Pandji Pragiwaksono Soal Para Presiden, Dari SBY, Jokowi, Sampai Prabowo | Segelas Bersama Pangeran

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 6 сен 2024
  • #Asumsi #segelasbersamapangeran #pandjipragiwaksono
    Segelas Bersama Pangeran kembali kedatangan tamu spesial. Kali ini Pandji Pragiwaksono bakal buka-bukaan soal pandangannya terhadap Presiden, mulai dari SBY, Jokowi, hingga Prabowo. Pandji bahkan menyoroti kasus Vina yang sedang viral. Bagaimana cerita Pandji Pragiwaksono soal itu semua? Selengkapnya di Segelas Bersama Pangeran!!!
    --------------------------------------------------
    Like and follow us on Facebook, Instagram and Twitter @asumsico
    and also check our website asumsi.co

Комментарии • 842

  • @Asumsiasumsi
    @Asumsiasumsi  3 месяца назад +115

    Siapa lagi nih yang harus kita undang di Segelas Bersama Pangeran?

  • @rosesarerosie979
    @rosesarerosie979 3 месяца назад +672

    hari-hari menikmati pandji tur channel2 youtube 🥳

    • @nimenesia360
      @nimenesia360 3 месяца назад +33

      Pandji sedang mencangkul

    • @mynameislove1704
      @mynameislove1704 3 месяца назад +18

      @@nimenesia360 new york mahal uyy

    • @rizkywirawan2285
      @rizkywirawan2285 3 месяца назад +8

      Lagi farming pundi-pundi...

    • @neoborn7359
      @neoborn7359 3 месяца назад +32

      ​@@mynameislove1704 opini panji ga receh, makanya kita tonton, layak ada di channel ini

    • @nooryantoo0090
      @nooryantoo0090 3 месяца назад +9

      Iya nih, dari malaka langsung kesini

  • @kristiansutanto
    @kristiansutanto 3 месяца назад +289

    Karakter orang Indonesia menurut Mochtar Lubis di tahun 1977, dan masih sangat relevan sampai 47 tahun kemudian:
    1. Munafik atau hipokrit (18:20)
    2. Tidak mau bertanggung jawab (16:28 18:02)
    3. Berperilaku feodal (16:52)
    4. Percaya takhayul (29:36)
    5. Artistik
    6. Berkarakter lemah (18:58)

    • @personanongrata8049
      @personanongrata8049 3 месяца назад +16

      Gak selalu valid ya soalnya mochat lubis seingatku bukan seorang pakar sosiolog dan risetnya kayaknya hanya terbatas golongan elite dan gak menyuruh hehehehe. Masih debatable lah

    • @Abrasim948
      @Abrasim948 3 месяца назад +3

      70 persen org persis melakukan itu 😂😂😂

    • @yurdasatrio
      @yurdasatrio 3 месяца назад +5

      itu penelitian atau cuma nglantur aja? kalo penelitian, setiap suku harus ada sampelnya. kalo sampelnya ga semua suku ya berarti generalisir. gw yakin suku yg sampelnya ga diwakili ogah disamain sifatnya dengan suku lain hehe

    • @ussronino6979
      @ussronino6979 3 месяца назад +4

      Jawir 😂 emang mental babu

    • @kristiansutanto
      @kristiansutanto 3 месяца назад +11

      @@personanongrata8049 Beliau memang bukan sosiolog namun jurnalis legendaris yang sangat berani mengkritik tajam Orde Lama dan Orde Baru.
      Tentunya opini selalu bisa diperdebatkan, namun pendapat beliau ini pasti berasal dari pengamatan yang tajam selayaknya kritik2 beliau di masa itu, dan nyatanya cukup sering sesuai dengan pengamatan banyak orang, termasuk Panji dan Pange di video ini.

  • @choco_pie1
    @choco_pie1 3 месяца назад +289

    Akhirnya dua imam besar Manchester United di Indonesia ngobrol bareng

    • @MuhammadIhsan-tq1bq
      @MuhammadIhsan-tq1bq 3 месяца назад +2

      Imam besar gk tuh

    • @Holaudi
      @Holaudi 3 месяца назад +1

      Tapi kagak bahas MU

    • @CokyXavi
      @CokyXavi 3 месяца назад

      Kardus

    • @user-js0aq6dw2m
      @user-js0aq6dw2m 3 месяца назад +2

      Bgst... imam besar wkwkwk😂

    • @masgalsakti
      @masgalsakti 3 месяца назад +5

      Tapi imam mazhab-nya masih Helmy Yahya & Sudjiwo Tedjo.

