Semoga teman-teman yg sedang berjuang untuk bekerja di Jerman ataupun di Austria san Swiss dimudahkan dan dilancarkan segala urusannya di situasi dunia yg seperti ini. Aamiin
Austria sulit bgt gils, mereka gamau2 bgt kalau kita blm dsana krn butuh work permit, pdhl mreka butuh pekerja dan work permit bisa mereka yg atur huft..
Anakku hampir 10 tahun tinggal dan kerja di Jerman. Sudah kerja dan dapet blue card. Industrinya relatif aman yang marak justru setelah terjadi Covid19. Di perusahaannya kurang tenaga kerja tapi tidak agresif hiring. Perusahaannya suka dengan orang Indonesia. Jerman tidak hanya terdampak perubahan geo-politik dan kenaikan harga energi, tapi banyak ekonom menilai kurang inovatif di bandingkan Tiongkok dan AS. Namun secara ekonomi Jerman masih relatif aman dengan beban utang terhadap PDB yang terbilang rendah dibandingkan negara Eropa seperti UK dan Perancis. Kemelut politik di Jerman terkait dengan perdebatan kebijakan fiskal yang lebih ekspansif, termasuk peningkatan alokasi dana pertahanan. Jerman butuh tenaga kerja asing yang produktif karena Jerman alami penuaan penduduk, pekerja asing yang produktif bisa menjadi sumber pembayar pajak.
@angelsub9184 Anak saya specialist HVAC. Silakan Google. Setahu saya untuk IT dan Finance dulu Jerman leading dg buat SAP. Tapi sekarang negara lain lebih maju. Jerman lebih untuk engineering dan optic
Maaf apaan blue card ? Krn saya pemegang Visum für immer (ijin tinggal seumur hidup) Saya sdh beberapa kerja di beberapa perusahaan. Kebanyakan mreka butuh byk tenaga kerja. Anak saya dari msh umur 16 th boleh mini job. Di Jerman usia 16 th boleh bekerja setelah selesai jam sekolah selesai. Kerjanya pun cuma 3x dalam seminggu, 1hari kerja cuma 3jam, dan tdk dikenakan pajak, krn cuma mini job. Sekarang anak saya bekerja di perusahaan di bagian IT. Dan dia jg di kuliahin dari kantor nya. Klo ansl saya tdk menggunakan Visum,krn dia warga negara Jerman.
@nobody511 Salut dan sukses untuk Bapak sekeluarga. Mungkin saya keliru terminology. Maksudnya EU Blue Card. The EU Blue Card is a residence permit that allows highly-skilled non-EU citizens to work and live in Germany (and 24 other EU countries). It's designed to attract skilled workers to fill labor shortages and boost the economy. Key Requirements: * University Degree: You need a German academic qualification or a foreign one recognized as equivalent. * Job Offer: You must have a concrete job offer with a gross annual salary of at least €58,400 (as of 2024). This threshold is lower (€45,552) for professionals in certain high-demand fields like IT, mathematics, natural sciences, engineering, and human medicine. * Valid Passport: Your passport needs to be valid for the duration of your stay. Benefits of the EU Blue Card: * Simplified Procedure: The application process is generally straightforward and less bureaucratic compared to other residence permits. * Family Reunification: You can bring your spouse and children to Germany. * Permanent Residency: After a certain period (usually 33 months, or 21 months with German language skills), you can apply for permanent residency. * Freedom of Movement: You can travel within the Schengen Area without needing a visa. New Rules (Effective November 18, 2023): * Lower Salary Thresholds: The minimum salary requirements have been lowered, making it easier for more professionals to qualify. * More Occupational Groups: The Blue Card is now open to a wider range of professions. * No German Language Requirement: You no longer need to prove German language skills to apply for the EU Blue Card or for family reunification. Where to Apply: If you are already in Germany, you can apply at the local foreigners' authority (Ausländerbehörde). If you are still abroad, you can apply at the German embassy or consulate in your home country. Important Notes: * The EU Blue Card is valid for a maximum of four years initially, but it can be extended. * The specific requirements and procedures may vary slightly depending on your individual circumstances and the German state where you plan to live and work. For the most up-to-date and detailed information, I recommend checking the official website of the German Federal Foreign Office or the website of the Federal Office for Migration and Refugees (BAMF).
Yang dibutuhkan di Jerman adalah guru dalam setiap bidang. Perawat umum, perawat khusus org jompo. Bahasa Jerman paling kurang Standard B2 sejajar SMA.
Yg masih banyak lowongan kerja di Luar Negeri saat inj hanya Tinggal bbrp negara saja seperti Timur Tengah (UEA, Qatar, Arab Saudi, Oman Dan Kuwait), Irlandia, Luxemburg, Australia (hny Industri Kesehatan, IT dan Chef) dan Korea. Sementara Afghanistan baru bangkit di Bawah Pemerintahan baru Dan Sudah Merilis Banyak Proyek di Negaranya, Mereka membutuhkan Tenaga Expatriate spt Engineer Dan IT utk Menunjang Pembangunan Proyek-Proyek Infrastruktur Mereka.
terima kasih penjelasanya kak bintang. aku paham sekarang kenapa saudaraku yang lama di jerman balik kampung. tadinyakupikir cari kerja di jerman gampang
Kalo pulang apa gk susah lagi nanti berangkatnya bang? Kenapa gk stay disana sampe dpt kerjaan baru katanya kalo stay disana lebih gampang dapet kerjanya ketimbang balik dulu ke indo
@@toothfairy5243 tapi kalo tinggal disinii dan masi tunggu kerjaan ..walai dibantu job center .. uangnya ngak cukup banyak untuk harian juga.. walau banyaknya lapangan kerja tapi kesempatan yang diberikan susah apalagi immigrasi kerjanya lama disini . birokrasi sangat ribet di jerman ...bisa juga part time kalo mau tapi banyak juga yang gak mau lalukan part time tapi entar kena pajak lagi .. ribet masalahnya disini .. kesempatan untuk nabung sulit .
Tgl 10 desember Kemarin aku apointment visa jerman. Dan ternyata semua ijasahku dikembalikan, yg diambil cuma akte dan apostil akte. Sumpah ini ribet bgt,dan ga jelas.
