Haruskah Faank Berhenti Nyanyi jika Hijrah ❓ | Biar Plong 3 | Podcast Buya Yahya & Mario Irwinsyah

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 18 окт 2024

Комментарии • 1,3 тыс.

  • @aburomli3763
    @aburomli3763 6 месяцев назад +36

    Guru yg hebat akan selalu mengajarkan dan mengajak dengan kelembutan dan bukan karena hawa nafsu nya...
    Semoga Buya Yahya dan siapapun yang berhijrah Allah mudahkan dan diberikan keistiqomahan dalam kebaikan dan berdakwah..
    Amiin amiin ya rabbal 'alamin 🤲🤲🤲

  • @vickvieda
    @vickvieda 6 месяцев назад +45

    Buya ini sosok guru dan ulama yang sangat bijaksana,,,

  • @Farm_entok_kampung
    @Farm_entok_kampung 6 месяцев назад +23

    Hijrah itu berat saya sedang berjuang 😢😢 doakan sy kuat & istikomah ustad 🥹🥹🥹

    • @Farm_entok_kampung
      @Farm_entok_kampung 5 месяцев назад

      Musik yg kmrn bukan seperti artis2,saya hanya musisi kecil yg bisa maen di hajatan,di cafe dimana bnyak sekali orang bermabuk2an,miras narkoba wanita malam,itulah knp saya memilih berhenti

  • @aslansinerin8373
    @aslansinerin8373 5 месяцев назад +7

    Saya suka musik, tetapi karna sedang proses menghafal Al Qur an, akhirnya ketertarikan kepada musik berkurang.. Dan klo pun dengar musik udah pilih², lebih suka yang membuat saya mengingat dan cinta Allah SWT.

  • @MirhaSarwina
    @MirhaSarwina 6 месяцев назад +13

    Buya hatinya bersih tak memandang otang dengan pandangan aib 😢

  • @belantara526
    @belantara526 5 месяцев назад +22

    Hijrah itu berat. Allah akan benar2 menguji hijrah kita melalui syetan. Terutama hijrah bab pekerjaan. Dulu saya karyawan bank. Selanjutnya hijrah,masya allah terpaan demi terpaan.masalah tambah besar,hutang banyak,tdk ada pekerjaan. Bisikan syetan selalu menakut2i kemiskinan. Bahkan sampai sekarang untuk makan saja ndak bisa. Tpi hati ini selalu berjuang untuk kbaikan dengan dukungan guru spiritual.

  • @lukmanhakim3606
    @lukmanhakim3606 6 месяцев назад +20

    buya sering2 dong podcast2 agama macem gini,seneng banget liatnya ngobrol santai sambil membahasa persoalaan agama dengan secara ringan.terus jangan lama2 ngerelease part partnya.seriusan dah adem banget liat buya ngobrol santai kaya gini

  • @renytresnasari8489
    @renytresnasari8489 5 месяцев назад +23

    Adem banget cara bicara buya yahya,tdk menjudge org lain secara frontal dan tdk merasa diri suci dr org lain,perubahan menuju lebih baik itu butuh proses dan perjuangan,hny Allah Subhanahuwata'ala yg berhak menilai perilaku umatnya,wallahu alam bissawaab..🤲🤲Barakallah buya,jazakallah khayran ilmunya🙏🙏

  • @Andn58
    @Andn58 6 месяцев назад +5

    ibarat sedekah. lebih baik sedikit2 namun istiqomah. dalam arti hijrah sedikit demi sedikit untuk menjadi lebih baik. dalam hijrah yg namanya istiqomah itu hal yg sangat sulit dan berat. Allah maha mengetahui hambaNya

  • @armyaelach8932
    @armyaelach8932 3 месяца назад +1

    Saya adalah seorang yang dari dulu gemar menulis lagu/menciptakan lagu ada beberapa yang sudah rilis ke platform digital..dari beberapa lagu genrenya macam macam ada dangdut pop lagu jawa ambyaran..
    Dan saya masih bingung masih terngiang di pikiran untuk meneruskan dan menekuni bidang ini ..?? Namun sekarang pekerjaan masih saya lakoni..ada beberapa lagu yang dalam proses pembuatan dan juga lagi dalam proses rilis.. Jujur😢😢karena dari dulu menjadi seorang song writer/pencipta lagu adalah minat saya dan tidak bisa saya pungkiri kalau kultur music masih ada di otak saya..
    Memang sih belum tentu lagu bakal meledak/viral ataupun tidak.. tetapi kan tidak tahu adaikan boming viral di nyanyikan/ di cover orang dengan cara penampilan yang tidak di perbolehkan oleh agama kita..ini yang saya takut, karena saya ikut andil di situ...😢,tapi di sisi lain song writer ini adalah pekerjaan saya..
    Untuk semua mohon
    Doanya semoga ALLOH MEMBERIKAN YANG TERBAIK

  • @yusups.idrisofficial
    @yusups.idrisofficial 6 месяцев назад +28

    Intinya harus menghargai proses, jangan kita busuk hati kepada orang yang sedang proses hijrah.

  • @Wayuy8278
    @Wayuy8278 6 месяцев назад +11

    Wali harus tetap nyanyi biar bisa menghibur fans wali

  • @nidatoyseducation6845
    @nidatoyseducation6845 6 месяцев назад +11

    Lanjutkan Bermusik mas faank!! Syair lirik yg selalu menyentuh adalah "MAU JADI MISKIN GA MUNGKIN,ALLOH YANG JAMIN,HIDUP INDAH BILA MENCARI BERKAH"😊😊😊

    • @YudiHamdan-v4p
      @YudiHamdan-v4p 6 месяцев назад +2

      trus konser, nanti yg nonton konsernya joged2, cwek cwok, dan biasanya d setiap konser ada yg minum miras ,

