Detik-Detik Kematian Jenderal Mallaby

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 29 сен 2024
  • Pasukan Sekutu datang ke Indonesia untuk melucuti tentara Jepang dan membebaskan orang-orang Eropa yang menjadi tawanan perang. Di antara tawanan-tawanan ini terdapat orang-orang Belanda juga.
    #HariPahlawan #PertempuranSurabaya #JenderalMallaby
    Video: Dutch Docu Channel
    Music: the_epic_cinematic_background_by_infraction

Комментарии • 261

  • @davidrinaldo2710
    @davidrinaldo2710 Год назад +15

    Di front mana pun dalam perang dunia k 2 tdk ada 1 pun jendral inggris yg tewas ...tpi d surabaya 2 jendral inggris tewas...INDONESIA memang hebat..

    • @AsesAbdol
      @AsesAbdol 2 месяца назад +1

      ​@@yonas_rudy911emang nya tentara amerika yang bunuh,lwong perang sama Tentara INDONESIA

    • @mardanisukarto4618
      @mardanisukarto4618 Месяц назад

      Jadi gerombolan mu yang ikut KNIL ya .. ​@@yonas_rudy911

  • @alfa_rizzz3464
    @alfa_rizzz3464 Год назад +1

    salam satu nyali! Wani 🐊🔥

  • @arief8447
    @arief8447 2 года назад +54

    Terima Kasih sekali baru dapat sudut pandang yg lain, kematian Mallaby itulah penyebab pertempuran heroik di Surabaya tanggal 10 November 1945. Hari yg skrg kita peringati sebagai Hari Pahlawan (dan itu hari ini)...

  • @jejaktapaknews
    @jejaktapaknews  2 года назад +8

    Follow kami di instaram @Jejaktapaknews
    instagram.com/jejaktapaknews/

    • @ElingKuatSlamet1903
      @ElingKuatSlamet1903 2 года назад +1

      Nah... ini Pak. Yang saya request kemarin, tema Hari Pahlawan.
      Terima kasih. MERDEKA !!!

  • @Whyalwaysme234
    @Whyalwaysme234 Год назад +9

    Pasti shock pasukan sekutu melihat & merasakan semangat juang masyarakat Indonesia di Surabaya serta menjadi pelajaran BERHARGA MAHAL
    SEMOGA SEMUA PEJUANG YANG GUGUR MENDAPAT BALASAN SURGA
    AAMIIN 🤲🤲🤲

  • @kamtolm7691
    @kamtolm7691 2 года назад +8

    Arek-arek Suroboyo tak pernah takut dengan Ancaman dari Inggris sampai hari ini.....detik ini.
    Arek-arek Suroboyo wani mati musuh Inggris Opo maneh dunia Tekhnologi & Senjata sudah maju.
    Kirim SAS sekalipun Arek-arek Suroboyo pantang mundur 💪💪 MERDEKA 🇲🇨🇲🇨🇲🇨

  • @ElingKuatSlamet1903
    @ElingKuatSlamet1903 2 года назад +18

    Selama banteng-banteng Indonesia masih mempoenjai darah merah jang dapat membikin setjarik kain poetih, merah dan poetih. Maka selama itoe tidak akan kita maoe menjerah kepada siapapoen djoega.
    Allahu Akbar... Allahu Akbar... Allahu Akbar... Merdeka !!!

  • @riyan4231
    @riyan4231 2 года назад +27

    SELAMA BANTENG BANTENG INDONESIA MASIH MEMPUNYAI DARAH MERAH YANG DAPAT MEMBIKIN SECARIK KAIN PUTIH MERAH DAN PUTIH SELAMA ITU PULA KITA TIDAK AKAN MAU MENYERAH KEPADA SIAPAPUN JUGA . Semboyan kita tetap sama "MERDEKA ATAU MATI"
    MERDEKA💪
    by : bung tomo
    BTW SELAMAT HARI PAHLAWAN

    • @kasiyantokasiyanto9542
      @kasiyantokasiyanto9542 Год назад +3

      Tapi banteng banteng sekarang banyak yang korupsi 😅😅😅

    • @deewiefortuna
      @deewiefortuna Год назад +3

      @@kasiyantokasiyanto9542 bantemg ny pd gila🤣😂apalagi kl nenek2 banteng ngoceh ga jlaz🤣😂

    • @gilangbagus7468
      @gilangbagus7468 Год назад +2

      ​@@deewiefortunaharap maklum lansia gitu loh😊😊udah makan bakso biar seger..