Sebelumnya saya nonton YT WNI yang tinggal di London,mengulas tentang kondisi ekonomi disana,banyak penduduk yang mencari pekerjaan di luar negeri terutama di wilayah asia karena besarnya biaya hidup dan pajak, kemudian yg sempat trending di tiktok tentang inflasi yang tinggi di Canada, sekarang liat lagi video YT Disini tentang kondisi di Jerman.jadi makin yakin,kalo kondisi saat ini sedang tidak baik2 saja😢.kalangan menengah makin tergerus dan tertekan di suruh memilih ingin naik ke golongan atas atau terjun jadi golongan bawah(miskin)
Kurang tenaga kerja itu bukan untuk semua bidang kerja. Org Jerman sangat disiplin tinggi dan harus tunjukan keahlian kita dlm tugas. Saya sudah kerja di 25 tahun dan saya selalu di tawarkan banyqk pekerjaan karena yayasan dan peruasahaan saya tahu kesuksesan serta kemauan saya. Harus kuasai bahasa Jerman dan jika kita penuhi tuntutan pekerjaan banyak, baik di bidang kesehatan, teknik, guru dan juga buruh.
emang analeh banget kadang aku juga kesel kalo kerja banyak yamg sakit dan ngak mau kerja. yang mau kerja disusahin visanya dan lama tapi immigran yang masuk dimudahkan plus banyak terima uang gratis tampa mau kerja .
Bedanya di indo mereka cari Fresh graduate jadi salary bisa di negotiable buat company dan company focus on training for all beginners .. di jerman mereka mau cari yang pengalaman tetapi perusahan tidak ada fasilitas training karena kurangnya employee dsb .
Lagi mikir Bintang, kalau di Jerman inflasi tinggi, biaya hidup tinggi, biaya energi mahal, sementara pendapatan tidak bertambah signifikan, lalu kenapa program Ausbildung tetap dibuka ? Bayangkan pergi kesana dibayar minimal dengan segala persyaratan berat, lalu harus bayar semua sendiri dari uang yang didapat (tempat tinggal, listrik air, makanan, potongan2 asuransi dll) judulnya hidup pas-pasan atau kekurangan bukan. Ya kalau yg bisa sekolah dan lulusan lalu dapat kerjaan, lah kalau Ausbildung kan beda cerita.
Saya baru pulang ke Indonesia, sejak lamaran kantoran saya ditolak sana sini. 250 application by Stepstone. Saya punya pengalaman kerja more than 10 years.
@@bintangdijerman aufenthaltstitel expired 1 bulan lagi karna sdh berada diluar Jerman selama 2 bulan. Makin lama tinggal di Jerman, artinya butuh biaya sewa tinggal, insurance saya sdh mahal (30+), dll. Saya putuskan pulang.
@@intansiallaganhallo ito.. Hast du noch keine unbefristete Aufenthaltserlaubnis, obwohl du schon seit mehr als 10 Jahren in Deutschland bist?In der Regel erhältst du Arbeitslosengeld, wenn du ohne Arbeit bist.
@@maxdijermanchannel9649 Saya punya pengalaman kerja lebih dari 10 tahun di Indonesia (Bukan di 10 tahun di Jerman), sebelum berangkat ke Jerman. Saya pakai Studium Visa. Selama kuliah Master, saya lamar2 dari Working Student, Intern, Vollzeit. Berakhir hanya di interview saja, semuanya
hai kak, aku salah satu org yg berencana utk ikut program ausbildung jga, tpi semenjak informasi2 mengenai jerman yang lagi ga baik baik aja termasuk dari video2 chanel ini, aku kayaknya ga jadi belajar bahasa jerman dan mengubah haluan, jadi mau ke negara lain aja deh:(
Aku juga baru mau daftar bimbingan Ausbildung, udah check out tapi belum ku bayar. Terus nemu video ini dan video mas mas yg isinya sama, bilang bahwa kerja di Jerman mulai susah. Sepertinya aku mau berubah haluan kuliah LPDP S2 aja ke negara lain.
Alhamdulillaah, data scientist menjadi salah satu profesi yg sedang dibutuhkan di sana yah kak. Ikut senang karena saat ini saya belajar data science, tapi masih struggle dg pengalaman
Entahlah...ulah USA maksa NATO ikut perang Russia VS Ukraine ....seharusnya Jerman lebih cerdas dalam hal ini...mementingkan urusan dalam negri dari pada ikut mengurusi negara orang yg sedang perang....
efek perang ukraina memang amat memukul jerman yg selama ini sangat tergantung produk energi dari rusia 2 tahun sangsi malah bikin jerman kesulitan, pantes aja olaf schol di mosi tidak percaya, hal ini bukan hanya terjadi di jerman tapi juga di prancis dan Inggris
Gak aneh sih mbak. Sama dgn di Australia & nz. Karena the fed naikin suku bunga sampai 5.5x, pegawai minta ganji tinggi sedangkan pengusaha, gak mungkin naikin invoice ke pembeli sampai 5.5x lipat dari harga awal. Spy attract WN dari negara dunia ke 3, mata uang negara2 dunia ke 3 dimanipulasi.
