Memulai Budidaya Ikan Nila dengan Sistem RAS itu mudah!

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 12 сен 2024
  • Memulai budidaya ikan nila dengan sistem RAS dengan mudah, sistem RAS ikan nila pada dasarnya menitik beratkan pada kekuatan filtrasi, yang mana filtrasinya akan berfungsi untuk mendaur ulang air dari kolam budidaya, untuk kembali menuju ke kolam budidaya.
    #budidayaikan #ikannila #urbanfarmingindonesia #akuakultur

Комментарии • 97

  • @Antonchannel90
    @Antonchannel90 Год назад +2

    😂😂baru tahu nmanya, om Rangga. Om Rangga, apa sih yg om persiapkan jika sewaktu-waktu terjadi pemadaman listrik...?

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад +1

      Angga, bukan Rangga 😃, kalau mulai usaha intensif begini harus ready genset om

  • @monsterlodan
    @monsterlodan Год назад

    Nyimak juragan ikan nila

  • @trimulyadi843
    @trimulyadi843 Год назад +1

    Alhamdulillah, mantaps mas, di tunggu video selanjutnya..sukses selalu..aamiin

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Siap mas, terima kasih supportnya 🙏

  • @muamarjaenudin1495
    @muamarjaenudin1495 Год назад

    Mantap om

  • @syaifulmuttaqin5261
    @syaifulmuttaqin5261 Год назад

    baru nyimaak bang,sangat menginspirasi🎉

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Siap, terima kasih 🙏

  • @XAyPutro
    @XAyPutro Год назад +2

    Alhamdulilah, dah kali kedua aktifnya.. tetap semangat dan selalu berbagi ilmu.. dinanti video² lainnya..

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Siap om 🙏

    • @aripinipin197
      @aripinipin197 Год назад

      ​@@NilaKuID semoga diberi kesehatan keluaganya sukses usahanya..saya sangat tertarik sistem ras..🙏🙏

  • @freddy86fm
    @freddy86fm Год назад

    Mantap bossku....salam sehobi dari Sabah, Malaysia.

  • @mojoaditya
    @mojoaditya Год назад

    👍👍👍

  • @yusufamirullah6063
    @yusufamirullah6063 Год назад +1

    Salam kenal dr Kudus Mas..

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Salam kenal kembali mas 🙏

  • @ekkyberry8798
    @ekkyberry8798 Год назад +2

    Mas saya punya kolam beton 4 kolam mau dibikin sistem ras tp bingung mau modif mulai dari mana

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Dimulai dari mendesain jalur pemipaan dari kolam menuju filtrasinya aja dulu

  • @MuhammadFajar-xk6ru
    @MuhammadFajar-xk6ru Год назад +1

    Saya juga mau visit ke kolam om, alamatnya dimana? Saya dari makassar. Terima kasih

  • @Parahyangan_2
    @Parahyangan_2 Год назад +1

    Izin kalau diperbolehkan belajar langsung ke lokasi Pak

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Maaf jarang ke kolam 🙏

  • @jerryindra5515
    @jerryindra5515 Год назад

    Sangat menginspirasi sekali, salam dari palembang om angga

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Siap om 🙏

    • @chikkifarm4624
      @chikkifarm4624 Год назад

      @NilaKuID Mas nya hobi nge Gym pasti 😀keliatan Tricep dan back nya 👍
      Salam sehat Mas 🙏👍💪

  • @AC-wb3ef
    @AC-wb3ef Год назад +1

    Modal awal berapa ya OM untuk peluma? Terimakasih kalau di jawab

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Jawabannya variasi om, karena tergantung dari luas lahan yang di miliki, berapa banyak kolam yang bisa dipasang, dan dari situ baru ada harga estimasi termasuk untuk semua filtrasi dan perlengkapan pendukungnya

