hukuman time out adalah bentuk disiplin ringan yang dilakukan orang tua maupun guru kepada anak ketika mereka berbuat salah. Perbuatan ini dapat memberikan efek jera terhadap anak. Dalam penerapannya, hukuman time out ini tidak melibatkan hukuman fisik karena secara tidak langsung orang tua akan mengajarkan kepada anak tentang kekerasan. Selain itu, hukuman time out bisa menjadi konsekuensi yang efektif, walaupun cukup sulit untuk dilakukan dengan benar dan tepat.
    .
    Link Daftar Hadir WEBINAR:
    Disiplin Positif
    s.id/Sertifika...
    Pencegahan Perundungan Di Sekolah
    s.id/WebinarPe...
    Word Wall untuk asesment pembelajaran
    s.id/WebinarWo...
    Media dalam Pembelajaran
    s.id/MediaPemb...
    KEPEMIMPINAN DAN PENGELOLAAN SUMBER DAYA
    s.id/Pengelola...
    Link Absen dibawah
    link absen:
    docs.google.co...

Комментарии • 6 тыс.

  • @SenthirKombel
    @SenthirKombel  4 месяца назад +67

    Bapak Ibu Peserta Webinar yang tidak menemukan link presensi pada video dapat melihat pada kolom deskripsi video "paling bawah" ada Link untuk mengisi absensi , Terimakasih
    Atau cek menit 24.55 kanan atas

  • @imadesuku
    @imadesuku 4 дня назад

    Mengerti kebutuhan dasar khusus manusia dan kontrol diri, dalam penerapan disiplin psitif

  • @imadesuku
    @imadesuku 4 дня назад

    Sangat meyenangkan pembahasannya

  • @mestikamurni2962
    @mestikamurni2962 17 минут назад

    Hadir menyimak

  • @RirinSusiwati
    @RirinSusiwati 5 дней назад

    Sangat bermanfaat

  • @AdeIrmaSusanti-j4k
    @AdeIrmaSusanti-j4k 6 дней назад

    sungguh sangat bermanfaat ilmu ini

  • @Rikmini_sakka
    @Rikmini_sakka 5 дней назад

    Hadir n nyimak

  • @user-wv1tf7ei1g
    @user-wv1tf7ei1g 3 месяца назад +1

    Hadir untuk menyimak materi webinar tentang Penerapan disiplin positif di sekolah yang sangat bermanfaat bagi guru dan siswa😇

  • @imadesuku
    @imadesuku 4 дня назад

    Hadir nyimak

  • @NenengNeniHeryani
    @NenengNeniHeryani 2 месяца назад

    Hadir dan menyimak ,materi tentang disiplin positif di sekolah ,materi yang sangat bagus sekali ,mudah dipahami dan dimengerti oleh guru dan sangat bermanfaat untuk murid

  • @loisatriana6225
    @loisatriana6225 3 дня назад

    Hadir dan menyimak

  • @sincepinoa1912
    @sincepinoa1912 2 месяца назад +1

    Materi tentang penerapa disiplin sangat berguna bagi kita guru untuk kita lakukan di sekolh masing2 dan berguna bagi guru dan siswa, trima kasih untuk ilmunya.

    • @sitiharpiah248
      @sitiharpiah248 2 месяца назад

      Disiplin positif semoga dapat membantu kelancaran pelaksanaan kegiatan PBM

    • @inungmarkus8005
      @inungmarkus8005 Месяц назад +1

      Bagaimana cara download sertifikatnya.

  • @NurhalisaNurhalisa-v7r
    @NurhalisaNurhalisa-v7r 19 часов назад

    Menyimak

  • @dessyarianti4676
    @dessyarianti4676 2 месяца назад

    Materi yang diajarkan tentang disiplin positif sangat penting di lingkungan karena peran interaksi sosial lebih banyak dalam kehidupan.

