Cara Mudah Membuat Laporan Keuangan - Laporan Laba Rugi - episode 1 | TDA TV

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 6 ноя 2019
  • Cara Mudah Membuat Laporan Keuangan - Laporan Laba Rugi | TDA TV
    Kali ini TDA TV membuat segmen konten baru di channel youtube, yaitu konten dari materi 8 workshop series yang sudah terkenal di komunitas TDA. Bersama Mas David Santoso - CEO dan Founder Bee.id.
    Nah video pertama adalah tentang cara membuat laporan keuangan - laporan laba rugi.
    bagi kamu ingin tau cara mudah membuat laporan laba rugi untuk usaha kamu.
    Tonton video ini sampai selesai. Dijamin materi mahal ini sangat bermanfaat untuk bisnis kamu.
    Materi worksheet pada video ini bisa didownload disni : bit.ly/36xKNh7
    Jangan lupa like, komen dan subscribe TDA TV ya.
    ==============================
    Subscribe disini : bit.ly/tdatvchannel
    Follow juga di instagram : / officialtda
    Like di Fanpage : / officialtda
    Kunjungi Website : www.tangandiatas.com
    Ingin kolaborasi atau jadi kontributor di channel ini?
    Silahkan hubungi : markom@tangandiatas.com
    ==============================
    #laporanlabarugi #laporankeuangan
    TDA TV adalah channel yang dibuat oleh komunitas Tangan Di Atas (TDA) . Akan terus menyajikan konten bermanfaat seputar wirausaha untuk Indonesia. Silahkan Subscribe agar Anda tidak ketinggalan video terbaru dari TDA TV

Комментарии • 135

  • @imd4766
    @imd4766 4 года назад +25

    ini nih yg gua demen nggak banyak istilah aSING YG SEBETULNYA CUMA ITU ITU AJA,,,MANTAP BANG

  • @soundsistem-masjid-narela174
    @soundsistem-masjid-narela174 2 года назад +3

    LUAR BIASA, SINGKAT DAN SANGAT JELAS OM, SISA DI KEMBANGKAN DAN SANGAT COCOK BUAT AWAM
    SEMOGA ALLAH BERI KEBAIKAN PADA BAPAK 🤲

  • @akun-yg3ey
    @akun-yg3ey 4 года назад +4

    Memecahkan masalah persoalan raba rugi, semangat berbagi bg

  • @arianalevronka8391
    @arianalevronka8391 3 года назад +4

    Terima kasih pak, sangat membantu saya sbg mahasiswa manajemen.

  • @erlinavictoriaferianiratur1519
    @erlinavictoriaferianiratur1519 4 года назад

    Terima kasih banyak Pak David, akhirnya saya mengerti juga, sangat sederhana tapi sangat memudahkan ditengah kebingungan cara buatnya, dari awal hanya perasaan saya saja rupanya, beranggapan bahwa akuntansi itu ribet.

  • @ekonovianto7056
    @ekonovianto7056 3 года назад +2

    mantabs...

  • @aulyavinandahusaini547
    @aulyavinandahusaini547 3 года назад

    Terimakasih TDA TV. Semoga Bermanfaat Untuk Semua Pelaku Usaha 🤗 Kereen Ilmunya

  • @haiyuol_channel
    @haiyuol_channel Год назад

    Masya Allah, Alhamdulillah cukup paham.
    Terima kasih semoga berkah

  • @mivtech
    @mivtech 3 года назад

    Nice. Thanks for sharing

  • @thenvincent63
    @thenvincent63 3 года назад

    penjelasannya mudah dimengerti,terima kasih Pak David

  • @nurifendi
    @nurifendi 4 года назад +1

    Terima kasih... sederhana dan mudah di pahami

  • @hebibissyafnoor3347
    @hebibissyafnoor3347 3 года назад +1

    Gampang di mengerti, Thanks Ilmunya

  • @ucuphaw5750
    @ucuphaw5750 4 года назад +5

    Masya Allah sngt mudah dpahami. Trm ksh pak smg berkah ilmunya

  • @titinfarida2586
    @titinfarida2586 Год назад +1

    Terima kasih atas ilmunya..sangat bermanfaat ...👍👍👍

  • @fuadtadashi6161
    @fuadtadashi6161 4 года назад

    Ntabb

  • @056_atikanurazizah4
    @056_atikanurazizah4 6 месяцев назад

    Makasih , jadi tambah ilmu. Barakallah

  • @intansari1810
    @intansari1810 3 года назад

    Sangat mudah dipahami, terima kasih

  • @LezizKitchenChannel
    @LezizKitchenChannel 3 года назад +1

    Terima kasih,, sangat membantu sekali..

