3 JUTA VS 300 RIBU? - BEDAH SEPATU ON CLOUDMONSTER VS STRYDE BLAST EX

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 29 июн 2024
  • Banyak dari netizen Shoe Police sekalian yang minta perbandingan antara On Cloudmonster dan Stryde Blast Ex. Jadi ini saatnya buat liat bagaimana sepatu 300 ribu meniru sepatu 3 juta, sejauh mana Stryde bisa mengejar On? Biasakan nonton Bedah Sepatu sampai selesai ya!
    Reparasi? Langsung aja klik link di bawah ini👇
    bit.ly/wasw-API
    Shoe Workshop Bisa pick-up sepatu kamu di banyak kota se-Indonesia!
    Atau datang langsung ke:
    Jl. Kembar I No.41, Cigereleng, Kec. Regol, Kota Bandung, Jawa Barat 40253
    Follow juga Social Media kita:
    Instagram:
    @shoe_workshop
    @shoepolice__
    TikTok:
    @shoepolice__
    @shoe.workshop
    @shoeworkshop.official
    Facebook:
    Polisi Sepatu
    #shoepolice #reviewsepatu #bedahsepatu #detectiveshoe #shoepedia #morethanrepair #sneakersculture
  • РазвлеченияРазвлечения

Комментарии • 95

  • @adityamahendra3890
    @adityamahendra3890 Месяц назад +13

    Untuk yang satu ini emang boleh dibilang Jiplak abis, tapi gw setuju..mending beli yang Lokal ketimbang KW, bukannya gak sanggup beli.. tapi untuk sepatu in General, sebut aja merek apa deh NB, Nike, Addidas dll.. untuk harga yang masih dikisaran 1juta-an.. vs merek lokal yang diharga 500 kebawah, rasanya gak beda jauh. bahkan kadang bagusan yang lokal. Jadi mending beli sepatu lokal aja... apalagi ada beberapa yang udah top banget kualitasnya spt Piero, Kanky, Ortus, dll. Kalau mau gengsi dan performance top ya mending beli yang FULL ORI yang mahal sekalian, tapi kalau sekedar ngejer merek diharga 500 s/d 1jtan, mah mending sepatu lokal aja.

    • @shoepolice
      @shoepolice  Месяц назад +2

      perfect.. udah banyak yang bisa di kejar sama brand lokal, apalagi untuk seri mid range produk branded... good one 👍👍

  • @komaruofficial751
    @komaruofficial751 Месяц назад +17

    Nggak usah diperhalus istilahnya mas, nggak perlu sebut lokal lokalan, langsung aja sebut versi jiplakanya. Biar brand lain mikir kalo mau ikut ikutan jiplak juga.

    • @febryramadhan3717
      @febryramadhan3717 Месяц назад +4

      Giliran brand China jiplak adem

    • @gorgomzola765
      @gorgomzola765 Месяц назад +9

      Giliran jiplak, pake logo asli, dijual mendekati harga asli, eh diem 😂

    • @classicbike8718
      @classicbike8718 Месяц назад +1

      @@gorgomzola765 jiplak = berani masang merk sendiri (bisa dibilang merk asli walopun desain jiplak) 😂, jiplak pake logo asli = spatu palsu / kawe / fake😂

    • @hudzaifahsyarief2178
      @hudzaifahsyarief2178 28 дней назад +2

      Lebih baik daripada sepatu kw

  • @reyhansoelistya3406
    @reyhansoelistya3406 Месяц назад

    on ud terbukti dari awal sebelum masuk indo, kl yg cloudmonster 2 lebih empuk daripada yg pertama, bedanya di tulisan samping kl yg monster 1 itu cloudtec , yg monster 2 tulisannya on running, harga sama mending ambil yg monster 2, kl gak ambil cloud yg surfer enak. retail aslinya itu monster 2,5 , surfer 2.7 an

  • @Manusiabiasa507
    @Manusiabiasa507 19 дней назад

    Kalo under 400k yang enak dan empuk apa min buat daily bnyak jalan jg biar kaki ga pegel?

