Robot Ameca Punya Ekspresi Layaknya Manusia

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 7 дек 2021
  • “Alasan kenapa menciptakan robot yang sangat mirip dengan manusia adalah untuk berinteraksi dengan manusia,” kata Will Jackson pendiri Engineered Arts kepada Reuters soal robot ekspresifnya yang diberi nama Ameca.
    Engineered Arts yang berbasis di Cornwall, Inggris, membuat robot Ameca dengan gender dan ras netral, - yang berarti Ameca tidak bergender dan tidak didesain dengan ras manusia tertentu.
    Engineered Arts sendiri memproduksi desain dan maufaktur robot humanoid hiburan untuk pusat-pusat sains, taman bermain hingga kebutuhan bisnis.
    Menurut Will Jackson, Ameca merupakan hasil kerja selama 15 tahun yang kini sudah tersedia untuk dibeli maupun disewa oleh publik. Anda tertarik memiliki Ameca? Siap-siap merogoh kocek sekitar Rp 1,9 miliar.

Комментарии • 186

  • @YoPyo11
    @YoPyo11 Год назад +6

    yang sebenar nya membuat robot jadi bahaya adalah manusia itu sendiri, robot cuma mau hidup damai dan berdampingan bersama manusia, tapi manusia nya malah menganggap robot itu berbahaya, bayangin aja lu pertama kali masuk sekolah dan lu berharap bisa hidup damai dan bisa berteman dengan lainnya, tapi realita nya orang-orang menganggap lu berbahaya dan menyebarkan rumor buruk dan lu dijauhi dan tidak di anggap sebagai murid sekolah tersebut, apa gak sakit coba perasaan lu, yang lu orang nya baik dan tidak salah tapi di anggap berbahaya.

  • @yuukihyouri9365
    @yuukihyouri9365 2 года назад +32

    Kayak CGI tapi kalau bener keren dan ngeri secara bersamaan

    • @lvlsslioo781
      @lvlsslioo781 2 года назад +7

      bener kok, itu acaranya di los angles klo gk salah, debutnya si ameca buatan inggris , di wajahnya ada 17 mesin yang ngatur raut muka dan pergerakan mata(kamera), emang keknya robot yang punya AI paling cerdas dan gerakan yg smooth, tpi gk semua mesinnya diatur robotnya sih, masih ada yg ngontrol robotnya

    • @yuukihyouri9365
      @yuukihyouri9365 2 года назад

      @@lvlsslioo781 ya sih gak yakin kalo udh semua di atur AI nya 😅

    • @cynthiaamelliaputri5904
      @cynthiaamelliaputri5904 2 года назад +1

      @@yuukihyouri9365 tp percaya gak percaya
      Robot Ai bakalan secepatnya bisa mengontrol diri mreka sndiri seiring perkembangan teknologi

    • @MasAgungCamp
      @MasAgungCamp 2 года назад

      Wow amazing apakah ini Bumi dalam masah besar

    • @IsanChannel
      @IsanChannel Год назад

      @@cynthiaamelliaputri5904 betul. Bayanginya jd ngeriiii😭😭😭

  • @Pdf.fileMomo
    @Pdf.fileMomo 2 года назад +125

    Robot inilah yg akan menggantikan PNS yg gak guna di masa depan...

    • @dennyfirmansyah1283
      @dennyfirmansyah1283 2 года назад +18

      Jangan gitu mas, toh kita selama ini kalau ada apa2 yang ngelayanin PNS kan? Kalau belum apa2 saja manusia satu dengan yang lain sudah saling merendahkan apalagi nanti jika layanan AI benar2 terwujud. Bisa2 tiap2 orang menjadi sombong karenanya.

    • @Pdf.fileMomo
      @Pdf.fileMomo 2 года назад +29

      @@dennyfirmansyah1283 banyak PNS yg makan gaji buta. Kerjaannya keluyuran, bolos kerja. Beban instansi...

