TV POLYTRON USLIM 29 Inch Bunyi Tek..Tek.. Saat Dihidupkan

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 10 сен 2024
  • Berikut adalah video perbaikan tv POLYTRON USLIM 29 inch bunyi tek..tek.. saat dihidupkan. Untuk data komponen tv ini akan saya update nanti..
    FLAYBACK: BSC29-0127N (divideo salah sebut dan tulis BSC25-0127N)
    IC VERTIKAL: LA78141
    IC REGULATOR: FQPF 7N65C
    IC PROGRAM: HBT-04-003G
    TR HORISONTAL: MD2009DFX
    DATA PIN FLYBACK BSC29-0127N:
    1. H.out
    2. B+
    3. Gnd
    4. +Video
    5. +Video
    6. Heater
    7. NC
    8. ABL
    9. +12v Vertikal
    10. -12v Vertikal

Комментарии • 16

  • @tamaaksa8913
    @tamaaksa8913 4 месяца назад

    Persamaan bsc 29-0127N

    • @BaharElectronic
      @BaharElectronic  4 месяца назад

      Untuk persamaan flyback TV Polytron 29" BSC29-0127N bisa pakai salah satu flyback dibawah ini.
      JF0501-38534
      FUH29VH02 body besar
      FUH29VH03 body besar
      FUH29VH04 body besar
      FUH29VH05 body besar
      Dengan data pin yang sama dibawah ini:
      1. Horisontal out
      2. B+ 135v/140v
      3. GND
      4. +video 200v
      5. +video 200v
      6. Heater
      7. NC
      8. ABL
      9. +12v vertikal
      10. -12v vertikal

  • @bagoestech9941
    @bagoestech9941 5 месяцев назад

    Bang tv saya polytron 29 inch, tipe 30um209w,flyback bsc 29-0127n,flyback saya lepas dan ukur, hasilnya
    #. Kaki B+ sambung dgn kaki Hout/col
    #. Kaki Ground sambung dgn kaki Video 200 dan 180, dgn kaki Heater, dgn Kaki +12 dan - 12 untuk vertikal
    #. Kaki Abl tidak tersambung apapun
    Pertanyaan saya apakah flyback itu normal? Karena pada umumnya kaki Video sambung dgn B+ dan Hout/col, Tetapi disini kaki video tidak sambung dgn B+ dan Hout malah sambung ke Ground

    • @BaharElectronic
      @BaharElectronic  5 месяцев назад +1

      Yang pernah saya tahu, umumnya tegangan 180V atau tegangan video 200V itu ada yang mengambil dari B+ lalu di naikkan. Tapi ada juga tegangan 180V itu berdiri sendiri dan tidak konek ke B+. Jadi tegangan 180V itu menggunakan lilitan sendiri dari ground. Seperti halnya tegangan vertikal dan heater yang dihasilkan dari lilitan sendiri dari ground yang dililit dengan jumlah tertentu untuk menghaslkan tegangan yang di inginkan. Nah tegangan 180V ada juga yang seperti itu

    • @bagoestech9941
      @bagoestech9941 5 месяцев назад

      @@BaharElectronic terima kasih petunjuk bang.. Jazakallahu khairan 🙏

  • @kankoka6795
    @kankoka6795 Год назад

    Klo tdk bisa ditambal n hrs diganti brp harga sparepart nya. .

    • @BaharElectronic
      @BaharElectronic  Год назад

      Untuk flyback tv 29 inch sekitar harga 80rb - 100rb an mas. Ada juga yang 50rb- 75rb, tergantung tokonya. Nomor seri flyback sudah saya cantumkan di video atau bisa baca diskripsi video

  • @adimasyauqi3800
    @adimasyauqi3800 Год назад

    izin tanya om, kalau driver ocl 150 ampli di nyalakan speaker ketarik ke belakang itu penyebabnya apa ya? 😁🙏🏻

    • @BaharElectronic
      @BaharElectronic  Год назад

      Kalau tidak keluar suara dan speaker ketarik ke belakang, coba cek tr finalnya. Biasanya salah satu tr final ada yang short. Jika tr final normal semua, coba cek tr drivernya

    • @adimasyauqi3800
      @adimasyauqi3800 Год назад

      @@BaharElectronic transistor final nya aman mas, pemakaian sebelum nya juga aman aman sj, pas saya ganti tr final dgn jengkolan saya kelupaan masang kabel ct nya, pas saya pasang kabel ct nya malah speaker ketarik kebelakang, apakah kalau lupa pasang ct bisa fatal spt itu om??? 🙏🏻🙏🏻

    • @BaharElectronic
      @BaharElectronic  Год назад

      Bisa fatal, tegangan akan naik over volltage 2x lipat. Cek lagi tr finalnya. Apalagi jengkolan, paling rawan short kena tegangan tinggi.

    • @adimasyauqi3800
      @adimasyauqi3800 Год назад

      @@BaharElectronic siap om, kalau tr driver yg dicek itu hanya tip 41 dan 42 ya om?

    • @BaharElectronic
      @BaharElectronic  Год назад

      @@adimasyauqi3800 ya mas

  • @bayuprihatin6885
    @bayuprihatin6885 Год назад

    sudh di ganti baru tpi nyeplet lagi,,

    • @BaharElectronic
      @BaharElectronic  Год назад

      Ya itu kualitas dari flybacknya kurang bagus. Material plastiknya gampang bocor. Coba cek saja dulu lokasi pletek-pletek nya sebelah mana. Jika perlu pindah posisi komponen dibawah pcb, agar tidak nyeplet lagi. Atur sebisa mungkin hindari komponen kontak dengan body flyback