Bhante Uttamo: Segalanya Tidak Kekal | Endgame #39

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 25 май 2021
  • Bhikku senior Sangha Theravada Indonesia, Bhante Uttamo bicara rahasia meditasi, moralitas dalam penggunaan teknologi, dan apa yang terjadi jika kenyataan tidak sejalan dengan harapan manusia.
    #Endgame #GitaWirjawan #BhanteUttamo
    --------------------------
    Endgame adalah talkshow dan podcast terbaru yang mengajak kamu mengeksplor lebih jauh tentang sudut pandang orang-orang yang membentuk narasi hari ini dan masa depan. Sebuah kolaborasi antara SGPP Indonesia dan @VisinemaPictures.
    Playlist episode "Endgame" lainnya:
    • Endgame Season 1
    Dengarkan juga di Spotify:
    open.spotify.com/show/72q1Xji...
    Kunjungi dan subscribe:
    sgpp.live/youtube
    / visinemapictures

Комментарии • 3,4 тыс.

  • @limposiregar
    @limposiregar 3 года назад +60

    Aku sebagai muslim sangat cinta sekali dengan tokoh agama yang satu ini. Dia menyampaikan sebuah pesan secara baik, jelas & universally untuk semua keyakinan umat manusia, sama sekali tanpa fanatik keyakinan umat apapun. Dia salah satu tokoh yang memotivasi dalam hidupku, sangat cerdas & adem denger orangnya. Salut deh, semoga sehat selalu & panjang umur pak agar bisa lanjut menyampaikan pesan baik buat masyarakat Indonesia 🙏😇

  • @PannadikaChannel
    @PannadikaChannel 3 года назад +336

    Terima kasih pak Gita atas kesempatannya... Temukan ceramah Bhante Uttamo di Pannadika Channel

    • @affandysuf5603
      @affandysuf5603 3 года назад +11

      Terima kasih Pannadika Channel dlm sharing video2 dr bhante2 dan talkshow dr bhante2 dan inspirator2. Sangat bermanfaat. Cuman kalo bisa di tingkatkan kualitas video dan sound nya. Seperti punya pak gita ini. 😀🙏. Terima kasih sebelum nya. Moga lbh baik kedepan

    • @rmtcollective7097
      @rmtcollective7097 3 года назад

      makasih pak bikhu, saya follow langsung. @gita wirjawan tolong ini komen beliau di pinned up

    • @rmtcollective7097
      @rmtcollective7097 3 года назад

      @gitawirjawan

  • @msiwanpurnomo4249
    @msiwanpurnomo4249 2 года назад +42

    Salam hormat Bhante, beliau dahulu guru saya dalam mata pelajaran Bahasa Inggris di sebuah SMA Swasta di Jogjakarta sekitar th 1983..🙏

  • @yulianawu4410
    @yulianawu4410 2 года назад +18

    Lelah dengan pengajar2 yg intonasi bicaranya "marah2" seperti mau perang/ditunjuk2
    Jadi setia ngikuti bhante uttamo terus yg cara bicaranya santun, cerdas,humoris,mind blowing

  • @deoharianja8941
    @deoharianja8941 3 года назад +118

    "Jika seseorang melakukan hal baik, akan menambah satu orang baik, sekaligus mengurangi satu yang kurang baik" tidak perlu menunggu orang lain.

    • @nadhirabinjou3486
      @nadhirabinjou3486 2 года назад

      "Jika seseorang melakukan hal baik, akan menambah satu orang baik, sekaligus mengurangi satu yang kurang baik" Tidak perlu menunggu orang lain.

  • @ilhamsyahmaulana8694
    @ilhamsyahmaulana8694 3 года назад +166

    Pak Gita is very technical person, in this religious-themed session, he always asked by providing numbers and data while Bantte is so spiritual. Fortunately they could harmonize each other and made this convo became so legit!

  • @adisucipto5386
    @adisucipto5386 2 года назад +395

    1. ga ada suara musik background yang mengganggu percakapan
    2. Pak Gita sebagai moderator sangat sangat respek dan tidak pernah memotong Bhante ketika Bhante bercerita
    3. Bhante sangat bijaksana, tidak menjelek2kan, tidak ada hal negatif yg dikatakannya
    indah sekali ini video..menyenangkan dan patut dicontoh utuber lain

    • @dedenugraha7657
      @dedenugraha7657 2 года назад +2

      Setuju sekali

    • @karnainmelawi2151
      @karnainmelawi2151 2 года назад +1

      Benar wajib untuk di tonton dan di cerna kan

    • @kozobisikanmesrasemestabms2169
      @kozobisikanmesrasemestabms2169 2 года назад +3

      JAYA PRANA
      JAYA MULYA
      WIDA....
      Bersahaja dalam kesederhanaan 🙏🙏🙏 salam buat Bapak2 yg termuliakan jiwanya 🙏

    • @bucinpekok1408
      @bucinpekok1408 2 года назад +2

      Semua yg bernyawa akan binasa...dan mati...
      Hanya tuhanmulah allah ...
      Yang tetap kekal...
      Sungguh dia maha pencipta dan penyayang
      Segala puji allah
      Tuhan seru sekalian alam....gt

    • @kelvinjulio2908
      @kelvinjulio2908 2 года назад +6

      @Brew Bronski makanya di kehidupan ini banyak berbuat baik dan banyak berdana atau memberi agar karma baiknya muncul dan kehidupan saat ini makin lebih baik, kita emang ga bisa menetukkan lahir dikondisi apa, tapi ktia bisa menentukkan kedepannya akan seperti apa. kalau mikirnya positif pasti ada hikmah yang diambil kok

  • @nababannababan9872
    @nababannababan9872 3 года назад +34

    Ya Tuhan,, berilah kekuatan dan kesehatan pada biksu ini..

  • @gedearnaya2576
    @gedearnaya2576 3 года назад +159

    Carilah narasumber yg bisa membuat suasana Negara ini Sejuk dan Damai, seperti Bhante ini...yg tdk harus menjelek2 yg lainnya...merasa paling benar...krn orang yg merasa paling benar,...pasti sdh itu orang tdk benar.
    Salam Damai...🙏🙏

    • @babyomegaplusultra6978
      @babyomegaplusultra6978 3 года назад +13

      Bhante itu sekelas pertapa brow, jadi bukan seperti pemuka agama abal2 yang suka menghina2 agama lain secara terang2 an itu, Kepala biksu seperti ini masuk tingkatan manusia yg nantinya akan menjadi semacam dewa atau mahluk diatas dimensi manusia setelah meninggal menjadi roh suci itu tadi. Kalau ini di analogikan dgn agama islam maka masuknya ke islam marifat yaitu islam tingkatan tertinggi, bukan seperti islam2 syariat yg paling rendah yg suka ribut di kehidupan bermasyarakat akhir2 ini 😄

    • @etiatika6472
      @etiatika6472 3 года назад +1

      jgn salah menempatkan kata tempatkanlah kisakata dgn benar ,, di Dunia ini tdk ada orang yg paling benar akan tetapi jika yg berakal sehat berusaha mencari kebenaran di jln yg benar 🙏

    • @wagesoerya6415
      @wagesoerya6415 2 года назад +1

      @@babyomegaplusultra6978 orang belajar marifat tanpa lewati syariat,tarekat & hakikat bakal oleng.. Lagian hukum syariat agama emang KHUSUS buat umatnya.. Kebencian yg muncul kan emang karna ada yg merasa dibenci.. Gmn tanggapan muslim ttg nasrani yg gak ngakuin nabi Muhammad, sebaliknya yg Jesus dianggap tuhan ato hindu india liat idul qurban.. Padahal cukup Lakum Dinukum Waliyadin. Tp emang dasar suka ngurusin iman umat lain makanya ketrigger sendiri.

  • @ainaani3136
    @ainaani3136 3 года назад +53

    Saya orang muslim but respect 🙏 suwaranya lembut ..

  • @yuniastikadatu7037
    @yuniastikadatu7037 Год назад +24

    Aku pengemarmu Pak Banthe berharap bisa bertutur seperti Bapak, di zaman ini sangat sulit menemukan Tokoh sederhana dan sangat adem. Semoga panjang umur dan bahagia selalu 😇😇😇

  • @wariyantisantoso8699
    @wariyantisantoso8699 3 года назад +95

    Ini edukasi yang sangat bagus, bukan label agamanya yg ditonjolkan, tapi praktek kehidupannya yang tidak duniawi 🙏🏻🙏🏻

  • @dalbertchaderick7475
    @dalbertchaderick7475 3 года назад +516

    Ayo Pak Gita LANJUT PART 2! Yang setuju UP YAA🙏🏻🙏🏻

  • @utamaprastha4621
    @utamaprastha4621 3 года назад +82

    di episode ini ada 2 hal yang SANGAT langka terjadi :
    1. Oom Gita ditanya balik narsum lalu njawabnya pake mikir..
    2. Oom Gita keluar logat Jawa-nya..

  • @SUN-nz9gh
    @SUN-nz9gh 3 года назад +87

    "Dengan mengenal diri sendiri, maka kita bisa dapat mengenali orang lain dengan baik"
    Damai terus Indonesiaku

  • @weknowworld
    @weknowworld 3 года назад +15

    di akhir jawaban nya pamungkas banget, tentang penerimaan hidup, tapi tetap berusaha untuk menjadi baik, dan membagi kebaikan , untuk memperbaiki kehidupan

  • @iankomarudin
    @iankomarudin 3 года назад +69

    "Semua problem penyebabnya adalah diri sendiri"... ~ Bhante Uttamo ~

    • @agungbuana6796
      @agungbuana6796 3 года назад +3

      Sebenarnya itu ajaran dasar dari agama Budha. Cuma memang di agama Budha lebih menekankan pengertian jadi tidak perlu selalu menekankan kitab suci nya.

