MENYUSUN MEAL PLAN SEMINGGU KE DEPAN UNTUK 2 ORANG LANJUT FOOD PREPARATION

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 14 окт 2024
  • Halo assalamualaikum teman-teman!
    Terimakasih sudah klik videoku
    Alhamdulillah aku bisa share lagi kegiatanku, hari ini agendanya aku akan mencoba menerapkan metode meal plan dan juga food preparation dalam kehidupanku terutama dalam memasak
    ----
    Apakah worth it ya???
    Sebelumnya yuk mari kita pelajari apa itu FOOD PREPARATION😘
    Apa itu Food Preparation?
    Food preparation adalah metode memasak yang dilakukan dengan menyiapkan bahan baku menjadi bahan yang sudah siap masak untuk periode yang telah direncanakan.
    Tujuan utama food preparation adalah untuk mengefisienkan waktu seseorang dalam memasak, jadi kita dapat memiliki waktu luang untuk melakukan aktivitas harian lainnya.
    Biasanya, periode dari food preparation untuk seminggu atau beberapa hari ke depan.
    Oleh karena itu, food preparation adalah salah satu langkah yang bisa kita lakukan di saat sibuk dan hanya mampu memasak di waktu tertentu saja.
    -----
    Manfaat Food Preparation
    Karena kemudahannya, food preparation memiliki beberapa manfaat seperti di bawah ini⤵
    1. Menghemat biaya makan
    2. Memangkas waktu masak
    3. Bantu mengontrol berat badan
    4. Bantu tubuh mendapatkan gizi seimbang
    .
    Aku punya rekomendasi food container yang super murah dan aesthethic buat teman² semua. Sebenarnya ini thinwall tapi tutupnya gak bening seperti biasanya dan tersedia berbagai ukuran dan warna yaa.
    Karena harganya yang super affordable jadi ekspektasinya jangan tinggi² ya guyss😅
    Link pembeliannya⤵
    shope.ee/A9izE...
    -----------------------------------------------
    Semoga semua videoku dapat bermanfaat dan bisa menghibur teman-teman semua yaa
    .
    Jangan lupa subscribe, like, & comment agar aku lebih semangat buat kontennya
    -------------------------------------------------------------------
    Selamat menonton...
    HAPPY WATCHING😘
    #kegiatanirt #food #foodpreparation

Комментарии • 69

  • @TilaBintunZakariya
    @TilaBintunZakariya Год назад

    Sangat menginspirasi kakak.
    Salam kenal..

  • @emmakcipa
    @emmakcipa Год назад

    Semangat yaaa bund❤❤

  • @MommyMajid01
    @MommyMajid01 Год назад

    Cocok pkoknya wes bun. sduah aman stok nya

  • @griyorahayu
    @griyorahayu Год назад

    Suka mbak... salam kenal dari Ayu🙏

  • @wahyudewinoviasari9811
    @wahyudewinoviasari9811 10 месяцев назад

    kasih tips dong kak untuk sayuran supaya bisa tahan lama

    • @erikapuspitasari
      @erikapuspitasari  10 месяцев назад

      Dicuci bersih kemudian ditiriskan kak, tapi ada juga beberapa sayuran yang lebih awet kalau tidak dicuci

  • @tinahadzimahsayati5053
    @tinahadzimahsayati5053 Год назад +1

    bagus pengaturan persiapan makanannya ..

  • @ainainni
    @ainainni Год назад

    Kalo food preparation itu enak.. Memang siiihh butuh waktu yang lumayan diawal.. Tapi kedepannya enak.. Tinggal cuci aja hemat waktu masak..

