Apa Endgame Kita di Dunia yang Serba Viral? ft Gita Wirjawan | Over Coffee #17

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 26 янв 2025

Комментарии • 107

  • @fieldy03
    @fieldy03 Год назад +38

    Setuju...
    Menurutku buku adalah sumber yang paling bisa diandalkan untuk mengintelektualisasi diri dengan lebih bijak dan baik.Dengan buku bukan hanya kita mendapat wawasan dan pengetahuan apapun topiknya tetapi juga how and donenya gimana buat saat ini,sebentar dan di masa depan.Buku sangat baik dan mesti dipertahanankan untuk generasi selanjutnya karena buku bukan hanya sejarah pemikiran seseorang atau sekedar seni.Tetapi buku adalah peradaban yang terus berjalan hingga ke ujung manapun.
    So let's read more books!
    1 buku ga masalah

    • @CauldronContent
      @CauldronContent  Год назад +3

      Bener banget kak! kalau kata pepatah, buku itu adalah "Jendela dunia" Terima kasih telah menonton video kami ^^

    • @streetscienceofficial8675
      @streetscienceofficial8675 Год назад +1

      @@CauldronContent Halo penguin kenal Presenter nya boleh gak log bahasa nya belepotan basa Inggris?? 😂🤣

    • @winarso794
      @winarso794 8 месяцев назад +1

      Reporternya gaya-gayaan ngomongnya dicampur-campur bahasanya tapi beda banget dengan Pak Gita. Pak Gita selain bahasa Inggrisnya excellent, cara ngomongnya koheren dengan sintaksis kalimat yang amat bagus. Ke depan, you reporter, cobalah ngomongnya diperbaiki, urutan berpikirmu, bukan cuma gaya-gayaan campurin bahasa.

  • @william.alex14
    @william.alex14 Год назад +16

    Dari dulu saya mengikuti apa yang pak Gita selalu sampaikan mengenai AI, Climate Change, Democracy & Education. Dan apa yang disampaikan beliau itu mengajak kita untuk selalu maju dan terus belajar.

  • @donnigunawan4446
    @donnigunawan4446 Год назад +4

    1:33:23 buku yg disebut pak Gita berjudul Range: How Generalist Triumph in a Specialized World by David Eipstein

  • @julfahmi7342
    @julfahmi7342 7 месяцев назад +1

    Klo narasumbernya pak Gita mah, kita ngak cuma dapat 1 disiplin ilmu tapi banyak, karena beliau sering berdiskusi dengan orng2 dari berbagai latar belakang, sekali nonton dapat semuanya nih

  • @sguntarto
    @sguntarto Год назад +2

    The discussion revolves around the perils of pursuing popularity and sensationalism in today's viral-driven world, cautioning against excessive reliance on social media. Gita Wirjawan, a prominent guest with a history of hosting the Endgame podcast, emphasizes the importance of long-term thinking and questions the relevance of content in a time-independent manner.
    The conversation also touches on OpenAI's shift from open source to closed source and for-profit motives, raising concerns about its impact on societal well-being. The podcast delves into the democratization of information through the internet but the concentration of ideas among elites, highlighting the need for a more inclusive approach. Gita Wirjawan advocates for investing in education, diversifying skills, and taking political ownership to address global challenges such as climate change and artificial intelligence.

  • @endanggati7334
    @endanggati7334 Месяц назад

    memotivasi untuk selalu berprestasi,

  • @didithadisantoso9285
    @didithadisantoso9285 Год назад +5

    Saya paling tidak suka kalau ada orang yg suka menyela mengkritik negara dan bangsanya sendiri tapi tidak melakukan apa apa dan tidak ada yg diberikan kebaikan bagi bangsa dan negaranya baik sbg individu maupun saat punya kekuasaan di negaranya . Mencintai dan mengagungkan bangsa negara memang harus obyektif dan sewajarnya , tapi kalau menganggap semua yg dilakukan negara maupun bangsanya tidak ada benarnya dimata anda dan faktanya tdk seperti yg anda simpulkan itu artinya anda bukan manusia lagi .

