Jawa Pos SMA Awards-Katergori Cipta Baca Puisi-SMAN 4 Malang
HTML-код
- Опубликовано: 6 янв 2025
- Nikeisha Esquiria Faiha yang mewakili SMAN 4 Malang dalam kategori Lomba Cipta dan Baca Puisi SMA Awards tahun 2024. Membawakan karyanya yang menceritakan semangat juang para anak nelayan yang gigih menimba ilmu, sebab mereka percaya bahwa pengetahuan adalah suatu hal yang tak terbatas, bagi siapa yang mau mengejar. Telah terangkum dalam puisi berjudul “PASIR BERBISIK”
#JawaPosSMAAwards2024
#PUISIJawaPosSMAAwards2024