    • @martasyabani1861
      @martasyabani1861 5 месяцев назад

      ​@@YudiHamdan-v4pitu salah orangnya bukan musiknya

  • @TradingMaps
    @TradingMaps 6 месяцев назад +20

    Saya pecinta musik dari kecil, gak tahu knpa kalau denger musik saya merinding saking tentramnya perasaan saya, namun saya selalu bawa ke positif, misalnya saat dengar musik, saya sembari mengucap syukur, krna tanpa adanya telinga yg allah kasih, tak mungkin bisa mendengarkan musik, saya tak akan bisa kalau harus meninggalkan musik, karna itu satu2 nya hoby saya, saya bukan pemabuk, saya bukan pemain wanita, kalau saya ada masalah, saya hanya ambil hedset atau speaker, dengerkan musik sambil mengingat kebesaran allah, maka saya jadi tentram, .
    Kalau pun ternyata musik memang haram (dari pandangan allah) , maka hanya rahmat dan ampunnNYA yg saya harapkan, saya pun penggemar musik cuma sbagai pndengar, dan penikmat, bukan pemain, dengarnya pun hanya dirumah , , , krna saya jarang keluar , mudah2 an allah mengammpuni kita semua 🙏🙏🙏

    • @AfifMuhammad-nh7oo
      @AfifMuhammad-nh7oo 5 месяцев назад +1

      Coba ganti dengar musik dengan mendengar murottal alquran kk

    • @daywalker9223
      @daywalker9223 5 месяцев назад

      saran saja lebih baik perbanyak mendengar Al-Qur'an .. ditambah sambil membaca artinya maka InsyaaAllah dengan kuasa Allahﷻ antum akan mudah meninggalkan yg Allahﷻ larang..

    • @TradingMaps
      @TradingMaps 5 месяцев назад

      @@daywalker9223 ditampung bang, terima kasih sarannya 🙏🙏🙏

    • @aghezsetyawan9516
      @aghezsetyawan9516 5 месяцев назад

      Prsis Kya sya..apalagi sya pnggemar berat lagu" cadas tpi Alhamdulillah Alloh kasih umur utk bsa sllu ke majelis ilmu yg sllu mmbri pencerahan ttg brbagai ilmu agama trmsk dlm bab musik ..Alhamdulillah perlahan tpi psti skrng dgn izin Alloh sya LBH banyak mendengarkan Kalam" Alloh dripda musik ..

  • @bambangsugianto6316
    @bambangsugianto6316 6 месяцев назад +38

    Guru tercinta Buya Yahya ❤❤❤❤❤❤❤

  • @bambangsugianto6316
    @bambangsugianto6316 6 месяцев назад +15

    اَللَّهُمَّ صَلِّ عَلٰى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلٰى آلِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ,اَللَّهُمَّ صَلِّ عَلٰى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلٰى آلِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ,اَللَّهُمَّ صَلِّ عَلٰى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلٰى آلِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ❤❤❤❤❤❤❤

  • @supriano5212
    @supriano5212 5 месяцев назад +23

    Masya allah, istri saya keseharian nya gak hijab kecuali kalau bepergian,kalau mengingatkan sudah berkali-kali..mohon doa semoga hidayah menghampiri istri saya aamiin

    • @harisfauzi156
      @harisfauzi156 5 месяцев назад +2

      Jika maksudnya keseharian di dalam rumah dan yang ada suami dan yang semuanya mahram, tidak apa-apa.

    • @brodenudin8580
      @brodenudin8580 5 месяцев назад +2

      Dirumah mmg g wajib berhijab. Yg wajib kn diluar saat ada lelaki lain yg bukan mahrom😂

    • @sartikaika4372
      @sartikaika4372 5 месяцев назад +1

      Aamiin ya mujibasailin ...

    • @tatanupan
      @tatanupan 5 месяцев назад +1

      Pas ada tamu atau kasih makan anak di teras mungkin ga pakenya? Diromantisin terus mungkin caranya, jgn dikerasin.. wanita klw dikerasin patah,, luruskan dg hati-hati 🙏🏻

    • @brodenudin8580
      @brodenudin8580 5 месяцев назад

      @@tatanupan dibelikan hijab2 yg mahal ya biar dia senang.

  • @laninurlani7085
    @laninurlani7085 6 месяцев назад +20

    Alhamdulillah Buya,saya sdh berhenti dari sengaja menyetel , menonton dan mendengar nyanyi, lagu ,musik 2 percintaan yg lebay baik bentuk pop ,rock apalagi dangdut ,, dan itu prosesnya lbih dari 5 thn , sampe akhirnya saya nyaman tanpa suara2 musik dirumah ,, dan saya merasa ternyata saya hidup lebih tenang tanpa hingar-bingar musik, gk seperti dulu waktu saya masih suka musik, hidup saya galau tdk karuan

    • @nugrohoarifin8664
      @nugrohoarifin8664 5 месяцев назад

      Di akun yt kamu masih ada musik,, gmn itu

    • @Rappang
      @Rappang 5 месяцев назад

      Bkkkkkk

  • @Dryleaf93
    @Dryleaf93 6 месяцев назад +5

    Bersyukur nya FAANK bisa ketemu buya... Masya Alloh. Smg saya jg bisa mendapatkan rejeki bertemu beliau. 😇

  • @sogarsolder3031
    @sogarsolder3031 6 месяцев назад +24

    lagu wali enak2 di dengar dan mengajak ke kebaikan,banyak juga yg tobat,tp tdk sedikit juga lagu2 wali di pakai karaoke nyanyi di tempat minum khamar,.tp kalo alquran tidak ada di pake di tempat minum khamar,..makanya saya lebih memilih meninggalkan musik,itu pribadi saya,...

  • @HendiRuhyatna-iq9vr
    @HendiRuhyatna-iq9vr 5 месяцев назад +3

    Buya Yahya memang salah satu ulama hebat, dan termasuk panutan saya. Semoga selalu sehat dan panjang umur untuk Buya Yahya.