  • @Endut2306
    @Endut2306 2 года назад +57

    Jargon pejuang Indonesia: KALAU BERANI MASUK, MAKA MASUKLAH. TAPI PULANG TINGGAL NAMA.

    • @pakdetarto1685
      @pakdetarto1685 Год назад +1

      Pejuang yang mana tuh ?

    • @halimjoz3376
      @halimjoz3376 Год назад

      ​@@pakdetarto1685pejuang open bo pakdetarto 🤣

    • @pete5235
      @pete5235 10 месяцев назад

      ​@@pakdetarto1685peju yg terbuang....lek

  • @evanjnplatae1397
    @evanjnplatae1397 2 года назад +11

    Bismillah... Allahu akbar..... Rawe2 rantas, malang2 putung.... Londo digodo, inggris dilinggis, amerika disetrika..... 🤔🤔🤔🤔

  • @ViviAyu-o8v
    @ViviAyu-o8v Год назад +2

    Itulah liciknya penjajah KL terjepit minta berunding,

  • @sn3online326
    @sn3online326 2 года назад +10

    Main curang Sekutu
    Tpi bangga donk bisa membunuh 2 jendral Inggris
    Lawan jerman pun mereka gk kehilangan colonel apalagi jendral

    • @felixchrist667
      @felixchrist667 2 года назад +1

      Heh? Ga salah bro???
      Inggris kehilangan 20an jendral +
      puluhan kolonel di perang dunia 2.

    • @sn3online326
      @sn3online326 2 года назад

      @@felixchrist667 minim gogle dulu lah sebelum komen

    • @felixchrist667
      @felixchrist667 2 года назад +1

      @@sn3online326 lah?? Situ yang asal bacot.
      Terus Letjen William Gott & Letjen Herbert Lumsden u anggap apa???
      Cuma letnan bintang 3???

    • @edypracadabra
      @edypracadabra 2 года назад +1

      @@felixchrist667 husst biarin gausah diurusin

    • @sondelvlog3133
      @sondelvlog3133 2 года назад

      Benar bro

  • @kangedo1
    @kangedo1 Год назад +18

    melihat para pejuang yg berperang demi kemerdekaan saya nangis..sedih melihat para pejabat sekarang yg rebutan uang 340 triliun sedangkan rakyat semakin terpuruk ekonominya...bukankah dulu yg mati2an berjuang rakyat bukan pejabat..😡😡😡

  • @pontioctariawan2533
    @pontioctariawan2533 2 года назад +68

    Tanpa mengecilkan keterlibatan seluruh elemen bangsa, tapi saat itu ada fatwa KH. Hasyim Asyari dan NU dengan resolusi jihadnya. Semoga kita tidak melupakan jasa Beliau dan seluruh pahlawan yg berjuang.

    • @Sinaga-pr4jb
      @Sinaga-pr4jb 2 года назад +3

      Intinya semua rakyat Indonesia berjuang demi kemerdekaan republik Indonesia,bkn cuma nu

    • @muhamadryvaldi5591
      @muhamadryvaldi5591 2 года назад +3

      Tulll seluruh elemen masyarakat bersama berjuang demi kemerdekaan

    • @alfariz8452
      @alfariz8452 2 года назад +3

      @@Sinaga-pr4jb terbesar NU,no debat

    • @pakdetarto1685
      @pakdetarto1685 Год назад

      @@alfariz8452 NU itu apa?

    • @mamikabdurrahman4809
      @mamikabdurrahman4809 Год назад +1

      Yg jelas bukan bani Yaman.

  • @hamkaalhambra9078
    @hamkaalhambra9078 2 года назад +32

    Ya Allah anugerahi sorga untuk para pahlawan Indonesia. Aamiin.

  • @ridwandwiatmadja
    @ridwandwiatmadja Год назад +3

    Ratusan pejuang dari seluruh Jawa datang ke Surabaya sebelum dan. Sesudah pertempuran 10 Nopember 1945

  • @ci_a
    @ci_a 2 года назад +7

    konon kata nya ketembak arek suroboyo , tapi ada yang bilang , konon kata nya friendly fire , , , , , , , , , , , , , , , ,

  • @tohasaifudin3422
    @tohasaifudin3422 2 года назад +38

    Alfatihah buat semua para pahlawan bangsa dan negara indonesia dlm memperjuangkan kemerdekan. Selamat hari pahlawan 10 November 2021.