  • @rafli117
    @rafli117 28 дней назад

    bang saranin dong sepatu untuk kerja berdiri lama gitu, kalo bisa brand local yg under 700k

  • @TheArfunk
    @TheArfunk Месяц назад

    mantap

  • @redaalang6629
    @redaalang6629 28 дней назад +2

    Bedah Mills enermax dynaplate dong, bang.. penasaran banget inii

  • @lingga9900
    @lingga9900 27 дней назад

    Review unerd Bourka dong

  • @ShuRA-007
    @ShuRA-007 Месяц назад

    sepatu ATP yg satu ini ternyata cukup ok juga di range harga 300k

  • @breakdown5127
    @breakdown5127 21 день назад

    klo aja outsole nya stryde dikasih karet... bakal makin value for money
    ditambah ini bukan kw...

  • @dimashardiyanto3494
    @dimashardiyanto3494 Месяц назад +1

    Mau sebagus apapun desain atau matrial nya. Klo udah masalah lem yg lemah udah fatal sih. I menurut gw. Soal nya klo lem udah lepas itu ga banget alias sepatu jelek

  • @CruiseFire12
    @CruiseFire12 Месяц назад

    Mimin, sepatu kulit LTHRKRFT recommended gk?

    • @shoepolice
      @shoepolice  Месяц назад

      kalo gasalah itu punya nya Portee.. lini sepatu kulit asli yang bagus.. tapi ga yakin karena kita belum review dan pegang langsung 👍

    • @sutrisnotrisno7846
      @sutrisnotrisno7846 Месяц назад

      Itu kan cuma diversifikasi daei portee. Sepatunya ya sepatunya portee

  • @rivaldee5414
    @rivaldee5414 Месяц назад +1

    bang untuk daily kerja(jalan & berdiri) itu mending stryde ini atau kanky bang? (Honjo/sensu)

  • @muhammadnurrizki5471
    @muhammadnurrizki5471 Месяц назад

    Kesimpulannya apakah dengan harga stryde segitu ,recomended untuk dibeli? atau ada pilihan lain yg jauh lebih baik dari tampilan dan kenyamanan?

    • @shoepolice
      @shoepolice  Месяц назад +1

      as we said before, belum ada sepatu 300 ribuan yang punya standar hampir kaya On Cloud nya selain si Stryde ini. tapi sepatu ini bisa dibilang nanggung dan kita pun berani bilang ini buat sportstyle aja. Kalau memang mau fokus running, pilih brand yang udah proper kaya 910 atau ortuseight

  • @ogerep2877
    @ogerep2877 28 дней назад

    udah lama gak update persepatuan, minta rekomendasi sepatu yg bisa buat joging 5k, lokal, murah, kaki lebar, lem kuat, hidden gem 🙃

    • @shoepolice
      @shoepolice  28 дней назад

      Nyeleneh nih, pyopp day1 ato pada. Minusnya panas aja sih, tp dijamin kaki lebar amann

  • @dilong-gt9uz
    @dilong-gt9uz 29 дней назад

    Sorry oot min,nappa milano dia bentuknya wide atau narrow buat seri lobb oxfordnya?sy minat soale

    • @shoepolice
      @shoepolice  22 дня назад

      Nappa milano itu agak lebar

  • @secretlife-is3nb
    @secretlife-is3nb Месяц назад +1

    Min, mungkinkah STRYDE BLAST EX seri ke-2 bakal rilis dengan teknologi lebih baik?

