Asing di Rumah Sendiri - Kelomang

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 27 июл 2024
  • Yang mau tahu lebih banyak tentang Kelomang bisa cek di Crabpedia ya
    / @crabpedia
    0:00 Jalan-Jalan di tepi pantai
    2:28 Saweria
    3:17 Bab 1 - Apa itu Kelomang?
    8:26 Bab 2 - Perilaku Kelomang
    12:40 Bab 3 - Anatomi Kelomang
    17:39 Bab 4 - Reproduksi Kelomang
    19:46 Bab 5 - Konservasi Kelomang
    23:04 Bab 6 - Kesimpulan Kelomang
    26:11 Credits Kelomang
    Dukung AlamSemenit dengan like, subscribe dan share. Atau donasi ke saweria.co/AlamSemenit
    -----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
    Follow kami di instagram: @AlamSemenit
    -----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
    Sources in this video
    lipi.go.id/berita/single/Menge...
    gigadb.org/dataset/100364
    wiki.nus.edu.sg/display/TAX/C...
    www.hermitcrabanswers.com/cat...
    decapoda.nhm.org/pdfs/38885/3...
    en.wikipedia.org/wiki/Hermit_crab
    animals.howstuffworks.com/mari...
    core.ac.uk/download/pdf/29818...
    www.researchgate.net/figure/C...
    singapore.biodiversity.online...
    eprints.umm.ac.id/51791/3/BAB%...
    www.hermitcrabpatch.com/Hermi...
    hermitcrabassociation.com/php...
    www.ncbi.nlm.nih.gov/pmc/arti...
    decapoda.nhm.org/pdfs/38885/3...
    onlinelibrary.wiley.com/doi/a...
    www.theguardian.com/environme...
    Music ---------------------------------------------------------------------------------------------
    Background Music by
    Kevin Macleod - www.incompetech.com
    RUclips Audio Library
    K'Edanan Music Cover by Rangga Pranendra: • Kedanan - Bram Moersas...
    Hidupku Kan Damaikan Hatimu Instrumen by Groupy Music: • Hidupku kan Damaikan H...
    Hidupku Kan Damaikan Hatimu Akustik by Musisi Jalanan Nganjuk: • Hidupku Kan Damaikan H...
    --------------------------------------------------------------------------------------------------------
    FAIR-USE COPYRIGHT DISCLAIMER
    * Copyright Disclaimer Under Section 107 of the Copyright Act 1976, allowance is made for "fair use" for purposes such as criticism, commenting, news reporting, teaching, scholarship, and research. Fair use is a use permitted by copyright statute that might otherwise be infringing. Non-profit, educational or personal use tips the balance in favour of fair use.
    #AlamSemenit #kelomang #kepiting

Комментарии • 1,8 тыс.

  • @sr7596
    @sr7596 2 года назад +305

    Selain jokesnya yg next level, sarkasnya alam semenit juga next level. Sukaaaa.
    Pas bagian "cara warnainnya juga lucu" itu puncak sarkasnya kata gw mah

    • @indrakurniawan5514
      @indrakurniawan5514 2 года назад +22

      Udah kek adonan tepung🤣

    • @sulthanbahariawan865
      @sulthanbahariawan865 2 года назад +41

      Selama gua hidup 20 tahun, baru tau ternyata cara warnain ayam kek gitu. Anj lah tau gitu dlu gua gak beli. Kejam banget wkwk

    • @Cleeon
      @Cleeon 2 года назад +11

      @@sulthanbahariawan865 iyaa, baru ngerti ini, sadis juga ternyata

    • @Raizaaru
      @Raizaaru 2 года назад +9

      Gua kira ayamnya dicat semprot

    • @nawasta2709
      @nawasta2709 2 года назад

      @@Raizaaru iya sama gua kira di cat semprot satu",sadis juga ya liat nya

  • @y.s0737
    @y.s0737 2 года назад +32

    Video penutupnya bikin gw mau nangis sambil ketawa.
    Miris sekaligus lucu.
    Semoga semakin banyak manusia yg sadar dan peduli alam.