  • @cucucahyati2655
    @cucucahyati2655 5 месяцев назад +26

    Sy dulu penggemar musik, main gitar ataupun mendengarkan nyanyian2, sungguh nikmat terasa rasanya, ALHAMDULILLAH Berkat rahmat pertolongn Allah sy bisa meninggalkan semua itu, dan diganti dgn Al-Qur'an !! teman2 Akhirat itu sungguh berat, semoga Allah karuniakan taufik pda kita semua 😢

    • @IMYusuf1
      @IMYusuf1 5 месяцев назад +2

      sekarang penggemar tiktok ya 🤭

    • @dhanirizky9962
      @dhanirizky9962 5 месяцев назад +2

      @@IMYusuf1 Kurang kerjaan sekali ente membalas yang mengharamkan Musik. Untuk apa. Mencari pembenaran ya

    • @siapa8237
      @siapa8237 5 месяцев назад +1

      lantas apakah lagu Indonesia raya juga haram?, apa orang yg mualaf karna dengar musik islam juga disebut mualaf jalur haram?

    • @IMYusuf1
      @IMYusuf1 5 месяцев назад +1

      ​@@dhanirizky9962
      mengharamkan sesuatu pake dalil Qur'an, kalo cuma pake pendapat sampe kiamat gak bakal sama, lo lebih kurang kerjaan maksa bet semua umat islam harus mengharamkan musik 🤭

    • @IMYusuf1
      @IMYusuf1 5 месяцев назад +1

      ​@@siapa8237
      musik baik = mubah
      musik buruk = haram

  • @wongjowo2902
    @wongjowo2902 6 месяцев назад +2

    masih terpuruk soal ekonomi gak sengaja dengerin lagunya Gea yang teramini tiba2 nangis dan mulai kuat mulai introspeksi diri, ternyata lirik yang membangun itu sangat penting

  • @seladisuliha1534
    @seladisuliha1534 6 месяцев назад +7

    Masya'allah semoga acara ini terus berjalan dengan mengundang artis2 lain. Semoga guru buya yahya sehat selalu, dalam lindungan allah swt.

  • @duniaitumenipu6533
    @duniaitumenipu6533 6 месяцев назад +14

    Al Qur'an akan bertolak belakang dgn musik..smpe kapanpun

    • @vaz_1945
      @vaz_1945 6 месяцев назад +1

      Dangkal banget kesimpulannya, kayak robot kaku, tekstual

    • @goesagus4346
      @goesagus4346 6 месяцев назад

      Mana dalil qur'an dan hadisnya bahwa musik haram

    • @noviyansyah8713
      @noviyansyah8713 6 месяцев назад

      Lo main hp juga haram bro krn tu juga alat musik definisi musik tu apa fahami dlu

    • @imamkw8766
      @imamkw8766 6 месяцев назад

      Sok tau lu

    • @duniaitumenipu6533
      @duniaitumenipu6533 6 месяцев назад

      @@vaz_1945 baca Qur'an dan pahami isinya dgn sendirinya kamu kan tau

  • @dcwxyz
    @dcwxyz 5 месяцев назад +6

    Alhamdulillaah, perlahan mulai meninggalkan musik.🤍
    Padahal dulu seneng bngt dengerin musik, tapi semenjak berusaha untuk berhijrah... Alhamdulillaah banyak perubahan.🥹

  • @rionugroho1403
    @rionugroho1403 6 месяцев назад +3

    Masya Allah, banyak pelajaran dari jawaban-jawaban Buya

  • @RedmiRedmi-dv3uz
    @RedmiRedmi-dv3uz 6 месяцев назад +6

    Next sekali kali hadirkan ustad2 muallaf buya, seprti koh dondy tan misalnya, seperti ustad kainama misalnya, seperti ustad Syamsul arifin nababan misalnya, perjuangan beliau2 itu untuk menjemput hidayah butuh pengorbanan yg amat luar biasa..

    • @rafaaqilamaheswara
      @rafaaqilamaheswara 5 месяцев назад

      Jangan lah kainama sesat innalillahi

    • @RedmiRedmi-dv3uz
      @RedmiRedmi-dv3uz 5 месяцев назад

      Emang nya ustadz kainama membawa kamu nyasar kemana bro sehingga kamu bilang sesat

  • @yusmanardiansyah340
    @yusmanardiansyah340 6 месяцев назад +6

    😂 ALHAMDULILLAH, SETELAH SAYA SUKA DENGERIN GUS MIFTAH,CLUB MALAM SAYA TRUS BERTAMBAH,,

  • @regent9953
    @regent9953 6 месяцев назад +1

    Ini baru guru yg tepat. Di akhir zaman❤❤❤

  • @kajianizzantv
    @kajianizzantv 5 месяцев назад +20

    Hijrah itu sangat berat, saya juga pelaku seni saat ini telah meninggalkan profesi saya sebagai seniman musik. Tapi memang butuh proses, setidaknya hati menjadi tenang setelah meninggalkan musik.

    • @IMYusuf1
      @IMYusuf1 5 месяцев назад +1

      meninggalkan musik tapi tiktokan 🤭

    • @martasyabani1861
      @martasyabani1861 5 месяцев назад

      Coba banyak hutang tanpa dengar musik pasti gak tenang wkwkwk

    • @saidmuhammadzulfitri6549
      @saidmuhammadzulfitri6549 5 месяцев назад

      @@IMYusuf1 Kata Buya Yahya kan hargain hijrahnya. Masih di 5 menit awal loh diingetin jangan di judge hijrah orang.

    • @helmifajar
      @helmifajar 5 месяцев назад

      ​@@saidmuhammadzulfitri6549
      sejak kapan tiktokan diartikan bagian dari hijrah? 🤭

    • @inisialr535
      @inisialr535 4 месяца назад

      Di tiktok bisa pilih mau pake musik atau gak .... Meninggal kan sesuatu yang disukai itu sangat sulit,butuh proses dan perjuangan

  • @JoelMaknyoss
    @JoelMaknyoss 6 месяцев назад +7

    وَمِنَ النَّاسِ مَنْ يَشْتَرِي لَهْوَ الْحَدِيثِ…
    “Dan di antara manusia ada orang yang mempergunakan perkataan yang sia-sia…” (QS. Luqman[31]: 6)
    Mengenai tafsir ayat ini, para Mufassirin menyebutkan beberapa riwayat, di antaranya dari Abu Shaba, bahwa ia berkata: “Aku pernah bertanya kepada Ibnu Mas’ud Radhiyallahu ‘Anhu tentang firman Allah Subhanahu wa Ta’ala di dalam surah Luqman Ayat 6 ini, yaitu وَمِنَ النَّاسِ مَنْ يَشْتَرِي لَهْوَ الْحَدِيثِ. Ibnu Mas’ud pun berkata: ‘Demi Allah itu adalah nyanyian.'”