  • @fiqirosyid3039
    @fiqirosyid3039 4 года назад

    Liat ini jadi lebih mudah dipahami

  • @najwaalesharosfan1699
    @najwaalesharosfan1699 Год назад

    Penjelasannya bagus sekali dan mudah d terima ..Terima Kasihhh

  • @sumiatiamir8903
    @sumiatiamir8903 2 года назад

    Trm ksh...sangat bermanfaat sekali

  • @bakpaowthelegend7828
    @bakpaowthelegend7828 Месяц назад

    Semoga berkah ilmunya

  • @AnnisaFitrah739
    @AnnisaFitrah739 3 года назад

    Mantap

  • @dinasabila4553
    @dinasabila4553 3 года назад

    Terimakasih kak telah membantu saya daring blajr drumah

  • @gedesurya8492
    @gedesurya8492 2 года назад

    kerennnnn......

  • @gyuming5302
    @gyuming5302 2 года назад

    Terimakasih sangat membantu 🙏

  • @zagzeg3205
    @zagzeg3205 4 года назад +5

    alamdulillah sesederhana ini ternyata laporan ya.. ampun dah gua belajar ke orang bahasanya bikin geleng-geleng.. thanks TDA jazamumullah

    • @AditCPACARTX
      @AditCPACARTX 2 года назад

      Iya betul. Ini masih sederhana. Tapi kalo kita bicara laporan keuangan perusahaan yg udah listing di bursa efek, beuhh..rumit banget. Bener2 jauh dari kata sederhana.
      Memang seharusnya pemula belajar dari yg sederhana dulu sih. Kayak di video ini contohnya.

  • @riskamusdalifah6235
    @riskamusdalifah6235 3 года назад

    makasih pakkk , sangat membantu mudah dipahami

  • @sondangsinaga5603
    @sondangsinaga5603 3 года назад

    Thanks ilmunya

  • @muhammaddafafadillahasibua7993

    mantap kali bang, makasi ilmunyaa

  • @yunitaharis4378
    @yunitaharis4378 3 года назад

    Sangat membantu di saat pandemi ini.. gak bisa ke kantor pajak.. makasih ya pak

  • @agthm_3
    @agthm_3 3 года назад

    Terima kasih ilmunya

  • @sandirustiana53
    @sandirustiana53 3 года назад

    Trm ksh pencerahannya

  • @millamylo5583
    @millamylo5583 4 года назад +1

    matursuwun ilmu nya, lebih mudah di cerna
    untuk yg tidak biasa dengan laporan keuangan

  • @Mattterri
    @Mattterri Год назад

    penjelasannya keren bgt. udah ganteng. pintar lagi. good Job

  • @nursyammusfirah4900
    @nursyammusfirah4900 Год назад

    terimakasih pak🙏

  • @dediwahyudi2942
    @dediwahyudi2942 10 месяцев назад

    makasih om

  • @nandhikatirtawijayakusuma6400
    @nandhikatirtawijayakusuma6400 3 года назад +1

    Membuat Laporan Keuangan

  • @kalamsurga9748
    @kalamsurga9748 2 года назад

    Ya Allah.. Suka simple bangeeettt akhirnya ngerti juga, pusing2 buatnya ternyata cuma gini doang.. 😂😂😂

