WAKTU TEMPUH CEPAT DAN HARGA TERJANGKAU‼️Naik Kereta Api Malabar Premium Yogyakarta - Bandung

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 11 июл 2024
  • Harga terjangkau dan waktu tempuh yang cepat, Kereta Api Malabar Pagi Yogyakarta - Bandung jadi paling worth it dengan jam keberangkatan idaman bagi wisatawan.
    #naikkeretaapi #malabar #yogyakarta
    Kereta Api Malabar adalah kereta yang melayani perjalanan dari stasiun Malang tujuan stasiun Bandung, dalam 1 rangkaian kereta terdapat 2 kelas layanan yang terdiri dari 4 kereta kelas Premium dan 4 kereta kelas Eksekutif, namun untuk perjalanan kali ini saya naik Kereta Api Malabar pagi di kelas premium dengab rute perjalanan dari stasiun Yogyakarta menuju Bandung.
    Kereta Api Malabar merupakan kereta yang sudah lama ada, namun sebelumnya hanya terdapat perjalanan di waktu malam hari baik dari Bandung ataupun dari Malang, karena banyaknya permintaan masyarakat akan kereta Bandung - Malang sehingga sejak tanggal 24 Januari 2024 perjalanan KA Malabar ditambah dan terdapat perjalanan di waktu Pagi ataupun Malam.
    Menurut saya pribadi, perjalanan KA Malabar pagi akan menjadi primadona baru untuk rute Yogyakarta - Bandung yang sebelumnya hanya terdapat perjalanan pagi / siang yaitu KA Lodaya (Berangkat jam 8.18 WIB), lalu ada juga KA Pasundan (Berangkat jam 11:21 WIB dari stasiun Lempuyangan) dan yang terakhir ada KA Argo Wilis (Berangkat jam 12:00 WIB)
    Untuk kereta api Lodaya sebelumnya menjadi primadona dikarenakan memiliki jam keberangkatan yang bersahabat bagi banyak orang, dengan harga tiket yang masih terjangkau juga dikarenakan ada layanan kereta kelas premium yang sudah cukup nyaman dan waktu tempuh yang terbilang lumayan cepat.
    Lalu kereta api Argo Wilis sebagai kereta tercepat sekaligus menjadi kereta termahal dan juga kereta unggulan namun dengan harga tiket yang terbilang mahal.
    Apabila kereta Api Pasundan, dengan harga tiket yang hampir sama dengan kereta premium namun mendapatkan kereta adu dengkul dan waktu tempuh yang paling lama menjadikan KA Pasundan sangat-sangat tidak worth it untuk saya pribadi.
    Namun setelah adanya KA Malabar pagi, saya rasa kereta ini akan menjadi favorit banyak masyarakat dikarenakan jam keberangkatan yang bersahabat bagi para wisatawan dari Bandung yang hendak pulang dari Jogja dengan beberapa faktor diantaranya
    1. berangkat sudah memasuki waktu siang hari sekitar jam 11.20 WIB dan tiba di Bandung sekitar maghrib jam 17:58 WIB
    2. jam keberangkatan yang mendekati waktu check-out hotel. perjalanan naik KA Malabar pagi kita bisa lebih puas liburan keliling jogja diwaktu pagi hari
    3. Selain itu juga KA Malabar pagi memiliki waktu tempuh tercepat untuk kereta kelas Premium, bahkan hanya memiliki selisih waktu sekitar 30 menit saja dengan KA Argo Wilis.
    Dengan menimbang beberapa faktor tersebut, saya mengambil kesimpulan bahwa Kereta Api Malabar Pagi di kelas Premium adalah kereta paling worth it untuk perjalanan siang hari dari Yogyakarta menuju Bandung.
    Nama KA : KA Malabar Pagi
    Relasi KA : Stasiun Malang - Stasiun Bandung PP
    Relasi perjalanan : Stasiun Yogyakarta - Stasiun Cicalengka
    Kelas : Premium
    Harga tiket : Rp 225.000 (Harga tiket dapat berubah sewaktu-waktu tergantung kapan hari keberangkatan dan waktu pemesanan tiket)
    Adapun susunan dalam video sebagai berikut
    00:00 Opening
    00:57 Stasiun Yogyakarta
    02:56 KA Joglosemarkerto diberangkatkan dari stasiun Yogyakarta
    04:26 Sekilas informasi tentang KA Malabar
    07:04 KA Malabar tiba di stasiun Yogyakarta
    08:33 KA Malabar diberangkatkan dari stasiun Yogyakarta
    10:08 Lengkung mertan
    11:15 KA Malabar melintas stasiun Wates menyusul KA Joglosemarkerto
    12:46 KA Malabar tiba di stasiun Kutoarjo
    13:37 Restorasi KA Malabar
    16:15 KA Malabar tiba di stasiun Kroya
    18:01 KA Malabar melintas stasiun Jeruklegi menyilang KA Baturraden Ekspres
    19:41 KA Malabar tiba di stasiun Banjar bertemu KA Pasundan
    22:15 KA Malabar tiba di stasiun Tasikmalaya
    23:32 Interior dan fasilitas KA Malabar Premium
    26:35 KA Malabar melintas stasiun Ciawi menyilang KA Pangandaran
    28:16 KA Malabar tiba di stasiun Cirahayu bersilang KA Serayu
    30:56 Akselerasi Lokomotif menanjak dijalur pegunungan Ekstrim
    32:59 KA Malabar tiba di stasiun Cipeundeuy
    33:57 Keindahan jalur Cipeundeuy Leles
    35:52 KA Malabar melintas pengunungan ekstrim Leles - Nagreg
    39:56 Kesan dan kesimpulan perjalanan naik KA Malabar
    43:09 KA Malabar tiba di stasiun Cicalengka
    44:43 Closing
    Follow juga sosmedku yang lain ya
    Instagram : adivnm?igshid=O...
    Tiktok : @Adivnm
    Untuk keperluan kerjasama, dapat hubungi saya melalui email : adijasatrip@gmail.com

