Kamera Kecil Paling POWERFULL | Fujifilm X-T50 Indonesia

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 15 май 2024
  • Ini dia kamera terbaru dari fujifilm dengan ukuran kecil tapi membawa spesifikasi serba mentok untuk fotografi maupun videografi. Yuk simak pembahasan Fujifilm X-T50 kali ini
    -----------------------------------------------------------------------------------------------------------------
    Mau bikin hasil foto kalian makin epic? atau hasil video iPhone kalian jadi kaya kamera profesional? Yuk cek produk digital kita dan jangan lupa pake kode voucher buat dapet diskon
    estechdigital.id
    Kode Diskon Preset = "LOMBAFOTO"
    Kode Diskon LUTS = "DISKONMEI"
    -----------------------------------------------------------------------------------------------------------------
    Gear Video Kami
    Fujifilm XH2S
    Fujifilm X-T4
    Sony A7 IV
    -----------------------------------------------------------------------------------------------------------------
    Join Discord Kita: / discord
    Instagram : / estechmedia
    Business mail : contact@estechmedia.com
  • НаукаНаука

Комментарии • 74

  • @darmawanpanggabean
    @darmawanpanggabean 21 день назад +7

    rasanya fuji pinter banget ngakalin range kameranya semua segmen bener bener di buat pros and cons wkwk xs 20 punya variangle dan batrai baru xt50 ini punya 40mp dan xtrans 5 wkkw

  • @trngab9656
    @trngab9656 21 день назад +6

    Sumpah kalo di pegang estech gambarnya bagus banget, tiba2 bikin ngiler pengen punya 😢

  • @yusufauliamrk181
    @yusufauliamrk181 21 день назад +1

    Lagi2 racun kamera mncul seiring brjlnnya wktu..

  • @rizkytuasikal198
    @rizkytuasikal198 21 день назад +2

    Kak ditunggu review lensa baru nya. Xf 16-50 ❤

  • @andre_hehe
    @andre_hehe 17 дней назад

    kangen review in depth dari estechmedia, sekarang tiap review selalu di disclaimer

  • @cikoberang6798
    @cikoberang6798 19 дней назад

    Bang bahas hollyland venusliv dong, di review2 belum ada yg sampe deep, pengen tau hasil ouput langsung sdcard, rtmp, dan hdmi nya gimana

  • @Azkcly
    @Azkcly 21 день назад +2

    Kalau dicompare brti sama XV1000VI dan XS20 ya bang?

  • @JasmerahPasuruan
    @JasmerahPasuruan 21 день назад +3

    aku yakin bentar lagi akan muncul X-T50ii dengan baterai besar

  • @mekindun7573
    @mekindun7573 20 дней назад

    skin tone nya bagus banget, pake kamera apa bang buat video ini???

  • @djiankhrisna1945
    @djiankhrisna1945 21 день назад

    di XS20 dial sebelah kiri defaultnya juga film simulation kok meskipun bisa di custom sih

  • @AdityaBudiman
    @AdityaBudiman 21 день назад +12

    sebenernya butuh X-S20 tapi tampilannya lebih suka X-T50 😇

    • @athamuhtolib3832
      @athamuhtolib3832 21 день назад +4

      Bingung bgt xt,50 terlalu ganteng

    • @NayaMahyali
      @NayaMahyali 21 день назад +1

      sama

    • @trngab9656
      @trngab9656 21 день назад

      Gua bisa paham, tapi masukin wishlist dulu aja deh

    • @robin_arianson
      @robin_arianson 21 день назад

      😂 waktu itu aku beli XT30ii karena desainnya, pdahal diharga sama waktu itu ya XS-10 yg lebih baik dari spek.
      Aku suka look analog-nya, dan saat ini aku tidak menyesal dengan keputusan ku membeli XT30II.

    • @PAKEHAPEAJE
      @PAKEHAPEAJE 21 день назад

      Iyaa lagi

  • @msyaifunnasir4823
    @msyaifunnasir4823 21 день назад +1

    Ngeri ngeriii

  • @Kaptenngapak
    @Kaptenngapak 20 дней назад

    Min bahas lensa sigma 50-100mm f1.8

  • @FadhilArif
    @FadhilArif 21 день назад

    User X-S10 yg sudah biasa dial sebelah kiri jadi film simulation 🐋

  • @stefanusadrian8398
    @stefanusadrian8398 21 день назад +3

    Suka hangat ga waktu dipakai foto2? Ada reviewer yang bilang gitu

  • @oztivi
    @oztivi 21 день назад +1

    Overheatnya gak dibahas om

  • @robin_arianson
    @robin_arianson 21 день назад +2

    Tak ada penyesalan membeli XT30II di harganya
    Lompatan fitur XT50 memang signifikan tapi harganya juga
    Selama pake lensa XF hasil foto 24MP yg dihasilkan tetap impresif, dicetak 50x50 cm tetap tajam.
    Harga yg ditawarkan oleh XT50 utk 40 MP-nya memang di kisaran itu,
    Klo 40 MP di harga 15juta, auto trade-in XT30II ku😂

