FULL STORY, Sejarah Perkembangan HINO MOTORS menjadi Produsen Truk & Bus !

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 27 сен 2023
  • Hino Motors Ltd merupakan produsen otomotif asal jepang, yang menjual dan menghasilkan berbagai mesin diesel, kendaraan niaga transportasi, seperti Bus dan Truk.
    Sejarah Hino diawali sejak perusahaan swasta Tokyo Gas Industry Company berdiri pada 1910. Perusahaan ini awalnya bergerak dibidang pembuatan rangkaian mantel dari lampu gas pijar.
    Kemudian perusahaan mulai memperluas jajaran produknya dengan memproduksi berbagai macam komponen elektronik dan kemudian mengubah namanya menjadi Tokyo Gas & Electric Company pada 1913.
    Pada 1917 Tokyo Gas & Electric mulai memproduksi kendaraan bermotor prototype pertamanya pada 1917 yang berjenis truk dengan seri TGE "tipe A".
    Pada 1930an TG&E mengembakan inovasi membuat bus
    Pada 1937 TG&E menggabungkan divisi otomotifnya dengan Automobile Industry Co. Ltd. dan Kyodo Kokusan K.K. untuk membentuk Tokyo Automobile Industry Co. Ltd
    Pada 1942 Perusahaan terpecah menjadi 2 ketika perang Jepang dan Amerika, pecahan yang besar menyandang nama lama menjadi Isuzu Motor Limited sedangkan pecahan yang kecil menjadi Hino Heavy Industry Co. Ltd.
    Selama Perang Dunia 2, Hino memproduksi kendaraan setengah roda rantai tipe 1 Ho-Ha dan prototipe personel lapis baja tipe 1 Ho-Ki
    Pada 1945 pasca perang dunia 2, perusahaan peluncuran truk trailer tugas berat T10B dan traktor bus trailer T11B
    Pada 1948 Perusahaan mengubah nama menjadi "Hino Diesel Industry Company"
    Hino memodelkan truk dengan kap mesin TH10 yang merupakan produknya yang sukses era 1950an.
    Pada 1952 Hino berekspansi ke pasar mobil pribadi, dengan membentuk ikatan teknis ke perusahaan Renault asal Prancis yang kemudian mengadopsi model dari Renault 4CV.
    Pada 1961 Hino meluncurkan sedan Contessa 900 diikuti oleh contessa 1300 dan Pikap Hino Briska 900, Hino kembali menghadirkan pikap AWD model Briska 1300.
    Pada 1963 Hino meluncurkan truk medium RANGER yang fenomenal generasi pertama dengan seri KM300.
    Truk ini dibekali oleh mesin diesel 6 silinder berpendingin air, DM100 berkapasitas 4.313cc yang dapat menghasilkan tenaga sebesar 90ps.
    versi model sejenis pada generasi pertama ini adalah KM320D & KM340.
    Pada 1966 sebuah ikatan bisnis bersama Toyota Motor Corporation menciptakan peluang bagi Hino untuk berspesialisasi dalam pembuatan Truk dan Bus.
    Pada 1969 Generasi kedua Hino Ranger dengan model KL300 series mulai di perkenalkan
    Pada 1973, Hino sudah menjadi pemimpin pasar truk jepang yang ke 29 tahun.
    Pada 1980an Hino menghadirkan seri Ranger generasi ke 3, versi yang pertama meluncur disebut Wind Ranger.
    pada 1983 modelnya kembali dirilis sebagai Ranger Turbo U, dengan turbocharger UBCI di pasar jepang.
    Kemudian Untuk versi faceliftnya kembali dirilis pada 1986 "Ranger Plus Five (+5)" dan pada 1988 menjadi ONE UP Ranger Plus Five.
    Pada 1982 Hino Resmi masuk ke Indonesia dengan berdirinya PT Hino Indonesia Manufacturing (HIM)
    Pada era 80an juga menjadi tahun tahun meluncurnya Hino Super Dolphin.
    Super Dolphin generasi pertama ini menjadi pintu masuk Hino ke pasar truk tugas berat di Jepang, dan kemudian diekspor secara internasional sejak 1981
    Pada 1989 Ranger Generasi ke 4 meluncur di Jepang yang telah mengalami perubahan model penuh.
    model baru ini dinamai Cruising Ranger.
    Model ini kembali mengalami sedikit perubahan kecil pada 1994, namanya pun menjadi Rising Ranger.
    dan untuk perubahan kecil Ranger generasi ke 4 ini meluncur pada 1999 dengan nama Scace Ranger.
    Di era 90an Generasi ke 2 Super Dolphin telah membuka cakrawala baru bagi Hino, bersamaan dengan peringatan 50 tahun berdirinya perusahaan.
    Pada 2000 Hino menghadirkan truk kelas ringan Dutro Series, yang menjadi pelengkap lini model truknya pada tiap segmen angkutan barang.
    Pada tahun yang sama kembali diperkenalkannya produk lain untuk era baru Medium Duty Ranger Pro series di pasar Jepang.
    Hino Ranger Pro atau Hino 500 series merupakan generasi ke-5 dari Ranger series yang mengalami perubahan total.
    Pada 2003 setelah perubahan model penuh pertama dalam 11 tahun terakhir, dulu nama Profia hanyalah subnama, namun mulai saat ini diubah dan ditegaskan menjadi Hino Profia.
    Pada 2017 versi Facelift dari Generasi Ranger Pro series dan Hino Profia hadir.
    Ranger baru ini diadaptasi dari model Profia yang mendapatkan Eksterior desain baru dengan gril berbentuk trapesium, lampu depan baru, dan gaya bumper baru yang unik.
    Hino Profia hadir dengan desain baru yang dilengkapi dengan teknologi terkini untuk meningkatkan kualitas kenyamanan, keamanan, dan gaya modern, serta menggabungkan nilai inti bagi kinerja lingkungan.
    Sumber pada konten ini :
    hino-global.com
    hino.com
    hino.co.id
    Hino japan (official)
    youtube.com/@HINOJapanofficia...
    Hino Australia
    youtube.com/@hinoaustralia?fe...
    Hino Indonesia
    youtube.com/@hinoidofficial?f...
    Music from #InAudio: inaudio.org/
    Infraction / Action
    Track inaudio.org/track/action-epic/
    • Cinematic Epic Music b...
  • Авто/МотоАвто/Мото