  • @ajitria4951
    @ajitria4951 2 года назад

    Bermanfaat walaupun saya jurusan teknik mesin 🤘

  • @yudhaagiansyah9856
    @yudhaagiansyah9856 2 года назад

    Oke makasih

  • @hnormanfauziputra445
    @hnormanfauziputra445 2 года назад

    Terimakasih mas infonya, kalo bs yg dagang barang misalnya kue baik buat kue sendiri maupun sebagai reseller

  • @sanadalammadu3308
    @sanadalammadu3308 4 года назад +1

    TDA sidoarjo

  • @nabilasekar3612
    @nabilasekar3612 Год назад

    Sangat membantu... Baarakallah :)

  • @muhammadaminakbar6271
    @muhammadaminakbar6271 2 года назад +1

    andai dosenku menerangkannya secara detail seperti ini,

  • @coach_ihsan
    @coach_ihsan 4 года назад +1

    SeTDAp

  • @estherdiana3196
    @estherdiana3196 3 года назад +2

    ada ga video utk laporan keuangan NIHIL ??

  • @masbro.o
    @masbro.o 3 года назад +2

    heh bpknya beeaccounting ya .. dlu pgn pke aplikasinya,, cmn bnyk add on nya jdiny mhal

  • @mohammadlutfianto7134
    @mohammadlutfianto7134 3 года назад +3

    Cari Hpp dengan omzet dikurangi margin tanpa melihat persediaan awal, akhir, beban dan pembelian seperti itu memang valid pak ?
    Mohon koreksinya

  • @evarafacake5663
    @evarafacake5663 Год назад

    Pa bagaimana untuk usaha dibidang produksi spt bakery yg dmn dg 1 jenis bahan bisa difungsikan untuk banyak produk, apa harus hitung per menu atau per penggunaan bahan dlm 1 hari

  • @arulfadli617
    @arulfadli617 3 года назад

    contohin laba rugi yg ada hutang'y pak, hutang barang (barang yg di bayar tempo)

  • @tresavaldoquiko7012
    @tresavaldoquiko7012 4 года назад

    assamualikum Pak..saya ingin bertanya soal laporan laba rugi untuk kasus perusahaan tempat saya kerja...jadi perusahaan kami kecil wujudnya KP3A ( Kantor Perwakilan Perdagangan Perusahaan Asing )...jadi karena kami tidak ada keuntungan dari penjualan dan hanya di suport dari Luar Negri untuk setiap pengeluaran...apakah dana yang di dapat dari luar negri itu bisa masuk di " Pendapatan "...?

  • @ariksetyawanpamungkas9317
    @ariksetyawanpamungkas9317 3 года назад +1

    beli bukunya tersebut dimana ya, saya sudah jadi member tda jombanh

  • @herucahyadi7214
    @herucahyadi7214 4 года назад +4

    Kalau untuk laporan keuangan untuk yayasan pendidikan/,lembaga,bagaimana cara menghitung nya..mohon pencerahannya

  • @evaraikha3503
    @evaraikha3503 3 года назад

    maaf pak, hpp itu sma variabel apa ya?dsklh saya tdk prnh diajarkan jd agak sdkit kurang mngrti dngn pnjlsn bapaa.. trmks

  • @nadilaselviana9689
    @nadilaselviana9689 2 года назад

    Kalau tidak ada biaya variabel nya apa langsung dihitung jumlah pendapatan-biaya pak?

  • @linadiananussy9504
    @linadiananussy9504 2 года назад

    hallo kak mau tanya teknis yang di gunakan dalam perhitungan laba rugi ini adalah teknis apa ya

  • @GimHaneul
    @GimHaneul 11 месяцев назад

    Kalau bayar biaya sewanya langsung 2 thn dan deposit 3 jt apa kt totalin jd bagi per 24 bln atau cm sekali kt cantumin dan next bt bln berikutnya kita ga masukin lg pak ? Makasih

  • @smaul6799
    @smaul6799 2 года назад

    Kalo misalnyaa bagian dri biaya tetap ..kira² untuk gaji yang tidak tetap atau (digaji berdasarkan pendapatan toko) itu gimana cara ngitungnya?

