Ringkasan Formula Public Speaking Coki Pardede: 1. **Kendalikan Kekhawatiran:** - Kekhawatiran sebelum berbicara adalah hal normal. - Jangan hilangkan, tapi kelola kekhawatiran agar menjadi dorongan positif. 2. **Persiapan:** - Kuasai materi yang akan disampaikan. - Lakukan persiapan berkali-kali untuk meminimalisir rasa takut. 3. **Berpakaian sebagai Diri Sendiri:** - Jadilah diri sendiri saat berbicara. - Manusia lebih terlibat ketika berbicara dengan manusia asli daripada "robot." 4. **Fleksibilitas dan Spontanitas:** - Tidak perlu terlalu kaku, bisa mengatasi situasi dinamis. - Menghadapi kejadian tak terduga dengan spontanitas. 5. **Tetap Setia pada Tema:** - Hindari menyimpang dari topik utama saat berbicara. 6. **Intonasi Kata yang Menarik:** - Hindari intonasi monoton, gunakan variasi agar pendengar tidak merasa bosan. - Gunakan intonasi yang sewajarnya, sesuai dengan suasana. 7. **Eye Contact yang Tepat:** - Matahari titik di antara mata penonton untuk memberikan kesan eye contact. - Jangan terlalu lama menatap mata penonton, hindari kesan tidak pantas. 8. **Persiapan dan Latihan:** - Lakukan latihan berbicara di depan cermin untuk meningkatkan kemampuan public speaking. - Latihan adalah kunci keberhasilan, jadi rajin berlatih. Semua tips ini bermanfaat jika dilakukan secara konsisten dan dilatih secara rutin. Public speaking bukan hanya tentang pengetahuan, tetapi juga kemampuan menyampaikan ide dengan efektif kepada orang lain.
1 Hal yg kurang, bahan omongan asalnya dari pengalaman 😅 ibarat pengalaman adalah peluru, Dan senjata api adalah communication skill nya dalam delivery harus fluent 😅
@@davidbagus6769di sekolah banyak bang buat aplikasiin public speaking kalo mau ngomong pengalaman dari SD aslinya udah bisa di sebut pengalaman presentasi
@@ridhop.s6313 public speaking itu the next levelnya Dari story telling yg sudah diajarkan Dari kecil sebenarnya 😁 kalo communication skill hanya masalah cara Dan gaya bicara saja, terpengaruh Dari circle Dan pendidikan jg
Seorang ferry irwandi gak mungkin tanpa alasan memilih paman coki untuk gabung di malaka project , terbukti gimana "berisi" nya otak seorang coki pardayday
"Pada Akhirnya yang bisa membuat kita Jauh bukan keilmuan itu sendiri, Tapi bagaimana caranya kita bisa menyampaikan apa yang ada dalam pikiran kita kepada orang lain." Saya Noted paman Coki 👏
Sebanyak apapun partikel cahaya diserap oleh bintang mati atau blackhole, ia tetap gelap dan tidak pernah tahu bagaimana caranya bersinar terang seperti matahari, bintang yang hidup, walaupun semua orang melihat ada cahaya di sekeliling blackhole. Demikian pula si pemarah dan si pembenci, sebanyak apapun orang menghormati si pemarah dan si pembenci, hatinya tetap marah dan benci dan tidak pernah tahu bagaimana caranya bersabar dan mengampuni seperti si penyabar dan si pemaaf, walaupun semua orang melihat ada orang-orang yang menghormatinya dan menyayanginya di sekelilingnya. Matahari sanggup bersinar terang, tetapi blackhole tidak tahu meskipun banyak menyerap partikel cahaya. Si Penyabar dan Si Pemaaf tahu bagaimana mengasihi musuhnya dan berdoa bagi yang menganiaya dia, tetapi Si Pemarah dan Si Pembenci tidak tahu meskipun sering mendengar perkataan dari Si Penyabar dan Si Pemaaf: "Kasihilah musuhmu dan berdoalah bagi mereka yang menganiaya kamu" Bintang mati tetap eksis, tapi ia tetap disebut mati meskipun ia ada, demikian halnya si pemarah dan si pembenci, ia tetap eksis dan hidup, tetapi ia tetap disebut mati. Ia hidup bukan sebagai matahari, tetapi sebagai blackhole. Hidup, tetapi mati. Ia sudah mati sebelum benar-benar mati. Si pemarah kawin dengan si pembenci dan melahirkan dua anak perempuan jalang yang bernama: "Untukku" dan "Untukku", kedua-duanya memperhatikan kebenaran dan menyangkal kebenaran lalu berkata: "Aku tidak berbuat jahat"
@@peterhans3600 Tepat katamu, dalam taksonomi makhluk hidup bab biologi ada bangsa Anjing dari kingdom animalia. Bangsa anjing ini punya agama, agama yang dianutnya adalah agama dogystyle, kitabnya kitab guguk dan bahasa yang digunakan adalah bahasa gonggongan. Semua kitab guguk bahasanya satu yaitu bahasa gonggongan. Namun anjing tetaplah anjing, ia tidak dapat memahami bahasa manusia yang disebut majas. Seperti halnya blackhole tidak tahu bagaimana caranya bersinar, demikian halnya anjing yang tidak mengerti bagaimana manusia berbicara dengan banyak kosa kata, tata bahasa dan kaya akan gaya bahasa. Lucunya bangsa anjing itu suka menyombongkan diri saat menjadi mayoritas di rumah majikannya yang adalah manusia. Anjing berpikir bahwa agama semua kingdom animalia adalah agama dogystyle hal ini karena anjing melihat majikannya berhubungan sex seperti bangsa anjing. Menurut agama dogystyle, walaupun manusia tidak percaya dengan kitab guguk penuh bahasa gonggongan, tetapi manusia melakukan ajaran doggystyle, manusia tersebut dianggap beragama dogystyle meskipun tidak memeluk agama doggystyle yang bahasa agamanya cuma satu di seluruh belahan bumi manapun.
Ilmu seperti ini bisa kita akses secara gratis (terlepas dari kita harus beli paket internet dulu), terimakasih Bang Coki dan Malaka Project. Semoga konten-konten Malaka Project bisa menjangkau lebih banyak orang di Indonesia, khususnya anak-anak muda yang mau mengupgrade dirinya. Semangat untuk kita.
Saya mau sedikit sharing pengalaman ke temen².. Ketika audience Kalian tidak tenang atau suasana tidak kondusif karna Mereka asik ngobrol satu sama lain. Caranya agar perhatian mereka kembali ke Temen² dan fokus ke apa yg disampaikan adalah temen² cukup tampil tenang aja, dan sedikit bergerak maju kedepan ke hadapan audience, terus turunkan volume suara sambil dimainkan intonasinya. Percaya deh, suasana langsung tenang, sunyi, dan fokus mereka kembali ke temen². Ini udah Saya praktekin sendiri dan berhasil. Orang² akan cenderung lebih fokus dengan sesuatu yg ngebuat mereka penasaran. Jadi ketika temen² menampilkan gestur/bahas tubuh yg seolah olah pengen nyampein hal penting tapi volume suaranya sedikit rendah, itu justru malah menarik perhatian orang sekitar
0:40: 🎙️ Video ini membahas tentang pentingnya public speaking dan memberikan tips untuk menjadi public speaker yang baik. 3:31: 🗣️ Mengelola rasa takut saat melakukan presentasi atau public speaking. 6:27: 🗣️ Penting untuk menggunakan bahasa yang familiar dengan audiens, pahami siapa lawan bicara Anda, dan tetap autentik saat berbicara di depan umum. 9:10: 💬 Cara menghadapi presentasi dan berbicara di depan umum secara efektif. 12:19: 🗣️ Tips untuk berbicara di depan umum dan pentingnya latihan.