  • @dramboll_fc
    @dramboll_fc 3 месяца назад +106

    Panji Tidak Menyela Orang Ngomong Itu Salut 🙏💪

    • @yudasadewa7377
      @yudasadewa7377 3 месяца назад

      ga nyela omongan orang? ngakaaaaakkk🤣🤣 manusia munafik si panji ini sih🤣🤣🤣 maklum dari kaum kaum munafik

  • @tedypranata
    @tedypranata 3 месяца назад +67

    Kesalahan negeri ini adalah di desa secara khusus didesaku hampir tidak ada yang memilih berdasarkan track recordnya yang bagus tapi berdasarkan cap cip cup terserah siapa yang kepilih.. masyarakat cenderung selalu berpikir siapaun yang mimpin kita akan tetap begini begini aja... Jadi gak tau mulainya darimana cuman pasti jawabannya siapapun yang kepilih gak ada ngaruhnya sama kita padahal apapun keputusan pemimpin pasti berpengaruh kepada masyarakat tapi kita di kampung tidak punya kemauan untuk mencari siapa yang berhak memimpin kita jadi hanya asal coblos

    • @onyfans128
      @onyfans128 3 месяца назад +1

      Akiyu setara gorila.. apa yg mau diharapkan..
      Bener emang penggambaran gibran soal kebun binatangnya dikasih makan biar gemuk² binatangnya..😅

    • @ranabagus7128
      @ranabagus7128 3 месяца назад

      ​@@onyfans128ngmng naon sih drun kadrun

    • @MimiMimi-ms5rh
      @MimiMimi-ms5rh 3 месяца назад +1

      Iya betul bang,itulah kesalahan berpikir masyarakat desa

    • @tedypranata
      @tedypranata 3 месяца назад

      @@MimiMimi-ms5rh gak bisa disalahkan juga sebenarnya karena secara literasi gak ada jadi ya mikirnya apa yang diharapkan dari pemimpin kita karena kan apapun yang terjadi masyarakat tetep susah jadi kurajg paham bahwa yang membuat salah adalah salahnya pengambilan kebijakan pemimpinnya...bahkan yang bikin geleng geleng kepala anak remaja pun ada banyak yang menggangap bahwa acara TV salah satu contoh katakan putus mereka anggap itu beneran bukan disetting jadi ya wajar klo di DPR orang orangnya begitu karna masyarakat kita antipati soal itu jadi gak heran klo indonesia susah untuk berkembang

    • @Wongka_Long_An
      @Wongka_Long_An 3 месяца назад +4

      ​@@tedypranata Satu lagi, ada mentalitas "nerimo ing pandum" alias menerima keadaan apa adanya. Gimana bisa 10 tahun dipimpin suatu rezim dan kondisi ekonomi sosial makin terpuruk, tapi kelompok yg sama justru menang lagi dengan suara Segede itu. Pas ditanya kenapa dipilih lagi, jawabannya "yg lain belum tentu lebih baik" laaah setidaknya coba dulu anjjiir bukannya milih yg udah jelas gagal

  • @willyhahh
    @willyhahh 3 месяца назад +106

    undang Kukuh Adi sama Adriano Qolbi Bang Pang, nostalgia We Are Not Alright

    • @boygo245
      @boygo245 3 месяца назад +2

      Seru kalo di kumpulin bang , pandji adri vs pange 🎉

    • @A31_
      @A31_ 3 месяца назад +3

      Please make it happen

    • @allezje
      @allezje 3 месяца назад +1

      semoga terealisasi

    • @aaadinagara
      @aaadinagara 3 месяца назад +1

      Yang seru tuh Pandji vs Adri debat soal pandangan politik. 2 2nya bersebrangan tapi sama2 punya argumen yg keren

    • @Foxtrot0265
      @Foxtrot0265 3 месяца назад

      weh yang adri udah kejadian tuh 😂 selamat bang permintaannya terkabul wkwkwk

  • @roniramadhanni1538
    @roniramadhanni1538 3 месяца назад +36

    45:46 udah pembahasan kasus Vina
    bagusnya dalam penyelidikan kasus Vina itu jgn dikaitkan ke hal mistis atau takhayul, berpikir seperti detektif Conan berpikir detail. yg tahu episode Moonlight Sonata pasti tahu
    Detektif Conan memang lah fiktif tapi kita tahu bahwa penyidik itu berpikir kritis 😊

    • @pisgi2830
      @pisgi2830 3 месяца назад

      Tapi sayang penegak hukum di Indonesia banyak oknumnya 😢

    • @Ahmadfauzi-sv4zz
      @Ahmadfauzi-sv4zz 3 месяца назад +1

      makasih orang baik gw penasaran emang sama topik ini doang.

  • @noily8974
    @noily8974 3 месяца назад +19

    Menarik nih,
    Panji mumpung pulang banyak ngomong, ikuti semua di berbagai channel

  • @khaldun1765
    @khaldun1765 3 месяца назад +19

    Suka banget dengar in 2 pemuda cerdas, keren, ganteng ini ngobrol.. Sederhana, kritis, dan daging... Mantab

  • @YuliImamMaarif
    @YuliImamMaarif 3 месяца назад +18

    Spill jg kasus semarang sama om panji dsini. Serem bgt sih itu kasus. Lihat bentuk sisa tulang seperti dikremasi. Tanpa ada banyak kayu2. Dan lokasi TKP rumput sekitar masih fresh. Nampak bener2 disulut di satu titik dg minyak berkali2.
    Dan aku mikirnya (pikiran anehku) klo kepala beliau semacam jd tropi/bukti klo tugas sudah dilaksanakan dg sukses.
    Doa untuk beliau.😔

    • @bunghil9770
      @bunghil9770 3 месяца назад

      Kasus apa bang??