    • @jeffreyjeferson9773
      @jeffreyjeferson9773 6 месяцев назад +1

      Pak Gita bicara fakta,bukan opini..saya pikir nalar anda yg kurang memaham esensi dan subtansi pemikiran pak Gita.

  • @suamisporty
    @suamisporty Год назад +5

    Alhamdulillah, atas izin Allah dengerin end game sampai sekarang. Sangattt merubahh sudut pandang, jazakallah khayr pak gitaaa!

  • @redbrandycherries8037
    @redbrandycherries8037 Год назад +6

    If we had one hundred million Indonesians who could speak English, we would be the LeBron James. - Gita Wirjawan

  • @CLove754
    @CLove754 Год назад +2

    "Hal itu demikian, kerana dengan rahmat Allah, kamu diselamatkan oleh sebab kamu percaya kepada Yesus. Penyelamatan itu bukan hasil usaha kamu sendiri, melainkan kurnia Allah. Oleh itu kamu tidak mempunyai alasan untuk bercakap besar tentang hal itu." Efesus 2:8
    😘🥰❤️
    🌎🌐🕊️
    😇👼👶
    🌈💟🧩

  • @Ahmadzam1919
    @Ahmadzam1919 11 месяцев назад

    *The best pa Gita, dia Orang dalam di elite global, jadi gak mungkin isinya omong kosong, barakallah pak gita*

  • @kiikakloy
    @kiikakloy Год назад +2

    1:07:01 Stunning!

  • @rimbawanaa.s.9004
    @rimbawanaa.s.9004 Год назад +1

    Omongan Pak Gita soal ahli AI perlu merangkul disiplin lain (bagian 2 video ini) itu tepat; bicara AI juga bicara kemungkinan ke depan, saya setuju dengan Anda, dan tentu juga Bu Karlina.

  • @isalutfi
    @isalutfi Год назад +1

    Hadir Menyimak dimananpun pak Gita Wirjawan berada

  • @jeffreyjeferson9773
    @jeffreyjeferson9773 6 месяцев назад

    Thanks pak Gita,atas nasihati dan dorongan mu,agar mengubah mindset org Indonesia utk maju.

  • @yantisim542
    @yantisim542 Год назад +9

    Gak nyadar x yaa kakinya..masaalah...
    Tamunya aja sopan banget

    • @royalshicibukai
      @royalshicibukai 8 месяцев назад +1

      yg masalah disini itu hanya dari anda.
      mungkin sj pak Gita gak terganggu dgn hal seperti itu hehe

  • @aprilinasari21
    @aprilinasari21 Год назад +3

    Sangat excited,thanks ka farina and pak gita

    • @CauldronContent
      @CauldronContent  Год назад

      Thank you sudah menonton ya kak ^^ Jangan lupa untuk mengklik lonceng pemberitahuan agar tidak ketinggalan video terbaru dari Cauldron Talks ya :)

  • @srih.hayati8543
    @srih.hayati8543 Год назад

    hemat saya, perlu mengundang Sherina Munaf untuk diskusi bagus seperti ini

  • @rezarahadian552
    @rezarahadian552 Год назад

    Ide bagus ,pak Gita !!! Memproduksi juru dongeng ( storyteller) yg berkelas, berkualitas dan berintegritas tinggi👍👍👍👍

  • @rosmaniarhasanah7814
    @rosmaniarhasanah7814 8 месяцев назад

    Saya berayukur bisa menemukan podcast ini, ga nyesel subscribe channel Pak Gita dan tonton video ini sampai habis.❤

  • @Eyr05
    @Eyr05 8 месяцев назад

    Terima kaaih orang2 baik yang tidak pelit berbagi ilmu❤

  • @thiolinaferawatymarpaung878
    @thiolinaferawatymarpaung878 Год назад +1

    Sejak lama selalu dengar beliau ini berbagi wawasan, selalu menyenangkan. Thank u ya pak...teruslah berbagi pengalaman dan pengetahuan itu

  • @Fanbuster9238
    @Fanbuster9238 Год назад +3

    Pak Gita thank you for inspiring me as a language enthusiast! I am so glad finally we have a prominent actor in Indonesia who puts interest in language.