Kalo ausi skrng lagi bnyak whv, krjaan susah belum yg bridging/gelap, sblm covid dlu pdahal msh rame, stelahnya 2022 bnyak yg struggle juga, ak for good dari ausi 2021, skrng lagi mau nyobain lagi buat ausbildung, wlaupun ga kenceng kaya ausi, tpi cost buat dpetin PRnya ga sesusah kya di ausi
@@TheEvilBombastic di manipulasi maksudnya apa? Pelajari apa itu petrodollar, swift code, the fed, Breton wood agreement, PBB dan badan2nya termasuk IMF dan Bank dunia, gimana LSM bekerja termasuk kantor pusatnya di mana dsb. Nanti dari sana biaa tahu gimana USd di manipulasi di negara2 non USA allies. Saya 15 thn lebih meniliti spt ini bersama teman2 Indo saya di luar negeri dan bule. Ini manipulasi mereka terhadap sistem dunia. Itulah kenapa mereka jadi penguasa dunia. Embargo itu berpegang dari 1. Swift codes dimana semua transaksi bank di seluruh dunia tu backbone nya di bank2 milik Amerika di Amerika 2. Bretton wood dimana USD jadi mata uang satu2nya dunia 3. PBB dan hak veto Amerika 4. kekuatan miiter. Contoh 1. USA allies. a. Inggris - 1 USD = 1 Pound b. Eropa - 1 USD = 1 euro c. Jordan - 1 USD = 0.3 jordan dollar d. Singapore - 1 USD = 1 Singapore dollar e. etc 2. Non-USA aliles a. Irak, era Saddam, 1 USD = 0.3 Iraqi dinar. Sekarang? 1 USD = 1400 dinar b. Syria, era Assad, Jully 2022 1 USd = 2018 Syria Lira. Sekarang? 1 USD = 13000 Lira c. Indonesia. era Sukarno, 1 USd = Rp 7.5. Sekarang? 1 USd = Rp 16.800
@@cooldown7825 lah sombong amat jd orang lukira cuma lu yg gaji 2 digit? saya wfh gaji 4500$ perbulan posisi financial analyst + biaya hidup di sini murah, saya belajar bahasa jerman biar bisa kuliah sesuai jurusan saya gratis kocak
Gk aneh lah.. politik jerman dah awut awutan... Kanselir dah kalah voting, artinya ada pemilu ulang.. pasti nanti hasilnya gk ada yg dpt suara mayoritas, besarannya mirip tipis.. jd makin susah membentuk koalisi pemerintahan, dan yg terbentuk pemerintahan minoritas yg artinya tdk stabil, powernya kurang... Klo ada goncangan bs jd pemilu ulang lg....
Halo kak untuk di Kantor Notaris dan Pengacara apakah juga berdampak terkait masalah yang ada di Jerman? Sebab sekarang lagi proses Ausbildung di bidang tersebut
Yah, orang Amt für Migration aja bilang, memang ribet kalau mau bisa kerja di sini sekarang ini katanya, toh mereka juga harus nuggu approval dari Agentur für Arbeit. Padahal udah lulus Ausbildung, ngurus Zusatzblatt aja udah 2 minggu ga kelar kelar, jadi diem dirumah aja deh. Birokrasi panjang + Isu Politik, Sosial-Ekonomi, lengkap deh obstaclesnya. 🥲
Dunia sedang ada agenda transformasi ke era robot mengurangi populasi manusia,memangkas para pekerja dan kemudian di gantikan oleh para robot...klo para elit global biasanya menyingkirkan siapapun yg berusaha menghalangi agenda mereka maka kita juga bisa dong menyingkirkan robot yg berusaha mengantikan kita sebelum mereka berkuasa😏dunia ini milik manusia sebagimana gelar yg di berikan oleh tuhan kepada manusia. Jadi jangan mau dan diam saja saat kalian akan di singkirkan oleh para robot atau oleh sekelompok orang yg ingin berkuasa menggunakan para robot..saat era uang kertas di berlakukan hingga sampai saat ini telah banyak menyengsarakan orang yg tidak mampu jangaj sampai era robot ini lebih mempersulit lagi kehidupan mereka karna sudah tidak ada lapangan kerja untuk mereka menghidupi keluarga mereka....
1. Kbnykan imigran timur tengah yg bikin masalah di jerman, menciptakan sinise pd lapangan pekerjaan dan mengancam nasionalisme jerman. 2. Generasi muda asli Jerman nya rusak krn paham lgbtq dan kurang kompeten di banding imigran (yg mmng mngambil kesempatan tsbt) 3. Fokus industri dan dan pusat perhatian berpindah ke asia.
Jerman lagi aktif berhati hati memasukkan orang mengingat gerakan para imigran muslim yang menuntut lebih disana. Yaah muslim memang begitu. Jadi ya sabar saja.
Lowongan kerja memang banyak, tapi qualifikasi yang dibutuhkan tenaga skill... seperti welder, mechanic, electric, teknik sipil, arsitek dll, yang dibuktikan dengan sertifikat dan ijazah insinyur yang asli.... yang pasti mereka tidak butuh Insinyur palsu jurusan Teknologi Kehutanan UGM, apalagi kalo gak bisa bahasa inggris .....
Kasihan beud lo. Ngamen ga laku, muka ancur, koo mal, the kill, ga dapet perhatian di dunyat, caper deh di internet. Segitu desperatenya caper di youtube sampe tanpa malu komen ngawur yg cuma kehaluan elo, ga nyambung ma konten. Elo ga pernah sekalipun ke jerman, to sok ngelist positions yg dibutuhin di sana. N senua salah! Elo ga nyadar jd bahan ketawaan orang yg paham. Emang orang go bkock sama dg orang gila: sama sama ga nyadar kalo otaknya ga beres LOL. Ngenes beud nasib lo kang ngamen buluksn ga laku LOL ROFL LMFAO
di manipulasi maksudnya apa? Pelajari apa itu petrodollar, swift code, the fed, Breton wood agreement, PBB dan badan2nya termasuk IMF dan Bank dunia, gimana LSM bekerja termasuk kantor pusatnya di mana dsb. Nanti dari sana biaa tahu gimana USd di manipulasi di negara2 non USA allies. Saya 15 thn lebih meniliti spt ini bersama teman2 Indo saya di luar negeri dan bule. Ini manipulasi mereka terhadap sistem dunia. Itulah kenapa mereka jadi penguasa dunia. Embargo itu berpegang dari 1. Swift codes dimana semua transaksi bank di seluruh dunia tu backbone nya di bank2 milik Amerika di Amerika 2. Bretton wood dimana USD jadi mata uang satu2nya dunia 3. PBB dan hak veto Amerika 4. kekuatan miiter. Contoh 1. USA allies. a. Inggris - 1 USD = 1 Pound b. Eropa - 1 USD = 1 euro c. Jordan - 1 USD = 0.3 jordan dollar d. Singapore - 1 USD = 1 Singapore dollar e. etc 2. Non-USA aliles a. Irak, era Saddam, 1 USD = 0.3 Iraqi dinar. Sekarang? 1 USD = 1400 dinar b. Syria, era Assad, Jully 2022 1 USd = 2018 Syria Lira. Sekarang? 1 USD = 13000 Lira c. Indonesia. era Sukarno, 1 USd = Rp 7.5. Sekarang? 1 USd = Rp 16.800