  • @yaganoharu4531
    @yaganoharu4531 2 года назад +68

    Cara bikinnya lebih lucu lagi loh,
    Animal abuse + Oceanic slow Music
    next level banget

  • @youngeast4150
    @youngeast4150 2 года назад +135

    1.Invoice Indonesia(serasa keliling dunia)
    2.Alamsemenit(fakta makhluk sepeleh)
    3.Nasiangkasa(traveling ruang angkasa)
    nggak ada ruginya untuk di suport
    Rekomendasi kalo ada yg lainya ya guis😊🙏

  • @lakecca5296
    @lakecca5296 2 года назад +666

    Buat videonya sidat dong om .. katanya siklus hidupnya kebalikan dari ikan salmon... Seru tuh om.. apa lagi sidat termasuk hewan endemik Indonesia om..🙏🙏

    • @bayuwicaksana9411
      @bayuwicaksana9411 2 года назад +3

      Up

    • @irfanoktavian8522
      @irfanoktavian8522 2 года назад +3

      Up

    • @yusupaljabar8964
      @yusupaljabar8964 2 года назад +28

      Endemik???? 😂😂😂😂 Mas yg namanya endemik tuh cuma satu satunya di daerah tertentu seperti komodo itu hewan endemik klo sidat di semua asia juga ada 😂😂😂😂

    • @kokohdwi128
      @kokohdwi128 2 года назад +3

      Up

    • @johnnyvincent11
      @johnnyvincent11 2 года назад +7

      @@yusupaljabar8964 bahkan Eropa Amerika Utara juga ada

  • @khafidafandy5454
    @khafidafandy5454 2 года назад +48

    Teman sejati tak akan meninggalkan temannya walaupun sudah berubah
    "Kelomang&anemon"

    • @Cleeon
      @Cleeon 2 года назад +1

      Saling membutuhkan meskipun rupa jauh berbeda

    • @ojekbinkojek1746
      @ojekbinkojek1746 2 года назад +2

      Ini komik susu dancow bukan sih gan?

    • @firleon
      @firleon 2 года назад

      @@Cleeon Iyh:')

  • @cezzyqt529
    @cezzyqt529 2 года назад +12

    Bisa2nya baru nemu channel sebagus ini yg bahas kehidupan2 hewan dialam luar, enjoy bgt nontonnyaa ga berasa klo hampir 30 menit.

  • @akwilagozion3482
    @akwilagozion3482 2 года назад +12

    Kereeennn konten nya sangat menedukasi, saya harap banyak orang yg menonton ini jadi orang tau bahwa tidak boleh asal beli kelomang yg di jual di pinggir jalan kalau tidak bisa merawarnya. Semoga channel ini terus berkembang.

  • @apaajadeh3037
    @apaajadeh3037 2 года назад +11

    Sumpah konten mendidik, bermanfaat, dan menghibur kaya gini kok sepi. Mempertanyakan selera orang indonesia rasanya

  • @sikretp
    @sikretp 2 года назад +71

    5:00 Aduh Mas Alam, sarkas banget.
    Sedih itu mah liatnya 🤭

    • @Winry_12
      @Winry_12 2 года назад

      Aduh kok waktu aku SD gak ada 😭

    • @PASTELID77
      @PASTELID77 2 года назад +1

      @@Winry_12 apanya yg gak ada? Kelomangnya?
      Kalok di daerah ku mah kelomang sering di panggil Pong pongan

    • @kajuikon
      @kajuikon 2 года назад

      @@PASTELID77 sama dlu pas sd sering beli akhirnya pada mati

    • @PASTELID77
      @PASTELID77 2 года назад

      @@kajuikon iya aku juga pada mati karena gak tau makanannya apa

    • @SeikaaaYT
      @SeikaaaYT 2 года назад +1

      Pantes banyak yg sakit bikinnya kek gini disiksa

  • @DeihanDzilky
    @DeihanDzilky 2 года назад +9

    *_Kelomang nya bikin nostalgia jaman SD & di akhir vidéo ada lagu jadul yg nambah kesan nostalgianya. Ah jadian rindu jaman itu!!!_*
    ✨✨✨

  • @khoiruzzamzami9714
    @khoiruzzamzami9714 2 года назад +6

    Meskipun videonya gak semuanya ngerekam sendiri tapi sumbernya banyak banget dan dicantumin juga di akhir video, jadi salut banget sama bang alam, sangat mendidik dan lengkap penjelasannya, semangat terus bikin kontennya bang 👍🏻👍🏻

  • @raidenkaskus
    @raidenkaskus 2 года назад +76

    Kehidupan yang ideal, tidak pernah ada.
    Kehidupan ideal, hanyalah khayalan yang diciptakan insan yang merasa kehidupannya tidak ideal. 👍

