PENDOPO JOGLO SOKO 40CM X 40CM SIAP DIPINDAH UNTUK PANJENENGAN MILIKI

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 11 окт 2024
  • Pendopo Joglo Istimewa Limited edition ini adalah salah satu karya master piece kami, bahan kayu jati tpk dan kayu jati lawas, ukiran detail halus dalam istilah jawa "kewes"
    Sejatinya dalam memiliki sebuah Joglo Pendopo tidak boleh asal punya saja, tetapi bagaimana sebuah joglo itu bisa merepresentasi pemiliknya
    Selain joglo adalah simbol kewibawaan, joglo juga seolah memiliki ruhnya sendiri untuk memilih siapa yang cocok merawat dan memilikinya
    Pemilik dan penghuni joglo akan selalu bersinergi dalam kehidupan sehari hari, keluarga berkumpul di bawah joglo, panjenengan sendirian di bawah joglo menikmati ukiran sambil menyeruput kopi menyusun strategi bisnis merangkai kenangan masa kecil, tamu datang melihat ke atas takjub dengan ukiran indah di atas joglo panjenengan
    Sehingga menjadi sangat penting untuk memiliki joglo yang berkualitas baik bahan ataupun kualitas ukirannya
    JOGLO PENDOPO INI READY STOK BISA LANGSUNG DIORDER
    ukuran soko guru atau soko tengah 40cm x 40cm
    soko pinggir 25cm x 25cm
    ukuran bangunan 12 meter x 10 meter
    blandar dan sunduk keliling pinggir full ukir
    bahan kayu jati tpk dan kayu jati lawas
    Kami adalah produsen rumah kayu, pendopo dan joglo yang berada di kota Kudus Jawa Tengah, silahkan hubungi kontak kami untuk segera order mumpung masih ready barangnya, karena proses untuk mendapatkan kualitas seperti ini butuh waktu hampir 2 tahun
    Kontak kami / telpon atau whatsapp
    Cv Joglo Gebyog Jaya 081227 663 662
    _____________________________
    #pendopojoglo #rumahjoglo #jogloukir #joglojati #joglopendopo #joglosoko40 #joglojatitpk #joglojatilawas

Комментарии • 59

  • @sudirosudiro107
    @sudirosudiro107 6 месяцев назад +1

    Wow saya Suka..ini sggh joglo yg hampir sempurna..yg punya kyk gini sggh bahagia

  • @Subiyonokasdan
    @Subiyonokasdan 7 месяцев назад +2

    Alhamdulillah Reviev Ramah Joglo Jati sambil Mesem Gemuyu Menandakan Sopan Santun Adat Ketimurannya…Mantab Kangmas Syamsul…Mugi Lancar Lan Binerkahan Dening Gusti Allah…Rahayu Mangayu Rahayuning Bawono...Aamiin 3x.(Salam Takdzim , Salam Kenal & Salam Rindu Sangking BMI di Kuwait 🇰🇼 asal Kendal Jateng Tibake Kita Nggiih tanggi kemawon tho Nggiih).

    • @kangsyamsulsukses3100
      @kangsyamsulsukses3100  7 месяцев назад

      Matursuwun atas apresiasinya Bosku Juragan. Salam kenal saking Kudus🙏😊

  • @akhmadrifai2211
    @akhmadrifai2211 3 месяца назад +1

    Alhamdulillah,mantab

  • @rudisiip628
    @rudisiip628 7 месяцев назад +1

    Mantap sekali joglonya 👍

  • @stageofnganjuk5027
    @stageofnganjuk5027 6 месяцев назад +1

    josssss sanget ms.....

  • @abahilham3362
    @abahilham3362 4 месяца назад +1

    Alchamdulillah....Anmiiiin...ya Rooob...

  • @pakprawoto6051
    @pakprawoto6051 8 месяцев назад +1

    Jos tenan joglo ukir,

  • @pamungkasben
    @pamungkasben 7 месяцев назад +1

    Luar Biasa mas

  • @Joglokarta
    @Joglokarta 4 месяца назад +1

    Mantab, sukses selalu.

  • @madeyoung5599
    @madeyoung5599 8 месяцев назад +1

    Mantep kang mas

  • @DianTarto-fo9ig
    @DianTarto-fo9ig 9 месяцев назад +2

    Joz kang tetap ikut simak kang

  • @koesensastro3528
    @koesensastro3528 8 месяцев назад +1

    Semoga lancar sedulur kediri raya

    • @kangsyamsulsukses3100
      @kangsyamsulsukses3100  8 месяцев назад

      Aaaamiiin, doa yang sama untuk panjenengan sekeluarga Bosku Juragan

  • @unggulpriyono6719
    @unggulpriyono6719 10 месяцев назад +1

    Ni baru joglo kang Samsul,blandar dobel pengarak memperkuat tumpuan atap genteng...