di manipulasi maksudnya apa? Pelajari apa itu petrodollar, swift code, the fed, Breton wood agreement, PBB dan badan2nya termasuk IMF dan Bank dunia, gimana LSM bekerja termasuk kantor pusatnya di mana dsb. Nanti dari sana biaa tahu gimana USd di manipulasi di negara2 non USA allies. Saya 15 thn lebih meniliti spt ini bersama teman2 Indo saya di luar negeri dan bule. Ini manipulasi mereka terhadap sistem dunia. Itulah kenapa mereka jadi penguasa dunia. Embargo itu berpegang dari 1. Swift codes dimana semua transaksi bank di seluruh dunia tu backbone nya di bank2 milik Amerika di Amerika 2. Bretton wood dimana USD jadi mata uang satu2nya dunia 3. PBB dan hak veto Amerika 4. kekuatan miiter. Contoh 1. USA allies. a. Inggris - 1 USD = 1 Pound b. Eropa - 1 USD = 1 euro c. Jordan - 1 USD = 0.3 jordan dollar d. Singapore - 1 USD = 1 Singapore dollar e. etc 2. Non-USA aliles a. Irak, era Saddam, 1 USD = 0.3 Iraqi dinar. Sekarang? 1 USD = 1400 dinar b. Syria, era Assad, Jully 2022 1 USd = 2018 Syria Lira. Sekarang? 1 USD = 13000 Lira c. Indonesia. era Sukarno, 1 USd = Rp 7.5. Sekarang? 1 USd = Rp 16.800
Semoga teman-teman yg sedang berjuang untuk bekerja di Jerman ataupun di Austria san Swiss dimudahkan dan dilancarkan segala urusannya di situasi dunia yg seperti ini. Aamiin
Austria sulit bgt gils, mereka gamau2 bgt kalau kita blm dsana krn butuh work permit, pdhl mreka butuh pekerja dan work permit bisa mereka yg atur huft..
@@Ngatur-ngaturyaeh susah ya ? Kirain gampang 😅
Anakku hampir 10 tahun tinggal dan kerja di Jerman. Sudah kerja dan dapet blue card. Industrinya relatif aman yang marak justru setelah terjadi Covid19. Di perusahaannya kurang tenaga kerja tapi tidak agresif hiring. Perusahaannya suka dengan orang Indonesia.
Jerman tidak hanya terdampak perubahan geo-politik dan kenaikan harga energi, tapi banyak ekonom menilai kurang inovatif di bandingkan Tiongkok dan AS. Namun secara ekonomi Jerman masih relatif aman dengan beban utang terhadap PDB yang terbilang rendah dibandingkan negara Eropa seperti UK dan Perancis. Kemelut politik di Jerman terkait dengan perdebatan kebijakan fiskal yang lebih ekspansif, termasuk peningkatan alokasi dana pertahanan.
Jerman butuh tenaga kerja asing yang produktif karena Jerman alami penuaan penduduk, pekerja asing yang produktif bisa menjadi sumber pembayar pajak.
Anak Ibu kerja di bidang apa? Kalau untuk bidang finance dan IT gimana? Ada peluangkah?
@angelsub9184 Anak saya specialist HVAC. Silakan Google. Setahu saya untuk IT dan Finance dulu Jerman leading dg buat SAP. Tapi sekarang negara lain lebih maju. Jerman lebih untuk engineering dan optic
@@budihikmat8426anaknya ausbildung pak apa kuliah disana? Klo ausbildung itu ambil jurusan apa ya pak buat specialist hvac
Maaf apaan blue card ?
Krn saya pemegang Visum für immer (ijin tinggal seumur hidup)
Saya sdh beberapa kerja di beberapa perusahaan. Kebanyakan mreka butuh byk tenaga kerja.
Anak saya dari msh umur 16 th boleh mini job. Di Jerman usia 16 th boleh bekerja setelah selesai jam sekolah selesai.
Kerjanya pun cuma 3x dalam seminggu, 1hari kerja cuma 3jam, dan tdk dikenakan pajak, krn cuma mini job.
Sekarang anak saya bekerja di perusahaan di bagian IT.
Dan dia jg di kuliahin dari kantor nya.
Klo ansl saya tdk menggunakan Visum,krn dia warga negara Jerman.
@nobody511 Salut dan sukses untuk Bapak sekeluarga. Mungkin saya keliru terminology. Maksudnya EU Blue Card.
The EU Blue Card is a residence permit that allows highly-skilled non-EU citizens to work and live in Germany (and 24 other EU countries). It's designed to attract skilled workers to fill labor shortages and boost the economy.
Key Requirements:
* University Degree: You need a German academic qualification or a foreign one recognized as equivalent.
* Job Offer: You must have a concrete job offer with a gross annual salary of at least €58,400 (as of 2024). This threshold is lower (€45,552) for professionals in certain high-demand fields like IT, mathematics, natural sciences, engineering, and human medicine.
* Valid Passport: Your passport needs to be valid for the duration of your stay.
Benefits of the EU Blue Card:
* Simplified Procedure: The application process is generally straightforward and less bureaucratic compared to other residence permits.
* Family Reunification: You can bring your spouse and children to Germany.
* Permanent Residency: After a certain period (usually 33 months, or 21 months with German language skills), you can apply for permanent residency.
* Freedom of Movement: You can travel within the Schengen Area without needing a visa.
New Rules (Effective November 18, 2023):
* Lower Salary Thresholds: The minimum salary requirements have been lowered, making it easier for more professionals to qualify.
* More Occupational Groups: The Blue Card is now open to a wider range of professions.
* No German Language Requirement: You no longer need to prove German language skills to apply for the EU Blue Card or for family reunification.
Where to Apply:
If you are already in Germany, you can apply at the local foreigners' authority (Ausländerbehörde). If you are still abroad, you can apply at the German embassy or consulate in your home country.
