MENGATASI PRINTER CANON SERI G2020 ERROR SUPPORT CODE 7500

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 3 окт 2024
  • Berikut Trouble shooting untuk mengatasi printer canon g2020 dengan error code 7500. Pada kasus yang kami alami, cartridge hitam short/rusak, solusi dengan mengganti cartridge hitamnya.
    Pertanyaan ??
    Bila sudah ganti tetap saja bermasalah??
    Dimungkinkan ada kerusakan pada Rumah Cartridge nya, seperti yang kami analisa ini berkaitan dengan konektifitas Cartridge, jadi berhubungan dengan rumah cartridge selanjutnya flexybel yang terhubung ke mainboard dan jalur di mainboard.
    Semoga bermanfaat. Terimakasih
    #printercanon #g2020 #error7500 #supportcode7500

Комментарии • 49

  • @TutorialServicePrinter
    @TutorialServicePrinter  Месяц назад +1

    UPDATE : Kerusakan ada pada Mainboard, resistornya short, tegangan drop. Bisa ganti dg resistor seperti mengerjakan B200/P10 pada printer ip2770/Mp287. Posisi R ada pada bagian belakang Mainboard, ada bagian yg tertutup lakban pelindung hitam, coba lepas dan liat bagian tesistor yg terbakar, biasanya ada gosong dilakbannya. Cek jika drop ganti. Kami telah mengerjakannya dan berhasi. Semoga bermanfaat. 🙏

    • @osdh7557
      @osdh7557 24 дня назад

      Suhu, minta no WA nya dong...

  • @liandaalvin4404
    @liandaalvin4404 4 месяца назад

    Terimakasih banyak atas ilmunya dan pengalaman x dan edukasi nya

  • @ramvish_108
    @ramvish_108 Год назад +2

    Logic card chnge sevice center people say

  • @sophiavitoria8099
    @sophiavitoria8099 Год назад +1

    O cartucho não está no meio não como faço

  • @ragilkurniawan6462
    @ragilkurniawan6462 5 месяцев назад

    Ctd ny mahal bang.. sdah kebeli tapi tetap error

  • @danasadana2338
    @danasadana2338 6 месяцев назад +1

    Kalau punya saya ko cartridge tdk di tengah, ada di pojok kanan. Jadi kalau mau dicopot tdk bisa. Itu kenapa ya

    • @TutorialServicePrinter
      @TutorialServicePrinter  6 месяцев назад

      Blm tau pastinya Bang, karena beda sering berbeda kasusnya, bisa reset atau bisa juga ada error lainnya 🙏

    • @sultonularifin943
      @sultonularifin943 6 месяцев назад

      kalo mainboard yg short memang cartridenya gak ketengah waktu dibuka covernya

  • @den-den4879
    @den-den4879 Год назад +1

    pwede po mag tanong pano po kaya ayusing ung cannon g2020 usb not recognized daw po.

    • @TutorialServicePrinter
      @TutorialServicePrinter  Год назад

      If Your problem is usb notrecognized, please try change the usb cable, if you have change and not solved, I think your usb port ini main board is bronken, so you must change it. Thanks

    • @den-den4879
      @den-den4879 Год назад

      ​@@TutorialServicePrinter Thanks for the reply i really Appreciated. BTW I also try a different computer and I also get the same error. it might be the USB cable. thanks for the help and God bless you brother.

    • @TutorialServicePrinter
      @TutorialServicePrinter  Год назад

      @@den-den4879 I think the usb port on the printer mainboard is damaged 🙏

    • @den-den4879
      @den-den4879 Год назад

      @@TutorialServicePrinter thanks for the reply I accidentally solved the problem by discharging the power from the mainboard.

  • @rajikamu4299
    @rajikamu4299 5 месяцев назад

    Saya sudah beli cardidge hitam tapi masi error

  • @solekan6878
    @solekan6878 6 месяцев назад +1

    Gan yang saya sudah di ganti catrik hitam nya sudah di ganti, msh seperti itu, kode 7500

    • @TutorialServicePrinter
      @TutorialServicePrinter  6 месяцев назад

      Dimungkinkan ada masalah di boardnya, kalau sdh gnti ct sama aja. Mohon maaf blm ada update lagi kasus ini 🙏

    • @sultonularifin943
      @sultonularifin943 6 месяцев назад

      @@TutorialServicePrinter ganti mainboardnya, atau diservice, saya bisa bantu service

    • @faiz-rl3re
      @faiz-rl3re 6 месяцев назад

      ​@@sultonularifin943lokasi mana om

    • @sultonularifin943
      @sultonularifin943 6 месяцев назад

      @@faiz-rl3re rembang

    • @indahwulandari6604
      @indahwulandari6604 5 месяцев назад

      ​@@sultonularifin943kirain depok, jauhh... Sy lg ngalamin nih g1020 sama kyk gtu, kode 7500

  • @hakanbagonu176
    @hakanbagonu176 7 месяцев назад

    Bendeki sorun siyah kartuşu değiştirince çözüldü

  • @ecbtechnical6517
    @ecbtechnical6517 11 месяцев назад +1

    Wrong guideline Main board folty

  • @rikifaisal8027
    @rikifaisal8027 Год назад +1

    Canon g1020 blink 10 kali bergantian support code 7800 itu knpa ya gan?

