Honda Freed Campervan || Pembuatan Campervan dari Honda Freed 2011 PSD

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 15 окт 2024
  • Honda Freed PSD dirubah menjadi sebuah campervan, dengan sedikit sentuhan dari pengerajin kayu, maka terciptalah sebuah campervan dengan basic dari Honda Freed Psd Tahun 2011. dengan keunggulan honda freed ini akan memberikan kenyamanan extra untuk dijadikan sebuah hunian berjalan.
    #hondafreed
    #campervanindonesia
    #traveling
    #balitravel
    #honda
    #Hondafreedcampervan
    #camperlife
    #HondafreedPsd
    #DnYCamperlife
    #campervan
    #Hidupdimobil

Комментарии • 10

  • @santosomunir2512
    @santosomunir2512 Год назад

    Mantap

  • @jagungmanja
    @jagungmanja 3 месяца назад

    Untuk membuat kayu kek lemari gitu habis berapa bang?

    • @DnYCamperlife
      @DnYCamperlife  3 месяца назад

      Habis 2jt bang. Tapi gambar bawa sendiri. Jadi tukang kayu tinggal ngikutin arahan kita saja

  • @habelsaputra274
    @habelsaputra274 2 месяца назад

    Malam om boleh minta gambar design ya papan kayu storage ya.om

    • @DnYCamperlife
      @DnYCamperlife  2 месяца назад

      @@habelsaputra274 waduh maaf om. Gambarnya sudah jadi fosil. 😁
      Video ini bisa di jadikan sedikit bayangan om. Untuk ukuran P x L di sesuaikan dengan mobilnya saja om.. dulu juga saya buat gambar gak make ukuran. Karna di sesuaikan sama tukang kayu yang garap.

  • @andimuhammadrasbin1944
    @andimuhammadrasbin1944 Год назад

    Untuk instalasi listrik solar panel habis brp bang?

    • @DnYCamperlife
      @DnYCamperlife  Год назад +1

      solar panel 100w 1.5jt
      aki kering 45ah 800rb
      inverter 2000watt 700rb
      solar charger controler 3A 70rb..
      kira 3jt om untuk alat saja.. kabel sama dudukan bisa kita sesuaikan...

    • @andimuhammadrasbin1944
      @andimuhammadrasbin1944 Год назад

      Dikerjain sendiri atau sama teknisi?

    • @DnYCamperlife
      @DnYCamperlife  Год назад +1

      @@andimuhammadrasbin1944 di kerjain sendiri om.. gampang kok cuma tinggal sambung kabel Plus minus..
      cuma pembuatan braketnya aja kita ke bangkel las..
      sisanya istalasi sendiri..