Lintas Makna Ep. 61 - Blind Love: Cinta Buta atau Buta Soal Cinta? - Dimas Danang & Sheryl Sheinafia

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 3 янв 2022
  • Orang yang sedang jatuh cinta biasanya hanya melihat dari 1 sisi, seolah yang terpenting hanya pasangannya, sementara dia lupa dengan dirinya.
    Biasanya, kita sering mengatakan hal ini sebagai blind love atau cinta buta.
    Tapi menurut kamu, kira-kira kenapa ya, seseorang bisa terjebak dengan blind love?
    Apakah karena dia belum mampu mencintai dan melihat dirinya terlebih dahulu atau karena memang itu datang dari kekuatan cinta?
    Silahkan sharing di kolom komentar pendapat kamu tentang blind love?
    Apakah kamh pernah mengalaminya?
    Dan apakah dari pengalamanmu blind love ini berujung buruk?
    Kalau menurut ‪@dimasdanangsuryonegoro‬ dan ‪@Sheinafia‬ sih kurang lebih seperti itu, apakah kamu sependapat?
    Lintas Makna juga bisa didengarkan di berbagai platform dalam bentuk audio only:
    - Spotify: open.spotify.com/show/1YDeHMX...
    - Apple Podcast: podcasts.apple.com/id/podcast...
    Ikuti kami juga ya di platform lain!
    - Instagram : / ​​
    - Tiktok: / lintasmakna
    - Twitter: / lintasmakna_cxo
  • РазвлеченияРазвлечения

Комментарии • 38

  • @quacksonggg3943
    @quacksonggg3943 2 года назад +32

    i've been through that, all the butterfly effects when i'm with him. tapi ternyata pas udah sadar effort yg gw kasih gak bertimbal balik. terlalu beda sifat dan cara bergaul juga yg bikin gak nyatu. ketika obrolan semakin hambar, intensitas pertemuan semakin sedikit, terlalu sibuk dan gak jadi prioritas lagi. mungkin emang belum cukup dewasa untuk menyikapi semua masalah, sempet mikir 'what if scenarios' berkali2 dan apa mungkin bisa kembali bersama tapi semua itu ilusi semata. sekarang pun ketika bersapa tidak ada rasa yg tertinggal

  • @hambabumi
    @hambabumi 2 года назад +17

    Aku setuju sih blind love pasti dilalui semua orang entah sebelum menikah or setelah menikah, mencintai benda atau mahluk pun munkin akan merasakan.
    Tetapi semakin dewasa aku rasa cinta itu nomer 2 karena yang pertama adalah apakah mampu kita menurunkan ego untuk pasangan kita?
    Dan setuju sih menjalani pasangan tidak melihat ke depan hanya akan buang-buang waktu.

  • @liemtian8582
    @liemtian8582 2 года назад +18

    lanjut trus deh konten ini dengan dua orang ini, nyandu dengerinnya

  • @kentangtingtung424
    @kentangtingtung424 2 года назад +4

    Maksud dari cinta buta itu adalah menerima apa ada nya, bukan menerima diperlakukan semau nya.

  • @noviindriyani177
    @noviindriyani177 2 года назад +7

    11: 35 berlama-lamaa dengan seseorang padahal kita tidak bisa melihat masa depan dengan dia...itu yg aku rasain...udah mau 6 th bersama tapi masih gak jelas mau kejenjang yg lebih..mau udahan tapi berpikir tidak ada yg sebaik dia padahal untuk kejenjang pernikahanpun gak ada kejelesana😪 blind love

    • @alikalika9403
      @alikalika9403 2 года назад +2

      kak relate bgt😭sama" udh 6 th juga huhu

  • @rahayutandagimpu2598
    @rahayutandagimpu2598 2 года назад +2

    Cinta memang buta yah. Yang penting gk boleh buta karena cinta. Sebab cinta melihat dan membangun rasa agar bisa tumbuh berpikir jernih demi kehidupan yang bahagia....