  • @AsrianaNomeni
    @AsrianaNomeni 15 дней назад

    hadir dan menyimak

  • @AnisFatati
    @AnisFatati 6 дней назад

    Hadir menyimak
    Dari Tangerang

  • @ErlinawatiErlinawati-w1e
    @ErlinawatiErlinawati-w1e Месяц назад

    Terimakasih atas ilmu yang sangat bermanfaat bagi guru2 di sekolah

  • @RinaSusanti-p6p
    @RinaSusanti-p6p 2 часа назад

    maaf tdi sedang di kelas. Rina Susanti, S.Pd. SMP NEGERI 1 MUARA PINANG

  • @meiwarnizebua7070
    @meiwarnizebua7070 2 дня назад

    Hadir🖐️

  • @EmanuelGea-bo9ry
    @EmanuelGea-bo9ry 2 месяца назад +1

    Emanuel Gea,A.Ma.Pd hadir menyimak pada tanggal 4 juli 2024 dan WEBIMAR mantap.

  • @SisiliaSeno
    @SisiliaSeno 2 месяца назад

    Luar biasa sangat bermanfaat buat kami guru dan peserta didik

  • @iqbalanshori9787
    @iqbalanshori9787 2 месяца назад

    Materi nya sangat bermanfaat, terimakasih sudah berbagi ilmunya..

  • @Emaoktariachannel
    @Emaoktariachannel 2 месяца назад

    Materi yang sangat bermanfaat bagi kita seorang guru,terimakasih🙏🏻

  • @user-el9hr1gt8y
    @user-el9hr1gt8y 5 дней назад

    mantap

  • @NurhayatiMDTaim
    @NurhayatiMDTaim 2 месяца назад

    materinya sangat menginspirasi dalam penerapan disiplin positif dikelas

  • @tamsilwahyu4171
    @tamsilwahyu4171 3 месяца назад

    Tamsil wahyu S. Pd guru SMP Tahfidz Albatthawi Nwdi kerongkong suralaga lombok timur NTB siap menyimak. Dan semoga disini saya mendapatkan ilmu yg bermanfaat. Yg nantinya bisa saya terapkan dalam mengajar

  • @muhariwonosari2172
    @muhariwonosari2172 2 месяца назад

    Hadir, menyimak video dan materinya sangat penting bermanfaat. 🙏

  • @SriWahyuni-dp2ez
    @SriWahyuni-dp2ez 2 месяца назад +1

    Materi sangat bagus dan bermanfaat trimakasih

  • @user-rt6op6yd9b
    @user-rt6op6yd9b 2 месяца назад +1

    Materi sangat baik dan bermanfaat buat kita

  • @SyilviaSyofyan
    @SyilviaSyofyan 2 месяца назад

    Hadir menyimak Materinya sangat bagus dan bermanfaat
    Terimakasih

  • @ranaldadjukin8574
    @ranaldadjukin8574 3 месяца назад

    hadir untuk menyimak penerapan disiplin positif di sekolah

  • @kikiamelia799
    @kikiamelia799 2 месяца назад

    Pengendalian diri sangat berpengaruh untuk menciptakan kelas yg kondisif sesuai kebutuhan dan karakter siswa

  • @safriradon
    @safriradon 2 месяца назад

    Hadir dan menyimak, materi yang sangat bermanfaat terima Kasih.

  • @Noorhikmah-jh4hj
    @Noorhikmah-jh4hj Месяц назад

    Hadir menyimak. Materinya sangat bermanfaat. Terimakasih ❤

  • @ASMUNIKASMUNIK-w2t
    @ASMUNIKASMUNIK-w2t 14 дней назад

    selamat sore ! hadir menyimak

  • @user-vo4mg8qv4h
    @user-vo4mg8qv4h 2 месяца назад

    Hadir dan menyimak penerapan disiplin positif di sekolah

  • @Rahmawati-dh8qt
    @Rahmawati-dh8qt 2 месяца назад

    Jadi paham manfaat dr penerapan disiplin positif diaekolah

  • @budiyanabudiyana2795
    @budiyanabudiyana2795 2 месяца назад

    Lemah lembut yang saya simak dalam video ini dimaknai dengan bahasa Indonesia ternyata lebih mengena, lemah (tidak keras) lembut (halus)

  • @SRIWAHYUNI-p2n
    @SRIWAHYUNI-p2n Месяц назад

    terimkasih ilmu berbaginya, selalu bermanfaat

  • @jamilahjamilah-gp6or
    @jamilahjamilah-gp6or 2 месяца назад

    Materi yang sangat bermanfaat buat para pendidik.

  • @yulianaboro8969
    @yulianaboro8969 2 месяца назад +1

    Materinya bagus dan sangat bermanfaat.