  • @maticgank
    @maticgank 2 года назад +5

    Ya gimana nggak sangar klo semboyannya "MERDEKA ATAU MATI" gimana nggak jadi neraka bagi inggris warga Surabaya aja dapet senjata senjata made in hirohito dan ada dukungan dari warga Surabaya.

  • @aroelturbo5645
    @aroelturbo5645 2 года назад +8

    Kematian Mallaby akibat arogansi bangsa mereka sendiri...... Merasa bahwa mereka adalah raja.... sok kuat dan menganggap bangsa lain hanyalah budak yang harus patuh.... nyatanya ini indonesia tanah nya para pejuang 💪💪

    • @dwiabadichannel2988
      @dwiabadichannel2988 Год назад

      Mallaby sengaja di korbankan daripada dia buka mulut di mahkamah militer Inggris yang berdampak akan terancamnya karier Laksamana Sir Louis Mountbatten yang saat itu menjabat sebagai panglima

  • @D.satyagraha
    @D.satyagraha 2 года назад +5

    Potong kepalanya, Inggris dan gurkha tidak boleh lagi ke Surabaya!

    • @okcoiii7420
      @okcoiii7420 2 года назад +1

      India & gurkha piaraan inggris...

  • @bimonanggolo1760
    @bimonanggolo1760 2 года назад +6

    Inilah perang di Republik yg paling Besar, baik dalam skala Destruktif maupun Korban..
    Sebab setelah pertempuran 10 November yg monumental,
    Indonesia seperti tidak mampu lagi mengulang Perang se dahsyat Perang 10 November..
    Indonesia lebih memilih jalan perundingan dgn Belanda..

    • @nuhabadi8252
      @nuhabadi8252 2 года назад +2

      Setujuuuuuu
      Dari semua pertempuran mempertahankan kemerdekaan, hanya di surabaya yg menewaskan 2 jendral inggris.

  • @nengdewwi5261
    @nengdewwi5261 Год назад +1

    ...kekuatan Indonesia dihimpun oleh para Kiyai dan para Santri atas Fatwa Kiyai Hasyim Asyari Tebu Ireng.
    Sebelum pergerakan dimulai, Bung Karno menemui Kiyai Tebu Ireng

  • @fnm5656
    @fnm5656 Год назад +1

    Malaysia juga punya pertempuran besar... 😅😅😅 tapi pahlawannya tentara Inggris

  • @tokekmuda2785
    @tokekmuda2785 2 года назад +5

    Bangga Jadi Arek Suroboyo.. Allahu Akbar.. 3x Merdeka atau Mati.. ❤️❤️

  • @sandimjrhadi1945
    @sandimjrhadi1945 2 года назад +11

    Indonesia merdeka dg darah dan airmata... Merdeka! 💪💪

  • @kupiahburuk4012
    @kupiahburuk4012 Год назад +2

    Dalam perang di Surabaya 10 November 1945 tersebut mengakibatkan 16.000an para pejuang gugur dan 20.000 an pejuang luka-luka dan dari pihak sekutu ada 2000 an yang tewas termasuk Jenderal Mallaby

  • @fatonifatoni2074
    @fatonifatoni2074 Год назад

    Selama perang dunia 2 brlgsung,TDK ada jendral sekutu/inggris yg mati tp baru bbrp hari mrk tiba di Indonesia, 2 jendralnya mati sia2, inilah bedanya bngsa Qt,darah pejuang takkan prnh pudar

  • @godongjati0124
    @godongjati0124 Год назад +1

    Pemenang perang dunia 2 para jenderal nya harus gugur di tanah jawa. Jalmo moro jalmo mati

  • @guru_adi
    @guru_adi 2 года назад +15

    Bung karno terlalu besar ketika kebesarannya hanya di klaim oleh suatu kelompok, sehingga mengecilkan arti perjuangannya bersama ribuan pahlawan yg lain

    • @liakirana49
      @liakirana49 Год назад

      Bung Karno tidak ada apa apanya jika tidak ada pejuang dari elemen seluruh rakyat indonesia

  • @sn3online326
    @sn3online326 2 года назад +3

    Jendral yg satunya tertembak di pesawat
    Untuk survei lokasi penembakan artileri
    Salam dari bumi majapahit

  • @kotasigli8916
    @kotasigli8916 2 года назад +5

    Please bahas tentang kematian jenderal kohler di Aceh..thanks channel nya mantap..salam dari Aceh.