  • @ajunkbagus1
    @ajunkbagus1 2 года назад +4

    merasakan blind love? pernah karena ngerasa seketika menjadi prioritas utama dan menyingkirkan prioritas yang lain, tapi sekerang mulai melek karena lebih memilih karir ketimbang romansa, but thanks untuk penjelasannya CXO Media

  • @heryuwulan9368
    @heryuwulan9368 2 года назад

    ya ampuun betul banget sih

  • @yusufekawicaksana9491
    @yusufekawicaksana9491 2 года назад +4

    kecanduan saya nonton lintas makna hahahaa, tolong jangan pisahin sheryl sama om danang

  • @hakipauzi6540
    @hakipauzi6540 Год назад

    Mas dn bak keutuhan gmn

  • @muhammadfarisshafly6007
    @muhammadfarisshafly6007 2 года назад

    i just wanna say, thankyou sooo much

  • @miftahquljayarosita4908
    @miftahquljayarosita4908 2 года назад +2

    Bener banget, aku pernah dan sampe sekarang. Dari 2014 sampai sekarang

    • @CXOMedia
      @CXOMedia  2 года назад

      Gamau coba menyadari? Menurutmu baik atau enggak?

  • @arikurniawan890
    @arikurniawan890 2 года назад

    Love is magic

  • @tugasdiklat8817
    @tugasdiklat8817 2 года назад

    tiap malam aku dengerin ini 1 episode . dan gg ada yang diskip . hahahaha tahnk u

  • @tegaryudha4264
    @tegaryudha4264 2 года назад +1

    Suara sheryl enak bat di denger

  • @kholatulmila6857
    @kholatulmila6857 2 года назад +3

    Bahas Strict Parents dong kak

    • @CXOMedia
      @CXOMedia  2 года назад

      Kami collect yah!

  • @elfaf6456
    @elfaf6456 2 года назад

    Bahas tentang confess dong kak

  • @sigitztedjo3890
    @sigitztedjo3890 2 года назад +5

    ogh ini yang namanya sheryl...yang sering diomongin om ded?

  • @bikinmakinpinter
    @bikinmakinpinter 2 года назад +4

    Pernah ada di posisi itu, saking butanya sampe gabisa bedain situasi bahwa ternyata situ-asu :')

  • @petitewitch
    @petitewitch 2 года назад

    when u put your partner as the first priority than yourself than its blind love..

  • @reginanurfitri1015
    @reginanurfitri1015 2 года назад

    i've been through that too, blind love , gasadar sih sebenarnya bucin dan cinta buta... tapi karena orang terdekat yang bilang . this is toxic , because he is a red flag .very red flag. rasanya wah menyebalkan , sakit hati , gaenak , dan gabikin bahagia . bahagia sih tp cuman sebentar, sisanya gaenak bgt pokoknya bikin hidup gatenang aja sih .sadar klo ini gabaik , cuman dari pov yg lg blind love susah buat keluar, emang harus cape sendiri dan put ur self first and love ur self firstl dulu before others .. that's a lesson what i get from that .

  • @radendestrian1070
    @radendestrian1070 2 года назад

    terlalu buta sampai luka

  • @miftahquljayarosita4908
    @miftahquljayarosita4908 2 года назад

    Masalah hidupku sekaliii

  • @khairatunnimah8707
    @khairatunnimah8707 2 года назад

    Tapi kok saat berada di blind love gw suka dan candu yahh...

  • @maulanaikhlas4156
    @maulanaikhlas4156 2 года назад

    ada data administrasi yg harus saya lengkapi sebelum daftar? tes nya apa aja?apa aja yg hrus saya persiapkan? minta jadwal seleksinya ya

  • @gadisarifriani5094
    @gadisarifriani5094 2 года назад +2

    2

  • @anotherme777
    @anotherme777 2 года назад

    beda nya cinta dan obsesi itu apa ya?

  • @alchemist_sayyid
    @alchemist_sayyid 2 года назад +2

    3

  • @adii8900
    @adii8900 2 года назад +1

    👆👍

  • @ryyan783
    @ryyan783 2 года назад +2

    problematika hidupku😂

  • @rnfh_6823
    @rnfh_6823 2 года назад +2

    1st

  • @Rdhnrfzn
    @Rdhnrfzn 2 года назад

    Komen ke 13 😀

  • @andryan3294
    @andryan3294 2 года назад

    setuju si soal situasi blind love ini menyenangkan, and I think Im experiencing that right now. but, masih bingung harus apa karena masih merasakan kesanangan disituasi ini

  • @rifatulmaula2811
    @rifatulmaula2811 2 года назад

    Apakah ketika kita melihat kekurangan orang yang kita cintai berati kita tidak terlalu mencintainya?