Unboxing & Cara setting Casio G-Shock DW-5900-1 (indonesia)

Поделиться
HTML-код
  • Опубликовано: 24 янв 2020
  • CASIO G-SHOCK DW-5900-1
    MSRP : 1.599.000
    =================================
    "MSRP bukan harga sebenar nya silahkan pm admin untuk mendapatkan discount "
    _____________________________________
    Link pembelian : www.tokopedia.com/gshockind
    Kontak admin : linktr.ee/gshock_original
    _____________________________________
    • PRODUK 100% ORIGINAL
    • GARANSI RESMI CASIO INDONESIA
    • 1 TAHUN UNTUK CASIO
    • 2 TAHUN UNTUK G-SHOCK & BABY G
    .
    KELENGKAPAN
    1. Jam Tangan
    2. Buku Petunjuk
    3. Kartu Garansi CASIO
    4. Kotak
    ______________________________________
    BACA PENTING !!
    • Fix harga silahkan chat
    • Harap tanyakan stok sebelum transfer
    • Ada beberapa produk yang limited jadi cepat habis
    ______________________________________
    Ready
    • Tokopedia
    • Bukalapak
    • Shopee
    =================================
    Fitur
    Tahun 2018 akan menjadi tahun ke-35 sejak G-SHOCK pertama kali merevolusi dunia penunjuk waktu dengan ketangguhan inovatifnya pada tahun 1983. Untuk menandai peristiwa ini, CASIO meluncurkan DW-5900, yang menghadirkan kembali tampilan favorit bersejarah dengan tema kembali ke dasar orisinal. Desain dan warna muka dari model aslinya direproduksi untuk versi baru ini.
    Fitur dasarnya antara lain stopwatch dan timer, serta cahaya latar EL, dan sebagainya.
    Tiga dial digital grafis mirip dengan yang berasal dari Seri DW-6900 yang telah lama dijual sejak 35 tahun lalu yang membangkitkan kesan unik untuk 2018.
    Spesifikasi
    Bahan casing / bezel: Resin
    Tali Jam Tangan Resin
    Tahan Goncangan
    Kaca Mineral
    Ketahanan air 200 meter
    Cahaya latar berkilau elektro
    Durasi iluminasi yang dapat dipilih (1,5 detik atau 3 detik), berpijar
    Waktu dunia
    29 zona waktu (48 kota), waktu musim panas aktif/nonaktif
    Stopwatch 1/100 detik
    Kapasitas pengukuran: 59'59.99''
    Mode pengukuran: Waktu berlalu, waktu split, waktu posisi pertama-kedua
    Pengatur waktu mundur
    Unit pengukuran: 1 detik
    Jarak waktu mundur: 24 jam
    Jarak pengaturan waktu mulai waktu mundur: 1 menit hingga 24 jam (kenaikan 1 menit dan kenaikan 1 jam)
    5 alarm harian (dengan 1 alarm snooze)
    Sinyal waktu hitungan jam
    Kalender otomatis sepenuhnya (hingga tahun 2099)
    Format 12/24 jam
    Suara tombol operasi aktif/nonaktif
    Ketepatan waktu reguler: Jam, menit, detik, pm, tanggal, hari
    Akurasi: ±15 detik per bulan
    Perkiraan masa pakai baterai: 5 tahun pada CR2025
    Ukuran casing / Berat total
    Ukuran casing : 51.4×46.8×15.5mm
    Berat total : 60g
  • ХоббиХобби

Комментарии • 87

  • @rianherianto6454
    @rianherianto6454 3 года назад

    Mei 2021 baru saja meminang DW-5900-1DR ini, terimakasih panduan-nya..