    • @shoepolice
      @shoepolice  Месяц назад

      ragu sih, pengennya mereka develop sendiri daripada bikin stryde lagi

    • @sutrisnotrisno7846
      @sutrisnotrisno7846 Месяц назад

      Heiden tidak se gila unerd bang yang punya privilege wkwkwkwk 😂

    • @sutrisnotrisno7846
      @sutrisnotrisno7846 Месяц назад

      Unerd lg mempersiapkan 4 artikel baru.. 1 running(seri bourka dah available di marketplace) 2 trail dan 1 outdoor kynya masih launching

  • @argacc20417
    @argacc20417 22 дня назад

    Lagu nya berasa di kejar kejar wkwkw

  • @Sansan-nx1ni
    @Sansan-nx1ni Месяц назад

    Ini Stryde Blast EX udah gak ada di postingan IG nya. Tapi artikel lain masih ada yang mirip Hoka dan yang baru keluar

  • @mr.f.a4450
    @mr.f.a4450 Месяц назад

    Gue adalah Salah satu orang yg selalu liat "value for money" kali beli barang 🤣

  • @mathahmad
    @mathahmad Месяц назад

    Izin koreksi bang 5:35 harganya bukan 3 kali lipat tp 9-10 kali lebih mahal dari stryde. Jadi bagiku kalau kekurangannya karena materialnya ya its okey men. Kecuali kalo harga sama kualitas material beda then it's crazy.
    Masih salut sama heiden semangat berkarya nyaaa

  • @lioste92573
    @lioste92573 Месяц назад

    bang, sepatu ortus octagon buat daily beater kira2 ok ga?

  • @2046_Messages
    @2046_Messages Месяц назад

    Sepatu lokal buat jalan-jalan/traveling yg recommended apa ya? Inceran sih piero v54 prm, mungkin ada rekomendasi lain

    • @reinjin2371
      @reinjin2371 Месяц назад +1

      ortus bristol 😃, asal di indonesia ya, jangan dipake di musim dingin karena breathable nanti kedinginan kakimu bro

    • @sutrisnotrisno7846
      @sutrisnotrisno7846 Месяц назад +1

      Kalau tempat panas saya suka unerd sombra. Solnya nyaman buat berdiri lama dan jalan kaki. Atau bisa juga kanky honjo atau kenshin.. solnya nyaman diatasnya ada 910 fuzz lite atau hiroshi. Terus ortus reim atau reign.

    • @sutrisnotrisno7846
      @sutrisnotrisno7846 Месяц назад +1

      Klo agak kerikil dan agak dingin bisa kanky kitadake exc 01 02. Atau 910 yuza
      Klo dingim tpi jalan mulus saya suka 219. Cukup hangat kakinya minusnya licin solnya

    • @2046_Messages
      @2046_Messages Месяц назад

      @@reinjin2371 siap, saran aku tampung. Makasih bro!
      Di indo aja sih, ya semoga bisa ke luar negeri, hehehe. Kalau sekedar dinginnya indo kyknya aku masih bisa tolerir, warga pegunungan soalnya, hehehe.

    • @2046_Messages
      @2046_Messages Месяц назад

      @@sutrisnotrisno7846 aku 910 kurang suka siluet warnanya sih, terlalu mencolok. All back jg kurang suka, hehehe. Btw sempet tertarik sama unerd dhigh yg mirip NB, cuman katanya terlalu empuk, bikin cepet capek.

  • @user-xu7rx4ir1p
    @user-xu7rx4ir1p Месяц назад

    Pertanyaan singkat moga dijawab
    Mending koku atau rockstone?

    • @shoepolice
      @shoepolice  Месяц назад

      Baru pernah cobain Koku, overall udah bagus.. Sedangkan rockstone belum coba

    • @user-xu7rx4ir1p
      @user-xu7rx4ir1p Месяц назад

      @@shoepolice ok min terimakasih

  • @yudhisetiawan9442
    @yudhisetiawan9442 Месяц назад

    Bobot sepatu oncloud sma stryde berat mana bang?

  • @farrashafizhalif6266
    @farrashafizhalif6266 Месяц назад

    Menurut abang, sepatu lokal yang cushionnya "lebay" contohnya apa? Apakah hyperblast termasuk?

