Liputan Lokomotif Uap Indonesia di BBC Inggris (Part 2)

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 4 дек 2024
  • Ini adalah lanjutan dari rekaman acara "Making Tracks" sebelumnya yang memuat kegiatan lokomotif-lokomotif uap yang menarik lori tebu di Jawa di tahun 1994 silam.
    Pada bagian kedua ini, kita akan melihat aktivitas loko-loko uap yang mirip lori tebu di Jawa, namun menarik KA pengangkut biji sawit di Sumatera Utara, atau suka disebut "muntik" oleh masyarakat setempat.
    Video ini direkam di tahun yang sama setelah mereka meliput kegiatan yang di Jawa.
    Tak seperti lori tebu yang berjalan musiman, muntik sawit berjalan setiap hari karena kelapa sawit tak mengenal musim panen. Dahulu jika ingin melihat loko-loko uap ini berakhsi, tidak perlu menunggu pertengahan tahun karena mereka berjalan setiap hari kalau ada yang dipanen.

Комментарии • 59

  • @albertmanurung123
    @albertmanurung123 3 года назад

    Trims..mas...teringat saya ke kampung Dolok Ilir.. awalnya orangtuaku bagian bengkel loko sdh itu pindah ke pabrik nya bagian pengolahan...ya sekarang sdh pensiun

  • @robertdawson2710
    @robertdawson2710 3 года назад +1

    BBC emng acara Tv Terpecaya di Inggris :D

  • @laskarpjl409
    @laskarpjl409 4 года назад +1

    Mantap bang sukses selalu

  • @AAMiniatures
    @AAMiniatures 4 года назад

    Mantab banget om Bagus.

  • @NursanNapitupulu-f5d
    @NursanNapitupulu-f5d Месяц назад

    Supaya loko motif uap tetaplah di lestarikan oprasionalnya,di indonesia,agar anak cucu kita tau dulumya kreta api itu macam gini,sprt loko uap big boy union pacifik

  • @Reynonugraha
    @Reynonugraha 4 года назад +1

    Kereta api bersejarah yang luar biasa

    • @n9642
      @n9642 4 года назад +1

      aku baru tau

  • @ItsMeGhoz
    @ItsMeGhoz 4 года назад +1

    4:18 the real sander 😁😁, sanding manual keren👍👍

  • @francesstar_6143
    @francesstar_6143 4 года назад +1

    3:27 O&K 0-10-0TT Luttermoller, b️entuknya mirip yg ada di Prajekan, Lestari, Gempolkerep, Rejosarie, Pagottan (No.8), Tasikmadu (TM-6), emg perbedaan mereka itu dimana, apa mereka berasal dari satu jenis yg sama?

    • @slametwaluyo8196
      @slametwaluyo8196 3 года назад

      Pabrik gula lestari Wes gak Ono montik e Maneh mas, sudah di ganti truck untuk angkut tebu nya 🇮🇩🙏😢

    • @francesstar_6143
      @francesstar_6143 3 года назад +1

      @@slametwaluyo8196 dulu di PG PG itu ada lokomotif dgn jenis serupa namun beda taun, baca & teliti lagi bang

    • @slametwaluyo8196
      @slametwaluyo8196 3 года назад

      @@francesstar_6143
      Betul. Mas di. PG lestari Ada Loco sejenis, namun Saya hanya menyampaikan saat ini montik sejenis sudah gak beroperasi, kebetulan aku tinggal Dan ayahku kerja di. Pabrik gula itu.

    • @francesstar_6143
      @francesstar_6143 3 года назад

      @@slametwaluyo8196 Sekarang Lokonya dah Dimutasi ke PG Gempolkrep

  • @n9642
    @n9642 4 года назад

    baru aku tau

  • @harivanjoel2117
    @harivanjoel2117 4 года назад

    Berbeda tugas y loko uapnya
    Keren

  • @anwarsadat7438
    @anwarsadat7438 3 года назад

    Wow

  • @darrylrailfans
    @darrylrailfans 2 года назад

    Loko uap Bah Jambi, setahu saya ada dua unit lori uap Mallet tapi udah dirucat
    7:22 kemungkinan ini lori Mallet yang saya tau

  • @lautanbintangempatlima8350
    @lautanbintangempatlima8350 3 года назад

    Saya kalau setiap melihat makhluk² ini di Google image/youtube yang berusaha dan bernafas walaupun kondisi mereka parah sayatu kadang berdoa bahwa makhluk² bersejarah ini bisa di preserfasi tidak di biarkan di sideding mengkarat, Hhhh...