  • @hadisucipto564
    @hadisucipto564 6 месяцев назад +1

    ❤❤❤moga2 bisa kuat beli mas

  • @sumarnisumarni6400
    @sumarnisumarni6400 10 месяцев назад +1

    bener bener luar biasaaa boss

  • @imamhakiki8212
    @imamhakiki8212 7 месяцев назад +1

    Mantaf kang tasek wonten barange...

  • @nanang82harianto
    @nanang82harianto 9 месяцев назад +1

    Mantab, 👍...

  • @OttO98745
    @OttO98745 10 месяцев назад +1

    Angin angin ukir Tambah Mantab

  • @Channelkita212
    @Channelkita212 7 месяцев назад +1

    🎉🎉

  • @MardiSulistyo123
    @MardiSulistyo123 4 месяца назад +1

    Assalamualaikum kang mas ...meniko joglonipun sampun pajeng dereng ? Sekintenipun reginipun pinten kang mas ??

    • @kangsyamsulsukses3100
      @kangsyamsulsukses3100  4 месяца назад

      Waalaikumsalam, masih Bosku Juragan, silahkan hubungi kami untuk info detail 081227 663 662

  • @PresidenQ-zruh77
    @PresidenQ-zruh77 3 месяца назад +1

    *Itu klo belanja bahan sendiri kayunya ga sampai 700jt. Saya sendiri pemborong kayu di blora*

  • @ariespambudi3741
    @ariespambudi3741 6 месяцев назад +1

    Lg nyiapin, harga berapa ya?

  • @MardiSulistyo123
    @MardiSulistyo123 4 месяца назад +1

    Cuma mimpi doang mass Samsul . Tuh harganya pasti di atas 2 m ya ??

  • @lexydiningrat8657
    @lexydiningrat8657 4 месяца назад +1

    Harusnya ditanya harga berapa, dijawab.
    Biar netizen bisa tahu.
    Jangan malah disuruh kontak WA.
    Mau jualan kok tertutup.

  • @kanayama90
    @kanayama90 8 месяцев назад +1

    Sokone kan numpang umpak ya pak,, kalo ada gempa aman geser ngga?

    • @kangsyamsulsukses3100
      @kangsyamsulsukses3100  7 месяцев назад

      Wonten angkur Bosku Juragan

    • @ariespambudi3741
      @ariespambudi3741 6 месяцев назад

      Bahaya geser! Bahkan anjok dan roboh, harusnya dipasang GLADAK, angkur tidak begitu membantu.

  • @DutoSosialismanto
    @DutoSosialismanto 3 месяца назад +1

    Regone pinten mas. 1:38

    • @kangsyamsulsukses3100
      @kangsyamsulsukses3100  3 месяца назад

      @@DutoSosialismanto silahkan hubungi wa kami ya Bosku Juragan ☺️ 081227 663 662

  • @uwenwen9721
    @uwenwen9721 6 месяцев назад +3

    Brp mas harganya...

  • @OttO98745
    @OttO98745 10 месяцев назад +2

    Info Harga Mas.

  • @MbahUdin-n7k
    @MbahUdin-n7k 7 месяцев назад +1

    Jarganya nerapa mas

  • @lawas24
    @lawas24 3 месяца назад +1

    Klo di pindah ke Lombok berapa mas?

  • @marwotomarwoto1508
    @marwotomarwoto1508 9 месяцев назад +2

    Kira" harga brp bos

  • @JayaSupena-d1h
    @JayaSupena-d1h 8 месяцев назад +1

    Baru nanya .berapa .harga

  • @Muhjamian_3025
    @Muhjamian_3025 4 месяца назад +1

    Berapa harganya mas

  • @MbahUdin-n7k
    @MbahUdin-n7k 6 месяцев назад +1

    Mas harggany 1:19 avberapa

  • @名邢成
    @名邢成 5 месяцев назад +1

    harganya brp pak ini joglo

  • @MbahUdin-n7k
    @MbahUdin-n7k 7 месяцев назад +1

    Harhanya berapa mas

  • @azritect
    @azritect 10 месяцев назад +1

    Lokasi mana?

  • @AbdulhamidHamid-qi8fn
    @AbdulhamidHamid-qi8fn 9 месяцев назад +1

    Kasih no kontaknya mas...swn

  • @DoaBaik-dm5rs
    @DoaBaik-dm5rs 8 месяцев назад +1

    Harga brp bos q

  • @dedemulyana5593
    @dedemulyana5593 9 месяцев назад +1

    No. Tlp. Nya / wa nya mas samsul mana