Saya bukan sarjana informatika, ya, Kawan-kawan. Juang adalah nama tokoh di buku ini. Catatan yang saya bacakan adalah catatan Juang. Ngerti enggak? Jangan iya-iya aja haha
Bung, Cuma mau bilang, Konten seperti ini yang kami harapkan jika koten² petualangan mu mentok . Bung, Biarkan telinga ini tersapu oleh rima mu yang begitu kami tunggu.
_"Tidak ada di dunia ini yang lebih sengsara daripada seorang pencinta, meskipun dia merasakan manisnya cinta. Kamu lihat dia menangis di setiap waktu, karena takut berpisah atau karena rindu. Ia menangis karena rindu akan jauhnya sang kekasih, namun bila kekasihnya dekat, ia menangis karena takut berpisah. Matanya selalu menghangat ketika terjadi perpisahan, juga matanya berkaca-kaca ketika pertemuan itu tiba."_ (Ad-Daa' wad Dawaa' hal.497/Al-'Isyq)
Ada mendengarnya sebagai musisi, ada yg melihatnya sebagai pendaki, ada yg membaca dia sebagai penulis, dan sebentar lagi dia menjadi seorang ayah. Panjang umur dalam ketaatan dan murah rezeki dalm keberkahan bung fiersa
"Aku yang membantumu sembuh, dia yang kamu jadikan tempat untuk berlabuh" Terkadang seseorang sebegitu kejamnya membuatmu jatuh, tetapi semesta selalu punya cara untuk membuatmu tangguh.
"Beradaptasilah. Hidup ini keras, buktikan dirimu kuat. Yang membedakan pemenang dengan pecundang hanya satu: pemenang tahu cara berdiri saat jatuh, pecundang lebih nyaman tetap ada diposisi jatuh." #catatanjuang
MANTAN! M : ungkin dia didatangkan dikehidupan kita agar kita mengerti arti kehadiran seseorang. A : akan kah kita belajar dari kesalahan yang pernah kita lakuin untuk menjadi pribadi yg lebih baik untuk menhargaj sebuah kehadiran. N : nyatanya kita malah larut kedalam kesedihan setelah kehilangan sesosok yg kita anggap spesial dan enggan membuka hati dan takut untuk memulai kembali sampai bener2 siap mengulang kembali kisah percintaan. T : terkadang keinginan untuk melupakan sangat kuat tetapi hati berkata lain. A : akan ada masanya dimana kita akan mengerti akan semua itu dan bangkit dengan proses yg kita laluin. N : namun inilah kehidupan, gak ada yg langsung manis yg kita dapat, baik pekerjaan percintaan dan pertemanan semua sudah digariskan Tuhan buat kita. So, tetap semangat dan terus memperbaiki diri.. Never give up!
Yang membedakan pemenang dengan pecundang hanya satu: pemenang tahu cara berdiri saat jatuh, pecundang lebih nyaman tetap ada di posisi jatuh _Catatan juang
Dekat dengan seseorang sejak 2009. Setahun untuk perkenalan pertama, kemudian berlanjut dua tahun untuk pendekatan. Lalu tujuh tahun kemudian kita mulai jalani hari-hari pada umumnya, kemudian mulai memasang rencana menuju jenjang yang lebih serius, dari mulai menabung, mendengarkan nasihat para orangtua, kemudian survei tempat tinggal, sampai memilih mas kawin yang pas untuk proses ijab qobul. Tidak lama selang waktu sebulan tepatnya pada bulan Januari 2020 kemarin dia tiba-tiba menghilang tanpa jejak dan tanpa kabar. Sampai kemudian di bulan Februari 2020 saya mendapati video live Instagram acara pernikahan di rumahnya. Terkejut tak percaya saya coba mendatangi rumahnya. Dan ternyata benar, acara syukuran pernikahannya dengan pria lain sedang berlangsung. Tanpa ragu saya coba melangkah masuk dan menaiki panggung pelaminan meski datang tanpa undangan sebagai pria yang gagal dan kehilangan harapan. Tahun 2020, selain kehilangan seseorang saya juga baru saja kehilangan pekerjaan. Tapi yasudahlah disyukuri saja. Rezeki, jodoh, mati itu semua mutlak dalam genggaman sang illahi 😇
Kadang sesuatu yang terbaik datang tidak tepat waktu, setelah kita puas bercengkrama dengan rasa kesal dan rasa terlebih dahulu. Bukankah cinta juga begitu? -fiersa Besari
"Kadang sesuatu yang terbaik datang tidak tepat waktu" Mungkin ini gambaran yg tepat buat saya Bung. Pernah saya memaksakan sesuatu kehendak dengan terburu buru namun sekarang hanya penyesalan. Terimakasih Bung fiersa !!!
Dan pad akhirnya tersadar bahwa apapun yang dipaksa itu tidak selalu berakhir baik, kita hanya butuh penerimaan dan menyadari menghadapi kenyataan yg ada.
Mantan adalah seseorang yang pernah membawaku pada dunia khayal setiap petang hingga menjelang padang. Meskipun kadang menyakitkan mengenangnya, namun sesekali ada senangnya mengingatnya bersama senja dan hujan
Namun kita juga di ajarkan arti rasa sakit yang sesungguhnya namun, tp hal itu hanya awalan dari setiap perjalanan hidup sitiap umat manusia di dunia ini bahkan di alam semesta ini..
