#8.3 Belajar HTML Mengenal Komponen / Elemen Form untuk pemula

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 11 сен 2024
  • Di video sebelumnya telah dibahas sedikit tentang bagaimana cara membuat form (8.1) dan form login (8.2). Di video kali ini akan dijelaskan bagaimana cara menggunakan beberapa elemen form di HTML. Beberapa kebutuhan form
    Tag yang dipelajari:
    form
    input type="text" - untuk membuat input text
    select & option - untuk membuat pilihan (dropdown list)
    textarea - untuk membuat input yang lebih lebar
    radio button - untuk membuat pilihan yang hanya bisa dipilih satu saja
    checkbox - untuk membuat pilihan yang bisa lebih dari satu dipilih
    input type="file" - untuk upload file
    Video ini cocok bagi anda yang ingin belajar web khususnya bagi para pemula. Kami memberikan tutorial dari yang paling dasar sekali. Jika ada kesulitan atau belum berhasil silakan berikan komentar.
    Jika anda suka dan merasa bermanfaat dengan video ini, silakan like dan komen. Jangan lupa subscribe juga untuk mendapatkan informasi terbaru dari serial belajar tentang belajar web HTML untuk pemula dan serial belajar pemrograman web yang lain. Jika masih ada kekurangan, silakan berikan komentar atau masukan yang membangun.
    Silakan lihat seri belajar membuat web untuk pemula khusus terkait HTML:
    #1.1 Instalasi Visual Studio Code sebagai editor belajar web HTML pemula
    • #1.1 Instalasi Visual ...
    2. Dasar HTML pertama
    #2.1 Belajar web HTML untuk pemula - Struktur Kode HTML
    • #2.1 Belajar web HTML ...
    #2.2 Belajar HTML cara membuat Heading / judul dan sub judul untuk pemula
    • #2.2 Belajar HTML cara...
    3. Text Format
    #3 Belajar HTML cara text formating untuk pemula
    • #3 Belajar HTML cara t...
    4. Tentang Gambar/Image
    #4.1 Belajar HTML cara menambahkan gambar / image untuk pemula
    • #4.1 Belajar HTML cara...
    #4.2 Belajar HTML cara mengubah gambar / image untuk pemula
    • #4.2 Belajar HTML cara...
    #4.3 Belajar HTML kesalahan broken link image dan cara inspeksi elemen gambar yang tidak muncul
    • #4.3 Belajar HTML kesa...
    #4.4 Cara menggunakan gambar yang optimal di web HTML untuk pemula
    • #4.4 Cara menggunakan ...
    5. Tentang List
    #5.1 Belajar HTML cara membuat list untuk pemula
    • #5.1 Belajar HTML cara...
    #5.2 Belajar HTML cara membuat list bersarang/ bercabang (nested list) untuk pemula
    • #5.2 Belajar HTML cara...
    6. Tentang Link / Hyperlink
    #6.1 Belajar HTML Cara Membuat Link / Hyperlink Internal untuk pemula
    • #6.1 Belajar HTML Cara...
    #6.2 Belajar HTML Cara Membuat Link / Hyperlink Eksternal untuk pemula
    • #6.2 Belajar HTML Cara...
    #6.3 Belajar HTML Cara Membuat Link / Hyperlink di dalam page yang sama untuk pemula
    • #6.3 Belajar HTML Cara...
    #7.1 Belajar HTML Cara Membuat Tabel / Table untuk pemula
    • #7.1 Belajar HTML Cara...
    #7.2 Belajar HTML Cara Merge Column & Merge Row di Table untuk pemula
    • #7.2 Belajar HTML Cara...
    #8.1 Belajar HTML Cara Membuat Form di HTML untuk pemula
    • #8.1 Belajar HTML Cara...
    #8.2 Belajar HTML Cara Membuat Form Login untuk pemula
    • #8.2 Belajar HTML Cara...
    #8.3 Belajar HTML Mengenal Komponen / Elemen Form untuk pemula
    • #8.3 Belajar HTML Meng...

Комментарии • 32

  • @LA.Productions
    @LA.Productions 4 года назад +1

    Ingin Belajar Programming Free di sini tempatnya ..

  • @CaraFajar
    @CaraFajar 4 года назад

    mantap pak! semangat terus sharing ilmunya

  • @yusansf6514
    @yusansf6514 4 года назад

    Hadir memenuhi undngn kwan baru. Kubawa paket komplit. 🤝🤝💝💝❤❤🖤🖤.
    Mantab nih tutorial form (8.1) dan form login (8.2) nya.

  • @ariffiyana9253
    @ariffiyana9253 2 года назад

    barokah banget ni ilmunya yg punya channel. akan ada nilai yg tidak bisa disandingkan dengan uang hasil youtube.

  • @otodidak2645
    @otodidak2645 4 года назад

    Tutorial yg sangat bermanfaat.. Salam kenal kak

  • @bloomu7803
    @bloomu7803 4 года назад

    Thanks for Sharing ....Like 6 👍

  • @kzopepsodent8263
    @kzopepsodent8263 4 года назад

    Penjelasan nya mudah di mengerti👍

  • @achnularief4067
    @achnularief4067 4 года назад

    Mantaffffff Pak.
    Terimahkasih Atas berbagai ilmu.
    Sangat2 bermanfaat sekali

  • @radenpanjisukarno7561
    @radenpanjisukarno7561 4 года назад

    Mantul

  • @muhammadridhosaputra4276
    @muhammadridhosaputra4276 2 года назад

    baru selesai belajar disini terima kasih jg ilmu nya sangat mudah di cerna

  • @senengklintung
    @senengklintung 4 года назад

    Siap pak terimakasih infonya🙏👍

  • @sasmokoginta2389
    @sasmokoginta2389 4 года назад

    yeah upload lagi hehehhe

  • @elyantichannel9173
    @elyantichannel9173 4 года назад

    Tutorial yang bermanfaat 👍👍👍

  • @budakangonmancing7832
    @budakangonmancing7832 4 года назад

    Kuliah gratis ,mantap pak dosen...

  • @S.A.Y
    @S.A.Y 2 года назад +1

    Lagi pak,

  • @mustopatv6387
    @mustopatv6387 4 года назад +1

    Big likes👍👍👍
    Mantap pak guru 🙏

  • @rickytv7877
    @rickytv7877 10 месяцев назад

    Pak guru untuk video ceklogin memakai php atau node js apa sudah ada ? Mohon bantuannya saya sedang ada project 🙏🏻

  • @lerensambatofficial3982
    @lerensambatofficial3982 3 года назад

    Untuk elemen input type number , kenapa bisa diketik huruf pak?(bagaimana biar bisa angka saja?)