    • @riyan4231
      @riyan4231 2 года назад +1

      Aceh tak perlu di ceritakan pun semua orang indonesia sudah tahu hebat nya ACEH lawan belanda.. Tapi bagus juga kalau di ceritakan ulang agar generasi sekarang tahu semua nya secara lengkap sejarah kehebatan ACEH
      Salam dari palembang🙏

  • @gendonroker4230
    @gendonroker4230 10 месяцев назад +1

    Yg membunuh jendral Mallaby adalah kakek nya teman sy....

  • @anggasaputra3111
    @anggasaputra3111 Год назад +27

    Bangsa yang besar adalah bangsa yang menghormati jasa jasa pahlawannya

  • @odynkalbukhary3983
    @odynkalbukhary3983 Год назад +1

    Jendral kebanggan militer inggris modar di surabaya.

  • @tjundomanik4003
    @tjundomanik4003 Год назад +4

    Pemenang perang dunia harus kehilangan perwira2nya ditangan pejuang negara yang baru saja didirikan..
    Alfatihah untuk segenap arek-arek Suroboyo.. merdeka 🇮🇩

  • @andrewcahyoadhi1156
    @andrewcahyoadhi1156 Год назад +1

    berunding dalam perang adalah trik inggris saat mrk terpojok, utk menyelamatkan sisa pasukan, konsolidasi, lalu menyerang lg..persis spt dunkirk dimana pasukan inggris hmpr dilibas jerman, lalu tiba2 churchil ngajak berunding

  • @kopijahetv2307
    @kopijahetv2307 Год назад +1

    Lagian orang india mau saja dijadikan tumbal sama inggris.

  • @ardiansyahresa4780
    @ardiansyahresa4780 2 года назад +21

    Berdarah2 kehilangan 2 jendralnya setelah perang dunia ke2...dan itu disurabaya...kota pahlawan...keberanian para pejuang untuk kemerdekaan Indonesia...selamat hari pahlawan...

    • @udinudin6811
      @udinudin6811 Год назад +3

      Inggris...malu semalu malunya...pmnang pd 2...keok di indonesia

    • @nurhasanah540
      @nurhasanah540 Год назад +1

      Kemenangan di Surabaya ada jasa dari Singa2 Pejuang, Ulama dari Cirebon (KH. ABBAS BUNTET CIREBON)

  • @moehammadroemyansyah2430
    @moehammadroemyansyah2430 2 года назад +2

    Iki arek Suroboyo gaes, 2 jenderal Inggris harus hilang nyawa . Arek Suroboyo #bukanmaen

  • @udinudin6811
    @udinudin6811 Год назад +1

    😂😂😂😂inggris pulang kampung....

  • @fernandovargas2623
    @fernandovargas2623 Год назад +1

    Matek yowes.!!! Moddiaaar...!!!

  • @waksolikin6133
    @waksolikin6133 Год назад +4

    Mallaby itu aslinya berpangkat mayor jenderal. Namun karena yang diimpin adalah brigade maka dia diberi pangkat lokal brigadir jenderal. Meskipun seorang jenderal dia sebenarnya kurang berpengalaman di lapangan. Di angkatan bersenjata Inggris dia lebih banyak menjabat sebagai perwira staf ketimbang perwira lapangan atau tempur.

  • @agusnabawi455
    @agusnabawi455 Год назад +8

    Aku sangat bangga terhadap pahlawan ku..

  • @sanuri2910
    @sanuri2910 11 месяцев назад +1

    Darah pejuang hak perduli siapapun lawanya tetap di gasak sampai lumat..prmenangg perang dunia nyatanya keok di tangan Indonesia..sejarah ini bisa jadi pengajaran negara maju lainya agar jgn berani usik Indonesia jika mau hidup nyaman

  • @rinisetiawati8892
    @rinisetiawati8892 2 года назад +2

    Brjuang dgn bambu RUNCING...
    Kg ada tkut nya...Masya allah luar biasa...

