Quo Vadis Teknologi dan Jalan Berliku Menuju Negara Maju | Ilham Habibie | THE INSIDER

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 28 ноя 2022
  • "Hilirisasi saja tidak cukup untuk membuat Indonesia jadi negara maju", begitu kata Ilham Habibie. "Kita harus jadi produsen teknologi tinggi". Masalahnya, mampukah kita? Apa saja hambatan yang kita miliki? Bagaimana solusinya? Apa saran Dewan TIK Nasional pada pemerintah?
    Dr. Indrawan Nugroho adalah CEO dan Co-founder CIAS, sebuah perusahaan konsultan inovasi dengan misi memampukan para talenta korporat dalam mendesain, mengembangkan dan mengimplementasikan inovasi untuk meningkatkan kinerja perusahaan
    Kunjungi:
    www.cias.co
    www.indrawannugroho.com
    Follow me at:
    / indrawannugroho
    / indrawannugroho
    Disclaimer:
    Video ini merupakan ulasan sederhana terkait fenomena bisnis atau industri yang tengah terjadi untuk digunakan masyarakat umum sebagai bahan pelajaran atau renungan. Walaupun menggunakan berbagai referensi yang dapat dipercaya, video ini tidak diniatkan sebagai karya ilmiah maupun karya jurnalistik.
    #corporateinnovation #cias #strategibisnis #konsultaninovasi

Комментарии • 91

  • @maskalnapus
    @maskalnapus Год назад +10

    Ini pendapat saya, dari kacamata seorang software engineer. Saya pernah di titik punya banyak ide atas masalah yang bisa diselesaikan lewat teknologi. Tepatnya pada tahun 2017 hingga 2020. Namun pada tahun 2021, dimana saya sudah melihat naik turunnya trend startup teknologi di Indonesia. Saya secara pribadi menyatakan "Lelah ah berinovasi, buat apa?"
    .
    .
    Benar seperti di video, di Indonesia ini nyaman. Tenang hidupnya. Sudah ada semua, mau bikin apalagi?
    .
    .
    Dan bukan cuma saya yang berpikir seperti itu. Banyak teman teman yang pernah bekerja bersama saya, di bidang yang sama berpikir "Udah ah, males bikin startup startup gitu. Capek ngerintisnya. Itupun gak ada jaminan bakal sukses, toh udah ada software lain yang menyelesaikan masalah ini"
    .
    .
    Dan bukan suatu rahasia lagi. Most of all move because of the money. Jadi ya, mungkin pesan saya setelah melihat video ini kepada yang lain itu.
    .
    .
    Meskipun kebanyakan dari kita begerak karena uang. Saya harap yang membaca ini dan sedang berusaha untuk berinovasi, bisa sedikit mengurangi pikiran itu. Fokus ke masalah yang ingin kalian selesaikan lewat inovasi itu.

  • @imamupayanto
    @imamupayanto Год назад +30

    Jadi inget 2 tahun lalu di kampus ketika pertama kali mengembangkan VR/Metaverse dibidang pendidikan untuk tesis saya. Mirisnya kadang "penolakan" malah muncul dari tenaga pendidik yang seharusnya memberikan bimbingan.. tapi Alhamdulillah selama kita punya niat untuk berinovasi demi kemaslahatan pasti selalu ada jalan. Terimakasih Dr Indrawan atas video2nya yang selalu memberi semangat untuk berinovasi 😁

    • @moul3326
      @moul3326 Год назад +3

      Itu biasanya karena dosennya yang masih terjebak di masa lalu dan belum update pengetahuan terbaru, atau bisa juga tidak memahami mengenai hal tersebut.