    • @solomonbarker6152
      @solomonbarker6152 6 месяцев назад

      Tafsirnya Shohih tidak...soalnya musik itu, ada syair/lirik, nada/melodi...di adzan dan murotal ada melodi/nada..kalo tidak ada nada..yg ada datar suaranya seperti orng yg baru beljr ngaji ..yg jelas Dunia dan surga sesusuatu yg berbeda..kalo mau masuk surga ..harus mencari susuatu yg mendapatkan pahala ..seperti ALLAH SWT, menciptakan Anjing dan babi...itu bukti bahwa surga dan neraka itu ada..kalo nanti kita salah memilih di dunia

  • @bangzotob
    @bangzotob 6 месяцев назад +16

    Engkau pikir musik dapat menenangkan pikiran
    Engkau lupa, bahwa Al -Quran dapat menetramakan hatimu

    • @vaz_1945
      @vaz_1945 6 месяцев назад +2

      Perumpamaan ini ga nyambung, seperti menanyakan enak mana kue dengan naek mobil sedan. Bukan alqurannya yg salah tapi orang yang membuat perumpamaan nya yg bodoh. Kalo ada orang terinspirasi menuju kebaikan karna musik, elu mau bilang apa? Coba dalami dulu, musik itu apa, jenis musik gimana, lu pikir semua musik kayak musik metal ga karuan? Please jangan dangkal, belajar banyak dulu

    • @bangzotob
      @bangzotob 6 месяцев назад +1

      @@vaz_1945 Imam Syafi'i pernah berkata:
      "Saat kamu menyampaikan kebenaran, kamu akan menemukan 2 reaksi yg berbeda"
      1. Orang cerdas akan merenung
      2. Orang bodoh akan tersinggung

    • @goesagus4346
      @goesagus4346 6 месяцев назад

      Kalau alqur'an di baca dan di fahami maknanya dgn benar, bukan hanya mnentramkan hati, tapi lbih dari itu banyak skali faidahnya.
      Yg jadi pertanyaan, apa dalil alqur'an tntang kharaman musik scara mutlak?

    • @noviyansyah8713
      @noviyansyah8713 6 месяцев назад

      Bedakan makanan ruhani dengan makanan jasmani...ruh butuh makan jasmani butuh makan

    • @Mbbeell
      @Mbbeell 6 месяцев назад

      Bisa kok..anda aj yg g punya seni dan g jiwa seni

  • @DuligarTV
    @DuligarTV 6 месяцев назад +5

    _MasyaAllah tabarokalloh.._
    اَللَّهُمَّ صَلِّ عَلٰى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلٰى آلِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ
    اَللَّهُمَّ صَلِّ عَلٰى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلٰى آلِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ
    اَللَّهُمَّ صَلِّ عَلٰى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلٰى آلِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ

  • @jodikawulan3906
    @jodikawulan3906 6 месяцев назад +7

    Alhamdulillah menyimak. Semoga keluarga besar Buya Yahya dan Grup Wali band juga kita semua selalu sehat berkah, lancar rejekinya, bahagia sukses selamat dunia akhirat dan selalu dalam lindungan ALLAH. Aamiin Allahumma Aamiin 🤲

    • @reditaaffanirizkilah736
      @reditaaffanirizkilah736 6 месяцев назад +1

      Aamiin Yaa Allah Yaa Robbal Alamiin

    • @jodikawulan3906
      @jodikawulan3906 6 месяцев назад

      @@reditaaffanirizkilah736 Alhamdulillah Aamiin -kan doaku dalam komentar 🤲

  • @ekoyuwono6340
    @ekoyuwono6340 5 месяцев назад +11

    Buya yahya berbicara ky anak muda seolah tdk panatik dg musik terurama musik yg mengarah kebaikan

    • @aditae8174
      @aditae8174 5 месяцев назад

      Betul dengan musik di pagi hari abis sholat subuh jadi lebih semangat di tambah rokok dan gorengan, apalagi musiknya musik DJ 😎

    • @kahfyali1586
      @kahfyali1586 5 месяцев назад +1

      Banyak yg salah kaprah tentang musik yg di anggp halal karna mengandung unsur syair kebaikan.
      Ketahuilah wahai saudaraku..
      Apakah ketika orang butuh obat sama dengan orang yg tak butuh obat..
      Apakah orang sakit sama halnya dengan orang yg sakit..???
      Bila kau katakan musik halal yakni yg bersyair syair Mulya (baik)
      Maka kapanpun kau akan bisa mendengar musik.
      Bosen pop... Maka kroncong
      Bosen kroncong maka jaipongan dangdut dll dst

  • @amoon4228
    @amoon4228 6 месяцев назад +3

    Barakallah Guruku ❤

  • @RezaDwiputranto
    @RezaDwiputranto 5 месяцев назад

    Buya Yahya Masyaa Allah , bersyukur ada ulama spt beliau.. upaya bersangka baik sesama manusia sangat luar biasa

  • @YoanUtami
    @YoanUtami 6 месяцев назад +4

    Rahmati Buya yaa Rabb.. Guru kami yang tercinta

  • @AsmadiSingkil
    @AsmadiSingkil 6 месяцев назад +2

    Subhanallah walhamdulillah.Allahuakbar

  • @utitriros3973
    @utitriros3973 6 месяцев назад +4

    🏆🏆🏆👳‍♀️🧕 Maa,Syaa Allah' ...Hebat Buya iLmu ny , ...Selesai dgr kan ... Alhamdulillah, ... Allah' Humma Sholli 'ala Muhammad, Ya Robby Sholli Alaihi Wassalim 🌟🌟🌟🎀🎀🎀 Smg Tetap Sehat Selamat Skluarg Besar Buya Yahya ,dan Seluruh Santri " ny .... Aamiin YRA ...🤲🤲🤲🍀🍀🍀🤍🤍🤍✴️✴️✴️🙏