  • @hellypurnomo5513
    @hellypurnomo5513 Год назад +2

    Saya pernah menonton sebuah film dokumenter yg tau2 nongol di beranda saya. Saya tertarik karena di judulnya ada "Mallaby", kalo bahasa nya bukan bahasa inggris. Saya gak faham.
    Terus saya tonton. Disana ada sebuah mobil sedan jaman dulu dan didepan mobil tsb ada seorang perwira yg tersenyum dan berbicara seolah ingin menenangkan massa. Ketika shotnya maju mengambil gambar ke depan perwira tsb, ada banyak massa yg tegang dan seperti bersiap. Dari kondisi wajah, senjata yg dibawa dan background gedung di belakang massa tsb saya bisa mengenali bahwa itu di Indonesia, lengkap dgn coretan2 perlawanan.
    Shot pindah ke belakang mobil sedan yg didepannya ada perwira yg berusaha berkomunikasi dgn massa didepannya.
    Dalam shot ini terlihat dua tentara muda yg saling berbincang di belakang mobil tsb, sepertinya mereka ini ajudan dan sopir si perwira tadi.
    Kemudian ajudan yg di sebelah kanan mengambil rokok, dan menawarkan kepada rekannya yg disebelah kiri. Rupanya rekan yg sebelah kiri tdk mempunyai korek api dan meminta korek di rekannya yg memberi rokok tadi.
    Kemudian ajudan yg sebelah kanan merogoh kantong bawah seragamnya, terambil lah korek tsb yg celakanya ternyata ada granat yg ikut terambil dan akan jatuh, segera disaut granat tsb agar tidak jatuh ke tanah, apesnya granat tsb jatuh dan yg sebelah kanan menunjukkan ke rekannya bahwa tanpa sengaja pin granat tsb sudah tercabut.
    Sontak mereka panik, dan berusaha meraih granat yg jatuh tsb. Akan tetapi apes rupanya granat tsb menggelinding di bawah mobil menuju ke depan.
    Ajudan yg sebelah kiri berusaha meraih granar tsb dari sisi kiri mobil. Sedangkan yg kanan berusaha meraih granat tsb dari sisi belakang mobil dgn cara tiarap. Tapi karena mobil sedan jaman dulu itu besar dan lebar maka"BUM!!!! ", granat tadi meledak. Selanjutnya terjadi chaos, dan rupanya kameraman menyelamatkan diri karena situasi yg membahayakan. Dan film dokumenter tsb berakhir.
    Sepanjang film tsb ada narasinya, tapi sepertinya bukan bahasa inggris, tetapi pada saat mengucapkan nama "Mallaby" itu saja yg bisa saya fahami.
    Itulah yg saya saksikan, dalam film dokumenter yg saya saksikan, yg secara tidak sengaja muncul di beranda saya. Yg saya sesalkan, saya adalah seorang yg gaptek, gak tau caranya menyimpan video, atau menyalin linknya. Mohon maaf atas kebodohan saya tsb.
    Kalo dikatakan seorang pemuda menembak Brigjend Mallaby, saya tidak melihatnya, dan lagi pada saat kameramannya mengambil shot ke massa yg berusaha ditenangkan tsb, saya lihat massa tsb siaga tapi membawa senjata seadanya, seperti parang, golok dan memang ada bambu runcing tapi tdk saya lihat ada yg membawa senjata api. Ya mungkin pejuang tidak mau senjata api yg mereka rampad dari jepang nanti dilucuti, mungkin antisipasi kalau keadaan memburuk apa yg mau dipakai utk melawan?
    Itulah yg saya saksikan di film dokumenter tsb, silahkan disimpulkan sendiri.

    • @fau2490
      @fau2490 Год назад +1

      Mallaby tewas bukan terkena senjata api, akan tetapi kepalanya dikepruk(dipukul)pakai batu. Demikian yang saya dengar dari berbagai sumber. Anda juga dpat mengikuti ceramah Gus Muwafiq ada yang membahas kematian Mallaby. Nwun

    • @Desmi1268
      @Desmi1268 Год назад +1

      Malaby terbunuh dgn luka tembak didada kiri dr jarak dekat. Tetapi setelah itu sang penembak Malaby justru disalahkan Pemerintahan di Jakarta Krn merusak perundingan yg sedang berlangsung dan pengeboman Surabaya.

  • @pauljohn6550
    @pauljohn6550 Год назад

    bukti nyata apa yg disebut GURKHA dibanding pasukan INDONESIA hanya lah cemen.
    GURKHA pantasnya lawan PRAMUKA.

  • @verryanggriawan8910
    @verryanggriawan8910 Год назад +16

    Surga untuk para pahlawan kemerdekaan

  • @dennyfanpani.
    @dennyfanpani. 2 года назад +2

    Pekik ALLLAHU AKBAR bung Tomo yg membakar semangat para pejuang surabaya

  • @dunnahmad1667
    @dunnahmad1667 Год назад +1

    Hebat insting para pemuda dulu.. Semua orang pun pasti akan melakukan hal yg sama seperti mereka. Ketika ada orang yang membawa garong masuk ke rumah kita, ingin menggarong kembali isi rmh kita, lantas si garong petantang petenteng menyuruh kita menyerah. Alasan apa kita harus menyerahkan rmh kita ?? Mending tempur sampai mati ! inshaAlloh Sahid karena mempertahankan tanah air sendiri...

