Cara menggunakan APAR (Alat Pemadam Api) dan Penjelasannya

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 10 сен 2024
  • Cara menggunakan Alat pemadam api ringan (APAR) sangat mudah. Ketika para pengguna APAR belum pernah mempelajari tutorial APAR, sudah pasti akan melakukan beberapa kesalahan. Sayangnya kesalahan-kesalahan yang diperbuat adalah kesalahan kecil dan sering dianggap benar padahal keliru. Maka dari itu, pada video kali ini akan kami berikan tutorial menggunakan APAR yang benar.
    - Bagaimana proses terjadinya api 1:07
    - Teknik Pemadaman api 2:36
    - Perlukah Sedia Alat Pemadam Api Dirumah? 3:40
    - Teori Cara Memadamkan Api 4:30
    - Macam Alat Pemadam Api 5:09
    - Beda alat pemadam api catridge dan storage pressured
    - Menentukan media alat pemadam api yang cocok untuk proteksi
    menurut klasifikasi kelas kebakaran 7:27
    - macam media alat pemadam api 9:17
    - Praktik memadamkan api dengan cara tradisional 12:16
    - Praktik alat pemadam api dengan apar 15.52

Комментарии • 42

  • @tilman6919
    @tilman6919 Год назад

    Terimakasi vidionya

  • @sutrisno2651
    @sutrisno2651 4 года назад

    masya allah,. mantap tutorilanya..
    trimakasih, jazaakumullah khairan

  • @Ceryi982
    @Ceryi982 4 года назад

    Sangat membantu utk saya yg akn treaning tntg pemadaman

  • @creativeteam37
    @creativeteam37 4 года назад

    lengkap banget penjelasannya

  • @recruitmentwingsagro4244
    @recruitmentwingsagro4244 3 года назад +1

    MANTAPS

  • @NovitaCarolina
    @NovitaCarolina 3 года назад +1

    ijin saya share ke murid2 saya, terimakasiih

  • @iswadiidres4433
    @iswadiidres4433 Год назад

    15:52

  • @syifaamelia8522
    @syifaamelia8522 4 года назад +1

    Sangat membantu kak. Kebetulan mau ada praktikum fire wkwk

  • @indahminang115
    @indahminang115 2 года назад

    "letakkan karung goni perlahan dan mantap" 👍

    • @PatigeniOfficial
      @PatigeniOfficial  10 месяцев назад

      Yang penting yakin dan tau caranya Kak 😊

  • @syahrunibnali1266
    @syahrunibnali1266 5 лет назад +1

    permen no 4 180 tinggi apar 125cm

  • @serunidewi3246
    @serunidewi3246 5 лет назад +3

    Terima kasih kaka... sangat bermanfaat. Saya punya alat pemadam belum tau cara pakainya.
    Saya punya alat pemadam api isi powder.
    Kalau kamu pakai Media apa ?

  • @mikaxumi480
    @mikaxumi480 3 года назад

    Abang baju kaos kyk nya cinta bgt Ama Abg sebelelahnya.. dipandang mulu😂

    • @rudi4531
      @rudi4531 2 года назад

      Dia grogi kalo depan kamera jadi kalo liat kamera trus malu jadi dia liat temennya

    • @PatigeniOfficial
      @PatigeniOfficial  2 года назад

      Bisa aja bang 😂

  • @thevhanaldo4742
    @thevhanaldo4742 4 года назад

    Izin copas buat masyarakat indonesia bng

  • @galihputrai7882
    @galihputrai7882 2 года назад

    Permisi, mau bertanya untuk apar tipe stored pressure dan cartridge manakah yang lebih aman digunakan oleh orang awam?? (Karena ada kasus apar ketika setelah mencabut pin dan akan dipakai malah meledak). Lalu tipe apakah yang ada risiko meledak itu??? 🙏

    • @IrfanAdhiGunadermawanuca
      @IrfanAdhiGunadermawanuca Год назад

      Lebih aman yg model stored pressure

    • @PatigeniOfficial
      @PatigeniOfficial  10 месяцев назад

      Hai Kak Galih, menurut kami lebih aman stored pressure. Karena tekanan di dalam APAR hanya 15 bar, ketika over pressure pun bisa diketahui dengan mudah dengan melihat indikator tekanan masih berada di area hijau (aman) atau di area merah (low atau over pressure). Sedangkan di APAR cartridge, tekanan bawaannya itu 55 bar. Ketika over pressure atau ada penyumbatan karena penggumpalan APAR, tidak ada indikator yang membantu mengetahui hal tersebut. Sehingga cukup sulit memastikan APAR masih dalam keadaan baik atau tidak. Pada banyak kasus, banyak kejadian malfungsi APAR disebabkan karena APAR yang jarang dicek atau telat refill.
      Semoga jawaban kami bisa membantu ya Kak 😊

  • @dirmanjp
    @dirmanjp 3 года назад

    Awalnya saya khawatir kalau segel harus diputus menggunakan pisau atau gunting,,,😀😀

  • @wahyusarwo4652
    @wahyusarwo4652 5 лет назад +1

    Kak kalau habis di pakai terus masih tersisa isi aparnya gimana ya

    • @PatigeniOfficial
      @PatigeniOfficial  5 лет назад

      APAR digunakan untuk sekali pakai, jika masih tersisa media harus tetap direfill karena gas penekan sudah habis.

  • @youtubefast4388
    @youtubefast4388 4 года назад

    Kok didaerah saya ga ada isi ulang ya apakah harus beli lagi ya setelah digunakan

    • @PatigeniOfficial
      @PatigeniOfficial  4 года назад

      bs hub koperasi damkar setempat untuk bantuan refill.

  • @bambangpj471
    @bambangpj471 3 года назад

    minta nomor WA-nya dong. Aku mau beli dari sampean aja, plus nanti diajarin cara memelihara dan memakainya.

    • @PatigeniOfficial
      @PatigeniOfficial  2 года назад

      Bisa hubungi Pak Rheyno untuk pembelian APAR ya Pak 0888-2510-888 atau bisa juga beli web kita pak patigeni.com
      Bisa pilih lokasi store terdekat biar ongkir hemat, bisa ambil di store kita jg.
      Store kita di Jakarta, Semarang, dan Surabaya.
      Bisa juga beli di tokopedia kita Pak www.tokopedia.com/patigenijakarta/alat-pemadam-api-ringan-powder-0-5-kg-firefix-apar-mobil
      Terima kasih.

  • @fauzisatria9623
    @fauzisatria9623 4 года назад

    Bang syarat jadi pemadam kebakaran apa bang?

    • @PatigeniOfficial
      @PatigeniOfficial  4 года назад

      Syarat jadi DAMKAR silahkan berkunjung ke DAMKAR setempat ya kak 👨‍🚒

    • @fauzisatria9623
      @fauzisatria9623 4 года назад

      @@PatigeniOfficial proses pelatihan nya kayak gimana apakah kalau lulus di tempatkan di damkar yang kita daftar apa di tugas kan ke daerah lain seperti polisi maupun tni

  • @imansyahadat5125
    @imansyahadat5125 4 года назад

    Bukan nya APAR itu (Alat pemadam ringan)

  • @jeremisahala1316
    @jeremisahala1316 4 года назад

    sepatu tuh cewek sayang coy

  • @widiarto3185
    @widiarto3185 4 года назад

    Mana praktik ny ngmong ny doank

    • @PatigeniOfficial
      @PatigeniOfficial  3 года назад

      halo kak widi, simak aja sampe selesai gan, kita menyiapkan timestamp di diskripsi, :D