Review Innova Reborn Diesel 2019 | Kelebihan dan Kekurangan Innova Reborn Diesel 2019

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 18 дек 2020
  • Halo semuanya
    Vidio kali ini kita akan membahas review dari Innova Reborn Diesel terutama membahas kelebihan dan kekurangan dari Toyota Innova Reborn Diesel tahun 2019. Innova Reborn ini terkenal menjadi mobil MPV yang mahal namun tetap laris dan menjadi andalan warga Indonesia. Nah, apa sih yang membuat Innova Reborn Diesel ini selalu dicintai masyarakat Indonesia ? Simak terus videonya ya...
    Semoga Video Ini Bermanfaat
    Terimakasih Sudah Menonton
    Jangan Lupa Like, Comment dan Subscribe
    Share Ke Teman Teman Kalian
    Salam Motoris :)
    Follow Instagram
    / anangnosi
    / demotories
    For Business : anangnosi@gmail.com
    #demotories
  • Авто/МотоАвто/Мото

Комментарии • 41

  • @kemasanekonomis22
    @kemasanekonomis22 3 года назад +5

    Smoga slalu keren mantapu

  • @arif_fernandez
    @arif_fernandez 3 года назад +5

    Sering2 upload mas bro, Iklannya no skip... Semoga rejeki panjenengan bertambah.. Ditunggu video selanjutnya..

    • @DEMOTORIES
      @DEMOTORIES  3 года назад

      Suwun banget mas 🙏 mugi panjenengan juga dilancarkan mas rejekinipun🙏 aamiin

  • @slametsuprastyo3600
    @slametsuprastyo3600 3 года назад +1

    Jika Maju atau mundur pelan
    Di Rem..bunyi kretek kretek mboten Bos y

  • @theocalvin9509
    @theocalvin9509 Год назад +2

    Pendapat saya pribadi, kalau masalah respon,feeling, dan reflek nya itu lebih efektif manual, daripada matic. Terutama reflek, lebih enak manual. Matic hanya berasa enak nyamannya saja. Saya pribadi pun, kendaraan, terutama mobil, itu lebih pede pake manual daripada matic...

  • @saripullahpullah2919
    @saripullahpullah2919 2 года назад +1

    Saya pemakai mobilio. Kalau mau ganti innova baik bensin atau diesel?🙏

  • @PWTransportGallery
    @PWTransportGallery 3 года назад +1

    Ralat, di innova reborn terbaru itu cuman lampu sein. kalau foglampnya udah terpisah dibumber paling bawah dan agak ke tengah

  • @danangekopranowo4479
    @danangekopranowo4479 3 года назад +1

    manthab jiwa,, pajaknya juga lumayan

  • @gasandygasandy7520
    @gasandygasandy7520 3 года назад +1

    Minusnya fitur kelebihannya mobil badak

  • @muhammadyasinchandrawidjay5295

    Dapet serep kunci kontak nya ga om?

  • @wandyvlogs7422
    @wandyvlogs7422 3 года назад

    Bukanya mesin diesel sukanya klw lagi bermasalah bagian mesin nya bukany gebul kenalpotnya kayak kebakaran apakh kijang inova bisa mengakibatkn kayak begitu

  • @primamuchlisin2993
    @primamuchlisin2993 3 года назад +1

    Kalau mau beli toyota belilah edisi terakhir,biasanya penampilanya sudah sempurna dan fiturnya paling lengkap.Lihat saja peleg Innova sebelum reborn tahun 2015,jauh lebih bagus,setrlah ke reborn peleg nya penurunan kembali ke Innova awal.

    • @johnholiday2900
      @johnholiday2900 3 года назад

      Berarti beli Innova reborn nanti saja tahun 2016-2017 karena keluarnya nanti Innova all new siklus sekitar 10-11 tahun

    • @primamuchlisin2993
      @primamuchlisin2993 3 года назад

      @@johnholiday2900kecuali kalau bingung uangnya dirumah kok nggak habis2.......lha wong beli reborn rp 350 jt dipake 3 tahun harganya juga tinggal separonya.

  • @kasihhandoko9492
    @kasihhandoko9492 3 года назад

    Harganya berapa

  • @SriHandayani-qi9jy
    @SriHandayani-qi9jy 3 года назад

    Kursi bagian setir bisa dinaik turunin gak ya..... Tq vidionya

  • @bagasisra8387
    @bagasisra8387 2 года назад

    Kamu imut sekali

  • @renaldiharianza2993
    @renaldiharianza2993 Год назад

    Semua innova Sistim roda udh AWD mas

  • @malikdedetv7026
    @malikdedetv7026 3 года назад +2

    Inova reborn jalan 120km santuy 120lebih stir udah kebanting + terbang untuk bermuatan full..

  • @sumartinama4146
    @sumartinama4146 3 года назад

    Iya ya innova reborn itu baik ya kalo yg baru harganya berapa ya

    • @DEMOTORIES
      @DEMOTORIES  3 года назад

      Mulai 340 jutaan sampai yang termahal 450 juta keatas ada😁

  • @TipsMasDidi
    @TipsMasDidi 3 года назад +1

    Bang mesinnya sama g sama yg innova yg generasi sblmnya

    • @DEMOTORIES
      @DEMOTORIES  3 года назад

      Beda mas...sebelumnya 2KD...yang reborn 2GD

    • @TipsMasDidi
      @TipsMasDidi 3 года назад

      @@DEMOTORIES halus mana bang?

    • @aditya_susanto3773
      @aditya_susanto3773 3 года назад

      @@TipsMasDidi lebih halus yang 2GD, cuma kalau durabilitas masih lebih baik yang 2KD

    • @dilanpurwito4426
      @dilanpurwito4426 3 года назад

      @@aditya_susanto3773 berati lebih awet dan gampang perawatan yg Inniva 2KD ya mas?

    • @aditya_susanto3773
      @aditya_susanto3773 3 года назад

      @@dilanpurwito4426 betul

  • @antonbengkulu9818
    @antonbengkulu9818 3 года назад +2

    Betul toyota pelit vitur .kamera mundur gk dapat,mid kecil,

  • @nurimansantoso4053
    @nurimansantoso4053 3 года назад

    Ada yg remap bisa 1:18 - 1:20 di ig😬

    • @antonbengkulu9818
      @antonbengkulu9818 3 года назад

      Dmana itu bos punya saya saya pakai di pedesaan banyak tanjaan innova reborn diesel 1:12,2km

    • @nurimansantoso4053
      @nurimansantoso4053 3 года назад

      @@antonbengkulu9818 cek ig red2gd

  • @sarangwalet9651
    @sarangwalet9651 3 года назад

    tangannya belang

    • @DEMOTORIES
      @DEMOTORIES  3 года назад

      Iya om keseringan nguli 😁