Koneksi Cadence / speed Sensor, Heart Rate sensor ke Handphone ( HP ) Android Wahoo bersepeda.

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 21 сен 2024
  • Koneksi Cadence / speed Sensor, Heart Rate sensor ke Handphone ( HP ) Android Wahoo bersepeda.
    link Aplikasi: play.google.co...
    Terimakasih sudah menonton video ini. Video ini merupakan rangkaian mengenai alat pendukung aktifitas bersepeda agar lebih terukur, efektif dan efisien.
    Alat yang digunakan:
    1. Braket holder computer bike BAR FLY: tokopedia.link...
    2. Foid Adapter Phone Holder to Bar Fly computer Bike speedometer sepeda pakai Handphone: tokopedia.link...
    3. Cadence or Speed sensors Magene S3+ New Model tokopedia.link...
    4. MAGENE Heart Rate Sensors H64 Garmin Wahoo XOSS tokopedia.link...
    Silahkan subscribe bagi yang belum untuk Saksikan video menarik lainnya. Like & comment jika suka dengan video ini.
    Video Lain:
    UNBOXING Speed / Cadence sensors:
    • Magene Speed / Cadence...
    UNBOXING Heart Rate Sensor:
    • Heart Rate Sensor Mage...
    Foid Bicycle Adaptor handphone holder:
    • Foid Adaptor Bike Comp...
    Tetap jaga kesehatan, selamat bersepeda.

Комментарии • 45

  • @andikaputra4761
    @andikaputra4761 Год назад

    Makasih berguna bgt. Saran bang HP bagusnya taruh d stang..klo d sana bs menghalangi kaki yg idealnya mengayuh kearah dalam klo sial HP terkena dan jatuh

  • @TheXevoluter
    @TheXevoluter 2 года назад +1

    Alhamdulillah terima kasih Mas sharingnya. Jd tidak perlu beli cyclocomp ya, bisa berhemat... Ini yg saya cari2.. 👍

  • @ericklamela8329
    @ericklamela8329 2 года назад +1

    Keren pencerahan nya 🙏

  • @nurroyan84n89
    @nurroyan84n89 Год назад

    Semoga bermanfaat..

  • @yogie.an97
    @yogie.an97 Год назад +1

    Bang, kalau untuk heart rate pakai smartwatch saja apakah bisa? Jadi saya mau tambahkan saja untuk sensor cadence

  • @mrhanduf1464
    @mrhanduf1464 Год назад

    Trims

  • @abdolqodir5938
    @abdolqodir5938 2 года назад +1

    Jadi untuk menampil kan heart rate dan cadence pada strava. Aktifitas ride . Minimal mengunakan dua alat sensor ini ya... kakak

  • @ekysetyadi
    @ekysetyadi Год назад

    Magene h003 saya kok gk kebaca ya? Padahal sempat terbaca. Sdh ganti batre jg tetap. Malah yg speed terbaca

  • @kenzielorenzo9814
    @kenzielorenzo9814 11 месяцев назад

    Kalau ke speedo gmn om? Speedo saya xoss g+

  • @komenrider
    @komenrider Год назад

    Cara ganti speed dari mph ke kph gimana ya caranya?

  • @mohamadsusanto2631
    @mohamadsusanto2631 2 года назад

    Kalo pake aplikasinya strava bisa ngga...?

  • @abdolqodir5938
    @abdolqodir5938 2 года назад

    Tidak di kasih lihat pada strava nya kan ter connect pada strava.

  • @nupriapri6844
    @nupriapri6844 2 года назад +1

    Tampilan ke strava macam mna ya kk

    • @a-amin2543
      @a-amin2543 2 года назад

      Menunggu jawabannya juga nich KK... Di tunggu uploadan nya. 🙏🙏🙏

  • @blackstone0072
    @blackstone0072 2 года назад

    Mas hr saya kok ngga bisa connect di wahoo ya? Padahal sebelumnya bisa. Apakah perlu bantuan apk lain?