Kusebut ia Makna. Tak kan ku sebut seseorang yg membawa rasa sakit, karena rasa itu tak kan datang kalau kita tak membawa rasa harap. Terima kasih mantan karena kau membawa pelajaran untuku dan seseorang selanjutnya. 🫰😊
Kita adalah dua manusia yang pernah memiliki do'a yang sama, namun semesta memiliki takdir yang berbeda.. Sudahi sedih nya, simpan kenangan nya LAMPUNG 22 April 2021
Kau tahu Nadya. kau adalah inspirasi dari setiap rima yang aku tulis. Kau adalah alasan dari setiap larik yang aku rangkai , kau catatan yang tak pernah habis, walau tentang kita sudah terkikis. Kau adalah tangkai yang patah sebelum aku berhasil untuk memanjatnya, meski pada akhirnya yang patah adalah aku sendiri, yang terjatuh adalah aku sendiri. aku tidak akan pernah bisa membencimu bukan karena aku tidak bisa melupakanmu. kau tahu kenapa? Karena bagian darimu adalah bagian dari setiap kata yang aku suka, semua yang ada pada dirimu ingin aku lukis, lukisan yang indah yang semua mata ingin melihat, sayangnya aku dinding kusam, yang merasa tak pantas lagi untuk kau sandari. Walau harapan kau kembali masih ada. MRLD.
Mantan adalah seseorang yang rela berjuang bersama walau akhirnya jalan yang di tempuh berbeda.,buat kamu mantanku ku do'akan yang terbaik untukmu karna kuyakin kamu adalah orang yang terbaik di antara orang orang yang pernah ku kenal. Mufti aliansyah Bandung,Tentang Perasaan dan Rasa.
untuk mantan yang saya tidak tau bisa melihat atau membaca komentar ini saya ucapkan terimakasih :) Terimakasih sudah berbagi kisah Terimakasih sudah berbagi tawa, senang, sedih, serta riang gembira Terimakasih tentang hal-hal yg kau berikan serta ajarkan kepadaku Terimakasih telah mengambil keputusan untuk pergi lalu hilang tanpa kembali kata-kata " saya ingin sendiri dulu,tidak mau pacaran atau apalah itu terngiang-ngiang dikepalaku saat beberapa minggu kau mengatakan itu kau sudah mengandeng pasangan baru:) lalu setelah itu keluargamu yg dulu mengharapkanku kini telah menghilang memblokirku satu persatu:) TERIMAKASIH . 02 agustus 2020.
Katamu kamu ingin sendiri dulu,tidak mau pacaran atau apalah itu tergiang-giang dikepalaku saat beberapa Minggu lalu kau mengatakan itu kau sudah menggandeng pasangan baru
Ga ada bosen2nya emang baca catatan juang, tatkala menyerah dengan keadaan, tapi hidup memaksa kita untuk tetap berjalan. Menginspirasi sekali. Terima kasih bung sudah membuat karya sebagus ini🙆♂️🙆♂️🙆♂️
Mama juga berjanji akan menyenang kan papa selalu menyenangi sampai akhir hayat mama papa mama memeluk papa jugak sampai akhir hayat mama mencintai papa sampai akhir hayat dan tetep mengurusi papa sepanjang masa amin
Hallo bung fiersa , sedikit bercerita .. 7 hari ini saya baru saja berpisah dengan " Mantan " kekasih , setelah 2 tahun berhubungan dengan obrolan - obrolan serius .. serta harapan - harapan berumah tangga sederhana , aku dan dia harus terpisah karena sebuah perbedaan ( Agama ) . Saya menyadari kalau dari awal sulit mengatakan atau mengajak dia untuk se-iman dengan alasan " Takut berpisah " . Sebuah perbedaan itu akhirnya menjadi sebuah pergulatan hati , obrolan - obrolan dirumahnya yang membuat tidak nyaman baginya membuatku semakin tersiksa . Akhirnya sebuah keputusan harus aku ucapkan lewat tulisan di Chat whatsapp , iya aku dan dia berpisah . Sangat cinta , begitu sangat cinta namun aku tidak tau harus berapa lama lagi kalau aku lanjutkan dan berjuang bersamanya . Alasan menulis kata pisah ? Aku hanya ingin dia nyaman dengan segala aktifitasnya dirumah tanpa obrolan yang membuat dia tak nyaman untuk sekedar tidur dirumahnya sendiri . Untukmu ( Y Kartika Sari W ) yang juga selalu menunggu karya - karya bung fiersa , semoga terbaca . Magelang , 4 Agustus 2020
Mantan adalah orang yang mengajarkan betapa pentingnya rasa cinta dalam sebuah hubungan, bukan sekedar ucapan sayang yang di ucap oleh bibir tapi hati yang bicara untuk cinta dan disana ada banyak cerita tentang kita.
tatap lah ke depan untuk meraih impian mu...dan saat melangkah tengok ke kanan dan kiri...krna ada sglintir org yg membutuhkan uluran tanganmu...jika ingin menoleh ke belakang cukup sebentar saja...tkut masa lalumu memanggilmu tuk kembali...hidup yg baik hanya melangkah ke dpn...god job firsa besari...jgn lupa brdoa...krna doa adalah kekuatan untuk melangkah ke masa depanmu
Terimakasih telah meninggalkan jejak Terimakasih telah meninggalkan bekas Disini aku tetap menyukai yang baru Karena kau, hanyalah pemanis di masa lalu . . Ponorogo/Jawatimur"ArellianoW" Adelya Anggraini🌺
Mantan yang beri aku banyak pelajaran.. terimakasih untuk dia dimanapun berada, semoga sehat-sehat selalu dan dijauhkan dari segala hal-hal buruk yang mungkin terjadi.. aku pernah menyayangimu, meski kita tidak lagi bersama, aku hanya ingin kau baik-baik saja disana...