Membedah filosofi dibalik setup konten malaka kali ini : 1.Mengapa menggunakan Latar tempat di tengah jalan raya?. Menyiratkan bahwasanya paman coki mempunyai tendensi untuk melakukan hal-hal yg kontroversial ataupun menyimpang/tidak seperti orang umumnya.Jika talent lain menggunakan latar tempat yang proper/nyaman,paman coki justru memilih syuting di tengah jalan. 2.Outfit paman coki yang serba hitam. Warna hitam dalam hal tertentu dimaknai sebagai hal yang buruk/negatif,melambangkan persepsi masyarakat pada umumnya dalam menilai paman coki atas dasar semua hal2 kontroversial yang pernah dia lakukan. 3,Background Warna Putih polos. Jika outfit paman coki yang serba hitam dengan penjabaran seperti di point no.2, mengapa backgroundnya warna putih polos bersih? ini sangat kontras sekali dengan outfit yang dipakai.kemungkinan makna dipilih background warna putih ini melambangkan apa dibalik tujuan paman coki bergabung di malaka project.Yakni dibalik semua hal negatif yang dijabarkan di point no.1&2, kemungkinan paman memiliki tujuan yang mulia dan suci untuk berbagi ilmu kepada kita semua.
Nonton video ini bareng anakku stlh dia selesai presentasi riset nya. Apa yang disampaikan paman coki tentang kekuatiran sblm ngomong di dpn org banyak, diamini anakku. Dan akhirnya dia belajar bagaimana mempersiapkan diri sebelum presentasi. Terima kasih paman Coki, dirimu menginspirasi anak 8 th berani ngomong di depan publik.
gilaa ilmunyaa selama ini gw demen banget ama public speaking nya coki.. eh malaka project akhirnya ngasih dia panggung buat ngajarin ilmu public speaking.. thanks a lot..
Tambahan: Bicara dgn mulut lebar. Ada exercise namanya lion face. Kadang udh berani,prepare, artikulasinya ga jelas. Yg merasakan itu lawan bicara. Terutama anda yg bibirnya tebal, ingat ini. (Karna biasanya yg bibir tipis bicaranya jelas 😅). Kalau in english, pelan pelan aja, serius pelan kata per kata. Biarin org nunggu, yg penting jelas ga salah pemilihan kata.
Bang coki pardede,, abang adalah orang yg punya peranan paling penting buat gue menemukan jati diri gue. Paham dan pola pikir lu itu relate banget sama gue. Udah lama gue punya pergulatan batin dan setelah gue tau elu, gue ikutin elu,, itu yg buat gue mantap sama pilihan yg gue buat sekarang. So, thanks buat lu bang
@@flofaustine bisa dishare apa pelajaran yang didapat dari bang Coki? karena apa yang masing-masing orang dapat belum tentu sama, jadi saya hanya sedikit penasaran
Gue sih seneng banget adanya malaka project. Karena banyak orang luar biasa yang mau berbagi pemikiran bijaknya. Dan ini adalah seni berfikir yang gue sukai. Dan coki ini seperti mewakili pemikiran gue selama ini, cuma gue tidak pandai mengungkapkan nya.
Terlepas dari masa lalunya yg dicap buruk sama masyarakat tp kagum banget setiap ngeliat podcast bang coki bisa kita liat bang coki adalah dari sisi positifnya yaitu bisa public speaking banyak manfaat yg bisa di ambil makasih bang coki sudah memberi tips&triknya
Dari saat si Pandji dhl buat kelas public speaking sy sdh mbatin "hrsnya coki juga buat". Skrg beneran terjadi 😊. Thx u malaka project sdh membuat paman terlihat positif
gaperlu komentar banyak soal coki, sudah tak perlu diragukan lagi ilmunya. saya malah fokus dengan gaya editing videonya yang sangat ferry irwandi sekali
Menarik sekali Bang. Aku belajar sesuatu hari ini 😁 Semoga aku bisa terapkan saat melakukan presentasi nanti. Makasih banyak Bang Coki & Tim Malaka! 👏👏👏
Pada akhirnya yang bisa membawa kita jauh bukan keilmuan itu sendiri. Tapi bagaimana kita bisa menyampaikan apa yang ada dalam pikiran kita kepada orang lain #coki_pardede
Semua orang bisa berbicara, tetapi tidak semuanya bisa didengar. Oleh karena itu kemampuan Public Speaking sangat penting agar apa yang disampaikan bisa didengar dan dipahami dengan baik. Beberapa tips Public Speaking yang baik dari Coki yaitu : 1) Kendalikan kekhawatiran kita, karena belum tentu apa yang dikhawatirkan akan terjadi realitanya melainkan hanya ada di kepala kita sendiri. Namun juga jangan dihilangkan kekhawatiran tersebut, melainkan di manage agar tetap bertanggung jawab dengan Public Speaking kita, dengan cara melakukan persiapan, latihan, dan memahami materi. 2) Pahami audience dan gunakan istilah serta analogi (contoh nyata) yang familier sesuai tingkatan mereka. Jangan gunakan istilah sulit hanya untuk memukai saja. 3) Percaya dengan diri sendiri. Setiap orang memiliki kemampuan yang berbeda-beda dan gunakanlah itu dalam public speaking. 4) Adaptasi dengan situasi yang terjadi. Saat persiapan bisa dibuat kemungkinan" gangguan yang akan terjadi saat public speaking dan dibuat mitigasinya agar terkesan tidak terlihat kaku. 5) Olah tubuh dan olah intonasi (nada bicara) untuk menarik audience agar tetap fokus ke pembicara. Sesekali bisa eye contact dengan audience. Seperti yang sudah disampaikan diawal bahwa public speaking menjadi skill set yang wajib dikuasai semua orang karena berkaitan dengan bagaimana cara menyampaikan pikiran kita kepada orang lain. In the end of the day... Latihan dan memperbanyak jam terbang untuk dapat menerapkan ilmu ini, agar tidak sia" waktu kalian hanya untuk mendengar ataupun membaca konten ini:)
Sebetulnya cuma 1, dukungan orangtua. Jadi latihan itu mulai dari di dalam lingkungan rumah. Dan saat ada orang lain, orang tua harus suportif, bukan sportif ya. Jangan sampai malah ortu menjatuhkan atau menghina anak.
Tolong poin menjadi diri sendiri dikirim ke khotib kalo khutbah jumat, karna nada dan intonasinya tiap khutbah sholat jumat sama semua padahal beda orang 😂 cuman satu orang khotib di daerahku yg pas khutbah kayak intonasi ngobrol tapi tetep bahasa baku, jadi tetep berwibawa.