    • @adudu756
      @adudu756 3 месяца назад

      kasus apa itu om

    • @YuliImamMaarif
      @YuliImamMaarif 3 месяца назад

      @@bunghil9770 PNS di semarang, H-1 sebelum jadi saksi kasus korupsi. Hilang. Ditemukan udah termutilasi dan terbakar habis di kawasan pantai marina.
      Kepala sampai skrg blm ditemukan.
      Kasus masih mandeg. Padahal dah naik ke polda. Malah update terbaru pak mahfud bilang kasus itu ga masuk di Sistem Penanganan Pidana Berbasis Teknologi Informasi (semacam database penanganan kasus pidana lah)
      Dan skrg kapoldanya mau nyalon gubernur.
      Aku yg org jateng ngeri2 dg kasus itu, lebih ngeri lg mau nyalon gubernur pula yg ngusut kasus itu dan ga selesai.
      Search saja kasus iwan boedi.

    • @ibnu9969
      @ibnu9969 2 месяца назад

      ​@@bunghil9770 Pns iwan siapa gitu namanya

  • @dika_hilman
    @dika_hilman 3 месяца назад +14

    Aku suka banget dengerin dua orang ini ngobrol. Ngalir, smooth, hangat, dan cerdas.

  • @gajetot
    @gajetot 3 месяца назад +39

    Saya senang para punggawa provocative proactive reuni kembali di podcast ini. Anw kopi + Skm udh ada itu basic nya Vietnam drip actually

    • @galihmukti
      @galihmukti 3 месяца назад

      Dan banyak dari punggawa tsb yg beneran terjun di politik praktis, dari jubir, timses, sampe beneran nyalon, kerenn 🤣

    • @UncleNobody
      @UncleNobody 3 месяца назад

      Hellow esensi dari viet drip mah bukan itu kaleee

    • @sgynwarg
      @sgynwarg 3 месяца назад

      Kopi+skm kaya nya ga di indonesia doang,pernah liat di yt klo di thailand kaya nya ada dan biasanya pakai merk carnation

  • @iqbaladitya66
    @iqbaladitya66 3 месяца назад +25

    abis nonton pandji di Total politik, disini beda bgt lebih chill dan santuy wkwk

    • @herozone1225
      @herozone1225 3 месяца назад +2

      Lah kok sama...

    • @yuliantiibunya3z426
      @yuliantiibunya3z426 3 месяца назад +1

      Eh saya juga persis lagi. Emang total politik oportunis sih

    • @trisdayantihartung7610
      @trisdayantihartung7610 3 месяца назад +1

      Beda level gitu obrolannya juga

    • @sthuzaimah6585
      @sthuzaimah6585 3 месяца назад +1

      Coba tonton juga yg di najwa shihab... Emang pandji suka bgt bikin org kesel 😂

    • @krisnarefaagusta16
      @krisnarefaagusta16 2 месяца назад

      @@sthuzaimah6585 Ya, serta forum Beginu bersama Wisnu Nugroho.

  • @ahmadzumahanshar3395
    @ahmadzumahanshar3395 3 месяца назад +15

    Bbrapa obrolan yg ada pandji...belakangan ini....asli di sini yg kocak .....

  • @bennirinaldi8937
    @bennirinaldi8937 3 месяца назад +41

    Pemilih Indo aja ga ngerti konteks "makan siang gratis" itu untuk siapa. Mereka mengira program itu untuk semua usia yg dianggap membutuhkan. Berhubung di Indo umumnya mager dan nganggur (Gen z 10 jt nganggur) dan penikmat tiktok, dengan pola kampanye kayak kemarin wajar 02 menang walau pencalonan Gibran itu aneh dengan berbagai kontroversi.

    • @nuralyne2725
      @nuralyne2725 2 месяца назад

      Orang Indonesia kebanyakan munafik..
      masih ingat ketika dia Panji bicara tentang Aldi Taher dan Anies, dua orang itu sebut dia sebagai duo ngeblank andai berpasangan..
      Dia mengatakan itu dipodcast Chanel total politik dan narasumber nya pun sama yg sekarang sedang berpolemik dgn dia..
      dia tertawakan dua orang itu bersama temannya dia juga bicara Jokowi pemimpin yg baik dan sekarang dia termakan omongan nya sendiri...
      Mas panji saran aja, jgn mempermalukan diri sendiri.. ingat seorang Iwam fals pun tak berbunyi alias fals beneran.. sya tahu niat panji baik namun realita menampar dia kembali pada sebuah kenyataan...

    • @Novalmarazola19
      @Novalmarazola19 2 месяца назад

      Nah peluang itu yg 01 dan 03 ga bisa memanfaatkan

    • @fory-frog
      @fory-frog 2 месяца назад

      Yaaa lebih baik sudah sadar, daripada masih membela sesuatu yang salah, selain pandji aktivis2 yng dlu percaya sekarang juga berbalik kok, karena memang sedzalim itu​@@nuralyne2725

    • @NurAslam-zk4dn
      @NurAslam-zk4dn 2 месяца назад

      @@nuralyne2725 bukan termakan omongannya sendiri sih. kayanya termakan ama fasad. image yang dibangun jokowi pada saat awal berpolitik kan tukang mebel yang ngadu nasib di polirik dan naik dari bawah

  • @paulaliey64
    @paulaliey64 3 месяца назад +28

    Dimanapun ada Pandji saya klik..