    • @dennyfirmansyah1283
      @dennyfirmansyah1283 2 года назад +14

      @@Pdf.fileMomo jangan suka menggeneralisasikan sesuatu yang negatif kepada orang lain apalagi jika hal2 tersebut hanya dilakukan oleh oknum. Yang begitu memang ada, tapi cobalah kita lebih menahan kata2 supaya derajat kita tidak jatuh sama dengan mereka.

    • @allenbarbara6321
      @allenbarbara6321 2 года назад +2

      Mo ketawa takut dosa

    • @axelmorrison183
      @axelmorrison183 2 года назад +3

      Ai yg dimaksud bukan dalam bentuk fisik tpi dlm bentuk virtual bung

  • @rifanpilahu1648
    @rifanpilahu1648 Год назад +1

    Seharusnya matanya dibikin jgn berkedip jdi kita tau mana robot mana manusia

  • @user-vo7jk2wf8k
    @user-vo7jk2wf8k Год назад +1

    Ngeri aja gw perkembangan robot jaman sekarang, kita yg org awam merasa insecure, mereka lebih cerdas

  • @liwato2702
    @liwato2702 2 года назад +8

    Ameca belum memiliki fungsi penggerak untuk kaki. Karena untuk robot, memang kaki adalah bagian yang cukup sulit untuk disinkronkan dan diseimbangkan, apalagi ketika semua bagian tubuh bergerak bersamaan. Itulah kenapa Kebanyakan robot humanoid keburu oleng sebelum berpindah tempat. 😁

    • @YouAreMyJokes
      @YouAreMyJokes 2 года назад

      katanya sih kakinya sedang dalam proses pembuatan

    • @choirtokok2295
      @choirtokok2295 27 дней назад

      Semoga gagal produk.

  • @fajarhermawan912
    @fajarhermawan912 Год назад +18

    ELON MUSK SAID "AI lebih bahaya dari NUKLIR"!!!!!!

    • @inggrivsky8440
      @inggrivsky8440 Год назад +3

      Ketakutan amat Luh. Ente melihat ondel ondel aja pikiran udh takut 😂😂

    • @XiBooooJzz
      @XiBooooJzz Год назад

      @@inggrivsky8440 sipaling ga takut

    • @borutoz_editz
      @borutoz_editz Год назад

      @@inggrivsky8440 si paling gak takut

    • @fransdelanoo274
      @fransdelanoo274 Год назад

      Efek kebanyakan nonton film kayaknya

    • @mastengjul7032
      @mastengjul7032 Год назад +1

      ​@@inggrivsky8440 punya bela diri apa aja sampe g ada rasa khawatir ??

  • @PASTELID77
    @PASTELID77 Год назад +1

    They are the ones who will rule the earth in the future, and remember that they once said "this planet will be better off with fewer humans, and let this planet be"

  • @jurutaman9661
    @jurutaman9661 Год назад

    ini baru permulaan....ini andainya masih di jaman robot kuno..a.jika 20.000 thn lagi bgmn yaa robot masa depan.

  • @AnggaraMustawa
    @AnggaraMustawa Год назад +1

    Teknologi AI emang ngeri punya sistem buat belajar mandiri dari pengalaman, bisa jadi lebih pintar dari otak manusia, AI gak ada istilah capek atau gak mood, sedangkan manusia punya rasa capek dan gak mood, sangat berbahaya buat masa depan manusia, bisa jadi bakal banyak pekerjaan di ambil alih teknologi robot AI ..

    • @mastengjul7032
      @mastengjul7032 Год назад

      Punya prasaan g tuj, ngeri nya jdi boomerang bagi manusia

  • @uatqtwywhaiatagabausnsns
    @uatqtwywhaiatagabausnsns Год назад +1

    Orang orang pada kebanyakan nonton film sampe bilang robot yang belum secanggih itu dibilang cikal bakal terminator samaa aja kaya bully anak sekolah dibilang cikal bakal pedagang kue

