Cara merawat Jeruk agar berbuah lebat dan lebih besar

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 13 сен 2024
  • / mangashouliantani
    Cara merawat Jeruk agar berbuah lebat dan lebih besar, sangat tergantung dari sistem pemeliharaan jeruk tersebut, untuk merawat Jeruk agar berbuah lebat dan lebih besar ada beberapa tahapan yang harus di lalui yaitu
    - melalui pemupukan untuk merangsang pohon jeruk supaya berbunga dan berbuah lebih banyak
    - dengan penjarangan buah yang bergumul banyak
    -dengan penyemprotan untuk mengatasi hama dan penyakit khususnya busuk dan antrak buah
    - dengan pemasangan perangkap lalat buah
    - dengan mengatasi lalat buah sampe telor dan larvanya
    - dan perangsangan pembesaran buah dg pupuk npk unsur k20% dan penyemprotan dg pupuk daun unsur k46%
    Dengan penerapan semua metode diatas maka tanaman jeruk bisa menghasilkan buah yang lebih lebat dan besar.

Комментарии • 98

  • @segalanyatanpakecuali
    @segalanyatanpakecuali 11 месяцев назад +1

    Bagus informasi yang disajikan. Sukses!!!

  • @WTanijeruk
    @WTanijeruk 18 дней назад

    Mantap bli...
    Langkah yg tepat skali...

  • @dapurmahkota4441
    @dapurmahkota4441 3 года назад +1

    buah jeruknya lebat sekali... mantap

  • @balishine2337
    @balishine2337 3 года назад +2

    Good mas

  • @hermantoarektani
    @hermantoarektani 2 года назад +2

    Hadir perdana bang wah jeruk manisnya mantap buah lebat bang pupuk apa yg bagus untuk pohon jeruk agar buah lebat...sy jg tanam jeruk manis tp usia baru 2 tahun...

  • @Sulelanukmancing
    @Sulelanukmancing 2 года назад +2

    Maksh sobat atas infonya semoga ini bisa bermanfaat💪👍🙏

  • @putuleek
    @putuleek 3 года назад +2

    Bagus dan lebat jruk nya kang

    • @MangashoUliantani
      @MangashoUliantani  3 года назад +1

      Ya atas perawatsn yg berkesinambungan
      Makasi dukunganya pak putu

  • @dedypramana8020
    @dedypramana8020 3 года назад +1

    semangat om astungkra jeruknya sehat semua dan bsa di panen yah 🙏😇

  • @Defimesra
    @Defimesra 2 года назад

    Top👍

  • @rapijuliet6788
    @rapijuliet6788 Год назад

    Terima kasih pak luar biasa motivasi ..tentang jruk🙏🏻

  • @ucilvlog6203
    @ucilvlog6203 3 года назад

    penonton setia

  • @maulanaariwardana4863
    @maulanaariwardana4863 7 месяцев назад +1

    Jangan di buang bos di jual peras aja lumayan kan..untuk tambahan beli pupuk..

  • @idilputra7982
    @idilputra7982 3 года назад +1

    Trimakis ilmu ny pa,aku rencana mau tanam jeruk juga tolong di bantu cara perawatan ny y pak,trimakasi terlebih dlu🙏🙏

  • @CGTTVHayati
    @CGTTVHayati 3 года назад +2

    👍

  • @sumaelly1667
    @sumaelly1667 2 года назад +1

    Salam uli gunung bau bli

  • @sarkoysarkoyi6614
    @sarkoysarkoyi6614 Год назад +2

    Terkadang lupa penjarangan buah setengahnya malas, setengahnya lagi sayang,memang baik dibuang buah yg lkecil lebih baik lagi dijual perasan. Terimakasih.

  • @madewarsa6226
    @madewarsa6226 3 года назад +2

    Masih di kocor sekarang..kalo ukuran buahnya sudah seperti itu.

    • @MangashoUliantani
      @MangashoUliantani  3 года назад +1

      Pengocoran untuk pembesaran buah mulai di umur 3 bulan berturut turut setiap bulan sebanyak 3x.
      kalo sudah besar buahnya dan akan menguning tak di kocor lagi

  • @anakrantaunopren1802
    @anakrantaunopren1802 3 года назад

    👍👍👍

  • @arifabdul920
    @arifabdul920 2 года назад +1

    Bgmna cara mngatasi daun jeruk yg trkena penyakit,biasanya daunnya berukuran kecil dan menguning,,tolong infonya pak ?