  • @HeryMola
    @HeryMola Год назад +2

    Rapi bgt kak..😊

  • @sewingclotheswithoutpatterns
    @sewingclotheswithoutpatterns Год назад

    Masyaallah bunda ..sudah berbagi tips nya ...semoga sukses dan salam kenal ya

    • @erikapuspitasari
      @erikapuspitasari  Год назад +1

      Semoga bunda juga sukses dan lancar segala urusannya ya, salam kenal juga bun

  • @mamahdaflysa
    @mamahdaflysa Год назад +1

    Hii bunda nyimak smpe bres... Bisa aku coba ni cara bunda nya msak menu harian😅

  • @rambofamily9938
    @rambofamily9938 Год назад +1

    Hai bund...mnyusun meal plan utk 1mnggu kedepan masyaallah rajin bgt bunda😊😊

  • @ceritaumiza
    @ceritaumiza Год назад +2

    Masya Allah jazakillah ya bunda tips menyimpan tahu, tempat, ceker dan ayamnya... 🙏😊
    Rapi banget yang di dalam kulkas bun...

    • @erikapuspitasari
      @erikapuspitasari  Год назад +1

      Wajazakallahu khairan bunda, alhamdulillah sekarang jadi lebih rapi karena metode meal plan dan food prep😊

  • @edisuherma7434
    @edisuherma7434 Год назад

    Salam kenal mba ...aku ibu rumah tangga juga makasih informasinya

  • @fitriasanjani5366
    @fitriasanjani5366 Год назад +2

    sayuran baiknya gak perlu dicuci dulu,dibiarkan kering,bersihin yg kurang baik aja,baiknya juga kontainernya dialasi tisu biar gak cepet busuk,apalagi bekas sayurnya abis dicuci gak dikeringin dulu.

    • @erikapuspitasari
      @erikapuspitasari  Год назад

      Untuk sayurannya setelah aku baca artikel lebih baik dicuci agar bakteri cepat mati bun, tapi saran bunda tentang sayur yang perlu dikeringkan dan dikasih tissue di food kontainernya itu bener banget. Dan nanti aku akan terapin di food preparation berikutnya. Terimakasih sarannya bunda🤗

    • @fitriasanjani5366
      @fitriasanjani5366 Год назад

      @@erikapuspitasari sama2😊

  • @OliviniaVlog
    @OliviniaVlog Год назад +1

    Waalaikumsalam buuun salam kenal yaa yang semangat bikin video nya 🤗🤗

    • @erikapuspitasari
      @erikapuspitasari  Год назад +1

      Salam kenal juga bun, terimakasih ya bunda supportnya🤗

  • @nesiana6517
    @nesiana6517 Год назад

    Masya Allah
    Sangat menginspirasi bunda 🥰
    Terimakasih tipsnya 😊

  • @nasicampur50jt
    @nasicampur50jt Год назад

    Wah byk bgt stok makanan nya mbk

  • @rohmayanti5396
    @rohmayanti5396 Год назад

    Lucu ya dubbingnya mengihubur banget 😍😍😍

    • @erikapuspitasari
      @erikapuspitasari  Год назад

      Iya kah kak? Alhamdulillah kalau bisa menghibur kaka 🤗

  • @komariahherman1024
    @komariahherman1024 Год назад +1

    stoknya banyak banget Bun kalau seminggu terlalu lama untuk sayuran hijaunya kalau sudah di cuci cepat busuk,sarannya untuk sayuran hijau gak usah di cuci dulu sebaiknya di lap kering aja bungkus pake kertas/ koran dan kalau sudah di cuci beri alas bawahnya pake kain atau kertas bun biar nyerap airnya.

    • @erikapuspitasari
      @erikapuspitasari  Год назад

      Oh iya ya bunda, terimakasih banyak bun tipsnya. In Syaa Allah besok kalau food prep lagi aku pakai sarannya bunda🤗

    • @komariahherman1024
      @komariahherman1024 Год назад

      @@erikapuspitasari sama sama bun

  • @lindhayulianto14
    @lindhayulianto14 Год назад +1

    Food prep udah beres stok masakan udah lengkap besok tinggal oseng2 cepet mateng 🥰

  • @bundadaisa9865
    @bundadaisa9865 Год назад

    Stoknya lengkap ya Bun ayam tahu tempe,protein hewani dan nabati,selamat bertugas sebagai IRT😃