  • @heppyekokurniawan3995
    @heppyekokurniawan3995 Год назад +1

    Klo mau bljar gimana om? Sy lokasi Bekasi .kbtln ada lahan dkit

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад +1

      bisa lihat video-video di channel ini untuk belajar, jika tertarik untuk membuat kolam/filtrasinya, silahkan hubungi di Instagram

  • @EmanuellBarrera
    @EmanuellBarrera 7 месяцев назад

    How many months harvest and you use any medicine or pobiotics? Or just feeds until grow sorry i dont understand

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  7 месяцев назад

      13 weeks, i only use probiotics to maximize the protein absorption

  • @drh.triwahyudiromadoni3335
    @drh.triwahyudiromadoni3335 Год назад +1

    Saya tertarik budidaya nila sistem RAS, kebetulan ada lahan yg lumayan luas. Kalau menggunakan sistem filter tanpa drum dengan filter bak beton apakah bisa dan bisa di bimbing om saya yg pemula ini ?

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Maaf sementara hanya bisa membantu untuk pembuatan filter dengan drum, karena kalau dengan beton mesti diamati langsung proses pembuatannya, dan saya masih belum ada waktu untuk itu 🙏

  • @iraiwayandesa5805
    @iraiwayandesa5805 Год назад

    Mas tolong digambarkan sistem sirkulasi airnya dan gambar sirkulasi air filterasinya.trima kasih.

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Simak ini om ruclips.net/video/vDU6bhAwN6c/видео.html

  • @faizinfito9442
    @faizinfito9442 4 месяца назад

    mas mau tanya untuk kapasita pompa air nya brp?

  • @laodemuhammadsyawal9653
    @laodemuhammadsyawal9653 Год назад

    Mas aku masih bingung. Kalau filter di ember. Ember pertama airnya masuk pakai pompa ngak? Tolong jelasin masuknya air ke ember pertama?

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Pakai SLO, pakai gravitasi dan prinsip bejana berhubungan, jadi tidak pakai pompa

  • @syakirakil532
    @syakirakil532 Год назад

    1. Ada rekomendasi kah pembibit yg bisa mengambil kembali hasil panennya? Rencananya saya mau mencoba budidaya nila konsumsi, tpi belum ada pasarnya 😂 saya daerah jagakarsa jaksel.
    2. Apakah sudah maksimal jika Kolam saya sistem ras dengan desain bottomdrain dengan 5 chamber.. 1. Pre filter, 2. Mekanik jaring nelayan, 3 biologis kaldnes+tutup botol 4. Biologis+phbuffer bioball +karang jahe 5.sumptank dengan UV

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      1. Kalau jualnya melalui tangan kesekian nanti profitnya mengecil om, dicoba aja jual dalam bentuk frozen food sendiri di Tokped/Shopee.
      2. Yg jelas berbeda rumusnya dengan sistem RAS saya, jadi saya gak bisa bilang sudah pas/cukup belum, tapi jika selama ini yg sudah dijalankan dan ikannya sehat semua maka bisa dilanjutkan

    • @syakirakil532
      @syakirakil532 Год назад

      ​@@NilaKuID
      1. Ok terimakasih mas sarannya🙏
      2. Untuk nila sih blm coba..
      Baru pernah coba di ikan lele tapi masih kurang efektif, airnya tidak jernih, dan cepat keruh, tapi ikan masih lahap makan, jadi saya bingung 😅😂

    • @syakirakil532
      @syakirakil532 Год назад

      ​@@NilaKuIDoh iya, maksudnya bermitra disini gimana ya mas?

  • @Syem1212
    @Syem1212 Месяц назад

    Harga filter jadi berapa om?

  • @rusmanabasyar7286
    @rusmanabasyar7286 Год назад

    Bang.. Tanya dong, saya sudah 1 tahun budidaya ikan nila merah, alhamdulillah dari 50 ekor sudah beranak sampe ratusan ekor, tpi pertumbuhan nya lama sekali 6 bulan saja, besar hanya 3 jari.. Itu kenapa ya bang.. Mohon saran nya bang. Terima kasih., sukses selalu..