  • @broudhe0074
    @broudhe0074 2 года назад +3

    Bangsa eropa kalau terjepit gitu berunding taktik untuk menahan pemimpin perlawanan jika perundingan buntu gak ada titik temu 😁😁

    • @iwenxdoier3740
      @iwenxdoier3740 2 года назад

      Mungkin lebih terkhusus ke pihak sekutu

  • @alva72nashir3
    @alva72nashir3 6 месяцев назад +1

    dari raut wajahnya para pejuang ini sangat pemberani

  • @suhanamola6175
    @suhanamola6175 Год назад

    jenderal di negaranya inggris,tp.tdk.berlaku jabatannya di perang 10 nov.surabaya,alfatikha utk.para pahlawan yg.gugur dlm.pertempuran Surabaya.

  • @zenfujianto195
    @zenfujianto195 Месяц назад

    Inggris mengakui kekalahan perang 10 November 1945 di Surabaya karena 2 jendral nya tewas.

  • @alifsantonu7115
    @alifsantonu7115 2 года назад +4

    bahas pertempuran merebut irian barat min 🔥

  • @Anjas_El_Betawi
    @Anjas_El_Betawi Год назад

    Di film Sang kiyai , yg membunuh jendral malaby adalah seorang santri KH Hasyim Asy'ari

  • @AldiPasbar-b6h
    @AldiPasbar-b6h 17 дней назад

    Arek2 suroboyo melawan tentara inggris dan belanda karena mengingkari janjinya bahwa surabaya akan di ambil alih oleh arek2 suroboyo dan dari pada itu tentara inggris menyebarkan pamlet2 yang berisi aturan bahwa semua pejuang atau arek2 suroboyo untuk menyerah bendera putih tapi arek2 suroboyo marah besar dan darahnya mendih kecewa bahwa harga dirinya sudah di injak2 oleh tentara inggris itu.makanya menyerang jendral s.malabby di jembatan merah itu terjadilah pertempuran yg dasyat antara arek2 suroboyo dg tentara inggris itu.pada tanggal 27 sampai 10 1945,dan sekarang menjadikan tgl. 10 november di peringati sebagai hari pahlawan.

  • @bilalverguson8015
    @bilalverguson8015 Год назад +3

    Inilah sejarah indonesia yang begitu hebat dalam peperangan tak pernah takut pada negara manapun. Bukti terbentuk nya negara NKRI penuh pengorbanan.

  • @Egaliter156
    @Egaliter156 Год назад +1

    Diseputar waktu yg sama terjadi Pertempuran Ambarawa Jateng pimpinan Letkol Isdiman yg kemudian karena gugur digantikan Kolonel Soedirman ( a.k.a Jenderal Soedirman ), mengusir pasukan Inggris Sekutu pimpinan Brigadir Bethell yg diboncengi tentara Nica Belanda. Dengan menggunakan taktik perang "Supit Urang" akhirnya pd tgl 15 Desember 1945 Inggris & Nica berhasil dipukul mundur keluar dari Ambarawa balik kedalam Kota Semarang.

  • @gionosoko275
    @gionosoko275 Год назад +1

    Terus berkarya terus berbuat baik terus maju untuk rantai emas Indonesia giono Soko Cungkup pucuk

  • @iwanmelodycdeathmetal2142
    @iwanmelodycdeathmetal2142 8 месяцев назад

    Heran sama Si Karno, ngapain datang bak pahlawan kesiangan.., Kong kalikong malah barengan sama musuh.., untung saja rakyat ttp gk percaya dgn diplomasi palsu Si Inggris, untung jg gk lama dia menjabat presiden RI, udah di ganti sama Soeharto.

