Minecraft Building Competition 2023

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 12 ноя 2024
  • Perpustakaan MUPAT gelar Minecraft Building Competition 2023 pada Senin - Selasa, 30 - 31 Januari 2023 di area multimedia Perpustakaan sekolah. Kompetisi ini diikuti 30 Peserta Didik dari kelas 1 hingga 6.
    Minecraft adalah sebuah permainan sandbox yang dikembangkan oleh pengembang permainan asal Swedia, Mojang Studios. Permainan ini sangat digemari oleh anak-anak di seluruh dunia. Minecraft kerap digunakan di dunia pendidikan untuk mengajarkan ilmu komputer, Computer Aided Design, hingga kimia.
    Memanfaatkan keunggulan yang ada dalam game ini, Perpustakaan MUPAT percaya, jika Minecraft digunakan dengan benar dan bertanggung jawab, dapat merangsang kreatifitas Peserta Didik. Sebagai contoh, saat memulai permainan di Minecraft, pemain akan diberikan peta acak yang seluruhnya terdiri dari balok. Seperti LEGO, balok-balok ini dapat dilepas, disusun ulang, dan digunakan untuk membuat sesuatu yang benar-benar unik.
    Berikut pemenang daftar Minecraft Building Competition 2023
    Juara 1 : Muhammad Gheysar Fardad
    Juara 2 : Arfan Hadrian Putra Ramdhani
    Juara 3 : Keandra Alvaro
    Ikuti terus update terbaru SD Muhammadiyah 4 di:
    Website: sdmupat.sch.id/
    IG: sdmupat
    RUclips: sdmuhammadiyah4

Комментарии •