Комментарии • 170

  • @Adivnm
    @Adivnm  4 месяца назад +28

    Kalo Argo Wilis kemahalan
    Kalo Pasundan gak murah tapi adu dengkul
    Kalo Malabar pagi cocok deh buat wargi Bandung yang mau balik sehabis liburan, selain cepat harga tiketnya juga masih terjangkau 🔥

    • @Indonesiapeoplelove
      @Indonesiapeoplelove 4 месяца назад

      Wargi itu apa mas 🗿🤣

    • @setiyonugroho2008
      @setiyonugroho2008 4 месяца назад

      ​@@Indonesiapeoplelovewargi itu warga/masyarakat. Cmiiw

    • @edisudar
      @edisudar 4 месяца назад

      Lodaya juga cocok di harganya bang

    • @krpf16
      @krpf16 4 месяца назад +1

      ​@@Indonesiapeoplelove Dia orang daerah bandung jadi basa Sunda jngn bahasa Jawa aja

    • @Indonesiapeoplelove
      @Indonesiapeoplelove 4 месяца назад

      Seriusan ? Bukan karena salah ketik ? 🤣

  • @ALIANDOTV21
    @ALIANDOTV21 4 месяца назад +6

    Selamat pagi. Terus nyimak perjalanan KA malabar ke bandung

  • @raadpttrr3674
    @raadpttrr3674 4 месяца назад +10

    Sesungguhnya kereta Malabar adalah kereta untuk mereka yang mau ke Jogja (atau tujuan akhir Solo) dari Bandung, tp males berangkat pagi naik Lodaya😂

  • @likepain2386
    @likepain2386 4 месяца назад +6

    15:08 biasanya ada loh yg bisa lama bngt direstorasi. oia utk yg niat kerja selama diperjalanin ambil aja kelas yg exe, biar bisa kerja dikursi sendiri.

    • @raadpttrr3674
      @raadpttrr3674 4 месяца назад

      Betulllll wkwk. Saya pernah komen hal yg sama di video yg beda. Kasian yg mau makan. Yg kerja mah cuek bae mau lewat 2 provinsi juga hahaha😂

  • @zaidannaufal5918
    @zaidannaufal5918 4 месяца назад +1

    Alhamdulillah akhirnya di buat konten malabar yk- bd 😅

  • @daviddani2289
    @daviddani2289 4 месяца назад +2

    Nonton ini sebelum tidut enak bat. kelar langsung tidur nyenyak

  • @exploreyelungki9162
    @exploreyelungki9162 4 месяца назад +1

    Terus nyimak perjalanan KA malabar ke bandung,... pemandangan yg dilalui bagus banget,... mantaaap kereeen