    • @Navra-sc2ws
      @Navra-sc2ws Год назад +6

      @@moul3326 pdhl klo di luar negeri. Penelitian bgini malah sangat didukung sm dosennya karena dosennya juga bisa belajar bersama dg mahasiswanya dan dapat ilmu baru jadinya jatohnua ngerjain proyek bersama. Di indonesia susah si karena budaya hierarki terlalu parah. Dosen menganggap mahasiswa bocah gk ngerti apa apa. Pdhl bisa jd pengetahuan si dosen ini gk relevan dg jaman skrg. Justru yg ngomong bgini ke saya itu dosen saya sendiri wkwk, dia miris ngeliat rekan dosennya yg terkesan nyepelekan mahasiswa.

    • @IndrawanNugroho
      @IndrawanNugroho  Год назад +3

      Alhamdulillah. sama-sama mas.

    • @yumnaofficial4939
      @yumnaofficial4939 Год назад +1

      @@IndrawanNugroho pak ,bikin Chancel pembahasan kusus tentang pasar modal....kusus y saham.

    • @hanifularan458
      @hanifularan458 Год назад

      @@yumnaofficial4939 bukan ekspertise beliau sepertinya. Dr. Indra lebih main di strategy and Innovation

  • @inovasihipotenusa
    @inovasihipotenusa Год назад +11

    Sementara industri game China dan Amerika sibuk berekspansi, namun industri teknologi lokal malah sibuk gantung diri dan terancam mati. Seluruh industri lokal harus segera menggunakan mini kuantum komputasi yang autentik untuk percepatan pemulihan dan ekspansi!

  • @kardady
    @kardady Год назад +7

    saya seneng bahasan 10:20 masalah budaya: malu untuk gagal kemudian ga mau coba lagi, jadi kita sampe sekarang kita senengnya beli bukannya terus nyoba yap "tanpa keberanian tidak mungkin ada kemajuan"

  • @aguswdigital4807
    @aguswdigital4807 Год назад +4

    Mohon ijin Pak Nugroho, Coba undang Pak Tomy Soeharto, saya Kira belio banyak tahu tentang industri Yang dibangun pada jaman Pak Harto, misal Audi yang Gak jadi bangun pabrik di Solo, pernah punya Saham Ferrari, dll... Pernah punya industri semi konduktor yang saat ini juga Indonesia sangat tertinggal... Saya lebih pengin tahu pemikiran Pak Harto di Mata anak emasnya. Kok bisa jaman dulu lho, dan Masih banyak harusnya yang bisa digali dari nawacita nya Pak Harto.
    Btw Pak Ilham juga Jos gandos sbg anak dari legend Pak Habibie.

  • @bramsepa1764
    @bramsepa1764 Год назад +7

    Amat sangat ditunggu sekali.

  • @muhammadariefmubarak2598
    @muhammadariefmubarak2598 Год назад +1

    pak habibi emg pinter, tapi butuh kesabaran tinggi untuk bisa berkoordinasi dgn org tipe macam beliau.

  • @kasamago
    @kasamago Год назад +5

    Andai Indonesia ga di ganggu elit Global ( Krisis 98) , N2130 sudah mengudara pada 2003 - 2004..
    Skrg ini, baiknya Teknologi Indonesia di upayakan untuk kemandirian dan kedaulatan, jangan lagi mau di setir negara adidaya..

  • @jdshere
    @jdshere Год назад +1

    Terima pak Indra membuat mengundang narasumber luar biasa, pak Ilham menjelaskannya pun sangat mudah dipahami, menurut saya intinya adalah harus memiliki growth mindset mau terus belajar dan jgn menyalahkan keadaan

  • @anitapardede96
    @anitapardede96 9 месяцев назад

    Selalu menyegarkan diskusinya

  • @anugrahkrisnaaji1869
    @anugrahkrisnaaji1869 Год назад +2

    Percakapan antara 2 orang pinter, luar biasa

  • @arif.saiful78
    @arif.saiful78 Год назад +1

    Cocok nih BP. Ilham sebagai PEMIMPIN DIGITALISASI NEGERI, ngeh gak nih yg mau maju di 2024 atau cukup BERSOLEK aja untuk MENUTUPI BOPENG diri.