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Kalau dianalisa dari ceritanya, ikan sudah memijah di waktu yang seharusnya belum saatnya memijah, jadi masih ukuran 3 jari sudah pada memijah. Sedangkan kalau ikan sedang memijah, maka nafsu makan turun, energi dari pakan akan digunakan utk proses pemijahan

    • @bangbhumi
      @bangbhumi 7 месяцев назад +1

      Maaf sy jd nimbrung krn penasaran.. lalu untuk menghindari proses mijahnya ikan diukuran 3 jari bagaimana ya om angga ?

  • @dedikurniawan1192
    @dedikurniawan1192 Год назад

    Bang sudah pernah cek untuk tingkat amoniaknya sebelum masuk chamber dan sesudah keluar dari chamber filter?

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Sudah om, hasilnya bagus, setelahnya gak pernah cek lagi karena harga test pack nya lumayan, cukup dengan mengamati gerakan ikan lincah dan lahap makannya, jarang kematian, maka sudah tanda ikan nyaman dengan kondisi airnya

  • @BASSFISM
    @BASSFISM Год назад +1

    Itu air nya pake air apa bang

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Air sumur/tanah bang

  • @asepsuganda5702
    @asepsuganda5702 11 месяцев назад

    Cara pembuatan nya dong di share

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  11 месяцев назад

      Sudah ada di video setelah ini

  • @amaddahlan1323
    @amaddahlan1323 6 месяцев назад

    Maaf om, mau tanya isi 1 kolamnya berapa ekor ya om.

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  6 месяцев назад

      600 ekor om

  • @mukhammadnurulhuda4203
    @mukhammadnurulhuda4203 Год назад

    Mas apakah harus 8 drum filter nya mas??
    Kalau pake filter mekanis 2, 1 biologis, 1 sumptank
    Apakah tidak cukup??

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Ini 6 drum, bukan 8, prefilter, mekanis, bio,bio, ph buffer & sumptank

  • @bangqeras8422
    @bangqeras8422 Год назад

    Mikroponnya bagus bang, merk saramonic kh

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад +1

      bukan bang, merek china bang

    • @bangqeras8422
      @bangqeras8422 Год назад

      @@NilaKuID ok siap bang, bang ada pembahasan apa saja urutan chamber filtrasi

  • @rawiswardhana2574
    @rawiswardhana2574 Год назад

    Terimakasih mas atas ilmunya.. Saya tertarik menjadi mitra.. Saat ini saya sudah memiliki kolam sistem RAS belajar daei vidio anda.. Apakah saya bisa bergabung sebagai mitra?

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Yang kami maksud sbg mitra adalah yang menggunakan sistem RAS sesuai kaidah dan tata cara dari NilaKu ID pak, agar rasa dan kualitas dagingnya sama 🙏

    • @rudyongko6620
      @rudyongko6620 Год назад

      Saya tertarik,apa ada kontak wa nya

    • @rudyongko6620
      @rudyongko6620 Год назад

      Mau buat untuk kolam bundar buat udang vaname apa bisa?

    • @rawiswardhana2574
      @rawiswardhana2574 Год назад

      Siap mas, saya sudah menerapkan hal yang sama dengan yang mas berikan.. Apakah bisa membantu dalam hal penjualan juga mas?

    • @rawiswardhana2574
      @rawiswardhana2574 Год назад

      Kemana saya bisa mengirimkan vidio budidaya saya?

  • @srisubekti-jc7vv
    @srisubekti-jc7vv Год назад

    Saya pemula baru memulai pelihara nila rumahan sistem ras, dari sejak tebar benih sampe sekarang tiap hari ada aja yg mati, kadang 1, atau 2 ekor.. dikolam ada juga ikan koi 2 ekor tapi baik baik saja. Itu kenapa yaa. Mohon sarannya pak..

