Seru Permainan Bakiak Terompah Panjang sampai berjatuhan

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 10 окт 2019
  • Permainan ini punya beberapa penyebutan misalnya permainan sendal panjang, permainan sandal panjang, bakiak panjang, terompah panjang, sepatu panjang, terompah galuak, atau juga disebut permainan sendal/sandal panjang, karena bentuknya berupa sendal/terompah/sandal/bakiak yang panjang. Dapat memuat lebih dari 2 orang pemain. Permainan bakiak ini banyak dimainkan oleh anak-anak dan remaja. Tetapi alat yang juga disebut alat permainan terompah panjang ini juga dimainkan oleh orang dewasa.
    Permainan bakiak atau permainan terompah panjang sering juga dimainkan sebagai salah satu alat permainan team work. Umumnya permainan ini untuk membangunan motivasi dan membangun team work karena permainan ini membutuhkan kerjasama yang bagus dan kuat agar jalannya bakiak dapat seirama dan sejajar.
    Dalam permainan bakiak, ada beberapa hal pertanyaan yang terkadang berbeda-beda tergantung pada daerahnya. misalnya pertanyaan Berapa orang paling sedikit dalam permainan bakiak? Permainan bakiak dimainkan di mana? Berapa orang dalam permainan bakiak? Apa sajakah aturan permainan tradisional bakiak?
    Jelas sekali manfaat bermain bakiak atau manfaat bermain terompah panjang adalah untuk membangun kerjasama yang baik serta mempertahankan keseimbangan tubuh. Untuk itu perlu diketahui tentang peraturan permainan bakiak. Video ini merupakan contoh permainan bakiak dan sedikit banyak akan mengetahui cara melakukan permainan bakiak. bentuk kerjasama dalam permainan bakiak adalah dapat menjaga irama gerakan kaki pemain dan menjaga keseimbangan tubuh sehingga bakiak atau terompah panjang itu dapat berjalan lancar. Semakin cepat semakin baik.
    Belum dapat dipastikan permainan bakiak berasal dari mana. Dari kata "bakiak" diyakini berasal dari tanah Jawa. Tetapi permainan ini ada di setiap daerah di Indonesia. Versi lainnya adalah permainan bakiak batok kelapa yang juga sangat terkenal. Banyak beredar video dan gambar permainan bakiak, pilihlah satu untuk dapat ditunjukkan kepada peserta didik.
    www.riaumagz.com/
    / riaumagz
    / bertuahtv

Комментарии • 15

  • @desyrahmadany982
    @desyrahmadany982 7 месяцев назад

    Permisi, izin menggunakan video guna melengkapi data budaya bakiak🙏

  • @ACERIDSS
    @ACERIDSS 2 года назад +2

    Keren 🤙

  • @sofabiru6852
    @sofabiru6852 8 месяцев назад

    👣

  • @ottosutejo-dt5tg
    @ottosutejo-dt5tg 10 месяцев назад +1

    Mantap, tp lebih cepet yg di sono no

  • @hannahnurazkia202
    @hannahnurazkia202 Год назад +1

    izin menggunakan video nya kak, untuk keperluan tugas sekolah. terimakasih 🙏

  • @riyansepriyan7763
    @riyansepriyan7763 Год назад

    Butuh kekompakan dan kerja sama

  • @rafipangestu8672
    @rafipangestu8672 2 года назад +1

    izin min

  • @mizuu3471
    @mizuu3471 Год назад +1

    halo

  • @lawfadil5891
    @lawfadil5891 3 года назад

    Izin menggunakan videonya min, untuk keperluan tugas kuliah saya🙏🏼

  • @argaart1439
    @argaart1439 2 года назад

    Kak ijin menggunakan video nya ya kak, buat tugas sekolah 🙏

    • @RiauMagz
      @RiauMagz  2 года назад

      silahkan... jangan lupa nulis sumbernya ya

  • @duitterbang-lz8xu
    @duitterbang-lz8xu Год назад

    Itu kelas brp?