Hahaha setuju banget. Nada template buat boring. Apalagi pembahasannya itu itu aja. Selalu mengacu sama buku "100 khutbah pilihan untuk khutbah jumat" 😂
Coki emang master public speaking. Gw kadang bertanya-tanya kok bisa ya di podcast tertentu bisa sopan bgt nahan kata kasar gak sekalipun keluar. Keren bgt lho
Jujur, saya sebagai penonton coki pardede salut sama pengalaman & keberanian beliau dalam mencoba hal baru dari cara memfungsikan hak hak serta kewajiban hingga menguasai materi untuk menyampaikan kepada publik, di luar konteks narkoboy nya. Respect sama malaka project yang dapat memahami arti dari jokes dan cara pemikiran beliau mengenai public speaking.
Yes,karena dengan menguasai social skill,itu akan membantu banget, mempermudah kita dalam segala aspek kehidupan,mau karier,romance,dan di pertemanan.thanks tips nya🙏
anjir relate banget coki, gue kadang dipanggil om om, tahun ini baru mulai kuliah S1, dan temen sekelas gue itu 4:1 lebih banyak perempuannya dan mayoritas baru lulus SMA
Hal hal yang perlu diperhatikan pada saat public spleaking : 1. Rasa takut/khawatir itu wajar, tapi kita harus memanage nya dengan, kuasai materi yang ingin kita sampaikan 2. Lihat kita berbicara dengan siapa/ pahami audience kita itu bagaimana, jika dengan anak muda pakailah bahasa yang di mengerti anak muda 3. Jadi diri sendiri, jadilah authentic pada saat anda berbicara, jangan kaku seperti robot Body content : • pake atau perhatikan suasana yang ada di ruangan itu bagaimana (istilah nya elephant room apaa gituu, nanti di edit) • intonasi, jangan sampe suasana nya jadi mengantuk, klo udah keliatannya agak ngantuk bisa naikin intinasi suarnya, atau bisa pake eye contect. Ingat hal ini gak bakal ada dampaknya kalo gak latihan, karena yang penting itu latihan 👍. * Klo ada yang kurang bisa di tambahin yaa teman teman
Melihat seluruh materi presentasi/konten dari 9 anggota malaka, saya optimis 50 thn lg mereka akan jadi semacam "Walisongo". Fans" yg minat dibidang ini akan ziaroh di makam mereka sbg penghormatan & agen travel membuka destinasi ziaroh ke makam mereka. Akan ada ratusan UMKM yg terhidupi dagang / menawarkan jasa di area makam mereka, akan ada org" kejawen yg malam" jam 1 membakar dupa didepan makam mereka
Emg bibit unggul dr keluarga itu tetep turunan.. coki dan praz teguh punya kepinteran dan cara sukses yg berbeda dr org tuanya.. thank you ilmunya bang
coki diluar agnostik dan profil nya yg penuh tato adalah pribadi yg smart ,santun dg lawan bicara ,pengetahuannya luas alias educated person banget ,two thumbs up 👍👍
semua ada tujuannya, bro. ga semua kondisi bisa pake caranya coki. ini yang namanya improvisasi. improvisasi muncul berdasarkan seberapa jauh pengalaman public speaking dan seberapa baik memahami materi dan situasi
Kalau tau tujuan penggunaannya ya emang sebaiknya demikian. Yang tidak boleh kan memaksakan istilah teknis dan kata-kata canggih tadi tanpa ada fungsi dalam tuturan.
itu guru ke murid dengan tujuan menambah pengetahuan muridnya, ya itu memang tugas guru. tapi kalau yang coki bahas lebih ke umum atau gampangnya bagaimana agar informasi yang kita punya tersampaikan dan audiens paham, kalau pake istilah yang rumit yang ada audiens malas duluan dan tidak tertarik sama pembahasan kita, dari situ kita udah gagal buat menyampaikan informasi yang mau kita sampaikan. intinya "kepada siapa kita berbicara"
selalu menarik melihat org yg jago public speaking, kalo gua sering liat public speakingnya barack obama, penyampain narasinya, premis dan cara dia menghidupkan suasana sangat hebat
"ingatlah 80% kesuksesan dalam pekerjaan apapun, didasarkan pada kemampuan anda menghadapi orang lain. Dimana didalamnya ialah Public Speaking" Bekerja baik & disiplin itu bagus, tapi tanpa adanya kemampuan berbicara yg baik sangat sulit untuk berkembang ke arah yg lebih baik.
mau menambahkan,perlu juga adanya ekspektasi, apakah setelah kita menerapkan ilmu ini, kita bisa semenarik coki ketika public speaking? i dont think so. ada bbrp org yg memang diberi talenta dan kharisma seperti ini ..tapi ilmu ini tetap perlu dipakai klo kita mau mengembangkan diri kita, jadi lebih lihat proses perjalanan kita, dari yg susah ngomong jadi bisa menyampaikan dengan baik..jangan stres ketika outcome nya belum sewow yg diharapkan.. jangan berhenti belajar.. ada juga contoh kecilnya, ketika kita ngomongin musik,anime atau apapun yg kita suka banget,kita pasti antusias critanya..karena kita meyakini apa yg kita sampaikan itu menarik..nah ilmu coki ini bisa menambahkan agar kita bisa menyampaikan pesan kita dengan lebih baik ..
Bikin format programnya kayak kanal Big Think dong. Jadi kita bisa selalu dengar pikiran-pikiran yang menarik dari orang-orang besar di Indonesia. Sukses terus Malaka Project.
dulu waktu SMA, saya suka banget ngomong di depan banyak orang. Malah saya sampai di level gak perlu persiapan bisa langsung ngomong. Ya tau lah di sekolah ada organisasi dan ekstrakulikuler yang ngelatih itu semua. Saat masuk kuliah, mulai jarang public speaking. Sekali ada tugas yang butuh presentasi ke depan, pasti sebelum giliran suka izin ke kamar mandi. Ya, muntah angin terus dan sakit perut 😂😂😂.
Keren tips nya.. Tambahan saja untuk zaman sekarang selain latihan di depan cermin bisa juga direkam di hp pake tripod terus dilihat deh untuk dievaluasi sendiri apa saja yg kurang dari perfom kita saat latihan... 🙏
Spesialnya Coki itu kalo dia gak lucu kita sebagai penonton masih bisa menikmati public speakingnya. Itu lah alasan kenapa gua selalu ngikutin Coki dimana pun channelnya & apapun pembahasannya Coki selalu menguasai topik obrolan. Gak salah emang bang Fery ngajak Coki. Sukses selalu buat MALAKA PROJECT n team! 👍
Lu bisa bedakan publik speaking sama story telling publik"berarti khalayak ramai" story berarti bercerita pada saat di video dia berbicara tidak pada khalayak ramai lebih ke story telling,kalau lu kagum sama jual bacot suruh aja jadi marketing sebenernya pengetahuan dia tentang agama biasa saja ,fans nya aja yang OP
Paman Coki jadi dosen Komunikasi 4 sks pun gue gass deh ... Suka banget gue sama dia soal pemikiran dan cara dia menyampaikan sesuatu emang top publik speakingnya...
