Bapak ini memberi ilmu gratis buat anak bangsa..perlu di apresiasi...saya doakan bapak sekeluarga diberi kesehatan dan kemakmuran oleh allah ta'ala...amiin...terima kasih banyak ilmu nya pak zulfiadi...tuhan yang maha esa akan membalas semua kembali dengan nilai kebaikan berlipat buat bapak
Yang tak kalah Penting Suport dari Negara untuk pribadi atau Kelompok yang berkenan mengembangkan Penelitian Metalurgi di INDONESIA berkenaan dengan Sumber Daya Alam Logam yang ada di Negeri Ini .... Nenek Moyang kita mempunyai Peninggalan Budaya Logam Unik seperti Keris , alat musik dari Logam seperti Gamelan yang tidak dimiliki oleh bangsa Lain di Dunia .... Literatur2 Pengolahan Logam Zaman Kerajaan kemungkinan banyak di Curi Oleh Belanda meski ini Perlu di Buktikan !!! Tapi kita Punya peninggalan Budaya Pengolahan Logam yang Unik tidak terbantahkan
Terima Kasih Pak Zulfiadi Zulhan untuk pencerahan ilmu metalurgi nya. Semoga semangat terus dalam menceradaskan anak bangsa Indonsia. Jika berkenan mohon diberikan pencerahan cara proses Nikel laterit dengan menggunakan mesin / proses produksi secara sederhana
salam kenal prof Zulfiadi Zulhan, Hanny Bimantara tambang metalurgi juga..sekarang di SNF, kami supply flokulan di 3 HPAL yg ada di Indonesia, kalo ada mahasiswa nya yg mau TA di area solid liquid separation, MHP precipitation (ada problem colloidal misalnya pak), CCD meningkatkan U/F tentunya , atau rheology di pre leach...kami bisa bantu supply reagents nya, flokulan, koagulan, dan juga mungkin bantu design mini thickeners nya...
Terima kasih Pak Hanny... kita sdh sering komunikasi di WAG Met ITB. Baik... mengenai proses HPAL ini, saya sdh teruskan ke Pak Zaki yg mendalami hidrometalurgi. Saya ditugaskan pada proses pirometalurgi. Terima kasih...
Terima kasih infonya pak zulhan 🙏🏻 setelah saya diterima di perusahaan smelter ferro nikel untuk pengolahan limbah nikel sebagai bahan baku bata dll. Saya sanga tertarik untuk mencari informasi tentang sistem pemurnian bijih nikel. Sehat selalu pak 👍🏻
Selamat siang pak, izin bertanya untuk pengujian nikel hidroksida, ferrochrom, nikel matte, cobalt, stainlessteesl baiknya menggunakan alat apa ya? Terima kasih🙏
Mau tanya pak, faktor apa yg mempengaruhi agak produksi bisa di tingkatkan , contoh kalau misal ferronikel yg di rencanakan 100 ton perhari, faktor apa yg harus di tingkatkan
Good day Pak Zulfiadi, apa kabarnya? Semoga selalu diberikan kesehatan sehingga dapat terus berkontribusi terhadap kecerdasan kita semua 🙏 Pak, in summary, apakah dalam proses pengolahan nikel terdapat proses wet filtration di dalamnya? Apabila iya, diproses mananya ya? Terima kasih 🙏
Kupola/tanur tinggi untuk peleburan apa? Jika untuk nikel, penambahan fluk sangat bergantung pada komposisi kimia bahan baku (bijih nikel). Yang umum ditambahkan adalah batu kapur atau kapur bakar. Jumlah penambahan sangat bergantung pada komposisi kimia bijih nikel. Selain itu, CaF2 (fluorit atau flusspar) juga sering ditambahkan.
Pak Zulhan, terima kasih penjelasannya. Berarti kita harus menunggu beroperasinya HPAL agar dpt memperoleh value yg maksimal dr limonit yah pak? Namun benarkah teknologi HPAL ini sangat sulit dan besar kemungkinannya utk gagal?
Benar Pak... HPAL dapat mengolah bijih nikel laterit tipe limonit. HPAL sudah beroperasi dengan baik di beberapa tempat di negara lain, termasuk Filipina dan PNG. PT HPL juga sudah mulai mengoperasikan HPAL di P. Obi ... kita tunggu hasilnya... mudah2-an dapat beroperasi dengan baik....
Pada prinsipnya bisa saja, tetapi banyak permasalahan, salah satu diantaranya adalah terjadi pembentukan clinker/chunk/akreasi di dalam rotary kiln. Produk setelah rotary kiln kemudian diremuk / digerus dan dipisahkan dengan magnetic separator.
