Rahasia Rumus Logika di Microsoft Excel | Cara Membaca Rumus

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 14 окт 2024
  • Rahasia Rumus Logika di Microsoft Excel adalah sebuah video tutorial yang menjelaskan tentang cara atau rahasia belajar rumus logika di microsoft excel dan cara membaca rumus supaya bisa memahaminya baik itu rumus if, pengembangan rumus if, rumus sumif dan rumus countif. dan dengan memahami beberapa rumus logika ini maka kita akan cepat memahami rahasia rumus logika di microsoft excel dan kita akan sangat mudah sekali menetukan kelulusan siswa, ke tidak lulusan siswa, tercapai nilai siswa, belum tercapai ataupun sudah ter-lampaui-nya hasil nilai ujian siswa.
    Penasaran dengan Rahasia Rumus Logika di Microsoft Excel ini, yuk tonton video ini sampai habis biar tidak gagal paham.
    Jangan lupa klik like, klik SUBSCRIBE dan tekan Lonceng nya untuk dapat video tutorial menarik lainnya.
    VIDEO TUTORIAL PALING BANYAK DI CARI :
    16 Rahasia Besar Bekerja Dengan Microsoft Word
    • 16 RAHASIA BESAR BEKER...
    17 Fungsi Rahasia Tombol Windows Yang Wajib Kamu Tahu
    • 17 FUNGSI RAHASIA TOMB...
    18 Tombol Rahasia Ms Excel Yang Jarang Diketahui Orang
    • 18 TOMBOL RAHASIA MS ...
    Belajar Microsoft Excel tanpa menggunakan Formula (Rumus) sama sekali tapi hasilnya Waaoooo Banget!!
    Bagian 1
    • 1 RAHASIA BESAR BEKERJ...
    Bagian 2
    • 1 Rahasia Besar Bekerj...
    Bagian 3
    • 1 Rahasia Besar Bekerj...
    Tutorial lengkap Excel :
    • Tutorial Lengkap Belaj...
    Tutorial lengkap Word :
    • Tutorial Lengkap Belaj...
    #isnainipanglima
    #rumuslogikaexcel
    #if
    #sumif
    #countif

Комментарии • 67

  • @susiyolanda1069
    @susiyolanda1069 Год назад +2

    sangat menarik, makasih kakak sangat membantu bagi pemula jadi tau rumus mendapatkan hasil dari excel nya, semoga kedepannya chanel ini tambah sukses🙏🙏🙏

  • @jessicaangelanastacia0212
    @jessicaangelanastacia0212 Год назад

    Terima kasih kak, jelasin nya rumus nya sangat detail. Jadi lebih mudah memahami.

  • @milamilatoons518
    @milamilatoons518 2 года назад +1

    terima kasih mudah mengerti

  • @fataadiba3552
    @fataadiba3552 5 лет назад +1

    Terima kasih video tutorialnya

  • @lincahmameh772
    @lincahmameh772 2 года назад

    Terimakasih kakak
    Sangat jelas dan sangat membantu

  • @yuliansyah7631
    @yuliansyah7631 5 лет назад +1

    Terima kasih. Sangat bermanfaat...

  • @28_xiak1_putuerikdarmayasa3
    @28_xiak1_putuerikdarmayasa3 3 года назад

    Terimakasih pak, sekarang saya menjadi semakin mengerti pak. Terimakasih banyak pak🙏🏼

  • @filmterbaik2012
    @filmterbaik2012 5 лет назад +1

    Terima kasih tutorial nya mas.
    mantap

  • @dmjgroup5831
    @dmjgroup5831 Год назад +1

    trimakasih

  • @morariofficial951
    @morariofficial951 5 лет назад +1

    Terima kasih ilmux

  • @slametsudarto8794
    @slametsudarto8794 3 года назад

    Matur Nuwun pak guru

  • @nafisaulia-k2j
    @nafisaulia-k2j 11 месяцев назад

    Mantap

  • @herman6725
    @herman6725 5 лет назад +1

    Terima kasih ilmunya mas. Salam sejahterah

  • @abdurrazakilhami5174
    @abdurrazakilhami5174 5 лет назад +1

    Keren videonya

  • @rianto6580
    @rianto6580 4 года назад +1

    Mantap. Tp tolong untuk komen pertanyaan yg ada dibawah kalau bisa dibales balesin mas. Sukses

  • @fataadiba3552
    @fataadiba3552 5 лет назад +1

    Keren

  • @lyricmusic.591
    @lyricmusic.591 5 лет назад +1

    Mantap bos👍👍👍

  • @wijayakim3
    @wijayakim3 4 года назад +1

    Muantap bapak

  • @miftahulrifki9179
    @miftahulrifki9179 5 лет назад +2

    Sukses terus bgg👍👍👍

  • @opunkpandawa
    @opunkpandawa 5 лет назад +1

    Terima kasih min tutorialnya

  • @steadymario
    @steadymario 5 лет назад +1

    sangat bermanfaat

  • @bayubrms1258
    @bayubrms1258 4 года назад +2

    Bikin rumus soal rumus2 yg ada d excel dong om, spertinya ini cukup susah

  • @pencarimakna9777
    @pencarimakna9777 5 лет назад +1

    mantap dan makasi bang

  • @yunioktaviani6085
    @yunioktaviani6085 5 лет назад +1

    Terima kasih sangat ilmunya bermanfaat..., kalau cara membuat surat di Excel bagaimana mas? Cara mengatur teks rata kanan-kiri..