  • @Fanbuster9238
    @Fanbuster9238 Год назад

    menit ke 33 -> menurutku amat sanat relate bangt dengan konsepsi berpikir kebanyakan orang hari ini.

  • @dalanpadhiang3212
    @dalanpadhiang3212 Год назад +3

    Yeeee kuliah gratis lagiiii, is like i want it everyday to give more nutrions for my brain. Ty Cauldron Talks

    • @CauldronContent
      @CauldronContent  Год назад

      Terima kasih telah mendukung channel kami :) Jangan lupa untuk mengklik lonceng pemberitahuan agar tidak ketinggalan video terbaru dari Cauldron Talks ya! :)

  • @jailanimakasihdoanyasemuan2337

    Berat dunia kcuali terseyum senandung rindu sinarnya mentari 🌜

  • @GYGXUXBYWXX
    @GYGXUXBYWXX Год назад +3

    Pak Gita! Inspiring as always❤

    • @CauldronContent
      @CauldronContent  Год назад +1

      He's always inspiring kak ^^ Thank for watching this video ya kak. Jangan lupa untuk mengklik lonceng pemberitahuan agar tidak ketinggalan video terbaru dari Cauldron Talks ya!

  • @titojavanese
    @titojavanese Год назад +1

    2 tahun nonton endgame merubah cara pandang saya terhadap dunia dan kehidupan. Mulai gak baperan lg memilah antara fiksi dengan fakta.

    • @CauldronContent
      @CauldronContent  Год назад

      Wahh keren kak! Karena saat ini penting banget untuk sadar dan bisa dalam memilah hal yang fiksi dan fakta. Kalau kakak ada waktu, mungkin kakak juga akan tertarik dengan video lain dari Cauldron Talks yang akan membuka pemikiran dan wawasan yang lain. Terima kasih sudah menonton ya kak ^^

  • @Fanbuster9238
    @Fanbuster9238 Год назад +1

    Menit ke 39, menurutku host bener2 well literated soalnya dia tahu ttg Syirian manuscripts atau istilah papyrus. well!

  • @endanggati7334
    @endanggati7334 Месяц назад

    Keren

  • @jailanimakasihdoanyasemuan2337

    Aura kehidupan membuka nuri hati kepada cahya peyam mata buka mata utk mu

  • @winnywidyasistha487
    @winnywidyasistha487 Год назад +2

    Keren bangett, bakal lebih rajin baca buku⭐️

    • @CauldronContent
      @CauldronContent  Год назад

      Pastinya kak, buku adalah gudangnya ilmu. Kalau kakak merasa diskusi ini menarik jangan lupa untuk ajak temen-temen kakak yang lain untuk nonton video ini ya ^^ Thank you sudah support Cauldron Talks

  • @Creative_Cartoons999
    @Creative_Cartoons999 Год назад

    Podcast yang sangat menginspirasi sekali, terima kasih

  • @olgaherviean1174
    @olgaherviean1174 Год назад

    Semua untuk peradaban yang lebih baik

  • @nurkumaladewi3783
    @nurkumaladewi3783 Год назад

    Seharusnya Pak Gita menyiapkan sofa yg lebih santai desainnya🙏🙏

  • @alfinstore1699
    @alfinstore1699 Год назад +1

    Suka banget episode kali ini

  • @rosminazuchri9090
    @rosminazuchri9090 Год назад +4

    Assalamualaikum.sy Rossy di Kota Cibubur. maaf mbak kakinya turunkan. duduknya kurang sopan. karena kami mau menonton dan mendengar materi yang dibicarakan, terganggu dengan duduk mbak. wslm