    •  20 дней назад

      xt30 II dapet di harga brp bang

  • @NurdiansyahBaguz
    @NurdiansyahBaguz 18 дней назад

    Kamera Ipul, Imut dan Powerpul

  • @dikimulyana2365
    @dikimulyana2365 21 день назад +5

    Harganya serem juga. Tapi emang speknya juga ga main2

    • @GungKrisna12
      @GungKrisna12 21 день назад +1

      Ini toestel memang ketjil, tapi kemampoeannya besar

    • @ectv96
      @ectv96 21 день назад

      tapi batrenya main2😢

    • @dikimulyana2365
      @dikimulyana2365 19 дней назад

      @@ectv96 iya bener juga tapi 😅

  • @arisaaudina164
    @arisaaudina164 21 день назад +1

    Rekomendasi mirrorless utk foto2 kue, makanan, dan utk video yg stabil utk konten musik dong. Bugdet gk lbh dr 10jt 😁

  • @ThisIsDaryl8
    @ThisIsDaryl8 18 дней назад

    Meningan langsung xt5 gak sih? Secondnya xt5 cukup menarik harganya

  • @hykhal
    @hykhal 21 день назад +1

    codecnya gak dibahas bang?

  • @karimunjawaexploreofficial
    @karimunjawaexploreofficial 15 дней назад

    Waw harganya 🔥

  • @muhammadjoko8297
    @muhammadjoko8297 18 дней назад

    Bg lu sendiri pake kamera apa

  • @muftimiftahudin9048
    @muftimiftahudin9048 21 день назад +2

    Spek spek bagus dengan batre kurusss, Rugiiii donggg kwkwkw 😅

    • @GungKrisna12
      @GungKrisna12 20 дней назад

      Kalau X100VI masih ketolong OVF, nah yang X-T50 nih masalahnya

  • @Fstudiophoto
    @Fstudiophoto 18 дней назад

    Fotosintesis

  • @f3bryan
    @f3bryan 21 день назад +4

    Sayangnya kenapa pake batre kecil. a6700 aja udha pake fz100. Walaupun gua tau sih ini gripnya kecil banget ga kaya 6700 gua. Tapi batre tuh pengaruh banget

    • @zakirhorizontal921
      @zakirhorizontal921 20 дней назад

      Kan batre gedenya masih disimpen buat mark dua nya nanti😂

    • @release_project_id
      @release_project_id 10 дней назад

      Maka saya bangga baru minang sony a6700 kamera hybrid paling worth utk saat ini di harganya😂

  • @febryanvaldo
    @febryanvaldo 21 день назад

    Wkwkwk pinter bgt Fuji, semua segmen disikat, habis ini muncul XT-50ii, bedanya cuma di baterai pake kyk punya XS-20 😂😂😂

  • @GungKrisna12
    @GungKrisna12 21 день назад +2

    ha! ini kamera kecil, tapi BERKUASA!
    soal film simulation dial, kok jadi keinget X-T200/X-S10 ya?
    dan tuh kamera keknya bakal cocok buat street photography, modelling (kayak X-T5, yang bagus buat modelling), event photography, dan lain lain, mungkin juga bisa dibawa untuk foto-foto -di event cosplay-
    keknya soal batere, ada kemungkinan karena demi jaga ukuran body tetep tipis dan tetep enteng
    soal harga, keknya lebih karena faktor sensor 40mp+IBIS, itu yang bikin tuh kamera jadi mahal

  • @imanfaturohman458
    @imanfaturohman458 18 дней назад

    Hmm kalo lebih mahal dari xs20 mungkin ane prefer ke xt5 aja sekalian, itupun kalo ad duit buat beli kameranya wkwk.

