Cukup Sekali Buat ❗ Media Tanam Organik Polybag Pakai Seumur Hidup Tanah & Tanaman Sehat Abadi

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 4 окт 2024
  • Media tanam merupakan komponen utama ketika akan bercocok tanam menggunakan media pot atau polybag. Secara umum, media tanam harus dapat menjaga kelembapan daerah sekitar akar, menyediakan cukup udara, dan dapat menahan ketersediaan unsur hara.
    Penggunaan bahan organik sebagai media tanam jauh lebih unggul dibandingkan dengan bahan anorganik. Hal itu dikarenakan bahan organik sudah mampu menyediakan unsur-unsur hara bagi tanaman.
    bahan organik juga memiliki pori-pori makro dan mikro yang hampir seimbang sehingga sirkulasi udara yang dihasilkan cukup baik serta memiliki daya serap air yang tinggi.
    ==================================
    Official RUclips Channel INFO RAGAM PERTANIAN
    SALAM PENCINTA TANAMAN,SALAM PETANI INDONESIA
    Kami bukan PROFESIONAL/PAKAR , kami hanya Sharing Tentang Ilmu tentang Tanaman
    yang telah kami lakukan dengan pengalaman kami sendiri,
    Semua Isi dari Video Kami Adalah Hasil Kreatifitas Kami yang dapat dipertanggung Jawabkan
    ====================================
    PERHATIAN - Silahkan Share Video-video Kami dengan catatan :
    Mencantumkan Sumber dan Link video.
    Tidak mengedit atau memotong video yang bisa menimbulkan kesalahpahaman.
    Tidak memberi judul/thumbnail/caption yang provokatif dan berlebih lebihan.
    Tidak memanfaatkannya untuk keperluan komersil.
    ====Jazakumullah khayran====.
    ======================================
    Dukung kami agar terus berkarya
    Jangan lupa klik ?SUBSCRIBE! Dan dapatkan INFORMASI Video-video Terupdate dari kami
    link channel INFO PERTANIAN berlangganan
    goo.gl/6oVm6t
    =======================================
    #MediaTanam
    #Organik
  • НаукаНаука

Комментарии • 88

  • @virmusbhadho1798
    @virmusbhadho1798 Год назад +5

    Mas aku dr flores, aku menanam cabe dn berhasil , atas dukungan cenelmu itu dn ku doakan semoga sukses dn sehat slalu❤

    • @INFORAGAMPERTANIAN
      @INFORAGAMPERTANIAN  Год назад

      Amin ucapan yang sama

    • @yulianim8348
      @yulianim8348 6 месяцев назад

      Sy beli bibit cabe hibrida f1..di tanam ..ga 1 pun yg tumbuh..😂

  • @Ardana-Pt
    @Ardana-Pt Год назад +1

    Media tanamnya bagus sekali di tambah asam amino tambah top bg

  • @jomblangwaren
    @jomblangwaren 17 дней назад

    Gampang ga ribet ini. Trimksih ilmu nya mas

  • @niken2438
    @niken2438 Год назад +3

    Waaaww Terimakasih banyak ilmu nya Pak Prof, sangat bermanfaat. Saya langsung praktekan.
    Salam kenal, saya Dari Sukabumi Jawa Barat.

  • @terusberkreasi
    @terusberkreasi Год назад

    makasih sharing media tanam organiknya pak guru. ijin mempraktekkannya ya.

  • @wardiwardipadli791
    @wardiwardipadli791 Год назад

    Sukses selau info ragam pertanian penjelasan nya mudah di pahami

  • @Formal-id5zq
    @Formal-id5zq Год назад

    Sukses selalu Info Ragam Pertanian

  • @Amarza16922
    @Amarza16922 10 месяцев назад

    Kayak lagi dengerin dosen saya ngejelasin. Bapak pinter banget. Makasih Pak

  • @duwajimanchanel
    @duwajimanchanel Год назад

    Nyimak cara membuat media tanam polibag

  • @noortaufiq5975
    @noortaufiq5975 Год назад +2

    Wa alaikum salam Alhmdullillah trimakasih atas semua infonya semoga ilmu yg bpk bagikan mejadi amal jariyah Amin 🤲