  • @HelisyaYun
    @HelisyaYun 6 месяцев назад

    Yang model lama itu tahun 1993 kalo ngak salah di back case tulis nya "Made in malaysia" atau "Assemble by malaysia" itu paling langka di luar negeri, di jepang ada 2 aku liat orang jepang review dan di UK ada satu juga aku liat di review tulis aja dw 5900 made in malaysia pasti ada di youtube, tapi di malaysia itu masih banyak yang simpan, pasti akan ada yang nanya kok made in malaysia? Ya iya lah dulu sebelum thailand, di malaysia udah ada fabrik bikin g-shock 1990 kalo ngak salah, kemudian di tutup fabrik g-shock nya alasan nya ngak tahu pada tahun 2008 atau 2010 kalo ngak salah gw ada yang bilang tutup karena di jaman itu sedang kegawatan ekonomi dunia ringgit juga jatuh, tapi fabrik perakitan untuk jam tangan casio masih ada di malaysia, misal kalo kalian beli atau jumpa g-shock yang tulis made in malaysia kalian simpan aja karena itu langka banget, langka nya karena fabrik g-shock itu udah tutup dan tulisan made in malaysia udah ngak wujud dalam dunia g-shock dan itu satu-satu jam tangan yang di rakit dari air tangan warga malaysia yang sekarang udah ngak wujud lagi udah pasti jadi langka dalam dunia penggemar g-shock, aku juga ada satu dw 6900 fox fire 1995 hitam merah made in malaysia dan dw 6900 ujang edition sr 015 1999 made in malaysia, dw 5900 first model yang di rakit di malaysia aja yang gw ngak ada.

  • @dhankejreng2257
    @dhankejreng2257 2 года назад

    Alhamdulillah makasih bnget bang ,Sangat membantu,Untuk memahami harus di putar bolak balik smpai 8 kali baru bisa aku,makasih banget bang sngat membantu👍👍

  • @icalbamara1681
    @icalbamara1681 5 месяцев назад

    Cara nampilin mode. Bulan dan tanggal di depan bagaimana

  • @fakhruradzi4387
    @fakhruradzi4387 4 года назад +4

    di Malaysia namanya gshock tapak kucing. kerna design dalamnya serupa tapak kaki kucing

  • @axlxls9689
    @axlxls9689 3 года назад

    Kalau malaysia waktu nya pake yg mana bang? Kalau indo bangkok ya kan?

  • @anggaagnibhakti2235
    @anggaagnibhakti2235 2 года назад

    Bang kalo ada yg jual tp box kaleng nya ngga hitam polos ky gitu. Tp ada aksen campuran putih itu gmn ya? Apa ori?

  • @mohnurazmie70
    @mohnurazmie70 4 года назад +2

    Terima kasih dari Malaysia..baru beli tadi tak tahu nk set kan jam..alhamdulillah tengok video ni dh boleh dh..tq😘

    • @mohdshahrulnizam1146
      @mohdshahrulnizam1146 4 года назад +1

      Moh Nurazmie berapa rm beli bang ?

    • @mohnurazmie70
      @mohnurazmie70 4 года назад +1

      Shahrul Nizam Rm253 dlm lazada..mmg mantap bosss..3-4hari dh smpai order..store dri selangor

    • @mohdshahrulnizam1146
      @mohdshahrulnizam1146 4 года назад +1

      Moh Nurazmie memang bang . cantik . lagi satu kalau abg nak tempat murah beli jam ig nama ts_time . situ murah jugak bang

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  4 года назад

      terimakasih kembali jangan lupa subs ya bosku

    • @afiqafandi4475
      @afiqafandi4475 4 года назад

      Murah bro dpt...huhu...mmg market dye harge bawah 300 ke...

  • @muhamadefendi155
    @muhamadefendi155 2 года назад

    Kalau box nya Abu abu loreng apakah ori kak?

  • @azwarwardiansyah5091
    @azwarwardiansyah5091 3 года назад

    Cara nyalain sig nya gmn bang?

  • @satriaananda192
    @satriaananda192 3 года назад

    Berapa ukuran strapnya min?

  • @HoedaAulia
    @HoedaAulia 4 года назад +1

    Pesenan saya nih bang...haha, BTW di channel saya ada nih video unboxing-nya jg

  • @jmnewchanel6282
    @jmnewchanel6282 3 года назад

    Toko y dmn?bg

  • @papagugaming6864
    @papagugaming6864 3 года назад

    Mcm mne nk seting 12jam

  • @asorp232
    @asorp232 Год назад

    Ga bisa autolight y om?

