Cara Mudah Budidaya Maggot BSF Zero Waste "LENKAP" - Purbalingga Kreatif 005

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 13 сен 2019
  • Selamat datang di Purbalingga Kreatif
    ( Cara Mudah Budidaya Maggot BSF Media Sampah Zero Waste atau tanpa Limbah)
    Di Video ini Tim Purbalingga Kreatif Mendatangi sebuah Bank Sampah di Desa Sidakangen, yang di ketuai oleh Bp. Wahyudiawan, dimana tidak hanya mengelola Bank Sampah Ngangeni, Beliau juga ternyata membudidayakan Maggot BSF yang Zero Waste atau Tanpa Limbah.
    untuk mengetahui bagaiamana Caranya membudidayakan atau ternak Maggot BSF yang Zero Waste (Maggot BSF Zero Waste Media Sampah), silahkan simak Video kami sampai selesai ya.... hehe...
    --------
    Purbalingga Kreatif di buat oleh Pemuda Purbalingga yang memiliki keinginan untuk memajukan Kreatifitas di Kota Purbalingga, dengan cara mengenalkan kreatifitas2 yang dimiliki Oleh warga Purbalingga.
    -------
    jangan Lupa untuk memberikan Kritik dan saran di Kolom Komentar ya...
    ------
    Bagi semua yang memiliki Kreatifitas dan ingin di kunjungi oleh Tim Purbalingga Kreatif bisa langsung, tulis komentar di Vid ini atau bisa juga lewat Fans Page Facebook kami dengan nama yang sama, yaitu Purbalingga Kreatif.
    Music : www.bensound.com

Комментарии • 58

  • @endrasaputra3159
    @endrasaputra3159 4 года назад +4

    Mantep tenan bos

  • @masjiyochanel2796
    @masjiyochanel2796 2 года назад +1

    Maju maju maju. Sip pokoknya.

  • @kusaiyinm967
    @kusaiyinm967 3 года назад +2

    Mantap

  • @Ocingchannel

    salam dari tetangga mase aq banjarnegara mantap budidaya

  • @yudoseno4811

    Trims Ilmu PengetahuanNya👍👍👍👍👍🙏

  • @tabibmasrukhi
    @tabibmasrukhi 3 года назад +1

    Tertarik nih

  • @bocahngapakpurbalingga4715
    @bocahngapakpurbalingga4715 4 года назад +4

    betul betul mantaps,inspirasi bngt.

  • @abdulhapis3425
    @abdulhapis3425 2 года назад +1

    Oke,,, 👍 masssd broooo😂

  • @AM-pu4ni

    Alhamdulillah menjadi inspirasi pengusaha muda sebetulnya tdk ada pengangguran asal ada kemauan dan kreatifitas

  • @kardikinsidakangen6079
    @kardikinsidakangen6079 4 года назад +4

    Pak rt wahyudi mantapp!!

  • @yadibae4938
    @yadibae4938 4 года назад +2

    Wong sidakangen Kidul emng luar biasa

  • @pijatbiasa8274

    Ketemu solusi iki keren bos

  • @latifahipah3053
    @latifahipah3053 Год назад

    Terimakasih mas atas konten magotnya. " Purbalingga Kreatif "

  • @rukin25
    @rukin25 3 года назад +1

    Sida kangen

  • @suryadi2178
    @suryadi2178 3 года назад +1

    ,ass mantap mas bro musik nya terlalu keras mas bro maturnuwun impo ne

  • @rahayu9181
    @rahayu9181 3 года назад +1

    Purbalingga ne kang Opik..

  • @irahsatria7203
    @irahsatria7203 3 года назад +1

    Semanggat mas salam kenal aku wang banyumas sokawera..kreatif boleh ga blajar?

  • @bocahngapakpurbalingga4715
    @bocahngapakpurbalingga4715 4 года назад +3

    di tnggu video yg lbihh menarik,berwawasan Purbalingga kreatifnya

  • @rasadam14
    @rasadam14 3 года назад +1

    Tek melu belajar mas

  • @adechaidir4908
    @adechaidir4908 2 года назад +2

    Agar lalatnya banyak,pemula harus beli pipa ya mas