  • @PuangMuda-it8cx
    @PuangMuda-it8cx 15 дней назад

    Ini apA lumix s9 hmmm

  • @ectv96
    @ectv96 21 день назад +1

    batrenya kenapa sih pake yg kecil😢

  • @nicofernanda82
    @nicofernanda82 21 день назад +1

    OP

  • @sunset5163
    @sunset5163 21 день назад +1

    Di US X-T50 body only $1,399 dan Canon R8 dengan kit lens $ 1,399. Harusnya lebih murah dari full frame.

    • @yopiwahyudi3
      @yopiwahyudi3 21 день назад

      Megapixels nya beda, lebih tinggi xt50, r8 tidak punya ibis sedangkan Xt50 punya Ibis, r8 kecepatan foto berturut-turut nya cuma 6 fps, sedangkan Xt50 bisa 8 fps, r8 video nya cma sampai 4K sedangkan Xt50 bisa sampai 6.2K, klo soal batrai R8 dan XT50 sama2 kecil

  • @reviewnesia9505
    @reviewnesia9505 20 дней назад

    om erwin, penyakit fuji khususnya di video pada umumnya adalah overheat, next nya kalau mau review kamera fuji tolong tambahin pengetesan dan daya tahan terhadap overheat saat perekaman video nya baik indoor atau outdoor
    saya suka heran kenapa reviewer2 kamera baik luar maupun dalam negeri jarang bahas soal overheat dan juga ada pengetesan overheat di kamera fuji

    • @reviewnesia9505
      @reviewnesia9505 20 дней назад

      ahh maaf rupanya om gordon ada bahas soal overheat ini ruclips.net/video/FnRrZNdQwv0/видео.html&si=M4uWsyUM-x39bWiS

  • @akmalbachri913
    @akmalbachri913 20 дней назад

    Camera professional untuk Vlog Saat ini apa ya?

  • @edyvirgo6628
    @edyvirgo6628 21 день назад +4

    Beda tipis sama Xt5 harganya mending Xt5 ambil, batrai gede, tahan cuaca😁 klo bajet kurang mending xs20 dah cakep😁

  • @rizalafriansyah289
    @rizalafriansyah289 21 день назад +5

    Batre sekecil itu berkelahi dengan 40MP, 6K, dll. 🗿😅

    • @ectv96
      @ectv96 21 день назад

      dealbreaker ga sih😭

  • @TheMichblabla
    @TheMichblabla 21 день назад

    Fuji lagi gacor keluarin kamera baru terus

  • @alfianmahendraputra8792
    @alfianmahendraputra8792 21 день назад

    Bang minta saran, mending xt2 apa xt20 bang, untuk video ?

  • @Dinginbangett
    @Dinginbangett 21 день назад

    mungkin saran bang, jangan pake lensa bokeh gitu kameranya jadi blur

    • @HariandiLionD
      @HariandiLionD 20 дней назад

      Lensa bukaan lebar gitu kek bilangnya. Masa lensa bokeh 😭

  • @TaufiqulhakimFSZ
    @TaufiqulhakimFSZ 21 день назад +6

    Vs xs20 pilih mana?

    • @yudaputra2676
      @yudaputra2676 21 день назад +1

      Nitip

    • @wisepi
      @wisepi 21 день назад +2

      Bergantung kebutuhan sih, X-S20 enak banget karena punya vari-angle screen.
      Tapi, X-T series tuh ganteng banget dan bikin semangat motret 😂

    • @mobiljarvis
      @mobiljarvis 21 день назад

      tim XS-20 👋🏻
      karena kebutuhanku batre lebih gede, vari-angle screen, jack monitoring audio, dial drive mode.
      😁

  • @Huba_ha
    @Huba_ha 21 день назад +2

    batre masih yang lama? rugi dong wkwk

  • @paranoidmemoria6943
    @paranoidmemoria6943 21 день назад +1

    Fujifilm xt 2 digit udh g terjangkau 🫣🫣

  • @adamharika269
    @adamharika269 20 дней назад

    Kenapa ya Fuji sekarang kameranya mahal2 banged, aji mumpung kah gegara X100 series naik daun? X-T50 harganya jauh banged dibanding seri X-TXX terdahulu pas tahun launching nya. Lebih dekat ke XT-X series

    • @awalsholeh3529
      @awalsholeh3529 18 дней назад

      😮Iya di atas 20 sdh. Xt30ii n xs10 yg msh masuk akal

  • @aziznugraha2968
    @aziznugraha2968 19 дней назад

    Mahallllllllllll xtH2 ja mnding wkwkwk seken dah 23juta

  • @yogiksetyawan181
    @yogiksetyawan181 20 дней назад

    Tidakworth