    • @okyrobema3158
      @okyrobema3158 3 месяца назад +1

      Kenapa ? Kamu suka panji ?

    • @dewiaryani7302
      @dewiaryani7302 2 месяца назад

      Suka sama pemikirannya ya..realistis

    • @paulaliey64
      @paulaliey64 2 месяца назад

      @@okyrobema3158 suka cara ngomongnya yg gampang dipahami. Dan tentu saja karna lucu.😁

  • @EWS-qg8pl
    @EWS-qg8pl 3 месяца назад +15

    57:30 di Vietnam, kopi yg paling populer itu Vietnam drip campur susu kental manis bang (ca phe sua).
    justru dunia lebih mengenal cara seduhan seperti itu sebagai kopi khas Vietnam. Udah banyak juga di cafe² yg jual "ca phe sua"

  • @djokowaloejo
    @djokowaloejo 3 месяца назад +1

    20:52
    Fersi lugu yg saya tangkep.
    Memang bener saat saya kecil dulu kakek saya dan ayah saya selalu menanam pohon dan sambil menasehati nak ini nanti kalau pohonnya besar bisa buat rumah bisa menangkap air dan kali kali itu gak akan kekeringan.
    Dan bum saya dewasa ini sangat merasakan dampak pohon yg sudah gede itu jadi sejuk daerah kampung

  • @fajrira
    @fajrira 3 месяца назад +41

    Habis radit terbitlah pandji

  • @akbarelhakim4258
    @akbarelhakim4258 3 месяца назад +12

    Kayanya jangka panjangnya tuh biar bikin org org muda muak sama politik dan akhirnya tidak ada kepedulian lg terhadap politik, mungkin adaaaa... tapi sangat sedikit, sehingga lebih mudah untuk di stir, tujuan jangka panjangnya ya agar elit tetap menjadi elit dan lebih tenang bermainnya.

    • @Umma2anak
      @Umma2anak 3 месяца назад

      Boro boro 58% yg milih menangin kmrn ga akan gak peduli Krn dia bodoh

  • @Jaxirebellion
    @Jaxirebellion 3 месяца назад +11

    Obrolan yg sangat berisi kalo ada panji

  • @hazmiyuda
    @hazmiyuda 3 месяца назад +4

    selalu menyenangkan mendengarkan pandji dgn pola pikirnya

  • @ultrazerde9733
    @ultrazerde9733 3 месяца назад +7

    Seniman Intelek Stelah era warkop & Bagito, Bang Panji kreeenn 🇮🇩👍👍

    • @happytraveling3224
      @happytraveling3224 3 месяца назад

      Cuma kata Radit dia gagal di smua bidang,liat di vindes 😂

    • @tendrips
      @tendrips 2 месяца назад

      @@happytraveling3224patokan sukses bukan di liat dari duit bos, dia tinggal di us aja buat standup disana udah pencapaian yang ga semua orang standup lakuin, bahkan radit aja ga pernah standup pake bahasa inggris 😂

  • @sickelevra
    @sickelevra 3 месяца назад +9

    49:07 oh gw aja yang mainnya kurang jauh, ternyata ada juga yang setuju lukisan pak SBY itu bagus, dari yang kanvas kecil aja gw udah kagum, as human being yes I respect him in that part

    • @Abrasim948
      @Abrasim948 3 месяца назад

      Emang bagus. Gw hrs mengakui itu.

    • @hkl6274
      @hkl6274 3 месяца назад

      emang bagus sih, selain karna selera udah pasti krna sentimen politik yg bilang lukisannya jelek

    • @rendilovema
      @rendilovema Месяц назад

      Lukisannya bagus, lagunya biasa aja

  • @umibozu4251
    @umibozu4251 3 месяца назад +86

    Woi duo fans emyu ini, barusan juara fa nih abang2 😂

  • @gedebandem6593
    @gedebandem6593 3 месяца назад +1

    emang seru lihat pandji sama pange dalam satu frame, next harus ada wawancara lagi sih

  • @widitriakustika2515
    @widitriakustika2515 3 месяца назад

    Bang pandji gua salah satu yg teredukasi tentang politik sama bang pandji dari tahun 2019. Tetap semangat eduksi politik melalui stand up

  • @annamahesthi7059
    @annamahesthi7059 3 месяца назад +1

    20:15 salut ma Panji.. masih bisa positif ditengah carut marut negara ini yg seakan akan kayak ngga ada harapan lg.. gelap aja.. tp dia masih positif.. sy aja rasanya kayak dah hopeless sama ni negara.. 😆 tp denger omongan Panji jadi kayak mikir lagi.. btw, cerita yg disebut Panji dlm series Ricky (after life) tu sama dengan hadis Nabi yg menyuruh umatnya untuk "menanam pohon" untuk bisa dinikmati anak cucu kelak..