  • @detafajriansyah360
    @detafajriansyah360 2 года назад +11

    Orang yang donasi dan bikin nama panjang² mungkin niatnya biar susah bacanya dan ketinggalan tapi malah di baca "ini" 🤣🤣

  • @adityawidiagma
    @adityawidiagma 2 года назад +10

    Terima kasih Alam Semenit, selain menambah pengetahuan video ini juga bikin nostalgia. Saya jadi teringat kartun masa kecil dari VCD Dancow yang berjudul “Keong Kecil dan Rumahnya”, mengisahkan si Kumang (kelomang kecil) yang sudah tumbuh besar dan mencari cangkang baru karena ia tidak suka desain cangkang pemberian ayahnya. Namun di akhir ia mau memakai cangkang pemberian ayahnya tersebut karena ia sadar bahwa pemberian ortunya lah yang paling baik.

  • @hamzanwadi8526
    @hamzanwadi8526 Год назад +7

    Sangat bersyukur karena Metode pewarnaan anak ayam sama sekali tidak menyakiti ayam, metode yg penuh kasih sayang

  • @simoes883
    @simoes883 2 года назад +65

    Konten yang cocok dan bahkan direkomendasikan untuk semua generasi,,,karena setelah nonton konten ini bisa lebih menyayangi lingkungan. Terimakasih banyak alam semenit.

  • @CryptoIndonesia.
    @CryptoIndonesia. 2 года назад +15

    "Hati terasa damai,mata terasa sejuk."

  • @Za_Q585
    @Za_Q585 2 года назад +3

    Setiap saya menonton konten di channel ini, entah kenapa selalu terharu. Plus, makin cinta sama hewan. Terima kasih

  • @rizkibudiman1625
    @rizkibudiman1625 2 года назад +15

    Kasihann ayamnyaa, terima kasih sudah sekaligus menyadarkan masyarakat dengan video ini 🤙

    • @bontolodon1359
      @bontolodon1359 11 месяцев назад

      Untung nya udah dikit sih yang ngejual ayam warna warni

  • @DZ_05
    @DZ_05 2 года назад +104

    Wah nggak terasa udh 380 ribu subs hampir 400 ribu, pertama kali nonton masih 2 ribu subs, ya moga makin berkembang la ini channel ,channel pembagi ilmu nggak harus kalah dari chanel gipuway, harus bisa bersaing

    • @wanhidayatt
      @wanhidayatt 2 года назад +1

      Iya tuh, awal nonton dlu bru 1000an, skrg udah rame bget

    • @gameonline2206
      @gameonline2206 2 года назад

      Bener banget,aku sampe selalu ngoceh aja di komen channel kaya gini kok dikit yang minat padahal editing ya bagus

    • @syafiqtheshadowyuuki7337
      @syafiqtheshadowyuuki7337 2 года назад

      Iya

    • @kikiangki3573
      @kikiangki3573 2 года назад

      @@gameonline2206 jan kaget bro kalo chanel kek gino sepi peminat

    • @soundofsilince110
      @soundofsilince110 2 года назад +1

      semoga cepet naik jd 1jt ..

  • @wothappen82
    @wothappen82 2 года назад +25

    Keren min, mulai Sekarang saya gak akan ambil kerang min. Terimakasih buat pelajaran nya 🙏

  • @mnuralfin7330
    @mnuralfin7330 2 года назад +3

    Dari kelomang jadi banyak pembelajaran = jgn "remeh" dgn hal kecil karena bisa jadi, itu la yg membuat mu "remah"
    Ty alam semenit

  • @gowhereveriwant
    @gowhereveriwant Год назад +2

    terima kasih, berkat konten anda saya tahu suara kelomang seperti apa setelah 20 tahun hidup di dunia ini :)

  • @umangkelomang6624
    @umangkelomang6624 2 года назад +5

    Terima kasih sudah mengedukasi masyarakat agar tidak membeli kelomang di dalam cangkang bercat atau anak ayam yg dicelup pewarna.