  • @DanisSusilawan
    @DanisSusilawan 3 месяца назад +2

    saya sudah absen sudah subscribe, menunggu sertifikatnya, terima kasih, sukses selalu barokah selalu

  • @feriyawatiferiyawati7216
    @feriyawatiferiyawati7216 2 месяца назад

    Sangat bermanfaat buat kami guru dan peserta didik

  • @user-wh3xx4ov6x
    @user-wh3xx4ov6x День назад

    HADIR

  • @rahmaningsih773
    @rahmaningsih773 2 месяца назад

    Hadir menyimak , materi yang sangat saya butuhkan

  • @SisiliaSeno
    @SisiliaSeno 2 месяца назад

    Hadir ikut webinar penerapan disiplin di sekolah

  • @Amin-f5m
    @Amin-f5m Месяц назад +1

    Amin,S.Pd.SD hadir dan menyimak SDN Oi SARO Sanggar Bima NTB ❤❤

  • @yulianaboro8969
    @yulianaboro8969 2 месяца назад

    Hadir dan menyimak.terima kasih banyak ibu materinya sangat bermanfaat.Di tunggu serfikatnya bunda.

  • @SolikhahST
    @SolikhahST 13 дней назад

    SOLIKHAH
    Ikut Nyimak

  • @nunungnasution1565
    @nunungnasution1565 12 дней назад

    Hadir dan menyimak,
    Dan sudah di subscribe

  • @risdafitriyeni8
    @risdafitriyeni8 22 дня назад

    Ijin hadir dan menyimak

  • @LinaMarlina-h9e
    @LinaMarlina-h9e 2 месяца назад

    Hadir dan menyimak ilmunya sangat bermanfaat

  • @ErlinawatiErlinawati-w1e
    @ErlinawatiErlinawati-w1e Месяц назад

    Saya sudah absen dan sascruber terimakasih atas materinya semoga bermanfaat bagi guru semua yang ikut wabiner,dan tinggal menunggu sertifikatny

  • @mettajayanti907
    @mettajayanti907 2 месяца назад

    Hadir , menyimak materi nya bagus, bermanfaat

  • @watitrisnawati3199
    @watitrisnawati3199 2 месяца назад

    Materinya sangat bagus dan menginspirasi, trimakasih

  • @user-pc3wd7ew8n
    @user-pc3wd7ew8n 3 дня назад

    Hadir palembang

  • @ernyboe6645
    @ernyboe6645 3 месяца назад

    Hadir menyimak. Materinya bagus dan bermanfaat

  • @pujirahayu2994
    @pujirahayu2994 2 месяца назад

    Puji Rahayu, S.Pd.
    SMPN 1 Ungaran
    Materinya bagus, penyampaian materi juga mudah dimengerti

  • @BettiJuliYanti
    @BettiJuliYanti 2 месяца назад

    Terima kasih ilmunya. Sangat bermanfaat sekali....

  • @FlafianusBhajo
    @FlafianusBhajo 3 месяца назад

    ikut hadir dan menyimak,materinya sangat bagus

  • @royanisusilawati1732
    @royanisusilawati1732 2 месяца назад

    Hadiir menyimak ...materi sangat bermanfaat

  • @sarifuddinarli1362
    @sarifuddinarli1362 2 месяца назад

    Hadir dan menyimak materinya sangat bermanfaat

  • @Amin-f5m
    @Amin-f5m 2 месяца назад

    Amin, S.Pd.SD hadir dan menyimak SDN Oi Saro kecamatan sanggar kabupaten Bima Provinsi Nusa Tenggara Barat ❤

  • @dinamarlenafitri3084
    @dinamarlenafitri3084 2 месяца назад

    Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh, hadir menyimak

  • @SitiKhasanah-l3x
    @SitiKhasanah-l3x 21 день назад

    hadir dan menyimak 🙏

  • @sholihunpld
    @sholihunpld 21 день назад

    Hadir Menyimak

  • @purwahyuni2936
    @purwahyuni2936 20 дней назад

    Menyimk dan hadir

  • @RizkyZulfikarSDN037Penajam
    @RizkyZulfikarSDN037Penajam 2 месяца назад

    Terima kasih ilmunya, materinya sangat bermanfaat

  • @srikusmiati6104
    @srikusmiati6104 2 месяца назад +2

    hadir dan menyimak

  • @takul3596
    @takul3596 2 месяца назад

    Hadir menyimak
    Terimakasih sangat bermanfaat

  • @hasrulagustian8095
    @hasrulagustian8095 13 дней назад

    Hadir

  • @HettyNuraniSalau
    @HettyNuraniSalau 2 месяца назад

    Hetty NUrani Salau, S. Pd Materinya sangat bermanfaat dan semoga sukses

  • @asisyunienarsih9097
    @asisyunienarsih9097 День назад

    Hadir

  • @rostianaharahap5970
    @rostianaharahap5970 2 месяца назад

    Terima kasih materinya dan manambah wawasan saya.