  • @ahmadsusanto1542
    @ahmadsusanto1542 10 месяцев назад +1

    Ilham, you are smart one.

  • @siarajawangkati8221
    @siarajawangkati8221 16 дней назад

    Ltolong bahas SIREKAP ATAU SITUNG... yakinkankita sanggup❤❤

  • @evaivana3217
    @evaivana3217 9 месяцев назад

    Pak Ilham belum berani mengkritik pemerintah atau pejabat scra trbuka, tp wes lah ide nya bagus utk memajukan negara ini. Maunya trio sm ricky elson dan para ahli IT lainnya biar kolaborator dan trbuka.

  • @Agyt45
    @Agyt45 6 месяцев назад

    Inovasi lahir dari ketidaksetujuan atas keputusan yg diambil , berkata berbeda dan teruslah berinovasi. One statement which will I remember it 34:55

  • @ditzchannel8029
    @ditzchannel8029 Год назад +1

    Keren...Sukses terus Pak Ilham Habibie

  • @bintangxd2021
    @bintangxd2021 Год назад +1

    Di tunggu tunggu akhirnya

  • @pendra0120
    @pendra0120 Год назад +1

    Mantap mind nya,

  • @FurqonFamilyChannel
    @FurqonFamilyChannel Год назад +1

    Terima kasih mas indra

  • @aajimz77
    @aajimz77 Год назад +1

    Perjuangan pak habibie tuk mengembangkan riset dan teknologi sdh terkubur dgn meninggalnya beliau sekrg tinggal terdengar dongeng2nya saja. Apalagi dgn kebijakan yg mengkandangkan para peneliti dan ilmuwan dalam Brin maka selesailah pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi indonesia. Smoga rakyat tersadarkan apa yg terjadi ini nyata. Kasihan pak habibie dgn cita2 tuk memajukan ilpeng dan ristek diindonesia yg terkubur bersamanya.

  • @thareqkemalhabibie1868
    @thareqkemalhabibie1868 Год назад

    Kurangnya menghargai sebuah proses adalah suatu kecacatan pada kehidupan

  • @rinorines6646
    @rinorines6646 7 месяцев назад

    Selama kita tidak punya kemauan...maka tidak akan pernah ada jalan.

  • @trijon4963
    @trijon4963 8 месяцев назад

    Lembaga yang urus secara menyeluruh data itu sebaik nya dialkukan Badan Pusat Statistik (BPS) saja. Salam

  • @urunangunabangsa
    @urunangunabangsa Год назад

    ini dok yang menjadi kendala
    kami hanya bisa bermimpi
    ketika semuanya berusaha kami jalani, terbentur regulasi
    kami mengerti regulasi itu ada untuk melindungi
    yang tidak kami mengerti adalah di mana tempatnya kita harus berkonsultasi
    jujur kami hanya seorang anak desa yang mungkin tidak akan bisa menggapai impiannya sampai akhir hayat
    tapi kami mau melihat ini semua berhenti
    agar generasi setelah kami bisa hidup berwarna-warni dengan kreatifitas yang mereka miliki
    tanpa harus terbatasi oleh hirarki
    kami harus memilih
    berhenti sekarang dan mengubur kembali cerita hidup kami dan semua motivasi yang berusaha kami bangun belasan tahun ini atau hancur karna melawan regulasi