  • @DZ_05
    @DZ_05 2 года назад +7

    Wah nostalgia sih, dulu suka pelihara kalomang darat,buat di adu balap, dan teringat pernah kecapit punggung,adehh sakit nyaa, nggak mau lepas, saya dulu sampe nagis sangking sakitnya, sampe sama bapak di potong lah salah satu capitnya,
    +alhamdulillah di daerah saya masih banyak, bahkan sampe bisa sebesa telapak tanggan orang dewasa, dan juga pernah liat kalomang besar rumah nya dari batok kelapa sangking besar badanya nggak ada rumah keong atau siput yang pas

  • @muhammadrendyrivaldy3768
    @muhammadrendyrivaldy3768 2 года назад +1

    Sukses selalu alam semenit
    Channel ini rajin upload video baru dalam setiap minggu dan materi yang disampaikan sangat berbobot dan mudah difahami

  • @wayyochannel6262
    @wayyochannel6262 2 года назад +1

    Channel yg selalu gw tunggu video terbarunya.. Nonton anti skip karna video dan narasi yg bagus.. Sukses dan trimakasih alam semenit bnyk memberi pelajaran 👍

  • @Byantara_
    @Byantara_ 2 года назад +21

    Yang lebih tua banyak memberikan pelajaran yang berharga kepada yang muda, sama seperti alam yang memberikan banyak pelajaran ke manusia
    Video baru dari Alam Semenit auto nonton

    • @DeynKem
      @DeynKem 2 года назад

      jauh-jauh nyari konten, ujung-ujungnya ketemu juga sama orang cinere

    • @Byantara_
      @Byantara_ 2 года назад

      @@DeynKem siapa nihh?

    • @DeynKem
      @DeynKem 2 года назад

      @@Byantara_ manusya

    • @Byantara_
      @Byantara_ 2 года назад

      Siapa ya? 🤔

  • @onlagik6072
    @onlagik6072 2 года назад +105

    hewan terzalimi, awal awal beli di sayang udah bosan tersingkirkan, #sukses terus Alam semenit konten edukasi lawak😁

    • @hdftu1316
      @hdftu1316 2 года назад

      hahahaha

    • @antonioabdullah4245
      @antonioabdullah4245 2 года назад

      Unscreb aahh

    • @syafiqtheshadowyuuki7337
      @syafiqtheshadowyuuki7337 2 года назад

      :v

    • @soemargian2808
      @soemargian2808 2 года назад

      Apa Gwe yang pernah di bohongin Ama mamang ayam warna warni 😒

    • @umangkelomang6624
      @umangkelomang6624 2 года назад +1

      Memang sebelum saya, Félix J.Wang , memperkenalkan cara2 pemeliharaan kelomang secara benar kepada masyarakat Indonesia, memang kelomang di Indonesia hanyalah dianggap sebagai "throw-away pet".. dijual hanya untuk mendapatkan untung belaka lalu pembeli tidak mendapatkan pengetahuan tentang cara pemeliharaan yang benar.

  • @adhisarakridowasono1019
    @adhisarakridowasono1019 9 месяцев назад

    Chanel yg cocok buat ditonton anak2, mudah2an guru2 di sekolah mau muterin video satu ini, buat pelajaran untuk mencintai hewan sejak dini.

  • @galiehpratama1264
    @galiehpratama1264 2 года назад

    Dari semua Chanel..
    Alam semenit doang yg videonya paling gue suka..
    Sukses terus yang ada di balik layar!!

  • @faixsho
    @faixsho 2 года назад +14

    Ini dia yg udah lama gua tunggu2. Makasi banyak epidose kelomang kali ini😭❤️

  • @FantasialiveAkkrman
    @FantasialiveAkkrman 2 года назад +3

    Entah kenapa gw malah berlinang air mata nonton ini. Keinget dosa masa lalu, suka beli kelomang terus di hah-hah in, terus gak dirawat, ditempatkan di dalam toples, gak dikasih air 🤧😭 memang bodoh itu dosa ya 🤧😭
    Gara2 video ini kayaknya besok disaweria bakalan ada aja yang nulis "maafkan aku kelomang" wkwkwkwk 🤭🙈

  • @juraganlumut6103
    @juraganlumut6103 2 года назад +2

    Saya baru aja subscribe... Entah kenapa channel ini sangat bagus... Semua pembahasan nya juga bagus... sukses untuk channel alam semenit... Terimakasih atas ilmunya🙏🏿

  • @alief2592
    @alief2592 Год назад +2

    Gua suka banget konten ini, dari awal sampai akhir sangat menikmati semua konteks konten nya. Sampai lagu di akhir konten juga gua dengerin sampai selesai 😂
    Semoga anak cucu kita masih kesampean lihat konten yang berguna seperti ini. Sehat selalu mas

  • @RizkiPratama-tg7tb
    @RizkiPratama-tg7tb 2 года назад +232

    Dari chanel ini kita bisa "melek" bahwa mahluk terkejam adalah manusia 🙁. Masa ngwarnain ayam kayak nepungin crispi 😂

    • @Cleeon
      @Cleeon 2 года назад +18

      Yg tewas mungkin memang langsung dimasak crispy sama orangnya

    • @nurhadi553
      @nurhadi553 2 года назад +5

      Manusia memang kejam dan biadab

    • @lahkok2501
      @lahkok2501 2 года назад +3

      @@nurhadi553 jadi lu apa?