  • @pujaferdo3386
    @pujaferdo3386 3 месяца назад +6

    57:23 kopi+ susu kental manis ga cuma ada di Indonesia, ada juga di Vietnam. Malah lebih terkenal. Terus juga ada Dolce latte. Kan artinya Dolce (cmiiw) itu susu kental manis

    • @IlmiPratama
      @IlmiPratama 3 месяца назад

      Yaaa vietnam drip di sini juga banyak yg jual, entah pemrosesannya sama atau engga tapi ya pakai skm

    • @andhikaperdana5508
      @andhikaperdana5508 3 месяца назад

      Vietnam betul, namanya vietnam drip! Dolce latte bukan orisinil menu kopi, itu varian menu starbucks aja, tapi terkenal. Konsepnya sama, susu dgn condensed milk.
      Justru, ada di Spanyol yg ada, varian namanya bombon😄

    • @KMD_700k
      @KMD_700k 3 месяца назад

      Vietnam Indonesia sama aja

    • @txtuanmuda
      @txtuanmuda 3 месяца назад

      Vietnam drip itu lebih ke prosesnya keknya

  • @Holaudi
    @Holaudi 3 месяца назад +3

    Dibalik 98/Behind 98 ada di Netflix, Bang Pandji Yudhoyono muncul di menit 17an

  • @andik6
    @andik6 3 месяца назад +1

    bener.. kemarin liat di acara Nana.. keren Panji sama Adi bisa pancing semua aslinya keluar dari kedua politisi dan setelah berhasil mancing,, nggak terpancing balik,..
    tinggal ditonton aja letupan2nya.. hahhaha

  • @dhasi_
    @dhasi_ 3 месяца назад +1

    18:55 aku setuju sm bang pandji, kalau yang aku pahami mungkin lebih mau point out prinsip dan konsistensi pilihan bersikap ya, supaya tidak munafik..
    tapi kalo dari perbandingan yang bang pandji kasih, mungkin lebih harus lihat konteks kasus per kasus juga ya 🤔🤔

  • @GalihKrida
    @GalihKrida 3 месяца назад +2

    45:45 ungkap kasus vina

  • @panin-bumi-alamsyah
    @panin-bumi-alamsyah 3 месяца назад +6

    Bang Pange, undang Sammy Not A Slim Boy, dong. Saya juga pengen liat opini Bang Sam terkait pilpres kemarin. Terima kasih.

    • @goahantu7041
      @goahantu7041 3 месяца назад

      setuju

    • @BLACKHipo
      @BLACKHipo 3 месяца назад

      sammy seringai jg gapapa bang pange

  • @pencitraan
    @pencitraan 3 месяца назад +3

    War tiketnyabang panji ekstrim gak sih?
    First time gw pengen ni nonton stand-up live. Mens rea. Keren bgt namanya.
    Mana kisi2nya bahas pilpres, penasaran

  • @user-eh7nu9xp4x
    @user-eh7nu9xp4x 2 месяца назад

    Ahhhhh kangen bgt obrolan pange pandji

  • @wiwietmingratwaty2877
    @wiwietmingratwaty2877 3 месяца назад

    Setuju sama Panji. Jadi orang emang kudu tahu siapa aku bagaimana aku harus di mana aku.

  • @Onnea_Official
    @Onnea_Official 3 месяца назад +4

    Cerah dan mencerahkan

  • @danielsilalahi5215
    @danielsilalahi5215 3 месяца назад +13

    Gini emang kalo fans MU lg ngobrol, isinya daging semua..

  • @tatapanca848
    @tatapanca848 2 месяца назад +1

    Terjun masuk politik bang Panji krn apapun itu complaints itu mmg lebih gampang sih 😬

  • @kamehamega
    @kamehamega 3 месяца назад +1

    Baru baca kasus yang di Semarang dan emang serem banget, saksi yang harusnya datang untuk memberikan kesaksian di hari sidang gak ada kabar, padahal kabarnya udah pamit istri mau berangkat ke persidangan... eh ditemukan jasad terbakar tanpa kepala untung teridentifikasi dari sisa name tag dan motor dan tas kerja korban yang gak hangus terbakar, tapi sampai sekarang kepala korban tidak ditemukan.. dan pelaku? tentu aja belum ketemu. semoga setelah Vina kasus ini bisa viral juga karena ini terkait kasus korupsi :(

  • @achmadrivanda2356
    @achmadrivanda2356 3 месяца назад +5

    9:00 ternyata ke total politik dulu baru ke sini bang, tapi emang kacau argumennya totpol wkwkwk

  • @JuSt_A.K.
    @JuSt_A.K. 8 дней назад

    41:19 gw jadi inget Makoto Shisio di Rurouni Kenshin
    "Yang kuat akan bertahan, yang lemah akan tertindas"

  • @burhanmuliasormin5480
    @burhanmuliasormin5480 3 месяца назад

    Gw setuju bang...kalau indonesia belum waktunya untuk demokrasi...

  • @kaleanmbappuk
    @kaleanmbappuk 3 месяца назад +2

    Waw amazing duo emyu gariskeras 😯😯 glory glory man united .