Important Notes:
* The EU Blue Card is valid for a maximum of four years initially, but it can be extended.
* The specific requirements and procedures may vary slightly depending on your individual circumstances and the German state where you plan to live and work.
For the most up-to-date and detailed information, I recommend checking the official website of the German Federal Foreign Office or the website of the Federal Office for Migration and Refugees (BAMF).
Yang dibutuhkan di Jerman adalah guru dalam setiap bidang. Perawat umum, perawat khusus org jompo. Bahasa Jerman paling kurang Standard B2 sejajar SMA.
Yg masih banyak lowongan kerja di Luar Negeri saat inj hanya Tinggal bbrp negara saja seperti Timur Tengah (UEA, Qatar, Arab Saudi, Oman Dan Kuwait), Irlandia, Luxemburg, Australia (hny Industri Kesehatan, IT dan Chef) dan Korea. Sementara Afghanistan baru bangkit di Bawah Pemerintahan baru Dan Sudah Merilis Banyak Proyek di Negaranya, Mereka membutuhkan Tenaga Expatriate spt Engineer Dan IT utk Menunjang Pembangunan Proyek-Proyek Infrastruktur Mereka.
uae banyak kerjaan tapi gajinya gak ngotak dibanding biaya hidup , jatuhnya kaya budak
terima kasih penjelasanya kak bintang. aku paham sekarang kenapa saudaraku yang lama di jerman balik kampung. tadinyakupikir cari kerja di jerman gampang
very good observer and is always like to see your youtube alwyas so up to date
Perusahaan otomotif di jerman banyak PHK utk reduce cost krn kalah saing dg otomotif dari china
Bisa sampai taun depan, dampak krisis energi pabrik pindah meksiko, ekspor menurun, efek trump tarif, dibutuhkan warga india inovasi di jerman.
Mksdnya warga india?? Knp india
@rifailustiana4529 kebijakan pemerintah Jerman yang Inves di India ambil pekerja terampil India. Perjanjian bilateral urusan keamanan
sangat betul, ditambah kondisi geopolitik jerman yang kurang baik dari pengelihatan saya akhirnya jadilah kondisi yang sekarang
Kejadian sama saya, 7dh kerja 6 tahun d perusahaan Jerman. Akhirnya kena PHK dan balik Indo dulu. Mudah2an dapat ganti yg lebih baik setelah ini. 😊
@@brahmantyonovianto1357 semoga banyak rejeki ya mas .. coba lain negara aja .. kayak timur tengah at least uangmu ngak kena pajak banyak
Bidang apa ?
@@deinspa496 amin.. saya kerja dibidang IT. Iya, saya jg ingin cb k negara2 timur tengah setelah ini. Mudah2an bs nemu kerjaan d sn..
Kalo pulang apa gk susah lagi nanti berangkatnya bang? Kenapa gk stay disana sampe dpt kerjaan baru katanya kalo stay disana lebih gampang dapet kerjanya ketimbang balik dulu ke indo
@@toothfairy5243 tapi kalo tinggal disinii dan masi tunggu kerjaan ..walai dibantu job center .. uangnya ngak cukup banyak untuk harian juga.. walau banyaknya lapangan kerja tapi kesempatan yang diberikan susah apalagi immigrasi kerjanya lama disini . birokrasi sangat ribet di jerman ...bisa juga part time kalo mau tapi banyak juga yang gak mau lalukan part time tapi entar kena pajak lagi .. ribet masalahnya disini .. kesempatan untuk nabung sulit .
Tgl 10 desember Kemarin aku apointment visa jerman. Dan ternyata semua ijasahku dikembalikan, yg diambil cuma akte dan apostil akte. Sumpah ini ribet bgt,dan ga jelas.
dikembalikan maksudnya gmn y ?
berarti syarat yang ijazah SD-kuliah ga kepake kak?
@@Abdisatria37 di pospone sampai waktu yg ga ditentukan. Pas giliranku masih aturan lama. Masih cuma akte
@@asterzizia368 di pospone sampai waktu yg ga ditentukan. Pas giliranku masih aturan lama. Masih cuma akte
@@putuaguspradnyana5332 waduh,, klo misal nanti sertifikat keburu lewat dari setahun gmn tu ya kira2 jadinya?
Betul banget, Bintang 👍🏽
Sebelumnya saya nonton YT WNI yang tinggal di London,mengulas tentang kondisi ekonomi disana,banyak penduduk yang mencari pekerjaan di luar negeri terutama di wilayah asia karena besarnya biaya hidup dan pajak, kemudian yg sempat trending di tiktok tentang inflasi yang tinggi di Canada, sekarang liat lagi video YT Disini tentang kondisi di Jerman.jadi makin yakin,kalo kondisi saat ini sedang tidak baik2 saja😢.kalangan menengah makin tergerus dan tertekan di suruh memilih ingin naik ke golongan atas atau terjun jadi golongan bawah(miskin)
Hadir menyimak. Terima kasih kak Bintang sudah berbagi informasi dan update nya. Salam sehat selalu!
Danke :)!
Kurang tenaga kerja itu bukan untuk semua bidang kerja. Org Jerman sangat disiplin tinggi dan harus tunjukan keahlian kita dlm tugas. Saya sudah kerja di 25 tahun dan saya selalu di tawarkan banyqk pekerjaan karena yayasan dan peruasahaan saya tahu kesuksesan serta kemauan saya. Harus kuasai bahasa Jerman dan jika kita penuhi tuntutan pekerjaan banyak, baik di bidang kesehatan, teknik, guru dan juga buruh.
emang analeh banget kadang aku juga kesel kalo kerja banyak yamg sakit dan ngak mau kerja. yang mau kerja disusahin visanya dan lama tapi immigran yang masuk dimudahkan plus banyak terima uang gratis tampa mau kerja .
Bedanya di indo mereka cari Fresh graduate jadi salary bisa di negotiable buat company dan company focus on training for all beginners .. di jerman mereka mau cari yang pengalaman tetapi perusahan tidak ada fasilitas training karena kurangnya employee dsb .