Комментарии • 241

  • @sukmaderideri7364
    @sukmaderideri7364 8 месяцев назад +52

    Alhamdulillah dari tahun 2012 sampai 2023 bangga rasanya masih kerja di PT Hino motors manufacturing Indonesia Purwakarta Jawa Barat

  • @yudipangestu5512
    @yudipangestu5512 7 месяцев назад +4

    Alhamdulillah pernah ngerasain juga kerja di dalam PT Hino di purwakarta 2017-2019, PT yang paling mensejahterakan karyawan nya. QCV Medium selalu di hati

  • @ridhobaihaqi144
    @ridhobaihaqi144 8 месяцев назад +22

    Hino di jepang, amerika, australia, thailand: 💪💪😎😎👷‍♂️👷‍♂️ (layak pakai, euro 5 bahkan euro 6, tertib aturan kelayakan kendaraan, rutin uji KIR, spesifikasi keamanan lengkap, gak ODOL, anti parts copotan/bekas/rekondisi, rutin di cek sebelum & sesudah jalan, angkut muatan sesuai kesanggupan).
    Hino di indo: 🗿🗿🗿🗿🗿🗿🗿

    • @oncom6597
      @oncom6597 8 месяцев назад

      🤣🤣🤣🤣

    • @edwardaddy2243
      @edwardaddy2243 8 месяцев назад +3

      Si Paling Suspensi Keras Kek Naik Di Atas Batu

    • @user-wi8lr8px8g
      @user-wi8lr8px8g 8 месяцев назад +1

      Setangguh tangguhnya secanggih canggih nya hino luar negeri tetep aja masih kalah dari sektor manapun jika dibandingkan ama brand2 eropa , apalagi hino indo halah mlempemmm

    • @intercoolboy13
      @intercoolboy13 8 месяцев назад

      Menyesuaikan kearifan lokal😂

    • @denyputrapratama3657
      @denyputrapratama3657 8 месяцев назад

      @@intercoolboy13 😂😂

  • @kiyaaja7438
    @kiyaaja7438 8 месяцев назад +4

    Alhamdulillah dari th 2011 sampe sekarang masih nyopir bawa hino lohan 260 TI

  • @ariwahyudianto1765
    @ariwahyudianto1765 8 месяцев назад +2

    Pernah tinggal di kota hino tokyo dan bekerja di bengkel truk dri tahun 2016-2019 dulu kontrakan saya pas di samping pabrik hino jidousha, dan sekarang sudah pindah di kota osaka. Rindu kota hino

    • @harakazuo4753
      @harakazuo4753 8 месяцев назад +1

      Kalo aku pernah tinggal di dekat pabrik hino di hamura,tokyo..salam eks japan ✌

    • @ariwahyudianto1765
      @ariwahyudianto1765 8 месяцев назад

      @@harakazuo4753 mari ramaikan lagi senpaii

  • @user-hq9um7dw2l
    @user-hq9um7dw2l 3 месяца назад

    HEBAT HINO , awalnya dari kendaraan lapis baja khusus kaisar jepang. 100 tahun perjalanan ga sebentar

  • @bambangwarsono5278
    @bambangwarsono5278 Месяц назад

    Pernah bawa Hino Jember FM 260. JD Hino 500 di PT HSB di Lampung 2017 Ahir SD sebelum covid 19

  • @masjhon4340
    @masjhon4340 8 месяцев назад

    Mantap lengkap 👍

  • @pacechanel5598
    @pacechanel5598 8 месяцев назад +4

    Waw mantapnih boskuh info sejarah truck Hino 🙄🙄

  • @harkinsunuvidio3285
    @harkinsunuvidio3285 8 месяцев назад +1

    Terimakasih Hino

  • @Viktor_jonathan_sebastian
    @Viktor_jonathan_sebastian 8 месяцев назад +1

    Alhamdulillah masih terawat Hino FN sama Ranger 2000

  • @edwardaddy2243
    @edwardaddy2243 8 месяцев назад +6

    Favorit Hino Profia Yang JDM

    • @nicolassiagian2536
      @nicolassiagian2536 10 дней назад

      Jauh lebih ganteng Fuso Super Great,Nissan Big Thumb,sama Isuzu Gigamax..

    • @edwardaddy2243
      @edwardaddy2243 10 дней назад

      @@nicolassiagian2536 Nissan Big Thumb Itu Nissan Keizi Kah?