Selamat datang di realitas (hal. 42-44). Terimakasih bapak/ibu sudah membiayai putramu sampai saat ini semoga tahun depan dilancarkan skripsi nya dan jadi sarjana teknik informatika, aamiin
Keren banget sumpah😍 makin jatuh hati aku pada karyamu bung ❤ btw trimakasih sdh mengajarkan perihal mantan itu ☺ Mantan bagiku sebuah guru yang mengajarkan bagaimana harusnya aku memperlakukan pasanganku yang sekarang , banyak hal yang ku peljari dan Puji Tuhan sedikit demi sedikit berhasil membuat hubunganku yang sekarang lebih baik🤗
Mengenang tidak perlu mengulang,merindu tidak harus bertemu terkadang memandang foto snapgramnya saja sudah luar biasa,mengetahui bahwa dia baik² saja -rndkhrn
Alhamdulillah bung sudah baca sampai habis, teruntuk kalian yg penasaran, silahkan dibeli bukunya, dengan kalian membeli buku tersebut dan membacanya, kalian brarti menghargai karya orang dan kalian mendapatkan hal atau feel dari buku tersebut, sukses terus bung fiersa🌻
semangat kawan.. aq kemarin juga 2015 llus tahun 2018 baru mulai kuliah.. karena alasan biaya.. dan stelah bisa kerja sambil kuliah alhamdulillah bisa lanjut kuliah skrng.. semangat kawan.. kalau saranku kerja dan ambil kuliah sore. 🙏🏽
Rindu itu yang kami rasa Bung, mendengar suara narasi darimu. Sopan banget masuknya ke telinga. Sukses terus bung... Jujur teringat kembali cerita dari buku yg sudah mulai lupa dri ingatan.
Mencintaimu,Sakit Aku mencintaimu tapi aku tidak cukup egois untuk bisa memilikimu.. Melepasmu..Merelakanmu.. Mendo'akanmu.. adalah cara terbaikku mencintaimu #terimakasih
terimakasih, ya? tolong jangan suka bilang "saya nyesel ninggalin kamu", sejak awal, saya sudah bilang, ngga ada kamus "balikan" dihidup saya. jika ingin [kembali] menjalin hubungan, cukup saja menjadi teman. dan satu lagi, kamu ngga perlu menyesali semuanya, karena saya sudah memaafkannya. semangat!🕊
Ingat seburuk apapun seorang mantan dialah orang yang mengajarkan arti kehidupan dan perjuangan walaupun tak sesuai harapan F.L, 30.06.20 Baru nulis kemarin ehh si bung update soal ini juga numpang share bung
Move on itu bukan melupakan kenangannya tapi perasaanya,perasaan yang terbang di dalam hati pasti akan jatuh,sedangkan kenangan yang terbang dalam pikiran tidak bisa dilupakan,karena manusia itu makhluk mengingat bukan melupakan Katamu Dahulu kala. Tentant perasaan dan rasa Mufti Aliansyah Bandung 18 Agustus 2020
Mantan adalah ibu guru. dia begitu banyak memberikan kita pelajaran, banyak memberikan PR untuk menjadi lebih belajar lagi terhadap kekasih yg sedang kita jalani
Keren itu bukan Atta halilintar ataupun Verrel Bramasta, tapi keren versi aku adalah Fiersa Besari. AKU MENGIDOLAKANMU SAMPAI WAKTU YANG TAK TERHINGGA :)
Untuk laki" yang memberi boneka coklat pada hari itu, dengar aku mencintaimu tapi aku sudah iklas sekarang tapi ijinkan aku merindu dan memeluk boneka itu. Jangan larang aku. Teruntuk kekasihnya sekarang jaga dia yah dia baik dan manis dalam melakukan apapun:)
aku mendengar intonasi nada bacanya sama halnya seperti di film AADC ketika tahun 2000 an ketika itu ada kata kata puisi yg di bacain oleh nicolas saputra kepada si cinta. intonasi nya sama banget seperti ini intonasinya, mantaf banget kang, kereen mengingatkn hal hal inspiratif sekalipun awalnya dari nada nada intonasi bacaan. sehat terus.
Mantan?. "Jangan ada penyesalan, hanya perlu menerima untuk jadi pembelajaran." Saya pribadi mendukung untuk kak Fiersa bisa mempertahankan konten seperti ini, karena dengan adanya konten ini menambah minat saya untuk membaca. Fyi, saya baru putus kemarin.. terimakasih.
Bung Fiersa sangat detail bercerita,....dan sy suka...spt menit ke 10.00 dst...sy mengalami hal ini brpp kali, spt saat perjalanan lombok ke surabaya...awan pekat dan petir spt ada disebelah kita...dan saat dari jkt mau mendarat di babel...pesawat hrs muter2 dulu diatas....betapa kecilnya kita, betapa tdk pentingnya kita dihadapan alam dan Gusti.....
MANTAN bagiku adalah guru Belajar ikhlas dan Bersyukur karna yg kita miliki sekarang pasti cepat atau lambat tuhan akan mengambil entah itu berupa perpisahan atau kah kematian 😓 Saya hanya minta tuhan kuat kan tubuh ini melawan semua kelelahan yang datang silih berganti #Berdiridikakisendiri
Apa arti mantan untukmu?