    • @nurhadi553
      @nurhadi553 2 года назад +4

      @@lahkok2501 aku mah bukan manusia. Aku hanyalah lelaki biasa yang kebetulan lewat nih channel

    • @amasaa022
      @amasaa022 2 года назад +11

      Manusia hanyalah alat😎

  • @deninurdiansyah7564
    @deninurdiansyah7564 2 года назад +31

    "yg suka kamu hah hah" gue cengar cengir sendiri 😂

  • @snoobposer5208
    @snoobposer5208 2 года назад +2

    Permainan rima katanya pasti menarik, harapan buat channel ini semoga terus berkembang & update sampe kelak saya punya anak. Biar mereka jg tau ada channel yg sayang sama alam dunia sekitarnya, sarat sama ilmu pula

  • @Hobimainan24
    @Hobimainan24 2 года назад

    Ini hewan paling favorit anak saya, terimakasih alam semenit...jaya terus di kelomang dan di cangkang ,😁

  • @castillenskiy
    @castillenskiy 2 года назад +7

    Terima kasih sudah upload lagi bang utk mencerahkan sebuah informasi dari misteri alam dan fauna yg luar biasa. Suaranya renyah,,,
    Saya selalu ikuti n lonceng pemberitahuan dr chanel ini 🙏

  • @Akagami_Jacky
    @Akagami_Jacky 2 года назад +31

    jadi nostalgia deh sama ni hewan

  • @h312u
    @h312u 2 года назад

    sejauh ini, ini video terbaik tentang kelomang. two tumbs up.... semangat mengulas biota lainnya bang, biar kita makin pinter.

  • @uekikun3495
    @uekikun3495 2 года назад

    video edukasi yg sangat menarik tentunya bagus dan berkualitas, sangat mendidik untuk adik² yg duduk di bangku sekolah SMA SMP SD terutama anak² TK.

  • @Ren-gt7sg
    @Ren-gt7sg 2 года назад +4

    Selalu menyajikan informasi seputar alam yang menarik dan unik, di tunggu pembahasan mengenai spesies burung
    Sukses selalu bang 🙏

  • @setyawanheri4347
    @setyawanheri4347 2 года назад +5

    Saya selalu like konten2 dr Alam Semenit...selalu menunggu postingan nya...chanel paling saya sukai no.1 👍

  • @ipunkinigans8413
    @ipunkinigans8413 2 года назад

    Videonya makin keren, dulu gk sengaja nemuin chanel ini dan langsung subs walopun gk mudeng" amat tapi mampu memarik minat saya untuk terus ngikutin ini chanel semangat terus bang.

  • @asmuni8453
    @asmuni8453 2 года назад +10

    REQUEST :
    BAHAS DONG IKAN MUNGIL NAN CANTIK 😁😍😍 YAITU IKAN GUPPY 😁😁

  • @hadis9955
    @hadis9955 2 года назад +6

    05:30 gilak sih ini penyiksaan, smoga anak2 skrg gabeli biar gada lg yg bikin

  • @dingkar_m330
    @dingkar_m330 2 года назад +12

    semoga pemerintah indonesia bisa lebih peduli terhadap alam

    • @Cleeon
      @Cleeon 2 года назад +1

      Aamiin

    • @andiika2475
      @andiika2475 2 года назад +4

      Alam itu tugas kita semua buat ngejaga
      Bukan pemerintah

  • @kevinwidhi
    @kevinwidhi 2 года назад +1

    Udah seminggu lebih mantengin channel ini, bener" konten yg beredukasi dan menambah wawasan. Mungkin kita yg lahir ditahun 90an speechless nontonny

  • @afdmath232
    @afdmath232 2 года назад

    Alam semenit. Banyak pengetahuan baru. Ditunggu video-video selanjutnya 👍👍👍

  • @hectormodern964
    @hectormodern964 2 года назад +11

    Terima kasih Alam Semenit. Kami jadi tambah mengenal alam sekitar, menumbuhkan rasa sayang dan syukur terhadap sesama makhluk.