  • @ahendrasulaiman1670
    @ahendrasulaiman1670 6 месяцев назад +1

    Alhamdulillah ini suatu bekal buat saya, agar kedepan bisa bikin lirik yg indah tapi tidak membawa maksiat

  • @reditaaffanirizkilah736
    @reditaaffanirizkilah736 6 месяцев назад +4

    Masyaa Allah Tabarakallah keduanya di pertemukan kedua IDOLA QU, Buya Yahya Ulama berkarismatik idolaku dan musisi Bang Faank Wali Band Idolaku juga, semoga Buya menciptakan lagu buat Bang Faank, semoga keduanya selalu dalam lindungan ridho dan rahmat Allah SWT, Aamiin Allahumma Aamiin 🤲🏻

  • @fitriyanifitriyanismail9870
    @fitriyanifitriyanismail9870 6 месяцев назад +1

    MasyaAllah tabarakAllah semoga mas faang dan teman temanya selalu di istiqomahkan oleh Allah untuk selalu dekat kepadanya dan kepada rasulullah saw❤Aamiin ya Allah, 🤲

  • @AyyubiQaddafy
    @AyyubiQaddafy 6 месяцев назад +5

    Masya Alloh , begitulah buya yahya dalam berdakwah selalu hikmah.

  • @shodiqulzakaria
    @shodiqulzakaria 4 месяца назад

    Alhamdulillah nambah spirit untuk lebih baik, berproses ke arah yg lebih baik

  • @muhamadzulkiflimdzain6711
    @muhamadzulkiflimdzain6711 6 месяцев назад +4

    Assalamualaikum..... terbaik Tuan Guru Buya Yahya.... terima kasih atas perkongsian dan ilmu..... Alhamdulillah..

  • @ElFarkhan
    @ElFarkhan 6 месяцев назад +1

    A faang dkk semakin kesini musiknya semakin bikin adem karena isinya yang ada dakwahnya... Berkah selalu A Faang dan Wali Band.

  • @bossmuda4254
    @bossmuda4254 6 месяцев назад +4

    Sehat selalu buya yahya 🤲🏻

  • @danangbayup4652
    @danangbayup4652 6 месяцев назад +2

    Adem buya denger ceramah buya❤❤

  • @rahman_pasrago697
    @rahman_pasrago697 6 месяцев назад +4

    Assalamualaikum buya...semoga buya sehat selalu

  • @_jeffrygunawan
    @_jeffrygunawan 5 месяцев назад

    Mari kita ajak anak2 penghafal quran, ustadz2 yg baik ilmu agamanya untuk ikut menyanyi 😍

  • @Mukhsin12
    @Mukhsin12 6 месяцев назад +3

    Fans wali❤

  • @ogahriba3260
    @ogahriba3260 5 месяцев назад

    Inti ilmu adalah tauhid.
    Jika hanya Allah tujuan kita di dalam setiap langkah kita,InsyaALLAH kita akan selalu bahagia,dan jika bukan Allah tujuan kita, bersiaplah untuk merana.
    Makhluk itu ya hanyalah makhluk saja, tidak punya daya upaya.
    Semuanya berjalan diatas kudrah dan iradahNya Allah, tidak ada suatu apapun itu yang berjalan diluar kudrah dan iradah Allah.
    Cuma kadang kita merasa bahwa sesuatu itu karena kita, padahal kita bukan siapa-siapa.
    La Haula wala kuwwata Illa Billah

  • @sofyankhariri6571
    @sofyankhariri6571 6 месяцев назад +3

    Alhamdulillah

  • @SriHandayani-lq2dr
    @SriHandayani-lq2dr 4 месяца назад

    Mashaallah buya suka saya dgn masukan dari buya..sehat panjang umur buya aamiin..🤲💚

  • @nunungkarlina2332
    @nunungkarlina2332 6 месяцев назад +4

    MasyaAlloh...Tabarokalloh....

  • @AbdullahHaidar-k6g
    @AbdullahHaidar-k6g 5 месяцев назад

    Ni ustad yg mengajak kebaikan secara lembut perlahan yg insyaallah orang2 bisa meenelaah pencerahan nya

  • @dearwin24
    @dearwin24 6 месяцев назад +11

    Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarokatuh.
    dari balikpapan kami hadir turut menyaksikan dan mendo'akan,
    Semoga Allah SWT *senantiasa*
    _memberi kebaikan didunia dan diakhirat,_
    _memberi kenikmatan hidup,_
    _memberi rejeki yg melimpah berkah barokah,_
    _memberi keluarga yang tentram damai dan bahagia,_
    _memberi keberuntungan didunia dan diakhirat_
    untuk *_Buya Yahya_* sekeluarga & kita semua.
    Allahumma sholli'ala sayyidina Muhammad wa'ala ali sayyidina Muhammad.

  • @umihefriyen4740
    @umihefriyen4740 5 месяцев назад

    Itu pesan Buya yang sudah d jalani jamaah tabligh puluhan tahun di Indonesia Buya, Alhamdulillah sampai hari ini jalan terus

  • @istiani9095
    @istiani9095 6 месяцев назад +4

    Masya Allah tabarakallah

  • @fahmialfajri719
    @fahmialfajri719 4 месяца назад

    Fenomena saat ini ada yg lebih melalaikan tadz yaitu HP ( handphone ) jgnkn dlm lingkup public area ,perhatikan saja dirumah2 semua tak terlepas dengan asyiknya orang dgn gagetnya sendiri hingga lupa waktu.

