INGIN SUKSES MENANAM ALPUKAT? PENUHI 12 SYARAT INI !! EPS 64

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 27 сен 2024
  • Memiliki pohon alpukat yang tumbuh sehat, subur, dan produktif adalah dambaan semua pekebun dan investor. Alpukat yang produktif artinya mampu menghasilkan buah dalam jumlah yang banyak dan berkualitas baik. Setelah itu, alpukat dijual dengan harga tinggi.
    Namun demikian, untuk mencapai hal tersebut, tidaklah instan. Butuh proses dan ada banyak syarat yang harus dipenuhi. Video ini berisi tentang 12 syarat yang harus dipenuhi jika ingin sukses menanam alpukat.
    ------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
    Terima kasih telah menonton video saya. Jangan lupa untuk klik tombol Subscribe dan aktifkan lonceng agar tidak ketinggalan notifikasi video-video terbaru dari Mr. Avocado Channel.
    Ikuti juga konten menarik di Media Sosial Saya yang lain di:
    Twitter: / mravocado88
    Instagram: / muhtaribnuthalab
    Facebook: Muhtar Ibnu Thalab
    Website : www.avocadoind...
    Salam, Mr. Avocado
    Lagu: India Fuse
    Artist: French Fuse
    Lagu: Indian Walk
    Artist: Nico Staf
    Lagu: Kurt
    Artist: Cheel
    Dilisensikan ke RUclips oleh RUclips Audio Library

Комментарии • 141

  • @sumadisuriah8410
    @sumadisuriah8410 Год назад +14

    Utk urusan alpukat, Mr Avocado channel adalah yg terbaik. Selain krn suara yg jelas dan keras, penjelasan, informasi dan penilaian dilakukan dengan gamblang, objektif dan fair. Bagus dikatakan bagus, jelek dikatakan jelek. Ini dimungkinkan krn Mr Avocado bukanlah seorang pedagang bibit. Klo dia seorang pedagang bibit, pastilah memberikan informasi dan penilaian yg cenderung menjagokan alpukat yg bibitnya dijualnya. Penilaian dan informasinya menjadi tidak objektif dan fair. Sukses selalu Mr Avocado channel.

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад +3

      Terima kasih Pak Sum atas apresiasinya. Cuman agak berlebihan juga sih...hehehe. Belum terbaiklah, masih belajar dan terus berusaha memberikan informasi terbaik buat masyarakat. Salam...

    • @sumadisuriah8410
      @sumadisuriah8410 Год назад +3

      @@mravocadochannel9229 tidak berlebihan. Bagi saya sih ini yg terbaik. 👍👍👍

    • @nanangrudiantordt1786
      @nanangrudiantordt1786 Год назад +1

      Sutuju

    • @bimbelalfikry3371
      @bimbelalfikry3371 6 месяцев назад

      betul onformasinya gamblang dan jelas thanks

    • @aangsaepuloh9360
      @aangsaepuloh9360 2 месяца назад

      Stuju

  • @Ansori-ape
    @Ansori-ape 7 месяцев назад +1

    Jadi kepingin tanam alpukat,makasih atas ilmunya sahabat

  • @susantop9733
    @susantop9733 Год назад +2

    pohon subur sehat berbuah lebat, organik dan harga mahal, wah dambaan para petani, sukses petani indonesia

  • @syapiibatarapurwa
    @syapiibatarapurwa Год назад +1

    Syapiibatarapurwa hadir
    Sangat bermanfaat, saya juga lg proses lahan utk berkebun alpukat semoga bisa terlaksana dan hasilnya memuaskan

  • @igbpurnajiwa1376
    @igbpurnajiwa1376 Год назад +2

    Trimakasih Mr Avocado, Channelnya sangat sangat bermanfaat dan membantu memberikan info dunia Alpukat, saya baru nonton 3 konten (telat tahu Chanel ini🤭) dan harus kembali lagi nonton konten yang lainnya. Teruslah menginspirasi Mr.Avocado, Salam Sukses Selalu 🙏🙏

  • @markusgea791
    @markusgea791 8 месяцев назад

    Mantap, terima kasih sudah berbagi ilmu cara bertanam pokat yang baik👍🙏

  • @bebentabroni9092
    @bebentabroni9092 7 месяцев назад

    Informasi yang sangat bermanfaat.