  • @jailanijaya7460
    @jailanijaya7460 4 года назад +1

    Yg sulit itu u sampai keperhitungan rugi laba itu, RL itu bisa dihitung stlh semua diposting.
    Jd alangkah baiknya disajikan journal2 u sampai ke RL dan jurnal balik dr RL itu sehingga sampai keneraca saldo ahir periode akuntansi.

    • @TDATVChannel
      @TDATVChannel  4 года назад

      Bisa lihat video seri selanjutnya ada di channel kita

  • @fahrulainaldi1025
    @fahrulainaldi1025 3 года назад

    Curentd rasio kah bang ?

  • @yudihermawan1183
    @yudihermawan1183 3 года назад

    Pak, kalau usaha nya sudah tidak ada kegiatan lagi usahanya sudah tutup cara buat laporan laba rugi nya gimana pak formatnya? Apakah sama seperti di video bpk hanya pendapatan dan biaya, mohon informasinya.. thanks

  • @wulandhani4681
    @wulandhani4681 3 года назад

    Beli bukunya dimana min ?

  • @mikasilalahi4636
    @mikasilalahi4636 Год назад +1

    Aku yang tidak faham itu HPP maksudnya apaan kak

  • @allanjunior7645
    @allanjunior7645 10 месяцев назад

    Kalo saya jada tapi ada pembagian komisi yg berbeda berarti itungannya variable cost yaa pak atau fixed cost?

  • @lalusaptayadi7669
    @lalusaptayadi7669 3 года назад

    Nanya bang.. Klo pedagang eceran gimana ngitung rugi laba..

  • @adelifya9421
    @adelifya9421 3 года назад +1

    Pak mau tanya dong, berarti total cost nya 9.500 ya??

  • @cakoyib2103
    @cakoyib2103 3 года назад

    Kalau usaha dagang,, terus dagangan masih belum terjual, masuknya ke mana Pak? Mohon penjelasannya

  • @kimm0jiri919
    @kimm0jiri919 4 года назад +4

    Pak, bagaimana menghitung laba rugi kalau kita cuma punya bantuan modal usaha tapi belum ada pendapatan??

  • @ferdinandanka7202
    @ferdinandanka7202 2 года назад

    Bang saya bisa dicontohi tentang laporan laba rugi sama neraca untuk perusahaan jasa dong saya awam dalam membuat laporan keuangan

  • @fitrilubis6864
    @fitrilubis6864 5 месяцев назад

    Mohon info nya laporan seluruhnya kalau kita dagang perhiasan KK gmn ?

  • @sinurjogja
    @sinurjogja 3 года назад

    Utk stok barang masuk tdk

  • @Kode.willJess
    @Kode.willJess 4 года назад

    Kalau mau nanya ke mana yah?

  • @dhikagunaputta2381
    @dhikagunaputta2381 2 года назад

    pak...misal perusahaan baru...ketika dibuat laporan laba rugi trs tnyata minus....itu gmn pak ?

  • @renamarisa6359
    @renamarisa6359 2 года назад

    Kalo cara menghitung untuk yang 2tahun yg lalu gimana pak?

  • @bensuyamto9678
    @bensuyamto9678 4 года назад +1

    Harusnya ditulis saja dulu pak dosen...tp baguslah...

  • @GuidoMarques
    @GuidoMarques 4 года назад

    kalau bisnis penjualan bensin gimana cara hitung laba ruginya pak?minta petunjuknya...?

    • @bensuyamto9678
      @bensuyamto9678 4 года назад

      Penjualan - pembelian = laba bruto,
      Laba bruto - biaya tetap (gaji,listrik,air dll) = laba neto....hitungnya periodik (bulanan or tahunan)...

  • @cantiikaaini3501
    @cantiikaaini3501 4 года назад +1

    Jadi intinya semua pendapatan dan biaya yg ada dijurnal harus dimasukkan dalam laporan laba rugi ya pak?