14:01 😮pemimpin gak harus bisa kerja tapi bagaimana pemimpin bisa menyampaikan jobdesk kepada anak buahnya dan ini memakai komunikasi. Lalu mungkin busser memang basi kalo bilang politikus itu pemimpin karena bagi saya politikus hanya pemimpi dan storyteller yang handal. Ini dikit pernyataan dari saya
Setelah liat ig malaka project dan tau kalo videonya coki udah diupload, auto langsung buka yt Ehh ternyata videonya muncul di beranda paling atas🤣. Tau amat ni yt kalo gw mau nonton ini
nambah ilmu, nambah kebaikan karena sudah jadi viewer dan nambah insigh bahwa malaka project akan berkembang dinamis seiring perkembangan zaman. sukses terus malaka project
semua orang bisa bicara tapi ngga semua orang bisa bicara dan di dengar 1. manegement rasa takut, kekhawatiran dan gugup kita sampai dititik menjadi benefit buat kita, bukan dihilangkan karna itu tanda bahwa kita bertanggung jawab dan peduli, yang harus dibuang adalah rasa takut yang tak beralasan dan belum tentu terjadi, karna itu hanya mengganggu pikiran kita. 2. persiapan, kuasai bahan, pahami dan yakinkan. 3. pahami kepada siapa kita barbicara, karna setiap tipe orang punya bahasa yang paling dekat dengan mereka, yang realite dan familiar aja 4. jadi diri sendiri, jadilah outentik jangan jadi robot supaya audiens itu ngebeli personality kita 5. jangan kaku, kita bisa mengaddress beberapa hal atau situasi saat kita bicara, bisa dengan mencatat kemungkinan2 apa saja yang akan terjadi, bisa dengan list top 3/4 kemungkinan yang akan terjadi 6. pentingnya intonasi kata, hindari intonasi yang monoton pada akhirnya yang bisa membawa kita jauh bukan keilmuan itu sendiri. tapi bagaimana kita bisa menyampaikan apa yang ada dalam pikiran kita kepada orang lain.
Justru itu ilmu yang harus dipetik. Kenapa malaka tanpa coky berasa "garing"? Ya karena pembawaannya Sadar atau ga sadar, kalau coki ngomong, berasa ingin stay nonton sampai akhir. Ya karena tau target lawan bicaranya. Anak-anak muda yang "muak" dengan hal-hal yang kaku, ingin fleksibel, isi otak "liar" Ciri khas mungkin juga pengaruh. Seperti coki yang tawanya khas ingin ngajak berantem 😂, atau bang ferry seperti sapaan warga sipilnya.
Ringkasan Formula Public Speaking Coki Pardede:
1. **Kendalikan Kekhawatiran:**
- Kekhawatiran sebelum berbicara adalah hal normal.
- Jangan hilangkan, tapi kelola kekhawatiran agar menjadi dorongan positif.
2. **Persiapan:**
- Kuasai materi yang akan disampaikan.
- Lakukan persiapan berkali-kali untuk meminimalisir rasa takut.
3. **Berpakaian sebagai Diri Sendiri:**
- Jadilah diri sendiri saat berbicara.
- Manusia lebih terlibat ketika berbicara dengan manusia asli daripada "robot."
4. **Fleksibilitas dan Spontanitas:**
- Tidak perlu terlalu kaku, bisa mengatasi situasi dinamis.
- Menghadapi kejadian tak terduga dengan spontanitas.
5. **Tetap Setia pada Tema:**
- Hindari menyimpang dari topik utama saat berbicara.
6. **Intonasi Kata yang Menarik:**
- Hindari intonasi monoton, gunakan variasi agar pendengar tidak merasa bosan.
- Gunakan intonasi yang sewajarnya, sesuai dengan suasana.
7. **Eye Contact yang Tepat:**
- Matahari titik di antara mata penonton untuk memberikan kesan eye contact.
- Jangan terlalu lama menatap mata penonton, hindari kesan tidak pantas.
8. **Persiapan dan Latihan:**
- Lakukan latihan berbicara di depan cermin untuk meningkatkan kemampuan public speaking.
- Latihan adalah kunci keberhasilan, jadi rajin berlatih.
Semua tips ini bermanfaat jika dilakukan secara konsisten dan dilatih secara rutin. Public speaking bukan hanya tentang pengetahuan, tetapi juga kemampuan menyampaikan ide dengan efektif kepada orang lain.
Nuhun
Makasih brooo
terimakasih bang telah menjadi orang yang bermanfaat😊
Yah gak bisa disalin😢
@@sayyidahmadh9479
1.rasa takut cuman ada di kepala
2.kuasai bahan
3.ingat pd siapa kita berbicara
4.jadi diri sendiri
5. Perhitungkan kemungkinan yang terjadi
6 konsisten pada point
1 Hal yg kurang, bahan omongan asalnya dari pengalaman 😅 ibarat pengalaman adalah peluru, Dan senjata api adalah communication skill nya dalam delivery harus fluent 😅
@@davidbagus6769di sekolah banyak bang buat aplikasiin public speaking kalo mau ngomong pengalaman dari SD aslinya udah bisa di sebut pengalaman presentasi
@@ridhop.s6313 public speaking itu the next levelnya Dari story telling yg sudah diajarkan Dari kecil sebenarnya 😁 kalo communication skill hanya masalah cara Dan gaya bicara saja, terpengaruh Dari circle Dan pendidikan jg
coki jadi dosen matkul komunikasi cocok juga
ya dia emang kn guru dulu mas
Dosen ateis sih
lebih cocok dosen agama
buat agama baru aja kita, biar bg coki jd guru nya@@lukmanlhkm6053
@@hmmtralalahaaaaaa
Seorang ferry irwandi gak mungkin tanpa alasan memilih paman coki untuk gabung di malaka project , terbukti gimana "berisi" nya otak seorang coki pardayday
Penuh dengan dark joukes
Dimalaka projeck coki bisa seperti juru bicara group ini
Yg bisa ngomong bebas tampa ada hambatan image
pardayday gak tuh 💀
pardiedie mungkin bang
@@KafabihRichdark jokes tergantung temennya, kalo Trestan pasti coki dark jokes
"Pada Akhirnya yang bisa membuat kita Jauh bukan keilmuan itu sendiri, Tapi bagaimana caranya kita bisa menyampaikan apa yang ada dalam pikiran kita kepada orang lain."
Saya Noted paman Coki 👏
Sebanyak apapun partikel cahaya diserap oleh bintang mati atau blackhole, ia tetap gelap dan tidak pernah tahu bagaimana caranya bersinar terang seperti matahari, bintang yang hidup, walaupun semua orang melihat ada cahaya di sekeliling blackhole.
Demikian pula si pemarah dan si pembenci, sebanyak apapun orang menghormati si pemarah dan si pembenci, hatinya tetap marah dan benci dan tidak pernah tahu bagaimana caranya bersabar dan mengampuni seperti si penyabar dan si pemaaf, walaupun semua orang melihat ada orang-orang yang menghormatinya dan menyayanginya di sekelilingnya.
Matahari sanggup bersinar terang, tetapi blackhole tidak tahu meskipun banyak menyerap partikel cahaya.
Si Penyabar dan Si Pemaaf tahu bagaimana mengasihi musuhnya dan berdoa bagi yang menganiaya dia, tetapi Si Pemarah dan Si Pembenci tidak tahu meskipun sering mendengar perkataan dari Si Penyabar dan Si Pemaaf: "Kasihilah musuhmu dan berdoalah bagi mereka yang menganiaya kamu"
Bintang mati tetap eksis, tapi ia tetap disebut mati meskipun ia ada, demikian halnya si pemarah dan si pembenci, ia tetap eksis dan hidup, tetapi ia tetap disebut mati. Ia hidup bukan sebagai matahari, tetapi sebagai blackhole.
Hidup, tetapi mati. Ia sudah mati sebelum benar-benar mati.
