Keuntungan Menggunakan Media Sekam Dan Pasir Untuk Alas Kandang Ayam Kampung

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 21 окт 2024
  • Alas kandang ayam kampung menggunakan media sekam dan pasir memberikan banyak keuntungan salah satunya yaitu kadang tidak berbau. Kandang ayam kampung atau kandang indukan ayam kampung ini sudah hampir berusia 1 tahun tapi kandang tetap tidak berbau. Kandang tidak berbau ini di sebabkan oleh alas kandang yang selalu terjaga tingkat kelembapan. Alas kandang ayam kampung ini ada tiga lapisan, yang paling bawah yaitu tanah kemudian atasnya pasir dan paling atas sendiri sekam. Media sekam lebih banyak dari media pasir. Jika dihitung untuk ketebalannya sekam sekitar 10cm ketebalannya dan pasir sekitar 2 cm. Kandang ayam kampung ini mempermudah pemilik untuk perawatan sehari-hari.

Комментарии • 12

  • @abdulrahman2650
    @abdulrahman2650 2 года назад

    Makasih kang,,, atas infonya...!!!

  • @lotimblf9117
    @lotimblf9117 2 года назад

    Nyimak perdana mas

  • @rodiatunatunn
    @rodiatunatunn Месяц назад

    Pasir nya tebel pa ngga bos

  • @peternaktunggal1276
    @peternaktunggal1276 2 года назад

    Ikut belajar om

  • @rohmanm4826
    @rohmanm4826 3 года назад +1

    Papua hadir lur..

    • @haw19
      @haw19  3 года назад

      Siap lur..

  • @ridhorahmady2757
    @ridhorahmady2757 2 года назад +1

    Bang kalo kita pakai sekam padi apakah masih di bersihkan kotoran nya atau tidak di bersihkan

  • @duniapopoen686
    @duniapopoen686 3 года назад +1

    Nyimak kawan baru datang.. Slm pemula kawan...

    • @haw19
      @haw19  3 года назад

      Yoi lur, siap..

  • @alfinhaqiqiofficial7643
    @alfinhaqiqiofficial7643 3 года назад +1

    untuk pemesanan doc aka daerah banyuwangi mana mas

    • @haw19
      @haw19  3 года назад

      Untuk doc dari pabrik kurang tau saya lur..

  • @sutriszaxis888
    @sutriszaxis888 3 года назад

    Gimana boss pake sekam gk ada guremnya kah???