  • @apriantodou79
    @apriantodou79 4 месяца назад +1

    Terima kasih bang Adijasa reviewnya, KA Malabar keren abiiss, 2 minggu lalu saya dan keluarga naik kereta ini jogja-bdg keberangkatan siang dan juga tiketnya untuk kelas eksekutif terjangkau

  • @syazwanabdull4835
    @syazwanabdull4835 4 месяца назад +2

    Mantap lur salam dari Malaysia

  • @Ikorfbjd2010
    @Ikorfbjd2010 4 месяца назад +1

    Wah naik KA malabar pagi lagi,mantap lah semangat mas👍

    • @Adivnm
      @Adivnm  4 месяца назад

      Siapp

  • @lelarosadianti6661
    @lelarosadianti6661 4 месяца назад

    Ma kasih mas Adi ,recomendid bgt ❤

  • @DEDESURAHMAN-to9qn
    @DEDESURAHMAN-to9qn 4 месяца назад +1

    Mantap mas ADI JASA 🥰😍🤩

  • @RyantAR
    @RyantAR 4 месяца назад

    14:40 setuju mas bro. Saya sering sudah jalan jauh² bbrp gerbong mau makan tidak kebagian kursi buat makan. Mana sudah lansia hehehe ❤❤❤

  • @oscarmotor9623
    @oscarmotor9623 3 месяца назад +2

    Assalamualaikum adi , saya mau masukan dong sama Adi ... Saya udah ngikutin Adi kurang lebih 2 taun ... Coba dong Adi review nya agak meluas jangan itu itu saja karna penonton subs Adi pasti bosen karna itu itu saja dalam perjalanan nya coba mengarah seperti perjalanan panjang / pendek tidak hanya kereta saja gitu
    Coba belajar transportasi yang lain review nya bus , pesawat terbang , kapal laut atau transportasi lainnya
    Karna kalo Adi gini gini saja subs pasti lambat naiknya dan orang seperti saya penonton Adi orang lama bosen hanya di suguhkan itu itu saja hanya beda kereta dan perjalanannya saja tp over all pasti sama
    Ini hanya masukan ya Adi , tidak maksud untuk ap apa
    Karna demi kebaikan Adi dan pengembangan RUclips adi juga
    Hatur nuhun Adi

  • @ariefyuliana8919
    @ariefyuliana8919 4 месяца назад

    Kali kali cobain trip ka siliwangi terus nyambung ka pangrango sampe bogor paledang, madep pisan kang pemandangan na

  • @nenengrosmiati850
    @nenengrosmiati850 4 месяца назад

    Asyik kang Yudi kkrrtaan terus jd pengen k Jogja 👍

  • @officially3600
    @officially3600 4 месяца назад

    Penonton setia hadir

  • @anggaspecial2978
    @anggaspecial2978 4 месяца назад

    Betul bgt, kereta restorasi harusnya buat mkn dan minum aja. Dlu pernah naik pandalungan renaca mau makan tp restorasi penuh, dan disitu ada 2 orang yg lagi bermain laptop dengan santainya dengan hanya minum air mineral. Ya cukup jengkel tp akhirnya yg waras ngalah makan dikereta masing"

  • @user-vg2et7pb8e
    @user-vg2et7pb8e 4 месяца назад

    Semoga sehat selalu untuk mas Adi jasa 👍

  • @muchammad-Ilham
    @muchammad-Ilham 4 месяца назад +1

    Kirain my fav lodaya pagi dari solo naik dari jogja nih

    • @Adivnm
      @Adivnm  4 месяца назад +1

      Wahahaha, maaf saya jadi lebih suka sama malabar 😂

  • @pjjpahnurhidayatrofiuddin776
    @pjjpahnurhidayatrofiuddin776 4 месяца назад +1

    Bang Mohammad Adijasa Yudi kapan-kapan ngetrip KA Majapahit soalnya Majapahit dapat rangkaian ekonomi new generation SS

  • @raditya9795
    @raditya9795 4 месяца назад +1

    Kemarin Senin naik Malabar sore YK-BD kelas Eksekutif dapet di K1 2009 ACnya dingin banget