Si pemarah kawin dengan si pembenci dan melahirkan dua anak perempuan jalang yang bernama: "Untukku" dan "Untukku", kedua-duanya memperhatikan kebenaran dan menyangkal kebenaran lalu berkata: "Aku tidak berbuat jahat"
@@RubicalThingapasih Khontol?
kayak suatu kaum, sebagian sih@@RubicalThing
@@peterhans3600
Tepat katamu, dalam taksonomi makhluk hidup bab biologi ada bangsa Anjing dari kingdom animalia.
Bangsa anjing ini punya agama, agama yang dianutnya adalah agama dogystyle, kitabnya kitab guguk dan bahasa yang digunakan adalah bahasa gonggongan.
Semua kitab guguk bahasanya satu yaitu bahasa gonggongan.
Namun anjing tetaplah anjing, ia tidak dapat memahami bahasa manusia yang disebut majas.
Seperti halnya blackhole tidak tahu bagaimana caranya bersinar, demikian halnya anjing yang tidak mengerti bagaimana manusia berbicara dengan banyak kosa kata, tata bahasa dan kaya akan gaya bahasa.
Lucunya bangsa anjing itu suka menyombongkan diri saat menjadi mayoritas di rumah majikannya yang adalah manusia.
Anjing berpikir bahwa agama semua kingdom animalia adalah agama dogystyle hal ini karena anjing melihat majikannya berhubungan sex seperti bangsa anjing.
Menurut agama dogystyle, walaupun manusia tidak percaya dengan kitab guguk penuh bahasa gonggongan, tetapi manusia melakukan ajaran doggystyle, manusia tersebut dianggap beragama dogystyle meskipun tidak memeluk agama doggystyle yang bahasa agamanya cuma satu di seluruh belahan bumi manapun.
ini benar sih, sudah sering dengar dri sepuh"
Ilmu seperti ini bisa kita akses secara gratis (terlepas dari kita harus beli paket internet dulu), terimakasih Bang Coki dan Malaka Project. Semoga konten-konten Malaka Project bisa menjangkau lebih banyak orang di Indonesia, khususnya anak-anak muda yang mau mengupgrade dirinya. Semangat untuk kita.
mic nya jelek bgt
Mungkin kuping lo yang bermasalah, menurut gua udah oke sih @@djusbddjvz
Saya mau sedikit sharing pengalaman ke temen²..
Ketika audience Kalian tidak tenang atau suasana tidak kondusif karna Mereka asik ngobrol satu sama lain.
Caranya agar perhatian mereka kembali ke Temen² dan fokus ke apa yg disampaikan adalah temen² cukup tampil tenang aja, dan sedikit bergerak maju kedepan ke hadapan audience, terus turunkan volume suara sambil dimainkan intonasinya.
Percaya deh, suasana langsung tenang, sunyi, dan fokus mereka kembali ke temen².
Ini udah Saya praktekin sendiri dan berhasil.
Orang² akan cenderung lebih fokus dengan sesuatu yg ngebuat mereka penasaran.
Jadi ketika temen² menampilkan gestur/bahas tubuh yg seolah olah pengen nyampein hal penting tapi volume suaranya sedikit rendah, itu justru malah menarik perhatian orang sekitar
nice bang terima kasih
Bikin video bang, masih belom paham saya
Iya ini efektif, gw belom pernah coba tapi gw sering sebagai audience😂nah gw jadi diem karena takut ketahuan ngobrol takut ditanya😂
0:40: 🎙️ Video ini membahas tentang pentingnya public speaking dan memberikan tips untuk menjadi public speaker yang baik.
3:31: 🗣️ Mengelola rasa takut saat melakukan presentasi atau public speaking.
6:27: 🗣️ Penting untuk menggunakan bahasa yang familiar dengan audiens, pahami siapa lawan bicara Anda, dan tetap autentik saat berbicara di depan umum.
9:10: 💬 Cara menghadapi presentasi dan berbicara di depan umum secara efektif.
12:19: 🗣️ Tips untuk berbicara di depan umum dan pentingnya latihan.
Suara BNN dimenit berapa nih😅
@@akualvin39289:24 BNN😭
9:29 Ini baru yang namanya walk the talk 👏
Bnn
Saya seorang pedagang,dan semoga dengan pembelajaran tentang public speaking ini bisa saya terapkan dan omset saya nambah ..aminnnn
Wkwkwkwkw
@@ParistaUtomo anjir diketawain 🥲
Gass terus bang, tetap semangat
amiin mntp bang
Sya pedagang bakpao bang. Dan sya jga belajar public speaking
Membedah filosofi dibalik setup konten malaka kali ini :
1.Mengapa menggunakan Latar tempat di tengah jalan raya?.
Menyiratkan bahwasanya paman coki mempunyai tendensi untuk melakukan hal-hal yg kontroversial ataupun menyimpang/tidak seperti orang umumnya.Jika talent lain menggunakan latar tempat yang proper/nyaman,paman coki justru memilih syuting di tengah jalan.
2.Outfit paman coki yang serba hitam.
Warna hitam dalam hal tertentu dimaknai sebagai hal yang buruk/negatif,melambangkan persepsi masyarakat pada umumnya dalam menilai paman coki atas dasar semua hal2 kontroversial yang pernah dia lakukan.
3,Background Warna Putih polos.
Jika outfit paman coki yang serba hitam dengan penjabaran seperti di point no.2, mengapa backgroundnya warna putih polos bersih? ini sangat kontras sekali dengan outfit yang dipakai.kemungkinan makna dipilih background warna putih ini melambangkan apa dibalik tujuan paman coki bergabung di malaka project.Yakni dibalik semua hal negatif yang dijabarkan di point no.1&2, kemungkinan paman memiliki tujuan yang mulia dan suci untuk berbagi ilmu kepada kita semua.
Anda sangat pintar dalam menjabarkan maksud paman coki, terimakasih informasinya
Nonton video ini bareng anakku stlh dia selesai presentasi riset nya. Apa yang disampaikan paman coki tentang kekuatiran sblm ngomong di dpn org banyak, diamini anakku. Dan akhirnya dia belajar bagaimana mempersiapkan diri sebelum presentasi. Terima kasih paman Coki, dirimu menginspirasi anak 8 th berani ngomong di depan publik.
gilaa ilmunyaa selama ini gw demen banget ama public speaking nya coki.. eh malaka project akhirnya ngasih dia panggung buat ngajarin ilmu public speaking.. thanks a lot..
Gokil paman coki di malaka project jadi manusia bermanfaat, semoga malaka project semakin jaya
Tambahan:
Bicara dgn mulut lebar. Ada exercise namanya lion face. Kadang udh berani,prepare, artikulasinya ga jelas. Yg merasakan itu lawan bicara. Terutama anda yg bibirnya tebal, ingat ini. (Karna biasanya yg bibir tipis bicaranya jelas 😅).
Kalau in english, pelan pelan aja, serius pelan kata per kata. Biarin org nunggu, yg penting jelas ga salah pemilihan kata.