  • @metrizalfnumetrizal1572
    @metrizalfnumetrizal1572 Месяц назад

    ❤BarakAllah ,Abang infonya😊

  • @komunitasgowespurimaskgp-c5211

    Trmks bung avocado....ilmunya berguna utk pemula..kpn2 sy konsultasi langsung dng bapak..sy ada rencana menanam alvukat di nanggung bogor barat trmks.❤

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад

      Alhamdulillah...silakan pak. Sy juga sering ke gunung sindur Bogor. Sebulan sekali.

  • @sollysitompul639
    @sollysitompul639 7 месяцев назад

    Mantap Tetimakasih ilmunya Sifu ❤

  • @tendysatrio
    @tendysatrio 9 месяцев назад

    infonya sgt bermanfaat.. trimkasih

  • @hartawanturaya1111
    @hartawanturaya1111 Год назад +1

    Amazing 👍👍🙏

  • @yayattarmawijaya6135
    @yayattarmawijaya6135 Год назад

    Mohon izin Pa ..... saya nyimak karena sangat membutuhkan ilmu dan pencerahanya tentang per alpuketan.
    Kebetulan saya lagi merintis belajar menanam jenis alpokat Miki.
    Sukses Pa dan terima kasih ....

  • @yohanesdewa8433
    @yohanesdewa8433 Год назад

    Mksh sharingnya bang

  • @aangsaepuloh9360
    @aangsaepuloh9360 2 месяца назад

    Keren

  • @sigittsigityudho
    @sigittsigityudho 9 месяцев назад

    Mantap bung infox

  • @datuakrizal8409
    @datuakrizal8409 Год назад

    Terima kasih informasinya,jelas lenkap.

  • @yusufyusuf-ge6wj
    @yusufyusuf-ge6wj Год назад

    Mohon infokan terus pasarannya bang untuk mengetahu harga 👍sukses slalu chanelx 🤲

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад

      Skrng tuh pasar alpukat lagi bagus2nya...minat konsumen tinggi, sementara suplai buah alpukat bagus msh kurang. Makanya harga sangat tinggi.
      Kisaran harga alpukat jus 15 sd 20 rb, lokalan biasa 25 sd 40 rb, premium dan introduksi 50 sd 200 rb per kg. 3 sd 5 tahun ke depan pasti berubah.

  • @ucupsetiana3947
    @ucupsetiana3947 Год назад

    Inggih

  • @muhammadharman6510
    @muhammadharman6510 Год назад

    Mantap sukses Aamiin.

  • @azharayop6369
    @azharayop6369 8 месяцев назад

    Terbaik

  • @fuadsuryawan9386
    @fuadsuryawan9386 Год назад

    Pak Mohon di bahas tentang pemupukan dan pengendalian hama secara organik.

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад

      Insya allah pak...sebenarnya sdh direncanakan sejak 1 bulan lalu. Karena hujan terus dan kebun jauh, shooting jadi tertunda. Mudah2an bisa segera. Terima kasih masukan dan requestnya...🙏🙏

  • @uceng1463
    @uceng1463 Год назад

    Mslh jenis varietas yg kdg bikin org qta latah, mau mnyalahkn bakul bibit wong mrk jg lg cari nafkah... Menurut sy, di tiap2 daerah slruh pelosok pasti ada jenis apokat yg trbaik, beda tempat, beda ketinggian pastilah ada ras terbaik disitu... Ambilah jenis trbaik itu utk dikembangkan... Tentunya jg tanahnya berkultur sama...Karena alam takkan membohongi qta. Mksih min infonya..

  • @fadhilarief1537
    @fadhilarief1537 2 месяца назад

    Good, siip mantap 🌿💥💫💦

  • @nikadekhayati5387
    @nikadekhayati5387 Год назад

    Terimakasih infonya

  • @organikoktv4521
    @organikoktv4521 Год назад

    Alpukat subur buah lebat dambaan kita sebagi petanai alpukat

  • @fatanis8461
    @fatanis8461 Год назад

    Terima kasih Master

  • @momosyaidinah1456
    @momosyaidinah1456 13 дней назад +1

    Aq asal tanam saja tanpa pupuk, Alhamdulillah buahnya lebat juga ko

  • @satriomudoutomo6933
    @satriomudoutomo6933 Год назад

    informasinya garis besar, tapi lengkap.... terima kasih

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад

      Sama2 pak. Semoga bermanfaat. Tetap belajar dan lengkapi dari sumber referensi lain...🙏🙏

  • @danielbujank469
    @danielbujank469 Год назад

    assalamualaikum,,,min udah pernah cobain alpukat siger Lampung belum??? bikin video review nya dong🙏🏼