  • @dickyhuang27
    @dickyhuang27 8 месяцев назад +1

    Min bahas evolusi ISUZU GIGA yang asli GIGA di jepang
    Bukan isuzu forward yg di giga kan
    Termasuk jajaran truck kelas berat pesaing Hino 700 dan Mitsubhisi Super Great
    Apa lagi yang terbaru sudah bekerja sama dengan UD
    Pakai mesin GH13 530 hp

  • @Hak-Mereka
    @Hak-Mereka 8 месяцев назад

    *_SAYA DRIVER HINO,DARI MULAI AS KECIL 2000 an kebawah,AS besar 2000an keatas,lohan PS,2003,lohan TI 2007,dan lohan Jember 2013_*

  • @dwisetiyobudi5553
    @dwisetiyobudi5553 3 месяца назад

    Hino FF masih digarasi, super dolphin 2 unit da pensiun, 2 hino jumbo sudah laku, hino ni memang kuat, sekarang pakai nissan cwb 45 dump convert karena profia terlalu mahal. 😅

  • @arifrahmat3777
    @arifrahmat3777 8 месяцев назад +2

    Indonesia merupakan market leader hino, tp kenapa semua model hino tidak masuk ke indo.. secara teknologi dan desain masih kalah sama pabrikan eropa..

  • @ramadhanpriyo8079
    @ramadhanpriyo8079 8 месяцев назад +2

    Alhamdulillah terima kasih hino masih setia menjadi customer perusahaan tempat saya bekerja sampai sekarang 😊 semoga jaya selalu.

  • @nandaprasetya3788
    @nandaprasetya3788 8 месяцев назад

    Gini dong durasi 20 menit lebih👏

  • @RinaldiWidiansyah-qt2on
    @RinaldiWidiansyah-qt2on 8 месяцев назад +2

    Bahas sleeper cab truk bang

  • @BUDICBSOBODW
    @BUDICBSOBODW 7 месяцев назад

    Alhamdililah Terima kasih atasss info otomotifnya... Membawa manfaat sama penonton dan membawa manfaat

    • @BabehSDY2D
      @BabehSDY2D  7 месяцев назад

      terimakasih juga Mas Budi, sudah mampir 🙏😊

  • @sahabatmuarawahau8622
    @sahabatmuarawahau8622 2 месяца назад

    Alhamdulillah 2012 pernah ngerasain bawa teruk Hino buruh nyupir😊😊

  • @iyan2319
    @iyan2319 8 месяцев назад +2

    Mantap Hino 👍🏻👍🏻

  • @titiskartiko1885
    @titiskartiko1885 8 месяцев назад +1

    Allhamdullillah Hino saya juga awet masih eksis untuk jalan wisata hino RK 8 ada 2 unit Sukses Selalu untuk Hino motors Indonesia 🙏🏻🙏🏻

  • @user-hq9um7dw2l
    @user-hq9um7dw2l 3 месяца назад

    yang saya tau mobil buatan indonesia yg diproduksi masal keperluan transportasi komersil / sipil baru kmaren tuh lncing nama mobilnya MAUNG kalo ga salah karya dari PT.pindad di kota bandug 10km dari kediaman saya. apa ada yang sudah punya disini mobil produksi dari dalam negeri . coba dong spil harga dan keunggulannya.

  • @user-do8xz4rp9k
    @user-do8xz4rp9k 5 месяцев назад

    Один из самых лучших автомобилей мира ❗️Хино 👍

  • @kaheuebsn
    @kaheuebsn 7 месяцев назад

    Bg bahas cara pembuatan besi mobil, apa perbedaan besi mobil yg jaman dulu dan jaman sekarang

  • @andreasedwinhutamamanik6948
    @andreasedwinhutamamanik6948 8 месяцев назад +2

    Hino masuk Indonesia seumuran dengan po sinar jaya mas

  • @user-tp4mu2qo1s
    @user-tp4mu2qo1s 5 месяцев назад

    prnh jadi sales Hino

  • @Truckbusindotv
    @Truckbusindotv 8 месяцев назад +1

    Mantap sejarah panjang dari hino,nice info sudah berbagi sob 👏👍

    • @BabehSDY2D
      @BabehSDY2D  8 месяцев назад

      Siap om, Terimakasih selalu mampir 😄

    • @mailangbon
      @mailangbon 8 месяцев назад

      Bapak pake Hino ya untuk trucking nya

    • @Truckbusindotv
      @Truckbusindotv 8 месяцев назад

      @@mailangbon saya pake made in prindafan ajah 😄

  • @mailangbon
    @mailangbon 8 месяцев назад +3

    Hino. Selain mesin tangguh irit bahan bakar sparepart mudah didapat, bengkel resmi juga dimana-mana ada. Yang pasti hino masih jadi primadona untuk para pengusaha yang bergerak di bidang logistik. Laris manis emang si Hino ini kalau di Indonesia. Cuma satu yang di keluhkan oleh banyak supir di sektor trailer. Rem nya yang menjadi sektor paling lemah di Hino ini khususnya di traktor head yang berjenis singel, apalagi jika sedang hujan atau gerimis.... Sukses selalu buat HR info

    • @epinalfianzah8191
      @epinalfianzah8191 8 месяцев назад

      Tapi sayang soal rem ,kurang bagus sama Mitsubishi

    • @KicauPemulaVlog
      @KicauPemulaVlog 8 месяцев назад

      @@epinalfianzah8191 hino aslinya bagus kalo CBU jepang, tapi kalo CKD alias rakitan sini banyak fitur yang disunat, seperti retarder, jumlah kaca spion, AC, kabin airsus, cruise control. Mesin hino pun aslinya loyo, makanya banyak yang oprek/remap. Kalo sama-sama standar ting-ting masih enak quester naikkannya. Satu-satunya keunggulan hino ya cuma spare partnya yang murah dan mudah didapat.