Mantan adalah ex
kenangan
Pelajaran...
pembelajaran
Seseorang Yang Prnah Ada Di Kehidupan Kita Dan Dia Yng Prnah Membuat Hidup Kita Bhgia Walaupun Hanya Sesaat
Wkwkwk
Saya bukan sarjana informatika, ya, Kawan-kawan. Juang adalah nama tokoh di buku ini. Catatan yang saya bacakan adalah catatan Juang. Ngerti enggak? Jangan iya-iya aja haha
Siap bung
Sering sering buat video seperti ini bang
Bikin lagi bung, suaranya lemboet banget kayak cewek..😐
Sejauh ini, buku terfavorit dr semua karya bung fiersa. Gatau kenapa, hehe.
Iya bung hiyaaaa
"Aku tidak berhenti mencintaimu,tapi aku hanya berhenti menunjukkan nya".
Bandung, 11 Agustus 2020
mampir bang
mampir lg ngerasain :)
Tangsel 8 juli 2024
Bung, Cuma mau bilang, Konten seperti ini yang kami harapkan jika koten² petualangan mu mentok . Bung, Biarkan telinga ini tersapu oleh rima mu yang begitu kami tunggu.
Setuju... bung is back
Yang paling di tunggu konten seperti ini
Setuju.. Suaranya renyah banget, ga pengen berenti dengerin rasanya
MantaB slur pakek bangett ni bait sajaknya
Se7 dh . Malah gua resep Ama membaca nya ini .walau , udh sebagian dibaca tulisan mu ini bung
_"Tidak ada di dunia ini yang lebih sengsara daripada seorang pencinta, meskipun dia merasakan manisnya cinta. Kamu lihat dia menangis di setiap waktu, karena takut berpisah atau karena rindu. Ia menangis karena rindu akan jauhnya sang kekasih, namun bila kekasihnya dekat, ia menangis karena takut berpisah. Matanya selalu menghangat ketika terjadi perpisahan, juga matanya berkaca-kaca ketika pertemuan itu tiba."_
(Ad-Daa' wad Dawaa' hal.497/Al-'Isyq)
mampir kak
Ada mendengarnya sebagai musisi, ada yg melihatnya sebagai pendaki, ada yg membaca dia sebagai penulis, dan sebentar lagi dia menjadi seorang ayah.
Panjang umur dalam ketaatan dan murah rezeki dalm keberkahan bung fiersa
"Aku tetap mencintaimu hanya saja gagal mempertahankan mu"
Purbalingga, 17 Januari 2021
Ya allah, senasib banget kak, semangat buat kita untuk tetap bisa kuat menjalani hari2 tanpa dia
"Aku yang membantumu sembuh, dia yang kamu jadikan tempat untuk berlabuh"
Terkadang seseorang sebegitu kejamnya membuatmu jatuh, tetapi semesta selalu punya cara untuk membuatmu tangguh.
mampir bang
Kita bisa blajar dari kata2 ini,
"jati diri bukan dicari, tapi di ciptakan":)
(Fiersa Besari)
mampir kak
"Jika memang tertarik, jangan ragu untuk terjun langsung."
~Fiersa Besari 2020
"Mencintaimu adalah soal mengikhlaskan"
"Memilikimu adalah soal kesabaran"
"Beradaptasilah. Hidup ini keras, buktikan dirimu kuat. Yang membedakan pemenang dengan pecundang hanya satu: pemenang tahu cara berdiri saat jatuh, pecundang lebih nyaman tetap ada diposisi jatuh."
#catatanjuang
orang Ciamis...?
@@ekopersada2601 bukann
Tasik?
@@ekopersada2601 orang jawa
Orang aring
kangen bung fiersa ngomong
"salam literasi, salam lestari, fiersa besari melaporkan dari atap negri"
Nahh ini padahal yang di tunggu2 wkwk
Iya banget
Up
Sama
Iya Bg:'(
MANTAN!
M : ungkin dia didatangkan dikehidupan kita agar kita mengerti arti kehadiran seseorang.
A : akan kah kita belajar dari kesalahan yang pernah kita lakuin untuk menjadi pribadi yg lebih baik untuk menhargaj sebuah kehadiran.
N : nyatanya kita malah larut kedalam kesedihan setelah kehilangan sesosok yg kita anggap spesial dan enggan membuka hati dan takut untuk memulai kembali sampai bener2 siap mengulang kembali kisah percintaan.
T : terkadang keinginan untuk melupakan sangat kuat tetapi hati berkata lain.
A : akan ada masanya dimana kita akan mengerti akan semua itu dan bangkit dengan proses yg kita laluin.
N : namun inilah kehidupan, gak ada yg langsung manis yg kita dapat, baik pekerjaan percintaan dan pertemanan semua sudah digariskan Tuhan buat kita. So, tetap semangat dan terus memperbaiki diri.. Never give up!
mampir kak
"Terimakasih atas pemberian luka karna ini aku bisa berusaha untuk melangkah tanpamu"
Bekasi, 11 Desember 2020.
"Seseorang yang pernah berjanji takkan pernah meninggalkan, tapi pada akhirnya mengingkari janjinya ;)"
Engkau selalu yang terindah. Kemarin, kini, dan nanti.
Sakit 😂
Yakin dan percaya bahwa yang meninggalkan punya porsi nya masing-masing untuk mengajarimu sesuatu.
Habis nangis lihat ini
ruclips.net/video/Dcb54O_8BrY/видео.html
ngenA
"Dia yang dulu selalu memberi semangat di kala sedih datang, dan kini hanya sebatas kenangan yang memberi pelajaran agar lebih baik di lain hubungan"
mampir bang
Mantan adalah Guru terbaik dalam hal perasaan, Agar kedepannya Tidak sembarangan memberi rasa Kepada orang yang baru saja datang ke kehidupan.
