UPDATE CARA BUDIDAYA SPIRULINA DARI 1 GALON KE 10 GALON By.TBA NEKOS

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 14 июн 2022
  • UPDATE CARA BUDIDAYA SPIRULINA DARI 1 GALON KE 10 GALON By.TBA NEKOS
    Konten konten yang akan saya bagikan ke viewers adalah bagaimana cara budidaya sel spirulina dengan sistem pararel media galon (Paralel airflow system) dari awal starter dan pemupikan yang benar agar hasil maksimal sebelum diperbanyak dengan skala besar
    bagi teman teman penghobi atau peternak ikan, spirulina ini sangat bermanfaat bagi peliharaan anda
    selain buat pakan ikan sel ini bisa dibuat KULTUR ARTEMIA, KUTU AIR, JENTIK NYAMUK, DAPHNIA MAGNA DLL.
    dan masih banyak lagi manfaatnya yang nantinya kami edukasikan di channel ini
    bila teman teman ingin mencoba lihat detail proses perakitanya hingga selesai
    Disarankan untuk merakit/membuat/menyediakan bahan dan keperluan untuk mengkultur sel spirulina dahulu sebelum memesan sel hidup ini, agar setelah sampai di lokasi bisa langsung dikultur.
    Link tokped untuk membeli paket kultur spirulina NekosFarm =
    tokopedia.link/jdFt5Il3pnb
    Nomor WA nekos farm = 0851 7115 1826
    #TBA#NEKOS#BUDIDAYA PAKAN HIDUP#SPIRULINA

Комментарии • 34

  • @saneducation2128
    @saneducation2128 12 дней назад

    Apakah bos ditag pak video pembuatan airflownya pak?
    Terima kasih pak ilmu yang sangat bermanfaat

  • @feryinal9458
    @feryinal9458 2 года назад

    Chanel yg Sangat bermanfaat

  • @nafansaputra1667
    @nafansaputra1667 2 года назад

    Sukses selalu

  • @jufrigappora3465
    @jufrigappora3465 Год назад

    terima kasih mas

  • @kangapoeh1434
    @kangapoeh1434 2 года назад

    Mantap sukses terus bang mksh
    Di tunggu update perkembangan selanjutnya 🙏🙏

  • @BatalyonFF
    @BatalyonFF Год назад

    Saya mau beli

  • @koalabro1165
    @koalabro1165 11 месяцев назад

    klo spirulinanya buat kutir daphnia magna apa ga bahaya krn airnya ada garam?

  • @BatalyonFF
    @BatalyonFF Год назад

    Bang harga satu kilo spirulinanya berapa bang

  • @antimainstream5224
    @antimainstream5224 Год назад

    Kalo tanpa pupuk gmn

  • @syihabalfatih3916
    @syihabalfatih3916 2 года назад

    Hadir kawanku. Menurut aku, ini tutorial yang bagus dan bermanfaat. Semangat terus berbagi yang bermanfaat.
    Semoga berkenan mampir juga ya..s

    • @ThreebrothersAquatic
      @ThreebrothersAquatic  2 года назад

      Masih banyak peluang usahanya om di Spirulina semoga bermanfaat dan sukses selalu om

    • @akhwanakhwan326
      @akhwanakhwan326 2 года назад

      Klo berhasil dipasarkan kemana om

    • @ThreebrothersAquatic
      @ThreebrothersAquatic  2 года назад

      @@akhwanakhwan326 dalam negeri masih butuh edukasi om, sementara ini kami gunakan untuk konsumsi ikan kita sendiri om

  • @mohsidiq5103
    @mohsidiq5103 11 месяцев назад

    Itu takaran 1/4 sendok makan kira2 brp gram ya gan?

  • @rekonsiliasidunia
    @rekonsiliasidunia 7 месяцев назад

    Mau beli spirulina basah 1 kg bisa?

  • @user-se8wy7gz8q
    @user-se8wy7gz8q Год назад

    Perlu dijemur kah?

  • @adunov8348
    @adunov8348 Год назад

    Mau tanya.. Sistem aerasi nya gmn tu om...?

  • @akhwanakhwan326
    @akhwanakhwan326 2 года назад

    Alamatnya lengkapnya mana om ingin belajar

  • @wanjoyowanjoyo1304
    @wanjoyowanjoyo1304 Год назад

    Lokasi daerah mana Om??

  • @m.ardiantsyah4192
    @m.ardiantsyah4192 Год назад

    Apakah spirulinanya dapat dikonsumsi bang?

  • @auliaihsan150
    @auliaihsan150 Год назад

    om, air di spirulina dalam jangka waktu lama apa banyak jentik nyamuk Om ?

    • @ThreebrothersAquatic
      @ThreebrothersAquatic  Год назад

      Kalau ada jentik hanya ditambah garam saja jentik mati om mudah banget

    • @ThreebrothersAquatic
      @ThreebrothersAquatic  Год назад

      Kalau media galon steril om

    • @auliaihsan150
      @auliaihsan150 Год назад

      thx Om TBA, lalu airnya harus air mineral atau air yg sudah disterilkan ? bagaimana sterilkan airnya Om ? terima kasih sudah dibantu jawab ya Om

    • @ThreebrothersAquatic
      @ThreebrothersAquatic  Год назад

      @@auliaihsan150 air sumur biasa yang penting tidak mengandung kaporit om

  • @gggeming5027
    @gggeming5027 2 года назад

    Ini air asin atau tawar pa?