    • @Harmenra
      @Harmenra 7 месяцев назад +1

      Hino sama Mitsubishi sama nya itu,, sama 2buatan Jepang

    • @Harmenra
      @Harmenra 7 месяцев назад

      Yg bagus Scania mercedes-benz, Volvo

  • @sangrillatpg2636
    @sangrillatpg2636 7 месяцев назад

    Baru tau aku,, terima kasih atas Vidio nya bro.

  • @briansabbaha8266
    @briansabbaha8266 8 месяцев назад +5

    5:54 Hilux sampai generasi skarang, mesin dan chassisnya di bwt oleh Hino ... pd generasi 1 ~ 5, gk cma chassisnya sja ... tp, bodynya jg dri Hino ... mulai generasi 6, bru bodynya di bwt oleh Toyota ... dri chassis hino tsb., bisa jd beberapa model mobil sperti Hilux, Tacoma, Hilux Surf, Fortuner, Innova, 4 runner, FJ Cruiser, dan Rangga (concept) ...

    • @ridhobaihaqi144
      @ridhobaihaqi144 8 месяцев назад +1

      Jangan lupa. Rangka ladder frame dan mesin hilux itu dipake buat ranpur pindad maung.
      Caranya beli hilux di dealer toyota, bawa ke pindad, copot rangka monocoquenya, rakit deh si maung. Rangkanya tadi dijual. 🤣🤣🤣🤣

    • @briansabbaha8266
      @briansabbaha8266 8 месяцев назад

      @@ridhobaihaqi144 padahal, Toyota menyuruh Hino untuk bwt rangka dan mesinnya trus di rakit secara CKD oleh Toyota ... brati, Pindad Maung jg bwtan Hino ... 😅😅😅

    • @ridhobaihaqi144
      @ridhobaihaqi144 8 месяцев назад

      ​@@briansabbaha8266BETUL!! 100 POIN BUAT ANDA 😅😅😅

  • @encilahamid6468
    @encilahamid6468 8 месяцев назад

    Min bahas Generasi Dutro Dong min

  • @deviansurya7
    @deviansurya7 7 месяцев назад

    Bang bikin sejarah awal terbentuknya ISUZU bang

  • @ddianatourtravel5316
    @ddianatourtravel5316 8 месяцев назад +5

    Superdolpin kayaknya rivalnya supergreeat ya yang buildup sprti SG

    • @masjhon4340
      @masjhon4340 8 месяцев назад +3

      Rival panas HD jepang Hino Dolpin, Fuso Great, Nissan Big Thumb, Isuzu Giga.
      di jepang Giga series truk HD, tapi di Indo Giga truk Medium

    • @ddianatourtravel5316
      @ddianatourtravel5316 8 месяцев назад +1

      @@masjhon4340 bnerrr masse....sukak lihat hino dolpin dan supergreat.. kejepang2anya mlekat

  • @MhmmdNjibMhmudi
    @MhmmdNjibMhmudi 8 месяцев назад

    Review truk ginaf bang

  • @AnggaPutra-sr8qs
    @AnggaPutra-sr8qs 8 месяцев назад +1

    Hino masih satu perusahaan sama toyota kan?

  • @srirahayuhandayani5159
    @srirahayuhandayani5159 8 месяцев назад

    Req Komatsu bg

  • @ansarbpp1581
    @ansarbpp1581 8 месяцев назад

    Bang bahas caterpillar lanjut part 3

  • @rhmndwantr7341
    @rhmndwantr7341 8 месяцев назад +1

    Min bahas dongfeng

  • @zaelani1977
    @zaelani1977 5 месяцев назад

    Teynyata isuzu dan hino dulu saham bersama.sebelum berpisah

  • @fnjthundergame
    @fnjthundergame 8 месяцев назад

    Bang coba bahas truck BMC😅

  • @anjasmorohadiwibowo1609
    @anjasmorohadiwibowo1609 8 месяцев назад

    Tractor heas bus kayanya asik tuh akwkw

  • @Abangjoe778
    @Abangjoe778 8 месяцев назад +1

    Mantap Hino,mohon riview Truck Daihatsu

  • @guyondulu
    @guyondulu 8 месяцев назад +8

    kenapa di Indonesia, Truk Hino Desainnya masih kya di jaman 2000-an 🗿

    • @muhammadrifki6089
      @muhammadrifki6089 8 месяцев назад

      Irit molding kabin bang

    • @ridhobaihaqi144
      @ridhobaihaqi144 8 месяцев назад

      Maklum.... 🤭🤭🤭

    • @briansabbaha8266
      @briansabbaha8266 8 месяцев назад

      ntah knp, ATPM di Indonesia emang kyak gitu ... padahal di Jepang, sdh ganti model ... untuk "kepala hijau dan merah", kabinnya thn 2000~2010, setirnya thn 90an (kecuali 140HT CBU) ... di Jepang sna, sdh ganti kabin ... gk cma merek ini doang, kepala "kuning emang msuk thn 2007" dgn kabin yg jg sma untuk versi global dan jg Jepang ... tp, kabin itu sdh sempat Facelift dan skarang sdh ganti kabin ... tp di Indonesia msih tetap pke yg itu ... bahkan gk di kasih yg facelift ... "kepala putih" jg sdh facelift di thn 2023 dgn kabin yg sma ... tp di Indonesia, gk dpt yg facelift ... bahkan pick up "kepala hitam", itu sdh ganti 3 generasi dan 1 kali facelift pd stiap generasi (total 6 facelift) ... tp, di Indonesia msih gk berubah sejak thn 70an (walaupun gen berikutnya yg untuk barang cma blind van) ...