  • @vinnoadirachman7336
    @vinnoadirachman7336 6 месяцев назад +22

    Saya dulu pelaku dan pecinta musik, tapi ketika Al Qur'an, Hadits dan Ijma' para imam mazhab mengatakan bahwa Musik itu haram, saya berusaha untuk meninggalkannya dan juga berusaha untuk mendekatkan diri dengan bacaan Al Quran, setelah itu alhamdulillah saya mendapatkan ketenangan.
    Dan memang esensi dari hijrah adalah meninggalkan kemaksiatan karena Allah Subhanahu Wa Ta'ala, saya rasa orang2 zaman sekarang tahu bagaimana dunia musik tanpa buya mengharamkan musik

    • @norifansyah7501
      @norifansyah7501 6 месяцев назад

      Mana hadist nya

    • @humairazahra8604
      @humairazahra8604 6 месяцев назад

      Smga berkat hijrahmu kau benar benar meninggalkn segala sesuatu yg mngakibatkan ada musiknya sperti youtube,tiktok,hp,tv,radio dll agar terhindar yg namanya keharaman aminnn

    • @imamkw8766
      @imamkw8766 6 месяцев назад

      Ah itu krn lu kurang sukses di bidang musik kali, makanya ngomong gitu. Mana dalilnya semua musik haram? Musik dan lagu ibadah agama lain lu nyanyiin ya jelas haram lah, dering hape lu juga musik itu haram. Klakson mobil juga musik itu haram

    • @Mbbeell
      @Mbbeell 6 месяцев назад +2

      ...ya Alhamdulillah bila km bisa begitu..cmn yg jd masalah jangan merasa paling benar...seolah2 yg lain salah...kita g punya hak untuk menghakimi orang

    • @ahmadsholeh7653
      @ahmadsholeh7653 5 месяцев назад

      Bunyi piring dan sendok wkt makan juga musik/bunyi

  • @nsranafamily4501
    @nsranafamily4501 6 месяцев назад +2

    Adzan, murottal quran, sholawatan itu termasuk kategori musik juga, karena ada nadanya. Apapun yg mengandung irama & nada sudah termasuk dalam ranah musik.

    • @hendrakunci2174
      @hendrakunci2174 6 месяцев назад

      Yang haram itu alat alat musik... kalau adzan itu bukan termasuk alat musik...

    • @nsranafamily4501
      @nsranafamily4501 6 месяцев назад

      @@hendrakunci2174 sebelumnya pahami dulu apa arti musik, adzan sudah termasuk dalam unsur musik, karena mengandung irama & nada.

    • @dimasakew7360
      @dimasakew7360 5 месяцев назад

      Ngaco

  • @jaguarrabak6569
    @jaguarrabak6569 6 месяцев назад +3

    Sehat" tuan guru abuya yahya

  • @TarbiyahAzharChannel
    @TarbiyahAzharChannel 6 месяцев назад +2

    Sehat sll buya... Tebarkan hikmah tuk seluruh umat...

  • @Rudi_Firmansyah
    @Rudi_Firmansyah 6 месяцев назад +4

    Masya allah tabarallah ❤❤

  • @nikendewikumala9920
    @nikendewikumala9920 5 месяцев назад

    batas kemampuan insan berbeda-beda dan ini yang di tekankan oleh Buya di penjelasannya. tetap sabar dalam berproses menuju yang lebih baik dalam kebenaran

  • @Sahrulkhon-se2si
    @Sahrulkhon-se2si 6 месяцев назад +3

    Masyaalloh❤

  • @wisnutimur9898
    @wisnutimur9898 5 месяцев назад

    Hal yg paling bisa digaris bawahi, bukan dg caci maki, menghina dan merendahkan.... Terimakasih buya....

  • @irwanchannel995
    @irwanchannel995 6 месяцев назад +3

    sehat sehat buya Dan semuanya❤❤😊😊

  • @billafundays2548
    @billafundays2548 5 месяцев назад

    Ada lagu wali yg ktika sya mndengarkan atau ingat lagu nya inget Allah merasa sgt btuh Allah smpai mngalir air mata,smoga lbih bnyak kbaikan untuk wali band kdepanya

  • @RenggaMorientes
    @RenggaMorientes 6 месяцев назад +14

    Allah tidak ingin didalam hati hambanya penuh terisi dengan senandung musik, tetapi ingin di isi dengan dzikir dan tauhid

    • @goesagus4346
      @goesagus4346 6 месяцев назад +1

      Kalau fhulussh gimana bro😂

    • @humairazahra8604
      @humairazahra8604 6 месяцев назад

      @@goesagus4346 🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣

    • @nasiputih7213
      @nasiputih7213 6 месяцев назад

      Contoh dzikir kek apa aja bang..??

    • @RenggaMorientes
      @RenggaMorientes 6 месяцев назад

      @@nasiputih7213 astagfirullah, Alhamdulillah, Subhanallah dan Allahu Akbar

    • @nasiputih7213
      @nasiputih7213 6 месяцев назад

      @@RenggaMorientes dzikir itu ketika kita ingat sama sang pencipta... Itu namanya dzikir... Walau sambil berak pun kalo ingat dan tafakkur ttap aja jadinya dzikir...

  • @bundatieka3731
    @bundatieka3731 6 месяцев назад +1

    BAROKALLAH BUYA,, MANTAP & AKUR SAMA UAS. Definisi dakwah yg meliputi segenap manusia, adalah mengajak. Ketika berlanjut kpd fatwa, dalil & ijtihad, maka disanalah para alim ulama menjawabnya. Wallahualam, sukses wt bang Faang dkk.🤲

  • @khuzaimahalkhoir9341
    @khuzaimahalkhoir9341 6 месяцев назад +4

    Ada ga ulama ulama yg besar semisal imam syafii yg menjadikan musik sebagai metode dakwah, padahal musik itu sudah ada dari jaman Rasulullah...

    • @khoirulumam2586
      @khoirulumam2586 6 месяцев назад

      Jaman imam syafi'i itu orang orangnya sholih", spt imam hambali, la jaman sekarang orangnya beda,
      Isinya spt kita kita...

    • @devihafiludin5717
      @devihafiludin5717 6 месяцев назад

      Ada ga saat zaman imam syafi’i, yutube, diskotik, internet, dsb…
      Andai sudah ada, pasti hasil ijtihaddnya jg berbeda

    • @toshareknowledge
      @toshareknowledge 6 месяцев назад

      Nabi tidak pernah sholat tahyatal masjid

    • @toshareknowledge
      @toshareknowledge 6 месяцев назад

      Apa dakwah lewat sekolah juga tidak boleh? Ada kelasnya, ada kurikulumnya, dll

    • @wandi4520
      @wandi4520 6 месяцев назад

      Ada gak ulama semisal imam syafi'i yang berdakwah pakai youtube?