    • @Adivnm
      @Adivnm  4 месяца назад

      K1 09 emang pernah jadi salah satu yang terbaik sih 🔥

  • @daviano_R.T.
    @daviano_R.T. 4 месяца назад +1

    15:18 mungkin juga bisa jadi pertimbangan juga buat KAI, karena memang kadang PNP yang kerja di kereta makan karena mereka naik di kereta premium ekonomi yang dimana gk ada meja buat naruh laptop, mungkin dengan banyak kasus penumpang bekerja di kereta makan, KAI bisa mempertimbangkan agar kereta jarak jauh kelas ekonomi bisa diberikan fasilitas meja yang dapat digunakan untuk menaruh laptop, karena saat ini tidak menuntut kemungkinan PNP yang naik di kelas ekonomi untuk bekerja atau mengerjakan tugas sekolah menggunakan laptop, dan satu satunya cara agar dapat meja saat ini kalau naik kelas ekonomi hanya di kereta makan😅

    • @Adivnm
      @Adivnm  4 месяца назад +1

      Untuk kelas premium dipasang meja lipat kayaknya legroom tidak memungkinkan

  • @rianhermawan739
    @rianhermawan739 4 месяца назад

    Iya kang klo ada jadwal Kereta api Reguler jarak jauh berhenti di st Cicalengka pasti akan lebih nyaman lgi naik kereta api. 😊

  • @humemoto7614
    @humemoto7614 4 месяца назад

    13:19 wah udah dapet salam sop tuh😂😂😂

  • @yanrambojoe0018
    @yanrambojoe0018 4 месяца назад

    Jamnya pas juga dari kediri ke jogya dan sebaliknya

  • @andrewjahja7199
    @andrewjahja7199 4 месяца назад

    Saya orang jogja tpi klo soal naik kereta apalagi berangkat dri stasiun Tugu bikin candu tau kenapa? Bel kedatangan stasiun Tugu yang bikin kangen stasiun Tugu yogyakarta gimana mas Adi? Apakah betul? 😁

  • @junalaroschannel6211
    @junalaroschannel6211 4 месяца назад

    Mas Adi..
    Inpo kereta legendaris mutiara timur relasi sby Pasarturi Ketapang Bwi. akan beroperasi kembali tgl 30 - 31 maret dan 8-13 april dengan layanan full kereta ekonomi 80 penumpang

  • @adamkhrisna
    @adamkhrisna 4 месяца назад +1

    Menunggu ada KA arah/dari BD/KAC yg rute start awal/akhir dari YK/LPN

  • @Mocha-hy3sd
    @Mocha-hy3sd 2 месяца назад

    Saran ke pemerintah segera bangun rel jalur ganda (double track) *_purwokerto - kroya - ciamis - tasik - bandung_* biar waktu tempuhnya lebih cepat !!!

    • @Atzkachannel
      @Atzkachannel 27 дней назад

      Purwokerto beda jalur dan kalo ke purwokerta udah double track.
      Saran aku sih gak usah nyampe bandung soalnya bakal susah banget bikinnya naik turun nya ekstrim sama lewat pegunungan saran ku sih dari kroya nyampe tasikmalaya aja yg dibikin double track kan belum masuk ekstrem jalurnya

  • @benihendrik4615
    @benihendrik4615 4 месяца назад

    🎉🎉

  • @Junaidirahmad-cz9pi
    @Junaidirahmad-cz9pi 4 месяца назад

    Next naik KA MUTIARA TIMUR KAK

  • @r.1226
    @r.1226 4 месяца назад

    Pertama ni bg sapa dong🎉

    • @Adivnm
      @Adivnm  4 месяца назад +1

      Mantap

  • @DarmawanBayu
    @DarmawanBayu 4 месяца назад +1

    KA Mutiara Timur kembali Jalan lagi tanggal 30 Maret

  • @muhammadyanus7093
    @muhammadyanus7093 4 месяца назад +2

    Ini ketibaan di Bandung didepan King Wilis,

    • @Adivnm
      @Adivnm  4 месяца назад

      Iyaa

    • @muhammadyanus7093
      @muhammadyanus7093 4 месяца назад

      @@Adivnm mas Sultan, cobain trip kereta jkt-bogor-sukabumi duong..

  • @StanleySammy
    @StanleySammy 4 месяца назад

    Cocok🤔 sih aku Mas soal Kereta Api🚞 Malabar bisa berangkat Di Pagi🏞 Hari aku doain🙏 supaya Kereta🚞 ini laris😅!