  • @oncom6597
    @oncom6597 8 месяцев назад +1

    5:41 Mirip Mobilnya Mr Bean

  • @datukjanggut7290
    @datukjanggut7290 8 месяцев назад

    Bang awal mula Toyota dong bang

  • @zainzetha2073
    @zainzetha2073 8 месяцев назад +1

    Ternyata memang hampir semua gambar videonya ttg rangkaian besi....😇

    • @BabehSDY2D
      @BabehSDY2D  8 месяцев назад

      yang ijo ijonya sangat jarang 😌

    • @zainzetha2073
      @zainzetha2073 8 месяцев назад

      @@BabehSDY2D 😆😆 !

  • @ADRIAN.5076
    @ADRIAN.5076 8 месяцев назад +1

    Lanjut sejarah perkembangan Mitsubishi Fuso om.

    • @ridhobaihaqi144
      @ridhobaihaqi144 8 месяцев назад

      Kayanya pernah deh...

    • @Aldii55
      @Aldii55 8 месяцев назад

      ​@@ridhobaihaqi144 iya pernah, tapi itu Fuso Shogun, Super great Australia

  • @rehanirsyadmaulana9153
    @rehanirsyadmaulana9153 8 месяцев назад

    Bang bagaimana dengan pecahan yg besar nya bang?

  • @HayAnanta23
    @HayAnanta23 8 месяцев назад

    Bahas kobelco min soalnya mesinnya juga hino

  • @fahrifirdaus
    @fahrifirdaus 8 месяцев назад +1

    🎶 Panjang umurnya panjang umurnya panjang umurnya ga rusak rusak, ga rusak rusak, ga rusak rusak. 🎶🎶🎶

    • @BabehSDY2D
      @BabehSDY2D  8 месяцев назад +1

      iklan Hino Dutro 😁

    • @fahrifirdaus
      @fahrifirdaus 8 месяцев назад +1

      Awkwkwkwkwk
      Yang iklan awalnya bapak2 muda nyetir trus, pas turun jadi tua…
      Menjelaskan mobilnya masih awet sampe tua…
      🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣

    • @BabehSDY2D
      @BabehSDY2D  8 месяцев назад

      @@fahrifirdaus dan giginya sudah kuning 😁

  • @izhar_al_azis
    @izhar_al_azis 8 месяцев назад

    Habis ini beraeti bahas isuzu ya min

  • @argaarga2980
    @argaarga2980 8 месяцев назад +1

    Next Isuzu

  • @Atcobhetok22
    @Atcobhetok22 7 месяцев назад

    Di sawit bnyk fuso

  • @anibudiarti2321
    @anibudiarti2321 8 месяцев назад

    Besok mitsubishi fuso yang versi global yang ada super great

  • @sixsickseeksight
    @sixsickseeksight 8 месяцев назад

    Next truk sisu finlandia min😅

  • @agusnasrullah2887
    @agusnasrullah2887 5 месяцев назад

    Ujung" nya gabung sama Toyota juga ya.. .

  • @Aabiasa
    @Aabiasa 8 месяцев назад +1

    Bahas penemu pertama bahan bakar solar dan bensin dong. Dan mesin diesel pertama di dunia

    • @ridhobaihaqi144
      @ridhobaihaqi144 8 месяцев назад

      Tanya rudolf diesel. Dia penemu mesin dan BBM diesel.

    • @Aabiasa
      @Aabiasa 8 месяцев назад +1

      ​@@ridhobaihaqi144eh kirain vin diesel😅

    • @guyondulu
      @guyondulu 8 месяцев назад

      @@Aabiasa Vin Diesel temen gw Mancing bang. dia Botak karna Kutuan 😁

    • @ridhobaihaqi144
      @ridhobaihaqi144 8 месяцев назад

      ​@@Aabiasavin diesel mah... botak. Rudolf kagak 🤣🤣🤣🤣

  • @widiantoecho1800
    @widiantoecho1800 8 месяцев назад

    FYI....DIJEPANG SENDIRI HINO MASIH MENJADI NO2 SETELAH IZUZU

  • @nyanmainyancronosus4639
    @nyanmainyancronosus4639 8 месяцев назад +1

    Bang bahas ukuran Ban Truk & Bus Indonesia - Jepang, apakah ukuran Ban nya beda ?

    • @ridhobaihaqi144
      @ridhobaihaqi144 8 месяцев назад +1

      Pasti. Truk2 di jepang pake ban kecil, jadinya lebih ceper dan pusat gravitasinya rendah, resiko tergulingnya lebih kecil.

  • @muhamadkhozainur7587
    @muhamadkhozainur7587 8 месяцев назад +1

    Oalah jadi isuzu sama hino itu saudara toh

    • @briansabbaha8266
      @briansabbaha8266 8 месяцев назад

      sbenarnya dlu penciptanya saudara ... tp pecah saat perang dunia ... Hino di tugaskan untuk bwt kendaraan perang, sedangkan Isuzu bwt alat2 perang ... pas perang dunia slesai, 2 perusahaan tsb. pecah dan Isuzu jg bwt kendaraan ... Hino msuk ke Toyota Group (Toyota, Daihatsu, Lexus, Hino, Subaru), sedangkan Isuzu msuk ke GM group (Chevrolet, GMC, Cadilac, dsb.)