  • @ameerulaqmalmalek9470
    @ameerulaqmalmalek9470 2 месяца назад

    Hebat orang ini. Penjelasan nya professional

  • @ikoafrida8246
    @ikoafrida8246 Год назад +1

    Sukses terus IRP 👍🏻 salam dari kota Bekasi

  • @UcuparkaUcuparka
    @UcuparkaUcuparka 5 месяцев назад

    Mantap,,makasih pelajaran nya bang👍👍👍

  • @MuhamadMuchlisin-m4j
    @MuhamadMuchlisin-m4j Год назад

    Salam hangat pak subscriber baru

  • @christinamojini4211
    @christinamojini4211 Год назад

    Salam Pak saiz polybag yg sesuai

  • @nolehandfamily8066
    @nolehandfamily8066 Год назад

    Terima kasi sahabat.. info yang jelas dan muda d ikut 👍🥰🙏

  • @ariyantoalaniskandar6063
    @ariyantoalaniskandar6063 10 месяцев назад

    Kalau Saya Pakai FLORAONE ,,,selain belinya mudah juga terbilang murah dan prosesnya Bagus dan lebih cepat untuk pembenah tanah 😊🙏

  • @DuniaHijau881
    @DuniaHijau881 8 месяцев назад

    Mantap

  • @sahabattani319
    @sahabattani319 Год назад +1

    Izin menimba ilmu

  • @FriskamariaBodey
    @FriskamariaBodey 6 месяцев назад +1

    ditempatku tidak ada sekam,bagaimana

  • @TutiKurniasih-ww1hs
    @TutiKurniasih-ww1hs Год назад

    Assalamu'alaikum wr wb Cileunyi Bdg hadir makasih Pa ilmunya ,cuman saya ga pakai pupuk kandang ,paling pupuk rumput2an yng di karung salam organik 💪🙏

  • @wongkulichanelsk882
    @wongkulichanelsk882 10 месяцев назад

    izin bertanya guru, kalo nau bikin media tanam 500 polibag ukuran 30×30 butuh brp karung semua nya njih 🙏?

  • @ZahraZahra-on4kt
    @ZahraZahra-on4kt 25 дней назад

    Assalamualaikum pak saya mau nayak saya menanam seledri tanah yang berulang2 tapi gak subur

  • @KholidaSaleh
    @KholidaSaleh Год назад

    Bagaimana caranya kitabeli jeruk Santang madu lewat sakhonashop tolong beri penjelasan kami beli sanang madu

  • @wongtenggong
    @wongtenggong Месяц назад

    Paling bawah seupama diganti daun bambu kering gmn bang

  • @masronaharahap9061
    @masronaharahap9061 11 месяцев назад +1

    Kenapa mas gak di vidiokan kapan aplikasi pocnya,krn km ibu2 rt hrs detail cara pembuatannya.

  • @sondymanullang1403
    @sondymanullang1403 20 дней назад

    Sekam bakar bisa tdk di ganti dng serbuk kayu bakar

  • @aguskayanto6271
    @aguskayanto6271 6 месяцев назад

    Pakai asam humat bagus gak pak?

  • @masronaharahap9061
    @masronaharahap9061 10 месяцев назад

    Di toko pertanian ada

  • @sunaryo5158
    @sunaryo5158 7 месяцев назад

    Lebih baik aduk sebelum dimasukkan ke polibeg

  • @irwansyahirwan71
    @irwansyahirwan71 10 месяцев назад

    Assalamualaikum. Saya langsung coba apa yg bapak ajarkan,, semua sudah saya siapkan, cuma sampah badang dan daun jagung yg belum karena susah saya dapatkan,, apabila di ganti dengan batang padi apa boleh Krn kebetulan kami lagi panen padi.. mohon di jawab🙏🙏🙏

  • @abeheza
    @abeheza 6 месяцев назад

    Bang mau tanya jawab ya, soal nya saya sering lihat video abang😊.. Itu POC nya 1 banding 100 itu gmn bang..??