  • @dwikurnia2883
    @dwikurnia2883 2 года назад +5

    Penyampaian yang unik dan santai. Video HD. Sangat menarik❤️.. Semoga channel Abang segera dikenal dan tambah banyak Subscriber nya 🤍🤍🤍

  • @hariansyah14
    @hariansyah14 2 года назад

    Saya suka dan senang dengan Chanel ini,cara penyampaian info nya enak dan mudah di pahami,membuat kita tertarik untuk lebih menjaga alam.

  • @yudhakids
    @yudhakids 2 года назад

    Dari alam semenit kita belajar, kita bs menemukan lagu latar yg sangat syahdu... Ost Si Buta dari Goa Hantu... terimakasih alam semenit..

  • @budirome11
    @budirome11 2 года назад +5

    Min pliss banget dong
    Bahas tentang phyllium phillippinikum, itu loh jenis serangga yang mirip banget sama daun, kayak daun hidup😂😂😂.bantu up dong temen-temen biar di baca sama admin.

    • @ernapangestuti3881
      @ernapangestuti3881 2 года назад

      Up

    • @Cleeon
      @Cleeon 2 года назад

      Belakang daun🤔yakin belum pernah dibahas channel ini?

  • @metronomless86
    @metronomless86 2 года назад +4

    Yeah...!
    Episode yang ditunggu tunggu 🔥

  • @nevermind2860
    @nevermind2860 2 года назад +3

    Suka pas kelomang mindahin Anemon laut ke cangkang barunya 😂

  • @rezkydwinanda
    @rezkydwinanda 2 года назад +1

    Tiap nonton dari channel ini yg gw suka itu skripnya bagus rapi, jokenya pas, satirnya kena

  • @tomsukendro674
    @tomsukendro674 2 года назад +8

    menit 11.24-12.34,ost sibuta dari goa hantu judul lagu k'edanan,singer bram moersas..kangen ma lagu tuh,nuansa 90 an full of 💛🧡❤️

  • @maulanaudiutomoaji5979
    @maulanaudiutomoaji5979 2 года назад +6

    Jhat bgt ayamnya diuleni kaya adonan 😭

  • @cryptopreneur7861
    @cryptopreneur7861 2 года назад +1

    Keren parah 👍👍👍👍
    Makasih sudah buatkan video bagus banget. Legacy yang sangat bermakna utk bangsa

  • @daniskurnia87
    @daniskurnia87 2 года назад

    chanel yg gabikin ngantuk pas nyimak tapi cocok juga buat pengantar tidur selagi ngantuk.
    Salut !

  • @ananta11991
    @ananta11991 2 года назад +6

    Min, request min.
    Tolong bahas tentang burung kicau, spesifiknya Murai batu min..
    1. Endemik
    2. Habitat
    3. Pesebarannya dan pola hidupnya.
    4. Fase hidup, muda, molting (mabung), dewasa, dan berkembang biak.
    5. Cara agar dapat melestarikan murai seperti apa.
    Terima kasih min😁

  • @anggitanareswari8293
    @anggitanareswari8293 2 года назад +13

    Bagus banget videonyaaa. Selalu sukaaa. Saran Min, next konten bahas tentang dunia burung yang unik2 yahh 👍🏼👍🏼👍🏼

  • @yajidbustomi3915
    @yajidbustomi3915 2 года назад

    Harusnyaa ni channel suscribernya jutaan...ini channel edukasi yang seru dan ringan..mudah dipahami

  • @user-od7hh4pv1e
    @user-od7hh4pv1e 4 месяца назад

    Masih pemula keeping hermit crabs as a pet, tp sy cukup totalitas. Itulah mengapa sy trs mencari ulasan mengenai hermit crab utk menambah pengetahuan. Baru skrg ini sy menemukan ulasan yg sangat mendetail & lengkap.
    Lgsg sedih sy krn trnyt selama ini sy sudah bbrp x membuang telur2 kelomang sy di dlm water dish dgn mksd mengganti air baru krn sy kira telur2 itu kotoran😢
    Tp dr sini sy jd tau bhw pengkondisian crabitat sy sudah cukul ideal.