@@gracelunanda101 Untuk RKEF nikel, produk samping yang paling besar adalah slag. Slag dapat dimanfaatkan untuk material konstruksi termasuk untuk jalan. Selain itu, dihasilhakn juga debu, tetapi debu diharapkan disirkulasikan kembali ke proses, mungkin ada debu sedikit yang keluar dari cerobong jika alat penanganan debu tidak dipasang dengan baik. Emisi ke udara adalah gas SOx dan NOx tapi umumnya masih dibawah ambang batas. SOx ini berasal dari bahan bakar (batubara / MFO). Gas CO2 jelas terbentuk karena reaksi pembakaran dan juga reduksi nikel oksida serta besi oksida dengan karbon dari batubara atau semikokas. Gas CO2 ini pada dasarnya mirip dengan gas yang dihasilkan oleh HIDUNG MANUSIA yang setiap saat bernafas. Memang saat ini, gas CO2 ini dicurigai meningkatkan temperatur muka bumi yang suatu saat harus dikurangi.
Bapak ini memberi ilmu gratis buat anak bangsa..perlu di apresiasi...saya doakan bapak sekeluarga diberi kesehatan dan kemakmuran oleh allah ta'ala...amiin...terima kasih banyak ilmu nya pak zulfiadi...tuhan yang maha esa akan membalas semua kembali dengan nilai kebaikan berlipat buat bapak
Baru kali ini saya benar2 mudah paham keseluruhannya. Terimakasih pak, saya yg masih kerja d smelter IMIP akhirnya memahami maksud dr proses2
Terima kasih Pak Zul semoga menjadi pahala yang semakin dilipatkan gandakan Allah
Yang tak kalah Penting Suport dari Negara untuk pribadi atau Kelompok yang berkenan mengembangkan Penelitian Metalurgi di INDONESIA berkenaan dengan Sumber Daya Alam Logam yang ada di Negeri Ini ....
Nenek Moyang kita mempunyai Peninggalan Budaya Logam Unik seperti Keris , alat musik dari Logam seperti Gamelan yang tidak dimiliki oleh bangsa Lain di Dunia ....
Literatur2 Pengolahan Logam Zaman Kerajaan kemungkinan banyak di Curi Oleh Belanda meski ini Perlu di Buktikan !!!
Tapi kita Punya peninggalan Budaya Pengolahan Logam yang Unik tidak terbantahkan
Sehat selalu Pak Zulfiadi sekeluarga, Semoga Allah tetap beri keberkahan dunia akhirat
siaap pak, bumi Indonesia diolah untuk sebesar-besar manfaat dan kemakmuran bangsa
terimkasih Ilmunya Pak, sehat dan sukses
Indonesia tidak pernah kekurangan orang pintar....tapi kekurangan politisi pintar.
mantab
ilmu yang bermanfaat
trimakasih ilmunya pak Zulfiadi. Sehat selalu pk.
Terima Kasih ilmunya, sehat selalu Pak, keren...
Terima Kasih Pak Zulfiadi Zulhan untuk pencerahan ilmu metalurgi nya. Semoga semangat terus dalam menceradaskan anak bangsa Indonsia. Jika berkenan mohon diberikan pencerahan cara proses Nikel laterit dengan menggunakan mesin / proses produksi secara sederhana
Seru nih informasi
pas udah lulus jadi lebih paham dan menarik matakuliahnya
TERIMAKASIH PAAAAK ILMUNYA
Terima kasih banyak Pak Zul 🙏
Terima kasih pak, saya kerja di nickel mining tapi baru tahu ini 😁😁
Terimakasih Pak atas ilmunya 🙏🏻🙏🏻🙏🏻
saya sub pak ikut belajar 👏🙇
Alhamdulillah
terima aksih pak Zulfiadi
salam kenal prof Zulfiadi Zulhan, Hanny Bimantara tambang metalurgi juga..sekarang di SNF, kami supply flokulan di 3 HPAL yg ada di Indonesia, kalo ada mahasiswa nya yg mau TA di area solid liquid separation, MHP precipitation (ada problem colloidal misalnya pak), CCD meningkatkan U/F tentunya , atau rheology di pre leach...kami bisa bantu supply reagents nya, flokulan, koagulan, dan juga mungkin bantu design mini thickeners nya...
Terima kasih Pak Hanny... kita sdh sering komunikasi di WAG Met ITB. Baik... mengenai proses HPAL ini, saya sdh teruskan ke Pak Zaki yg mendalami hidrometalurgi. Saya ditugaskan pada proses pirometalurgi. Terima kasih...
@@zulfiadizulhan1830 iya prof aku akan ketemu prof Zaki..udah pernah juga ngobrol dg beliau...pas nya dg prof Zaki ya
@@hannybimantara4366 ya Pak Hanny... hidrometalurgi dgn Pak Zaki
Terima kasih infonya pak zulhan 🙏🏻 setelah saya diterima di perusahaan smelter ferro nikel untuk pengolahan limbah nikel sebagai bahan baku bata dll. Saya sanga tertarik untuk mencari informasi tentang sistem pemurnian bijih nikel. Sehat selalu pak 👍🏻
Mudah2-an berguna...
Selamat siang pak, izin bertanya untuk pengujian nikel hidroksida, ferrochrom, nikel matte, cobalt, stainlessteesl baiknya menggunakan alat apa ya? Terima kasih🙏
Terimakasih ilmunya 🙏🙏
Sama2... mohon maaf, materi2 tersebut masih jauh dari kesempurnaan....