  • @tobubiify
    @tobubiify 20 дней назад

    Tapi kalo kasusnya jiplak begini, bedanya sama kw apa?
    Prasaan yang satu masih make brang asli yang satu pake brand lain doangan?

    • @shoepolice
      @shoepolice  20 дней назад

      Selama masih ada beda 20%, masih bisa dikatakan ada inovasi & bukan niru

  • @tommysaputra8290
    @tommysaputra8290 Месяц назад

    Sepatu ballerbro tolong direview bang

    • @shoepolice
      @shoepolice  Месяц назад

      tunggu punya adik mimin rusak

  • @ofanshofwan
    @ofanshofwan 29 дней назад

    Bahas sejarah legenda sandal jepit swallow yg bisa dipakai dimana aja

  • @nukeyuniaranugrah
    @nukeyuniaranugrah Месяц назад

    Gel kayano 31nya ke mana?

  • @xp2autocare
    @xp2autocare Месяц назад

    Hahahaha ......👍👍👍.

  • @h3nshinnn
    @h3nshinnn Месяц назад

    Musik background nya mengganggu suara bicara, jadi susah dengarnmnya

    • @shoepolice
      @shoepolice  Месяц назад

      maaf ya, mimin lupa suruh kecilin lagunya 🙏

  • @AlfatiSiharna
    @AlfatiSiharna Месяц назад

    Lokal tak gentarr 💣

  • @amorcassanova1575
    @amorcassanova1575 Месяц назад +1

    Bagi Link Stryde yg 300rb donk

  • @RadityoPradana
    @RadityoPradana 29 дней назад

    Tempo backsongnya terlalu tinggi, video jadi terasa terburu-buru dan melelahkan untuk ditonton

    • @shoepolice
      @shoepolice  28 дней назад

      thanks for the input ya 👍

  • @galaxyone9590
    @galaxyone9590 Месяц назад

    setelah melihat vidio ini semakin yakin kalau sepatu produk luar negri sangat amat tidak value for money.
    2,9 juta wkwkkwkwkw

    • @shoepolice
      @shoepolice  Месяц назад +1

      ini wajar untuk produk yang susah di Indonesia sih. Sedangkan kalau lu beli ke luar negeri harganya bisa 30-40% lebih murah karena demandnya udah lebih banyak di sana.. Tapi memang kenyataannya, produk lokal kita (sayangnya) dapet margin profit yang sedikit dan bikin mereka lambat berkembang.. makanya kita pun harus support dengan beli berbagai produk mereka

  • @thethemeetler
    @thethemeetler 21 день назад

    Mending kanky story honjo drpd stryde gak sih? Wqwq

    • @shoepolice
      @shoepolice  21 день назад

      Mimin sih Stryde ya 🤔

    • @thethemeetler
      @thethemeetler 21 день назад

      @@shoepolice oh siap min. Kanky empuk doang tp gak gitu stabil?

  • @lattrinrefky8956
    @lattrinrefky8956 Месяц назад +1

    backsound nya ganggu mas

    • @shoepolice
      @shoepolice  Месяц назад

      sorry, mimin yang review terlalu fokus ke teknis sampe ga terganggu sama soundnya yang kebesaran wkwk

  • @febricondro
    @febricondro Месяц назад

    3 Juta Vs 3 ratus ribu dapat poin aja dah bagus

    • @shoepolice
      @shoepolice  Месяц назад

      berusaha seobjektif mungkin soalnya sesuai pengalaman mimin dan user lain

  • @fachrymustofa650
    @fachrymustofa650 Месяц назад

    First

  • @denieidi2911
    @denieidi2911 Месяц назад

    LOKAL made in china kah heiden heritage?

  • @Li-bw3vg
    @Li-bw3vg 3 дня назад

    Inimah kw pure jiplak plek ketiplek