  • @enyrahayu9326
    @enyrahayu9326 Год назад

    Kl AQ biasanya ayam, daging, ikan tahu, tempe langsung AQ bumbui, mau d goreng/ d bakar, kl yg mau d sayur, cuman AQ cuci biasa

    • @erikapuspitasari
      @erikapuspitasari  Год назад

      Iya bun harusnya memang seperti itu yaa, cuma karena dikesempatan ini aku keteledoran dan kualitas bahan jadi menurun akhirnya aku siasati pakai cara direbus dulu😁

  • @renrenhelda17
    @renrenhelda17 Год назад

    Waahhh stok sdh aman dan rapi y mom
    Semangat beraktifitas mom

    • @erikapuspitasari
      @erikapuspitasari  Год назад

      Alhamdulillah sudah aman, selamat beraktifitas juga mom

  • @azaliasafitri3860
    @azaliasafitri3860 Год назад +1

    Allhamdulilah udh belanja mingguan untuk satu minggu kedepan ya bunda, lanjut Foodpreapretion ya bunda 👍☺

    • @erikapuspitasari
      @erikapuspitasari  Год назад +1

      Alhamdulillah, iya cus langsung lanjut food prep bun

  • @nanangnurlaela6581
    @nanangnurlaela6581 Год назад

    Kok ada sayuran yg ditaruh di paling bawah gapake container apa ga cpt busuk bunda?

    • @erikapuspitasari
      @erikapuspitasari  Год назад

      Alhamdulillah tidak kalau cuma selang waktu semingguan bunda

  • @anikrimawati297
    @anikrimawati297 Год назад

    Kalau di cuci dulu apakah ngga cepet busuk mami ?

    • @erikapuspitasari
      @erikapuspitasari  Год назад

      Kalau cepat busuk karena dicuci enggak mom, tapi karena kemarin kurang tiris dan gak aku kasih kertas / tissue di thinwallnya jadi ngaruh keketahanan sayurannya

  • @dailyemaknur
    @dailyemaknur Год назад +1

    Senengnyaaa udah foodprep, memang repot di awal tapi selanjutnya jadi ringan banget ya Bun...o ya kalo aq untuk sayur biasanya nggak aq cuci ya Bun katanya biar lebih awet...makasih ya menu seminggunya....semangat dan sukses ya Bun...👍

    • @erikapuspitasari
      @erikapuspitasari  Год назад +1

      Iya bun repot di awal aja, terimakasih juga sudah sharing tipsnya bun. Bunda juga semangat🤗

  • @Ratnamufidah
    @Ratnamufidah Год назад

    Wah... Aku belum bisa mealplan semua dadakan hehehe...

    • @erikapuspitasari
      @erikapuspitasari  Год назад

      Aku juga baru nyoba bun, masih mau riview dulu selama seminggu ini hehehe

  • @chusnulkhotimah1399
    @chusnulkhotimah1399 Год назад

    Mbak kalau sayur jngn d cuci dulu paling dpotongin aja

    • @erikapuspitasari
      @erikapuspitasari  Год назад

      Iya kak, Insya Allah next food prep saya coba gak cuci sayurannya

  • @mahadhewysubargowo4074
    @mahadhewysubargowo4074 Год назад

    Qo dibawahnya gak dikasih tisu nanti cepet busuk sayurannya

    • @erikapuspitasari
      @erikapuspitasari  Год назад

      Iya bun next food preparation aku tambahkan tissue di bawahnya. Terimakasih sarannya 😊🙏

  • @MamaShofia
    @MamaShofia Год назад

    Senengnya liat foodprep jadi pingin ikutan secara susah banget aku ngumpulin bahan makanan kaya gini

  • @bunur9215
    @bunur9215 Год назад +1

    Salam kenal bunda

  • @umiqilda4416
    @umiqilda4416 Год назад

    Hai Bun,,salam kenal dr Jawa ,,🥰mampir y d channel q

  • @mamahdaflysa
    @mamahdaflysa Год назад +1

    Hii bunda nyimak smpe bres... Bisa aku coba ni cara bunda nya msak menu harian😅