    • @babyomegaplusultra6978
      @babyomegaplusultra6978 3 года назад +1

      Yap memang manusia adalah mahluk ter egois di dunia, bumi ini perang saling mencari kekuasaan ya karena manusia, dunia ini damai dan indah ya karena manusia. Jadi semua kembali ke manusia itu sendiri, kalau manusia berperilaku buruk punya power tinggi maka kehidupan dibawahnya akan penuh penderitaan tapi kalau manusia berperilaku baik punya power maka kehidupan dibawahnya akan sejahtera dan penuh kedamaian 😃

  • @ditthidharma2168
    @ditthidharma2168 3 года назад +99

    Menerapkan Prinsip :
    "Malu Berbuat Jahat dan Takut Akibat Perbuatan Jahat"
    Merupakan suatu perbuatan baik yang dapat Kita Lakukan.
    Sehingga, "Ketika Kita berbuat baik, didunia ini bertambah 1 orang baik, dan
    Berkurang 1 orang yang tidak baik"
    Setelah menyimak video ini, saya jadi termotivasi ingin melakukan perbuatan-perbuatan baik. Setidaknya kalau ditanya, Apa yang engkau berikan kepada hidup ini?
    Saya jawab : Saya belajar menjadi orang baik.
    TerimaKasih Pak Gita Wirjawan
    TerimaKasih Bhante Uttamo
    Semoga Semua Makhluk Berbahagia

  • @Kalfian
    @Kalfian 2 года назад +115

    Sampai saat ini ada sekitar 1.1 juta orang yang menonton Video Pak Gita, anggap 10% nya saja setelah menonton video ini mulai mempraktekkan dari diri sendiri tentang budaya malu dan takut untuk berbuat salah/jahat. Bayangkan 110.000 orang menjadi lebih baik di dunia ini. LUAR BIASA! Terima Kasih Pak Gita dan Bhante Uttamo. 🙏🙏🙏

    • @olivegunung
      @olivegunung Год назад

      per hari ini sudah 1,7 juta. agak mengejutkan.. saya lihat ini podcast pak gita yg viewer-nya terbanyak. rata2 hanya puluhan ribu.

    • @bagasanugerah1989
      @bagasanugerah1989 10 месяцев назад

      Maaf menurut saya sekarang dari pada budaya malu lebih baik mengerti dampak jauh lebih baik.

    • @bagasanugerah1989
      @bagasanugerah1989 10 месяцев назад

      Banyak kok yang tau kalau melakukan sesuatu itu memalukan tetapi tetap di lakukan karena tidak punya urat malu

    • @Amoeba360
      @Amoeba360 3 месяца назад

      Per hari ini sdh 1.8jt skian​@@olivegunung

  • @marcellsiahaan
    @marcellsiahaan 3 года назад +365

    Thank you Pak Gita for this deep and meaningful conversation with Bhante Uttamo. ❤️

    • @sonnychu8322
      @sonnychu8322 2 года назад +4

      Sukhi hontu semoga bahagia🙏

    • @khendy07
      @khendy07 2 года назад +11

      "Aku tidak mengajar untuk menjadikanmu sebagai murid-Ku.
      Aku tidak tertarik untuk membuatmu menjadi murid-Ku.
      Aku tidak tertarik untuk memutuskan hubunganmu dengan gurumu yang lama.
      Aku bahkan tidak tertarik untuk mengubah tujuanmu,karena setiap orang ingin lepas dari penderitaan.
      Cobalah apa yang telah Kutemukan ini,dan nilailah oleh dirimu sendiri.
      Jika itu baik bagimu,terimalah.
      Jika tidak, janganlah engkau terima."
      Buddha Gautama
      (Digha Nikaya 25; Patika Vagga;Udumbarika-Sīhanāda Sutta)

    • @nevasialiem6168
      @nevasialiem6168 2 года назад +4

      Hallo om marcell. Jadi inget dl pernah 1 table bareng om marcell dan tante dewi lestari di vihara karawaci

  • @maunyagtu
    @maunyagtu 3 года назад +53

    Sy non buddish
    Tpi mendengar suara bante frekuensi getarannya sngat halus... Pak gita yg intelektual spertinya ikut terbawa....

  • @akhmadyafi
    @akhmadyafi 3 года назад +351

    sangat berkesan ketika beliau ngomong “bukan buddhist” dan ketika ditanya agama orang tua beliau apa, beliau tetap menjawab “bukan buddhist” ✨🥺

    • @yeah7516
      @yeah7516 3 года назад +60

      kelihatan beda kualitasnya dengan orang-orang yang malah menghina agama sebelumnya.

    • @muslim_itu_tolol_sekali
      @muslim_itu_tolol_sekali 3 года назад +51

      @@yeah7516 YAH MAKLUMLAH AGAMA MAYORITAS INDONESIA EMANG DARI KECIL DIAJARKAN MEMBENCI AGAMA LAIN !!!!!

    • @keblinger3659
      @keblinger3659 3 года назад +4

      @@muslim_itu_tolol_sekali sama kayak kmu

    • @haikaloronsentnel138
      @haikaloronsentnel138 3 года назад +13

      @@muslim_itu_tolol_sekali
      BETUL AGAMA TER0R!S!!!

    • @idaayutiara933
      @idaayutiara933 3 года назад +13

      @@muslim_itu_tolol_sekali moga Agama Buddha bisa jadi mayoritas kembali di Indonesia

  • @fransiskachristianichristi1590
    @fransiskachristianichristi1590 3 года назад +20

    Saya katolik tapi saya suka melihat dan mendengar apa yg banthe ucapkan tetang kebaikan dan juga hidup berdamai dgn sesama bahkan dgn alam ciptaanNya. Terima kasih Banthe Uttamo

  • @wahyukurniaone9534
    @wahyukurniaone9534 2 года назад +63

    Lembut tutur katanya, ademmm, damai, cerdas, berwawasan luas luar biasa, toleran, smilling face, ini lah sosok Bhante Uttamo yang banyak dikagumi, termasuk saya salah satu pengagum beliau 🙏🙏🙏

  • @PrayogiDeya
    @PrayogiDeya 3 года назад +247

    Terimakasih atas konten Bapak yang selalu komplit dengan subtitile, jadi bisa disimak oleh rekan2 kita teman tuli.

  • @pw6122
    @pw6122 3 года назад +78

    orang yang memiliki pikiran damai dan batin seimbang...biasa di lihat dari nada bicara nya dan tutur katanya,..
    yang teratur...pelan...tidak keras teriak teriak....atau bahkan menjelekkan sesuatu dan memuji sesuatu yang di yakini nya baik maupun tidak baik...
    dlm hal ini bhante uttamo salut deh...

    • @altekindonesia5092
      @altekindonesia5092 3 года назад +2

      Apa yang terjadi jika rizieq shihab yang bicara di channel endgame ini pasti langsung gameover dunia ini !
      Hah !

    • @asmarasupo3149
      @asmarasupo3149 3 года назад

      𝙔𝙖 jd bkiku itu namanya bermati raga, berusaha membunuh keinginan² jasmani itu baik ada sisi positip nya tp juga ada kurangnya jd kurang perduli dgn lingkungan sosialnya, kurang perduli dgn sesama, membatasi diri dlm pergaulan sosial.
      Memang orang yg makan daging dengan hanya makan sayur²an itu saja 𝙞𝙩𝙪 𝙗𝙚𝙙𝙖 𝙡𝙖𝙜𝙖𝙠 𝙡𝙖𝙜𝙪𝙣𝙮𝙖, 𝙗𝙚𝙙𝙖 𝙩𝙖𝙩𝙖 𝙥𝙧𝙞𝙡𝙖𝙠𝙪𝙣𝙮𝙖.

    • @olivegunung
      @olivegunung 3 года назад

      @@altekindonesia5092 jangan begitu, sudaraa..😂😂😂

    • @kinglist0207
      @kinglist0207 3 года назад

      @@olivegunung
      hahahh,, emng betul koq bro langsung jantungan mereka yg ada di endgame trsbut 😁😆

  • @adielmcgido7449
    @adielmcgido7449 Год назад +21

    Saya sedari kecil selalu kagum dengan agama Budha walaupun saya beragama lain. Budha ini selalu mengajarkan hal praktis bagaiamana cara hidup di dunia ini. Sungguh agama yg penuh dengan filosofi hidup.

  • @mundostudiorecording
    @mundostudiorecording 2 года назад +39

    entah kenapa saya tertarik dengan ajaran Buddha , adem aja rasanya di hati ini tentram

    • @saveeight6880
      @saveeight6880 2 года назад +3

      kami yang beragama Buddha menggangap beliau adalah Guru,jadi belajar agama Buddha ga diharuskan menjadi seorang buddhis kok,semua orang boleh belajar agama Buddha tanpa meninggalkan agama aslinya. secara garis besar agama Buddha digunakan sebagai pandangan/tuntunan hidup.

  • @ulfiwulandari6051
    @ulfiwulandari6051 3 года назад +273

    Andaikan semua pemuka agama seperti ini. Damai Indonesiaku. salam dari warga muslim utk bhante

    • @willychandra2316
      @willychandra2316 3 года назад +3

      Cantik dan pintar😄

    • @ozildona9056
      @ozildona9056 3 года назад +1

      Seandainya Biksu Myanmar seperti ini, ga akan ada pembantaian etnis Ronghya di sana..