Bang coki pardede,, abang adalah orang yg punya peranan paling penting buat gue menemukan jati diri gue. Paham dan pola pikir lu itu relate banget sama gue. Udah lama gue punya pergulatan batin dan setelah gue tau elu, gue ikutin elu,, itu yg buat gue mantap sama pilihan yg gue buat sekarang. So, thanks buat lu bang
Sama banget. Belajar banyak dari Coki
@@flofaustine bisa dishare apa pelajaran yang didapat dari bang Coki? karena apa yang masing-masing orang dapat belum tentu sama, jadi saya hanya sedikit penasaran
@@bilidanmaku buatku pribadi jadi lebih berani aja, jadi diri sendiri gak takut klo punya pikiran berbeda dengan kebanyakan orang
Owwwww
@@bilidanmaku pelajaran yang dapat diambil dari seorang Coki adalah: "Jauhi narkoba dan terus berkarya (jika tidak ditangkap lagi chuakks)"
Coki berkali-kali lipat lebih kompeten daripada dosen public speaking saya
Gas keluar kuliah 😂
mungkin dosen anda perlu Sabu
@@adityahadiseputra2714😂😂
Because by experience
& lebih masuk dilogika daripada anies, chuaks
Gue sih seneng banget adanya malaka project.
Karena banyak orang luar biasa yang mau berbagi pemikiran bijaknya.
Dan ini adalah seni berfikir yang gue sukai.
Dan coki ini seperti mewakili pemikiran gue selama ini, cuma gue tidak pandai mengungkapkan nya.
Terlepas dari masa lalunya yg dicap buruk sama masyarakat tp kagum banget setiap ngeliat podcast bang coki bisa kita liat bang coki adalah dari sisi positifnya yaitu bisa public speaking banyak manfaat yg bisa di ambil makasih bang coki sudah memberi tips&triknya
06:03 Ferry Irwandi taking notes 📝
Dari saat si Pandji dhl buat kelas public speaking sy sdh mbatin "hrsnya coki juga buat". Skrg beneran terjadi 😊. Thx u malaka project sdh membuat paman terlihat positif
terlihat positif in the good way 😂
Positive narkoba chuakss
gaperlu komentar banyak soal coki, sudah tak perlu diragukan lagi ilmunya. saya malah fokus dengan gaya editing videonya yang sangat ferry irwandi sekali
Yap tul
Menarik sekali Bang. Aku belajar sesuatu hari ini 😁 Semoga aku bisa terapkan saat melakukan presentasi nanti. Makasih banyak Bang Coki & Tim Malaka! 👏👏👏
Pada akhirnya yang bisa membawa kita jauh bukan keilmuan itu sendiri. Tapi bagaimana kita bisa menyampaikan apa yang ada dalam pikiran kita kepada orang lain
#coki_pardede
Semua orang bisa berbicara, tetapi tidak semuanya bisa didengar. Oleh karena itu kemampuan Public Speaking sangat penting agar apa yang disampaikan bisa didengar dan dipahami dengan baik. Beberapa tips Public Speaking yang baik dari Coki yaitu :
1) Kendalikan kekhawatiran kita, karena belum tentu apa yang dikhawatirkan akan terjadi realitanya melainkan hanya ada di kepala kita sendiri. Namun juga jangan dihilangkan kekhawatiran tersebut, melainkan di manage agar tetap bertanggung jawab dengan Public Speaking kita, dengan cara melakukan persiapan, latihan, dan memahami materi.
2) Pahami audience dan gunakan istilah serta analogi (contoh nyata) yang familier sesuai tingkatan mereka. Jangan gunakan istilah sulit hanya untuk memukai saja.
3) Percaya dengan diri sendiri. Setiap orang memiliki kemampuan yang berbeda-beda dan gunakanlah itu dalam public speaking.
4) Adaptasi dengan situasi yang terjadi. Saat persiapan bisa dibuat kemungkinan" gangguan yang akan terjadi saat public speaking dan dibuat mitigasinya agar terkesan tidak terlihat kaku.
5) Olah tubuh dan olah intonasi (nada bicara) untuk menarik audience agar tetap fokus ke pembicara. Sesekali bisa eye contact dengan audience.
Seperti yang sudah disampaikan diawal bahwa public speaking menjadi skill set yang wajib dikuasai semua orang karena berkaitan dengan bagaimana cara menyampaikan pikiran kita kepada orang lain. In the end of the day... Latihan dan memperbanyak jam terbang untuk dapat menerapkan ilmu ini, agar tidak sia" waktu kalian hanya untuk mendengar ataupun membaca konten ini:)
Sebetulnya cuma 1, dukungan orangtua. Jadi latihan itu mulai dari di dalam lingkungan rumah. Dan saat ada orang lain, orang tua harus suportif, bukan sportif ya. Jangan sampai malah ortu menjatuhkan atau menghina anak.
side job kakak coki adalah motivator 😋
keren public speakingnya
Tolong poin menjadi diri sendiri dikirim ke khotib kalo khutbah jumat, karna nada dan intonasinya tiap khutbah sholat jumat sama semua padahal beda orang 😂 cuman satu orang khotib di daerahku yg pas khutbah kayak intonasi ngobrol tapi tetep bahasa baku, jadi tetep berwibawa.
Nggak banyak Khotib Jumat yang kayak gituu
makanya klo jumatan pada ngantuk wkwk. public speaking emang ga mudah.
Mungkin ada workshop nya
Hahaha setuju banget. Nada template buat boring. Apalagi pembahasannya itu itu aja. Selalu mengacu sama buku "100 khutbah pilihan untuk khutbah jumat" 😂
Kalo di daerah saya khotbah jum'at itu udah template pake bahasa arab, ya 7 atau 10 menit kelar, jadi udah tau kapan selesainya
Coki emang master public speaking. Gw kadang bertanya-tanya kok bisa ya di podcast tertentu bisa sopan bgt nahan kata kasar gak sekalipun keluar. Keren bgt lho
Perasan gw di podcast om ded bertebaran kata2 bangsat dan anjing. Lu nonton podcast yg mana. Wkwkw
Jujur, saya sebagai penonton coki pardede salut sama pengalaman & keberanian beliau dalam mencoba hal baru dari cara memfungsikan hak hak serta kewajiban hingga menguasai materi untuk menyampaikan kepada publik, di luar konteks narkoboy nya.
Respect sama malaka project yang dapat memahami arti dari jokes dan cara pemikiran beliau mengenai public speaking.
Daki = dakwah coki
Apa sih😂😂😂
Yes,karena dengan menguasai social skill,itu akan membantu banget, mempermudah kita dalam segala aspek kehidupan,mau karier,romance,dan di pertemanan.thanks tips nya🙏
Tips dari org yg kemampuannya sudah terbukti, legit
anjir relate banget coki, gue kadang dipanggil om om, tahun ini baru mulai kuliah S1, dan temen sekelas gue itu 4:1 lebih banyak perempuannya dan mayoritas baru lulus SMA
Semakin banyak views, semakin banyak pesan yg sampai ke org2, tampilkan coki terus
saya guru, saya lebih mudah faham ini dibanding belajar di PMM hahaha finaly ada konten yang bagus di youtube
Gw suka coki karena public speaking nya bagus dan nalar nya sangat baik
setuju, dia bercerita sambil meng analogikan sesuatu sangat relate.