Lagi mikir Bintang, kalau di Jerman inflasi tinggi, biaya hidup tinggi, biaya energi mahal, sementara pendapatan tidak bertambah signifikan, lalu kenapa program Ausbildung tetap dibuka ? Bayangkan pergi kesana dibayar minimal dengan segala persyaratan berat, lalu harus bayar semua sendiri dari uang yang didapat (tempat tinggal, listrik air, makanan, potongan2 asuransi dll) judulnya hidup pas-pasan atau kekurangan bukan. Ya kalau yg bisa sekolah dan lulusan lalu dapat kerjaan, lah kalau Ausbildung kan beda cerita.
Masih dibuka karena dari perspektif perusahaan dan Jerman.. ini tetap penting dan menguntungkan untuk mereka
Trims infonya kak Bintang ❤
Bitte :)
Kekurangan tenaga kerja yg bisa digaji murah
Saya baru pulang ke Indonesia, sejak lamaran kantoran saya ditolak sana sini. 250 application by Stepstone. Saya punya pengalaman kerja more than 10 years.
Oh nein 😔 turut sedih dengarnya.. apakah masih coba lanjut cari di Jerman atau Fokus kerja di Indonesia sekarang?
Sesusah itu kah mencari pekerjaan di Jerman?
@@bintangdijerman aufenthaltstitel expired 1 bulan lagi karna sdh berada diluar Jerman selama 2 bulan. Makin lama tinggal di Jerman, artinya butuh biaya sewa tinggal, insurance saya sdh mahal (30+), dll. Saya putuskan pulang.
@@intansiallaganhallo ito.. Hast du noch keine unbefristete Aufenthaltserlaubnis, obwohl du schon seit mehr als 10 Jahren in Deutschland bist?In der Regel erhältst du Arbeitslosengeld, wenn du ohne Arbeit bist.
@@maxdijermanchannel9649 Saya punya pengalaman kerja lebih dari 10 tahun di Indonesia (Bukan di 10 tahun di Jerman),
sebelum berangkat ke Jerman.
Saya pakai Studium Visa.
Selama kuliah Master, saya lamar2 dari Working Student, Intern, Vollzeit. Berakhir hanya di interview saja, semuanya
Gimana dengan program ausbildung untuk 2thn yg akan datang, apakah masih bisa diharapkan utk anak" yg ingin ikut ausbildung?
hai kak, aku salah satu org yg berencana utk ikut program ausbildung jga, tpi semenjak informasi2 mengenai jerman yang lagi ga baik baik aja termasuk dari video2 chanel ini, aku kayaknya ga jadi belajar bahasa jerman dan mengubah haluan, jadi mau ke negara lain aja deh:(
Aku juga baru mau daftar bimbingan Ausbildung, udah check out tapi belum ku bayar. Terus nemu video ini dan video mas mas yg isinya sama, bilang bahwa kerja di Jerman mulai susah. Sepertinya aku mau berubah haluan kuliah LPDP S2 aja ke negara lain.
@@fyidiaries2223 jadinya mau ke negara man kak
Yg tinggal di Jerman, harus kencangkan ikat pinggang krn parahnya situasi ekonomi di sana.
@@seagitwibo7967 Saya selalu mengencangkan ikat pinggang selama hidup di Jerman. Untungnya, meskipun skrg terkena PHK msh ada tabungan yg cukup..
Alhamdulillaah, data scientist menjadi salah satu profesi yg sedang dibutuhkan di sana yah kak. Ikut senang karena saat ini saya belajar data science, tapi masih struggle dg pengalaman
Iya, betul :)
Entahlah...ulah USA maksa NATO ikut perang Russia VS Ukraine ....seharusnya Jerman lebih cerdas dalam hal ini...mementingkan urusan dalam negri dari pada ikut mengurusi negara orang yg sedang perang....
efek perang ukraina memang amat memukul jerman yg selama ini sangat tergantung produk energi dari rusia 2 tahun sangsi malah bikin jerman kesulitan, pantes aja olaf schol di mosi tidak percaya, hal ini bukan hanya terjadi di jerman tapi juga di prancis dan Inggris
TETAP SEMANGAT !!
Jadi Mending ditahan juga belajar bahasa Jerman untuk Program Ausbulding tahun depan kak????
2
Jejak
ya bebas terserahmu, belajar bahasa gak ada ruginya
Gak aneh sih mbak. Sama dgn di Australia & nz. Karena the fed naikin suku bunga sampai 5.5x, pegawai minta ganji tinggi sedangkan pengusaha, gak mungkin naikin invoice ke pembeli sampai 5.5x lipat dari harga awal. Spy attract WN dari negara dunia ke 3, mata uang negara2 dunia ke 3 dimanipulasi.
Kalo ausi skrng lagi bnyak whv, krjaan susah belum yg bridging/gelap, sblm covid dlu pdahal msh rame, stelahnya 2022 bnyak yg struggle juga, ak for good dari ausi 2021, skrng lagi mau nyobain lagi buat ausbildung, wlaupun ga kenceng kaya ausi, tpi cost buat dpetin PRnya ga sesusah kya di ausi
@amangamang-syd ausbildung itu apa yah?
dimanipulasi tu dalam artian direndahkan nilai mata uangnya gitu kah maksudnya?
@@MSDGroup-ez6zk maksudnya dimanipulasi apaan ya bang?
@@TheEvilBombastic di manipulasi maksudnya apa? Pelajari apa itu petrodollar, swift code, the fed, Breton wood agreement, PBB dan badan2nya termasuk IMF dan Bank dunia, gimana LSM bekerja termasuk kantor pusatnya di mana dsb. Nanti dari sana biaa tahu gimana USd di manipulasi di negara2 non USA allies. Saya 15 thn lebih meniliti spt ini bersama teman2 Indo saya di luar negeri dan bule. Ini manipulasi mereka terhadap sistem dunia. Itulah kenapa mereka jadi penguasa dunia.
Embargo itu berpegang dari
1. Swift codes dimana semua transaksi bank di seluruh dunia tu backbone nya di bank2 milik Amerika di Amerika
2. Bretton wood dimana USD jadi mata uang satu2nya dunia
3. PBB dan hak veto Amerika
4. kekuatan miiter.