    • @rumahrumah4095
      @rumahrumah4095 3 года назад

      aku suka kamu sayang

    • @fatarossateknik5669
      @fatarossateknik5669 3 года назад +1

      @@ozildona9056 Paling tidak menganjurkan untuk menghentikan tragedi kemanusiaan disana.

    • @ulfiwulandari6051
      @ulfiwulandari6051 3 года назад +8

      @@ozildona9056 ya tiap agama pasti punya org jahat dan baik. Kebetulan yg d Myanmar itu Bhikkhu yg jahat

  • @docholiday2023
    @docholiday2023 3 года назад +70

    Sy senang penjelasan Bhante...wajah adalah cerminan hati..doanya indah : smoga semua mahkluk berbahagia

  • @MasBlangkonJember1922
    @MasBlangkonJember1922 2 года назад +28

    Saya Bukan Budha tetapi saya suka sekali dengar ceramah Bante Utamo, Bante Santacito dan Bante Pannavaro..Luar Biasa Pencerahannya mengenai kehidupan

  • @licengsui9034
    @licengsui9034 3 года назад +30

    Salam dari NU saudaraku yg sy cintai,, apapun agama nya kita tetap 1,,

  • @amir50e
    @amir50e 3 года назад +100

    Ajaran Buddha mendalami tentang karma dalam kehidupan sekarang, masa lalu dan akan datang sehingga kita paham apa yang akan dilakukan dalam kehidupan sekarang. Salam hormat kepada Bhante Uttomo dan Gita Wiryawan, semoga keberkahan dan kebijaksanaan semakin bertambah.

  • @agusquartersirawan9843
    @agusquartersirawan9843 3 года назад +528

    Saya muslim,,baru pertama kali mendengar ajaran yang dalam seperti ini,,jadi membuka pemikiran2 laiinnya

    • @rezalutfi7986
      @rezalutfi7986 3 года назад +7

      Nonton gus baha juga bagus bos

    • @rintonurfarido9231
      @rintonurfarido9231 3 года назад +70

      Kalo ada kata "bos" baiknya ngga dituruti 😂

    • @memeherp166
      @memeherp166 3 года назад +24

      Tiap agama mengajarkan kebaikan, kalo gk ngajarkan kebaikan maka gk bakal laku karena bertentangan dengan "hati nurani"

    • @denny2457
      @denny2457 3 года назад +17

      Silahkan pelajari Dhamma 🙏🙏

    • @ediwanlie
      @ediwanlie 3 года назад +28

      Beliau memang luar biasa. dan tokoh agama yang sangat langka di Indonesia. tidak pernah gagal menyampaikan sesuatu, dgn kesederhanaan dan selalu menyejukkan. Kesempatan terbaik adalah ketika beliau dichallenge. Beliau selalu menjelaskan dengan simple tapi mendetail sehingga mudah dimengerti

  • @rind_martha777
    @rind_martha777 3 года назад +28

    Agnostic mantan muslim... dridulu slalu ambil ajaran yg baik2 dri smua agama. Tentang memperbaiki hati kita dri Nabi Muhammad, tentang mengasihi sesama manusia (meski itu musuh skalipun) dri Yesus dan 1 kalimat dri ajaran Buddhism yg luar biasa dan bikin sya tertarik yaitu Sabbe Satta Bhavantu Sukhitatta..semoga semua makhluk berbahagia🙏

    • @Peanuts76
      @Peanuts76 2 года назад +2

      amin, semoga kita semakin damai dan berbahagia....

  • @sistussitepu4337
    @sistussitepu4337 3 года назад +36

    " Saya hari ini, bukan berarti Saya sudah berhenti berproses. Saya hari ini hanya bagian dari proses, berkesinambungan dari Saya yang dulu. Dan Saya yang hari ini akan berproses, berkesinambungan untuk yang akan datang. "
    - #bhanteuttamo -

    • @wildanmumtaz8346
      @wildanmumtaz8346 2 года назад +2

      Dalem sekali ini kata kata, menyadarkan diri untuk selalu berproses, belajar dan menjadi lebih baik.

  • @carolineyusnita9100
    @carolineyusnita9100 3 года назад +99

    Saya hindu.. dan sampe nangis denger penjelasan Bhante 😭😘 penjelasan sederhana ttg hidup yg terdengar simpel tp susah dijalankan.. yok bisa yokkkk 🙏🏻

    • @liekianloe4335
      @liekianloe4335 3 года назад +3

      KAMU PASTI BISAAAAAA✌️✌️✌️🤫🤫🤫🙏

    • @jennifercaumen7726
      @jennifercaumen7726 3 года назад +3

      Semoga Semua Makhluk hidup berbahagia,
      Sadhu sadhu sadhu🙏🙏🙏

    • @idaayutiara933
      @idaayutiara933 3 года назад +7

      Sama sya jg Hindu. Tp suka sekali ajaran Buddha. Moga kedepannya agama Buddha jadi mayoritas kembali

    • @kenbrahma5378
      @kenbrahma5378 3 года назад +4

      @@idaayutiara933 salam dari exmuslim buddhist minangkabau

    • @idaayutiara933
      @idaayutiara933 3 года назад +3

      @@kenbrahma5378 suksma. Rahayu🙏

  • @agusdosen
    @agusdosen 3 года назад +634

    Inilah ahli agama, bahasanya, ungah unguhnya, tata keromo, jiwa yg bersih, adem denger kata2nya manteb ini pak Gita semoga nara sumber yg santun2 sering muncul

    • @babyomegaplusultra6978
      @babyomegaplusultra6978 3 года назад +81

      Bhante itu sekelas pertapa brow, jadi bukan seperti pemuka agama abal2 yang suka menghina2 agama lain secara terang2 an itu, Kepala biksu seperti ini masuk tingkatan manusia yg nantinya akan menjadi semacam dewa atau mahluk diatas dimensi manusia setelah meninggal menjadi roh suci itu tadi. Kalau ini di analogikan dgn agama islam maka masuknya ke islam marifat yaitu islam tingkatan tertinggi, bukan seperti islam2 syariat yg paling rendah yg suka ribut di kehidupan bermasyarakat akhir2 ini 😄

    • @Iiamli007
      @Iiamli007 3 года назад +6

      Sepakat Pak Dosen!

    • @qingyinda954
      @qingyinda954 3 года назад +2

      👍👍👍

    • @ShortWatchMovies
      @ShortWatchMovies 2 года назад +2

      @@babyomegaplusultra6978 tapi ga semua Bhante juga pak :D

    • @bagonkz1
      @bagonkz1 2 года назад

      I just want

  • @yogimahendra9392
    @yogimahendra9392 2 года назад +124

    Saya adalah seorang Hindu Secara lahiriah, tapi saya meletakkan Budhisme di dada, hati dan relung jantung yang sama, bersama dengan Hindu. Entah kenapa, mirip serupa Banthe, ajaran Budha sangat cocok dengan saya. Siapapun yang mengamalkan Dharma, tanpa harus mengubah ajaran agamanya, dia telah mengamalkan ajaran Budha🙏🙏🙏

    • @herianggara4979
      @herianggara4979 2 года назад +14

      Mungkin karena Tujuannya sama Saudara Hindu Dan Buddha, didalam ajarannya, tujuan utamanya bukan Alam Akhirat, tetapi terbebas dari pembentukan, penciptaan, dari sebab-sebab yang lampau dan mencapai moksa atau nibbana.
      🙏🙏🙏

    • @niputuharyssetyawati4592
      @niputuharyssetyawati4592 Год назад +3

      🙏🙏🙏

    • @rohmansyah512
      @rohmansyah512 Год назад

      Ono Ono oj bon 9bonn o9 noonono9obo nono o bo no Ono obni bobo opo oobo o obo ob no Ono bnobooo oo o nobono bobolkooj 9nooppi bo no oo Ono oob Ono Ono Ono nobo o o bolnono o o o bobo ojok bj bobo i obo j o j o ojj o non oo o bjo j objnbobobbok bobo Ono o o obo o oj o non jbbbob j bobobk Ono oj Ono jon j bobobk oj bobjo ojon bo bjbo o bo j Ojo o i o bo n oboojjo bobo bobj bo jojbon jkjo jo o o obojjobj o o o o j bo obo bojobjobo bbo jj jo nbojj Ono bo ooo b Ono o objoo b k obj boj oo jk o o bo oobjo oojo b b o opo ojbo joj jobbobjoko oj bbobnobobbo obobojboboo oboo obo b o obo no jj oob o obbbkj o oj obo bbobn j o o o oboboobbo oo bo o o bbkb obo o j o o jbo bo o bo bo bo oki bobojjj j obojo bo oo oj o oj oboo obojoboj oj Ono bob o objob oo bj bo bobkobbo b o o bbboojboboojj noo o obo j bnobbkoo obo o ob onobobo j bo bkj Jo obo j oo obo booj k obbonobbobobojj jbjk boj bo jjobo o o boo oboo okjk bjob nbo9 oo bno o ojjjk o obo bobobo okbbojjobjbo o bo oj booo ook oj b o pboj bo jobo Ono k bobobo o nno nk obobo o kooo o o j j j o o o o bboojobo boboko o jbobonko jnbbon o joboo oboojo bo o bo o o bobibkobbooboo bobobo obj oo ojobojoboboboj j o o o o j o bon9 ibbonojob bo oboj boboj oo i bobob obbo ooo jj oj oo k obo bo o o bo nojo bon b oobbo nobobbbo Ono jo jjojoj j o o oboboobojo oj bo ojo jj no ojo obbbojobb o obobbbo o jo oo b o o o o jobo i j o obo bboobbo i koo bo jobooobbbno o boo o bobok ojj oobojob ojo ooooo o nokobo o i o joboo bk jjj oj jojojojob o boo jj oooko o o oj oo kkb o o oj o booo j jooob obobo o o o ijo bobonojboob joj jbo o o ooj ojo obo noojob nobo o jboboo bo jono o j o bbo o bo noo oo o b o oboojo j oo o o o obo o o onooj boo ooojojno bjojj ini o bobo jo Ono nj o bo nobo obo i o joo no bok oj o ko bobooo oobo oboo bobooo jo j bo ob ojbono bboj o o b oo ojoboj oo o bo bobooo ono bo o jook ooooo o o ojn ibobo kbob ooknookokojobj obo ojo bo o j ob o no o o o jo bo oobobooobj o o jjonobobbj oo oo o ojoo onjbobo o bo bono bobo bo bo bo o o obo bk Ono ok obo o o oojbooo ojonnooboookj o bo oojbo o o bokobo obj oo no9 obono

    • @hendrosalim7302
      @hendrosalim7302 Год назад +1

      Namo Buddhaya Bhante..smoga smua mahluk berbahagia Sadhu3x 🙏🙏🙏

    • @olivegunung
      @olivegunung Год назад

      same here.