  • @pap4t371
    @pap4t371 Год назад +3

    hal ini sebenarnya pengen jg sy ungkapkan, cmn sy g punya nama😂
    contoh mobil esemka
    knp pejabat bilang dan yg di bahas mobil itu gk untuk rakyat.. dan anehnya rakyat yg g tau apa2 ya tentu sependapat
    krn mesin cina tpi
    harusnya yg di singgung pejabat itu soal mesin..
    apa kita g bisa buat? bukan soal gk guna
    dan inilah yg membuat sya kecewa dgn politik Indonesia. nyerang nya bukan kekurangan produk
    tpi nyerang personal orgnya
    wat.. gw cmn ketawa klo ada pejabat saling goblok2an
    contoh lain
    byk anak muda kita suka motor
    tpi anehnya pabrik variasi embel2 racing dri Thailand? 😂😂🤣🤣🤣
    ntah dr suku cadang sampe sockbreaker kek yss
    dan sy sendiri cmn lulusan SMA jd g terlalu faham
    cmn saya tertarik soal mesin dan elektronika yahh krn g tau jln dan g punya biaya kuliah.. hanya bisa otodidak dan mencoba perbaiki apa yg rusak di rumah
    terakhir saya anak petani dan saya sendiri kuli pabrik bukan buruh pabrik
    yah mungkin sebutan ini g penting
    ok bhas yg lain... knp tani kita mundur dan knp anak2 muda males ke sawah
    kaya saya, kdg mw kdg nggk
    satu dan faktor utama "MESIN"
    klo boleh by one😂 gaji buruh pabrik sama jadi petani itu g beda jauh
    mlh lebih enak jadi petani tpi "YG PUNYA ALATNYA"
    klo yg masih manual.. hadeh
    mending jdi kuli pabrik deh
    itulah knp tani di Thailand lebih maju
    1. jika ada mesin dan pengusaha anak negri sendiri
    pasti di jual mahal di dlm negri sendiri
    gk kalah harganya sama mesin dr jepang
    klo gitu mending beli mesin Jepang skalian
    knp gk bisa di bikin murah
    pdhal produk dlm negri sendiri?
    ini yg salah satu saya sygkan
    2. pengairan yg blom bisa merata
    ini mslah desa dan pemerintah
    klo hujan banjir klo kemarau tanah sampai retak.
    next... harley tetap bertahan knp?
    harley? motor harley davidson
    krn nasionalisme rakyat Amerika
    nah klo kita😂
    bilang nkri harga mati
    giliran beli.. belinya ama produk luar negri yg katanya lebih murah🤣
    ehh ujung2nya dr cina kualitas b aja.
    km g tau jika yg km beli misal dr org sendiri meski lebih mahal
    1. barang mrk laris
    2. otomatis nambah pekerja
    alias pengangguran berkurang
    alias km ikut membantu
    3. ada riset dan pengembangan lebih lanjut
    4. daya saing lebih kuat
    5. alhasil harganya bisa sama dgn produk cina
    6. sdm akan meningka
    meski g sekolah tp krn terbiasa dgn skil pekerjaan
    beberapa thn dia (pekerja) membuat produk sendiri
    7. ekonomi berputar dlm negri
    uangnya pun gk nyumpel di bank2 Singapura 🤣
    8.. 9..10.. byk hal lah
    dan masih byk hal yg harus di benahi
    .
    tpi klo ngliat politik di dlm negri
    saya sebagai masyarakat awam... mw nangis liatnya dan skeptis aja
    kapan yak Indonesia maju
    demo cmn utk bbm, atas nama rakyat
    pdhal yg mke bbm itu mahasiswa yg pke mobil
    ujung2nya pendemo nutup jalan pencari rizki/masyarakat
    albulans g bisa lewat
    gw bingung dah mahasiswa yg kek gini
    demo krn politik
    demo krn agama?
    Agama di jadikan politik
    ngurus 1 polisi berabad2. sambo cs
    lalu politik
    nyerang argumen ke personal dia bkn apa yg dia buat. buat saya
    ini politik anak TK

  • @araanaluffy8434
    @araanaluffy8434 Год назад

    cara pandang kita menonton ini?
    1. jika ingin untuk hiburan ya selesai saat detik video ini berakhir selasai lah isi dari video ini..
    2. kekuatan nasionalis pak ilham kelihatan dari tutur katanya...cuma kelihatan dia kesulitan berbicara jika lawan bicara nya dan lingkungannya gak paham maksud besar dari kata2 nya..ini percakapan cara pandang berbangsa..semoga pak ilham dapat kesempatan memimpin secara besar untuk mengalirkan yang adadi pikirannya...