    • @egeunigen9912
      @egeunigen9912  2 года назад

      Sesuai langkah di video saya (ada 3 video) ini khusus tentang aplikasi Wahoo, tidak aplikasi lain, kecuali mau di upload ke Strava dll, cek lagi video nya 👍🙏

  • @mr.feryfirmansyah374
    @mr.feryfirmansyah374 2 года назад

    mas, apakah bisa upload manual aktivitas dr wahoo ini ke strava? kalo bisa share dunk,. karena hari ini tiba² aplikasi wahoo keluar sendiri dan tidak otomatis upload ke strava aktivitas saya,. 😬

    • @egeunigen9912
      @egeunigen9912  2 года назад +1

      Jika aplikasi Wahoo nya keluar sendiri, dicoba di HP lain mas. Untuk upload otomatis ke Strava hrs dibuka otorisasi nya. Cek lagi di video saya. Ada 3 video tentang ini. Semoga membantu

    • @mr.feryfirmansyah374
      @mr.feryfirmansyah374 2 года назад

      @@egeunigen9912 baik mas terim Kasih,. 😇

  • @munzirpurba1577
    @munzirpurba1577 2 года назад

    Mas, itu kalau dipakai utk latihan pakai trainer apa bisa membaca jarak waktu dll?
    Mohon balas..tks.

    • @arifazhari7598
      @arifazhari7598 2 года назад

      Bisa mas. Saya pakai konfigurasi yang speerti do video tapi minus HRM.
      Mode nya pilih indoor cycling

    • @a-amin2543
      @a-amin2543 2 года назад

      Pakai manual roll trainer , bukan smart trainer bisa ya pak ??

    • @egeunigen9912
      @egeunigen9912  2 года назад

      Saya belum coba indor trainer. Mungkin ada yg lain pernah coba

  • @bangkitprimasatya710
    @bangkitprimasatya710 Год назад

    Sensornya apa anti air ya

  • @jsmgoo1988
    @jsmgoo1988 Год назад

    klo nga di koneksikan ke strava apakah bisa ?

    • @egeunigen9912
      @egeunigen9912  Год назад

      Bisa om, di aplikasi nya ada histori, klik historis mana, klik upload kemana (strava, google fit, dll.)

  • @bentoel8539
    @bentoel8539 3 года назад

    Tingkat keakuratannya bagaimana bang?

    • @egeunigen9912
      @egeunigen9912  3 года назад

      Pada dasarnya akurasi tergantung ANT nya atau alat sensornya, karena sensor yang mengirimkan data ke HP kita. Silahkan cek deskripsi video untuk alat (ANT) nya.

    • @egeunigen9912
      @egeunigen9912  3 года назад

      Pada dasarnya akurasi tergantung ANT nya atau alat sensornya yang mengirimkan data ke HP kita, silahkan cek deskripsi untuk pembelian alatnya.

  • @bagusrahardian8937
    @bagusrahardian8937 3 года назад

    Hpnya harus mendukung Ant+ ya

    • @egeunigen9912
      @egeunigen9912  3 года назад

      Tidak, yg penting hp ada bluetooth, & android 8 keatas.

    • @bagusrahardian8937
      @bagusrahardian8937 3 года назад

      @@egeunigen9912 oke ini sudah dicoba dan berhasil. Makasih mas

    • @bentoel8539
      @bentoel8539 3 года назад

      Berarti hp bisa berfungsi seperti xoss g+?

    • @rizaleffendy4745
      @rizaleffendy4745 3 года назад

      Saya punya udah terkoneksi antara wahoo dgn heartrate sensornya.

    • @bagusrahardian8937
      @bagusrahardian8937 3 года назад

      @@rizaleffendy4745 Smartphonenya pake apa mas ? Lalu HR Sensornya juga pakai apa

  • @darinol_ig
    @darinol_ig Год назад

    sensor hr nya bisa dri jam garmin pak?

    • @egeunigen9912
      @egeunigen9912  Год назад

      Belum pernah coba om, ga punya garmin. Belum kebeli 😁🙏

    • @darinol_ig
      @darinol_ig Год назад

      @@egeunigen9912 siap trima kasih banyak ya om 🙏