  • @TheSudarmantoFamily
    @TheSudarmantoFamily 2 года назад +11

    Saya Cuman Manthuk- Manthuk dalam hati bilang” bener juga ya”

  • @edhisugijanto5044
    @edhisugijanto5044 3 года назад +139

    Luar biasa adem,santun,tenang & tanpa menyinggung / menjelekkan agama apapun 👍👍👍❤️❤️❤️🇮🇩🇮🇩🇮🇩🙏🙏🙏

    • @iansilado5891
      @iansilado5891 3 года назад +7

      Inilah yg perlu dipelajari makhluk lain, tidak merasa plg benar yg lain salah. Buddha sangat damai

    • @muludwidodo5089
      @muludwidodo5089 3 года назад +9

      Betul, saat pak Gita bertanya "agama orang tua Banthe apa?". Beliau hanya menjawab "non Buddhis aja", nampak sekali kalau beliau tidak ingin menyinggung agama lain.

    • @7hz8
      @7hz8 3 года назад

      ya kale jelekin agama laen masuk youtube??? auto ninu2 depan rumah lo lah? lol *kecuali hal2 tertentu

    • @babyomegaplusultra6978
      @babyomegaplusultra6978 3 года назад +2

      Yap tidak seperti agama2 yg suka ribut itu 😁

    • @caz1752
      @caz1752 3 года назад

      @@babyomegaplusultra6978 belajarlah utk tidak menyindir2 ajaran lain karena itu merendahkan ajaran yg kamu yakini.

  • @aar301978
    @aar301978 3 года назад +180

    Ini yg namanya pemuka agama, selalu memberi kesejukan ,ke damaian , bukan memprokasi 🙏🙏🙏 Rahayu

    • @liliksupiani8091
      @liliksupiani8091 3 года назад +6

      Betul sekali👍👍👍

    • @idaayutiara933
      @idaayutiara933 3 года назад +20

      Setuju. Moga agama bhante kelak jadi mayoritas kembali di Indonesia

    • @agyljaya5767
      @agyljaya5767 3 года назад +5

      Setuju

    • @dread455
      @dread455 3 года назад +11

      awas kena persekusi kaum jubah putih ntar

    • @babyomegaplusultra6978
      @babyomegaplusultra6978 3 года назад +11

      Yap pemuka agama yg sesungguhnya bukan yg teriak2 ga jelas dijalanan 🤭

  • @fernandopratama98
    @fernandopratama98 3 года назад +55

    Bangga bgt kami sebagai umat buddhist mempunyai bhante uttamo 🙏👍

    • @budijanuar3599
      @budijanuar3599 Год назад +1

      Love it; i keep listening it. At least 15x

  • @abdullahalkarim9470
    @abdullahalkarim9470 2 года назад +169

    Saya seorang muslim, tp saya sangat kagum dg banthe, sungguh seorang beragama yg samgat santun dan intonasi suara yg sangat halus...
    Ini dia contoh tokoh agama yg mempunyai welas asih

    • @tukangbotot2029
      @tukangbotot2029 2 года назад +12

      Sangat sulit melihat kelemahan Budha, walau saya bukan Budha.

    • @lusidewi4494
      @lusidewi4494 2 года назад +7

      @@tukangbotot2029 bener... saya aja sudah 3 tahun belajar ajaran Buddha ngak pernah selesai, selalu haus ingin lebih.

    • @alfasondirypdd8587
      @alfasondirypdd8587 2 года назад +4

      Saya Berasal SUMUT..Toba , namun saya senang pemuka agama sharing yang damai adem saling menghormati a/ L...salah 1 yg sekian banyak sy sy kagumi Habib Ja'far H. Tentu pendeta pastor pedande dan lainnya berhati baik..tidak adu domba..NKRI yess 💪🇮🇩❤️

    • @novaqztriwulandari1300
      @novaqztriwulandari1300 2 года назад +4

      Saya muslim, saya juga suka beliau.

    • @yniea9595
      @yniea9595 2 года назад

      @@tukangbotot2029 yah ada..dia enggak percaya Tuhan.

  • @akiku8183
    @akiku8183 3 года назад +1551

    Lihat bedanya..tidak bicara agama orang tuanya, tidak menjelekan agama lain..santai, tidak merasa pintar sendiri

    • @jennifercaumen7726
      @jennifercaumen7726 3 года назад +105

      Dengan rasa Malu dan Takut,
      Semoga semua saling menghormati,
      Dunia dan Indonesia menjadi Damai🙏🙏🙏

    • @andreaswijaya89ify
      @andreaswijaya89ify 3 года назад +20

      Kelasss

    • @bakkah7733
      @bakkah7733 3 года назад +22

      Bandingin terus pak.. .gak bakal ada ujungnya

    • @m5a1stuart83
      @m5a1stuart83 3 года назад +29

      Ya blm ketemu yg sukanya begitu. Smua kembali ke orgnya bukan agama nya.

    • @babyomegaplusultra6978
      @babyomegaplusultra6978 3 года назад +98

      Yap tidak seperti agama yg suka ribut2 mulu itu 😅

  • @Gigantic889
    @Gigantic889 3 года назад +343

    Saya bukan buddhist tapi mendengar ceramah dari bhante ini saya sangat merasa sejuk & damai yg bahkan di agama lain saja masih bnyk yg suka ceramah penuh kebencian & permusuhan. Sgt menyentuh & dalam sekali bhante. Terima kasih.

    • @Ngavrakoutdoor
      @Ngavrakoutdoor 2 года назад +12

      Itu bukan agamanya tapi oknumnya bung, setiap agama punya batasan2 di dalamnya jadi bukan masalah kebencian

    • @geschmackj209
      @geschmackj209 2 года назад +30

      Oknumnya terlalu banyak, tp umatnya diam saja. Inilah problem yg sebenarnya.

    • @Ngavrakoutdoor
      @Ngavrakoutdoor 2 года назад +1

      @@geschmackj209 gak semua umatnya diem aja boss, mesti pake data

    • @wiraperdanautama
      @wiraperdanautama 2 года назад +7

      @@geschmackj209 kalau oknum terlau bnyak, bukan oknum namanya

    • @kertaskosong6969
      @kertaskosong6969 2 года назад +5

      Inilah yg dikatakan nilai murni kemanusiaan dalam islam namax fitrah... Klo agama lain kurang tau namanya... Klo mau liat sesuatu liatlah prilakunya.. Insya Allah agama apapun baik.. Yg kurang baik adalah karakter orang beragama

  • @mhytofficial1643
    @mhytofficial1643 3 года назад +31

    sy Muslim tp sy sring melihat ato mndegrkn tayangan Dr mimbar" agm lain, Dan sy sllu respect stiap agm appun jg..

  • @Abdul-hr9np
    @Abdul-hr9np 3 года назад +138

    Terima kasih pak Gita.
    Karena Bhante Uttamo saya mantap beragama Buddha.
    Saya dulu tidak pernah berpikir untuk menjadi Buddhist bahkan saya berpikir agama Buddha itu agama yang tidak logis.
    Tetapi setelah saya pelajari Dhamma, ternyata semua proses kehidupan yang manusia alami terjawab secara detail sampai ke partikel partikel kecil di dalam Dhamma oleh sang Buddha..
    Salam hormat untuk pak Gita.
    Sabbe satta bhavantu sukhitata
    Semoga semua makhluk berbahagia.
    Sadhu sadhu sadhu 🙏🙏

    • @jrobikoh3449
      @jrobikoh3449 2 года назад +29

      Sama sya dlu jga bkn Buddhis, skrg sdh bragama Buddha, semoga dg praktek dhamma segera terbebas dari kotoran batin

    • @abdullahalkarim9470
      @abdullahalkarim9470 2 года назад +9

      Beragama adalah ttg keyakinan dlm hati, dan saya yakin dg keyakinan dlm hati disertai dg sifat welas asih iti yg akan membawa kebaikan di dunia dan akhirat..salam santun dan hormat dr saya seorang muslim

    • @rios3149
      @rios3149 2 года назад +1

      @@jrobikoh3449 👍

    • @fajarbegins5643
      @fajarbegins5643 2 года назад

      Pelajaran apa yg anda dapatkan dari budha

    • @Abdul-hr9np
      @Abdul-hr9np 2 года назад +2

      @@fajarbegins5643 kebenaran hidup.

  • @kuanganhauw5695
    @kuanganhauw5695 3 года назад +59

    Terima kasih Tuhan saya diberi kesempatan melihat sesi ini; semoga kita bisa menjadi lebih baik dalam kehidupan kita.