  • @masdikochanel5285
    @masdikochanel5285 Год назад

    Lagu nya apa

  • @saepulrahman9013
    @saepulrahman9013 4 года назад

    Kanapa notif nya gak masuk ya sekarang mah tiapa ada postingan baru

    • @BagusWidyanto_HappyIn1997
      @BagusWidyanto_HappyIn1997  4 года назад

      Sudah klik tombol lonceng belum?

    • @saepulrahman9013
      @saepulrahman9013 4 года назад

      @@BagusWidyanto_HappyIn1997 udah kang
      Pas pertama mah setiap ada postingan...notivikasinya muncul
      Tapi sekarang entah kenapa jadi gak muncul notivikasi nya

    • @BagusWidyanto_HappyIn1997
      @BagusWidyanto_HappyIn1997  4 года назад

      Wah RUclips nya mungkin lagi error

    • @saepulrahman9013
      @saepulrahman9013 4 года назад

      @@BagusWidyanto_HappyIn1997 entah kang
      Cz udah lama sih..ada 3 bulanan.
      Yg postingan akang gak muncul lagi tuh

  • @tjakraboeana1460
    @tjakraboeana1460 4 года назад

    Ini di subtitle ulang oleh mas bagus ya? Bakrie plant bukannya masih beroperasi lori diesel nya..

    • @BagusWidyanto_HappyIn1997
      @BagusWidyanto_HappyIn1997  4 года назад +1

      Ya, saya yang menyusun subtitlenya.
      Bakrie tidak mengoperasikan loko uap

    • @tjakraboeana1460
      @tjakraboeana1460 4 года назад

      @@BagusWidyanto_HappyIn1997 mantab mas bagus,gagal fokus saya ini topiknya lori uap..😀😀

  • @sumberbibit
    @sumberbibit 4 года назад

    Hadir

  • @anwarsadat7438
    @anwarsadat7438 3 года назад +1

    0:43 muntik itu apa ya

  • @muhamadmuzakki1717
    @muhamadmuzakki1717 4 года назад

    Ayo mas bagus buat kereta uap lagi

  • @iprfdaop2cmi116
    @iprfdaop2cmi116 4 года назад +1

    Jalur ka tebu ya masih bagus semua keretanya ngebut

  • @muhamadmuzakki1717
    @muhamadmuzakki1717 4 года назад

    Mas bagus tampilkan vidio yang di Italia sama di Inggris mas ayo mas

  • @lutfirachman1061
    @lutfirachman1061 4 года назад

    Syg bgt ya sekarang uda jadi besi tua pensiun selamanya lokomotif2 uap ini. Ini rel ny lebar brp mas

  • @vinogg1265
    @vinogg1265 3 года назад

    Ini tahun berapa

  • @anggaramadhan9346
    @anggaramadhan9346 4 года назад +1

    Bukan railfans biasa . Heuheu.
    Sukses ..

  • @damaalfian
    @damaalfian 4 года назад +1

    3:27 Saudaranya TM 6

  • @guntursaputra5943
    @guntursaputra5943 4 года назад

    Judul lagu nya apa pingin tau

  • @Namapemilik
    @Namapemilik 3 года назад

    Link asli?

  • @mastampan8972
    @mastampan8972 4 года назад

    Musik penutupnya bagus, klo g salah musik ini dari sumatra

  • @adhityamulyaandhika
    @adhityamulyaandhika 4 года назад

    Sekarang tinggal perusahaan Aburizal Bakrie yg masih pakai lori sawit