Menganalogikan sesuatu agar dipahami org lain yg dia maksud itu sulit 😅 udh advance public speakingnya kalo jago menyederhanakan delivery ke audience
Hal hal yang perlu diperhatikan pada saat public spleaking :
1. Rasa takut/khawatir itu wajar, tapi kita harus memanage nya dengan, kuasai materi yang ingin kita sampaikan
2. Lihat kita berbicara dengan siapa/ pahami audience kita itu bagaimana, jika dengan anak muda pakailah bahasa yang di mengerti anak muda
3. Jadi diri sendiri, jadilah authentic pada saat anda berbicara, jangan kaku seperti robot
Body content :
• pake atau perhatikan suasana yang ada di ruangan itu bagaimana (istilah nya elephant room apaa gituu, nanti di edit)
• intonasi, jangan sampe suasana nya jadi mengantuk, klo udah keliatannya agak ngantuk bisa naikin intinasi suarnya, atau bisa pake eye contect.
Ingat hal ini gak bakal ada dampaknya kalo gak latihan, karena yang penting itu latihan 👍.
* Klo ada yang kurang bisa di tambahin yaa teman teman
Ketika seorang comica berbicara pasti selalu ada punchline, hahaha mantap paman coki
Melihat seluruh materi presentasi/konten dari 9 anggota malaka, saya optimis 50 thn lg mereka akan jadi semacam "Walisongo". Fans" yg minat dibidang ini akan ziaroh di makam mereka sbg penghormatan & agen travel membuka destinasi ziaroh ke makam mereka.
Akan ada ratusan UMKM yg terhidupi dagang / menawarkan jasa di area makam mereka, akan ada org" kejawen yg malam" jam 1 membakar dupa didepan makam mereka
Anjay ..... Sepemikiran lagi 👍😅👏👏👏👏
blud thinks too far 😂
Yeah and you'll be the only one who worship their yellow shit.
Emg bibit unggul dr keluarga itu tetep turunan.. coki dan praz teguh punya kepinteran dan cara sukses yg berbeda dr org tuanya.. thank you ilmunya bang
coki diluar agnostik dan profil nya yg penuh tato adalah pribadi yg smart ,santun dg lawan bicara ,pengetahuannya luas alias educated person banget ,two thumbs up 👍👍
Tapi di film pay it forward, si Kevin Spacey sebagai guru sd dia pake istilah rumit dengan tujuan supaya wawasan sama pengetahuan murid2nya bertambah
semua ada tujuannya, bro. ga semua kondisi bisa pake caranya coki. ini yang namanya improvisasi. improvisasi muncul berdasarkan seberapa jauh pengalaman public speaking dan seberapa baik memahami materi dan situasi
Kalau tau tujuan penggunaannya ya emang sebaiknya demikian. Yang tidak boleh kan memaksakan istilah teknis dan kata-kata canggih tadi tanpa ada fungsi dalam tuturan.
5:19 "kepada siapa kita berbicara"
@@aryaerlangga713benarr harus adaptasi dengan siapa kita berbicara
itu guru ke murid dengan tujuan menambah pengetahuan muridnya, ya itu memang tugas guru. tapi kalau yang coki bahas lebih ke umum atau gampangnya bagaimana agar informasi yang kita punya tersampaikan dan audiens paham, kalau pake istilah yang rumit yang ada audiens malas duluan dan tidak tertarik sama pembahasan kita, dari situ kita udah gagal buat menyampaikan informasi yang mau kita sampaikan. intinya "kepada siapa kita berbicara"
Makasih untuk Malaka project, terkhusus bang coki yang sudah menyampaikannya.
Memang tidak perlu diragukan lagi paman ini
selalu menarik melihat org yg jago public speaking, kalo gua sering liat public speakingnya barack obama, penyampain narasinya, premis dan cara dia menghidupkan suasana sangat hebat
"ingatlah 80% kesuksesan dalam pekerjaan apapun, didasarkan pada kemampuan anda menghadapi orang lain. Dimana didalamnya ialah Public Speaking"
Bekerja baik & disiplin itu bagus, tapi tanpa adanya kemampuan berbicara yg baik sangat sulit untuk berkembang ke arah yg lebih baik.
Malaka project kumpulan orang" pinter cerdas idealis & tetap berpikiran realistis
Terbaik Kaka Coki
Terima kasih paman coki..baik. Sy makin yakin utk menjatuhkan pilihan pada pemimpin dg publik speaking yg
Publik spiking terbaik emang bg coki, 👍
Ternyata pinter coki, mantab kiarin cm bs guyon2 sj.. trimakasih ilmunya kak
dari awal tau coki pardede, udah suka bgt sama gaya komunikasi dia 👏👏
Bang akun yt lu di pake buat premium gratisan kan?
mau menambahkan,perlu juga adanya ekspektasi, apakah setelah kita menerapkan ilmu ini, kita bisa semenarik coki ketika public speaking? i dont think so. ada bbrp org yg memang diberi talenta dan kharisma seperti ini ..tapi ilmu ini tetap perlu dipakai klo kita mau mengembangkan diri kita, jadi lebih lihat proses perjalanan kita, dari yg susah ngomong jadi bisa menyampaikan dengan baik..jangan stres ketika outcome nya belum sewow yg diharapkan.. jangan berhenti belajar..
ada juga contoh kecilnya, ketika kita ngomongin musik,anime atau apapun yg kita suka banget,kita pasti antusias critanya..karena kita meyakini apa yg kita sampaikan itu menarik..nah ilmu coki ini bisa menambahkan agar kita bisa menyampaikan pesan kita dengan lebih baik ..
sesuai judul, latar tempatnya di area publik ngomong di tengah jalan, truly public speaking wkwk
audiens nya bisa kru sendiri atau selama recording ternyata warganya ada di belakang kamera nonton coki wkwkwk
Also theres power relation within good public speaking. As long as you can keep the power in you, you can navigate and effect the audience.
Mantap, yang ditunggu-tunggu
Daki (dakwah coki) saat ini bertema skill public speaking , mohon diperbanyak ruang daki ini khusus untuk pengembangan diri 🙏
Bikin format programnya kayak kanal Big Think dong. Jadi kita bisa selalu dengar pikiran-pikiran yang menarik dari orang-orang besar di Indonesia. Sukses terus Malaka Project.
Setujuuuu
dulu waktu SMA, saya suka banget ngomong di depan banyak orang. Malah saya sampai di level gak perlu persiapan bisa langsung ngomong. Ya tau lah di sekolah ada organisasi dan ekstrakulikuler yang ngelatih itu semua. Saat masuk kuliah, mulai jarang public speaking. Sekali ada tugas yang butuh presentasi ke depan, pasti sebelum giliran suka izin ke kamar mandi. Ya, muntah angin terus dan sakit perut 😂😂😂.
11:04 guru mtk ketika gini adalah kemenangan murid hahaha
😅
Guru fisika gua hahaha, malah di tanyain terus ama kelas gua ceritanya biar ga ngajar
Keren tips nya.. Tambahan saja untuk zaman sekarang selain latihan di depan cermin bisa juga direkam di hp pake tripod terus dilihat deh untuk dievaluasi sendiri apa saja yg kurang dari perfom kita saat latihan... 🙏
Semua orang bisa bicara tapi ga semua orang bisa berbicara 😅 Coki👌
hal hal kaya gini yang dibutuhkan, ilmu praktikal ga hanya fafifu wasweswos
Spesialnya Coki itu kalo dia gak lucu kita sebagai penonton masih bisa menikmati public speakingnya.
Itu lah alasan kenapa gua selalu ngikutin Coki dimana pun channelnya & apapun pembahasannya Coki selalu menguasai topik obrolan. Gak salah emang bang Fery ngajak Coki.