  • @jalanpikir
    @jalanpikir 3 года назад +153

    Saya muslim.. saya hormat agama Buddha ❤️

  • @anastasiasusilowati6752
    @anastasiasusilowati6752 2 года назад +15

    Saya sudah tua tapi mendengar cersmah banthe ini hati saya tenang,semua yg saya dengar membuat hati adem Betul2 achli agama ,yg begini ini penyejuk umat meskipun keyakinan saya berbeda.

  • @ytchan1767
    @ytchan1767 3 года назад +81

    Konten ini banyak melahirkan “good person” perbanyak konten seperti ini pak Gita 🙏

  • @andruwtjai313
    @andruwtjai313 3 года назад +291

    Mnrtku,tingkat kontrol emosi seseorang itu bs terlihat dari cara dia berbicara...jika gaya bicaranya tenang dan jelas,berarti org itu memiliki tingkat kontrol emosi yg tinggi...dan saya melihat itu di pribadi Bhante dan Pak Gita yang rendah hati 😬

    • @hizkiakumaat2206
      @hizkiakumaat2206 3 года назад +30

      Bhantenya sudah damai batinnya. Batinnya sudah kokoh, keadaan luar tidak banyak mempengaruhi batinnya, sampai kedamaian dalam batinnya terpancar keluar lewat cara bicara dan ekspresi mukanya 😊

    • @sisilia8657
      @sisilia8657 3 года назад +14

      Nah bener bgt, yg nonton jadi ikutan tenang n adem juga

    • @yulisarani6794
      @yulisarani6794 2 года назад +3

      setuju

    • @bundakanaya1877
      @bundakanaya1877 2 года назад +3

      Bener...mantul👍❤

    • @bucinpekok1408
      @bucinpekok1408 2 года назад

      Semua yg bernyawa akan binasa...dan mati...
      Hanya tuhanmulah allah ...
      Yang tetap kekal...
      Sungguh dia maha pencipta dan penyayang
      Segala puji allah
      Tuhan seru sekalian alam...

  • @kimonoh471
    @kimonoh471 3 года назад +35

    Enak bnget di dengerin,kalem santai sabar ,tdk menggurui,tdk mengajari,tdk menjelekan yg lain.kalau di islam ya bapak quraish sihab.

  • @justanna1090
    @justanna1090 3 года назад +17

    saya sering liat suami nonton chanel pak gita, tapi saya cuma tengok dia liat apa..dan ooh, terus saya berlalu gitu aja (ga peduli hehe) dan saya ga pernah buka chanel pak gita, ... saat saya liat youtube dan foto banthe di depan ada di beranda, saya klik, ternyata channel pak gita dan saya tonton sendiri 😁( saya bukan budhis ) terima kasih sudah undang babthe untuk menyadarkan dan menyejukan hati saya pak gita, terima kasih Banthe, sehat selalu..🙏

  • @unyil706
    @unyil706 2 года назад +34

    Saya sangat tertarik dengan Buddhis, otodidak belajar, semoga saat dipertemukan dengan seorang Bhikkhu ❤️

    • @mielan2673
      @mielan2673 2 года назад +1

      Datang ke vihara Theravada saja kakak... Nanti bilang mau jumpa Bhikkhu

  • @yulianistone45
    @yulianistone45 3 года назад +45

    Bhante jawabannya cerdas sekali , bahwa teknologi itu Netral. Mental manusianya yg perlu dibina

  • @florentinamurdiastuti3680
    @florentinamurdiastuti3680 3 года назад +67

    Saya bkn Buddhis, tp saya senang dgr ini, adem.

  • @harianto5158
    @harianto5158 3 года назад +15

    Luar biasa, sy Islam, sy suka dengarkan ini. Ajarannya luar biasa bagus dan masuk dlm logika manusia. Salut.
    Dan ajarannya tanpa menyakiti agama lain. Sangat2 bagus

  • @my.4u824
    @my.4u824 2 года назад +13

    Saya muslim.salut dan gembira mendengar kisah ini.beliau nampak sangat beradab....sopan santun ....baik hati...(menurut persepsi saya).🙏🙏🙏👍👍👍

  • @drawdaily4871
    @drawdaily4871 3 года назад +144

    Agama yang paling damai menurut gw.. dengan berbagai filosofi tentang kehidupan.. mengajarkan kedamaian..

    • @drawdaily4871
      @drawdaily4871 2 года назад +26

      @galeh tatak gw ngarah ke ajarannya.. bukan wilayah dimana ajaran itu berada.. sama halnya klo gw bilang islam di suriah kurang damai..

    • @drawdaily4871
      @drawdaily4871 2 года назад +3

      @galeh tatak ada bro.. cuman eksistensinya udah gk berlaku kebanyakan.. alias udsh punah.. gw gk tau namanya tpi pernah ada orang yang mengaku tuhan trus pengikutnya di suruh ke sebuah tempat dimana mereka bekerja kek bikin organisasi.. trus akhirnya ketuanya nyuruh semua orang yang ngikutin dia buat bunuh diri.. tpi anaknya selamat karna ke amerika ikut kompetisi bola basket.. coba cari di Yt nya di nessi atau Ytcrash.. gw lupa channel yg mana

    • @fannychan2527
      @fannychan2527 2 года назад

      @@faizputra1627 sdh mati dan bangkit kah bro??

    • @faizputra1627
      @faizputra1627 2 года назад

      @@fannychan2527 tak tau entar gw cek hidup itu ada apa gak ada .

    • @jordmundo8743
      @jordmundo8743 2 года назад

      just my 2 cents,
      agama ada definisi yg lebih dalam lebih kompleks, silakan google atau baca di wikipedia
      kalau yg diatas tdi kaya nya sih ya, hanya sekedar aliran kepercayaan, atau keyakinan, agau mungkin sekte atau sempalan dari agama tertentu.
      just sharing no offense.

  • @knio2001
    @knio2001 3 года назад +443

    Bicara ajaran agama tanpa menjelekkan agama lain. Terima kasih Bhante.

    • @yoeldwiwantoro7105
      @yoeldwiwantoro7105 3 года назад

      ruclips.net/video/HKG_cI5yRC4/видео.html

    • @rahfakusumapradja3872
      @rahfakusumapradja3872 3 года назад +2

      Lu sendiri aja nyinyir, mau kasih nasihat ya nasihat aja, masih aja banding2in. Berarti lu sama aja kaya mereka.

    • @asmarasupo3149
      @asmarasupo3149 3 года назад

      @@cewemahbebaschannelindones1624 𝙤𝙧𝙖𝙣𝙜 𝙗𝙚𝙜𝙤 𝙣𝙜𝙤𝙢𝙤𝙣𝙜 𝙜𝙖𝙠 𝙟𝙚𝙡𝙖𝙨

    • @abrorius1952
      @abrorius1952 3 года назад +3

      Yg menjelekkan agama lain juga siapa? Agama yg mana?

    • @andreansyahnasution2167
      @andreansyahnasution2167 3 года назад +1

      @@cewemahbebaschannelindones1624 kristen kau hina islam kau hina mau kau apa ? Keyboard warior banci

  • @froxical2128
    @froxical2128 2 года назад +14

    Hiri dan ottapa dijelaskan tanpa ada embel embel buddhisme sama sekali, luar biasa bhante 🙏

  • @dennynurmiaty3484
    @dennynurmiaty3484 2 года назад +4

    Terlalu banyak keinginan ya Banthe, yg membuat kita stresss dan berakibat tekanan terhadap emosional . Sy banyak membaca buku dr Banthe Ajan Brahm ,dr Dalai Lama. Banyak yg sy serap dr isi buku beliau2 ttg kesabaran ,ketenangan, dan bisa,menggugah rasa kemanusiaan.Rasa empati - simpati terhadap sesama makhluk.hidup.Dgn kesabaran dan ketenangan dlm fikiran kita ,paling tdk bisa menekan nafsu amarah dan bisa menjaga / mengendalikan emosi .Terima kasih Banthe Namo budaya.🙏🥰. Terimaksh juga pd admin channel ini .Salam Damai - Salam kemanusiaan yg universal. 🙏🤝🤝

  • @rifkigunawan967
    @rifkigunawan967 3 года назад +132

    Habib Ja'far, Pendeta Yeri, bikhu bhante Utomo. Thank's God i found them. So peaceful.

  • @tintinpurawiguna4262
    @tintinpurawiguna4262 3 года назад +541

    Aku muslim. Sampe kuputar ulang saking adem mendengarkan pemaparan beliau. Sangat berkesan dg kalimat :' 'Keluarga sy bukan dari yg beragama Budhis'. Terkesan sangat menghargai agama lain.

    • @bennychandra7775
      @bennychandra7775 3 года назад +46

      Semakin tinggi ilmu, semakin nunduk... Benar pepatah itu.

    • @williemhendra9064
      @williemhendra9064 3 года назад +3

      @@faizputra1627 yang benar aja kk.. masa Manusia di samakan sama Jin/Makhluk Setan... ada ada saja...

    • @elpissirait2749
      @elpissirait2749 3 года назад +27

      Beda dari agama sebelahnya... Menjelekkan dan menghina pula..

    • @m5a1stuart83
      @m5a1stuart83 3 года назад +6

      @@elpissirait2749 Agama apa itu bro? Bisa jelaskan?