  • @papaapriantoro3446
    @papaapriantoro3446 Год назад +1

    Koreksi ya..... mallaby berpangkat Brigadir ( kolonel senior ) brigadir berada diatas kolonel dan dibawah brigjend. Tapi setelah era tahun 50 an, sistem kepangkatan ini dihapus oleh inggris.
    Jika anda visit ke makam mallaby, nisan tertulis Brigadir Mallaby 🙏

  • @Cepianto
    @Cepianto 23 дня назад

    Enak si Jokowi dan keluarga nya ngak pernah berjuang, bahkan kakek neneknya.. Menguasai Indonesia seenaknya dewe.,

  • @ghofarismail7998
    @ghofarismail7998 Год назад +1

    Masih tetap enak didengar info nya. Meskipun sdh diposting lama..
    Nice info min 👍👍😁

  • @irawanheru9785
    @irawanheru9785 2 года назад +4

    Salam hormat dan cinta kami untuk rakyat surabaya dari Karawang-Bekasih. ❤️❤️

  • @IQBALALIF-bl5ng
    @IQBALALIF-bl5ng Год назад

    Antisipasi para antek2 jendral malaby yg tersisa di indonesia dengan jiwa raga dan darah pribumi yg mengalir dari luluhur kami siap siaga tanpa pamrih demi NKRI tercinta

  • @juraganjagung7613
    @juraganjagung7613 3 месяца назад

    Disinilah peran Mobrig cikal bakalnya Brimob bersama arek arek Suroboyo

  • @callisto130
    @callisto130 2 года назад +1

    Modaroo,,jangan pernah percaya dg tipudaya penjajah..

  • @Zaprankalima
    @Zaprankalima Год назад +1

    Terimakasih pahlawanku smga pengorbanan mu mnjadikan mu penghuni sorga abadi .. Kami smua brdoa smga Allah angakat derajat mu kelak dan mnjadi ahli sorga krena baktimu

  • @Pawpaww777
    @Pawpaww777 2 года назад +2

    Satu2 nya jendral sekutu yg tewas di medan perang

  • @mardanidani4960
    @mardanidani4960 Месяц назад

    terima kasih kepada pemuda yang menembak malaby semoga amal ibadah di terima di sisi Allah

  • @MrAkusukamusik
    @MrAkusukamusik Год назад +1

    Para Raja bertahta di Jakarta, para kesatria berjaga2 di Soerabaya...

  • @suratman6258
    @suratman6258 2 года назад +2

    Bagus sekali min bahas ini sangat penting utk anak anak muda biar mereka mendengar sejarah pahlawan kita dulu
    Mantap

  • @adigustianto5070
    @adigustianto5070 Год назад

    Itu telpon gede banget ya durasi ke 4: 59 segede sepatu bot 😂😂😂

  • @cakslamet7457
    @cakslamet7457 Месяц назад +1

    Pada september 1945, tentara sekutu datang ke Batavia membuat risau Presiden Sukarno, maka para pemimpin negara bermusyawarah bgmn mempertahankan RI yg baru saja lahir, secara matematis jika melawan sekutu tidak mungkin, baik senjata maupun personil tentara tdk memadai, akhirnya Bung Karno mengutus utusan ke Jombang untuk meminta fatwa kpd Hadrotus Syeikh M.Hasyim Asy'ari, tentang bgmn hukumnya membela negara Indonesia yg notabene negara Pancasila, bukan negara islam..

    • @cakslamet7457
      @cakslamet7457 Месяц назад +1

      Kemudian KH.Hasyim Asy'ari mengundang Ulama' se Indonesia untuk membahas Soal yg diberi Pak Karno tsb. Para Kiai bermusyawarah sampai beberapa hari, lalu pada tanggal 22 Oktober 1945, NU yg dipimpin KH. Hasyim Asy'ari mengeluarkan Resolusi Jihad.

    • @cakslamet7457
      @cakslamet7457 Месяц назад +1

      Isi Resolusi Jihad :
      1. Perang membela negara Indonesia hukumnya adalah Fardlu 'Ain
      2. Orang yg mati dalam membela Indonesia adalah Mati Syahid
      3. Orang yg membantu penjajah asing adalah Bughot/Pengkhianat, boleh dibunuh.

    • @cakslamet7457
      @cakslamet7457 Месяц назад +1

      Lalu, KH. Hasyim Asy'ari bersama KH. Wahab Hasbulloh membentuk Laskar Hizbulloh, sementara KH. Mansyur membentuk Laskar Sabilillah. Semua anggotanya adalah Santri-santri Pondok Pesantren, Seluruh Laskar dipimpin oleh seorang Panglima Perang yg bernama KH. Abbas Buntet Cirebon..
      Mbah Hasyim juga ikut mengkoordinir pasukan setiap hari, bahkan setiap waktu.., bahkan, beliau wafat juga gara2 kaget saat Markas Hizbulloh di Malang jatuh saat agresi Belanda,,

    • @cakslamet7457
      @cakslamet7457 Месяц назад +1

      Sebelum perang 10 Nopember 1945, Bung Tomo, pergi ke Jombang menemui KH.Hasyim Asy'ari, untuk meminta izin membacakan Resolusi Jihad pada Khalayak Ramai, dan KH. Hasyim Asy'ari pun merestui. Akhirnya, setelah berhasil merebut stasiun RRI Surabaya, Bung Tomo lalu berpidato berapi api seperti yg sering qt saksikan sampai saat ini...