  • @doc_clone_nicoffein
    @doc_clone_nicoffein Год назад +2

    Tidak ada hal yang susah, yang ada itu adalah tidak mudah, semakin dicoba dan diperbaiki akan semakin terbiasa dan semakin mudah
    Seneng banget nih nyimak obrolan berbobot yang santai kayak gini
    Thanks alot buat bapak bapak doktor yang udah bersedia sharing ke kami kami ini

  • @bambangn6547
    @bambangn6547 Год назад

    Luar biasa , top

  • @user-kp9wg4ye9k
    @user-kp9wg4ye9k 7 месяцев назад

    Jamnya itu lho om Ilham, luxurios watch kayakx

  • @jackhad14
    @jackhad14 Год назад

    Keren nih, terima kasih Pak Indra. Kontennya sangat bermanfaat dengan Nara sumber yang luar biasa.

  • @rahmathidayat3728
    @rahmathidayat3728 Год назад

    Mantap narasumbernya

  • @khoirulanam18711
    @khoirulanam18711 Год назад

    Terimakasih , inspiratif banget

  • @dafiyasinaddafi4816
    @dafiyasinaddafi4816 Год назад

    om, menurut om apa apple dengan chipset M1 di tahun 2021 (pada tablet) merupakan blunder? (terlalu senjang perubahan prosesor dari versi sebelumnya) yang justru menghambat perkembangan mereka sendiri terutama dalam hal chipset? padahal dengan mereka menjual chipset yang lebih kencang sedikit saja dari pasaran 25-50% itu saja sebenarnya sudah cukup memukau pasar, tanpa harus mereka repot memasukkan chipset laptop/pc kedalam ipad mereka

  • @evaivana3217
    @evaivana3217 9 месяцев назад

    Inti nya kurang keberpihakan dan perlindungan dr pemerintah. Blm lgi byk pejabat2 nya jg mental korup dan takut mndukung anak bangsa nya sndri. Ya sdh mnding anak bgsa yg pinter krja di LN.

  • @osky3301
    @osky3301 Год назад

    21:20 sangat sangat sepakat

  • @artistoryartdesign
    @artistoryartdesign Год назад +1

    Hadir

  • @kawanyusah8638
    @kawanyusah8638 Год назад +2

    Mau setinggi apapun teknologi tetap fotokopi KTP dan surat surat lain nya

  • @muhammaddanang5150
    @muhammaddanang5150 Год назад

    Sepertinya masih terpaku dengan stereotype "kalo bisa beli ngapain bikin sendiri" dan kegagalan berinovasi adalah aib
    Semoga bisa berbenah lebih baik negeriku, jangan cuma bisa jadi konsumen saja, tapi jadi produsen

  • @WongSayaSukaKok78
    @WongSayaSukaKok78 Год назад

    Apa begitu pak

  • @maingame570
    @maingame570 Год назад

    Udah perang dunia ketiga aja dengan nuklir dan senjata kimia. Problem dunia saat ini adalah kelangkaan sumber daya dan over populasi manusia. Perang dengan nuklir dan senjata kimia adalah cara tercepat mengatasi masalah tersebut sehingga dunia ini bisa reset/restart kembali.

  • @zerowezeros4521
    @zerowezeros4521 Год назад

    NEGARA YANG NGA BISA , NGA MAMPU MEMPERBAIKI KONDISINYA SENDIRI DAN TIDAK BERSAMA SAMA SEKALIPUN ADALAH NEGARA YANG PASTI GAGAL DAN KETERPUTUSAN GENERASI PEMBANGKITNYA PUN GAGAL ...BEGITUPUN NEGARA NEGARA YANG LAIN JUGA ....NGA BISA MEMPERBAIKI = NGA AKAN BISA MEMBANGUN KAN NILAI DIRI KEBALI BANGKIT

  • @Channel_Pendidikan
    @Channel_Pendidikan Год назад

    Intinya di pemerintah karena mereka yang megang kuasa

  • @rukivariasi3119
    @rukivariasi3119 Год назад

    tehnologi mobil smk blm adakah?