  • @nuganugraha3914
    @nuganugraha3914 6 месяцев назад +1

    Subhanallah Buya, semoga Allah selalu memberikan Buya kesehatan

  • @reyhanazahari1514
    @reyhanazahari1514 6 месяцев назад +4

    Terlepas dri hukumnya, Musik itu bukan kebutuhan wajib, meninggalkan musik kita ga akan mati.

    • @nsranafamily4501
      @nsranafamily4501 6 месяцев назад +1

      Jangan menghukumi musik langsung dengan hukum haram mutlak. Karena Adzan, murottal quran, sholawatan itu juga ada unsur musik, karena ada irama dan nada.

    • @johanahmadwardiman3562
      @johanahmadwardiman3562 6 месяцев назад

      bayangkan media sosial tanpa musik

    • @Leeam.092
      @Leeam.092 6 месяцев назад

      ​@@nsranafamily4501 Berarti yg haram adalah musik yang diluar adzan, dll dll.. gitu ya?

    • @nsranafamily4501
      @nsranafamily4501 6 месяцев назад

      @@Leeam.092 musik haram itu maknanya masih kias, ada banyak perbedaan pendapat di kalangan ulama. Kalau menurut saya ya ndak haram, karena contoh yg saya sebutkan tadi didalamnya masih mengandung unsur musik.

    • @Leeam.092
      @Leeam.092 6 месяцев назад

      @@nsranafamily4501 coba sebutkan ulama² yg menghalalkan.. biar bisa jelas saya belajarnya

  • @SawungPaningga
    @SawungPaningga 4 месяца назад

    MasyaAllah.. bijak sekali nasihat nasihatnya buya...

  • @Dindaaww4Ever
    @Dindaaww4Ever 6 месяцев назад +6

    Musik boleh buat dakwah, kaya Roma. Kaya wali. Boleh itu. Yg ga boleh musik kalo udah maksiat cewek sama miras.

    • @panjitegar4912
      @panjitegar4912 6 месяцев назад

      Yap betul 😊. Utamakan akal sehat dalam beragama bukan berarti menentang Allah SWT dan Rasulullah Saw 😊😊😊

  • @Zede.14fy
    @Zede.14fy 6 месяцев назад

    MasyaAllah beruntung sekali bang faank bisa bertemu dengan guru mulia, saya ingin sekali ketemu beliau.. BUYA YAHYA😊❤

  • @laingreenland
    @laingreenland 6 месяцев назад +4

    Lagu kebangsaan arab saudi enak juga😊

    • @aditae8174
      @aditae8174 5 месяцев назад

      Enakan musik DJ atau dangdut sambil bikin kopi sama rokok abis sholat subuh lebih yahuudd broow,apa bagusnya lagu arab dasar kadrun 😂

    • @laingreenland
      @laingreenland 5 месяцев назад

      Kayanya bagean enaknya di sholat subuhnya.saya gak bilang lagu arab bagus ,tapi enak juga😜

  • @WijiyonoYoyon
    @WijiyonoYoyon 4 месяца назад

    Penjelasan dari Ustadz sangat bijaksana dan menyejukkan

  • @RudiGedid
    @RudiGedid 6 месяцев назад +5

    Barakallah
    Jazakumullah khair

  • @rubitanew3660
    @rubitanew3660 5 месяцев назад

    berbahagia & bersyukurlah jd hamba yg sll mencari ilmu agama demi selamatnya diri dan membawa kebaikan bg kluarga & bnyk orang

  • @hasanshahih
    @hasanshahih 6 месяцев назад +6

    Dulu saya juga pemain musik, memang waktu itu saya tidak tau dan belum sampai dalil tentang haram nya musik
    Kemudian setelah sampai dalil yg sudah sangat jelas, hawa nafsu ini memberontak dengan mencari-cari celah pembenaran
    Seiring berjalannya waktu, saya ikut hafalan AlQur'an, disini titik baliknya
    Semakin sering dengerin musik, semakin mudah hilang hafalan-hafalan kita
    Perlahan saya hapus semua musik2 yg ada di Hp diganti dengan murotal
    InsyaAllah masih konsisten sampai sekarang
    Dibarengi sejak kecil saya di aliran LDII, Alhamdulillah bisa keluar dari aliran tersebut

    • @goesagus4346
      @goesagus4346 6 месяцев назад

      Musik apa yg dulu sring ente dngarkan?

  • @muslimin1419
    @muslimin1419 5 месяцев назад

    Sudah hampir 5 tahun gantung gitar tdk prnh dimainkan,tp kadang msh dengar musik😢.
    Sungguh sgt berat,tp nikmat

  • @nikoandika8544
    @nikoandika8544 6 месяцев назад +102

    Sy pecinta musik, tp fakta nya mmg musik itu melalaikan, menjauhkan diri dari ibadah, baca Qur'an, hafal Qur'an

    • @ferdiandwisatya5598
      @ferdiandwisatya5598 6 месяцев назад +3

      Yg paling melalaikan musik dgn film

    • @Andn58
      @Andn58 6 месяцев назад +6

      betul, perlahan2 mengurangi. 😢

    • @MYusufEko
      @MYusufEko 6 месяцев назад +7

      yg lain juga banyak ..nonton tv.. game, gadget.. dll

    • @panjitegar4912
      @panjitegar4912 6 месяцев назад +18

      Sebelumya saya mohon maaf bukan bermaksud pamer karena ingin di puji saya suka musik tetapi saya tidak pernah lupa dengan Allah SWT dan Rasulullah Saw

    • @imamkw8766
      @imamkw8766 6 месяцев назад +14

      Ah engga juga, kata siapa? Gue aja suka musik tapi bisa baca dan hafal Qur'an, tapi ga koar koar riya'. Trus lu mau bilang gue lalai? Jauh dari ibadah? Ya terserah lu, ngapain gue peduli. Siapa elu, emang lu Tuhan?