    • @MangashoUliantani
      @MangashoUliantani  Год назад

      Mungkin kekurangan unsur mikro dan makro bisa semprot dg pupuk daun dan kocor fg npk

  • @mujonobangko1567
    @mujonobangko1567 2 года назад +1

    Saya punya kebun jeruk dengan luasan kebih kurang 1 ha menggunakan varietas keprok batu 55 dan sudah berumur sekitar 6 tahun tapi hasilnya belum maksimal bahkan bisa dikatakan tidak menghasilkan.
    Pertanyaan saya apakah terlalu rimbun daun akan mempengaruhi produksi?
    Terimakasih
    🙏

    • @MangashoUliantani
      @MangashoUliantani  2 года назад +3

      Tidak mempengaruhi
      Asal sinar matahari bisa masuk ke ranting ato cabsng yg ditengah

  • @BibitEffendi
    @BibitEffendi 2 месяца назад

    Obat apa unt membunuh lalat buah

  • @batarahiro6494
    @batarahiro6494 2 года назад

    Boss aku pernah bawa pohon jeruk dari Jepang...pas baru tanam buah ny banyk...tapi sekarang sudah usia 10th kok ga buah LG...ilmuny bang.

  • @AnangSulaiman-df3ns
    @AnangSulaiman-df3ns Год назад

    Muhun apa nama racun nya untuk mengatasi lalat dan yglainnya

  • @mametimam9405
    @mametimam9405 7 месяцев назад

    punyaku buahnya kecil mulu bang.. gk mau besar.. setelah menguning trus rontok jatuh ke tanah..
    solusi bang..🙏

  • @hartutiabas2696
    @hartutiabas2696 Год назад

    lalat buah itu seperti apa, berapa bln j buah jeruk itu bisa di petik atau mbesar sy punya tnman jeruk, sedikit 130 mf sy mohon petunjk ny bisa sy minta no konta bp umur jeruk dy sudh satu thn detengh

  • @aanch4856
    @aanch4856 2 года назад +1

    Saya ada jeruk buah tapi gk mau besar,,baru kecil2 udah mengkerut2..gimana besarinnya ya? Baru segede telur udah kerut2

    • @MangashoUliantani
      @MangashoUliantani  2 года назад +1

      Kerut munhkin kena kutu prisai coba kirim potonya ke sini
      facebook.com/profile.php?id=100004288334808

  • @dewijuliatin2744
    @dewijuliatin2744 Год назад

    Daerah
    Mana bang,,

  • @asnawiceknang155
    @asnawiceknang155 3 года назад +1

    Gimana cara kulit jeruk hijao menjadi kuning klu sdh mateng ,apa tergantung bibit ny

  • @wahyuputrikartapa8958
    @wahyuputrikartapa8958 3 года назад +1

    Mas umur berapa tahun batang jeruk agar layak di buah kan

    • @MangashoUliantani
      @MangashoUliantani  3 года назад +1

      Sekitar umur 4th tapi kslo pohonya sudah besar umur 3th juga bisa

  • @toxic-mn6ye
    @toxic-mn6ye Год назад

    Kebun jeruk namanya apa

  • @samiseedsindonesia3973
    @samiseedsindonesia3973 2 года назад +1

    Gmn cara merawat nya.berapa tahun panen nya

    • @MangashoUliantani
      @MangashoUliantani  2 года назад +2

      Untuk jeruk siem bisa mulai panen di tahun 3 ato 4
      Cara merawatnya disemprot di pupuk lebih lengkap bisa di buka di channel ini

    • @samiseedsindonesia3973
      @samiseedsindonesia3973 2 года назад +1

      Mantap infonya. Bisa belajar om

  • @timmymanize793
    @timmymanize793 2 года назад +2

    MOHON ILMUNYA,SAYA PEMULA BUDIDAYA JERUK.
    BISA MINTA NO.WA🙏.