  • @ahmadrazanbaihaqi70
    @ahmadrazanbaihaqi70 3 года назад +1

    GG

  • @deaginanjarwisnu5354
    @deaginanjarwisnu5354 4 года назад

    Terimakasih ilmunya.
    Kalau logical test 2 gimana yah?
    Kasusnya
    Jika Hitam dan Merah maka Lulus, selain itu tidak lulus.
    Rumusnya gimana yah hehehe?

  • @ajiprasetiyolintang1464
    @ajiprasetiyolintang1464 4 года назад

    Jadi itunya bisa dikembangkan sendiri ya mas? Misalnya entah itu keterangan nilai dsbnya?

  • @supramono8755
    @supramono8755 3 года назад

    D excel bisa d buat pangkat gt nggk kak? Contohnya 5 pangkat 2 gt

  • @atthogokil6734
    @atthogokil6734 3 года назад

    Bang misalkan worksheet terdiri dari 3 tabel bersusun ke bawah,namun format tabel beda,nah gimana caranya supaya k3 tiga tabel tersebut tidak saling mempengaruhi ketika sala satu tabel di ubah ukuran kolum nya ?
    Mohon bantuannya bang 🙏🙏🙏

  • @adinugroho6826
    @adinugroho6826 4 года назад +1

    Vlookup dan hlookup bang

    • @isnainipanglima
      @isnainipanglima  4 года назад +1

      Ditunggu saja.
      Atau bisa lihat di play list channel ini

  • @harpinpardomuan5553
    @harpinpardomuan5553 5 лет назад +1

    Elah pake vlookup true juga bisa

  • @winxiu4706
    @winxiu4706 4 года назад

    Mas kalau bentuk seperti ini (c2,1)+5. Tanda + kemudian angka itu Maksudnya apa y? Apa alamat sel pindah dari c2? Terimakasih

  • @yantogik4643
    @yantogik4643 4 года назад +1

    Apabila sheet 1 berisi data dan data dari sheet 1 tersebut secara otomatis masuk pada sheet 2 masuk sheet 3 dan masuk shhet 4 dengan menggunakan rumus apa BOS ya ??? makasih (Buat LPJ BOS) sehingga cukup ngisi 1 sheet

    • @isnainipanglima
      @isnainipanglima  4 года назад

      Agak susah jelasinnya kalau di komentar. Silahkan cek play list ms excel lainnya di channel ini

    • @lukmantoro120
      @lukmantoro120 4 года назад

      Pake =

  • @handaewi9131
    @handaewi9131 3 года назад

    mau tanya mas, kalo keterangan "jika nilai lebih dari 800000 maka dikenakan pajak 4%, kalo kurang angkanya tetap"" ,mohon infonya mas

  • @burhanhairun2876
    @burhanhairun2876 5 лет назад +1

    Mf yah keren si keren. Tapi kurang jelas kuruf yg diketik

    • @isnainipanglima
      @isnainipanglima  5 лет назад

      ke depan kita akan buat lebih jelas lagi hurufnya

  • @goldenage4222
    @goldenage4222 3 года назад

    Kalau yg diketahui predikatnya, mau cari nilainya gimana kak?

  • @tiktokindonesia7189
    @tiktokindonesia7189 5 лет назад +1

    Bang ane mau tanya .. Kenapa excel saya gk bisa ambil data dari sheet lain yah.. Mohon bantuan nya..

    • @isnainipanglima
      @isnainipanglima  5 лет назад

      maaf... copy paste atau apa maksudnya mas?

    • @tiktokindonesia7189
      @tiktokindonesia7189 5 лет назад

      @@isnainipanglima bukan kopi paste bang.. Pas masuk rumus hlookup kan mau ngambil data dri shet lain.. Tpi kgak bisa bunyi tuing laptop nya..

  • @erkasitumorang8754
    @erkasitumorang8754 4 года назад

    Bang, kalau bagi file Excel nya boleh engga?

  • @yudhaindra5453
    @yudhaindra5453 2 года назад

    kok saya membuat pernyataan tidak bisa ya ket lulus/tidak lulus.
    keterangannya error

  • @riyancandra1310
    @riyancandra1310 4 года назад

    Kalo ada tanda name? Kenapa ya

  • @nuraini-hc4fn
    @nuraini-hc4fn 7 месяцев назад

    Kok aku g bisa ya

  • @ariefrachman.h3908
    @ariefrachman.h3908 5 лет назад +2

    Ma kasih bang ilmunya

  • @rianyantut3094
    @rianyantut3094 5 лет назад +1

    Keren videonya

  • @asmawatiibu3032
    @asmawatiibu3032 5 лет назад

    Keren