  • @user-ly5ey8ss3q
    @user-ly5ey8ss3q 3 месяца назад +1

    Daun kelor suka dijadiin sayur bang, dimasak mirip kek masak sayur bayam

  • @indita97
    @indita97 2 месяца назад

    Dengerin ini dari gw masak sampe pas bgt nyampe kantor wkwk asik bgt bawaan omongannya

  • @icaQenter15
    @icaQenter15 3 месяца назад +2

    hasek, Mens Rea kyknya salah satu kotanya semarang nih.. nonton ah

  • @raflysuek6955
    @raflysuek6955 3 месяца назад

    Panji keren kau bang, pemikiran yg kritis dan cerdas

  • @uslimarsiringoringo821
    @uslimarsiringoringo821 2 месяца назад

    Disinilah memang tiada yg tahu pasti akan terjadi apa hari esok , seandainya ada yg tahu pasti, situasi dunia ini pasti baik2 saja

  • @damarwidiatmoko1797
    @damarwidiatmoko1797 3 месяца назад +2

    Obrolan santai penuh canda tapi berkelas. top pisan bang pange & om pandji

    • @sonisukria1808
      @sonisukria1808 3 месяца назад

      Indonesia rusak karena kebanyakan bacot doang.. Podcast .. terutama panji

  • @iszs7856
    @iszs7856 2 месяца назад

    Klo kasus vina, gue setuju sm statement panji, pemikiran masyarakat jg banyak yg sprti itu, klo ini pegi Setiawan di penjara, sy gk tau lg lihat hukum di negara ini, khususnya oknum polisi

  • @latifaniss
    @latifaniss 3 месяца назад

    seneng gua dengerin pandji ngobrol santai trs ketawa ketawa mulu, dpt lawan bicara sefrekuensi jadi nya ga emosian wkwk

  • @haryarezki7812
    @haryarezki7812 3 месяца назад +1

    Kopi dgn karakter khas asam nya kuat, bang panjdi harus cobain kopi kalosi enrekang atau ga kopi toraja. best buat saya

  • @Abrasim948
    @Abrasim948 3 месяца назад +48

    Klub voli putra milik SBY yaitu LavAni itu bermarkas di cikeas, kab. Bogor dgn bantuan sponsor Allobank (perusahaan milik CT sang pengusaha kesayangan SBY).
    Tim voli putra STIN BIN Jakarta emang beneran ada.😂😂😂😂

    • @hkl6274
      @hkl6274 3 месяца назад +2

      gw heran jg ngapain ya lembaga sekelas BIN harus branding di klub voli wkwk

    • @XXXXXXXX-gi7pr
      @XXXXXXXX-gi7pr 3 месяца назад

      Memang ada.
      Bin masuk semua lini.
      Mulai dari olahraga, penyelundupan, hiburan malam, restoran, tambang, duta besar, artis artis dll bisa jadi orang gila di jalanan juga bin.

    • @billyanugrah2115
      @billyanugrah2115 2 месяца назад

      Lebih ke.. kenapa harus ada nama Bin nya gituu.. bukannya cr kerja intelejen itu ga diketahui gt yaa​@@XXXXXXXX-gi7pr

  • @seno2733
    @seno2733 2 месяца назад

    Bang bikin lagi podcast sama bang Pandji . Seru obrolanya . Nyalse bangetttt 👍👍

  • @ekosulis1488
    @ekosulis1488 3 месяца назад +1

    Daun kelor di sayur bening ..lau nya ikan asin,sambal, sama temmpe Mas Pangeran ..ohh nikmat lho ..dan emang bener klu buat teh enak..tp klu orang jawa kuno dulu klu punya ilmu / susuk di larang mengkonsumsi daun kelor...terus klu Orang punya ilmu sakit dan susah wafat biasa nya di mandi in sm air daun kelor ..biar ilmu nya luntur/ hilang.

  • @geargadjiltron1897
    @geargadjiltron1897 3 месяца назад +1

    18:10 menurut gua bukan salah pemilih sepenuhnya sih... klo memang niat menyelenggarakan demokrasi yg berlandaskan kesadaran dalam memilih, minimal penyelenggaranya kek bantu kenalin orang" yg mengajukan diri untuk dipilih.
    Klo ngarepin orang buat research sendiri, dg mentalitas yg bang pandji bilang manja dan selalu ingin di-served... sekalian aja layani/showcasing calon"nya.
    Ini sekedar ngide aja sih... tapi dari situ aja udah bisa buat mengurangi dalih partai tentang kampanye butuh modal banyak.
    Fasilitasi dg panggung resmi buat mereka menyuarakan visi misi mereka.

  • @kevinwinanda4894
    @kevinwinanda4894 3 месяца назад +8

    Kanda Pandji tolong ke Total Politik. Keknya paten😂

  • @insantuy
    @insantuy 3 месяца назад

    18 : 53 , itulah sifat secara umum orang indonesia, gampang dibuai oleh 1 kebaikan tanpa memikirkan jangka panjang ttg niat tersembunyi politis ybs. 'kebaikan' ini kemudian bertransformasi menjadi sebuah pe-mujian bahkan pe-mujaan terhadap sosok. masyarakat indonesia lebih kepada sifat memuja sosok ketimbang memuji kinerja sosok (politisi) pujaan-nya. jd ketika harga2 kebutuhan melambung tinggi, masyarakat marah, namun kembali mereda ketika dibagi2kan bansos & menganggap politisi ini orang baik, yg boleh2 aja kok memimpin lagi, TANPA memikirkan apa2 (kebijakan, peraturan dsb) yg akan diciptakan di politisi ini nantinya, apakah berpihak / menyengsarakan rakyat.