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      1. Perhatikan kualitas air, sistem RAS yg baik airnya akan jernih & tidak berbau amis.
      2. Ikan Nila perlu oksigen yang lebih banyak, apakah aerasi sudah cukup?
      3. Kualitas bibit Nila sangat mempengaruhi, apakah ambil dari tempat yang terpercaya atau sekedar beli bibit apa adanya di lokasi yg apa adanya?
      Ketiga poin tadi memberikan sumbangsih penyebab kematian yg paling sering terjadi

    • @billywang30
      @billywang30 Год назад

      Klw saya dulu ikan sering mati karna.
      1. Kolamnya baru
      2. Salah beli benih, benih tidak sehat (poin penting)
      3. Pompa belum mumpuni, tapi pakan overdosis, alhasil airnya rusak
      4. Tidak pakai aerasi
      Kini masalah itu sudah saya lewati semua. Tinggal muter pala buat lahan😂🙏

  • @arivinchungkringtm4158
    @arivinchungkringtm4158 Год назад

    mas mau tanya misal kolam pake LSO apa filter harus lebih rendah dari kolam atau bisa lebih tinggi..
    mau coba tapi dirumah kolam galian setinggi 50 cm

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Kalau pakai SLO maka posisi filter harus lebih rendah, kalau pakai kolam galian maka drum filtenya posisinya harus lebih rendah lagi dari dasar kolam

    • @arivinchungkringtm4158
      @arivinchungkringtm4158 Год назад

      okeh makasih mass ilmunya

  • @bekrandkolosovic5835
    @bekrandkolosovic5835 5 месяцев назад

    Ass saya boleh minta bahan bacaan panduan pembuatan kolam siatem RAS

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  5 месяцев назад

      Maaf saya tidak membuat buku/panduannya

  • @rozyarsyad3510
    @rozyarsyad3510 Год назад

    Itu air overflownya mengalir kemana ?

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Ke filter selanjutnta

  • @Jasman3112-tk7tr
    @Jasman3112-tk7tr Год назад

    Apakah air ledeng aman untuk ternak ikan nila

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Ledeng itu apa ya om? Air PAM kah?

  • @anangteguhprasetya364
    @anangteguhprasetya364 Год назад

    Kalau kolam beton idielnya ukuran brpa?
    Ketinggian air brpa?

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Tidak ada ukuran ideal om, disesuaikan dengan lahan yg dimiliki saja

  • @buss261
    @buss261 Год назад

    bang maaf mo bertanya ..kalo gurame sistem RAS cocok ga ya...terima kasih

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Kurang pas bang, gurame sifatnya penakut dan mudah stress, kalau dikasih air bening dia mudah keliatan sama orang dan akhirnya stress

    • @buss261
      @buss261 Год назад

      @@NilaKuID terima kasih info nya bang

  • @Lotangfish
    @Lotangfish Год назад

    bang mau tanya,, Saya punya batu apung 75kg Utk Kolam D3, apakah cukup ?

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      Kebetulan saya tidak pernah pakai batu apung, jadi saya tidak tau batu apungnya akan digunakan sebagai apa dan kalaupun menjadi filter biologis, saya tidak mengetahui nilai SSA nya.

  • @SudarsonoDarsono-r3v
    @SudarsonoDarsono-r3v Год назад

    Lokasi mana bang

  • @amaddahlan1323
    @amaddahlan1323 6 месяцев назад

    Yg di kolam fiber

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  6 месяцев назад

      200 ekor om

    • @amaddahlan1323
      @amaddahlan1323 6 месяцев назад

      @@NilaKuID Muantap om, di tunggu video selanjutnya.

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  6 месяцев назад

      @@amaddahlan1323 👍👍👍

  • @dudungruwisdoto
    @dudungruwisdoto Год назад

    Salah edit apa gmn bang? Koq kaga ada suaranya

  • @dayansianipar4148
    @dayansianipar4148 Год назад

    Bang boleh minta nomor WA .
    Pengen blajar lebih dalam sistem RAS.

    • @NilaKuID
      @NilaKuID  Год назад

      bisa dimulai dari menonton semua video di channel ini om, sudah lengkap semuanya