  • @Podcast332
    @Podcast332 Год назад

    Alhamdulillah Makasih banyak kak Ilmunya sebagai strawberry generation kita sangat membutuhkan ilmu seperti ini Berkah selalu kehidupan kakak

  • @TANUJAYAHARTONO
    @TANUJAYAHARTONO Год назад

    good to be we can using all information long Traffic
    and ekstrak skill to Horizontal bukan sekedar Vertikalis

  • @yokaugi
    @yokaugi Год назад +1

    Keren💯

  • @cecepmoch3913
    @cecepmoch3913 Год назад

    Go go go

  • @rajutarjani
    @rajutarjani Год назад +1

    ngomong-ngomong soal divergent jd inget film judul apa ya aku lupa jd ceritanya ttg di masa depan manusia akan di kotak-kotakkan dalam beberapa kelompok dan satu-satunya kelompok yg paling ditakuti keberadaanya dan berusaha untuk dihancurkan adalah orang yg masuk ke dalam kategori "divergent" karena orang dg kategori ini adalah yg paling sulit dikontrol oleh kelompok yg memimpin.

  • @yovitalee9355
    @yovitalee9355 Год назад +4

    Pak Gita.. mungkin bisa kasih saran, ketika banyak membaca, lebih sering ngerasa kalau bicara tuh sulit, jadi ngga beraturan.

    • @dafafirmansyah619
      @dafafirmansyah619 Год назад

      Sama saya juga, terkadang saya bingung kalimat yang akan saya gunakan untuk berinteraksi itu harus bagaimana

    • @dirisendiri8596
      @dirisendiri8596 Год назад +1

      Setelah membaca, coba dituliskan kembali. Saat menulis, itu membantu kita untuk merunutkan isi kepala dengan lebih rapi.

    • @yovitalee9355
      @yovitalee9355 Год назад

      Terimakasih atas sarannya kak 😊🙏

  • @azzohirmogen6382
    @azzohirmogen6382 Год назад

    Keren confertation

  • @arysulistyo3602
    @arysulistyo3602 11 месяцев назад

    keren daging semua

  • @rimbawanaa.s.9004
    @rimbawanaa.s.9004 Год назад +3

    Jika Revolusi Industri adalah orang tua kandung dari kolonialisme-imperialisme, apa yang hendak dilahirkan Revolusi 4.0?

  • @zoegachannel5388
    @zoegachannel5388 Год назад

    Alhamdulillaaah... Pilihan filmnya sama... Kalau nonton dirumah bareng (suami istri pasti pilihannya yg action) Udah nonton Extraction 1 dan 2, memang recommended sih menurutku buat ditonton. John Wick 1 sd 4 juga udah,, tapi yg Ghandi belum... Maybe next time..

  • @AriyoAP
    @AriyoAP Год назад +1

    ninggalin jejak dulu, kayanya diskusi yang bagus nih.

    • @CauldronContent
      @CauldronContent  Год назад

      Pastinya bagus dan bermanfaat dong kak hehe, jangan lupa untuk nonton full videonya ya kak biar nggak ketinggalan diskusi menariknya ^^

  • @user-jr2nj7cq2y
    @user-jr2nj7cq2y Год назад +1

    pewawancaranya kbnyakan nge cap, mngkin kdapn bsa lbh teratur pertanyaan2nya

  • @nandainsadani2193
    @nandainsadani2193 Год назад +1

    Nonton karena ada Pak Gita yang sangat bernas dan apa yang blio bicarakan selalu "membuka mata."
    Tapi jujur, host-nya nyebelin dan kurang mendalam. Apalagi dengan bahasa yang campur-campur seperti itu. Beda banget dengan gaya berbahasa Pak Gita. Bukan saya ngga ngerti, tapi aneh penempatannya.
    Saran, kalau mau berbahasa Inggris, jangan campur dalam satu kalimat atau paragraf, tapi buat utuh dalam satu topik pertanyaan tertentu sehingga terdengar lebih "rapi".