  • @rekiapriadi6909
    @rekiapriadi6909 3 месяца назад +8

    one of the best

  • @andrian_putra
    @andrian_putra 3 месяца назад +2

    saya pertma merantau di jkt bawa motor selama 3bln, pas balik di kampung kebiasaaan saya yg di jkt kalau berhenti di lampu merah aga maju jadi kebawa, akhirnya saya putus kan gak pakai kendaraan apapun di jkt 😓

    • @masbewok1771
      @masbewok1771 2 месяца назад

      lu ga sendiri bg , kebiasaan dikampung awal2 agak sulit dihilangkan 😬🤣

  • @andirisu_
    @andirisu_ 3 месяца назад

    Demokrasi, tapi calon wakil rakyat yg menentukan partai, calon bupati, walikota, gubernur, presiden yg menentukan partai.. rakyat hanya disuruh memilih satu diantara beberapa pilihan partai. Demokrasi terkungkung.

  • @jatmiko.d.saputro
    @jatmiko.d.saputro 3 месяца назад +2

    Kebanyakan mereka memilih karena Fanatik bukan karena rekam jejak. Jadi kalau mereka kena gusur sama idolanya gk bakal marah.

  • @nasdanu8204
    @nasdanu8204 3 месяца назад +1

    Just fyi, Vietnamese coffee juga pake condensed milk/susu kental manis. Yg khas Indonesian ya kopi gula aren 😆

  • @tyomailinator2491
    @tyomailinator2491 3 месяца назад +1

    Stasiun di new york yg tertua city hall sama apa pennsylvannia station kyknya

  • @respatiputra8499
    @respatiputra8499 3 месяца назад

    betul bang pandji omongan lo, rakyat kita mau berubah tapi maunya di rubahin...gak mau ikut serta mewujudkan perubahan

  • @Woodburn355
    @Woodburn355 3 месяца назад

    Lord dalam bahas politik.. 🎉 the one and only😁 pandji

  • @faiz_afa33
    @faiz_afa33 3 месяца назад

    Menit 20:40
    Quotes itu bikin gw keinget quotes Erwin dari Attack on Titan yg kurang lebih: "Apakah dengan mati di sini maka hidup kita menjadi sia-sia? Tidak! Rekan-rekan setelah kita akan melanjutkan perjuangan kita."

  • @mukhlishrahman
    @mukhlishrahman 3 месяца назад

    Kejadian yang bang Pandji ceritakan 18:00, tentang banyaknya masyarakat Indonesia yang tidak tahu apa-apa ketika waktu pemilu, terutama bagaimana profile calon-calon legislatifnya, itu terjadi juga di gw. Karena gw masih ingat banget, ketika pagi-pagi datang ke TPS banyak sekali warga yang berkerumun di luar TPS di bagian papan pengumuman calon, kemudian ngomong "aduh mau pilih siapa ya, ini banyak sekali, tidak ada yang kenal juga. Bahkan gw sendiri dengar langsung dari mulut mereka keluar kata-kata "eh kemarin yang kasih sembako siapa ya namanya". Dan gw yakin di setiap TPS di negara ini kejadian ini juga terjadi. Bisa bayangkan betapa banyaknya "asal coblos" yang dilakukan masyarakat kita. Miris tapi itulah kenyataan.

    • @XXXXXXXX-gi7pr
      @XXXXXXXX-gi7pr 3 месяца назад

      Lebih ke masa bodoh kalau itu.
      Orang yg seumuran dan dibawah saya. Gk terlalu ngikutin politik kayak yg tua tua, mending main game.

  • @khrisri2695
    @khrisri2695 3 месяца назад

    Obrolannya daging wagyu banget ini. Kualitas tinggi

  • @EveryNewx
    @EveryNewx 3 месяца назад +1

    kasus vina di angkat bang panji, jadi keinget film dhrisham. cuman kalo di kasus vina, polisi yg maenin peran

  • @mikaelprananto1861
    @mikaelprananto1861 3 месяца назад

    Sebenernya Indonesia ada spot yg bisa buat tourists foto.
    Itu apartemen-nya the Raid 1 spill dong nama tempatnya di international. Pasti bnyk yg dateng terus foto.
    Bisa jadi mall tu gedung kosong :D

  • @madedyahas
    @madedyahas 3 месяца назад +2

    Saya blm liat film Vina dan g tau seberapa eksplisitnya itu. Tp radak2 kesentil sm orang2 yg kontra. Yg saya tangkap dr film ini sebenernya adalah pihak keluarga meminta keadilan dr kasus ini. Masalah apa ini kasus yg sbnernya atau tdk kn sbnernya semua hrs tertulis dan dibuktikan dr forensik, BAP, dan pengadilan. Trus knp jd horor krn kapasitas masy sipil kita itu bs mnerima film dan kasus ini ketika dijadikan film horor. No viral no justice.
    Wktu tau film ini tayang sbnernya langsung keinget film Dogani/ Silenced di korsel. Dmn film ini ttg kasus pelecehan murid disabilitas di bwh umur oleh pihak2 sekolah luar biasa (owner dan guru). Film ini bikin marah emosi seluruh jagat Korea krn ternyata pelaku2 nya tdk diadili dg baik dan film ini berhasil merubah UU terkait kekerasan seksual trutama bagi anak di bawah umur dan pelaku dijatuhi hukuman lbh berat dr sebelumnya, lalu sekolah ditutup.
    Nah apa bedanya ya dg kasus Vina? Knp Dogani sgt diapresiasi di Korea krn bs blow up lagi kasus yg tdk tertangani dg baik, tp di negara kita film Vina byk juga yg g setuju.
    Open diskusi aja sih, krn ak msh g nangkep sm pihak yg kontra. Ak pikir sebuah seni bs sampe menyuarakan ketidak adilan dan kebobrokan polisi kita itu adalah hal yg impresif.

