MENGAIS REZEKI SISA TAMBANG FREEPORT - #1 | INDEPTH

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 23 июн 2023
  • Aktivitas tambang PT Freeport Indonesia sejak 1972 telah mengubah gunung menjadi jurang raksasa, menggerus dan melumat batuan kaya mineral emas, dan membuang “sisa” batuannya ke sungai di Kabupaten Mimika, Papua Tengah.
    Sisa batuan disebut tailing itu mendatangkan rezeki bagi ribuan pendulang, namun juga menimbulkan pendangkalan sungai dan pesisir Kabupaten Mimika, Provinsi Papua Tengah.
    Jubi dan CNN Indonesia berkolaborasi meliput beragam cerita keberadaan tailing PT Freeport Indonesia, baik sebagai pembawa rezeki ataupun sebagai pembawa masalah.
    Liputan ini merupakan bagian pertama dari tiga hasil liputan kolaborasi itu.
    Selengkapnya:
    jubi.id/tanah-papua/2023/meng...
    jubi.id/features/2023/penampu...
    jubi.id/lingkungan/2023/sisi-...
    IKUTI MEDIA SOSIAL KAMI:
    Instagram: newsjubi
    RUclips : Redaksi JubiTV
    Twitter : @jubidotcom
    Facebook :JubiNews
    Tiktok : RedaksiJUBITV

Комментарии • 17

  • @hermanman1827
    @hermanman1827 Год назад +9

    Miris kita primbumi mengolah Tailing ( Sampah sisa tambang ), mereka adalah pemilik tanah.

  • @ExploreKwaya
    @ExploreKwaya Год назад +6

    Jubi Jurnalisme Videografinya hampir menyerupai Watchdog Hebat JUBI TV

  • @tarsisiusdacelesomar

    Puisi saya tentang ini

  • @waitandsee8175
    @waitandsee8175 21 час назад

    Rakyat dapat rempesannya..kasian juga😂

  • @kakungdjaidi6999
    @kakungdjaidi6999 21 день назад

    Miris sekali ~ saudara kita menjadi "pemulung" dirumahnya sendiri 😭

  • @yudisbima3594

    Saya pernah jadi pendulang di sini di km 42..susah sekali hidup di situ apa apa mahal akhirnya badan saya kurus kering di gerogoti malaria alhamdulilah bisa pulang ke jawa dan akhirnya sampai jawa langsung di okname di rs seminggu

  • @amsyahboy7870
    @amsyahboy7870 Год назад +4

    Kalaulah hasil bumi Papua sepenuh nya di nikmati orang Papua wauu pastilah kaya kaya masyarakatnya

  • @user-tc1xg2oq6b
    @user-tc1xg2oq6b 14 дней назад

    Betapa sedihnya saya melihat bapak ini, sudah seharusnya rakyat papua sejahtera. Pendapatan papua begitu banyak, tapi pejabatnya banyak korupsi

  • @ToniKros-yf5tk

    Kenapa orang papua tidak menggali secara langsung seperti freport

  • @hendrokpm

    Kenapa rakyat papua tidak menambang emas sendiri biki lubang sendiri ?

  • @user-ze7et7ov8n

    Ngemis dinegaranya sendiri.masih budak terus rakyat kita.fakta silakan dibantah