PENELUSURAN | MAKAM KEMBAR | WALI PITU | BALI

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 7 сен 2024
  • Makam Keramat Kembar Karangasem terletak di Desa Bungaya Kangin, Kecamatan Bebandem, Kabupaten. Karangasem(Amlapura), Bali. Makam keramat tersebut berada tidak jauh dari Jalan Raya Subangan arah ke utara, jalan tembus menuju ke Singaraja dari Desa Temukus. Dari Singaraja berjarak ± 6-7 km.
    Di dalam satu cungkup makam kembar tersebut terdapat makam tua/kuno berjajar dengan makam Ali bin Zainal Abidin al-Idrus. Menurut masyarakat, makam kuno inilah yang dikeramatkan sejak zaman dahulu. Makam ini diperkirakan berusia 350-400 tahun. Adapun mengenai nama, sejarah, dan dari mana asalnya, tidak satu pun yang tahu, bahkan juru kuncinya pun tidak tahu. Sebagian kalangan menyebutkna bahwa makam ini adalah makam dari Syekh Maulana Yusuf al-Baghdi al-Maghribi.
    Pada tahun 1963 M, Gunung Agung meletus dan mengeluarkan lahar panas, menyemburkan batu besar dan kecil serta abu yang menjulang tinggi di angkasa, menyebar ke seluruh Pulau Bali, bahkan sampai ke wilayah Jawa Timur. Cuaca menjadi gelap gulita, siang hari berubah menjadi gelap pekat, lampu mobil yang terang yang biasa digunakan untuk jarak jauh tidak dapat menembus kepekatan hujan abu tersebut. Ini menunjukkan betapa hebat dan dahsyatnya letusan dan semburan yang dimuntahkan oleh Gunung Agung. Sebagian desa porak poranda, banyak rumah roboh, pohon-pohon besar banyak yang tumbang, hujan pasir dan batu kerikil telah menggenangi pulau Bali. Uniknya, Makam Syekh Maulana Yusuf al-Baghdi yang di atasnya tertumpuk susunan batu merah yang ditata begitu saja tidak diperkuat dengan semen pasir dan kapur, tidak berubah sedikit pun, bahkan tidak sebutir pasir pun yang mampu menyentuhnya.
    ==========================================================================
    MAKAM MURID SUNAN GUNUNG JATI YANG MENJADI WALI DI BALI : • PERJALANAN !! SYECH AB...
    MAKAM HABIB ALI BAFAQIH WALI 7 BALI : • PERJALANAN !! KE MAKAM...
    PENDAKIAN 3 JAM GUNUNG TAPAK BEDUGUL MENUJU MAKAM HABIB UMAR BIN YUSUF AL-MAGHRIBI : • Jejak Spiritualitas Ha...
    MAKAM WALIYULLAH HABIB ALI BIN ABU BAKAR BIN UMAR AL-KHAMID : • MAKAM WALIYULLAH HABIB...
    MAKAM PANGERAN MAS SEPUH WALI 7 BALI : • Petualangan Spiritual ...
    ==========================================================================
    Follow Akun Kami
    IG : @seratnusantaraindonesia
    FB : / seratnusantara
    YT : / seratnusantara
    =========================================================================
    #seratnusantara #wali7 #makamkembar #karangasem #jejakmisteri #makamkeramat

Комментарии • 15

  • @why_jombang
    @why_jombang 7 месяцев назад

    Yik kadir❤ salam dari jombang yik ❤

  • @ahmadzakiauliya7177
    @ahmadzakiauliya7177 4 года назад

    Wah menarik

  • @hanifjatmiko3149
    @hanifjatmiko3149 3 года назад +1

    Alhamdulillah sdh sampai bali. Sya niat untuk Ziaroh kemkam Syech Maulana Yusuf

  • @ismailvixion6111
    @ismailvixion6111 2 года назад +1

    Lanjut

  • @zulkifly.Official
    @zulkifly.Official 4 года назад

    Mantap

  • @dellaputri9566
    @dellaputri9566 4 года назад

    Semangat

  • @hemamalini7843
    @hemamalini7843 2 года назад

    alhamdulilah saya sudah ke sana ..

  • @Mr.Ganteng
    @Mr.Ganteng 3 года назад

    Izin di bekasi ada makam embah kumpi manis raden bentar di wilayah Bintara.

    • @SeratNusantara
      @SeratNusantara  3 года назад

      semoga suatu saat bisa sodaraku, Trimakalasih infonya🙏

  • @alghautama1903
    @alghautama1903 11 месяцев назад

    Ngapunten min, makam sayyid yusuf sanes yg tinggi itu. Niku makamnya habib zainal abidin juru kunci awal makam sayyid yusuf al maghribi. Makam sayyid yusuf disitu juga tapi yang paling kecil. Kok tahu? Karena sayyid yusuf buyut misan saya, beliau menantu sayyid muhammad naim al baghdadi. Gelar al bagdadi di nama beliau itu dinisbatkan ke mertuanya, padahal ndak gitu harusnya, aslinya cuman al maghribi saja. 😂

    • @Agus628
      @Agus628 7 месяцев назад

      Maksudnya gimana? Yg kecil yg mana?

  • @VivoY-nf2yi
    @VivoY-nf2yi 3 года назад +1

    Makam habib ali zaenal abidin