  • @ENDAHDWIWIJAYANTI
    @ENDAHDWIWIJAYANTI 2 месяца назад

    Materi sangat bagus, snagat bermanfaat

  • @wijiatunwijiatun9718
    @wijiatunwijiatun9718 2 месяца назад

    Terimakasih atas ilmunya sangat bermanfaat

  • @EisyaBahaweres
    @EisyaBahaweres 3 месяца назад

    Hadir materinya sangat bagus dan bermanfaat

  • @hadidirman4139
    @hadidirman4139 2 месяца назад

    Luar biasa, sangat bermanfaat...

  • @ulya-o5g
    @ulya-o5g 9 дней назад

    HADIR MENYIMAK

  • @NataliaKemba
    @NataliaKemba 5 дней назад

    NATALIA KEMBA, S.Pd. SD NEGERI LELU....HADIR

  • @AndiS-x6h
    @AndiS-x6h 2 месяца назад

    Hadir materinya sangat bermanfaat

  • @suwarsiatisuwarsiati5171
    @suwarsiatisuwarsiati5171 2 месяца назад

    Materi sangat menarik dan bermanfaat

  • @ulvamarina2738
    @ulvamarina2738 Месяц назад +1

    Menyimak 👍👍👍

  • @rumahbelajaresa2559
    @rumahbelajaresa2559 2 месяца назад

    Sangat bermanfaat.
    Terimakasih ilmunya 🙏

  • @hanafisebulu253
    @hanafisebulu253 2 месяца назад +1

    Luar biasa materinya

  • @as3dha339
    @as3dha339 2 месяца назад

    Sangat berguna materinya.Terimakasih

  • @anggunlusiani
    @anggunlusiani 14 дней назад

    Nyimak hadir

  • @astomosiregar9638
    @astomosiregar9638 7 дней назад

    hadir'

  • @JulkifliIbrahim-em9eo
    @JulkifliIbrahim-em9eo 2 месяца назад

    Hadir. Materinya sangat bermanfaat...

  • @ochynesi
    @ochynesi 2 месяца назад

    Dorentiana Nesi, S.Pd hadir, dan menyimak materi dengan seksama karena materinya sangat bermanfaat

  • @nurrizkikamalia6325
    @nurrizkikamalia6325 2 месяца назад

    Hadir.... an Nur Rizki dari SMPN 73 Jakarta
    Materinya sangat bagus dan menarik.

  • @HariVetoSuseno
    @HariVetoSuseno 12 дней назад

    ikut Menyimak

  • @Mariatodingambau
    @Mariatodingambau 2 месяца назад

    Hadir menyimak materinya bagus

  • @AtiSutiati-ws3en
    @AtiSutiati-ws3en 29 дней назад

    Ati Sutiati, S.Pd.SD dari SD Negeri Ciseureuheun 1 hadir dan menyimak

  • @wilviekosaputra2628
    @wilviekosaputra2628 18 дней назад

    Hadir menyimak

  • @RiniWally-h7b
    @RiniWally-h7b 2 месяца назад

    Trimaksih sdh bsa bergabung dalam kegiatan ini

  • @HarliHarli-h5j
    @HarliHarli-h5j 29 дней назад

    Hadir menyimak,terima kasih

  • @NARTINARTI-ky3mb
    @NARTINARTI-ky3mb 2 месяца назад

    assalamualaikum hadir untuk menyimak

  • @BernadetEni
    @BernadetEni 2 месяца назад

    Maria Erna SMP 2 Poco Ranaka
    Hadir menyimak materinya sangat bagus dan sangat bermanfaat

  • @SriKusmiwati
    @SriKusmiwati 2 месяца назад

    materi yang sangat bermanfaat