  • @ZuliYanto-xg2fr
    @ZuliYanto-xg2fr Год назад

    Chanel fakta data bukan ngarang ngarang teory konpirasi

  • @mirawatilestari3151
    @mirawatilestari3151 Год назад +1

    Meritocracy n Competency, apakah ada requirement ini untuk calon Presiden RI? Ternyata as per UU No.7 tahun 2017 tentang Pemilihan Umum, tidak ada requirement tersebut, sangat mudah dipenuhi persyaratannya. Yang susah adalah mendapatkan threshold.

  • @hmmmm8347
    @hmmmm8347 Год назад +1

    Where there is Pak Gita, there is me 😁

  • @namu5583
    @namu5583 8 месяцев назад

    Pelafalan Inggrisnya enak semua. Cool.

  • @September_96-x6n
    @September_96-x6n 11 месяцев назад

    Dengan mmbca buku melalui audio book apa kita msih bisa mndptkan benefit yg sama dgn mmbca buku scra lngsung ya 🤔 couse sy sangat sibuk tdk punya waktu untuk baca buku ...

  • @BramAug-s6o
    @BramAug-s6o Год назад +2

    Pak Gita bilang pilih siapa yg paling banyak buku. Oke Pak, 2024 saya sudah ada gambaran. Haha

  • @DidinAbidin-hj2yl
    @DidinAbidin-hj2yl 3 месяца назад

    Maafnih tadi buku yang semua orang harus baca buku apa ya?

  • @aelwiqpr4190
    @aelwiqpr4190 Год назад

    ❤❤❤

  • @MotorBaru-eo8tn
    @MotorBaru-eo8tn Год назад

    aku terbiasa gak pegang HP more than 8 hours, lebih baik bawa buku untuk dibaca

  • @azharmuhammadnurdin7712
    @azharmuhammadnurdin7712 Год назад

    kakk kakinya turunin gaenak sama pak gita

  • @yusufsiddiqq
    @yusufsiddiqq Год назад

    Kak Farina mirip Putri Marino

  • @pwiddo
    @pwiddo Год назад

    ada pak gita, pembahasan berbobot, auto subscribe

  • @husnulrais2424
    @husnulrais2424 Год назад +3

    Keren euy

    • @CauldronContent
      @CauldronContent  Год назад

      Wah terima kasih telah menonton video kami kak! Jangan lupa untuk staytune terus video terbaru dari Cauldron Talks dengan cara subscribe dan klik lonceng pemberitahuan agar tidak ketinggalan video terbaru dari Cauldron Talks ya :)

  • @selviani100
    @selviani100 Год назад +1

    Orang Indonesia Kurang berimaninasi? Emang dasar masalah kultur deh kayanya, di saat seseorang punya imajinasi malah dibilang "ngayal" aja kerjaannya. Padahal kan semua penemuan berasal dari imajinasi.

  • @maicebanne1338
    @maicebanne1338 Год назад +1

    Interseksi Talenta dan power itu yang susah didapat, i don't know untuk Indonesia. Paling tidak di lingkungan pendidikan n kerja. Hanya kaum tertentu/kaum elit bukan kaum yg memberikan ide untuk berdiskusi. Nation of love bs saja berasal family of love, sy skrg melihat ekonomi mempengaruhi hubungan keluarga, interaksi sosial. Menurut pengamatan dalam lingkup sekitar saya 1km pasti ada yg mengalami masalah rumah tangga, masalah edukasi yg berasal dr masa lalu n teraktualisasi dimasa skrg Termasuk saya sendiri. Spiritual, filsafat dan moral attitude menjadi penyebabnya diumur hampir 40 baru menyadari akan itu.