  • @Pratamamuhammadalva
    @Pratamamuhammadalva 4 месяца назад +1

    Ke 8 mas

    • @Adivnm
      @Adivnm  4 месяца назад +1

      Siap

  • @wedeiswandi9174
    @wedeiswandi9174 3 месяца назад +1

    skrg hrga malabar 395rb

  • @farkhandimas2230
    @farkhandimas2230 23 дня назад

    Permisi, bang 🙏
    Boleh trip report ka malabar reguler dong
    Krn sdh ganti stainless steel, cuma kecepatan masih 100 km😂

  • @octikoramadhaniwismu9126
    @octikoramadhaniwismu9126 4 месяца назад

    Malabar ss rolingan sama harina setau saya...terus sama jadwal harina ubah lagi

    • @Adivnm
      @Adivnm  4 месяца назад

      Baik, terima kasih infonya

  • @daniasmara1153
    @daniasmara1153 4 месяца назад

    Aga unik persilangan di cirahayu,kereta dari arah timur yg akan di silang,harus masuk dan prepal dulu d8 stasion ciraharu,,kalau sudah baru kereta yg akan menyilang boleh di berangkatkan dr sta cipeundey,,tu yg membuat KA MALABAR lama berhenti di sta cirahayu

  • @mulkanyahya2522
    @mulkanyahya2522 4 месяца назад +1

    Kedua bang

    • @Adivnm
      @Adivnm  4 месяца назад

      Siap

  • @ajay98155
    @ajay98155 4 месяца назад

    Jalan-jalan lagi bareng sama mas Sultan😂🎉😂🎉😂🎉😂

    • @Adivnm
      @Adivnm  4 месяца назад

      🎉

  • @FadhlilMa
    @FadhlilMa 4 месяца назад

    Setelah mas garda dikomenin gapernah ngonten naik full trip, mas adijasa juga ikutan naik ga fulltrip🤣

  • @ryanadiwijaya7159
    @ryanadiwijaya7159 4 месяца назад

    😅😅😅 iya kak Adijasa jelas kalo Pasundan ya ekonomi mahal tapi adu dengkul, sedangkan kalo Kahuripan ya itu benar 2 murah lah, ya rolling an sih kayak Matarmaja x Bengawan

    • @user-zt1do4vw2r
      @user-zt1do4vw2r 4 месяца назад

      Solusi paling bener ya punya rangkaian sendiri sih baik Pasundan maupun Matarmaja, kalau sistem KA no PSO rollingan dengan KA PSO ya bakal berat penumpang di KA non PSO meskipun sebenernya harga kereta Matarmaja dan Pasundan itu masih fine lah gitu untuk jarak sejauh itu. Apalagi Bandung Surabaya jam pagi yang ekonomi cuma Pasundan, Jakarta-Malang jam pagi cuma ada Matarmaja

    • @vitrisiddik
      @vitrisiddik Месяц назад

      Gimana naik Kahuripan nyaman ga kak? Awal Juni saya naik Kahuripan bandung jogya

  • @lelarosadianti6661
    @lelarosadianti6661 4 месяца назад

    Aku lama mas di Rancaekek kencana 😂❤

  • @nurulaulianiofficial
    @nurulaulianiofficial 4 месяца назад

    Kalau ada uang mah lebih baik di reka ulang aja momen naik KA kelas compartment suites nya (di KA Argo Semeru)😊

  • @listiyantoraharjo8171
    @listiyantoraharjo8171 3 месяца назад

    Kapan ada kreta executif dr jogja ke jkt via bandung ya

  • @IndrawanGamingStudio
    @IndrawanGamingStudio 4 месяца назад

    KA Argo Bandung - Malang yg Paling Sakti Karena KA tsb Melintas Langsung Stasiun Ciamis dan Wlingi

  • @gopalmalang9256
    @gopalmalang9256 4 месяца назад

    Mas Adi di menit 15:00 sampai 15:20 an saya setuju sih mengenai orang kerja di Kereta restorasi kan terbatas selain orang kerja juga banyak orang yang setelah makan pada ngobrol saya sering menemukan orang seperti itu kita juga mau makan karena di KA restorasi full orang ngobrol yaudah saya kembali ke tempat duduk

    • @Adivnm
      @Adivnm  4 месяца назад

      Betul, saya banyak menemukan hal seperti itu kalau naik kereta.