Yang membedakan pemenang dengan pecundang hanya satu: pemenang tahu cara berdiri saat jatuh, pecundang lebih nyaman tetap ada di posisi jatuh
_Catatan juang
Pemenang adalah pecundang yg pantang menyerah
"jangan coba mencintaiku ketika kau membenci dirimu sendiri"
Lampung,12 November 2020
"Tinggalkan pekerjaan yang merenggut hobimu"
Itu kutipan yg bikin gua keluar dari kerjaan gua dan buka usaha sendiri.thnks juang.
karena mantan , saya lebih bisa mengikhlaskan hal hal yg dulunya saya belum bisa lakukan .
Tuhan maha baik untuk setiap hambanya , saya percaya itu :)
Dekat dengan seseorang sejak 2009. Setahun untuk perkenalan pertama, kemudian berlanjut dua tahun untuk pendekatan. Lalu tujuh tahun kemudian kita mulai jalani hari-hari pada umumnya, kemudian mulai memasang rencana menuju jenjang yang lebih serius, dari mulai menabung, mendengarkan nasihat para orangtua, kemudian survei tempat tinggal, sampai memilih mas kawin yang pas untuk proses ijab qobul. Tidak lama selang waktu sebulan tepatnya pada bulan Januari 2020 kemarin dia tiba-tiba menghilang tanpa jejak dan tanpa kabar. Sampai kemudian di bulan Februari 2020 saya mendapati video live Instagram acara pernikahan di rumahnya. Terkejut tak percaya saya coba mendatangi rumahnya. Dan ternyata benar, acara syukuran pernikahannya dengan pria lain sedang berlangsung. Tanpa ragu saya coba melangkah masuk dan menaiki panggung pelaminan meski datang tanpa undangan sebagai pria yang gagal dan kehilangan harapan. Tahun 2020, selain kehilangan seseorang saya juga baru saja kehilangan pekerjaan. Tapi yasudahlah disyukuri saja. Rezeki, jodoh, mati itu semua mutlak dalam genggaman sang illahi 😇
🥺🥺
Tetap semangat kak🌹🌹🌹
😥😥😥
Semangat.. 👍👍
Hampir sama ceritanya . Beda nya aku cm 4 th bang . Cuk cuk .
Kadang sesuatu yang terbaik datang tidak tepat waktu, setelah kita puas bercengkrama dengan rasa kesal dan rasa terlebih dahulu. Bukankah cinta juga begitu?
-fiersa Besari
"dia adalah orang yg membuatku mengerti arti dari memposisikan rasa"
"dia akan kembali padamu,setalah ia tahu bahwa orang barunya tidak memiliki sifat seperti kamu"
bandung,13 juli 2021
"Kadang sesuatu yang terbaik datang tidak tepat waktu" Mungkin ini gambaran yg tepat buat saya Bung. Pernah saya memaksakan sesuatu kehendak dengan terburu buru namun sekarang hanya penyesalan.
Terimakasih Bung fiersa !!!
Dan pad akhirnya tersadar bahwa apapun yang dipaksa itu tidak selalu berakhir baik, kita hanya butuh penerimaan dan menyadari menghadapi kenyataan yg ada.
Sama saja bung
Aman dan nyamanmu adalah definisi aminku.
.
.
Purbalingga,2 Agustus 2020
Purbalingga hadir gaes wkwk
Mantap
Purbalingga?😁
aww
Purbalingga(pura pura bahagia padahal engga)
Mantan adalah seseorang yang pernah membawaku pada dunia khayal setiap petang hingga menjelang padang. Meskipun kadang menyakitkan mengenangnya, namun sesekali ada senangnya mengingatnya bersama senja dan hujan
Senja teroosss aowkwowwo
"Seseorang yang membuat ku belajar perkara mengikhlaskan, mencintai tanpa memiliki, dan berhati hati dalam mencari tambatan hati"
Bandung, 11 11 20
Pa. Ingat mama lagi ngopi di Mano pa hayu di mano
"kita tidak sedang mengikhlaskan, kita cuma sedang melupakan"
Namun kita juga di ajarkan arti rasa sakit yang sesungguhnya namun, tp hal itu hanya awalan dari setiap perjalanan hidup sitiap umat manusia di dunia ini bahkan di alam semesta ini..
Nyatanya kita tidak bisa melupakan dan memberinya ruang kembali.
Btw saya juga ngambil ilmu teknik informatika,doakan saya semoga lulus dgn lancar y semuanya.
404 not found :)
Manusia tidak sebatas bekerja lalu mati, kita merupakan bagian dari alam semesta. -FiersaBesari
Tanpa dirinya aku tetap bisa jalani hidup dengan semestinya.
Sleman, 4 Agustus 2020.
Kusebut ia Makna. Tak kan ku sebut seseorang yg membawa rasa sakit, karena rasa itu tak kan datang kalau kita tak membawa rasa harap.
Terima kasih mantan karena kau membawa pelajaran untuku dan seseorang selanjutnya.
🫰😊
"Ragamu boleh pergi, tapi namamu kan abadi dalam sajakku."
Madiun, Juni 2021
terimakasih mantan. Anda adalah mahluk tuhan yang telah memberikan kepedihan, yang akan ku jadikan semangat juang demi meraih kesuksesan ;)
mampir bang
Hujan sudah seperti kata cinta
Yang mesra diucapkan tuhan
Dan kita khusuk menunduk mendengarnya.