    • @INFORAGAMPERTANIAN
      @INFORAGAMPERTANIAN  6 месяцев назад

      1 liter bahan dapat di encerkan air biasa sebanyak 100 liter

    • @abeheza
      @abeheza 6 месяцев назад

      @@INFORAGAMPERTANIAN makasih bang.. 🙏
      Skr saya lg lihat2 video abang. 🙏

  • @fatkhurohmanrohman8079
    @fatkhurohmanrohman8079 Год назад

    Bang kalau sudah panen jualnya dimana bang dan bibitnya beli dmn

  • @andiwr12
    @andiwr12 27 дней назад

    Pupuk ini ang bauk seperti ikan busuk ya pak? Solanya saya ada beli baru2 ini..

  • @smkbpm
    @smkbpm 4 месяца назад

    Kalau cara fermentasi kohe caranya bagaimana ya pak ?

    • @INFORAGAMPERTANIAN
      @INFORAGAMPERTANIAN  4 месяца назад +1

      Tinggal di siramkan bioaktifator bakteri

    • @smkbpm
      @smkbpm 4 месяца назад

      @@INFORAGAMPERTANIAN siapp pak, berapa lama pak fermentasinya?

  • @irawani3127
    @irawani3127 Год назад

    Kalo semua bhnnya d aduk rata kemudian baru di masukan k polibag boleh gak om.

  • @dedesulaeman-io2lu
    @dedesulaeman-io2lu 9 месяцев назад

    Guru itu beli nya d mana dan merk nya apa organik cair nya

  • @mumuofficial7493
    @mumuofficial7493 10 месяцев назад

    Pupuk cair kenapa tidak langsung di tuang walau itu simulasi tetap dipraktekkan

  • @umarfathullah3158
    @umarfathullah3158 9 месяцев назад

    Kalau semua bahan di campur bolehkan pak

  • @muhammadarifin929
    @muhammadarifin929 Год назад

    Maaf ijin bertanya, maksudnya perbandingan poc 1:100 gmn bang?

  • @mdtriptempegembus3076
    @mdtriptempegembus3076 Год назад

    Kalau untuk anggur cocok gak pak

  • @pujangga98
    @pujangga98 Год назад

    Untuk bioaktifurnya itu sekali penyiraman dalam satu minggu atau rutin dalam satu minggu nya itu
    Mohon penjelasannya?

  • @anchusuhudipatta_mansur7335
    @anchusuhudipatta_mansur7335 3 месяца назад

    apa bisa di gunakan EMA4 bang ?

  • @ahmadmirwan7953
    @ahmadmirwan7953 3 месяца назад

    Maaf pak untuk poc 1 banding 100,,maksudnya gimana

  • @yanahaja9752
    @yanahaja9752 Год назад

    Media ini cocok buat tanaman mawar ga pak...

    • @INFORAGAMPERTANIAN
      @INFORAGAMPERTANIAN  Год назад

      Sangatlah cocok

    • @yanahaja9752
      @yanahaja9752 Год назад

      @@INFORAGAMPERTANIAN oh baik pak...bioaktif bisa membunuh penyakit seperti kutu di media ga pak...mungkin media yg sy pake ga sehat

  • @andizidan7259
    @andizidan7259 Год назад

    Mengapa bahan2 media tanam tidak dicampur rata tetapi disusun berlapis pak ?
    Sehat dan sujses selalu pak 😄

  • @Daeroh99
    @Daeroh99 10 месяцев назад

    Diamkan seminggu , tiap hari siram ga pak ??

  • @onelaras9226
    @onelaras9226 Год назад

    Mau tanya,, " klo obat SANKILL & MARSHAL apakah bisa untuk perawatan semprot pohon durian,
    Soalnya di youtube² tdk ada yg pakai obat cair seperti sankill dan marshal, padahal sama sama obat cair dan obat ulat pada daun, apakah aman atau tidak obat sankill dan marshal itu, soalnya harganya lumayan mahal. Mohon penjelasan nya pak??

  • @ferry6485
    @ferry6485 4 месяца назад

    bagusan mana Jakaba sama asam amino ini Pak?

  • @andrisantoso8423
    @andrisantoso8423 Год назад

    Metan nya kog gk diaduk/dicampur knp bang ?

  • @Kangsunarsayur
    @Kangsunarsayur Год назад

    👍

  • @masronaharahap9061
    @masronaharahap9061 11 месяцев назад

    Apa merek nya itu mas...