  • @asaluploadaja7737
    @asaluploadaja7737 2 года назад +5

    Alhamdulillah makin kesini channel lu makin berkembang pesat nih Min.. 😁salam dri aing penonton dri subscribers 5rb😀

  • @kelvin_8865
    @kelvin_8865 2 года назад +4

    bang bahas tentang hewan kecil yang biasanya ada di tanaman padi dong,contohnya kayak walang sangit/pianggang,,kayak'nya menarik bang 🙏

  • @wisanggenigeni7402
    @wisanggenigeni7402 2 года назад

    Cukkkkk Nostalgia Benerannn ini.....Matur Nuwun Admin.... sukses terussss👍🏿👍🏿👍🏿👍🏿👍🏿

  • @Ryuu137
    @Ryuu137 Год назад

    anjay keren banget lu bang, seneng banget sm channel lu, udh edukatif parah, pembawaan enak & bikin kita semua cinta & respect trhadap kehidupan hewan

  • @yourmoodbooster383
    @yourmoodbooster383 2 года назад +3

    Hadiiir selalu hadir min🔥🔥 video kamu sangat nyaman di lihat, menyenangkan dan sangat berbobot🔥

  • @mhr0909
    @mhr0909 2 года назад +3

    SELALU MENUNGGU EPISODE BARU DARI ALAM SEMENIT!!👍
    Aplud tiap hari min klo bisa 🤣🤣

    • @imnotpatrick4043
      @imnotpatrick4043 2 года назад

      gabakal bisa njir butuh riset, ngumpulin bahan, ngatur naskah, ama editing suruh upload tiap hari

    • @mhr0909
      @mhr0909 2 года назад

      @@imnotpatrick4043 ya tau njing, gw juga biasa bantu nyusun naskah, gausa baper sama ekspresi positif viewer.

  • @widodosoepangkat5869
    @widodosoepangkat5869 2 года назад +1

    Peliharaanku waktu kecil dulu. Tapi waktu itu belum ada yg versi Upin Ipin. Aku kasih makan labu siam sama kelapa. Aku sediain juga air tawar sama air garam grosok. Selain itu aku sediain cangkang bekicot dan keong sawah. Dan, mereka memang sering pindah rumah. Usianya bisa lumayan panjang sih.

  • @mudirifatmi512
    @mudirifatmi512 2 года назад

    Jadi teringat masa kecilku 20tahun dahulu.
    Dulu aku sering mencari keong japit di pesisir laut pelabuhan kota gresik..

  • @euphyllia_a
    @euphyllia_a 2 года назад +3

    Akhirnya upload 🙂

  • @susirahmawati8804
    @susirahmawati8804 2 года назад +5

    Sweet bgt kelomang sama anemon nya🥺🥰

  • @macfishing6147
    @macfishing6147 2 года назад

    Keren kak, saya hampir setiap malam ke pantai .... Dan sudah terbiasa bersama dan melihat langsung kalomang kalomang dan habitatnya ...

  • @adipurwanto9825
    @adipurwanto9825 2 года назад

    Konten yang sangat menarik. konten yang seperti ini yang patut ditayangkan TV nasional👍

  • @prayogarakhefernanda1134
    @prayogarakhefernanda1134 2 года назад +6

    16:13
    Oh jadi suara villager kesakitan terinspirasi dsri kelomang🤣

  • @Mauludi_Bilang
    @Mauludi_Bilang 2 года назад +3

    bahan gombalan baru,
    "aku tanpamu ibarat Kelomang tanpa cangkang" Rapuh dan tak berdaya 😢

  • @indrasetiawan3601
    @indrasetiawan3601 2 года назад

    Makasih bang pengetahuan nya baang... Saya barusan sore kepikiran pelihara kelomang kaya waktu SD. Tapi baru paham apa itu kelomang. Semoga saya bisa kasih perawatan terbaik buat piaraan kelomang saya.

  • @ayudhantika
    @ayudhantika 2 года назад

    1:10 Conclucion : Akhirnya jd puisi singkat yg kocak sekaligus mengharukan 😄👍🏼👍🏼 Mantap dah Alam Semenit

  • @zakyanwar9485
    @zakyanwar9485 2 года назад +5

    21:11 Ya Allah kasian😶 tp lucu😂

  • @BASEPAKP
    @BASEPAKP 2 года назад +7

    21:11 bahaya nih kalo pas ngecamp di pantai malem² ada kepala jalan sendiri🤣

  • @cctv4987
    @cctv4987 2 года назад

    allahu..selama ini suka tgk aym warna warni..rupa2ny begitu cra buatny..manusia xhabis2 menjadi perosak..makhluk perosak..