    • @babyomegaplusultra6978
      @babyomegaplusultra6978 3 года назад +10

      @@elpissirait2749 Yap begitulah, tidak seperti yg selalu suka ribut melulu itu 🤭

  • @jarwolahh2775
    @jarwolahh2775 Год назад +25

    Saya muslim tapi suka bngettt mendengarkan nasihat2 dari orang2 bijak meskipun tidak dari beragama Islam... ♥️♥️♥️

  • @kanalmantab6285
    @kanalmantab6285 3 года назад +107

    selama nonton endgame, ini episode paling dalam, terkait kesadaran diri, pengenalan diri, budaya malu dan takut akan akibat perbuatan kita. perbanyak narsum seperti ini pak gita, supaya bangsa indonesia semakin baik dan maju, sehingga pengaruh2 buruk dari budaya luar bisa diredam ❤️❤️❤️

    • @andyjass5461
      @andyjass5461 2 года назад +1

      Setuju dgn pak kanalmantab👍

  • @fitrisitungkir1377
    @fitrisitungkir1377 3 года назад +182

    Saluuuuttt buat Pak Gita, bener2 good listener g mengganggu dgn banyak2 pertanyaan,membiarkan narasumber berbicara penuh sehingga kami mendapat informasi secara lengkap. Banyakkk acara2 sejenis ini,tp rata2 si pewawancara suka ingin kelihatan pinter tapi Pak Gita benar2 berbeda. Tanpa banyak2 kata n pertanyaan malah Pak Gita terlihat semakin smart. GOD BLESS YOU PAK GITA WIRYAWAN😇😇😇🙏🙏🙏👍👍👍

    • @arilambertus6060
      @arilambertus6060 3 года назад +7

      Ya krn kita semua tahu Pa Gita Wiryawan orang yg iq dan eq-nya mumpuni.

    • @ws3387
      @ws3387 3 года назад +1

      Tergantung tamunya , coba tonton kletika tamunya Mardigu wowik

    • @ace-ld9fs
      @ace-ld9fs 2 года назад

      @@ws3387 knp memangnya kalo si mardigu ? Sy blm lihat sih

    • @elviawinarni3569
      @elviawinarni3569 2 года назад

      @@ws3387
      Mongol

  • @srirahmah9256
    @srirahmah9256 3 года назад +106

    Aku muslimah dan seneng banget dengerin pencerahan dari Bhante🙏❤️

    • @johanaja4634
      @johanaja4634 3 года назад +1

      Sama kk, 🙏

    • @dimassastrosuwirdjo9736
      @dimassastrosuwirdjo9736 2 года назад +1

      @@dian9193 karena pengikutnya menyakini bahwa kalau panutan mereka itu benar ,berbeda beda cada org menyampaikan ajarannya ..

    • @momentogallery7758
      @momentogallery7758 2 года назад +2

      @@dian9193 karena mereka ada kepentingan politik/kelompoknya sendiri, kalau ingin tau ajaran Islam yg sesungguhnya, jangan berpatokan pada kelompok" yg ada saat ini, baik itu Sunni atau Syiah. Lihat Islam pada generasi awal, generasi sahabat nabi.

    • @SunFlower-nn6be
      @SunFlower-nn6be 2 года назад +1

      @@dian9193 di dlm islam sendiri saja ada perpecahan 73 gol. Dan hanya 1 yg masuk syurga, yg sesuai Alquran dan Sunnah. Jd hrs pinter2 ikutin ustad yg mana, krn ga semua bener. Sercinglah ustad2 yang sunnah spt ustad khalid basalamah, tdk akan ditemui yg melotot2 teriak teriak.

    • @liekianloe4335
      @liekianloe4335 Год назад

      @@dian9193 kita seyogiyanya banyak maklum, ustadz atau titel apa, tetap manusia yg memiliki sifat manusia 🤭😁

  • @abdulfauzi6632
    @abdulfauzi6632 2 года назад +14

    Luar biasa manusia satu ini (Bhante Uttamo)
    Lanjut Pak Gita Wirjawan, terimakasih karena telah berkenan mengupload obrolan ini
    Doa baik selalu menyertai Pak Gita dan Pak Bhante
    Aamiin 🤲

  • @virginiaremifa6765
    @virginiaremifa6765 2 года назад +5

    Banthe merendah.....saya tau loh Banthe bisa meditasi sampe tubuhnya terangkat dari tanah. Saya pernah ke vihara Blitar.
    Banthe Rendah hati💖💖💖

    • @armasdeelevatorr3e313
      @armasdeelevatorr3e313 Год назад +1

      Coba berlatih meditasi dari 5 menit dulu,... lama kelamaan akan meningkat batinnya dan meditasi nya akan semakin lama.
      Meditasi Vippasana mengutamakan nafas masuk dan nafas keluar,... coba perhatikan tarikan nafas masuk rasakan sentuhan di bawah lubang hidung dan rasakan hembusan nafas keluar di atas bibir,... rasakan tarikan nafas masuk pelahan dan penuh perhatian. Bila ada bentuk betuk ingatan dan pikiran,.. di sadari dengan menyebut dalam batin bila ingatan muncul,.. di dalam hati ingat...ingat... ingat. ... di sebut dalam hati... dan kembali lagi ke obyek utama keluar masuk nya nafas (bila munculnya ingat itu berulang kali muncul,.. masuk lah keperenungan untuk kita bisa menerimanya)dan bila muncul bentuk pikiran pikiran pikiran pikiran..... kembali lagi ke obyek utama ,....Semua bentuk bentuk itu alami muncul karena kita sedang mengelurkan kilesa kilesa yang ada di dalam diri kita,... begitu juga bentuk bentuk perasaan bila timbul sakit atau pun gatal,... sebut saja di dalam hati sakit / gatal. Meditasi melatih kesadaran kita dan memperkuat kesadaran kita,... meditasi Vippasana seperti kita mengendarai motor atau mobil,... kita fokus ke depan penuh perhatian dan ada sesuatu yang kita lihat sadari aja seperti kita melihat kaca spion dll....Selamat mencoba.

  • @aguslio17g
    @aguslio17g 3 года назад +71

    Bhante memberikan penjelasan teori-teori Buddha yang diterima oleh segala kalangan krn tidak mencantumkan ayat2 paritta tetapi dgn memberikan contoh yang bs dipraktekan langsung oleh setiap orang dengan mudah.

  • @herwinsyah9101
    @herwinsyah9101 3 года назад +33

    Cuman video ini yang saya lihat sampai habis dari end game,,
    Coba pikirkan apa yang bukan mencerminkan keinginan?
    Sampai bingung saya, terima kasih bhante dan bung gita

  • @nicklie7751
    @nicklie7751 3 года назад +18

    Terima kasih Bhante wejangannya
    sederhana tapi dalam pengertiannya
    Semoga Semua Mahluk Berbahagia

  • @76luhde
    @76luhde 2 года назад +24

    Salam sejahtera Bante. Saya Yakin ini penjara yg di magsud Bante, adalah Essenheimer Turm. Sekarang memang bukan penjara lagi, dan tempat ya di tengah tengah Salah Satu perempatan jalan di Frankfurt. Kebetulan kami tinggal tidak jauh dari Sana

  • @bodronoyo6163
    @bodronoyo6163 3 года назад +35

    inilah suasana yg adem, ayem, tata, titi, tentrem, jenjem yg membuat hidup semakin marem walau hidup di Zaman yg serba serem.....

  • @liameiliana7899
    @liameiliana7899 3 года назад +291

    Sebagai orang berilmu, banyak yg bisa diambil sebagai hikmah dari banthe. Saya muslim tapi saya bisa melihat kebaikan dan banyak yg bisa saya pelajari dari banthe. Terima kasih Banthe :)

    • @KEN-vn2lj
      @KEN-vn2lj 2 года назад +2

      Setuju..👍🙏❤🦅🇮🇩

    • @filiyfly
      @filiyfly 2 года назад +2

      izinkan Sy meralat penulisan seharusnya Bhante

    • @ariandrei
      @ariandrei 2 года назад +8

      semakin banyak muslim seperti anda, semakin baik
      salam, saya juga muslim 😁

    • @defaolshop2746
      @defaolshop2746 2 года назад

      @@KEN-vn2lj vvvvhebattt

    • @buanasetra
      @buanasetra 2 года назад +1

      @Brew Bronski sepemahaman saya, ini semua hanya hukum sebab akibat yg berlaku di alam semesta. Dan memang kita tidak ada kuasa menentukan kita mau hidup menjadi apa. Tetapi kita bisa menentukan apa yg bisa kita usahakan dalam hukum sebab akibat itu.

  • @gitastrawberry5560
    @gitastrawberry5560 2 года назад +10

    Bhante uttamo merupakan idola saya Sejak ada bapak saya dulu. Sering dulu nonton di Dhamma TV.. Sehat selalu bhante

  • @irwanbinjafar8776
    @irwanbinjafar8776 2 года назад +13

    Masyaallah.....sangat mencerahkan....inilah ilmu yg bersifat universal tanpa terdekat oleh batasan agama belaka.....

  • @dyahindrapati1053
    @dyahindrapati1053 3 года назад +280

    I think this is the best episode of EndGame so far! It's quite radical to give the mic to someone who is far different from the rest of EndGame guests. And he is a minority. Kuddos Pak Guru!!
    And thank you Bhante. May peace and bless bestow upon you. Salaam.