  • @user-sv7wh6wk9w
    @user-sv7wh6wk9w Год назад

    suara nya kuat bgt utk pembukaan nya, trlalu keras apalagi pake headset, ga seimbang dgn suara penjelasan yg kecil

  • @windasetiawan8362
    @windasetiawan8362 2 года назад

    bagaimana neraca kalau jualan barang grossir pak

  • @iindindee
    @iindindee 3 года назад

    ijin bertanya pak, semisal saya apotek, saya jual obat, itu kan masuk di pendapatan (penjualan) dan kalau sesuai contoh untuk biaya yg variabel saya masukkan harga kulak obat yg terjual
    bisakah di kolom variabel saya masukkan harga kulak smua obat yg bulan itu saya beli? jadi bulan depan masih ada sisa untuk obat lagi, apakah bisa sperti itu? tpi stelah dipikir2 nnt laporan jadi rancu ya pak? mohon arahan pak, trimkasih

    • @eliseagustin1439
      @eliseagustin1439 2 года назад

      Kak apa kaka sdh pernh buat lap. Laba rugi di apotek.. bole sharing kak

  • @qibthymaria1372
    @qibthymaria1372 3 года назад

    Bagaimana kalo ada modalnya?

  • @AndersonZubir
    @AndersonZubir 3 года назад

    Utk alternati pembahasan, mongho disimak ya guys... ruclips.net/video/Ni_hM-L0tZ4/видео.html

  • @skamilahakim3630
    @skamilahakim3630 6 месяцев назад

    bang, kalo perusahaannya punya hutang dan piutang, berarti gak usah dimasukin ke laporan laba rugi ya?

  • @Haikal.Infernallies.
    @Haikal.Infernallies. Год назад

    intronya bikin telinga pecah wkwk

  • @otakuserbabisa6941
    @otakuserbabisa6941 3 года назад

    Cara membuat laporan neraca keuangan berdasarkan data transaksi itu bagaimana yah?🤔

  • @pustakaazzayadiy-cw6zg
    @pustakaazzayadiy-cw6zg 6 месяцев назад

    Apakah hutang dan piutang masuk kedalam laporan laba rugi

  • @diasayuseptiana998
    @diasayuseptiana998 Год назад

    maaf pak , tdk ada pajak penghasilan ya baru bisa dpt laba bersih ?

  • @fairuzizzulmujahid2012
    @fairuzizzulmujahid2012 4 года назад +1

    Pendapatan itu diambil dari yang cash saja atau yang kredit dimasukan????

  • @egyprayoga336
    @egyprayoga336 3 года назад

    Maaf itu 8000 dn 5.500 dari mana yh? Galfok pak :v
    Oh ya paham 15-7,

  • @adyarzk7151
    @adyarzk7151 3 года назад

    Ada contoh pdf nya ga biar bisa dipelajari 🙏😅

  • @kotakandis199
    @kotakandis199 Год назад

    Membuat buku kas umum belum ada dapat ku dari bapak

  • @rkusmarini7270
    @rkusmarini7270 2 года назад

    Kalau hasilnya rugi gimana pak nanti neraca bisa balence?

  • @nardadinata7167
    @nardadinata7167 3 года назад

    mas kalau PPN dari penjualan itu masuk ke HPP juga nggk ?

    • @anakrantau7697
      @anakrantau7697 3 года назад

      Up

    • @aisyahkiano
      @aisyahkiano 3 года назад

      masuk di hutang pajaka pada klasifikasi Kewajiban di Neraca

  • @restucopy5792
    @restucopy5792 Год назад

    Spidolnya bikin ribet 😂

  • @hendrihusna5368
    @hendrihusna5368 3 года назад

    Mhn mf mas.. Kenapa jutaan kok nolnya tiga...

  • @utriwahyu5482
    @utriwahyu5482 2 года назад

    Itu untuk laba rugi nya gimana bg

  • @nurkesyahijriah995
    @nurkesyahijriah995 2 года назад

    Istilah ekonominya apa

  • @harmonycharity9733
    @harmonycharity9733 4 года назад

    Kalo pendapatan ya berupa piutang bagaimana pak

    • @aisyahkiano
      @aisyahkiano 3 года назад

      tetap masuk pendaptan , jika transaksi nya credit

  • @erwinguci2708
    @erwinguci2708 Год назад

    Mas yg hubungan nya pajak 11%...gimana ya