Contoh
1. USA allies.
a. Inggris - 1 USD = 1 Pound
b. Eropa - 1 USD = 1 euro
c. Jordan - 1 USD = 0.3 jordan dollar
d. Singapore - 1 USD = 1 Singapore dollar
e. etc
2. Non-USA aliles
a. Irak, era Saddam, 1 USD = 0.3 Iraqi dinar. Sekarang? 1 USD = 1400 dinar
b. Syria, era Assad, Jully 2022 1 USd = 2018 Syria Lira. Sekarang? 1 USD = 13000 Lira
c. Indonesia. era Sukarno, 1 USd = Rp 7.5. Sekarang? 1 USd = Rp 16.800
Lebih mentingin negara konflik sih, daripada negaranya sendiri. 😅
Betul. Kena karma tuh. Sok paling HAM, jadi sekarang nyungsep sendiri LOL
@Iiamli007 ya namanya juga boneka bro, semua sumber berasal dari elang.
Nah ini
Ya benar sekali, pemerintah Jerman terlalu banyak mengeluarkan anggaran hanya untuk membantu ukraina tapi tidak memikirkan kepentingan di dalam negeri
berarti sia sia saya belajar bahasa jerman sekarang?
Jadi ikut mikir kaya gitu
hari gini belajar jerman ? 😂
era barat sudah tamat 🤣
@@cooldown7825 tamat kekmana mksudnya
sudah bukan era barat
abad 21 adalah punya china 🤭
enakan jadi penerjemah mandarin
kerjaan gampang gaji dua digit
@@cooldown7825 lah sombong amat jd orang lukira cuma lu yg gaji 2 digit? saya wfh gaji 4500$ perbulan posisi financial analyst + biaya hidup di sini murah, saya belajar bahasa jerman biar bisa kuliah sesuai jurusan saya gratis kocak
nyimak..
trims infonya..
Kak apa jerman sekarang lagi butuh banyak tenaga medis ? Kalau mau daftar gitu harus punya keahlian dulu gak sih, apa diajarin disana ?
kalo sma bisa daftar ausbildung perawat. tapi minim b2 bahasanya
Gk aneh lah.. politik jerman dah awut awutan... Kanselir dah kalah voting, artinya ada pemilu ulang.. pasti nanti hasilnya gk ada yg dpt suara mayoritas, besarannya mirip tipis.. jd makin susah membentuk koalisi pemerintahan, dan yg terbentuk pemerintahan minoritas yg artinya tdk stabil, powernya kurang... Klo ada goncangan bs jd pemilu ulang lg....
apakah di jerman juga ada perusahaan yang start up atau perusahaan muda gitu ka?
@@raffasyahbani8365 ada juga :)
ITU ARTINYA JERMAN LAGI GAK PUNYA UANG KALAU GAK BISA KERJA DI JERMAN,KERJA DI WARTEG AJA JEJERAN RUMAH PAK PAIMAN DI SINGKAT SAMA AJA (JERMAN) 😂😂😂😂
😭
Bintang .. kalau jurusan IT (S2 di German) apakah juga akan susah cari kerja di sana ? TQ
Halo kak untuk di Kantor Notaris dan Pengacara apakah juga berdampak terkait masalah yang ada di Jerman? Sebab sekarang lagi proses Ausbildung di bidang tersebut
udah diterimakah disana??
@ lagi ngurus dokumen. Kemarin email beberapa kantornya terlebih dahulu, dan baru dpt balasan untuk segera kirim semua berkas
Yah, orang Amt für Migration aja bilang, memang ribet kalau mau bisa kerja di sini sekarang ini katanya, toh mereka juga harus nuggu approval dari Agentur für Arbeit. Padahal udah lulus Ausbildung, ngurus Zusatzblatt aja udah 2 minggu ga kelar kelar, jadi diem dirumah aja deh. Birokrasi panjang + Isu Politik, Sosial-Ekonomi, lengkap deh obstaclesnya.
🥲
🙈🙈 jadi kaya “digantung” ya.. mau melakukan aktifitas lain juga gak bisa jadinya..
Eh bener lho ini beritanya .. sy br kmrem liat tiktokers bule kasusnya jg gini dia dapat ..
Pdhl anakku udah mau ujian B1. Jadi pesimis...
Jangan pesimis. Wajib terus cari peluang tersembunyi.
@hartokooetomo352 aamiin. Mudah2an dilancarkan.
Gua pikir orang eropa ga bisa susah oh ternyata bisa susah jugaa
hai salah satu mantan berkeja di jerman nih, sekarang sudah nggak lagi tapi.
Maksudnya balik indo bro?
salam dari saya
Dunia sedang ada agenda transformasi ke era robot mengurangi populasi manusia,memangkas para pekerja dan kemudian di gantikan oleh para robot...klo para elit global biasanya menyingkirkan siapapun yg berusaha menghalangi agenda mereka maka kita juga bisa dong menyingkirkan robot yg berusaha mengantikan kita sebelum mereka berkuasa😏dunia ini milik manusia sebagimana gelar yg di berikan oleh tuhan kepada manusia. Jadi jangan mau dan diam saja saat kalian akan di singkirkan oleh para robot atau oleh sekelompok orang yg ingin berkuasa menggunakan para robot..saat era uang kertas di berlakukan hingga sampai saat ini telah banyak menyengsarakan orang yg tidak mampu jangaj sampai era robot ini lebih mempersulit lagi kehidupan mereka karna sudah tidak ada lapangan kerja untuk mereka menghidupi keluarga mereka....
selagi masih kelas bawah ga akan bisa bro
Kak bahas berapa pengeluaran di jerman,tempat tinggal berapa biaya makan dan lain lain,buat pelajar
Halo, bisa di cek di video-ku yang ini: ruclips.net/video/86Cr0eacNNQ/видео.htmlsi=b3fLRdAuGTafxhKK
@bintangdijerman makasih ka
@bintangdijerman kalau bisa mau tau berapa biaya hidup di jerman taun 2024,soalnya kayanya jauh beda kan yang di video 4taun yang lalu
1. Kbnykan imigran timur tengah yg bikin masalah di jerman, menciptakan sinise pd lapangan pekerjaan dan mengancam nasionalisme jerman.