    • @irgidaayani4509
      @irgidaayani4509 3 года назад

      U8q4dpl
      iiiiiilk 0m0m0vb bk 0k

    • @Gea_xyz
      @Gea_xyz 3 года назад +2

      because you are boddhis anyway

    • @asahiglass
      @asahiglass 3 года назад +2

      @Dyah He is double minority

    • @bucinpekok1408
      @bucinpekok1408 2 года назад

      Semua yg bernyawa akan binasa...dan mati...
      Hanya tuhanmulah allah ...
      Yang tetap kekal...
      Sungguh dia maha pencipta dan penyayang
      Segala puji allah
      Tuhan seru sekalian alam...
      Hh

    • @puterasakya6909
      @puterasakya6909 2 года назад +8

      @Brew Bronski , tak perlu di ulang2 pernyataan anda yang sama di hampir semua komen orang disini. Jika anda tidak memahami atau berkeras anda yang benar, ya sudah... kenapa mesti ngotot. Memang tidak mudah memahami spiritual yang tinggi... sehingga pada jaman Gotama Buddha saja, beliau hanya membabarkan/ menyampaikannya kepada orang-orang yang sudah mampu menerimanya (Dengan bahasa lain, 'hanya mampu diselami oleh orang bijaksana dalam bathin masing-masing'). Jadi jangan heran anda belum mampu menerima bahkan menolaknya...
      "Aku tidak mengajar untuk menjadikanmu sebagai murid-Ku.
      Aku tidak tertarik untuk membuatmu menjadi murid-Ku.
      Aku tidak tertarik untuk memutuskan hubunganmu dengan gurumu yang lama.
      Aku bahkan tidak tertarik untuk mengubah tujuanmu,karena setiap orang ingin lepas dari penderitaan.
      Cobalah apa yang telah Kutemukan ini,dan nilailah oleh dirimu sendiri.
      Jika itu baik bagimu,terimalah.
      Jika tidak, janganlah engkau terima."
      Gotama Buddha
      (Digha Nikaya 25; Patika Vagga;Udumbarika-Sīhanāda Sutta)

  • @rezekibesar4262
    @rezekibesar4262 3 года назад +48

    Penjelasan bhante uttamo bijaksana, mengutip isi tripitaka tanpa embel agama, menjelaskan sisi kehidupan yang realitas sesuai dhamma. Banyak hal positif di dunia ini bisa diterima dengan analisa yang sehat

    • @ekaarlichandra8419
      @ekaarlichandra8419 3 года назад +2

      serta analect Konfusius / Ru Jiao juga dijelaskan oleh Banthe Uttamo

    • @babyomegaplusultra6978
      @babyomegaplusultra6978 3 года назад +3

      Bhante itu sekelas pertapa brow, jadi bukan seperti pemuka agama abal2 yang suka menghina2 agama lain secara terang2 an itu, Kepala biksu seperti ini masuk tingkatan manusia yg nantinya akan menjadi semacam dewa atau mahluk diatas dimensi manusia setelah meninggal menjadi roh suci itu tadi. Kalau ini di analogikan dgn agama islam maka masuknya ke islam marifat yaitu islam tingkatan tertinggi, bukan seperti islam2 syariat yg paling rendah yg suka ribut di kehidupan bermasyarakat akhir2 ini 😄

  • @graceyc7387
    @graceyc7387 3 года назад +18

    Semoga masyarakat Indonesia menyadari manfaatnya meditasi...semoga semua mahluk berbahagia damai terbebaskan dr penderitaan...be happy. ❤️

  • @cherlinrott6321
    @cherlinrott6321 3 года назад +16

    Pak Gita makasi udah undang Bhante , semua yg d ucapkan Bhante mudah sekali dipahami tanpa mengkotak-kotak kan Agama apapun 😍😇

  • @lelouchlamperouge3077
    @lelouchlamperouge3077 3 года назад +20

    So true. Lebih tepatnya bukan menginginkan, tapi menemukan jalan hidup, menemukan peran, fungsi dalam hidup.

  • @IGAAJOURNEY
    @IGAAJOURNEY 3 года назад +47

    Lembut bgt suaranya bhante... Entah apa yg saya rasakan saat mendengar. Walau tidak dalam konteks agama saya yg sama, tapi hati saya tertarik mendengarkan setiap kata kata bhante. 🙏

  • @ayang-jy5ko
    @ayang-jy5ko 4 месяца назад +2

    Saya muslim, Sy sgt kagum dengan Ajaran Buddhis

  • @padimenguningofficial337
    @padimenguningofficial337 2 года назад +17

    Saya kristen, yg sangat suka mendengarkan ceramah para buddhis. Menenangkan !

  • @merlianna9475
    @merlianna9475 3 года назад +38

    Terimakasih kak Gita Wirjawan karena sudah mengundang Bhante Uttamo, tidak terasa saya sudah menonton acara kakak dari awal hingga akhir😲💕 mood banget

  • @dhirasangwara
    @dhirasangwara 3 года назад +414

    Keren! Saya pikir pembicaraan dalam Buddhisme melulu tentang karma, tapi ternyata sangat mirip dengan seminar kesehatan mental yang luar biasa! Terima kasih Bhante Uttamo dan Pak Gita.

    • @aliaries8722
      @aliaries8722 3 года назад +3

      karma itu lebih ke Hindu sepertinya

    • @puyull
      @puyull 3 года назад +15

      @@aliaries8722 gak juga, dal Buddhism juga ada konsep karma, tapi itu cuma 1 bagian dari pengajarannya yg luas bgt.

    • @samathatjoa
      @samathatjoa 3 года назад +24

      Karma mungkin lebih ajaran yg paling terkenal dari buddhism, sama mungkin reinkarnasi. Tapi sebenernya buddhist lebih juga mempelajari kenapa manusia punya pemikiran atau tindakan seperti ini itu, apalagi dengan kesadaran kita bisa melihat bahwa kita terperangkap dalam pemikiran sendiri. Kalau sadar mungkin bisa melihat bahwa kita denial /menolak banyak kenyataan hidup, makanya di buddhism ada namanya Annica : “segala sesuatu tidak kekal”.

    • @bojog21
      @bojog21 3 года назад

      Hai mas eban wkwkwk

    • @semogasemuamahlukberbahagi7612
      @semogasemuamahlukberbahagi7612 3 года назад +9

      Ajaran Buddha yg utama itu adalah bagaimana manusia bisa terbebas dari penderitaan didunia ini, yaitu menghilangkan nafsu keinginan

  • @ar-royyan5712
    @ar-royyan5712 2 года назад +8

    Inilah manusia yg beragama (adab/akhlak yg dikedepankan)

  • @bayupurwarini9821
    @bayupurwarini9821 3 года назад +14

    Ilmu kehidupan Bante sudah sangat tinggi. Sungguh bisa menjadi contoh dan teladan bagi banyak orang. Perubàhan besar dalam hidup mari diawali dari diri kita sendiri.... 🙏🏼🙏🏼

    • @armasdeelevatorr3e313
      @armasdeelevatorr3e313 Год назад

      Coba berlatih meditasi dari 5 menit dulu,... lama kelamaan akan meningkat batinnya dan meditasi nya akan semakin lama.
      Meditasi Vippasana mengutamakan nafas masuk dan nafas keluar,... coba perhatikan tarikan nafas masuk rasakan sentuhan di bawah lubang hidung dan rasakan hembusan nafas keluar di atas bibir,... rasakan tarikan nafas masuk pelahan dan penuh perhatian. Bila ada bentuk betuk ingatan dan pikiran,.. di sadari dengan menyebut dalam batin bila ingatan muncul,.. di dalam hati ingat...ingat... ingat. ... di sebut dalam hati... dan kembali lagi ke obyek utama keluar masuk nya nafas (bila munculnya ingat itu berulang kali muncul,.. masuk lah keperenungan untuk kita bisa menerimanya)dan bila muncul bentuk pikiran pikiran pikiran pikiran..... kembali lagi ke obyek utama ,....Semua bentuk bentuk itu alami muncul karena kita sedang mengelurkan kilesa kilesa yang ada di dalam diri kita,... begitu juga bentuk bentuk perasaan bila timbul sakit atau pun gatal,... sebut saja di dalam hati sakit / gatal. Meditasi melatih kesadaran kita dan memperkuat kesadaran kita,... meditasi Vippasana seperti kita mengendarai motor atau mobil,... kita fokus ke depan penuh perhatian dan ada sesuatu yang kita lihat sadari aja seperti kita melihat kaca spion dll....Selamat mencoba.

  • @achillesrandalangi5975
    @achillesrandalangi5975 3 года назад +35

    Kita memang spertinya kekurangan budaya MALU. Andai kita 'TAHU MALU' sy yakin bangsa kita akan MAJU bukan MALU.

  • @dekajuanto3625
    @dekajuanto3625 3 года назад +65

    Ini adalah salah satu episode terbaik Endgame, sederhana namun penuh inspirasi, dan satu hal yang baru saya temukan di sepanjang episode "Endgame" adalah, baru kali ini pak Gita nampak bingung menjawab pertanyaan spontan dari tamunya. Pertanyaan dari Bhikku Bhante yang sangat simple namun memang sukar dijawab oleh siapapun
    "Contoh misal yang bukan mencerminkan sebuah keinginan?" hmmm susah bukan? :)

    • @armasdeelevatorr3e313
      @armasdeelevatorr3e313 Год назад

      Coba berlatih meditasi dari 5 menit dulu,... lama kelamaan akan meningkat batinnya dan meditasi nya akan semakin lama.
      Meditasi Vippasana mengutamakan nafas masuk dan nafas keluar,... coba perhatikan tarikan nafas masuk rasakan sentuhan di bawah lubang hidung dan rasakan hembusan nafas keluar di atas bibir,... rasakan tarikan nafas masuk pelahan dan penuh perhatian. Bila ada bentuk betuk ingatan dan pikiran,.. di sadari dengan menyebut dalam batin bila ingatan muncul,.. di dalam hati ingat...ingat... ingat. ... di sebut dalam hati... dan kembali lagi ke obyek utama keluar masuk nya nafas (bila munculnya ingat itu berulang kali muncul,.. masuk lah keperenungan untuk kita bisa menerimanya)dan bila muncul bentuk pikiran pikiran pikiran pikiran..... kembali lagi ke obyek utama ,....Semua bentuk bentuk itu alami muncul karena kita sedang mengelurkan kilesa kilesa yang ada di dalam diri kita,... begitu juga bentuk bentuk perasaan bila timbul sakit atau pun gatal,... sebut saja di dalam hati sakit / gatal. Meditasi melatih kesadaran kita dan memperkuat kesadaran kita,... meditasi Vippasana seperti kita mengendarai motor atau mobil,... kita fokus ke depan penuh perhatian dan ada sesuatu yang kita lihat sadari aja seperti kita melihat kaca spion dll....Selamat mencoba.