  • @lesbahasainggrismandiri
    @lesbahasainggrismandiri Год назад +1

    Dengan disiapkan nya IKN. Semoga transportasi IKN terintegrasi darat, air dan udara. Sehingga itu menjadi standart nasional untuk pengembangan transportasi di Indonesia. Dan pada akhirnya semua wilayah diindonesia bisa dijangkau dengan baik.

  • @isalutfi
    @isalutfi Год назад +1

    Selalu menarik untuk diikuti dan disimak

  • @jinnilovely5573
    @jinnilovely5573 Год назад +2

    Bagaimana mau maju lah prototype mobil listrik nasional listrik aja ngk di lulus emisi sm Rezim 8 tahun yg lalu dan sempat dipake di KTT bali..padahal mobil listrik ngk ada emisi di tahun itu blm banyak negara yg ngembangi, lah mobil listrik korea tahun ini malah dipake G20…mmg kocak negara ini di rezim ini..nunggu presiden dr latar belakang Engineer setidaknya Teknokrat selanjutnya mmdh2an R80, Asemka listrik, dan projeck2 teknologi nasional bisa di galakkan, berkacalah pada Turkiye yg lompatan teknologinya exponential

  • @PANJIPW
    @PANJIPW Год назад

    Dok audio nya dokter ☺

  • @GolputHumor
    @GolputHumor Год назад

    Undang Ricky Elson, pak dosen

  • @sheptian69
    @sheptian69 Год назад +1

    Asean cuma indonesia menteri sains tidak ada lagi, di gabung pendidikan 😆

  • @zeglerarmy
    @zeglerarmy Год назад

    kopi di belakang mangalihkan pandangan saya...

  • @hommei9791
    @hommei9791 Год назад

    Mas kalok ank saya mau sekolah ke situ ambil jurusan apa ya sekrg mau selesai sd

  • @inspeksimobilsemarang3334
    @inspeksimobilsemarang3334 Год назад

    Jam yg di kanan sama yg di kiri bedanya apa ya?

    • @Hastomoto
      @Hastomoto Год назад

      Jam kanan waktu berlin, yg kiri waktu bangkok. Bisa aja kan?

  • @wisnutk
    @wisnutk Год назад

    Sepertinya mas indra kurang puas atau kurang mendapat jawaban yg diinginkan

  • @elichika8437
    @elichika8437 Год назад

    Selama KTP masih di fotocopy kita gk bakal bisa mencapai itu 😂

  • @andigunawanhamzah6854
    @andigunawanhamzah6854 Год назад

    Salah kaprah kalau mikirnya teknologi itu cuma ICT doang

  • @fuuhouhou6088
    @fuuhouhou6088 Год назад

    Kalo misalnya prototipe 05 jet tempur IFX selesai & diberikan ke Indonesia, bisa ga ya Indonesia memproduksinya didalam negeri
    Meskipun pernyataan Kepala staff KFX-IFX mengatakan Indonesia mustahil membuatnya dgn 40 engineer yg ada disitu & gabakalan dikasih teknologi kuncinya sama Korsel meskipun dah dilunasi tunggakan ny

    • @bonohono5648
      @bonohono5648 Год назад

      let's show them

    • @pap4t371
      @pap4t371 Год назад

      1. klo dlu pesawat habibi gk di halang2in hanya dgn 20 atau 10 insinyur doang sy yakin Indonesia bisa buat lebih canggih dr jet korea.
      mungkin ada yg beranggapan pesawat komersial beda dgn pesawat tempur
      wel lo berarti g faham tujuan
      produksi di dlm negri dan tentu konten vidio ini
      2. saya jg bingung tujuan pembuatan tersebut buat apa?
      lu buat mesin perang lu harus punya musuh
      lalu musuhnya siapa?😂
      get the point?