  • @mulyonoahmad4405
    @mulyonoahmad4405 3 года назад +2

    Retro + tangguh bang, cuman untuk spelling harusnya lebih fasih bang pengucapannya, misalnya *G-Shock* dibaca *Jisyok* jangan *Gisok* , *Light* dibaca *lait* jangan *liit* , *world time* dibaca *world taim* jangan *word taim* , itu aja bang saran saya. 😎👍👍👍

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  3 года назад +1

      wah terimakasih banyak untuk ilmu nya saya sangat senang ,,, saya akan belajar lebih giat ,, mohon bimbingan jika ada kesalahan lain nya untuk di perbaiki

    • @mulyonoahmad4405
      @mulyonoahmad4405 3 года назад +1

      @@gshockupdate haha siap Bang, soalnya itu tadi agak kurang enak didengar, saya adalah subscriber kanal ini dan bisa dikatakan *setia* soalnya saya penggemar jisyok juga.

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  3 года назад +1

      @@mulyonoahmad4405 mantap terimakasih banyak bosku

  • @riyanherma
    @riyanherma 4 года назад

    Review yang gw m5610 gan

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  4 года назад

      siap kalo ada barang nya nanti kami review

  • @slowbutsure3145
    @slowbutsure3145 4 года назад +1

    nasa certified bro, ini jam udah bisa jalan2 naik roket

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  4 года назад

      mantap terimaksih untuk tambahan informasi nya

  • @helmihusaini7273
    @helmihusaini7273 4 года назад

    Bang nak tye auto light ngak ada ka dlm function jam ini

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  4 года назад

      jam ini belum memiliki fitur AL bosku

  • @ridhodwipradana11
    @ridhodwipradana11 Год назад

    Bang, mau tanya jam saya fungsi light nya ketuker dg anjust. Gima cara betulinnya? Makasih

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  Год назад

      tertukar gimana bang bisa di infokan lebih detail

  • @ariiehaan
    @ariiehaan 3 года назад

    Min cara setting bunyi pergantian jam itu bagaimana setting ya? Dan cara bunyi agak lama saat jam 00.00 itu gimana ya caranya? Baru beli type 5900

  • @finallyendgame5606
    @finallyendgame5606 3 года назад

    bang, strap bs diganti punya dw5600 gak? sy punya cm kurng suka model strapnya.

  • @maifalhadi6396
    @maifalhadi6396 4 года назад

    Mas,,, tlong jelasin,,, perbedaan Casio G Shock n casio standar,,,
    Kenapa harga Casio Standar lebih murah?

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  4 года назад

      tergantung seri nya. bosku bandingan seri casio seri apa ke gshock seri apa ? karna tidak sedikit casio yang harga nya juga lebih mahal dari gshock ,, untuk sedikit perbedaan ada di fitur gshock biasa sudah memili shock resist dan wr sampai 200 meter untuk casio biasa nya belum shock resist dan wr biasa nya 100 meter ,, ini fitur yang dasar nya masih banyak fitur lain yang membeda kan casio gshock dengan standar hingga harga nya berbeda

    • @hahahi
      @hahahi Год назад

      ​@@gshockupdate o

  • @rm-vy2of
    @rm-vy2of 4 года назад

    Tanya dong, setelah ganti batre sensor altimeter dan barometer error gimna solusinya. Gdf 100

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  4 года назад

      Solusi nya bawa ke tukang jam propesional bosku jangan asal tempat ganti batrai takut nya fitur nya jadi error seperti yang bosku alami

    • @rm-vy2of
      @rm-vy2of 4 года назад

      @@gshockupdate toko onlen yg recommended apa bos

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  4 года назад

      @@rm-vy2of beli / service ?

    • @rm-vy2of
      @rm-vy2of 4 года назад

      @@gshockupdate beli

    • @rm-vy2of
      @rm-vy2of 4 года назад

      Servis jg klo ada

  • @arie3gnona
    @arie3gnona 3 года назад +1

    Gshock yg dipake warna merah type dan seri apa bang?

  • @adt4223
    @adt4223 4 года назад

    Kang mau tanya sya punya gshock kingkong, pernah baca untuk tes sensor2 nya itu dgn cara tekan 3 tombol bersamaan (mode,adjust,search), yg mau saya tanya setelah tekan 3 tombol bersamaan lalu saya tekan2 tombol search muncul 4 angka di kiri atas dan 4 angka di bawah.. itu artinya apa ya kang?? Mohon dibantu jawab kang.. terimakasih..