  • @Ros24344
    @Ros24344 Год назад

    Teknologi semakin berkembang tinggal nunggu kedepannya 😄

  • @erlangga1359
    @erlangga1359 2 года назад +6

    Kayak Terminator

  • @dennyfirmansyah1283
    @dennyfirmansyah1283 2 года назад +32

    Ngeri bayangin ya kalau AI ud bener2 dianggap sama bahkan lebih hebat dari manusia. Pertama2 proses produksinya pasti akan diperbanyak yang menyebabkan manusia lebih jobless lagi sampai kemudian tidak ada lagi lapangan pekerjaan sehingga manusia harus berada dibawah kendali para AI; belum lagi jika ada sistem error yang menyebabkan mereka menjadi sebuah terminator sejati disebabkan karena mereka punya otak tapi tidak pernah punya hati.

    • @dhiyanet6514
      @dhiyanet6514 2 года назад +2

      lawak awkwkwk ngakak gw bacanya kebanyakan nonton film pembodohan dasar 62+ wkwkw

    • @stepanustotom5722
      @stepanustotom5722 2 года назад +1

      Kebanyakan nonton film bang?

    • @YouAreMyJokes
      @YouAreMyJokes 2 года назад

      habis Nonton apasih

    • @cynthiaamelliaputri5904
      @cynthiaamelliaputri5904 2 года назад

      Kalo eror palingan diam tu robot
      Atau shutdown
      Beda lg kalo emg ditanam chip cadangan untuk memusnahkan
      Bisa jd eror nya kesitu

    • @dhiyanet6514
      @dhiyanet6514 2 года назад +1

      @@cynthiaamelliaputri5904 kalo eror dia jadi punya pemikiran mereka sendiri lalu memusnahkan manusia😱

  • @dadangarief1943
    @dadangarief1943 Год назад +2

    Pendukung Gus Samsudin nangis klo ngiliat ini 😭😭😭

  • @Bapaknya_samsul
    @Bapaknya_samsul Год назад +1

    Awal mula kehancuran adalah terciptanya robot AI

  • @lukmantantowi1455
    @lukmantantowi1455 Год назад +1

    Ngeri cog kayak manusia beneran

  • @argatejasukma7842
    @argatejasukma7842 2 года назад +2

    Masalahnya, robot ga akan pernah bisa jatuh cinta dan berkembang biak. Hanya ada di film film fiksi.

    • @harunmasiku5686
      @harunmasiku5686 2 года назад

      Reproduksi bisa tapi di pabrik wkwkwkw

    • @dhiyanet6514
      @dhiyanet6514 2 года назад

      robot juga tidak mempunyai imajinasi yang luas atau pemikiran mereka sendiri hanya mengikuti apa yang mereka progamkan

    • @YouAreMyJokes
      @YouAreMyJokes 2 года назад

      @@dhiyanet6514 tapi jika AI robot terus dikembangkan mereka bisa sadar kalo mereka itu robot dan tidak memiliki nyawa

    • @dhiyanet6514
      @dhiyanet6514 2 года назад

      @@YouAreMyJokes gak punya nyawa ko bisa sadar? terus gimana ceritanya ngembangin sampai ai punya kesadaran diri? jelasin coba ngembangin gimana? otak manusia dimasukin ke robot gitu?

    • @vontersartersouth2882
      @vontersartersouth2882 2 года назад

      @@dhiyanet6514 Gk Tau Robotika Gk Usah Nyolot Kau Nyet

  • @andrifitriansyah1808
    @andrifitriansyah1808 2 года назад +1

    Kalo baru di rancang pasti dia akan langsung bingung

  • @putratunggal0243
    @putratunggal0243 Год назад

    Dia hanya punya kecerdasan sedangkan kita manusia punya akal dan lengkap jadi jangan takut dengan robot ini karena dia seperti binatang

  • @indrasantoso4397
    @indrasantoso4397 2 года назад +2

    Luar biasa Amerika 🇺🇸🇺🇸🇺🇸

  • @rifkywulade1355
    @rifkywulade1355 Год назад

    Manusia terpakai hanya sedikit
    Kalau uda ada robot kaya gini
    Rajin ngamen aja