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад

      Waalaikumsalam. Blm om. Sdh pesen dari 2 tahun lalu, tapi buahnya ga datang2...😀

    • @danielbujank469
      @danielbujank469 Год назад

      @@mravocadochannel9229 😃😃

  • @faridudin-xq8yd
    @faridudin-xq8yd Год назад

    Jooooooz.....salam kenal

  • @geraledison9072
    @geraledison9072 Год назад

    Matul bos ku

  • @srisetioutomo7019
    @srisetioutomo7019 Год назад

    Salam kenal pk, sy baru nanam , info pemupukanya

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад

      Salam kenal juga pa. Soal pemupukan gak ada rumus yg pasti. Pupuk disesuaikan dg kebutuhan. Terutama dg status kesuburan tanah. Mau pake organik atau sintetis juga bebas. Kalau organik cukup 4 karung kohe kambing fermentasi per tahun. Bagi aplikasi 4 kali dlm setahun. Kalau pupuk sintetis, pake NPK 16 16 16 aja. Dosis 1 kg/pohon per tahun. Aplikasi bagi 6 sd 12 kali per tahun (tiap 1 atau 2 bulan sekali).

  • @gandiaja996
    @gandiaja996 7 месяцев назад

    Saya mulai nanam 200 batang

  • @lukasshechin2477
    @lukasshechin2477 Год назад

    Terima kasih mr avocado channel.....
    Saya berada di kabupaten sintang, propinsin kalimantan barat. Saya punya rencana utk membudidaya alpokat. Tapi tidak punya pengetahuan sama sekali =0. Setelah melihat beberapa video mr avocado, saya semakin yakin utk budidaya alpokat. Untuk bibit, apakah ada informasi tempat penjualan bibit ? Dan jika saya mau menghubungi mr avocado secara pribadi bagaimana ya?
    Terima kasih sebelumnya

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад

      Sama2 pak. Saya juga masih belajar. Kalau penjual bibit di P Jawa sdh banyak dan biasa kirim ke luar pulau. No hp dan wa sy di 08170217592

    • @aileng6658
      @aileng6658 3 месяца назад

      Apakah uda nanam alpukatnya. Sy dr pontianak jika butuh bibit alpukat asal skw bisa dikondisikan.

  • @JIANAVOCADOCHANNEL
    @JIANAVOCADOCHANNEL Год назад +1

    Salam sukses kawan..semoga tambah berkah👍

  • @dedyvivo6075
    @dedyvivo6075 Год назад

    Punten Pak salam kenal saya Dedy di Indramayu jenis alpukat apa bunga A dan B trimakasih

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад

      Sebaiknya dlm satu kebun diselang seling antara alpukat bunga A dan B, biar memperbanyak peluang penyerbukan silang dan naikin produktivitas.

  • @bambanghermanto516
    @bambanghermanto516 Год назад

    Dimana yach di sekitar Bandung ada perkebunan alpukat atau duren ?

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад +1

      Sdh mulai banyak pak, 1-2 tahun lg mulai panen...sebagian sdh panen perdana. Di Cibodas ada Hass, di Padalarang ada Hass dan Miki, di Kamojang deket PLTU Drajat ada Hass dan Reed 30 ha.

    • @bambanghermanto516
      @bambanghermanto516 Год назад

      @@mravocadochannel9229 ada alamat persis nya om, yg di padalarang juga kamojang

  • @msagarden2216
    @msagarden2216 Год назад

    apa kelebihan alpukat has tsb min soalnya dari bentuk kulitnya berkerut & krg menarik

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад +1

      Hass itu alpukat standar pasar internasional. Sekitar 90 persen pasar dunia dikuasai jenis Hass. Di Indonesia termasuk baru 5 tahun terakhir ini orang nanam Hass. Sebelumnya hra impor. Kelebihannya, rasa super gurih, pulen, sedikit asin, tapi tdk manis. Tekstur daging kering, lembut, dan kadar minyak tinggi.

    • @msagarden2216
      @msagarden2216 Год назад

      @@mravocadochannel9229 trima kasih penjelasannya pak

  • @yohanuntung3774
    @yohanuntung3774 4 месяца назад

    450mdpl cocok alpukat jenis apa?