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  4 года назад

      kebetulan saya lagi tidak pegang jam nya jadi saya belum tau itu apa mungkin bisa kirim poto nya ke admin wa 081281238345 nanti di bantu

  • @vitonice
    @vitonice 3 года назад

    yg made in japan ada g ya

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  3 года назад

      made in japan bisa di temui di seri" tertinggi gshock seperti MTG kalo seri basic di produksi di luar jepang (china / thailand) kecuali seri collab japan

  • @thomasaquinobagassatriaary4832
    @thomasaquinobagassatriaary4832 4 года назад +1

    Bang, ga 700 sama dw6900 belum ada fitur auto light nya ya emang?

  • @arudinsjb2753
    @arudinsjb2753 4 года назад +1

    Mau tanya bang, DW 5900-1DR sama DW 5900-1jf ?

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  4 года назад

      iya apa yag mau di tanya nya bosku ? perbedaan nya / apa nya ?

  • @panduhario3221
    @panduhario3221 4 года назад

    Utk year maximal sampe brp ya om di g shock tipe ini?

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  4 года назад

      lupa saya biasa nya 20-30 thn yang tercatat otomatis

  • @user-bo3xb2ob8c
    @user-bo3xb2ob8c 3 года назад

    Can I turn off the alarm and button sounds?
    There is not much information about this product in South Korea.😭😭
    Help me pls 🙏🙏
    Tell me how to turn off the alarm and button sounds

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  3 года назад

      the first case turn off the alarm: please enter the alarm mode by pressing the mode button 3x from home time check whether there is an active alarm 1-5 if there please off right with the adjust button
      the second case for mute please press the mode button until the mute lamp indicator lights up
      I hope this helps

    • @user-bo3xb2ob8c
      @user-bo3xb2ob8c 3 года назад

      @@gshockupdate Thank you so much.
      You're my savior.^^

  • @muhammadanif2277
    @muhammadanif2277 4 года назад

    sig dgn snz apa fungsinya

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  4 года назад

      sig untuk mengulang alarm / hari snz untuk mengulang alarm yang sama jika anda belum bangun dan mematikan snz nya

  • @fiqiakbart1016
    @fiqiakbart1016 4 года назад

    Giveaway jam bang

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  4 года назад +1

      baik di tunggu ya jangan lupa subs n follow instagram kami @gshock_original

    • @fiqiakbart1016
      @fiqiakbart1016 4 года назад

      @@gshockupdate siappp

  • @norlidaida704
    @norlidaida704 3 года назад

    gimana buat lampunya jadi 3 saat?

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  3 года назад

      tekan tombol adjust dari home time lalu tekan tombol light hingga indikator matahari nya jadi besar

  • @matamata2502
    @matamata2502 4 года назад

    Ini ada lampu otomatis nya gak?

  • @apelkeroak4230
    @apelkeroak4230 3 года назад

    Om yg di pake seri apa tu?

  • @malikidris4783
    @malikidris4783 4 года назад

    Bang ini ketebalan sama ngga dengan dw 5600..???

  • @achmadyb
    @achmadyb 4 года назад

    Link bukalapak nya apa gan ??

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  4 года назад

      Silahkan tanya ke admin wa ya bosku 081281238345

  • @novaliavelin7740
    @novaliavelin7740 Год назад

    Apa ini jam tangan model lama?

  • @untungsubekti5928
    @untungsubekti5928 4 года назад

    Brpa an bang itu

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  4 года назад

      List harga nya 1.599.000 bosku coba kontak admin wa aja siapa tau lagi ada diskon 081281238345

  • @nicizzhcage
    @nicizzhcage 4 года назад

    ini strapnya bisa diiganti ga?

  • @alifs8560
    @alifs8560 4 года назад

    Itu kacanya resin atau mineral glass om

    • @gshockupdate
      @gshockupdate  4 года назад

      mineral glass

    • @wiriantoprimawan2122
      @wiriantoprimawan2122 3 года назад

      Resin itu bahan utk bezel dan strap, tidak ada kaca dr resin. Karena resin itu sejenis karet.
      Terima kasih.