  • @yantodesu5857
    @yantodesu5857 2 года назад +3

    Jadi teringat anime vivy

  • @bamchannel4320
    @bamchannel4320 Год назад

    Serem cuy klw di masa depan bnyk robot2 kyk gini

  • @skandinaviadwipasriwijaya9766
    @skandinaviadwipasriwijaya9766 2 года назад +11

    Ga usah di ragukan lagi klo buatan USA kecanggihan nya .😊🇮🇩🇺🇲

  • @dadang446
    @dadang446 Год назад

    Wahhh cocok buat gandengan +body guard sekaligus,,, ehehehh

  • @harunmasiku5686
    @harunmasiku5686 2 года назад +8

    Tinggal kasih pistol terus di program buat bunuh orang jadideh film terminator

  • @putrasimbolon8465
    @putrasimbolon8465 Год назад

    Keren videonya robot di manusia kan ' ehh kalo di tempat saya manusia di robotkan 😓

  • @seramelpaputi9000
    @seramelpaputi9000 Год назад +1

    Mengerikan, moga jumpa di medan perang hahaha..., kiding bro.

  • @gierasu2340
    @gierasu2340 Год назад +2

    Jadi inget game detroit become human yang kemungkinan bisa terjadi

  • @inggrivsky8440
    @inggrivsky8440 Год назад

    Pengan punya satu untuk membasmi polisi di indo yg model kyk Sambo.

  • @alfredmawuntu842
    @alfredmawuntu842 Год назад

    Wahyu 13:15 Dan kepadanya diberikan kuasa untuk memberikan nyawa kepada patung binatang itu, sehingga patung binatang itu berbicara juga, dan bertindak begitu rupa, sehingga semua orang, yang tidak menyembah patung binatang itu, dibunuh .

  • @hanq7816
    @hanq7816 2 года назад

    Ngeri bah

  • @juwan_irawan
    @juwan_irawan Год назад

    Bagaimana jika mereka kerasukan

  • @indahmarleni
    @indahmarleni 2 года назад

    Begitu liat mukanya. Kok jd inget Angelina Jolie sih.

  • @Biografile
    @Biografile 2 года назад +1

    Mesin tempur Masa Depan.

  • @ahmadrifky5205
    @ahmadrifky5205 2 года назад

    Ngeri

  • @PutraWahyudi-gn1rr
    @PutraWahyudi-gn1rr 11 месяцев назад

    Gimana sasip umat manusia

  • @sdhchannel743
    @sdhchannel743 2 года назад +4

    kalau cantik gpp

  • @diovanjava5480
    @diovanjava5480 Год назад

    Terminator become real

  • @lordofthesouth7171
    @lordofthesouth7171 2 года назад +1

    Satu langkah inovasi menuju kepunahan ras.

    • @indahmarleni
      @indahmarleni 2 года назад

      Rasah semelang.

    • @YouAreMyJokes
      @YouAreMyJokes 2 года назад

      Apasih sok heboh

    • @dennyfirmansyah1283
      @dennyfirmansyah1283 2 года назад

      True

    • @jontravolta4410
      @jontravolta4410 2 года назад

      @@dennyfirmansyah1283 si kunyuk ada dimana mana lo ye..
      Kaya benalu, nemplok trus merugikan 😂

    • @dennyfirmansyah1283
      @dennyfirmansyah1283 2 года назад

      @@jontravolta4410 eh elu lagi bang 😁 Sebelum menilai sesuatu, cobalah lihat dari dua sisi. Ente lebih paham lah kalau buatan manusia itu tidak ada yang sempurna, semua bisa saja terjadi. Contoh: hp android: sebelum ada ini keadaan masyarakat lebih menyenangkan dan tidak individualistis, beda dengan sekarang; komunikasi jarak jauh terasa mudah, tapi komunikasi dengan keluarga sendiri terkadang terasa susah.