  • @YusufSupriatman-hm2on
    @YusufSupriatman-hm2on 10 месяцев назад

    Pa saya mau tanya .saya punya pohon alpuket.tingginya udah 5 meter tapi belum tumbuh bunga .gimana caranya pingin cepat tumbuh bunga

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  10 месяцев назад

      Usianya berapa tahun? Kalau sdh 3 tahun, bisa diprogram pembuahan. Caranya, bisa kasih nutrisi ekstra, misalnya beri pupuk MKP plus KNO3 rutin, atau semprot dg Gandasil buah. Bisa sebaliknya, dengan stresing, misalnya kurangi penyiraman, pruning ekstrem, atau pelukaan dg cara mengerat.

    • @YusufSupriatman-hm2on
      @YusufSupriatman-hm2on 9 месяцев назад

      Sudah 4 thn tangkaiya kecil tapi sudah tinggi sekitar 4 meter tapi blm berbunga

  • @ikangfauzi4430
    @ikangfauzi4430 Год назад

    👍

  • @anisaryan3130
    @anisaryan3130 9 месяцев назад

    Agroklimat 480..,cocok nanam alpokat jenis apa?

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  9 месяцев назад

      Lokal: Pasapen, Sangkan, Nikol, PW02', R1, Aligator, Apenina.
      Introduksi: Buccaneer, Cuba, TA21, Sab 034, Peterson, Booth7.

  • @Taratatat
    @Taratatat Год назад

    Ijin tanya om, jenis alpukat yg optimal di ketinggian 800-1200 MDPL jenis apa ya?

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад +1

      Sejauh ini yg terbukti adaptif dan hasilnya baik ya alpukat introduksi spt Hass, Pinkerton, Reed, Gem Hass, Lamb Hass, Booth, Cuba. Yg lokal sy blm nemu yg cocok, kecuali alpukat lokal NN yg ada di tiap daerah.

    • @Taratatat
      @Taratatat Год назад

      @@mravocadochannel9229 makasih om

  • @refandidjb3132
    @refandidjb3132 Год назад

    Jenis alpokat apa yg paling bagus

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад

      Yg paling bagus itu yg paling diminati oleh pasar yg anda punya, paling cocok dan adaptif dg agroklimat tempat alpukat ditanam, paling mudah anda tanam, dan harganya paling kompetitif. Tentukan aja dulu 4 variable tsb. Setelah itu baru cari varietas yg paling cocok memenuhi ke4 variable tadi.

  • @supardjosupardjo223
    @supardjosupardjo223 6 месяцев назад

    Kalo beli bibitnya bgmn dan berapa harga dgn tinggi 70 cm ?

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  6 месяцев назад

      Harga tergantung varietas dan usia bibit, pak. Kisaran 50 k sd 100k.

  • @SasmiAtmajaya-md1sd
    @SasmiAtmajaya-md1sd 9 месяцев назад

    Alamat mana pak

  • @khanzaizza5553
    @khanzaizza5553 Год назад

    Bismillah berapa jarak tanam?

  • @ributtn7254
    @ributtn7254 Год назад

    Pupuk kimia sangat buruk untuk tanah.dalam jangka waktu panjang.tanah akan kehilangan hara secara total juga merubah tanah menjadi kadar asam total.

  • @msagarden2216
    @msagarden2216 Год назад

    brapa x alpukat has tsb berbuah dlm setahun min?

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад +1

      Hass panen rata2 2x setahun, panen raya dan panen sela.

    • @msagarden2216
      @msagarden2216 Год назад

      @@mravocadochannel9229 Trimakasih sekali pjlasannya pak

  • @sayyidina_awi
    @sayyidina_awi Год назад

    Pemesanan bibit gmn. Mas.

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад

      Saya gak jual bibit, mas. Silakan beli ke pembibit. Skrng sdh banyak pembibit di tiap daerah.

    • @sayyidina_awi
      @sayyidina_awi Год назад

      @@mravocadochannel9229 ad info agen bibit y mas.

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад

      @@sayyidina_awi bpk lokasi di mana?

    • @sayyidina_awi
      @sayyidina_awi Год назад

      Riau

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад

      @@sayyidina_awi di Riau kayaknya sdh banyak pembibit pak. Atau coba ke Tunas Mekar punya mas Abe Yudhi di Lampung. Cari nama Tunas Mekar di Facebook. Pasti ketemu

  • @SasmiAtmajaya-md1sd
    @SasmiAtmajaya-md1sd 9 месяцев назад

    Ada nomer wa yang bisa saya hubungi pak

  • @kedungavopati376
    @kedungavopati376 Год назад

    @gembel_taiwan

  • @jjtimothy
    @jjtimothy 5 месяцев назад

    ada kontak wa nya gan?

