CARA MENGGABUNGKAN PIPA PDAM DENGAN PIPA DARI TANDON/TORN

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 10 сен 2024
  • Beberapa kesalahan sering terjadi ketika menggabungkan pipa dari PDAM dengan pipa dari TANDON yg bersumber dari Sanyo. Kesalahan penyambungan ini berakibat pemakaian air yg tadinya ingin praktis malah menjadi merepotkan. Maka berikut ini kami sampaikan tutorial cara penggabungan yg baik dan benar.

Комментарии • 12

  • @YoutuberK264
    @YoutuberK264 10 месяцев назад

    Wa'alaikumsalam warahmatullahi wabarahkatuh, hadir pak utk nyimak

  • @cahbrebestulen6297
    @cahbrebestulen6297 10 месяцев назад

    BREBES nyimak pak mantri..

  • @indrayana853
    @indrayana853 10 месяцев назад

    Pd gambar ke 3 .....ada baiknya air pompa terhubung langsung ke kran2.
    Sebab bila PAM mati total maka air pompa dpt mengisi toren dan langsung ke kran2.
    Tentu saja pompa hrs ada pressure switch.

  • @KETUABESILOGAMBEKAS
    @KETUABESILOGAMBEKAS 10 месяцев назад

    Assalamualaikum
    SANYO tersumbat sumbat waktu naik air kenapa kawan dan makasih udah berbagi ilmu

    • @mantrisanyochannel3962
      @mantrisanyochannel3962  10 месяцев назад

      Saya kurang paham dg istilah tersumbat sumbat. Coba jelaskan dg detail, barangkali sy bisa membantu mencarikan solusi.

  • @tradersejati4806
    @tradersejati4806 10 месяцев назад

    Kalau sanyo mati sendiri karena air sumur asat, apa bisa dibilang kobong/hangus?
    Dinyalakan lagi gak keluar airnya.
    Apa masih bisa dipakai lagi?

    • @mantrisanyochannel3962
      @mantrisanyochannel3962  10 месяцев назад

      Biasanya, pompa air ketika hidup tetapi tdk mengeluarkan air akan terjadi panas. Panas itu akan menyebabkan masalah pd spul dinamo. Dan biasanya pompa yg suka mati sendiri ketika spul dinamonya panas, itu sering terjadi pd pompa Shimizu.
      Ketika dinyalakan lagi tdk mengalir, itu karena ada kekosongan air di pipa hisap.