  • @yudhiprasetyo3510
    @yudhiprasetyo3510 3 года назад +18

    konten gratis, tanpa iklan dan bermanfaat. hats off, sir.. respect

    • @armasdeelevatorr3e313
      @armasdeelevatorr3e313 Год назад

      Coba berlatih meditasi dari 5 menit dulu,... lama kelamaan akan meningkat batinnya dan meditasi nya akan semakin lama.
      Meditasi Vippasana mengutamakan nafas masuk dan nafas keluar,... coba perhatikan tarikan nafas masuk rasakan sentuhan di bawah lubang hidung dan rasakan hembusan nafas keluar di atas bibir,... rasakan tarikan nafas masuk pelahan dan penuh perhatian. Bila ada bentuk betuk ingatan dan pikiran,.. di sadari dengan menyebut dalam batin bila ingatan muncul,.. di dalam hati ingat...ingat... ingat. ... di sebut dalam hati... dan kembali lagi ke obyek utama keluar masuk nya nafas (bila munculnya ingat itu berulang kali muncul,.. masuk lah keperenungan untuk kita bisa menerimanya)dan bila muncul bentuk pikiran pikiran pikiran pikiran..... kembali lagi ke obyek utama ,....Semua bentuk bentuk itu alami muncul karena kita sedang mengelurkan kilesa kilesa yang ada di dalam diri kita,... begitu juga bentuk bentuk perasaan bila timbul sakit atau pun gatal,... sebut saja di dalam hati sakit / gatal. Meditasi melatih kesadaran kita dan memperkuat kesadaran kita,... meditasi Vippasana seperti kita mengendarai motor atau mobil,... kita fokus ke depan penuh perhatian dan ada sesuatu yang kita lihat sadari aja seperti kita melihat kaca spion dll....Selamat mencoba.

  • @daveozm
    @daveozm 2 года назад +12

    Suka bgt dgr Banthe Uttamo, tenang, jika semua pemuka agama spt ini penyampaian nya pasti Adem.. gak mesti marah" hina" maki".. huffff sehat selalu Banthe dan saia muslim...💕

    • @armasdeelevatorr3e313
      @armasdeelevatorr3e313 Год назад

      Coba berlatih meditasi dari 5 menit dulu,... lama kelamaan akan meningkat batinnya dan meditasi nya akan semakin lama.
      Meditasi Vippasana mengutamakan nafas masuk dan nafas keluar,... coba perhatikan tarikan nafas masuk rasakan sentuhan di bawah lubang hidung dan rasakan hembusan nafas keluar di atas bibir,... rasakan tarikan nafas masuk pelahan dan penuh perhatian. Bila ada bentuk betuk ingatan dan pikiran,.. di sadari dengan menyebut dalam batin bila ingatan muncul,.. di dalam hati ingat...ingat... ingat. ... di sebut dalam hati... dan kembali lagi ke obyek utama keluar masuk nya nafas (bila munculnya ingat itu berulang kali muncul,.. masuk lah keperenungan untuk kita bisa menerimanya)dan bila muncul bentuk pikiran pikiran pikiran pikiran..... kembali lagi ke obyek utama ,....Semua bentuk bentuk itu alami muncul karena kita sedang mengelurkan kilesa kilesa yang ada di dalam diri kita,... begitu juga bentuk bentuk perasaan bila timbul sakit atau pun gatal,... sebut saja di dalam hati sakit / gatal. Meditasi melatih kesadaran kita dan memperkuat kesadaran kita,... meditasi Vippasana seperti kita mengendarai motor atau mobil,... kita fokus ke depan penuh perhatian dan ada sesuatu yang kita lihat sadari aja seperti kita melihat kaca spion dll....Selamat mencoba.

  • @mitamustika6304
    @mitamustika6304 3 года назад +174

    Terimakasih...sungguh ucapan Bhante membuka sudut pandang yg kadang tertutupi oleh kesibukan diri sendiri.....1 Jam 49 menit lebih tidak terasa..... dialog yg terjadi seperti sedang ngobrol dengan diri sendiri yang jauh di sudut pikiran yg terkadang kita abaikan, semua ucapan2 Bhante menenangkan dan membuat saya yang mendengar melihat ke dalam diri sendiri....

    • @evelienjean417
      @evelienjean417 3 года назад +12

      Betul skli bu..sy juga kristen..tp mmng kita smua sbenarnya hrus belajar dr pemahaman agama lain sehingga kita bisa mndapatkan satu kesimpulan yg positif..dan bisa jd pada kenyataannya agama mereka inilah yg benar di lihat dr sudut pandang kehidupan sehari hari.halo bu mita..pa kbr bu..n slm kenal ya..😀😀😀

    • @rumahrumah4095
      @rumahrumah4095 3 года назад

      betul

    • @cendoldawet3589
      @cendoldawet3589 3 года назад +1

      @@evelienjean417 di Kristen juga ada ayatnya "kasihilah sesamamu manusia seperti dirimu sendiri" . kasus rohingya itu gmn buddhis 😂😂 . ga perlu lu pelajari semua agama,, ntar lu jadi suka pindah pindah agama ,, doktrin agama itu kuat lho . perkuat iman anda tentang apa yang anda yakini saat ini . banyak baca kitab suci mu . ga semua pemeluk agama A, agama B , agama C itu bener kelakuan nya . Buddhis itu ga percaya Tuhan itu ada . lu masih percaya Tuhan kan ?? 😂😂😂

    • @evelienjean417
      @evelienjean417 3 года назад +1

      @@cendoldawet3589 hehehe..trims ats nasihatnya bro..ini baru mantap..kliatan klw bpk..tinggi skli pemikirannya..intelektual skli..gk mngkinlah bro sy hrus pindah2 agama..sy cuma simpatik dgn aliran mreka..

    • @japhy8191
      @japhy8191 2 года назад +3

      @@cendoldawet3589 diagama itu ada disuruh perangi yahudi yak kaper kaper kaperr pokokee 🤣😂

  • @heyyo8921
    @heyyo8921 3 года назад +304

    Saya merasa tercerahkan dengan perkataan bhante tentang meditasi. Di dalamnya terdapat nilai-nilai yang sering terabaikan oleh banyak orang. Kalau boleh bercerita sedikit, selama ini ketika menonton konten endgame perasaan saya selalu naik turun. Kadang saya jadi termotivasi, bersemangat, pokoknya berapi-api. Tetapi kadang saya bisa sedih, sedih yang teramat mendalam, karena menyalahkan diri sendiri dan keadaan. Tentunya itu bukan salah konten ini dan narasumbernya. Saya berpikir, mental saya-lah yang bermasalah.
    Saya menyadari kesehatan mental adalah salah satu faktor penting dalam hal apapun. Depresi dan overthinking, contohnya. Keduanya bukanlah hal yang bisa dianggap spele, sehingga kita tidak bisa bicara tentang hal-hal itu dengan sembarang orang.
    Pak Gita, kalau bisa memberi saran, saya ingin bapak mengundang narasumber yang bergerak di bidang psikiatri. Kita masih sangat jarang mengangkat topik kesehatan mental di masyarakat, padahal jumlah orang yang mengalami masalah itu sangatlah banyak. Saya tidak tahu persis korelasi antara kesehatan mental dan kemajuan bangsa, tapi pastilah ada, entah dalam konteks dan aspek mana saja.
    Mudah-mudahan dibaca🙏 terima kasih Pak Gita & tim.

    • @gwirjawan
      @gwirjawan  3 года назад +141

      Baik kami catat.. Memang pembangunan tidak semestinya mengorbankan ketenangan batin..

    • @billykei
      @billykei 3 года назад +27

      Korelasi antara kesehatan mental dan kemajuan bangsa, tentulah ada. Karena ketika Bhante di konten ini bicara kesehatan mental pada individu, tapi individu itu adalah bagian dari masyarakat secara kolektif. Dan dalam berbangsa pun, masyarakat itu menggantungkan harapan nya pada segelintir individu yang di pilih tuk jadi pemimpin nya. Jadi.. masyarakat yang "sehat" secara tak langsung akan mengkondisikan kehadiran pemimpin yang "sehat"...dengan demikian, pemimpin akan membawa bangsa ke-arah yang sehat juga.

    • @michikoalice
      @michikoalice 3 года назад +14

      Kalo mental bisa coba undang pak adi w gunawan.... beliau beberapa kali ceramah dengan bhante uttomo juga..

    • @karinaamelia512
      @karinaamelia512 3 года назад +6

      mungkin bisa undang dr. Jiemi Ardian pak @Gita Wirjawan

    • @ekacandra1337
      @ekacandra1337 3 года назад +2

      jepang maju tapi banyak mental terganggu.

  • @claravenny1526
    @claravenny1526 2 года назад +8

    Ini adalah solusi sederhana yang bombastis, ini yang dibutuhkan setiap ornag setiap anak setiap insan dan ini yang dibutuhkan Indonesia. Let's do it.

  • @teguhwiyanto5832
    @teguhwiyanto5832 2 года назад +4

    Matur sembah nuwun sanget bhante wejanganipun. Amin .