  • @dukelightcommunity1971
    @dukelightcommunity1971 Год назад

    Bahasamu keresn sih mba, tapi kedalaman value lebih penting .. Kurang related, kurang connected ..
    Sayang bener waktunya pak Gita, harusnya bisa digali lebih dalam 🙏😂

    • @winarso794
      @winarso794 8 месяцев назад

      Agree with you. Reporternya kurang banyak baca buku. Cuma gaya-gayaan bahasa.

  • @September_96-x6n
    @September_96-x6n 11 месяцев назад

    Selama wakanda masih menjabat negara ini susah maju karena beliau sama sekali bukan orang yg berkompeten di bidang nya 😢

  • @natanielpaelongan2808
    @natanielpaelongan2808 Год назад +1

    Lebih baik dudukx tampa kursi 😂

  • @fransgabemora
    @fransgabemora Год назад

    Hmmmmm

  • @Cahaya1818-tv1sn
    @Cahaya1818-tv1sn 3 месяца назад

    Betul pak harus kita tahu dari awal nya dulu lni itu yg jelas politik dari dasar dulu contoh pak jokowi jadi presiden karena jasa pak prabowo di dibawa ke bu megawati kan standar wali kota kenapa kuat karena di kuat kan diijadiikan penjaga oleh pak luhut jendral dari batak kan karakter batak medan itu saya tau karakter medan batak keras tegas cerdas dari situ lah pak jokowi kan keliatan liat gitu keliatan lemah gitu padahal yg lliat itu sulit untuk di patah kan kalau yg keras bisa di patah kan saya liat karakter manusia karakter pengusaha pejabat bisa melihat terlihat jelas boleh orang bisa membacakan pikiran kiita tapi kita tidsk boleh tahu apa yg kita pikirkan itu fakta nya karena semua tergantung AI itu lah kalau presiden itu yg penting bisa merangkul semua rakyat indonesia harus punya strrategi memimpin beda dgn mengelola perusahan beda banget starategi nya kalau presiden yg okb bisa hanya terjadi oligarki yg paling penting menampung merangkul segala kepentingan bangsa dgn stategi yg utama hati nurani untuk kebersamaan bersama memahami semua masyarakat nya tetapi kalau mau di pahami saja pemerintah sulit untuk maju

  • @samuelyo1162
    @samuelyo1162 11 месяцев назад

    Remote why can name pull uang asing😂

  • @RioBerliansyah-z5i
    @RioBerliansyah-z5i 22 дня назад

    cantik boleh , pintar boleh , milenial genz tp adab sopan santun ttp di pake ...cara duduk tidak pas banget dengan kursinya...dengan kursi sperti itu duduk sperti itu menunjukan tdk ada etika , coba look apa enak dilihat pa gita dengan duduk sopan santunnya

  • @RekaSuheri
    @RekaSuheri Год назад +1

    Semua katany $100T, emas100T, teknologi, AI, elite finence, besarin omongan aj brarti itu, 100T itu artinya 1 juta kuadtriliun

  • @ezoteriz
    @ezoteriz 6 месяцев назад

    Podcas jaksel

  • @ternakcrypto1
    @ternakcrypto1 Год назад +1

    the funny things pak gita have that 3 things, and he dont wanna be president

    • @CauldronContent
      @CauldronContent  Год назад

      Cool right? Thank you for watching this video ya! Jangan lupa untuk bantu kami dengan cara share ke teman-teman kamu ya :). Siapa tahu, mereka juga akan menyukainya! ^^

  • @officemovies5012
    @officemovies5012 Год назад

    risih gua dgn hmm yaa yaa hmm yaaa he'em iyaa, palagi posturnya gitu. okelah gua bodoh gatau apa2, tp jujur.. mbak itu sdg bikin sensasi, mbak itu sikapnya agak manipulasi.

    • @sunilram3968
      @sunilram3968 Год назад

      Sepertinya yg nonton ceramah Pak Gita kurang merespon sensasi jd percuma aja bro, tidak ada traksinya

  • @RioBerliansyah-z5i
    @RioBerliansyah-z5i 22 дня назад

    males lihatnya