Sukses selalu buat MALAKA PROJECT n team! 👍
Lu bisa bedakan publik speaking sama story telling publik"berarti khalayak ramai" story berarti bercerita pada saat di video dia berbicara tidak pada khalayak ramai lebih ke story telling,kalau lu kagum sama jual bacot suruh aja jadi marketing sebenernya pengetahuan dia tentang agama biasa saja ,fans nya aja yang OP
Akhirnya video Al coki pardaide diuplod
Belajar publik speaking dari coki malah jadi publik enemy
Haha
ada distraksi, diam dahulu itu bagus… dan waktunya bisa digunakan sebagai adjustment terhadap situasi sekitar.
coki love love
Paman Coki jadi dosen Komunikasi 4 sks pun gue gass deh ... Suka banget gue sama dia soal pemikiran dan cara dia menyampaikan sesuatu emang top publik speakingnya...
Buzzerp be like "Kita butuh pemimpin yang bisa kerja, bukan cuma ngomong" 🤣🤣
Kalo gitu kasih bang coki kursi😅
14:01 😮pemimpin gak harus bisa kerja tapi bagaimana pemimpin bisa menyampaikan jobdesk kepada anak buahnya dan ini memakai komunikasi. Lalu mungkin busser memang basi kalo bilang politikus itu pemimpin karena bagi saya politikus hanya pemimpi dan storyteller yang handal. Ini dikit pernyataan dari saya
Pemimpin tuh emg biasanya sih di level jago bacot klo yg jago kerja y operatorna
gambaran kolom komentar salah satu paslon 😂
Bang coki emang udah ngga diraguin lagi sih. Udh top bgttt emangg
gw saking takutnya belibet, Jadi pembaca doa di sebuah acara, dapet tanggapan dari audience, kata aamiin. Aja dah seneng😂
Dari coki kita bisa melihat mana yg cuman teori mana yg sdh praktek di lapangan dosen gua klow jelasin belibet beda ama coki yg to the point + komedi
Bicara publik speaking, surya paloh salah satu yg terbaik di indonesia
Dan Anies Baswedan
Tapi beda sama anaknya malah ngikut2 gaya bapaknya🤣
tapi lebih menghibur anaknya...😁😁😁
Setelah liat ig malaka project dan tau kalo videonya coki udah diupload, auto langsung buka yt
Ehh ternyata videonya muncul di beranda paling atas🤣. Tau amat ni yt kalo gw mau nonton ini
tanpa kita sadari,paman coki adalah salah satu stoikisme ,terlihat dari beberapa kalimat yang dia lontarkan
Dengan berbagai kontroversinya gua pribadi mengagumi paman coki dari sisi postifnya
Ga expect bakalan ada dark humour di konten ini
Gw kira bakal di beep atau gimana🤣
Wkwkwk
Akhir2 ini self control nya membaik jadi tau situasi wkwk
uncle coki sekalinya bagi ilmu, langsung yg bermanfaat
Terima kasih banget kak coki untuk ilmu yang padat namun ringan ini 🙏 oke sekarang kita lanjut tes urine chaaakzzzzz
nambah ilmu, nambah kebaikan karena sudah jadi viewer dan nambah insigh bahwa malaka project akan berkembang dinamis seiring perkembangan zaman. sukses terus malaka project
jangan lupa like
semua orang bisa bicara tapi ngga semua orang bisa bicara dan di dengar
1. manegement rasa takut, kekhawatiran dan gugup kita sampai dititik menjadi benefit buat kita, bukan dihilangkan karna itu tanda bahwa kita bertanggung jawab dan peduli, yang harus dibuang adalah rasa takut yang tak beralasan dan belum tentu terjadi, karna itu hanya mengganggu pikiran kita.
2. persiapan, kuasai bahan, pahami dan yakinkan.
3. pahami kepada siapa kita barbicara, karna setiap tipe orang punya bahasa yang paling dekat dengan mereka, yang realite dan familiar aja
4. jadi diri sendiri, jadilah outentik jangan jadi robot supaya audiens itu ngebeli personality kita
5. jangan kaku, kita bisa mengaddress beberapa hal atau situasi saat kita bicara, bisa dengan mencatat kemungkinan2 apa saja yang akan terjadi, bisa dengan list top 3/4 kemungkinan yang akan terjadi
6. pentingnya intonasi kata, hindari intonasi yang monoton
pada akhirnya yang bisa membawa kita jauh bukan keilmuan itu sendiri. tapi bagaimana kita bisa menyampaikan apa yang ada dalam pikiran kita kepada orang lain.
Next request konten, bagaimana cara menjadi pemimpin yang bijak, baik dan sesuai dengan visi misinya
Malaka tanpa Coky ibarat Monas tanpa emas nya 😅😅
apa point nya?
malaka jg sekalian kasih target ke sebagian audiens nya coki selama di MLI, kan lumayan mempercepat tujuan mereka.
Justru itu ilmu yang harus dipetik. Kenapa malaka tanpa coky berasa "garing"? Ya karena pembawaannya
Sadar atau ga sadar, kalau coki ngomong, berasa ingin stay nonton sampai akhir.
Ya karena tau target lawan bicaranya. Anak-anak muda yang "muak" dengan hal-hal yang kaku, ingin fleksibel, isi otak "liar"
Ciri khas mungkin juga pengaruh. Seperti coki yang tawanya khas ingin ngajak berantem 😂, atau bang ferry seperti sapaan warga sipilnya.
@@youtopedia. Fery cerdas gandeng Coky ,
1. Hilangkan pikiran negatif
2. Jadilah diri sendiri
3. Rileks
4. Jangan oot (out of topic)
5. Jangan lebay
Bang ferry banget si editanya 👊
Gokil bgt komen2 disini pada positif dengan materinya coki, biasanya ditempatlain dikomenya pda negatif soal coki. Josss tenan su chanel e,👌👌👍
Nutup jalan buat hajatan ❌
Nutup jalan buat konten ✅
😆😆😆
Tapi okee jugaa materinyaa..👏👏
Intinya ilmu kita manfaat kepada orang lain, selain dirinya sendiri
kalo Rubrik COKI keknya EDITOR mesti belajar ke MLI😅
Suara-suara gaung yang dikombinasi dengan nada-nada dan green screen explosion
Ih keren udah kek nonton channel big think
"You're as good as you can communicate"
-vinh giang
Bener sih.
0:51 salah cok, gak semua orang bisa berbicara
bang🗿
@@rizkiananda941 i’m not wrong tho
Bisa bisanya bikin seorang coki pardede jadi pemateri public speaking🤯 Malaka gokil!
Saya butuh formula public speaking hitler
Teori tetaplah teori, yang menentukan adalah seberapa banyak latihan dan jam terbang juga berdoa kepada tuhan semesta alam.
Nitip jejak. Ntar gw balik lagi.
Eh buset masih blom balik
Balik bang
Wahhh bang coki sekarang menggunakan mode serius... dapat dah ilmunya 👍🙏🙏😁 mantap bang....
9:25 Hampir saja melancarkan skenario persuasif kotak susu 🗿
Kykny klo konsepnya di studio lebih enak dh, in audionya juga lebih dalem, clear, dan bagus 😂😂😂.. backgroundnya latar putih gitu udh bagus
Betul, di video coki berikutnya sudah lebih upgrade... Audio lebih clear dan jelas 😊😊