  • @adeluthfi
    @adeluthfi 3 месяца назад

    Setuju banget politik Indonesia ga berpegang sama nilai, wong koalisi nasional sm daerah sering beda-beda

  • @radityarajendra1651
    @radityarajendra1651 3 месяца назад

    "masyarakat ada dalam kondisi yang baik-baik aja kalau generasi sekarang masih mau nyiram tanaman yang teduhnya itu bahkan ngga dia rasakan" 20:35

  • @sneakybokchoy
    @sneakybokchoy 3 месяца назад

    Ruang air bawah tanah di lawang sewu kenapa bisa jadi terkenal horor karena sejarahnya selain memang sebagai penyejuk bangunan, saat pendudukan jepang tempat itu digunakan untuk mengurung dan menyiksa tahanan 😀

  • @MrNowfallz
    @MrNowfallz 3 месяца назад +1

    setelah radityadika sekarang pandji.... next ronal surapraja a.k.a rocknal a.k.a ronaldisco a.k.a El Kolbu. team provocative proactive

  • @reihanbyzanthira9551
    @reihanbyzanthira9551 3 месяца назад

    Kopi susu kental manis itu yang selalu disediain kalo kita ngopi di warkop di Palembang bang. Malah kalau kita pesen kopi susu di Palembang, dari pengalaman gua gak pernah ketemu warkop yang sajiin pake kopi sachet.

  • @sandyfirmansyah3822
    @sandyfirmansyah3822 3 месяца назад

    nyaman banget liat podcast panji pangeran

  • @sahidas4815
    @sahidas4815 2 месяца назад

    Setuju sma mas panji

  • @arriecool5838
    @arriecool5838 3 месяца назад

    100% setuju dan perasaan gw sama dgn mas Pandji

  • @aremania
    @aremania 3 месяца назад +1

    susu kental manis ada pada kopi vietnam, coba bang panji kalo ke NY pergi aja ke vietnamese coffee shop👍🏼

  • @arfanid
    @arfanid 3 месяца назад +1

    obrolan yang seru dan berisi

  • @dendisuprihadi
    @dendisuprihadi 2 месяца назад

    Owh ini sempat di mention tentang total Politik tanpa nyebut. Dimenit 9:00. Asian Value 😂

  • @kevinSetiawan19
    @kevinSetiawan19 3 месяца назад +1

    Singapore kopi, malay juga ada kopi gao namanya hehe kalau mau yg lebih light kopi pok.
    Mau yang manis banget kopi gah dai.

  • @user-ie5bc4cp5h
    @user-ie5bc4cp5h 3 месяца назад

    marathon nonton panji disemua podcast... diawali di main yuk

  • @haryonods9552
    @haryonods9552 3 месяца назад +1

    akhirnya ada yg bahas kasus bapeda semarang... capek speak up tu kasus

  • @agijuni8277
    @agijuni8277 3 месяца назад +1

    Mas Panji kapan ke Bali lagi ?
    Stand up tour mas sama Boris dan Uus
    Btw Pange ganteng banget 😍

  • @user-qz9rx2uj8f
    @user-qz9rx2uj8f 3 месяца назад +2

    Panji emang ngehe terlalu cerdas. Buat d 62. Lo ji 😂...👍👍

  • @tafricoolhudha11
    @tafricoolhudha11 3 месяца назад

    Keren.. ngomongin pegawai bappenda Semarang yg meninggal kepalanya hilang sampe sekarang pelakunya gak ada. Kasusnya entah gimana kelanjutannya... Digroup FB besar Semarang sempat di up awal bulan ini..

  • @yudhabima7208
    @yudhabima7208 2 месяца назад

    Pandji super sekali

  • @lindi7498
    @lindi7498 3 месяца назад +2

    Masalahnya, kita blm sadar, rakyat sebenarnya penentu ..bkn pemimpin...

  • @ardhianialsyauqi
    @ardhianialsyauqi 3 месяца назад +1

    Indonesiano sekarang udah jadi salah satu varian kopi kenangan

  • @NewNeo266
    @NewNeo266 3 месяца назад

    Team lavani gokil sih, ibu saya setiap nonton pasti teriak

  • @ahmedsajalah
    @ahmedsajalah 3 месяца назад +1

    4:37 di Total Politik, Didit dan Arie juga pernah jadi "korban" Bang Ara.

  • @kunderemp
    @kunderemp 3 месяца назад

    +1 untuk film Love Ani.

  • @fathiaarere
    @fathiaarere 3 месяца назад

    Suka banget denger podcast yang denger Pandji

  • @kertasandpena
    @kertasandpena 3 месяца назад +2

    29:35 ini lucu bgt 😭🫵