    • @bonohono5648
      @bonohono5648 Год назад

      @@pap4t371 Gak usah menyesali keadaan di masalalu. Sesali aja kitanya yang kurang kuat buat ngelewatin rintangan. Mulai bangun lebih baik lagi dengan pondasi yang udah di ciptakan Alm eyang BJ Habiebie dan para perintis di negara ini.

  • @shipposhippo685
    @shipposhippo685 Год назад

    indonesia sibuk korupsi, sibuk ama panggung politik, sedang negara lain berjuang maju wkwkwkwk

  • @zulhamhrp5143
    @zulhamhrp5143 Год назад

    Indonesia rata2 iqnya 70 cuman pak. Peran pemerintah ngasih minyak ikan, susu ke anak2 gk ada..

  • @byantoro6406
    @byantoro6406 Год назад

    Obrolan berbobot dan bernutrisi

  • @ahmadsusanto1542
    @ahmadsusanto1542 10 месяцев назад

    Bung Indrawan N., anda kebanyakan omong; justru yg kami mau dengar Pendapat Ilham karena dia ahlinya; Anda hanya ilmu kira2, kayaknya, sepertinya. kurangi celoteh anda. Ingat itu agar potcash anda menarik.

  • @alfredowkwk
    @alfredowkwk Год назад

    Kalo maju nabrak malaysia

  • @devahaminapurnomo2888
    @devahaminapurnomo2888 Год назад

    Mohon maaf, dari sekian video saya pamit di menit 10:00 dari awal hanya meng angan2 dan membanggakan apa yang sudah terjadi sekaligus bertengger pada apa yang sudah terjadi (zona nyaman).
    Lebih baik langsung saja mengundang pihak2 pelaksana teknologi di Indonesia.
    Niagahoster (done)
    DCI Indonesia (done)
    Biznetgio ?
    IDcloudhost ?
    😇
    Secara mereka yang bergerak dan terjun langsung ke lapangan jadi punya pandangan teknologi indonesia mau ke arah mana bukan hanya sekedar angan2.

  • @habielbaihaqi7230
    @habielbaihaqi7230 Год назад +7

    setuju pak ilham, almarhum pakde saya adalah peneliti, beliau keluar dari pekerjaannya dan memilih menjadi pelaku ekonomi langsung dengan berbisnis madu, terakhir madunya yakni Madu Wilbi telah berhasil menjadi official souvernir G20. salah satu alasan belau keluar dari pekerjaannya sebagai peneliti adalah dukungan pemerintah terhadap RnD sangat kurang, padahal sejatinya proses melahirkan inovasi adalah proses panjang dan butuh biaya juga. menyambung pak indra, alhasil daya juang dari orang2 yg sebenernya pinter jadi melemah karna tidak adanya dukungan. bagus apabila banting stir dan berinovasi berjuang sendiri cari modal sendiri tapi kan tidak semua orang bisa dan mau seperti itu. so menurut saya pemupukan dukungan dari pemerintah sangat berperan penting utk kemajuan lahirnya inovasi2 yg baik, pun juga budaya jelek kita yg "tuh kan gagal" harus disingkirkan dan diganti dengan semangat, cara menghasilkan semangat gimana? ya balik lagi dukungan konkrit berupa dana

    • @IndrawanNugroho
      @IndrawanNugroho  Год назад

      Terima kasih untuk sharingnya mas.

    • @habielbaihaqi7230
      @habielbaihaqi7230 Год назад

      @@IndrawanNugroho dengan senang hati pak🙏🙏 fyi saya seneng bgt nonton video bapak dan alhamdulilah dapet banyak insight yang "mahal", sehat selalu pak semoga panjang umur🙏