Hutan Jati Seluas 11 Ribu Hektar yang Dikelola Fakultas Kehutanan UGM, Berubah Jadi Ladang Tebu

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 5 окт 2024
  • Kurang lebih enam ribu hektar dari kurang lebih 11 ribu hektar hutan yang didalam pengelolaan Perum Perhutani, kini telah berubah menjadi ladang tebu dan jagung yang kondisinya terlantar.
    Menurut Ketua Umum Forum Penyelamat Hutan Jawa Eka Santosa, di lokasi KHDTK Hutan Jati Perhutani seluas 11.000 hektar yang terbentang dari Kabupaten Blora Jawa Tengah sampai Kabupaten Ngawi Jawa Timur yang diserahkan oleh Kementrian Lingkungan Hidup & Kehutanan kepada Perguruan Tinggi Fahutani UGM tahun 2016 dengan skema Pengelolaan kawasan hutan dengan tujuan khusus (KHDTK) ternyata habis.

Комментарии • 18

  • @suyogiana7731
    @suyogiana7731 Год назад

    Terimakasih.
    Sebagai pembelajaran bagi kita dalam mengelola hutan.
    Kita selalu berusaha supaya hutan tetap lestari dengan memperhatikan kesejahteraan masyarakat.

  • @unggulbromo8533
    @unggulbromo8533 Год назад +1

    Bapak ini orang jujur... Bicara apa adanya.
    Tapi hati hati pak orang jujur biasa nya malah hancur.

  • @mangdangs22
    @mangdangs22 Год назад +1

    Astagfirullah deuleu itu....hutan diserahkan kepada kepada tukang pendidikan kehutanan UGM komo deui eung seumpama hutan diserahkan kepada masyarakat awam.....aduh duuh cilaka 12.
    Hutan adalah untuk kehidupan...... Iya padahal aya konsep tumiang sari atuh ...phbm atau phbms pengelolaan hutan bersama mahasiswa...kumaha tah kang eka.... Kuring mah teu ngartos eung..lieur !!!!

  • @mohamadkomarudin4764
    @mohamadkomarudin4764 Год назад

    Semoga th 2024 dst, Penguasa Politiknya termasuk.Menteri LHKnya berpandangan bahwa HUTAN NEGARA DI P.JAWA BERFUNGSI SBG PENCEGAH BENCANA HYDRO-OROLOGIS,Aamiin YRA.

  • @andikandik5437
    @andikandik5437 Год назад +1

    1,1 juta hektar th 2023 sangat di paksakan selesai.ada kepentingan2 politik.klhk dan perhutani adalah satu kesatuan yg tidak di pisahkan

  • @griselda3444
    @griselda3444 2 месяца назад

    Dampak orang pintar

  • @aris629
    @aris629 2 месяца назад +1

    Didampingi to pak bukan mencela saja

  • @muhlisinbta9079
    @muhlisinbta9079 2 месяца назад

    Ada uang sewanya, seperti dihutan reg 42 lampung

  • @ariefsnaufal22
    @ariefsnaufal22 Год назад

    Apa yang di kwatirkan saya selaku karyawan perhutani terjadi juga dan video bapak menjadi bukti untuk semua pihak yang memberikan kebijakan program tersebut..

  • @jokopi7374
    @jokopi7374 Год назад

    Pemodal masuk juga ya pak ??

  • @sintiaannisa9931
    @sintiaannisa9931 Год назад

    LPLH TN ..hadir...

  • @mastomblok9091
    @mastomblok9091 Год назад +1

    Iya om rusak...hutan hbis

  • @unggulbromo8533
    @unggulbromo8533 Год назад +1

    Viralkan

  • @mohamadkomarudin4764
    @mohamadkomarudin4764 Год назад

    Ilmu Kehutanan jaman kiwari apa "SUDAH BERBEDA" dengan Ilmu Kehutanan sebelum tahun 2000an.

  • @yureey4429
    @yureey4429 Год назад

    Parkir aja rebutan !!! Apalagi dikasih tanah ?!!

  • @ahilnamaelatalwahilah1783
    @ahilnamaelatalwahilah1783 9 месяцев назад

    Memalukan,,, inikah yg dinamakan hasil dari karbon trading?

  • @mastomblok9091
    @mastomblok9091 Год назад

    Vnaz..imbaz hutan rusak..