Pesona Kereta Api di Jembatan Mbeling Kulon Progo | Drone view

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 1 сен 2022
  • Alhamdulillah. Akhirnya saya bisa mengeksekusi satu dari beberapa spot hunting fenomenal di Jogja, yaitu di Jembatan Mbeling, atau yang biasa dikenal dengan Jembatan Progo di kalangan penghobi kereta api atau railfans.
    Dan saya juga mendapatkan momen langka saat jembatan sebelah utara (jembatan lama) sedang dilakukan perawatan, sehingga jembatannya berubah warna menjadi hijau. Momen yang seumur hidup baru saya temui dua kali ini.
    Mavic Mini 2 saya terbang dengan sangat baik di sini, meskipun angin bertiup cukup kencang. Saya juga menggunakan kamera Nikon Coolpix A1000 untuk mengeksekusi video dari bawah. Beberapa kali mendapatkan momen papasan kereta api di atas jembatan, momen yang sangat bagus. Meskipun ada satu yang luput yaitu saat KA BBM Pertamina melintas. Tapi tidak masalah, video yang lain sudah cukup baik menurut saya.
    Banyak sekali kereta api yang melintas di sini. KA Fajar Utama Yogya, Fajar Utama Solo, Argo Wilis, Argo Dwipangga, Ranggajati, Kertanegara, Joglosemarkerto, Bengawan, Progo, Angkutan Avtur, Prameks, dan KA Bandara, serta satu KLB yang sangat tidak saya duga.
    Saya harus bisa mengatur penggunaan 3 baterai drone untuk memaksimalkan hunting saya sore hari itu. Matahari tertutup awan sehingga pencahayaan kurang bagus. Tapi tidak menjadi masalah yang besar. Hunting di sini memang sangat menyenangkan.
  • Авто/МотоАвто/Мото

Комментарии • 14

  • @fajarriyantoo
    @fajarriyantoo Год назад +1

    mantap banget sudut hunting nya

  • @dinzz_rfd6
    @dinzz_rfd6 Год назад +2

    Baru aja saya hunting tadi sore disitu

  • @edisonadvianto4609
    @edisonadvianto4609 9 месяцев назад +1

    Cakep mas video n sound nya jernih....di tikungan Gamplong mas kpn2.....sya like video ini

  • @naufalhusain1571
    @naufalhusain1571 Год назад +1

    Mantap om, bagus intro-outro nya

  • @rendrojos8088
    @rendrojos8088 Год назад +1

    dengar2 katanya konstruksi jembatan semi busur ini cuma tinggal 2 didunia. satunya di belanda tapi sudah tidak berfungsi.

  • @fajaran9291
    @fajaran9291 Год назад +1

    Ke situ naik apa?