    • @cakslamet7457
      @cakslamet7457 Месяц назад +1

      Para Muslimat NU juga berperan penting, mereka juru masak, untuk para pejuang. Bung tomo dan Arek2 Suroboyo gak bakal bisa berjuang kalo tidak ada nasi bungkus yg disiapkan oleh ibu2 Muslimat. Bahkan ibu2 ini juga ikut merawat para pejuang yg luka-luka..
      Al -Fatihah buat semua syuhada' bangsa.... Al-fatihah 7X.

  • @papahizqil1503
    @papahizqil1503 Год назад

    Bung Tomo : Allohu Akbar Allahu Akbar Allahu Akbar
    Merdeka 🇲🇨 !!!!

  • @limzimri7433
    @limzimri7433 2 года назад +2

    Selamat hari Pahlawan 10 November 2021

  • @taqijjm9338
    @taqijjm9338 2 года назад +2

    Akhirnya Mimin bahas sejarah perjuangan Indonesia lagi👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍

  • @elmart17channel90
    @elmart17channel90 Год назад +1

    Seru nih

  • @ridoajah9867
    @ridoajah9867 6 дней назад

    Siapa yg eksekusi malabi ya,coba ada cctv ya

  • @AdiWirajaya-ux5rj
    @AdiWirajaya-ux5rj Год назад

    600 tentara England tewas.... mampus

  • @andriridhoy1578
    @andriridhoy1578 Год назад +1

    Mantap jos gandos

  • @senomadiun
    @senomadiun Год назад

    Alhamdulillah modar jenderal imperialisme

  • @andriksmanguni8905
    @andriksmanguni8905 Год назад

    Westerling sdh dibahas belum ya min?

  • @GustiGusti-ch2fu
    @GustiGusti-ch2fu Год назад

    pertanyaannya siapa kah pemuda itu dan apakah mati kena granat...

  • @johnheri4740
    @johnheri4740 Год назад

    Bongkar kuburannya suruh pindahkan ke Inggris bumi Pertiwi tidak menerima kaum penjajah

    • @sulistiowatisuyoto7979
      @sulistiowatisuyoto7979 Год назад +1

      Kalau dibawa ke inggris, anak cucu kita tidak punya bukti bahwa ada jenderal inggris yg dibunuh pejuang Indonesia saat pertempuran yg sangat heroik di Surabaya.

  • @mahbubjunaidi5026
    @mahbubjunaidi5026 Год назад

    Perang Surabaya ada habis ya jadi cukong inggris

  • @kindirazifarabi
    @kindirazifarabi Год назад

    sekali lagi....sukarno dak bisa ngapa ngapain...

  • @Dieselpowermusik
    @Dieselpowermusik Год назад +2

    Terimakasih informasinya. Membuat generasi muda mengetahui perjuangan para pemuda di jaman kemerdekaan ❤

  • @identitycrisisplus60
    @identitycrisisplus60 Год назад

    Menit 3.07 si tampan dan pemberani 👑

  • @imammaarifarif4388
    @imammaarifarif4388 Год назад

    Orang eropa penjajah imperialisme

  • @nasiralhamdal6819
    @nasiralhamdal6819 6 месяцев назад

    di granat oleh pemuda anshor

  • @chanelku4806
    @chanelku4806 Месяц назад

    Momentnya pas 17 Agustusan

  • @SukimanBinrikin
    @SukimanBinrikin Год назад

    Ada presiden Sudirman?.

  • @aresaxe5958
    @aresaxe5958 Месяц назад

    Malabi di bikin keok di indonesia.

  • @rostina5330
    @rostina5330 2 года назад +2

    mantap min bahas sejarah indonesia sering sering ya👍

  • @mastri7528
    @mastri7528 Год назад +2

    mereka semua adalah pahlawan negara ini🔥

  • @juraganjagung7613
    @juraganjagung7613 3 месяца назад

    M Jasin salah satu Pahlawan Nasional yg tdk bisa kita lupakan perannya di saat pertempuran 10 November di Surabaya JASMERAH

  • @yunusagustianus9947
    @yunusagustianus9947 Год назад

    Sukarno bukan pahlawan RI