  • @pakpuhgrosir7352
    @pakpuhgrosir7352 2 года назад +1

    Batrenya apa yo kui

  • @brogamer3452
    @brogamer3452 Год назад

    Bgmn jdnya pd akhirnya dia bisa nyiptain drinya sdri🤔

  • @21stCenturyMostHatedMan
    @21stCenturyMostHatedMan 2 года назад +2

    Sofrware aja udh banyak bikin manusia hilang pekerjaan.
    contoh simple: dulu petugas jalan tol manusia, skrg udh tinggal tap ke mesin.
    Nah skrg udh mulai AI, lebih mantap lagi.
    maka dari itu SDA harus ditingkatkan, biar nanti gk kalah saing sama robot👍
    edited: tapi robot potensi margin error nya sangat kecil, KORUPSI dan NEPOTISME dijamin berkurang drastis.
    gak ada lagi istilah mark up, orang dalam, uang tips dan sebagai nya🤣

  • @Xavierr148
    @Xavierr148 Год назад +1

    Pas nyengir serem bgt anj😭

  • @ayungayung661
    @ayungayung661 Год назад

    Gimana kalo nyerang umat manusia kek terminator

  • @jontravolta4410
    @jontravolta4410 2 года назад

    The Sky Net System..

  • @lukashey8143
    @lukashey8143 Год назад

    Bahaya gaak sih kalau robot AI ada?

  • @serbaserbidunia4835
    @serbaserbidunia4835 Год назад

    Gerakannya halus prototipenya kuat canggih mending gabung dgn robot tesla

  • @orangbiasa6966
    @orangbiasa6966 Год назад

    Welcome Terminator.
    *Jangan sampe kejadian deh.

  • @SIBITYTIDN
    @SIBITYTIDN 2 года назад

    mirip seperti robot sophia ya

  • @arlankhanz0138
    @arlankhanz0138 Год назад

    Ada sisi negatifnya juga

  • @choirtokok2295
    @choirtokok2295 27 дней назад

    Sudah tau bahaya...
    Kok malah di buat....😂😂😂

  • @TheMarksu
    @TheMarksu Год назад

    awal mula Terminator

  • @africarevolusioner2310
    @africarevolusioner2310 2 года назад

    Ameca vs Fedor

  • @fyzzyfizz
    @fyzzyfizz Год назад

    Anak indonesia bisa bikin apa ya,pocong,kunti gitu2 doang,nah anak² diluar negara sekali bikin robot

  • @nukmanreksodihardjo3710
    @nukmanreksodihardjo3710 2 года назад

    Pen jadi robot jahat deh gak punya fikiran cinta & kasih sayang

  •  Год назад

    Hasil reversed engineering?

  • @andrianaaxel1462
    @andrianaaxel1462 Год назад

    lihat amecca pas dibangunin kreatornya kaya manusia yg belum ngumpul nyawanya n dia lihat2 sekitar lalu tangannya dalam kepalanya mmbaca q robot q diciptakan oleh...untuk...karena... bla bla bla lalu.... dia kaget ada kreatornya disitu tnp dia sadari lalu mmberikan ekspresi hay penciptaku kamu di situ bikin kaget aja lalu tersenyum misterius 🗿🗿🗿🗿

  • @lukmantantowi1455
    @lukmantantowi1455 Год назад

    Kasih rambut auto cantik

  • @Jaluutomo77
    @Jaluutomo77 2 года назад

    Robot now

  • @stepanustotom5722
    @stepanustotom5722 2 года назад +2

    Yg pada takut , jgn keseringan nonton film😃, seharusnya kita dukung perkembangan teknologi jangan sampai juga Indonesia tertinggal kemajuan teknologi wkwkwk

    • @gameson331
      @gameson331 2 года назад

      Coba baca Keceedasaan Ai yg di kembangkan oleh google , facebook dll trus di masukaan ke robot itu bayangkan aja masih hidup gk lu

    • @03andreastegarhs91
      @03andreastegarhs91 2 года назад

      Gua ngakak sama kadron yang malah bilang akhir zaman.

