IBU TAK KENALI ANAKNYA 10 Tahun Berpisah Pulang Dari Perantauan Beri Kejutan Nyamar Jadi Tamu

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 10 сен 2024
  • 10 Tahun Merantau di Taiwan, Pria Ini pulang Menyamar Jadi Teman Sang Adik saat Bertemu Ortu, Disambut Air Mata
    Di momen menjelang lebaran ini, banyak perantau yang mudik ke kampung halamannya. Belum lama ini, seorang wanita dengan akun @babyiyah29 membantu kakaknya memberi kejutan untuk orang tuanya. Video ini pun viral dan mencuri perhatian wargannet
    Pasalnya Di awal video, ia menjelaskan jika kakaknya sudah 10 tahun merantau di Taiwan pulang diam-diam dan hanya mengabari adiknya saja. Hal ini sengaja dilakukan untuk memberi kejutan pada kedua orang tuanya. Dengan senang hati, wanita ini pun membantu kakaknya.
    Di tengah perjalanan menuju ke rumah, mereka pun berhenti sejenak. Gadis ini pun membantu untuk melancarkan aksinya buat kasih kejutan ibunya nanti ia memakaikan gamis dan cadar pada kakak laki-lakinya sebagai salah satu penyamaran sebelum memberi kejutan.
    Sesampainya di rumah, kakaknya yang memakai gamis dan cadar ini pun menyalami ibu dan ayahnya. Di sini, ibu dan ayahnya tidak tahu sama sekali jika anaknya selama 10 tahun merantau akan pulang ke rumah.dan tidak tahu kalau manusia bercadar adalah anaknya.
    Setelah tiba-tiba orang bercadar itu bersujud di depan ibunya, kakaknya pun membuka cadar dan kacamatanya. Sempat terdiam cukup lama, akhirnya sang ibu sadar jika yang ada di hadapannya adalah putranya. Mereka pun langsung histeris dan saling berpelukan erat.
    Di akhir video, sang ayah juga sempat terdiam karena masih berpikir apakah ini sungguh putranya. Namun tak lama tangisnya juga pecah saat anaknya memeluknya dengan erat. Momen mengharukan ini pun viral di tiktok. Sehingga memicu reaksi komentar wargannet.
    Aku tau ini sedih banget sampe bikin gw nangis, tapi kenapa gamis sama kerudung sih mana pas kudungnya ditarik ngakak bgt Mama aku juga mau pulang bulan Juni gays dri Malaysia udah 6th gak pulang minta doanya semoga lancar semuanya tulis komentar salah satu akun warganet.
    Lorong Lensa menyajikan informasi berupa kumpulan kejadian dan fakta di balik peristiwa tren/ viral, unik dan momen haru pertemuan. Konten ini adalah konten yang memiliki komentar orisinal dan sarat nilai pendidikan . Video kompilasi ini telah melewati berbagai riset dan pengolahan data berupa foto,video dan berita dari berbagai sumber Agar Kamu Mendapat Berita Terbaru dan Informasi Viral Ter-Update Setiap Harinya. Jangan Lupa Aktifkan Tombol Lonceng Untuk Notifikasi.
    Terima Kasih!
    Klik Subscribe/Berlangganan Agar Kamu Mendapat Berita Terbaru dan Informasi Viral Ter-Update Setiap Harinya. Jangan Lupa Aktifkan Tombol Lonceng Untuk Notifikasi.
    Terima Kasih!
    - Copyright Disclaimer
    Under section 107 of the Copyright act 1976. Allowance is made for "fair use" for purposes such as critic comment, news reporting, teaching, scholarship, and research. Fair use is a use permitted by Copyright statute that might otherwise be infringing. Non-Profit, educational for personal use tips the balance in favor of fair use.

Комментарии • 20

  • @user-hn1zf8yx4h
    @user-hn1zf8yx4h 5 месяцев назад +3

    Menyentuh hati, Alhamdulillah ank yg berjasa pda kdua ibu dn ayh nya

  • @mochammadutsman6273
    @mochammadutsman6273 29 дней назад +1

    Beruntung lah kalian yang mempunyai orang tua

  • @umarchotib4240
    @umarchotib4240 5 месяцев назад +2

    Seorang ibu tak kan sanggup mengikuti anknya pergi kemana tapi do'a akan selalu menyertai anknya berada dimana .

  • @dickysetiawan6435
    @dickysetiawan6435 4 месяца назад +2

    Lgsg jatuh air matabku liat emak treak smbl peluk ank lakix..MAKKKKKKKK..AILOPYU ....❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤

    • @LorongLensa
      @LorongLensa  4 месяца назад

      Semoga diberikan kesuksesan sehat selalu

  • @nananmulyana2697
    @nananmulyana2697 5 месяцев назад +2

    Masya Allah 10 tahun begitu lama, tidak terbayang rindu, dan bahagianya, kangen terlihat dari jeritan sang ibu, semoga sehat semuanya dan selamat berkumpul kembali

    • @LorongLensa
      @LorongLensa  5 месяцев назад +1

      Amin ya rabbal alamin terimakasih sobat Atas doanya sukses selalu

    • @sulasmibogor4573
      @sulasmibogor4573 5 месяцев назад +1

      Segitu lamanya emang g' ada cuti ya? kasihan orang tuanya memendam rindu 10 thn...

  • @riyonosugeng4265
    @riyonosugeng4265 5 месяцев назад +2

    Gak kerasa knp kok ikut keluar airmata

  • @Azrilkila123-tc2oj
    @Azrilkila123-tc2oj 4 месяца назад +1

    Uku tau ini sangat sedih tapi saya sampay nangis bang...

    • @LorongLensa
      @LorongLensa  4 месяца назад

      Semoga diberikan kesuksesan sehat selalu

  • @user-pb7mo6uk7x
    @user-pb7mo6uk7x 5 месяцев назад +1

    Terharu gue

  • @ismailmail8647
    @ismailmail8647 5 месяцев назад

    Terharu banget sampai nangis sendiri

    • @LorongLensa
      @LorongLensa  5 месяцев назад

      Semoga kita diberi panjang umur sehat selalu

  • @wijayawardhani2530
    @wijayawardhani2530 5 месяцев назад +1

    Ga setuju penyamaran pake gamis dipake laki2x..termasuk pecehan

  • @SitiKalimah-ql2ux
    @SitiKalimah-ql2ux 5 месяцев назад +1

    Kakak ku yang di Sidoarjo dulu waktu ibuku masih hidup juga gitu pernah ngagetin tapi sayang nya aku belum paham gitu2 an jadi tidak aku rekam

    • @LorongLensa
      @LorongLensa  5 месяцев назад

      Next kalau pulang lagi di buatkan kejutan yang berkesan

  • @farzuanwan9807
    @farzuanwan9807 5 месяцев назад

    Min sering2 yah upload video seperti ini..😢😢😢

    • @LorongLensa
      @LorongLensa  5 месяцев назад +1

      Terimakasih atas doanya sukses selalu

    • @farzuanwan9807
      @farzuanwan9807 5 месяцев назад

      Sama sama min..👍😊🙏