  • @sakti0707
    @sakti0707 4 месяца назад

    Video nya sampai rumah mu dong

  • @Riffat846
    @Riffat846 4 месяца назад

    Bang naik ka Singasari

  • @ajay98155
    @ajay98155 4 месяца назад

    Barengan Upload nih ye😂😂😂😂

    • @Adivnm
      @Adivnm  4 месяца назад +1

      Wehehehe

  • @GiyuQweri
    @GiyuQweri 2 месяца назад

    Tips milih kursi malabar jogja - bandung agar ga jalan mundur dong. Bln depan saya mau naik malabar dr jogja ke bandung

  • @muhammadfaishalfachrurrozi898
    @muhammadfaishalfachrurrozi898 4 месяца назад

    Wih rollingan Harina ini mantap 😊

    • @Adivnm
      @Adivnm  4 месяца назад

      Entah harina entah mutiara

    • @NABILSOLEHHUDIN-nz6ze
      @NABILSOLEHHUDIN-nz6ze 4 месяца назад

      KA Malabar pagi ini saling berbagi rollingan rangkaian dengan kereta api ka harina

  • @user-jd4dd5jm4d
    @user-jd4dd5jm4d 4 месяца назад +1

    Mas adi klo di SBY gubeng nginep dmn ya ?

  • @brondolGama
    @brondolGama 4 месяца назад

    Bang klo naek kreta jogja cilacap yg pling cpt pake kreta apa iia bang

  • @bengalism__1078
    @bengalism__1078 Месяц назад

    Tips pilih kursi searah jalur gimana om, dr yk ke bdg

  • @ZZCW998
    @ZZCW998 4 месяца назад

    Kak aslinya ka mapabar itu pernah terjun ke surang

  • @AkunBaru-ic7pk
    @AkunBaru-ic7pk 4 месяца назад

    tuh inget" ya guys kalau kerja bukan di kereta makan

  • @abdulazhimalmujtaba7857
    @abdulazhimalmujtaba7857 4 месяца назад

    Pasti seru

  • @nonaaprilchanel7954
    @nonaaprilchanel7954 3 месяца назад

    BLB di st cicalengka apakah sudah pasti kang adi ?

  • @obadiahutomo158
    @obadiahutomo158 4 месяца назад

    Kalau turun di sta cicalengka blb izin kondektur gak mas ?

  • @broikoks
    @broikoks 4 месяца назад

    Bang di kai acces ko cuma ada ekonomi gak ada premium?

  • @achmadsubchan2865
    @achmadsubchan2865 Месяц назад

    Makan dulu mas, nanti aja ngomongnya😅😅😅

  • @RisaAnggraini1410
    @RisaAnggraini1410 4 месяца назад

    Dari dulu kepikiran, harusnya kan lebih enak kalo toilet pria yg duduk, toilet wanita yg jongkok 😂

  • @tsparkle7013
    @tsparkle7013 Месяц назад

    Ka gmn cara pilih kursi yang mahu kedepan dan gak berhadapan yahhh, aku jg mau liburan ke jogja plgnya mau pake malabar hehe

    • @Adivnm
      @Adivnm  Месяц назад

      Kalau gamau berhadapan jangan pilih nomor 10/11
      Kalo maju / mundur tidak bisa di prediksi yaa, yang pasti maju kelasnya eksekutif

  • @risyandialdirahman877
    @risyandialdirahman877 Месяц назад

    Mas ada video KA Malabar Jurusan Yogyakarta Bandung 11.20 yg Eksekutif ga?

  • @soewardisoewardi1879
    @soewardisoewardi1879 4 месяца назад

    Mas Adi.., kursimu ini no.berapa..., bisa dpt menghadap sm dg kaju kereta.
    Tolong balas.

  • @Fandoet
    @Fandoet 4 месяца назад

    malabar dlu ya bukan Kutojaya yang sama mas irja

    • @Adivnm
      @Adivnm  4 месяца назад

      Iyaa hehe

  • @user-rz4bw7zm5t
    @user-rz4bw7zm5t 8 дней назад

    Abang bgimana ambil video dari luar gitu …….??

  • @aqilmaulana8355
    @aqilmaulana8355 4 месяца назад

    reviw pandalungan rangkaian eks gajayana yang katanya gemblodak dong bang...