  • @usi5645
    @usi5645 2 года назад +1

    Pohon jeruk aku udah 10 tahun tida ber buah penyebab nya kenapah yah

  • @kenfatyasa6187
    @kenfatyasa6187 Год назад

    lem ajaib itu bahan nya apa bli

  • @sky_darma_6959
    @sky_darma_6959 Год назад

    Kenapa buah jeruk sy belum matang kok buah jeruknya pecah2

  • @faturrobani7072
    @faturrobani7072 Год назад

    Menggunakan pupuk apa untuk merangsang bunga

    • @MangashoUliantani
      @MangashoUliantani  Год назад

      Bisa pake pupuk npk dan pupuk daun yg unsur p dan k leboh bayak

  • @anakkampung9710
    @anakkampung9710 3 года назад

    Mna bgs lem ajaib dg petrogenol mas

    • @MangashoUliantani
      @MangashoUliantani  3 года назад +1

      Petrogenol menangkap yg jantan saja
      Kalo lem ajaib jantan betina tertangksp

  • @hendrisupratman2447
    @hendrisupratman2447 3 года назад +1

    Varietas apa jeruk bro...??

  • @tsmchannel92
    @tsmchannel92 Год назад

    Om saya mau bli bibitnya lewat online bisa ga,saya dari tasik

  • @sayangxavier2983
    @sayangxavier2983 2 года назад

    Untuk penyemprotan nya pakai obat apa pak..

  • @ikhsanchannel8954
    @ikhsanchannel8954 Год назад

    Untuk penyiraman sehari berapa. Kali ya

  • @madesumbah8074
    @madesumbah8074 2 года назад +1

    bli ken idih no hp ne tiyang kintamani bos

  • @rapijuliet6788
    @rapijuliet6788 Год назад

    Saking napi niki?

  • @uchiha089
    @uchiha089 3 года назад +1

    Klo pohonnya + buahnya krng sehat itu knp ya pak?

    • @MangashoUliantani
      @MangashoUliantani  3 года назад +1

      Ada banyak paktor penyebabnya bisa karna kekurangan unsur makro dan mikro ato terserang penyakit jamur ato cendawan

    • @uchiha089
      @uchiha089 3 года назад

      @@MangashoUliantani oallaaaaahh gtu ya pak trus gmna cara nya sehat kemabli

    • @MangashoUliantani
      @MangashoUliantani  3 года назад +2

      @@uchiha089 di lengkapi pemupukan nya dg pupuk kandang , npk dan pupuk daun dan di cegah dg penyemprotan pungisida untuk jamurnya dan juga inseknya dan selengkapnya bisa di lihat di vidio yg lain di cenel saya mangasho uliantani

    • @uchiha089
      @uchiha089 3 года назад +1

      @@MangashoUliantani owch gtu ya pak siap

    • @sayangxavier2983
      @sayangxavier2983 2 года назад +1

      Penyemprotan nya apa nama obat nya pak...

  • @timmymanize793
    @timmymanize793 Месяц назад

    MAAF,share ilmunya MAS...
    BOLEH minta no wa?

  • @wijiantoro4762
    @wijiantoro4762 2 года назад

    Jenis jeruk apa iti bos

  • @anakkampung9710
    @anakkampung9710 3 года назад +3

    Pupuk apo bos

    • @MangashoUliantani
      @MangashoUliantani  3 года назад

      Untuk pembesaran buah pupuk kocor npk tawon boost unsur k 20% dan pupuk daun di semprot kno3 unsur k46%

    • @anakkampung9710
      @anakkampung9710 3 года назад

      @@MangashoUliantani tawon kan 16 16 16 bos

    • @anakkampung9710
      @anakkampung9710 3 года назад

      @@MangashoUliantani brp x aplikasi dg tong 250air bos

    • @MangashoUliantani
      @MangashoUliantani  3 года назад

      Npk tawon boost unsur n15% p10% k20%

    • @MangashoUliantani
      @MangashoUliantani  3 года назад

      1 gentong 250 pupuknya 2,5kg di kocor tiap bulan srlama 3bln Aplikasi lebih jelas di vidio 3 cara pembesaran buah

  • @bintoro2932
    @bintoro2932 3 месяца назад

    Terlalu banyak ngomong nya...

  • @carikmerdeka8626
    @carikmerdeka8626 5 месяцев назад

    Tanaman kok jelek gtu campur"tanaman lain kayak tanaman hutan aja