Cara cepat membuka cover spion INNOVA VENTURER terbaru, Innova Reborn V dan Q tanpa melepas kaca 👍

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 6 сен 2024
  • Cara cepat membuka/melepas cover spion Innova Venturer/Innova Reborn V/Innova Reborn Q hanya membutuhkan waktu tidak lebih dari 1 menit saja.
    Tanpa melepas cermin/kaca spion....., keren kan.... 👍👍👍👍
    Dengan tujuan mengganti lampu bohlamp T10 kuning "welcome light" dengan High Power LED 3 watt.
    Link pembelian HPL Welcome Light :
    tokopedia.link...
    #caracepatmelepascoverspion #innovaventurer #innovareborn

Комментарии • 47

  • @HeruTjahjadi
    @HeruTjahjadi 2 года назад

    Terimakasih tutorial nya pak, pas banget mau pasang welcome light di Venturer 2021 😃👍

  • @jaehan6328
    @jaehan6328 2 года назад

    Juuuooozzz tutorialnya
    Thank

  • @iwankabelwagen7544
    @iwankabelwagen7544 3 года назад

    Sangat bermanfaat 👍🏻 tang nya keren. Bosss

    • @RufinusRonyTutorial
      @RufinusRonyTutorial  3 года назад

      Hahaha.... 😂😂🤣, tang jadul tapi enak.
      Btw makasih ya 🙏 😂👍

  • @budiistanto9445
    @budiistanto9445 2 года назад

    ok banget tutorialnya pak...

  • @irwantotravel8676
    @irwantotravel8676 2 года назад

    Saya jdkan guru,,,,,semoga sehat slalu 👍👍👍

  • @lihindlimm5649
    @lihindlimm5649 2 года назад

    Mantep sekali

  • @dodikadiyanto
    @dodikadiyanto 3 года назад

    makasih bro!

  • @sriyani9307
    @sriyani9307 2 года назад

    om tutorial bongkar sein bemper full bongkar dari dalam ban donk buat venturer karena kan ada fender2

    • @RufinusRonyTutorial
      @RufinusRonyTutorial  2 года назад

      Ok baik, kalau ada 0engerjaan yang mengarah kesana akan saya buat ya, terima kasih masukannya.

  • @khairuddinkhairuddin87
    @khairuddinkhairuddin87 Год назад +1

    Titik pengunci coper atasnya saya kurang jelas mohon di perjelas .

    • @RufinusRonyTutorial
      @RufinusRonyTutorial  Год назад

      Silahkan dilihat saat sudah terbuka, arah pengunci terlihat jelas, bisa di pause di screenshoot kemudian di zoom.

  • @FatihAutolighting
    @FatihAutolighting 3 года назад +1

    Om, mau tanya menurut pandangan Panjenengan utk keperluan otomotif mending beli alat ukur yg murah atau mahal?
    Contoh: seperti multitester atau avometer banyak sekali variannya. Mulai dari yg murah sampai mahal.. tips nya gmn Om caranya pilih alat ukur yg benar dan presisi?
    Mau beli alat yg murah takut g presisi.
    Terimakasih..

    • @RufinusRonyTutorial
      @RufinusRonyTutorial  3 года назад +1

      Sesuaikan kebutuhan, untuk kebutuhan alat ukur sendiri ada 2 keperluan, keperluan mengidentifikasi atau keperluan setting.
      Nah kalau hanya untuk mengidentifikasi cukup yang biasa saja, kalau keperluan setting bisa menggunakan yang akurat.
      Intinya alat ukurnya stabil, tidak error2an.

  • @santikaputri4669
    @santikaputri4669 Год назад

    Itu gua yg buat lampu seinnya😁

  • @sabelz1
    @sabelz1 3 года назад

    Om ajarin cara lepas bumper depan.. rebornku mengkap gara2 nyundul halus... diteken bisa rapet, tp buat jalan mengkap lagi....

  • @BlackMica1373FRO
    @BlackMica1373FRO 2 года назад

    Untuk cover spion sebelah kiri apa klip nya digeser ke kiri(ke arah luar) juga om?

  • @dollyputatjaya3002
    @dollyputatjaya3002 3 года назад

    Bang bisakah powerbank 10000mah dijual bebas jadi aki motor? Adakah bms ekternal plug in play tanpa merusak powerbanknya, terimakasih bang🙋

    • @RufinusRonyTutorial
      @RufinusRonyTutorial  3 года назад

      Bisa ditambahkan BMS yang sesuai, untuk BMS tidak bisa secara eksternal, tetap harus membongkarnya.

  • @deffyagung8712
    @deffyagung8712 2 года назад

    ombisa gak di spion dikasih camera mundur biar jadi ala ala 360 tp khusus kiri saja ada space gk

    • @RufinusRonyTutorial
      @RufinusRonyTutorial  2 года назад

      Sebenernya bisa, masih ada space, akan tetapi kameranya yang non paket belum ada.

    • @deffyagung8712
      @deffyagung8712 2 года назад

      @@RufinusRonyTutorialmisal pake kamera mundur yang bulet atau kotak di pasang di bawah spion, masukin di hadunit input video

  • @suwanto8799
    @suwanto8799 3 года назад

    Nanya, suara alarm kok bisa ganti mirip honda? Ganti alarm ato apa aja bro?

  • @fakulas4252
    @fakulas4252 2 года назад

    Venturernya kok tidak auto retract spionnya ya? Biasanya welcome light nyala , spion masih dalam keadaan nutup sehingga lampu malah sinari body bukan ke lantai

  • @dedy4642
    @dedy4642 Год назад

    Toko oren ada om

  • @liaxue4449
    @liaxue4449 Год назад

    Punya saya patah

  • @adhitan1727
    @adhitan1727 3 года назад

    Bs beli dimana led T10 HPL

    • @RufinusRonyTutorial
      @RufinusRonyTutorial  3 года назад

      Bisa inbox saya, nanti saya buatkan lapak Topednya.

    • @andizulkifli5282
      @andizulkifli5282 2 года назад

      Link toped nya ya om buat led T10 HPL nya

    • @RufinusRonyTutorial
      @RufinusRonyTutorial  2 года назад

      @@andizulkifli5282 ditunggu ya, saat ini lagi upgrade toko, nanti kalau siap segera saya kasihkan linknya.

    • @RufinusRonyTutorial
      @RufinusRonyTutorial  2 года назад

      @Adhi Tan, T10 HPL sudah bisa didapat, silahkan link pembeliannya ada di deskripsi video.

    • @RufinusRonyTutorial
      @RufinusRonyTutorial  2 года назад

      @@andizulkifli5282 T10 HPL sudah bisa didapat, silahkan link pembeliannya ada di deskripsi video.