  • @Fokus.88
    @Fokus.88 2 года назад

    Thank U udah bikin konten yg sopan dan berkualitas

  • @ahimmm
    @ahimmm 2 года назад +3

    Itu pass pewarnaan anak ayamnya dah kyk ngaduk adonan kue :'

  • @ramerame9257
    @ramerame9257 2 года назад +3

    Keren bang video lu, bs nyambung walau lu ngomong gokil.👍👍😎
    Banyak belajar gw dr si Heri🙏🙏🙏🙏

  • @akbar_combo9728
    @akbar_combo9728 2 года назад

    Burung Pecuk/Burung Komoran / Cormorant Bird. Asik nih untuk dibahas min, btw thnks atas seluruh Karya Alam Semenit 🙇

  • @iinmeuneu5959
    @iinmeuneu5959 2 года назад

    Hi saya Subscribe pedatang baru saya sekeluarga sangat suka dgn alam semenit sangat sangat menambah pengetahuan, yg bacain juga lucu, dan mudah dimengerti penjelasannya, sukses selalu ya buat alam semenit terus berkarya

  • @unosherpa5173
    @unosherpa5173 2 года назад +4

    tontonan sarapan

  • @rimbibrahmacari637
    @rimbibrahmacari637 2 года назад +14

    Inget banget dulu pas SD suka hah-hahin kelomang, eh malah dicapipit bibirnya sampe nangis wkwk kasian dulu kelomangnya aku lempar saking kaget nya:' maaf ya kelomang

    • @muftihanbunkamio5967
      @muftihanbunkamio5967 2 года назад +1

      Enak ya sekarang tinggal bilang "miif yi kiliming"
      Setelah melukaiku yang tak salah apa apa dan pergi.. dulu.. :"((

    • @msafei9771
      @msafei9771 2 года назад

      enak yaa abis buat aku susah nafas teruss di banting gitu aja, sudah di sakiti dan pergi bgtu saja dasar manusia jahatt ga punyaa hatii 😅

    • @rimbibrahmacari637
      @rimbibrahmacari637 2 года назад

      @@msafei9771 wkwk santuy dulu masih SD kaga ada perasaan kayak sekarang. Belom tau caranya melihara hewan yang baik kayak gimana

    • @rimbibrahmacari637
      @rimbibrahmacari637 2 года назад +1

      @@muftihanbunkamio5967 semoga kelomang nya masuk surga

    • @tobangapatar1357
      @tobangapatar1357 2 года назад

      Ane dulu buat balapan... meski mati gara2 gak bisa cariin cangkang yang pas, meski terpaksa pakai punya bekicot

  • @bima_goekgoek4911
    @bima_goekgoek4911 6 месяцев назад

    suka banget sama penjelasan alam semenit

  • @imamfirin3136
    @imamfirin3136 2 года назад

    makin lama makin bagus nih Chanel 😁👍

  • @ferryafei7614
    @ferryafei7614 2 года назад +4

    5:13 diobok-obok ayam nya diobok-obok .....jahat sekali manusia... real destroyer

  • @serehbergoyang4080
    @serehbergoyang4080 2 года назад +18

    Saat gue liat proses pewarnaan ayam bilek : buset lu kira tu adonan kue apa ngaduknya gitu amat dah 🗿👍

    • @tiffaa576
      @tiffaa576 2 года назад

      Dgn polosnya gw beli pas SD 😌

    • @wothappen82
      @wothappen82 2 года назад

      @@tiffaa576 waktu SD gue gak mau beli karena kata orang tua itu jahat diwarnain gitu pake pewarna pakaian yg bahan kimia. Dan bener aja ternyata lebih jahat yg diceritain orang tua gue.

    • @shiel4346
      @shiel4346 2 года назад

      @@wothappen82 mantap wibu

  • @ahmed-fz8sl
    @ahmed-fz8sl 2 года назад

    Saya sangat setuju kalo alam semenit bikin saluran tv jadi bisa di akses lewat parabola saya yakin konten ini sangat di sukai

  • @AdnanASyukri
    @AdnanASyukri 2 года назад +1

    Ternyata kelomang adalah representasi anak kosan.. bener banget tuh 😀👍🏻