  • @RadityaPutraPrabowo
    @RadityaPutraPrabowo 4 месяца назад

    Aku pernah naik Argo Dwipangga

  • @user-qx7wv3bt8j
    @user-qx7wv3bt8j 4 месяца назад

    KA Malabar berhenti tdk di stasiun cibatu

  • @herbyan1276
    @herbyan1276 4 месяца назад

    mas kalau ka Turángga berhenti Dí jogja tidak

  • @rinnaorin2579
    @rinnaorin2579 3 месяца назад

    Bang, saya punya rencana ambil perjalanan malam karna bawa batita maksd'x biar di perjalan tidur, rutedari jogja ke bandung. Menurut abang KA mutiara selatan sama malabar lebih rekomend yg mana??? Karna ini pengalaman pertama saya naik KA 🙏🏻🙏🏻

    • @Adivnm
      @Adivnm  3 месяца назад +1

      Kalau saya lebih pilih KA Mutiara Selatan

    • @rinnaorin2579
      @rinnaorin2579 2 месяца назад

      ​​@@Adivnm kereta api malabar yg kutsinya berhadapan no berapa?? Rencana saya ambil perjalanan malam

  • @amrizalherman8525
    @amrizalherman8525 Месяц назад

    Kak klo tiketnya yogya-kiaracondong, trun st. Bandung bisa ga?

  • @andrisumaryono4079
    @andrisumaryono4079 4 месяца назад

    NAMAH - NAMAH SETASIUN KAI DLLLLLSB NAMAH - NAMAH JALAN JALUR REL KAI DLLLLLSB NAMAH - NAMAH JEMBATAN REL KAI DLLLLLSB NAMAH - NAMAH TROWONGGAN LORONG NGUWAH REL KAI DLLLLLSB DAN NAMAH - NAMAH DLLLLLSB KAI DLLLLLSB 2024 - 01 - 01

  • @harrytrihermawan1973
    @harrytrihermawan1973 3 месяца назад

    Klo dari yogyakarta ke bandung kursi no brpa bng searah maju kereta?

  • @ar135ta
    @ar135ta Месяц назад

    Kak, yg lihat ke depan nomor kursi berapa?

  • @haris-rw6om
    @haris-rw6om 4 месяца назад

    Kursinya hadap"an apa 1/2 maju 1/2 mundur kang🙏🏼

    • @adityazm69
      @adityazm69 3 месяца назад +1

      Eko 16 / 17 / 18-23 stengah maju dan setengah mundur

  • @iqbalchanneltv4282
    @iqbalchanneltv4282 4 месяца назад +2

    Kapan kapan naik Singosari atau beratas pasar Senen tujuan Blitar ya kakak saya tujuan Blitar kakak terima kasih. Jam 18:20 wib next time ya kakak

  • @muhamadwahyu8979
    @muhamadwahyu8979 2 месяца назад

    M. Wauhy😭

  • @The_Surveyor
    @The_Surveyor 4 месяца назад

    Bang,itu dr jogja dapat kursi nomor brpa yg arahnya maju

    • @adityazm69
      @adityazm69 3 месяца назад

      Ekonomi tergantung keberuntungan

  • @muchammad-Ilham
    @muchammad-Ilham 4 месяца назад +1

    Tapi beda bawa cargonya malam hari

    • @Adivnm
      @Adivnm  4 месяца назад +1

      Iyaa wkwk

  • @user-hc3yw3lu6w
    @user-hc3yw3lu6w 4 месяца назад

    Skrg naik kereta masih nunjukin vaksin gk sih
    Tlong jawab ya ka thx

  • @23muhammadgilangarduta75
    @23muhammadgilangarduta75 4 месяца назад

    Gak Ada Niat Naik Mutim mas, Uji Coba Okupansi Di 30 & 31 bln ini 😂

    • @Adivnm
      @Adivnm  4 месяца назад

      Liat sikon hehe

  • @habibiahmad9277
    @habibiahmad9277 4 месяца назад

    Mas klo dr malang ke bandung untuk kursi yg se arah laju kereta nmr brp?