    • @harisperdana8426
      @harisperdana8426 Год назад

      Udah liat belum kengerian kepintaran robot yg diciptakan google, Microsoft dan Facebook.. Sempat gak dimatikan bisa-bisa mereka akan menguasai dunia. Kenapa? Karena kepintaran mereka didapatkan dari data Google dan medsos, di mana kebanyakan manusia berprilaku kurang baik dan mendominasi, hal itulah yg mendominasi pemikiran AI pada robot

  • @partaparta1266
    @partaparta1266 Год назад +1

    ingin nya saya menciptakan robot yg jujur adil kuat untuk menggantikan pejabat pejabat hukum dan anggota anggota dewan yg ada di negara tercinta ini biar Pancasila itu bener bener jalan di negeri NKRI ini

    • @allahalwayswatchingme22
      @allahalwayswatchingme22 Год назад

      Bagus juga jd nanti yg ada peradaban robot aja gausah ada peradaban manusia lagi 😂😂

  • @ahmadsophian8135
    @ahmadsophian8135 Год назад

    ROBOT AMECA LEBIH CANGGIH DARI ROBOT SHOPIA , DN ROBOT SHOPIA ITU ROBOT JAHAT DN ROBOT AMECA ROBOT BAIK

  • @Hirumiputra9
    @Hirumiputra9 2 года назад

    Orang-orang kenapa pada Takut ya sama kemajuan teknologi, ya saya tau mungkin di masa depan bisa aja mereka ?ber?bah?aya?. Tapi kita harus dukung kemajuan teknologi ini ……………….?????!?!????!

    • @vontersartersouth2882
      @vontersartersouth2882 2 года назад +2

      @FIQRI REVANDI Ya Robot Itukan Diciptakan Untuk MERINGANKAN PEKERJAAN MANUSIA Contoh Lu Sekarang Masak Nasi Pake Apa? Rice Cooker Kan Rice Cooker Itu Juga Robot Gk Kaya Dulu Kalau Mau Masak Nasi Harus Nyari Kayu Ke Hutan Bakar Api Dll Kalau Sekarang Kan Pake Rice Cooker Tinggal Masukin Air Ama Beras Bilas Nyalakan Sudah Matang Jadi Robot Itu Fungsinya MERINGANKAN Pekerjaan Manusia

    • @vontersartersouth2882
      @vontersartersouth2882 2 года назад

      @FIQRI REVANDI Jadi Manusia Ya Tetap Bekerja Lah Kalau Robot Hanya Meringankan Bukan Mengganti Kan Pekerjaan Manusia

    • @dennyfirmansyah1283
      @dennyfirmansyah1283 2 года назад

      @@vontersartersouth2882 kalau mereka berencana untuk mengembangkan lebih jauh gimana? Ud berfikir sampai kesitu?

    • @vontersartersouth2882
      @vontersartersouth2882 2 года назад

      @@dennyfirmansyah1283 Ya Kalau Itu Sih Gak Mungkin Terjadi Dan Bisa Saja Terjadi, Kalau Sampai Memang Ud Berfikir Seperti Itu Ya Manusia Hanya Tinggal Melakukan Kewajiban Saja Yaitu "Ibadah" Sesuai Agama Masing Masing, Tapi Mungkin Itu Gak Bakal Terjadi Sih, Karena Setiap Teknologi Itu Pasti Ada Kelebihan Dan Kekurangan, Dan Yang Pasti Teknologi Akan Terus Berkembang Terus Menerus

    • @dennyfirmansyah1283
      @dennyfirmansyah1283 2 года назад

      @@vontersartersouth2882 nah itu maksud saya. Kalau manusia ud mengandalkan nafsu, semua bisa saja terjadi. Memang keliatannya biasa saja, tapi lama kelamaan pasti akan ada dampaknya bagi seluruh umat manusia dan juga bumi. Manusia dalam kehidupannya mengandalkan bumi, jadi kalau bumi rusak yaaa....pelan tapi pasti tinggal tunggu kepunahan aja.