    • @TutorialServicePrinter
      @TutorialServicePrinter  Год назад

      Kami belum pernah menemui/mengerjakan secara langsung, cuma ada referensi dg support code itu mengarah ke cartridge yg tidak terkoneksi dengan baik. Coba lakukan Penanganan dg membersihkan elektrik cartrignya dulu, jika belum bisa coba dg penggantian cartridge. Mohon maaf blm bisa memberikan jawaban yg pasti, karena kami belum menemuinya. Terimakasih.

    • @ayuborchid6936
      @ayuborchid6936 3 месяца назад

      Ganti mainboard bosq. Selesai

  • @amonkronihang4354
    @amonkronihang4354 Год назад +1

    my printer also same problem bro.how to solve

    • @TutorialServicePrinter
      @TutorialServicePrinter  Год назад +1

      I'm solving this error with change new cartridge (black)..

    • @annasj.abdillah5217
      @annasj.abdillah5217 Год назад

      u can change the adaptor

    • @toushifalimolla3312
      @toushifalimolla3312 Год назад +1

      ​@@TutorialServicePrinterblack head change

    • @KasudaseID
      @KasudaseID 9 месяцев назад +1

      @@TutorialServicePrinter saya sudah ganti catridge baru tapi tidak bisa juga kira2 itu apanya yang rusak kak

    • @TutorialServicePrinter
      @TutorialServicePrinter  9 месяцев назад +1

      @@KasudaseID Main Boardnya bermasalah

  • @gamerpemula1698
    @gamerpemula1698 Год назад

    Mas canon g2020 saya error code 7800 kadang 7700, yang bermasalah apanya ya? Mohon bantuannya 🙏

    • @TutorialServicePrinter
      @TutorialServicePrinter  Год назад +1

      Error itu mengarah ke cartridge yg tidak terdeteksi. Langkah awal coba bersihkan electrik di cartridgenya dan dudukan yg ada di rumah cartridge menggunakan tisu kering. Hati-hati, pastikan tidak ada kotoran atau cipratan tinta di elektrik tsb. Terimkasih.

    • @annasj.abdillah5217
      @annasj.abdillah5217 Год назад

      coba ganti adaptor printernya bang

    • @rentalsufa2283
      @rentalsufa2283 4 месяца назад

      @@annasj.abdillah5217 adaptor itu power listrik jancuk ..kaga nyambung jancuk.

  • @cahaya6130
    @cahaya6130 Год назад

    Sudah di ganti cartridge baru tp masih tetp error gimna ya..

    • @TutorialServicePrinter
      @TutorialServicePrinter  Год назад +1

      Kakak cb bersihkan rumah cartridge nya, bagian konektornya bersihkan pakai tisu yg kering, dan pastikan pin konektornya aman (tidak ada yg terselip). Kalau sdh dibersihkan masih sama errornya, bisa di cek kabel flexy dan jalurnya ke main board, pastikan terpasang dg baik..🙏

    • @mrlumod4694
      @mrlumod4694 Год назад

      @@TutorialServicePrinter sudah kaya gitu tapi masih error, solusi nya gimana?

    • @TutorialServicePrinter
      @TutorialServicePrinter  Год назад +1

      Ada yg komentar untuk mengganti adaptornya, tapi sy belum pernah mengalaminya, kebetulan kasusnya hanya seputar cartridge yg rusak..

    • @sultonularifin943
      @sultonularifin943 6 месяцев назад

      @@mrlumod4694 ganti mainboard atau mainboardnya di service, saya bisa bantu service

    • @putrinurmala1043
      @putrinurmala1043 6 месяцев назад +1

      Ya percuma udah disuruh ganti Cartridge Black tapi tetep Masih error ya , berarti kan ilmu'a belon paham ya , udah gitu cartridge mahal ya , yah Masih error ya , nasib nasib kalo mencontoh video

  • @hujaeni4887
    @hujaeni4887 Год назад

    Tapi posisi catride ada di kanan

    • @TutorialServicePrinter
      @TutorialServicePrinter  Год назад

      Baik, coba pada kondisi mati, cartridge di geser ke tengah, saat mau menggeser perhatikan bagian belakang bawah biasanya kalau kondisi mati rumah cartridge terkunci (ada penghambatnya), maka kita dorong penghambatnya ke belakang secara manual agar rumah cartridge bisa bergeser. Terimkasih

  • @pu.rah16
    @pu.rah16 Год назад

    Biar gak error kek gitu lagi gimana ya ?

    • @TutorialServicePrinter
      @TutorialServicePrinter  Год назад +1

      Apakah sudah ganti cartridge dan masih error? Kalau masih error ada saran utk mengganti adaptornya. Tapi sy sendiri belum menemui kasus dg penggantian adaptor..

    • @sultonularifin943
      @sultonularifin943 6 месяцев назад

      ganti mainboardnya, atau diservice, saya bisa bantu service