    • @adityazm69
      @adityazm69 3 месяца назад

      Kelas Ekonomi tergantung keberuntungan, jadi gak bisa jadi patokan nomer berapa yg maju

  • @IwanArdika
    @IwanArdika 4 месяца назад

    SELAMA KERETA API JARAK JAUH MASIH ADA YANG ADU DENGKUL, PERKERETA APIAN INDONESIA BLM SEPENUHNYA BISA DI BILANG NYAMAN, JARAK JAUH ADU DENGKUL GAK NYAMAN, CUMA HARGA TIKET SAJA YANG TERUS NAIK.

    • @mochfachri8716
      @mochfachri8716 4 месяца назад

      Naik yg eksekutif om jangan ekonomi biar ga adu dengkul😂😂

    • @hilmihammadi9067
      @hilmihammadi9067 4 месяца назад

      Naik eksekutif klo gamau adu dengkul, ada harga ada kualitas dan masing2 ada target pasarnya

  • @vitrisiddik
    @vitrisiddik Месяц назад

    No kursi nya berapa kak? Arah maju ya?

  • @derispa7654
    @derispa7654 4 месяца назад

    Malabar sekarang premium semua kah gaada ekonomi biasa?

    • @adityazm69
      @adityazm69 3 месяца назад

      Ijin jawab
      Malabar Pagi pake Stainles Stell
      Malabar Sore pake Eksekutifnya pake Mild Stell, Ekonominya pake K3 16 / 17

  • @harijoko7351
    @harijoko7351 4 месяца назад

    Sesekali buat konten naik bus lah jgn kereta api terus,..

    • @akbarmohamad9477
      @akbarmohamad9477 4 месяца назад

      Lah ngatur, gimana yg punya chanel nya dong, kalo orang nya ga minat naik bus, ngapain di suruh

    • @harijoko7351
      @harijoko7351 4 месяца назад

      @@akbarmohamad9477 woyy yg ngatur sapa, itu kan cuma saran demi kemajuan kontennya,, anda bisa artikan tulisan saya atau anda oon ya.

    • @harijoko7351
      @harijoko7351 4 месяца назад

      @@akbarmohamad9477 wah susah kasih penjelasan pd org yg minim arti kata

    • @akbarmohamad9477
      @akbarmohamad9477 4 месяца назад

      @@harijoko7351 iya om duh saya mh oon, dan emang klo konten nya tentang kereta ga akan ada kemajuan kah?

    • @akbarmohamad9477
      @akbarmohamad9477 4 месяца назад

      @@harijoko7351 iya saya banyak bolos nya om

  • @anggrainiprasasti6471
    @anggrainiprasasti6471 Месяц назад

    Ka malabar ada fasilitas mushola ga ya kak?

  • @budhisantoso379
    @budhisantoso379 3 месяца назад

    dpt kursi maju nomor berapa gerbong berapa

    • @adityazm69
      @adityazm69 3 месяца назад

      kelas Ekononi tergantung keberuntungan
      kecuali Ekonominya Jayabaya dan GBMS

  • @yandiepermana6719
    @yandiepermana6719 3 месяца назад

    No berp tuh hoki dpt searah?

  • @andrisumaryono4079
    @andrisumaryono4079 4 месяца назад +1

    JALUR REL KAI ATAS : DLLLLLSB - DLLLLLSB JALUR REL KAI BAWAH : DLLLLLSB 2024 - 01 - 01

  • @yusuffbachtiar77
    @yusuffbachtiar77 4 месяца назад

    MALABAR PAGI TS HARINA?

    • @Adivnm
      @Adivnm  4 месяца назад

      Entah harina entah mutiara wkwk

    • @yusuffbachtiar77
      @yusuffbachtiar77 4 месяца назад

      Kalau gk salah Dipo BD, Tapi Mutsel Dipo SDT ? Kemungkinan roling dengan KA HARINA ? 😂😁 ​@@Adivnm

    • @deviindahhandayani
      @deviindahhandayani 4 месяца назад

      ​@@Adivnmnaik kereta api rajabasa

  • @tjaturhartono7369
    @tjaturhartono7369 4 месяца назад

    Kebanyakan ngoceh sendirian, kesannya jadi sdg nonton burung beo ngoceh. Pada dasarnya calon penumpang semua bisa baca jadi pasti tahu apa yang harus dilakukan pada saat mau naik kereta.

  • @elmayka2530
    @elmayka2530 Месяц назад

    itu mahalgak

  • @user-iz7ks7sf7c
    @user-iz7ks7sf7c 4 месяца назад

    Skip aj lah