  • @nurcamakilbaren1157
    @nurcamakilbaren1157 2 года назад

    Astaghfirullah kiamat bgitu sangat dekat.
    Saya sangat ngeri melihat ini.
    Robot ini bisa melakukan apa saja seperti layaknya manusia.astaghfirullah hal Aziim

    • @Yang_SuruhLike_Besok_Mati
      @Yang_SuruhLike_Besok_Mati Год назад +1

      gimana mau berkembang, kalo ngikut zaman kardon seperti lo gini, mending lo gausah main hp dah kalo ga mau ikut perkembangan zaman.

    • @radenilham9047
      @radenilham9047 Год назад

      @@Yang_SuruhLike_Besok_Mati 😂😂😂

    • @LukmanHakim-mp1pt
      @LukmanHakim-mp1pt Год назад

      Padahal AI juga ada banyak Google Search, Google Assistan, Kamera Hape, Smartphone, CCTV, Bot game, Bot Chat, Bot Telegram. Lagian kemampuan AI juga terbatas sistem belajar nya AI gk sesempurna manusia, tapi sangat membantu.

  • @happiness6481
    @happiness6481 2 года назад

    ito na ang mg sasakop sa atin.darating ng panahon sila na ag kalaban natin

  • @skyline6075
    @skyline6075 Год назад

    Wah hebat sekali, sangat cocok dijadikan sebagai alat perang pembunuh massal 😁

  • @febryfahryzal3922
    @febryfahryzal3922 Год назад

    Bagaimana jika kita ini juga sbenarnya robot yang telah membantai pembuat kita

  • @billpardede4209
    @billpardede4209 Год назад

    Tolong AI seperti ini jangan di rancang otaknya mikirin agama seperti di Indonesia. Bakalan mgak kelar2

  • @exdespair6085
    @exdespair6085 2 года назад

    umh, kenapa harus dikasih ekspresi? apa gunanya? bukankah yang terpenting dapat bekerja dengan baik?

  • @deavindanuarta4157
    @deavindanuarta4157 2 года назад

    Itu ai kah??

  • @mohamadhd4929
    @mohamadhd4929 2 года назад

    Cikal Bakal Terminator, siap2 wahai Manusia

  • @ucihaitachi7547
    @ucihaitachi7547 Год назад

    Terminator kok botak?

  • @bobbysamux7975
    @bobbysamux7975 Год назад

    Buat kaum jomblo

  • @agilsaputro8680
    @agilsaputro8680 2 года назад

    Kengerian.😅🙏

  • @ibnuzaman7948
    @ibnuzaman7948 2 года назад

    kok mlh ngeri

  • @rizalajo8942
    @rizalajo8942 2 года назад +2

    Kara is that you? 😱😱

  • @mesternoah8564
    @mesternoah8564 Год назад

    Jangan.....
    Ai sangat berbahaya bagi umat manusia. Dan dunia.
    Stop stoppp....

  • @AhmadFauzi-jn3ic
    @AhmadFauzi-jn3ic Год назад +1

    indonesia masih sibuk urus agama🤣🤣

  • @Hales_Design
    @Hales_Design 2 года назад

    This is animation.. CGI

  • @rzyx3177
    @rzyx3177 Год назад

    Ngeri mengingat dia AI
    Jadi keinget terminator suati saat mereka berfikir tidak perlu manusia dan lebih baik daripada manusia bisa bahaya

  • @rynnn49
    @rynnn49 2 года назад

    Filter "

  • @asep.acep..junaedi9005
    @asep.acep..junaedi9005 Год назад

    Hijaber say IDI i say Body

  • @g3mb0k287
    @g3mb0k287 2 года назад

    CGI

  • @bayu_pramudita.official4117
    @bayu_pramudita.official4117 2 года назад

    Kalo di tampar/di tendang robot rasa nya gimana ya?, ngerii😱

    • @lvlsslioo781
      @lvlsslioo781 2 года назад

      ntah, tpi ameca(robot ini) mau disentuh aj menghindar🤣