MANTAN : Seseorang yang dulu kukagumi dan akhirnya Mengecewakan. Menyayanginya adalah sebuah keikhlasan.
"Teruntuk seseorang yang pernah teristimewa, terima kasih atas segalanya, semua kenangan, dan luka yang pernah kau berikan."
01-09-2020
Kita adalah dua manusia yang pernah memiliki do'a yang sama, namun semesta memiliki takdir yang berbeda..
Sudahi sedih nya, simpan kenangan nya
LAMPUNG 22 April 2021
Kau tahu Nadya.
kau adalah inspirasi dari setiap rima yang aku tulis.
Kau adalah alasan dari setiap larik yang aku rangkai , kau catatan yang tak pernah habis, walau tentang kita sudah terkikis. Kau adalah tangkai yang patah sebelum aku berhasil untuk memanjatnya, meski pada akhirnya yang patah adalah aku sendiri, yang terjatuh adalah aku sendiri.
aku tidak akan pernah bisa membencimu bukan karena aku tidak bisa melupakanmu. kau tahu kenapa? Karena bagian darimu adalah bagian dari setiap kata yang aku suka, semua yang ada pada dirimu ingin aku lukis, lukisan yang indah yang semua mata ingin melihat, sayangnya aku dinding kusam, yang merasa tak pantas lagi untuk kau sandari. Walau harapan kau kembali masih ada.
MRLD.
Indah bro yang Anda ucapkan, semangat berjuang menghadapi hidup
Setinggi apapun gunung yang ku daki untuk merenung, sulit sampai pada pertanyaan mengapa aku mencintaimu.
Ahmed. 2020
Mantan adalah seseorang yang rela berjuang bersama walau akhirnya jalan yang di tempuh berbeda.,buat kamu mantanku ku do'akan yang terbaik untukmu karna kuyakin kamu adalah orang yang terbaik di antara orang orang yang pernah ku kenal.
Mufti aliansyah Bandung,Tentang Perasaan dan Rasa.
Bung fiersa, kamu sangat diutamakan dimata anak muda, engkau lahh semangat dari semua bagian anak mudah di indonesia bung:)
"Seseorang yg pernah datang di kehidupan dan akhirnya pergi meninggalkan hanya untuk di jadikan pelajaran" cianjur 2019
untuk mantan yang saya tidak tau bisa melihat atau membaca komentar ini saya ucapkan terimakasih :)
Terimakasih sudah berbagi kisah
Terimakasih sudah berbagi tawa, senang, sedih, serta riang gembira
Terimakasih tentang hal-hal yg kau berikan serta ajarkan kepadaku
Terimakasih telah mengambil keputusan untuk pergi lalu hilang tanpa kembali
kata-kata " saya ingin sendiri dulu,tidak mau pacaran atau apalah itu terngiang-ngiang dikepalaku saat beberapa minggu kau mengatakan itu kau sudah mengandeng pasangan baru:)
lalu setelah itu keluargamu yg dulu mengharapkanku kini telah menghilang memblokirku satu persatu:)
TERIMAKASIH . 02 agustus 2020.
tolong bantu untuk sembuh:)
Katamu kamu ingin sendiri dulu,tidak mau pacaran atau apalah itu tergiang-giang dikepalaku saat beberapa Minggu lalu kau mengatakan itu kau sudah menggandeng pasangan baru
Saya kira cuma saya
@@rizkychandra2535 gimana mas kabarnya sekarang? sudah pulih kah dari patah hatinya?
setelah menutup pintu, akan ada pintu berikutnya yg harus dibuka, sama seperti setelah kelulusan, pintu mana yg akan kamu buka berikutnya
Mantan adalah seseorang yang tidak perlu dikenang. Cukup dijadikan pelajaran agar tidak terulang kesalahan.
Ga ada bosen2nya emang baca catatan juang, tatkala menyerah dengan keadaan, tapi hidup memaksa kita untuk tetap berjalan.
Menginspirasi sekali. Terima kasih bung sudah membuat karya sebagus ini🙆♂️🙆♂️🙆♂️
udah lama ga ngikutin fiersa, lagi nyari kontennya tiba2 pas bgt ketemu ini. diposisi diri yg rapuh lagi, lu emang selalu jadi jawaban gua, gokil.
Mantan adalah orang yang awalnya kita anggap jodoh tapi ternyata bukan.
mampir kak
akhir dari segalanya, mengikhlaskan untuk melupakan.
purbalingga, 2020
Aku berjanji akan lebih menghargai yang akan datang, Terima Kasih yang sudah berlalu :')
Mama juga berjanji akan menyenang kan papa selalu menyenangi sampai akhir hayat mama papa mama memeluk papa jugak sampai akhir hayat mama mencintai papa sampai akhir hayat dan tetep mengurusi papa sepanjang masa amin
Papa. Paaaaaaaaaaaa. Kangen mama ikut kemana papa pergi nak dikelek papa pa ,. Papa tak lupakan kecuuuuuuuuuuup papa
Mantan adalah seseorang yang mempunyai impian dan harapan yang sama namun tak mampu bertahan dan saling memperjuangkan ..