Mau tanya pak, faktor apa yg mempengaruhi agak produksi bisa di tingkatkan , contoh kalau misal ferronikel yg di rencanakan 100 ton perhari, faktor apa yg harus di tingkatkan
Good day Pak Zulfiadi, apa kabarnya? Semoga selalu diberikan kesehatan sehingga dapat terus berkontribusi terhadap kecerdasan kita semua 🙏
Pak, in summary, apakah dalam proses pengolahan nikel terdapat proses wet filtration di dalamnya? Apabila iya, diproses mananya ya?
Terima kasih 🙏
Terima kasih atas materi pengolahan Nickel nya Pak Zulham 🙏
Apakah saya bisa minta materinya Pak 🙏
Pak.. Boleh tau... Pada kedalaman berapa meter untuk kedalaman galian.. Kita bisa sampai pada biji nikel saprolite...
Tapi knp dalam bisnis limonite harganya lebih murah di banding dengan saprolite dari penjualan MT? Semoga di jawab🙏
Bang mau tanya bagaiamana sih cara mengetahui kadar air dari saprolit dan begaiamana cara menghitumnya
Pak zulhan, mau tanya dong. Proses mengubah nickel matte menjadi nickel sulphate menggunakan teknologi apa ya?
Hidrometalurgi
Pak zulham izin bertanya, jika ingin mendapatkan bijih nikel laterit yang jual dimana ya pak? Saya butuh untuk tugas akhir saya pak🙏
p zulham mau tanya kalau untuk fluk waktu matrial masuk tanur tinggi/cupola apa saja agar logam cairnya lancar keluar...terimakasih🙏🙏🙏
Kupola/tanur tinggi untuk peleburan apa? Jika untuk nikel, penambahan fluk sangat bergantung pada komposisi kimia bahan baku (bijih nikel). Yang umum ditambahkan adalah batu kapur atau kapur bakar. Jumlah penambahan sangat bergantung pada komposisi kimia bijih nikel. Selain itu, CaF2 (fluorit atau flusspar) juga sering ditambahkan.
Pak Zulfiadi,mau tanya pak brp banyak pemakaian batu kapur per 1 ton nickel ore,dan pemakaian batu kapur mana yg lebih banyak di RKEF atau HPAL?tks
terimaksih
Sama2 Pak Lukman...mudah2-an bermanfaat.
Pak Zulhan, terima kasih penjelasannya. Berarti kita harus menunggu beroperasinya HPAL agar dpt memperoleh value yg maksimal dr limonit yah pak? Namun benarkah teknologi HPAL ini sangat sulit dan besar kemungkinannya utk gagal?
Benar Pak... HPAL dapat mengolah bijih nikel laterit tipe limonit. HPAL sudah beroperasi dengan baik di beberapa tempat di negara lain, termasuk Filipina dan PNG. PT HPL juga sudah mulai mengoperasikan HPAL di P. Obi ... kita tunggu hasilnya... mudah2-an dapat beroperasi dengan baik....
@@zulfiadizulhan1830 terima kasih penjelasannya pak
Sgt bermanfaat pak utk mempejari lebih dlm utk nikel #slm pencari kerja
Pak , mau tanya, apakah bisa bijih nikel limonite diproses secara pyrometalurgy? Spt rotary kiln, . Apa kendalanya? Terima kasih sebelumnya.
Pada prinsipnya bisa saja, tetapi banyak permasalahan, salah satu diantaranya adalah terjadi pembentukan clinker/chunk/akreasi di dalam rotary kiln. Produk setelah rotary kiln kemudian diremuk / digerus dan dipisahkan dengan magnetic separator.
Pak, mau tanya... untuk penggunaan metode RFEK, limbah proses yg ditimbulkan apa saja ya pak? Selain slag?
@@gracelunanda101 Untuk RKEF nikel, produk samping yang paling besar adalah slag. Slag dapat dimanfaatkan untuk material konstruksi termasuk untuk jalan. Selain itu, dihasilhakn juga debu, tetapi debu diharapkan disirkulasikan kembali ke proses, mungkin ada debu sedikit yang keluar dari cerobong jika alat penanganan debu tidak dipasang dengan baik. Emisi ke udara adalah gas SOx dan NOx tapi umumnya masih dibawah ambang batas. SOx ini berasal dari bahan bakar (batubara / MFO). Gas CO2 jelas terbentuk karena reaksi pembakaran dan juga reduksi nikel oksida serta besi oksida dengan karbon dari batubara atau semikokas. Gas CO2 ini pada dasarnya mirip dengan gas yang dihasilkan oleh HIDUNG MANUSIA yang setiap saat bernafas. Memang saat ini, gas CO2 ini dicurigai meningkatkan temperatur muka bumi yang suatu saat harus dikurangi.
Terima kasih banyak pak Zul... belajar banyak dr paparan bapak... sukses dan sehat selaluu🙏
Bagaimana mau maju pak. Penambang rakyat aja d tangkapin pak.. 😂
Terima kasih ilmunya pak