NO NEED NITROGEN MORE ‼ HOW TO MAKE JADAM MICROBIAL SOLUTION PLUS ‼ PLANTS SPRING UNCONTROLLED!!

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 22 мар 2023
  • Assalaamu'alaikum Wr. Wb.
    NPK SUDAH TAK PERLU LAGI ‼ CARA MEMBUAT #JMS PLUS+ #JADAM TANAMAN NGEBOOST BERTUNAS TAK TERKENDALI!!
    Video ini berisi tentang cara membuat Jadam Microbial Solution (JMS), dimana ada tambahan bahan pembuatannya. Kita menamakannya dengan JMS PLUS+. Dengan tambahan bahan pembuatan JMS ini, tanaman menjadi cepat bertunas banyak didalam waktu yang relatif cepat. Saya mengaplikasikan JMS PLUS+ ini pada dua tanaman berbeda, yaitu pohon mangga yang ditanam di tanah dan tabulampot rambutan binjai. Ternyata tanaman tersebut cepat sekali bertunas. Hal ini tentu menggembirakan, karena saat ini harga pupuk kimia sangat mahal. Sehingga JMS PLUS+ ini kemungkinan besar menjadi harapan bagi dunia pertanian untuk mengganti pupuk kimia yang mahal dengan pupuk organik yang dapat kita buat sendiri dengan biaya sangat murah.
    Bagaimana cara membuat JMS PLUS+ ini?. Yuk simak sampai habis agar memahaminya dengan baik.
    Jika Sobat merasa video ini bermanfaat, jangan sungkan untuk SUBSCRIBE, LIKE, KOMENTAR ataupun SHARE ya?. Dan nyalakan LONCENG notifikasinya agar tidak ketinggalan update video terbaru dari Channel ‪@caraberkebun_yangbenar‬ .
    Semoga Sobat sehat-sehat, bahagia dan sukses selalu.. Aamiin Yaa Robbal Aalamiin.
    hastag;
    #jms #jadammicrobialsolution #caramembuatjms

Комментарии • 91

  • @nuraini-mi6up
    @nuraini-mi6up Год назад +4

    dengan membuat jms, tidak perlu lagi pupuk npk. mantap tutorialnya pak. termkash

  • @HendriSani-tg4bl
    @HendriSani-tg4bl 14 дней назад

    Klok pakai asam humat mah itu ribet..jadam tidak begitu..jadam itu simple dan bahan ada di sekitar

  • @rudyoetama5943

    Ini JMS ++ nya, tdk bisa/boleh disimpan ? setelah jadi langsung dihabiskan sesuai prosedur Jadam ? Aromanya spt apa pak ?

  • @Roniaristo

    Ada video JMS plus mikoriza

  • @gysfamily5832
    @gysfamily5832 14 дней назад

    Terimakasih pak. Subur sekali hasil setelah di pakai pupuk JMS

  • @andiwardana4256

    Kak untuk pembasmi hama di jms apakah ada.?

  • @sujudakbar395

    Asam humat itu merk apa..? Dan terbuat dari apa...?

  • @diondiono8843

    Terima kasih utk tutorialnya Pak. Utk JMS yg sdh jadi, bisa disimpan dlm wkt yg lama g?

  • @setiawati-hc5bm
    @setiawati-hc5bm Год назад +2

    Terimakasih tutorial jms nya. Gk perlu pupuk npk lagi ya?. Alhmdulillah

  • @noerfauziofficial478
    @noerfauziofficial478 Год назад +1

    Pengaruh di cabe jadi cepet berbuah.

  • @sumamen316
    @sumamen316 14 дней назад

    Yg bikin cepet bertunas karena tambahan kompos, sebelum disiram JMS plus

  • @rustan768
    @rustan768 День назад

    Mau coba juga de

  • @juminemaja2572

    Mantap sangat bermanfaat sekali mg berkah sht trus smngt

  • @sutrismanabahe9900

    Terimakasih ilmunya

  • @geldokasirasirasirasir2894

    Mantullll...bang...🙏🏻👍🏻👍🏻

  • @davindankeisha5981

    Mantap ilmunya Pak tks

  • @ArsyaBeril-wp4ei
    @ArsyaBeril-wp4ei Год назад +1

    Trmkassih tutorial membuat jms plus nya bang, Sgt berguna bg kita

  • @Roniaristo

    Beneran tu gan

  • @sukirnosukirno4453
    @sukirnosukirno4453 Год назад +1

    Trimma kasih tutorialnya moga bermanfaat,,saya akn mencoba membuatnya

  • @saidhastuti1325

    Nyimak pak, tks tetap sehat dan sukses