Hallo bung fiersa , sedikit bercerita .. 7 hari ini saya baru saja berpisah dengan " Mantan " kekasih , setelah 2 tahun berhubungan dengan obrolan - obrolan serius .. serta harapan - harapan berumah tangga sederhana , aku dan dia harus terpisah karena sebuah perbedaan ( Agama ) . Saya menyadari kalau dari awal sulit mengatakan atau mengajak dia untuk se-iman dengan alasan " Takut berpisah " . Sebuah perbedaan itu akhirnya menjadi sebuah pergulatan hati , obrolan - obrolan dirumahnya yang membuat tidak nyaman baginya membuatku semakin tersiksa . Akhirnya sebuah keputusan harus aku ucapkan lewat tulisan di Chat whatsapp , iya aku dan dia berpisah . Sangat cinta , begitu sangat cinta namun aku tidak tau harus berapa lama lagi kalau aku lanjutkan dan berjuang bersamanya . Alasan menulis kata pisah ? Aku hanya ingin dia nyaman dengan segala aktifitasnya dirumah tanpa obrolan yang membuat dia tak nyaman untuk sekedar tidur dirumahnya sendiri .
Untukmu ( Y Kartika Sari W ) yang juga selalu menunggu karya - karya bung fiersa , semoga terbaca .
Magelang , 4 Agustus 2020
"Oalah jadi kamu tuh datang buat ngasih tahu kalo bahagia itu sesederhana ini."
Pacitan, 28 Juli 2021
Mantan adalah seseorang yang mengajari kita untuk menjadi pribadi yang lebih baik.
Mantan adalah orang yang mengajarkan betapa pentingnya rasa cinta dalam sebuah hubungan, bukan sekedar ucapan sayang yang di ucap oleh bibir tapi hati yang bicara untuk cinta dan disana ada banyak cerita tentang kita.
tatap lah ke depan untuk meraih impian mu...dan saat melangkah tengok ke kanan dan kiri...krna ada sglintir org yg membutuhkan uluran tanganmu...jika ingin menoleh ke belakang cukup sebentar saja...tkut masa lalumu memanggilmu tuk kembali...hidup yg baik hanya melangkah ke dpn...god job firsa besari...jgn lupa brdoa...krna doa adalah kekuatan untuk melangkah ke masa depanmu
Terimakasih telah meninggalkan jejak
Terimakasih telah meninggalkan bekas
Disini aku tetap menyukai yang baru
Karena kau, hanyalah pemanis di masa lalu
.
.
Ponorogo/Jawatimur"ArellianoW"
Adelya Anggraini🌺
I miss:(
mampir ke eonogiri uy sini ngopii
ih aku dari Madiun, dekettt nii
Ponorogo utara membaca komentarmu mas☘️😄
Edit : Keniten, kec kota
Margaretha Maharany haloo
Arti mantan adalah....
Orang yang awalnya kita anggap jodoh tapi ternyata bukan, kemudian galau.
Mantan adalah seseorang yg pernah hadir mengisi hari hariku tapi bukan ditakdirkan untuk berjalan bersamaku untuk menikmati hujan...
Mantan yang beri aku banyak pelajaran.. terimakasih untuk dia dimanapun berada, semoga sehat-sehat selalu dan dijauhkan dari segala hal-hal buruk yang mungkin terjadi.. aku pernah menyayangimu, meski kita tidak lagi bersama, aku hanya ingin kau baik-baik saja disana...
Selamat datang di realitas (hal. 42-44). Terimakasih bapak/ibu sudah membiayai putramu sampai saat ini semoga tahun depan dilancarkan skripsi nya dan jadi sarjana teknik informatika, aamiin
Arti mantan adalah " Cukup yah, udah ya :') " .
Dah gitu aja.
Ngukukk🤣🤣
Keren banget sumpah😍 makin jatuh hati aku pada karyamu bung ❤ btw trimakasih sdh mengajarkan perihal mantan itu ☺ Mantan bagiku sebuah guru yang mengajarkan bagaimana harusnya aku memperlakukan pasanganku yang sekarang , banyak hal yang ku peljari dan Puji Tuhan sedikit demi sedikit berhasil membuat hubunganku yang sekarang lebih baik🤗
Mengenang tidak perlu mengulang,merindu tidak harus bertemu terkadang memandang foto snapgramnya saja sudah luar biasa,mengetahui bahwa dia baik² saja
-rndkhrn
Mantan... slah satu sumber kebahagiaan terbesar dan menjadi sumber kesedihan terdalam... pelajarannya mengubah alur hidup....
100 kali diputar tak akan pernah menemui rasa bosan. Karya hebat🔥
Alhamdulillah bung sudah baca sampai habis, teruntuk kalian yg penasaran, silahkan dibeli bukunya, dengan kalian membeli buku tersebut dan membacanya, kalian brarti menghargai karya orang dan kalian mendapatkan hal atau feel dari buku tersebut, sukses terus bung fiersa🌻
pengin ngerasain skripsi, pengin kuliah, lulus smk tahun 2018, semoga tahun ini bisa kuliah:)
Aamiin . Semangat ka
Aminn, Smgt yaa, smoga tahun ini bisa kuliah hehe
@@WahyuSaputra-vt6rj siapp kak Wahyu
@@sonyaladyangelina5887 aamiin kak, semoga kal sonya sehat bahagia teruss
semangat kawan.. aq kemarin juga 2015 llus tahun 2018 baru mulai kuliah.. karena alasan biaya.. dan stelah bisa kerja sambil kuliah alhamdulillah bisa lanjut kuliah skrng.. semangat kawan.. kalau saranku kerja dan ambil kuliah sore. 🙏🏽
Mantap bung fiersa
Sungguh menularkan dalam hal-hal yang baik..
Sukses!!