  • @Bitcoin-j5s
    @Bitcoin-j5s 5 месяцев назад

    Smw taruh pada tempatnya....waktunya kerja ya kerja.main ya main.ibadah ya ibadah...dll......yang jelas apapun aktivitasmu selalu diawali dengan bismillah...

  • @aimcellofficial6743
    @aimcellofficial6743 6 месяцев назад +3

    Musik harom. Sy dlu juga suka main band tapi setelah ada hadis nya jd sy gak mau lagi. Meski kadang2 msh suka denger lagu. Tapi sy yakin klo musik itu harom

  • @bwin1630
    @bwin1630 5 месяцев назад

    Ketika mencari tahu suatu hukum islam dalam memandang suatu perkara menurut ulama, Buya Yahya selalu ada di daftar teratas untuk dijadikan referensi.
    Sehat2 selalu ya Buya..🤲🤲

  • @aburaka7420
    @aburaka7420 5 месяцев назад +5

    Syari'at bukan hamparan makanan Prasmanan
    Yang dia suka maka diambil , yg tidak suka tinggalkan.
    Islam tidak seperti itu
    Suka tidak suka kalo Allah perintahkan, ta'at dan laksanakan
    Haram akan tetap Haram

    • @_jeffrygunawan
      @_jeffrygunawan 5 месяцев назад

      Shohih !!

    • @IMYusuf1
      @IMYusuf1 5 месяцев назад +1

      benar komen anda tapi masalahnya tidak ada ayat Al-Qur'an yang mengharamkan musik...
      kalo cuma berdasarkan pendapat, mustahil bisa sama pasti akan berbeda...

    • @mahbuubah9171
      @mahbuubah9171 5 месяцев назад +1

      Dan semua butuh proses .. karna bukan sulap yg simsalabim langsung jadi.. simak baik² arahan Buya..

  • @putriportrait
    @putriportrait 5 месяцев назад

    Saya ga nyangka Buya Yahya pun dapat membuat lirik lagu religi, tapi saya lupa judulnya 😅
    Saya suka nasyid dari jaman SD tahun 2001an waktu Raihan, Hijjaz, Rabbani, dll sedang booming. Nasyid membuat saya mengingat Allah SWT selalu, karna diliriknya byk pesan yg baik utk semua Muslim.

  • @dhanirizky9962
    @dhanirizky9962 6 месяцев назад +85

    Saya pun pecinta Musik. Tetapi pada dasarnya Musik itu memang di larang oleh Islam. Mau lagu itu se religi apapun. Tetap saja di larang. Untuk itu, hijrah itu apa asih. Tentu saudara saya mengetahuinya. Yaitu meninggalkan apa yang di larang oleh agama. Tanpa terkecuali. Itu baru hijrah.

    • @ihwanell5704
      @ihwanell5704 6 месяцев назад +30

      Musik itu seni suara yang berirama. Apapun itu suaranya. Berdasarkan pengertian tersebut azan itu termasuk musik karena ia berirama, baca quran dengan jiharkah, nahawan itu juga termasuk musik karena ia punya irama. Anda berkata seolah musik itu HARAM mutlak tapi PENGERTIAN MUSIK saja, anda NAMPAKnya BUTA dalam hal ini. Bahkan dalam kondisi tertentu Nabi Muhammad membolehkan. Artinya MUSIK tidak Mutlak HARAM. Nah sehingga tinggal dg kaidah fiqih nantik yg merumuskan rincian2 mana yg boleh dan tidak. Tapi apabila anda termasuk yang BERKEYAKINAN MUSIK HARAM MUTLAK ya terserah juga sih. Yg terprnting jangan judgemental kepada misalnya kepada mereka yg hijrah tpi masih BERMUSIK.

    • @aroundthestreet
      @aroundthestreet 6 месяцев назад +7

      Lagu kebangsaan Indonesia Raya saat upacara apa juga dilarang

    • @rendangternikmat
      @rendangternikmat 6 месяцев назад +1

      Nonton sampe abis videonya. Biar ga gagal paham bro

    • @menurutanda3219
      @menurutanda3219 6 месяцев назад +3

      Semua ada konteks. Yang diharamkan oleh Allah itu semua yang merugikan raga dan batin ciptaannya.

    • @anp11325
      @anp11325 6 месяцев назад

      Ya beda om, yg boleh itu syair atau nyanyian, azan masuk syair.
      Beda dgn musik ​@@ihwanell5704

  • @mahatirmuhammad4208
    @mahatirmuhammad4208 6 месяцев назад +1

    MasyaAllah channel dakwah yang menampilkan podcast yang luar biasa bagus banget,

  • @Pria_Level_Up
    @Pria_Level_Up 6 месяцев назад +4

    Koment

  • @halwahhasanah786
    @halwahhasanah786 5 месяцев назад

    Semoga Allah selalu sehat kan guru besar buya yahya..aamiin.
    Nasehat2 nya sangat kita butuhkan.

  • @railfanlicek230
    @railfanlicek230 5 месяцев назад

    Saya suka musik.Saya suka Sheila On 7 Dewa 19 padi dll.Tapi Gk Segitunya gara gara musik Sampe Meninggalkan Sholat dan Meninggalkan Ngaji.Naudzubillah Tsumma Naudzubillah..
    Masya Allah Saya Suka Buya Yahya Dalam Menjelaskan Jelas Gamblang Tanpa Menjatuhkan Dan Menjelekan Golongan Lain..

  • @TohaAkbar
    @TohaAkbar 5 месяцев назад

    Hijrah itu harus pakai ilmu juga bukan sembarangan agar istiqomah dalam memperbaiki segala kesalahan nya tanpa menghakimi org lain

  • @bagikanaja
    @bagikanaja 6 месяцев назад +1

    #maasyaalah banyak pencerahan dari Buya, syukron #buya, sehat selalu .... selalu ingat salah satu kalimat buya "membawa orang kepada kebaikan =dakwah" .... #respect #islam

  • @MangChimot
    @MangChimot 5 месяцев назад

    Penjelasan Buya memang sangat bijaksana ( menurut saya )..Buya kalau menjelaskan bikin kami faham ...
    Haturnuhun Buya...❤