  • @oncom6597
    @oncom6597 8 месяцев назад +3

    Cuma Hino Lokal aja yang Ketinggalan Jaman 🤣

    • @ridhobaihaqi144
      @ridhobaihaqi144 8 месяцев назад +1

      Iya lah! Tau sendiri hukum transportasi indo kudet banget. UU LLAJ aja terbitan 2009 dan belum amandemen baru. 😅😅😅

    • @guyondulu
      @guyondulu 8 месяцев назад +2

      ​@@ridhobaihaqi144Orang2 udh pada pake standar Emisi Euro 6. di Indo Motor/Mobil euro 2 Masih bejibun. giliran Razia emisi sidang berjilit jilit. Katanya mau Maju 🗿

    • @intercoolboy13
      @intercoolboy13 8 месяцев назад

      Menyesuaikan kearifan lokal😅

    • @ayamalammalam1225
      @ayamalammalam1225 8 месяцев назад

      Peminat pasar di indonesia masih mua pada beli kok. Ngapain hino berinovasi di indonesia. Walau pun sering ketenggak sering rem blong juga tetap laris.

  • @tokchaitokchai2389
    @tokchaitokchai2389 6 месяцев назад

    Player HINO PROFIA hadirrrr😂😂

  • @almaliknurpratomo4922
    @almaliknurpratomo4922 8 месяцев назад +1

    Bisa di adu sama scania 770 😅

  • @ohyescinema9424
    @ohyescinema9424 8 месяцев назад

    Jd skrg Hino apa?

  • @Purnama.01
    @Purnama.01 7 месяцев назад

    Besok sejarah hino dutro dan truk dyna ya kenapa mirip tu truk

  • @AngelsProjeck97-it5yc
    @AngelsProjeck97-it5yc 7 месяцев назад

    Pantesan kabin truck toyota dyna sma truck hino dutro kok sma teryata masih satu keluarga

  • @petrussoeganda109
    @petrussoeganda109 8 месяцев назад +2

    Sebetulnya sangat disayangkan Hino 700 belum masuk Indo. Meskipun hanya 320 HP & 480 HP 6x4 cukuplah melahap beban berat & tanjakan curam.....
    Masa mau pelihara truck tua & rem blong terus sih???

    • @ridhobaihaqi144
      @ridhobaihaqi144 8 месяцев назад +1

      Apa yang mau diharapin sih? BBM naik Rp 500 perak aja sampe demo bawa kebo sambil teriak "gak berpihak ke wong cilik" dan walk out rapat kabinet. Apalagi truk yang power & torquenya lebih gede dan mahal?
      HIYA HIYA HIYA 🤣🤣🤣🤣🤣

    • @adampperdana136
      @adampperdana136 8 месяцев назад

      hino 700 banyak di pakai di kalimantan

    • @fahri_fd5034
      @fahri_fd5034 8 месяцев назад

      Hino 700 kebanyakan buat di tambang

    • @ayamalammalam1225
      @ayamalammalam1225 8 месяцев назад

      Emang siapa mau beli om. Jalan buat lintas tetep untung pakai truk tua minim perawatan uang jalan masuk. Jadi jika transportasi di indo mau maju ya perbaiki semuanya dari hulu hilir. Sekarang untuk bus sudah kelihatan kemajuannya tinggal angkutan barang yang kudu di perbaiki

  • @vivojtb9813
    @vivojtb9813 7 месяцев назад

    Ashok lEyLand bang

  • @user-vx1xr9km5f
    @user-vx1xr9km5f 4 месяца назад

    Bang ada yang taubga kemarin saya kan bongkar mobil truk hino kok di bagian stirnya ada komponen yang di buat toyota ya??

    • @oncom6597
      @oncom6597 Месяц назад

      Karna Hino milik toyota bg

  • @pcraptor1547
    @pcraptor1547 8 месяцев назад

    apa hino industri otomotif tertua di jepang ya?

    • @BabehSDY2D
      @BabehSDY2D  8 месяцев назад +1

      Kalau ngga salah Nissan tertua 🙏

  • @BlackgtrRucoyonline229
    @BlackgtrRucoyonline229 8 месяцев назад +1

    Pertama Lagi 😂😂😂

  • @sennostory1325
    @sennostory1325 8 месяцев назад

    Primadona warga +62

  • @andreasedwinhutamamanik6948
    @andreasedwinhutamamanik6948 8 месяцев назад

    Berikut nya sejarah Isuzu mas

  • @jovifardios8521
    @jovifardios8521 8 месяцев назад

    Baru ngeh kalau hino yg engkel bermesin toyota 1gd😂😂😂 dan hino sama dina mirip ternyata😂

    • @briansabbaha8266
      @briansabbaha8266 8 месяцев назад

      Dutro V6 (untuk pasar Afrika) mlah pke mesin FJ Cruiser (1GR-FE) ...