Rindu itu yang kami rasa Bung, mendengar suara narasi darimu. Sopan banget masuknya ke telinga. Sukses terus bung...
Jujur teringat kembali cerita dari buku yg sudah mulai lupa dri ingatan.
Mencintaimu,Sakit
Aku mencintaimu tapi aku tidak cukup egois untuk bisa memilikimu..
Melepasmu..Merelakanmu.. Mendo'akanmu.. adalah cara terbaikku mencintaimu
#terimakasih
"Selamat datang di realitas" :)
terimakasih, ya? tolong jangan suka bilang "saya nyesel ninggalin kamu", sejak awal, saya sudah bilang, ngga ada kamus "balikan" dihidup saya. jika ingin [kembali] menjalin hubungan, cukup saja menjadi teman. dan satu lagi, kamu ngga perlu menyesali semuanya, karena saya sudah memaafkannya. semangat!🕊
Ingat seburuk apapun seorang mantan dialah orang yang mengajarkan arti kehidupan dan perjuangan walaupun tak sesuai harapan
F.L, 30.06.20
Baru nulis kemarin ehh si bung update soal ini juga numpang share bung
mantan itu,pengalaman.pengalaman itu pelajaran.pelajaran itu ada 2 macam,pelajaran untuk tidak mengulangi dan pelajaran untuk mencoba kembali.
Move on itu bukan melupakan kenangannya tapi perasaanya,perasaan yang terbang di dalam hati pasti akan jatuh,sedangkan kenangan yang terbang dalam pikiran tidak bisa dilupakan,karena manusia itu makhluk mengingat bukan melupakan
Katamu Dahulu kala.
Tentant perasaan dan rasa
Mufti Aliansyah Bandung 18 Agustus 2020
" Aman dan nyamanmu adalah definisi aminku ;) "
.
.
.
Depok, 12 Oktober 2020
karyamu membuat semua para pejuang semakin percaya diri untuk memperbaiki dirinya sendiri😁
Ngepas banget bunggg🥺😭 lg kangen si mantan😭😭😭
Sama bang
Sama😭
@@aniyakarts8554 ku kasih solusi yang bagus ni ka pacaran yuk kita 😅
Muhammad Hamdani wkwkw🤣
Sama bro sabar
Mantan adalah ibu guru. dia begitu banyak memberikan kita pelajaran, banyak memberikan PR untuk menjadi lebih belajar lagi terhadap kekasih yg sedang kita jalani
"yang menyakitkan itu bukanlah kehilangan, tetapi merindukan yang bukan hak nya lagi"
Palembang,25september2020
Namanya juga MANTAN = "Manis diingatan"
Siapa yang dengerin di bulan Desember ?
Yang sama likee yaa hehe
Mantan , masa lalu yang tak bisa menjadi masa depan !
"Seseorang yang dulu kuagung-agungkan, seketika saja menyakitiku dan memaksaku melangkah sendiri."
Pringgasela, 9 November 2020
Mencintaimu adalah soal mengihklaskaan
Memilikimu adalah soal kesabaran
Meninggalkanmu adalah jendelo Baru yang menyakitkan.
Surabaya 28 sep, 2020 .
mood bgt si😭❤
Mantan, seseorang yang mengajarkan tentang perpisahan.
Keren itu bukan Atta halilintar ataupun Verrel Bramasta, tapi keren versi aku adalah Fiersa Besari.
AKU MENGIDOLAKANMU SAMPAI WAKTU YANG TAK TERHINGGA :)
Untuk laki" yang memberi boneka coklat pada hari itu, dengar aku mencintaimu tapi aku sudah iklas sekarang tapi ijinkan aku merindu dan memeluk boneka itu. Jangan larang aku. Teruntuk kekasihnya sekarang jaga dia yah dia baik dan manis dalam melakukan apapun:)
aku mendengar intonasi nada bacanya sama halnya seperti di film AADC ketika tahun 2000 an ketika itu ada kata kata puisi yg di bacain oleh nicolas saputra kepada si cinta. intonasi nya sama banget seperti ini intonasinya, mantaf banget kang, kereen mengingatkn hal hal inspiratif sekalipun awalnya dari nada nada intonasi bacaan. sehat terus.
Mantan?.
"Jangan ada penyesalan, hanya perlu menerima untuk jadi pembelajaran."
Saya pribadi mendukung untuk kak Fiersa bisa mempertahankan konten seperti ini, karena dengan adanya konten ini menambah minat saya untuk membaca.
Fyi, saya baru putus kemarin.. terimakasih.
Mantan adalah sumber inspirasi, dalam menulis puisi misalnya. Makasi, ntan. Haha
"Mantan pacar adalah guru kehidupan"
Sinkron ya sama vidio yg editan nya di putar mundur. Mantab
Bung Fiersa sangat detail bercerita,....dan sy suka...spt menit ke 10.00 dst...sy mengalami hal ini brpp kali, spt saat perjalanan lombok ke surabaya...awan pekat dan petir spt ada disebelah kita...dan saat dari jkt mau mendarat di babel...pesawat hrs muter2 dulu diatas....betapa kecilnya kita, betapa tdk pentingnya kita dihadapan alam dan Gusti.....
MANTAN bagiku adalah guru Belajar ikhlas dan Bersyukur karna yg kita miliki sekarang pasti cepat atau lambat tuhan akan mengambil entah itu berupa perpisahan atau kah kematian 😓
Saya hanya minta tuhan kuat kan tubuh ini melawan semua kelelahan yang datang silih berganti
#Berdiridikakisendiri