  • @gedemadesuastika4379
    @gedemadesuastika4379 9 месяцев назад +1

    Mantap Mas...infonya sangat bermafaat bagi saya yg baru belajar nanam alpukat...sukses ya Mas

  • @ZahiraSafiani
    @ZahiraSafiani Год назад

    Gak ada bang mintak nomer exspor alpukat terbesar atau pembeli terbesar

  • @eric99vigne
    @eric99vigne 5 месяцев назад

    Menurut anda,jenis alpukat unggul cocok di tinggian DPL 450 meter?
    Beli bibit baik dan sertifikat di mana?
    Tq

  • @yantoableh-mq2kl
    @yantoableh-mq2kl 6 месяцев назад

    Trimakasih ilmunya moga sukses

  • @yohanesdewa8433
    @yohanesdewa8433 Год назад

    Alpukat tipe bunga A dan B blm tau ni

  • @WedNes-cw6cy
    @WedNes-cw6cy Год назад

    Saya pengembang alpukat juga....info dari mister vocado sangat bermanfaat....nanti silakan mampir untuk menikmati hasil dari perkebunan saya hehe😂

  • @RinaKinasih99
    @RinaKinasih99 Год назад

    Kalau di kab gunung kidul cocok nggak bos

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад

      Gunung kidul bagus om buat alpukat. Apalagi katanya tanahnya punya kandungan mineral yg cocok buat alpukat.

  • @ketenangan_kehidupan
    @ketenangan_kehidupan Год назад

    Terimakasih atas ilmu 2 nya mas, apakah ada rekomendasi untuk membeli entres avocad introduksi yg valid mas?

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад

      Sama2 bu. Coba hubungi Mas Sigit Widodo Kediri di no wa +6285791217472. Beliau gudangnya entres. Koleksi intro juga lengkap.

  • @herisusanto1963
    @herisusanto1963 11 месяцев назад

    Kaka saya ingin sekali menam alpukat tapi bingung benih yang cocok untuk daerah pegunungan hawa dingin

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  11 месяцев назад +1

      Untuk daerah pegunungan berhawa dingin disarankan tanam yg introduksi: Hass, Reed, Pinkerton, Gem Hass, Lamb Hass.

    • @herisusanto1963
      @herisusanto1963 11 месяцев назад

      @@mravocadochannel9229 oke terimakasih kak

  • @yogiyogi4032
    @yogiyogi4032 Год назад

    Pak apakah alpukat pingkerton berbuah di tanam di mdpl 20?

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад

      Sy blm ketemu contohnya di Indonesia. Baru mau nyoba nanam...maaf.🙏🙏

  • @faridfarid-vs2os
    @faridfarid-vs2os Год назад

    Mohon di update kebun Apukat Hass Pak Haji Zeky di Subang. 🙏

  • @hadikuntoro2013
    @hadikuntoro2013 Год назад

    rumputnya Di semprot pake apa itu pak

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад

      Kalau petani pake herbisida roundup. Tapi, di sini tidak ada rumput yg disemprot. U menekan rumput disarankan pake mulsa.

  • @masjoko4121
    @masjoko4121 Год назад

    maaf ini alpokat jenis apa ya mas, kok GK sama dg yg saya tanam

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад

      Apanya yg gak sama ya pak? Konten ini bicara alpukat scr umum. Bukan ttg jenis alpukat.

    • @masjoko4121
      @masjoko4121 Год назад

      @@mravocadochannel9229 saya ingin tanya jenis/ namanya 🙏, karna dilhat dr buahnya kok GK sama

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад +1

      @@masjoko4121 yg di thumbnail itu alpukat Cuba dari Vietnam, pak...

    • @officialarsya394
      @officialarsya394 Год назад

      @@mravocadochannel9229 kirain ini hass

  • @kisanapengembara7874
    @kisanapengembara7874 Год назад

    omdo

    • @mravocadochannel9229
      @mravocadochannel9229  Год назад +1

      Alhamdulillah...Allah masih memberi kesempatan kepada sy menggunakan mulut untuk bicara. Semoga mulut kita, saya dan anda, terjaga dari omongan yg tidak bermanfaat. Terima kasih atas pujiannya...semoga Allah senantiasa memberi kebaikan kepada anda...🙏🤲

    • @aamsugiarti658
      @aamsugiarti658 Год назад

      Ko begitu ngmngnya

  • @rumah_bibit
    @rumah_bibit Год назад +1

    Folowback