    • @yudipangestu5512
      @yudipangestu5512 7 месяцев назад +1

      Dutro sama dyna di produksi nya di hino bang, 1 line sama dutro

    • @jovifardios8521
      @jovifardios8521 7 месяцев назад

      Iyaa ey... baru nyadar.. padahal mobil keluarga pake toyota.. armada ekspedisi pake hino 500 😅😅😅😅

  • @akbars4321
    @akbars4321 8 месяцев назад

    Modelnya mengarah ke scania

    • @briansabbaha8266
      @briansabbaha8266 8 месяцев назад

      emang yg desain sma ... bahkan, untuk pasar Jepang, Scania itu di buat (CKD) dan di pasarkan langsung sma Hino ...

  • @watunesochanel
    @watunesochanel 8 месяцев назад

    Truk yang paling Kebal Dan kuat Dimedan lumpur dan tanjakan

  • @anibudiarti2321
    @anibudiarti2321 8 месяцев назад

    14:01 kayak ranger ff

    • @BabehSDY2D
      @BabehSDY2D  8 месяцев назад

      Cikal bakalnya 😁

  • @Widia565
    @Widia565 6 месяцев назад

    Kenapa Hino motor tidak memproduksi sepeda motor ya.

  • @mbelghedest
    @mbelghedest 7 месяцев назад

    Hino 200 kapan meluncur ya min? Ditungguin lebih dari setahun sejak di GIAAS

  • @dirgantara_gank78
    @dirgantara_gank78 8 месяцев назад

    next. bahas dump truk thailand min yang chasis nya colt diesel tapi kabin pake hino 500 😂😂

  • @mh...2457
    @mh...2457 8 месяцев назад

    Secara gak langsung berarti HINO terlibat dalam perang dunia ke 2,,,,

  • @marthalopez4247
    @marthalopez4247 8 месяцев назад

    2015 en argentina

  • @revansyahputra3225
    @revansyahputra3225 8 месяцев назад +1

    Dimata saya ranger versi bus adalah aka 03 non turbo raungan mesin serta knalpot yang sangar mmbuat adrenalin terpacu 😊😊😊salam dr mantan driver pt ramayana indotransport AKA MANOHARA

    • @anton.fahrudin
      @anton.fahrudin 7 месяцев назад

      Th 2000an ssuarane sangar dan sangat kondyang 😂 jalur jog suarane mantab

  • @surianto7664
    @surianto7664 6 месяцев назад

    Hino ada yg keren knp gk masuk indonesia aja,

  • @bchpetualang
    @bchpetualang 7 месяцев назад

    Bang kenapa mobil ditambang mobil kecil-kecil banyak dikasih bendera 🚩 kecil

  • @wandabagussebastian5054
    @wandabagussebastian5054 8 месяцев назад

    Ini lo truk yang selalu diolok-olok "ketenggak"

    • @BabehSDY2D
      @BabehSDY2D  8 месяцев назад

      ketenggak apa tuh ? 😄

    • @wandabagussebastian5054
      @wandabagussebastian5054 8 месяцев назад

      @@BabehSDY2D mogok waktu nanjak

    • @ayamalammalam1225
      @ayamalammalam1225 8 месяцев назад

      Tenaga kecil dibuat muatan berat ya sering ketenggak

    • @BabehSDY2D
      @BabehSDY2D  8 месяцев назад

      @@wandabagussebastian5054 owalah.. itu toh artinya 🤣

    • @user-yl4zz6ec8b
      @user-yl4zz6ec8b 3 месяца назад

      Ginmana gak ketenggak.. Orang kammu pakaai dutro versi md coba kamu pakkai yg ht... Maanaa menang si kuning

  • @RianHidayat-rn2qj
    @RianHidayat-rn2qj 8 месяцев назад

    bang rumah gw di tambun pas banget ga jauh dari pt nya wkwk

    • @guyondulu
      @guyondulu 8 месяцев назад

      Tambun, Bekasi ya ?

    • @eko_pras2738
      @eko_pras2738 8 месяцев назад

      Tambun? Se tau gw di Dawuan

  • @BangAhmada
    @BangAhmada 8 месяцев назад

    Sasis Hino masih juara di Indonesia

  • @edwardaddy2243
    @edwardaddy2243 8 месяцев назад +4

    Hino Kerja Sama Dengan SCANIA
    Nissan/UD kerja sama Dengan VOLVO
    Fuso Kerja Sama dengan Mercedes (Daimler)
    Wajar Kalo Face/Wajah Truk Mirip² Sama Truk Eropa Yang Jadi Mitranya

    • @user-wi8lr8px8g
      @user-wi8lr8px8g 8 месяцев назад

      Mirip tampangnya doang , sedangkan ketangguhan mesin dan pengereman dan kecanggihan masih menang mutlak di brand eropa nya

    • @ridhobaihaqi144
      @ridhobaihaqi144 8 месяцев назад +1

      Tapi masuk indo sunat2in spek 🤣🤣🤣🤣

    • @guyondulu
      @guyondulu 8 месяцев назад +1

      Dari 3 Merek itu, Minimal cuma Hino yang masih punya Orang Jepang.
      Fuso & UD udh milik Eropa 😁

    • @agengsatya96
      @agengsatya96 8 месяцев назад

      ​@@user-wi8lr8px8gbukan eropanya yg menang tapi emang jepangnya yg jualan produk spek ekonomi

    • @edwardaddy2243
      @edwardaddy2243 8 месяцев назад

      @@guyondulu sama Izuzu... Itu Japanese all Itu

  • @rafayusuf88
    @rafayusuf88 8 месяцев назад +2

    Entah mengapa Hino 500 lebih mendominasi di jalan lintas sumatera-jawa, kalau seri 300 kalah banyak dibanding si kuning.