2. Generasi muda asli Jerman nya rusak krn paham lgbtq dan kurang kompeten di banding imigran (yg mmng mngambil kesempatan tsbt)
3. Fokus industri dan dan pusat perhatian berpindah ke asia.
ngapain salahkan Imigran??? Jerman ikut ngacak-ngacak TimTeng...kalau datang imigran kesana, ya terima sajalah
@@marshabrightly1307ya salah lah...imigran arab bikin onar melulu, makanya diusir
@@marshabrightly1307lah, sekarang lagi viral, tragedi magdeburg disebabkan migran asal arab Saudi yg menabrak pasar natal disana
yg sudah program Ausbildung harus berpikir ulang kah?
Jerman lagi aktif berhati hati memasukkan orang mengingat gerakan para imigran muslim yang menuntut lebih disana. Yaah muslim memang begitu. Jadi ya sabar saja.
Apa hubungannya sama muslim ya?
kok jadi rasis??
Menuntut apa ?
2024 masih kemakan doktrin media barat aja bro. Jerman ga bisa hidup makmur kalau ga menjajah timur tengah
caper bgt analisa nya
Mau bangkrut Jerman ya?
😂
Lowongan kerja memang banyak, tapi qualifikasi yang dibutuhkan tenaga skill... seperti welder, mechanic, electric, teknik sipil, arsitek dll, yang dibuktikan dengan sertifikat dan ijazah insinyur yang asli.... yang pasti mereka tidak butuh
Insinyur palsu jurusan Teknologi Kehutanan UGM, apalagi kalo gak bisa bahasa inggris
.....
Kasihan beud lo. Ngamen ga laku, muka ancur, koo mal, the kill, ga dapet perhatian di dunyat, caper deh di internet. Segitu desperatenya caper di youtube sampe tanpa malu komen ngawur yg cuma kehaluan elo, ga nyambung ma konten. Elo ga pernah sekalipun ke jerman, to sok ngelist positions yg dibutuhin di sana. N senua salah! Elo ga nyadar jd bahan ketawaan orang yg paham. Emang orang go bkock sama dg orang gila: sama sama ga nyadar kalo otaknya ga beres LOL. Ngenes beud nasib lo kang ngamen buluksn ga laku LOL ROFL LMFAO
Teknologi Kehutanan UGM ? JAE bukan ??🤣🤣🤣
Kok insinyur palsu?? 😅😅 emang cuman modal titel doang tapi kosong
Sumpah mksdnya gmn??
gak bisa bahasa inggris? das ist deutchland nicht english( ini jerman bukan englis)
😂😂😂😂👌👍
Selertinya pengangguran paling banyak adalah mrk yg kuliah IT
Kenapa? Bukannya IT masuk shortage occupation juga disana ya?
Mungkin mirip kyk di Indo ya, yg fresh graduate agak susah, krn yg dicari yg berpengalaman
Duuh ngomongnya lama bangeet.. cape deeh
di manipulasi maksudnya apa? Pelajari apa itu petrodollar, swift code, the fed, Breton wood agreement, PBB dan badan2nya termasuk IMF dan Bank dunia, gimana LSM bekerja termasuk kantor pusatnya di mana dsb. Nanti dari sana biaa tahu gimana USd di manipulasi di negara2 non USA allies. Saya 15 thn lebih meniliti spt ini bersama teman2 Indo saya di luar negeri dan bule. Ini manipulasi mereka terhadap sistem dunia. Itulah kenapa mereka jadi penguasa dunia.
Embargo itu berpegang dari
1. Swift codes dimana semua transaksi bank di seluruh dunia tu backbone nya di bank2 milik Amerika di Amerika
2. Bretton wood dimana USD jadi mata uang satu2nya dunia
3. PBB dan hak veto Amerika
4. kekuatan miiter.
Contoh
1. USA allies.
a. Inggris - 1 USD = 1 Pound
b. Eropa - 1 USD = 1 euro
c. Jordan - 1 USD = 0.3 jordan dollar
d. Singapore - 1 USD = 1 Singapore dollar
e. etc
2. Non-USA aliles
a. Irak, era Saddam, 1 USD = 0.3 Iraqi dinar. Sekarang? 1 USD = 1400 dinar
b. Syria, era Assad, Jully 2022 1 USd = 2018 Syria Lira. Sekarang? 1 USD = 13000 Lira
c. Indonesia. era Sukarno, 1 USd = Rp 7.5. Sekarang? 1 USd = Rp 16.800
di manipulasi maksudnya apa? Pelajari apa itu petrodollar, swift code, the fed, Breton wood agreement, PBB dan badan2nya termasuk IMF dan Bank dunia, gimana LSM bekerja termasuk kantor pusatnya di mana dsb. Nanti dari sana biaa tahu gimana USd di manipulasi di negara2 non USA allies. Saya 15 thn lebih meniliti spt ini bersama teman2 Indo saya di luar negeri dan bule. Ini manipulasi mereka terhadap sistem dunia. Itulah kenapa mereka jadi penguasa dunia.
Embargo itu berpegang dari
1. Swift codes dimana semua transaksi bank di seluruh dunia tu backbone nya di bank2 milik Amerika di Amerika
2. Bretton wood dimana USD jadi mata uang satu2nya dunia
3. PBB dan hak veto Amerika
4. kekuatan miiter.
Contoh
1. USA allies.
a. Inggris - 1 USD = 1 Pound
b. Eropa - 1 USD = 1 euro
c. Jordan - 1 USD = 0.3 jordan dollar
d. Singapore - 1 USD = 1 Singapore dollar
e. etc
2. Non-USA aliles
a. Irak, era Saddam, 1 USD = 0.3 Iraqi dinar. Sekarang? 1 USD = 1400 dinar
b. Syria, era Assad, Jully 2022 1 USd = 2018 Syria Lira. Sekarang? 1 USD = 13000 Lira
c. Indonesia. era Sukarno, 1 USd = Rp 7.5. Sekarang? 1 USd = Rp 16.800