    • @user-yl4zz6ec8b
      @user-yl4zz6ec8b 3 месяца назад

      Kallo di daerah taambanng untuk muatan pasir menaang banyak toyota hino

  • @wisnukresnawan1732
    @wisnukresnawan1732 8 месяцев назад

    Bg mau request kenapa truk di Indonesia tidak sama di negara tetangga?🙏

    • @BabehSDY2D
      @BabehSDY2D  8 месяцев назад +1

      karna tiap negara punya distributor/agen pemegang mereknya sendiri 😁

    • @wisnukresnawan1732
      @wisnukresnawan1732 8 месяцев назад +1

      @@BabehSDY2D bg bahas kenapa ban truk trailer di luar negeri pake ban kecil sedangkan Indonesia pake ban besar apakah karna muatan y?

    • @masjhon4340
      @masjhon4340 8 месяцев назад +1

      ​@@wisnukresnawan1732eropa ada standarnya sendiri. pake standar ISO

    • @ayamalammalam1225
      @ayamalammalam1225 8 месяцев назад +1

      Dimalaysia pemerintah membebaskan pemasaran truk mulai dari truk bekas inggris. Jdm sampai ori dealer semua di bebaskan, jadi persaingan pasar di malaysia justru semakin maju. Nggak kaya di indo yang penjualannya di dominasi hino. Sampai kapanpun kalau hini tetep laku ya ga bakal ada inovasi dari hino.

    • @wisnukresnawan1732
      @wisnukresnawan1732 8 месяцев назад

      @@ayamalammalam1225 enak ya klo kayak negeri tetangga yang sudah maju 😊

  • @user-bi3ys3ho3d
    @user-bi3ys3ho3d 6 месяцев назад

    Mitsubishi yang lebih tua dan paling mantap, Isuzu juga sedikit lebih duluan daripada truk Hino

  • @AnggaPutra-sr8qs
    @AnggaPutra-sr8qs 7 месяцев назад

    Emang sih kulaitasnya gk main2. Karena udh lama jam terbang nya

  • @user-wi8lr8px8g
    @user-wi8lr8px8g 8 месяцев назад

    Kurangnya truk2 brand jepang itu rawan rem blong
    Buktinya udah banyak mblarah di indo

    • @ridhobaihaqi144
      @ridhobaihaqi144 8 месяцев назад +2

      Ya itu karena ngikut pasar dan hukum indo. Coba cek hino, mitsubishi, isuzu, ud di jepang sana... beda jauh!

    • @user-wi8lr8px8g
      @user-wi8lr8px8g 8 месяцев назад

      @@ridhobaihaqi144 mau brand asli buatan sono nya ya tetep aja jelek kualitasnya gk beda jauh
      Yng bener2 bagus tangguh dari segi mana pun ya cuma brand2 eropa

    • @ridhobaihaqi144
      @ridhobaihaqi144 8 месяцев назад

      ​@@user-wi8lr8px8gemang pernah di jepang kasus rem blong kaya di indo? Kalo pernah, rasionya berapa kasus per tahun?
      Indo aja bisa per hari...

    • @agengsatya96
      @agengsatya96 8 месяцев назад

      keknya itu karena orangnya deh, mau Scania pun kalau yg pegang orang indo ya tetep bakal blong juga remnya 😅

    • @ayamalammalam1225
      @ayamalammalam1225 8 месяцев назад

      ​@@agengsatya96pengereman di scania di kontrol dengan system jadi ketika human error masih bisa di antisipasi oleh system. Jadi nggak serta merta kelalaian pengemudi. Sekarang jaman sudah canggih. Brand² eropa terus berinovasi demi keselamatan berkendara

  • @matrempit2885
    @matrempit2885 6 месяцев назад +1

    Enjin lori Hino nie mula dibina insiyur² Malaysi🇲🇾🇲🇾 pada Ogos 1962 jer....
    Admin mabuk ketum ke...?
    Binawe betul...
    😂😂😂😂😂😂😂😂😂

  • @triguntoro744
    @triguntoro744 8 месяцев назад

    Di indonesia kok ngsk ada padahal hino laku di indonesia

  • @hujannovember9598
    @hujannovember9598 8 месяцев назад +1

    Hino ,Isuzu anakan Toyota

    • @briansabbaha8266
      @briansabbaha8266 8 месяцев назад

      sbenarnya beda ... Hino itu perusahaannya di beli oleh Toyota ... sedangkan, yg msih satu keluarga sma Toyota itu mlah Yamaha ... klo gk slah, hubungannya adl kakak (Toyota) ~ adik (Yamaha) ...

  • @meddock
    @meddock 8 месяцев назад +1

    Regulasi truk untuk pasar Indo udah ketinggalan jaman. Jadi yang masuk Indo varian dan desain peninggalan kek jaman tahun 2000an awal 😂

    • @anibudiarti2321
      @anibudiarti2321 8 месяцев назад

      Kocheng oren 220 ps motunyar kayak motuba

    • @ridhobaihaqi144
      @ridhobaihaqi144 8 месяцев назад

      Setuju. UU LLAJ aja terbitan 2009. Belum ada amandemen baru.

    • @ayamalammalam1225
      @ayamalammalam1225 8 месяцев назад +1

      Ada pepatah yang pernah saya dengar dulu "indonesia itu 10 tahun lebih lambat dari negara maju manapun"